PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR KOGNITIF MELALUI MODEL STAD DISERTAI MIND MAPPING SKRIPSI. Oleh : PAPIN CITRA RESTI RUSTANTO K

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR KOGNITIF MELALUI MODEL STAD DISERTAI MIND MAPPING SKRIPSI. Oleh : PAPIN CITRA RESTI RUSTANTO K"

Transkripsi

1 PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR KOGNITIF MELALUI MODEL STAD DISERTAI MIND MAPPING SKRIPSI Oleh : PAPIN CITRA RESTI RUSTANTO K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Agustus 2016 i

2 ii

3 PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR KOGNITIF MELALUI MODEL STAD DISERTAI MIND MAPPING Oleh : PAPIN CITRA RESTI RUSTANTO K Skripsi Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Program Pendidikan Biologi FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Agustus 2016 iii

4 iv

5 v

6 ABSTRAK Papin Citra Resti Rustanto. PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR KOGNITIF MELALUI MODEL STAD DISERTAI MIND MAPPING. Skripsi. Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Sebelas Maret Surakarta Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas belajar dan hasil belajar kognitif melalui model STAD disertai Mind Mapping. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam 2 siklus, dari bulan Februari 2016 sampai Maret Setiap siklus terdiri dari 4 tahap, yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelas XI MIPA 4 SMA N 6 Surakarta siswa tahun ajaran 2015/2016 yang berjumlah 31 siswa. Data penelitian diperoleh melalui lembar observasi, tes, angket, wawancara, dan dokumentasi. Data mengenai aktivitas belajar meliputi visual activities, oral activities, listening activities, writing activities, drawing activities, motor activities, mental activities, dan emotional activities diukur dengan menggunakan lembar observasi. Pemahaman konsep diukur dengan tes kognitif berupa soal pilihan ganda yang disusun peneliti. Teknik analisis data adalah dengan teknik analisis deskriptif. Validasi data dengan menggunakan teknik triangulasi. Prosedur penelitian menggunakan metode spiral Kemmis dan Mc.Taggart. Target penelitian ini adalah peningkatan setiap aspek sebesar 25% dari base line Melalui observasi, penelitian yang dilakukan dapat meningkatkan aktivitas dan pemahaman konsep siswa. Data peningkatan dari prasiklus ke Siklus II telah mengalami peningkatan. Hasil analisis menunjukkan visual activities meningkat dari 25,81% menjadi 96,77%, oral activities meningkat dari base line 22,58% menjadi 90,32%, listening activities meningkat dari 45,16% menjadi 93,55%, writing activities meningkat dari 67,74% menjadi 70,79%, drawing activities meningkat dari 9,68% menjadi 90,32%, motor activities meningkat 0% menjadi 83,87%, mental activities meningkat dari 35,48% menjadi 67,74%, emotional activities meningkat dari 32,26% menjadi 93,55%, tes pemahaman konsep meningkat dari 25,81% menjadi 87,1%. Kata kunci: model STAD, mind mapping, aktivitas dan hasil belajar kognitif vi

7 ABSTRACT Papin Citra Resti Rustanto. K IMPROVEMENT ACTIVITY AND COGNITIF LEARNING OUTCOMES THROUGHT THE US OF MODEL STAD WITH MIND MAPPING. Thesis. Surakarta: Faculty of Teacher Training and Education. University of Sebelas Maret Surakarta, This research aims at improvement the learning activity and the concept achievement through the use of STAD Model with Mind Mapping. This reaserch is a classroom Action Reaserch conducted into two cycles, from February 2016 to March Each cycle consist of four stages, namely Planning, Acting, Observing, and Reflecting. The reserch subject is 31 students of class XI MIPA 4 at SMA Negeri 6 Surakarta in the Academic Year of 2015/2016. The data art obtained from the observation, test, questionnaires, interview, and documentation. The data about the learning activities includes visual activities, oral activities, listening activities, writing activities, drawing activities, and emotional activities, measured by the observation fieldnotes. The concept achievement is measured by using a cognitive test in the from of an objective test of multiple choices. The data art analyzed by using descriptive analysis technique. The validity is measured by using triangulation technique. The research procedures are conducted by using spiral Kemmis and Mc. Targart. Target of the study is 25% of the base line. Through the observation, the reaserch can enhancement of prasiklus to Cycle II has increased. The analysis of the research show that the visual activity inccreased from 25,81% to 96,77%, oral activities increased from 22,58% to 90,32%, listening activities increased from 45,16% to 93,55%, writing activities increased from 67,74% to 70,79%, drawing activities increased from 9,68% to 90,32%, motor activities increased from 0% to 83,87%, mental activities increased from 35,48% to 67,74%, emotional activities increased from 32,26% to 93,55%, the concept test increased from 25,81% to 87,1%. Keyword : STAD model, Mind Mapping, Activity and cognitif learning outcomes vii

8 MOTTO Janganlah takut, sebab Aku menyertai engkau, janganlah bimbang, sebab Aku ini Allahmu; Aku akan meneguhkan, bahkan akan menolong engkau; Aku akan memegang engkau dengan tangan kanan-ku yang membawa kemenangan. (Yesaya 41: 10) Karena masa depan sungguh ada, dan harapanmu tidak akan hilang. (Amsal 23: 18) Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku. (Filipi 4:13) Segala sesuatu yang diberikan Allah berguna bagi kita. Ia tidak pernah memberi sesuatu yang tidak berguna. (John Newton) Meskipun kita merasa sangat takut menghadapi kesukaran, keterbatasan, rintangan, kematian, dan kerugian, justru itulah cara yang Allah gunakan untuk menumbuhkan kita. (George Muller) Bersandar dan berharap kepada Tuhan, bukan pada manusia atau pengertian sendiri. Pergumulan tidak selalu selesai seperti yang kita minta, namun Tuhan akan melakukan yang terbaik bagi kita. (Penulis) viii

9 PERSEMBAHAN Skripsi ini saya persembahkan untuk : Tuhan Yesus Kristus Terima kasih untuk hikmat, kekuatan, dan berkat yang Kau curahkan Bapak dan Ibu Ibu Sri Martuti dan Bapak Agus Rustanto terima kasih untuk doa, kerja keras, dukungan, semangat yang senantiasa tercurah. Adikku Patris Radiant Rustanto dan Chatarina Indiati Rustanto Terima kasih atas dorongan, motivasi, dan semangat yang diberikan. Bapak Dr.Ir. Yudi Rinanto MP Dosen pembimbing akademik, PPL, dan skripsi yang luar biasa. Terima kasih atas bimbingan, arahan dan nasehat yang tiada henti demi kemajuan langkah saya dimasa mendatang. Ibu Nurmiyati, S.Pd., M.Si. Dosen pembimbing yang begitu bersahabat. Terimakasih telah memberikan ilmu yang sangat bermanfaat dan ide-ide yang sungguh luar biasa. Segenap guru, karyawan dan siswa-siswi kelas XI MIPA 4 SMA Negeri 6 Surakarta Terima kasih telah memberikan kesempatan bagi saya untuk belajar bersama dan sangat membantu dalam penelitian saya. Teman-teman (Yunita, Tutik, Ina, Dytta, Septa, Putu, Wajid, Ghoffar, Haris, Wiwi, Sania, Vita) Terima kasih telah memberikan bantuan, semangat, dukungan, nasehat, serta menjadi keluarga kedua selama ini Perpustakaan, Adik tingkat P.Biologi, dan pembaca Semoga skripsi saya dapat digunakan sebagai referensi ix

10 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Agung, yang telah melipahkan anugerah dan kekuatan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR DAN HASIL BELAJAR KOGNITIF MELALUI MODEL STAD DISERTAI MIND MAPPING. Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana pada Program Studi Pendidikan Biologi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Peneliti menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak lepas dari bantuan, bimbingan, dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu, peneliti menyampaikan terima kasih kepada: 1. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberi ijin dan kesempatan dalam penyusunan skripsi. 2. Puguh Karyanto, S.Si., M.Si., Ph.D., Ketua Program Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Dr.Ir. Yudi Rinanto MP., selaku Pembimbing I sekaligus Pembimbing Akademik yang telah memberikan bimbingan dan motivasi. 4. Nurmiyati, S.Pd., M.Si., selaku Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan. 5. Prof. Dr. Maridi, M.Pd., dan Dewi Puspita Sari, S.Pd., M.Sc., yang telah berkenan memberikan koreksi dan masukan terhadap instrumen saya. 6. Agung Wijayanto, S.Pd., M.Pd., selaku Kepala SMA Negeri 6 Surakarta yang telah memberi ijin penelitian. 7. Drs. Bambang Riyanto, selaku guru mata pelajaran biologi yang telah memberi bimbingan dan bantuan selama penelitian. 8. Siswa kelas XI MIPA 4 SMA Negeri 6 Surakarta yang telah bersedia berpartisipasi dan belajar bersama selama penelitian. 9. Bapak dan Ibu yang tidak henti-hentinya memberikan doa dan dukungan. x

11 10. Adikku dan sahabat-sahabatku yang selalu memberikan doa dan dorongan semangat. 11. Teman-teman Program Studi Pendidikan Biologi yang selalu memberikan dukungan. 12. Pihak-pihak lain yang telah membantu penulisan skripsi. Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna dan hal ini antara lain karena keterbatasan peneliti. Meskipun demikian, peneliti berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca dan pengembangan ilmu. Surakarta, Agustus 2016 Peneliti xi

PENERAPAN DISCOVERY LEARNING DIPADU READING ASSIGNMENT UNTUK MENINGKATKAN SCIENTIFIC WRITING SKILLS SISWA KELAS X MIA 4 SMA MUHAMMADIYAH 1 KARANGANYAR

PENERAPAN DISCOVERY LEARNING DIPADU READING ASSIGNMENT UNTUK MENINGKATKAN SCIENTIFIC WRITING SKILLS SISWA KELAS X MIA 4 SMA MUHAMMADIYAH 1 KARANGANYAR PENERAPAN DISCOVERY LEARNING DIPADU READING ASSIGNMENT UNTUK MENINGKATKAN SCIENTIFIC WRITING SKILLS SISWA KELAS X MIA 4 SMA MUHAMMADIYAH 1 KARANGANYAR SKRIPSI Oleh : DESSY PUSPITANINGTYAS K4311022 FAKULTAS
