PENGADILAN TINGGI MEDAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGADILAN TINGGI MEDAN"

Transkripsi

1 P U T U S A N Nomor : 61/PID/2016/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Medan, yang memeriksa dan mengadili perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara para Terdakwa : I. Nama lengkap : KHAIRUDDIN TANJUNG ; Tempat lahir : Ujung Padang ; Umur/tanggal lahir : 39 Tahun/06 Juli 1975 ; Jenis kelamin : Laki-laki ; Kebangsaan : Indonesia ; Tempat tinggal : Dusun II, Desa Ujung Padang, Kecamatan Aek Natas, Kabupaten Labuhanbatu ; Agama : Islam ; Pekerjaan : Petani ; II. Nama lengkap : ARIAT TANJUNG ; Tempat lahir : Ujung Padang ; Umur/tanggal lahir : 43 Tahun/22 September 1971 ; Jenis kelamin : Laki-laki ; Kebangsaan : Indonesia ; Tempat tinggal : Dusun II, Desa Ujung Padang, Kecamatan Aek Natas, Kabupaten Labuhanbatu ; Agama : Islam ; Pekerjaan : CPNS ; Para Terdakwa ditahan berdasarkan Surat Perintah/ Penetapan penahanan: 1. Penyidik tidak dilakukan penahanan ; 2. Penuntut Umum, dengan Penahanan Kota, sejak tanggal 06 Agustus 2015 sampai dengan tanggal 25 Agustus 2015 ; 3. Majelis Hakim, tidak dilakukan penahanan ; Pengadilan Tinggi tersebut; Telah membaca Penetapan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 11 Februari 2016, nomor : 61/PID/2016/PT-MDN, serta berkas perkara Pengadilan

2 - 2 - Negeri Rantau Prapat nomor : 604/Pid.B/2015/PN.Rap, dan surat-surat yang bersangkutan dengan perkara tersebut; Membaca surat dakwaan Jaksa Penuntut Umum Kejaksaan Negeri Rantau Prapat yang mendakwa para Terdakwa dengan dakwaan sebagai berikut : KESATU Bahwa mereka Terdakwa I. KHAIRUDDIN TANJUNG baik bertindak sendirisendiri ataupun bersama-sama dengan Terdakwa II. ARIAT TANJUNG pada hari Jumat tanggal 27 Februari 2015 sekira pukul WIB., atau setidak-tidaknya pada suatu waktu dalam bulan Februari 2015 bertempat di Desa Ujung Padang, Kecamatan Aek Natas, Kabupaten Labuhanbatu Utara, atau setidak-tidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalam wilayah hukum Pengadilan Negeri Rantau Prapat, secara terang-terangan dan dengan tenaga bersama telah menggunakan kekerasan terhadap orang sehingga mengakibatkan luka-luka yang dilakukan oleh Para Terdakwa dengan cara sebagai berikut : - Pada hari Jumat tanggal 27 Februari 2015 sekira pukul WIB ketika Saksi korban Togap Tanjung bersama Saksi Ilyas Tanjung duduk berdampingan sedang kenduri dan ketika itu Khairuddin Tanjung berjalan di depan Saksi korban dan Saksi Ilyas Tanjung sambil menggenggamkan tangannya dan diacungkan ke arah Saksi korban namun Saksi korban diam saja, kemudian ketika Terdakwa I selesai makan dan hendak pulang sambil berjalan juga mengacungkan tangannya sambil digenggam ke arah Saksi korban sambil berkata saya tunggu di jalan kemudian Terdakwa I pergi dan sekira pukul WIB setelah kenduri selesai dan Saksi korban dan Saksi Ilyas Tanjung bubar dengan tujuan mau takjiah di desa Ujung Padang juga, Saksi korban berangkat dengan mengendarai sepeda motornya dan disusul oleh Saksi Ilyas Tanjung dengan mengendarai sepeda motor dari belakang Saksi korban dan dalam perjalanan tersebut, Terdakwa I melempari batu ke arah Saksi korban dengan menggunakan tangan kanan dimana salah satunya dengan menggunakan 1 (satu) buah batu koral dan mengenai kening Saksi korban sehingga kepala Saksi korban terasa sakit dan oyong kemudian Terdakwa I dan Terdakwa II. Ariat Tanjung mengejar Saksi korban dan Terdakwa I langsung menumbuk kepala Saksi korban sehingga Saksi korban terjatuh dari sepeda motor lalu Terdakwa I dan Terdakwa II secara bergantian menumbuk kepala Saksi korban masing-masing sebanyak lebih dari dua kali dengan menggunakan tangan kanan dan kiri Para Terdakwa dan melihat hal tersebut Saksi Ilyas Tanjung langsung merapatkan sepeda motor ke arah Terdakwa I dan Terdakwa II untuk menghalangi lalu Saksi Ilyas Tanjung memegangi

3 - 3 - Terdakwa I dan Terdakwa II dan ketika itulah warga banyak berdatangan melihat kejadian tersebut dan membantu untuk melerai ; - Akibat perbuatan Para Terdakwa tersebut maka Togap Tanjung mengalami luka memar dan bengkak di bagian kening dan bagian atas tengkuk serta terhalang melakukan pekerjaan sehari-hari dikarenakan kening dan kepala terasa sakit, sebagaimana dalam Visum et Repertum No: 211/III/UPTD/ 2015 tanggal 05 Maret 2015 yang dikeluarkan oleh UPTD Puskesmas Bandar Durian dan ditandatangani oleh dr. MHD. FAUZI yang menerangkan bahwa telah memeriksa Togap Tanjung : Pemeriksaan Tubuh : 1. Pengamatan Umum : Baik 2. Pemeriksaan Pakaian : - 3. Pemeriksaan Umum, Tekanan Darah : - mmhg, Nadi : - mm 4. Pemeriksaan Badan : 4.1. Kepala : Kening bengkak dan memar (haematome) 4.2. Leher : tidak ada kelainan 4.3. Dada dan punggung : tidak ada kelainan 4.4. Perut dan pinggang : tidak ada kelainan 4.5. Anggota gerak atas : bengkak (haematome) pada tangan sebelah kiri dan kanan 4.6. anggota gerak bawah : tidak ada kelainan 4.7. kelamin : laki-laki Ringkasan laboratorium / sinar tembus : 1.1. Ringkasan : kening bengkak dan memar (haematome) dan bengkak (haematome) pada tangan sebelah kiri dan kanan Kesimpulan : orang tersebut telah mengalami bengkak dan memar (haematome) kemungkinan akibat benda keras tumpul Perbuatan Para Terdakwa tersebut sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 170 ayat (2) ke-1 KUHPidana. ATAU KEDUA Bahwa mereka Terdakwa I. KHAIRUDDIN TANJUNG baik bertindak sendirisendiri ataupun bersama-sama dengan Terdakwa II. ARIAT TANJUNG pada hari Jumat tanggal 27 Februari 2015 sekira pukul WIB atau setidak-tidaknya pada suatu waktu dalam bulan Februari 2015 bertempat di Desa Ujung Padang, Kecamatan Aek Natas, Kabupaten Labuhanbatu Utara, atau setidak-tidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalam wilayah hukum Pengadilan Negeri Rantau Prapat, dengan sengaja telah melakukan, menyuruh melakukan atau turut

4 - 4 - melakukan penganiayaan, yang dilakukan oleh Para Terdakwa dengan cara sebagai berikut : - Pada hari Jumat tanggal 27 Februari 2015 sekira pukul WIB ketika Saksi korban Togap Tanjung bersama Saksi Ilyas Tanjung duduk berdampingan sedang kenduri dan ketika itu Khairuddin Tanjung berjalan di depan Saksi korban dan Saksi Ilyas Tanjung sambil menggenggamkan tangannya dan diacungkan ke arah Saksi korban namun Saksi korban diam saja, kemudian ketika Terdakwa I selesai makan dan hendak pulang sambil berjalan juga mengacungkan tangannya sambil digenggam ke arah Saksi korban sambil berkata saya tunggu di jalan kemudian Terdakwa I pergi dan sekira pukul WIB setelah kenduri selesai dan Saksi korban dan Saksi Ilyas Tanjung bubar dengan tujuan mau takjiah di desa Ujung Padang juga, Saksi korban berangkat dengan mengendarai sepeda motornya dan disusul oleh Saksi Ilyas Tanjung dengan mengendarai sepeda motor dari belakang Saksi korban dan dalam perjalanan tersebut, Terdakwa I melempari batu ke arah Saksi korban dengan menggunakan tangan kanan dimana salah satunya dengan menggunakan 1 (satu) buah batu koral dan mengenai kening Saksi korban sehingga kepala Saksi korban terasa sakit dan oyong kemudian Terdakwa I dan Terdakwa II. Ariat Tanjung mengejar Saksi korban dan Terdakwa I langsung menumbuk kepala Saksi korban sehingga Saksi korban terjatuh dari sepeda motor lalu Terdakwa I dan Terdakwa II secara bergantian menumbuk kepala Saksi korban masing-masing sebanyak lebih dari dua kali dengan menggunakan tangan kanan dan kiri Para Terdakwa dan melihat hal tersebut Saksi Ilyas Tanjung langsung merapatkan sepeda motor ke arah Terdakwa I dan Terdakwa II untuk menghalangi lalu Saksi Ilyas Tanjung memegangi Terdakwa I dan Terdakwa II dan ketika itulah warga banyak berdatangan melihat kejadian tersebut dan membantu untuk melerai ; - Akibat perbuatan Para Terdakwa tersebut maka Togap Tanjung mengalami luka memar dan bengkak di bagian kening dan bagian atas tengkuk serta terhalang melakukan pekerjaan sehari-hari dikarenakan kening dan kepala terasa sakit, sebagaimana dalam Visum et Repertum No: 211/III/UPTD/ 2015 tanggal 05 Maret 2015 yang dikeluarkan oleh UPTD Puskesmas Bandar Durian dan ditandatangani oleh dr. MHD. FAUZI yang menerangkan bahwa telah memeriksa Togap Tanjung : Pemeriksaan Tubuh : 1. Pengamatan Umum : Baik 2. Pemeriksaan Pakaian : - 3. Pemeriksaan Umum, Tekanan Darah : - mmhg, Nadi : - mm

5 Pemeriksaan Badan : 4.1. Kepala : Kening bengkak dan memar (haematome) 4.2. Leher : tidak ada kelainan 4.3. Dada dan punggung : tidak ada kelainan 4.4. Perut dan pinggang : tidak ada kelainan 4.5. Anggota gerak atas : bengkak (haematome) pada tangan sebelah kiri dan kanan 4.6. anggota gerak bawah : tidak ada kelainan 4.7. kelamin : laki-laki Ringkasan laboratorium / sinar tembus : 1.1. Ringkasan : kening bengkak dan memar (haematome) dan bengkak (haematome) pada tangan sebelah kiri dan kanan Kesimpulan : orang tersebut telah mengalami bengkak dan memar (haematome) kemungkinan akibat benda keras tumpul Perbuatan Para Terdakwa tersebut sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 351 ayat (1) jo pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHPidana ; Membaca surat tuntutan Jaksa Penuntut Umum Kejaksaan Negeri Rantau Prapat, bahwa para Terdakwa telah dituntut sebagai berikut : 1. Menyatakan Terdakwa I. KHAIRUDDIN TANJUNG dan Terdakwa II. ARIAT TANJUNG terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana "Secara terang-terangan dan dengan tenaga bersama telah menggunakan kekerasan terhadap orang sehingga mengakibatkan luka-luka" sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Dakwaan Kesatu melanggar Pasal 170 ayat (2) ke-1 KUHPidana ; 2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa I. KHAIRUDDIN TANJUNG dan Terdakwa II. ARIAT TANJUNG dengan pidana penjara masing-masing selama 6 (Enam) bulan dikurangi selama Para Terdakwa dalam tahanan sementara dengan perintah agar Terdakwa I dan Terdakwa II segera ditahan ; 3. Menyatakan barang bukti berupa : - 1 (Satu) buah batu koral ; Dirampas untuk dimusnahkan ; 4. Menetapkan agar Para Terdakwa membayar biaya perkara masing-masing sebesar Rp 2.000,- ( dua ribu rupiah) ;

6 - 6 - Membaca putusan Pengadilan Negeri Rantau Prapat nomor : 604/Pid.B/2015/PN.Rap, tanggal 26 Nopember 2015, yang amarnya berbunyi sebagai berikut : 1. Menyatakan Terdakwa I. KHAIRUDDIN TANJUNG dan Terdakwa II ARIAT TANJUNG telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dengan terang-terangan dan tenaga bersama melakukan kekerasan terhadap orang yang mengakibatkan luka sebagaimana dalam Dakwaan Kesatu Penuntut Umum ; 2. Menjatuhkan pidana terhadap Para Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara masing-masing selama 3 (tiga) bulan; 3. Menetapkan bahwa pidana tersebut tidak dijalani oleh Para Terdakwa kecuali ada perintah Hakim yang menentukan lain karena Para Terdakwa melakukan tindak pidana sebelum masa percobaan selama 6 (enam) bulan berakhir ; 4. Menetapkan Barang Bukti berupa : - 1 (satu) buah batu koral ; Dimusnahkan. 5. Membebankan kepada Para Terdakwa untuk membayar biaya perkara masingmasing sejumlah Rp.2.000,- (dua ribu rupiah) ; Telah membaca : 1. Akta Permohonan Banding yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Negeri Rantau Prapat bahwa pada tanggal 1 Desember 2015, Jaksa Penuntut Umum telah mengajukan permintaan banding terhadap Putusan Pengadilan Negeri Rantau Prapat nomor : 604/Pid.B/2015/PN.Rap, tanggal 26 Nopember 2015; 2. Relaas Pemberitahuan Permintaan Banding yang disampaikan oleh Jurusita Pengadilan Negeri Rantau Prapat, bahwa permintaan banding tersebut telah diberitahukan kepada para Terdakwa melalui Penasihat hukumnya tanggal 15 Januari 2016; 3. Memori banding yang diajukan oleh Jaksa Penuntut Umum tertanggal 8 Desember 2015, yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Rantau Prapat tanggal 10 Desember 2015, dan memori banding tersebut telah diserahkan kepada para Terdakwa melalui Penasihat hukumnya tanggal 15 Januari 2016;

7 Surat pemberitahuan mempelajari berkas perkara Pengadilan Negeri Rantau Prapat tertanggal 4 Januari 2016 yang disampaikan kepada Jaksa Penuntut Umum dan para Terdakwa melalui Penasihat hukumnya, untuk mempelajari berkas perkara tersebut, selama 7 (tujuh) hari terhitung sejak tanggal pemberitahuan tersebut sebelum berkas dikirim ke Pengadilan Tinggi; Menimbang, bahwa permintaan akan pemeriksaan dalam tingkat banding oleh Jaksa Penuntut Umum telah diajukan dalam tenggang waktu dan dengan tata cara serta memenuhi syarat-syarat yang ditentukan oleh Undang-Undang, maka permintaan banding tersebut secara formal dapat diterima; Menimbang, bahwa memori banding yang diajukan oleh Jaksa Penuntut Umum pada prinsipnya keberatan terhadap putusan Majelis Hakim Tingkat Pertama yang menjatuhkan pidana terhadap para Terdakwa dengan pidana percobaan, oleh karena itu memohon agar Majelis Hakim Tingkat Banding menjatuhkan pidana terhadap para Terdakwa dengan pidana kurungan selama 6 (enam) bulan, sesuai dengan tuntutannya; Menimbang, bahwa terhadap memori banding dari Jaksa Penuntut Umum tersebut, para Terdakwa ataupun Penasihat Hukumnya tidak mengajukan kontra memori banding; Menimbang, bahwa Majelis Hakim Tingkat Banding setelah mempelajari secara seksama memori banding yang diajukan oleh Jaksa Penuntut Umum tersebut, ternyata tidak ada hal-hal baru yang dapat melemahkan atau membatalkan putusan Majelis Hakim Tingkat Pertama, dan pidana yang dijatuhkan oleh Majelis Hakim Tingkat Pertama sebagaimana dalam amar putusannya, Majelis Hakim Tingkat Banding menilai telah memenuhi rasa keadilan masyarakat, sehingga memori banding dari Jaksa Penuntut Umum tersebut harus dikesampingkan; Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim Tingkat Banding mempelajari dengan seksama berkas perkara yang dimohonkan banding oleh Jaksa Penuntut Umum, yang terdiri dari Berita Acara Pemeriksaan dari Penyidik, Berita Acara Pemeriksaan Persidangan Pengadilan Negeri Rantau Prapat, turunan resmi putusan Pengadilan Negeri Rantau Prapat nomor : 604/Pid.B/2015/PN.Rap, tanggal 26 Nopember 2015, dan memori banding yang diajukan oleh Jaksa Penuntut Umum, berpendapat bahwa pertimbangan hukum Majelis Hakim Tingkat Pertama yang mendasari putusannya mengenai telah terbuktinya secara sah dan meyakinkan kesalahan para Terdakwa sebagaimana yang didakwakan kepada

8 - 8 - para Terdakwa telah tepat serta benar menurut hukum, dan hukuman yang dijatuhkan terhadap para Terdakwa Majelis Hakim Tingkat Banding menilai telah setimpal dengan perbuatan yang dilakukan oleh para Terdakwa serta telah memenuhi rasa keadilan masyarakat dimana para Terdakwa masih terikat hubungan keluarga dengan saksi korban dan telah berdamai di persidangan, sehingga pertimbangan Majelis Hakim Tingkat Pertama dalam putusannya diambil alih sebagai pertimbangan hukum sendiri dalam memeriksa dan memutus perkara ini ditingkat banding; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas, maka putusan Pengadilan Negeri Rantau Prapat nomor : 604/Pid.B/2015/PN.Rap, tanggal 26 Nopember 2015, dapat dipertahankan dan harus dikuatkan; Menimbang, bahwa oleh karena para Terdakwa tetap dinyatakan bersalah dan dipidana, maka dibebani pula untuk membayar biaya perkara yang timbul dikedua tingkat peradilan; Memperhatikan ketentuan Pasal 170 ayat (2) ke-1 KUHP dan Undang- Undang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana serta ketentuan-ketentuan hukum lain yang berkaitan dengan perkara ini; M E N G A D I L I : - Menerima permintaan banding dari Jaksa Penuntut Umum; - Menguatkan Putusan Pengadilan Negeri Rantau Prapat nomor : 604/Pid.B/2015/PN.Rap, tanggal 26 Nopember 2015 tersebut; - Membebankan biaya perkara kepada para Terdakwa dalam kedua tingkat peradilan, yang ditingkat banding masing-masing sebesar Rp 2.500,- (dua ribu lima ratus rupiah). Demikianlah diputuskan dalam sidang permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan pada hari Kamis tanggal 3 Maret 2016 oleh kami : DHARMA E. DAMANIK, SH.MH. Hakim Tinggi pada Pengadilan Tinggi Medan sebagai Hakim Ketua Majelis, DALIZATULO ZEGA, SH. dan MARYANA, SH.MH. masing-masing sebagai Hakim-Hakim Anggota, yang ditunjuk untuk memeriksa dan mengadili perkara tersebut dalam peradilan tingkat banding, berdasarkan Penetapan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 11 Februari 2016, nomor : 61/PID/2016/PT-MDN, putusan tersebut diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari Selasa tanggal 8 Maret 2016, oleh Hakim Ketua Majelis dengan didampingi Hakim Anggota serta BHINNEKA PUTRA GINTING, SH.MH.

9 - 9 - sebagai Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi Medan, tanpa dihadiri oleh Jaksa Penuntut Umum dan para Terdakwa. Hakim - Hakim Anggota, Hakim Ketua Majelis, ttd 1. DALIZATULO ZEGA, SH. DHARMA E. DAMANIK, SH.MH. ttd 2. MARYANA, SH.MH. Panitera Pengganti, ttd BHINNEKA PUTRA GINTING, SH.MH. ttd

P U T U S A N. Nomor : 646/PID/2015/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. Nomor : 646/PID/2015/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA P U T U S A N Nomor : 646/PID/2015/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Medan, yang memeriksa dan mengadili perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding, telah
