TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Prasyarat Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Pendidikan Sains

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Prasyarat Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Pendidikan Sains"

Transkripsi

1 PENGEMBANGAN MODUL FISIKA BERBASIS RELATING, EXPERIENCING, APPLYING, COOPERATING, AND TRANSFERRING (REACT) PADA MATERI ALAT OPTIK UNTUK MENINGKATKAN KECERDASAN MAJEMUK DAN KREATIVITAS SISWA TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Prasyarat Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Pendidikan Sains Oleh Novi Ayu Kristiana Dewi NIM S FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014

2 ii

3 iii

4 iv

5 BIODATA a. Nama : Novi Ayu Kristiana Dewi b. Tempat, tanggal lahir : Sumber Baru, 07 Nopember 1989 c. Profesi/ Jabatan : - d. Alamat Kantor : - Telp. : - Fax. : e. Alamat rumah : Desa Sumber Baru, Kecamatan Seputih Banyak, Kabupaten Lampung Tengah, Lampung Telp. : Fax. : - noviayudi@gmail.com f. Riwayat pendidikan di Perguruan Tinggi (dimulai dari yang terakhir)*: No. Institusi Bidang Ilmu Tahun Gelar 1. Universitas Muhammadiyah Metro Pendidikan Fisika 2011 S.Pd. Surakarta, Nopember 2014 Novi Ayu Kristiana Dewi S v

6 KATA PENGANTAR Alhamdulillah, puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis yang berjudul Pengembangan Modul Fisika Berbasis Relating, Experiencing, Applying, Cooperating, and Transferring (REACT) pada Materi Alat Optik untuk Meningkatkan Kecerdasan Majemuk dan Kreativitas Siswa. Tesis ini disusun untuk memenuhi sebagian syarat guna mendapatkan gelar Magister Pendidikan Sains pada Program Studi Magister Pendidikan Sains Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulisan tesis ini dapat terwujud dengan adanya bimbingan, dorongan, dan bantuan, dari berbagai pihak. Maka dalam kesempatan ini penulis menyampaikan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, M.S., selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan kesempatan untuk belajar pada Program Studi Magister Pendidikan Sains. 2. Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Dr. Mohammad Masykuri, M.Si., selaku Ketua Program Studi Magister Pendidikan Sains Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 4. Dr. Nonoh Siti Aminah M.Pd., selaku pembimbing I atas perhatian yang besar telah memberikan didikan, bimbingan, dan motivasi selama ini. vi

7 5. Sukarmin, S.Pd., M.Si., Ph.D., selaku Pembimbing II atas bimbingan, arahan, dan motivasi yang diberikan selama ini. 6. Bapak/Ibu dosen pengajar program studi Magister Pendidikan Sains Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UNS yang telah memberikan ilmu pengetahuan, wawasana, dan pengalaman berharga dalam setiap perkuliahan. 7. Dr. Sarwanto M.Pd., dan Prof. Dra. Hj. Suparmi, M.A., Ph.D., selaku validator ahli produk awal dalam penelitian pengebangan ini. 8. Drs Koesmanto, M.Pd., dan Dra. Hj. Tini selaku reviewer guru untuk produk awal dalam penelitian pengembangan ini. 9. Saudara Friska Octavia Rosa, S.Pd., M.Pd., dan Yulia Dewi Puspita Sari, S.Pd., M.Pd., selaku peer review untuk produk awal dalam penelitian pengembangan ini. 10. Keluarga penulis khususnya untuk Bapak, Ibu, dan Kakak terimakasih atas segala dukungan, motivasinya dan do a yang telah diberikan sehingga penulis bersemangat dalam menyelesaikan tesis ini. 11. Teman-teman mahasiswa Program Studi Magister Pendidikan Sains Universitas Sebelas Maret, terimakasih atas dukungan dan semangatnya. Penulis menerima segala saran dan kritik yang membangun dari semua pihak demi kesempurnaan tesis ini. Semoga tesis ini bermanfaat bagi pembaca. Surakarta, Nopember 2014 Penulis, Novi Ayu Kristiana Dewi S vii

8 MOTTO Tidak ada yang perlu disesali atas apa yang telah berlalu, semuanya merupakan proses yang memberikan kita pengalaman, maka lakukanlah segala sesuatu dengan sebaik mungkin (Novi Ayu Kristiana Dewi) viii

9 HALAMAN PERSEMBAHAN Karya ilmiah ini khusus saya persembahkan kepada kedua orang tua saya (Bapak Sutrisno & Ibu Nurjanah) dan kakak saya (Erik Evi Andrianto) yang telah memberikan bimbingan, dukungan, doa, dan kasih sayang dengan tulus. Terima kasih kepada Almamater Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan saya kesempatan untuk menuntut ilmu pada Program Studi Magister Pendidikan Sains. ix

10 Novi Ayu Kristiana Dewi Pengembangan Modul Fisika Berbasis Relating, Experiencing, Applying, Cooperating, and Tansfering (REACT) pada Materi Alat Optik Untuk Meningkatkan Kecerdasan Majemuk dan Kreativitas Siswa. TESIS. Pembimbing I: Dr. Nonoh Siti Aminah, M.Pd., Pembimbing II: Sukarmin, S.Pd., M.Si., Ph.D. Program Studi Magister Pendidikan Sains, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis langkah-langkah pengembangan modul fisika berbasis REACT pada materi alat-alat optik, mengetahui kualitas modul fisika berbasis REACT pada materi alat-alat optik, dan untuk mengetahui peningkatan kecerdasan majemuk dan kreativitas siswa pada materi alat-alat optik setelah mengikuti pembelajaran menggunakan modul fisika berbasis REACT. Penelitian ini merupakan Research and Development (R&D) dengan menggunakan model 4-D meliputi tahapan define, design, develop, dan disseminate yang dikemukakan oleh Thiagarajan. Pengembangan modul ini dinilai berdasarkan kelayakan materi dan media oleh 2 dosen, 2 guru, dan 2 peer review. Pengumpulan data kecerdasan majemuk dan kreativitas siswa pada penelitian ini menggunakan lembar observasi dan tes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa modul fisika berbasis REACT pada materi alat-alat optik dikembangkan berdasarkan kriteria modul yang diadaptasi dari Pusat Teknologi Informasi dan Komunikasi Pendidikan (Pustekkom) Depdiknas menggunakan model 4-D meliputi tahapan define berupa analisis kebutuhan, tahap design berupa penyusunan draf modul, tahap develop berupa validasi draf modul, setelah valid dilakkan uji coba kecil pada 9 siswa dan diimplementasikan pada skala luas, dan tahap terakhir dilakukan disseminate pada 10 guru fisika di tiga kabupaten/kota provinsi Jawa Tengah. Modul yang dikembangkan memiliki kualitas dengan kategori sangat baik sehingga layak digunakan dalam pembelajaran fisika. Ada peningkatan kecerdasan majemuk dan kreativitas siswa non-aptitude selama pembelajaran menggunakan modul fisika berbasis REACT pada materi alat-alat optik, dan setelah menggunakan modul tersebut diperoleh gain faktor sebesar 0,23 yang menunjukkan kecerdasan majemuk dan kreativitas aptitude siswa meningkat meskipun dengan kategori relatif rendah. Kata kunci: Modul, REACT, Kecerdasan Majemuk, Kreativitas. x

11 Novi Ayu Kristiana Dewi Development of Physics Module Based Relating, Experiencing, Applying, Cooperating, and Tansfering (REACT) on Optical Instruments to Increase Multiple Intelligences and Creativity of Students in Senior High School. THESIS. Advisor I: Dr. Nonoh Siti Aminah, M.Pd., Advisor II: Sukarmin, S.Pd., M.Si., Ph.D. Master of Science Education Program, Faculty of Teacher Training and Education, Sebelas Maret University of Surakarta. ABSTRACT The aims of this study are to analyze the steps to develop of physics module based REACT on optical instruments, quality of physics module based REACT on optical instruments, and an increase in multiple intelligences and creativity of students after participating in the learning using physics module based REACT. This study was a Research and Development (R&D) used 4-D model by Thiagarajan which involving the define, design, develop, and disseminate. The module development judged on the feasibility of the material and media by 2 lecturers, 2 teachers, and 2 peer review. Collection instrument of data multiple intelligences and creativity of students in this study using observation sheets and test. The result of this study were the module physics based REACT on optical instruments was developed based on criteria from adapted from under Pusat Teknologi Informasi dan Komunikasi Pendidikan (Pustekkom) Depdiknas using 4-D model include stages define the form of the analysis of needs, such as the drafting stage module design, develop form validation phase draft module, after a valid trials conducted small at 9 students and implemented on a wide scale, and the last stage is done disseminate the 10 physics teachers in three districts/cities in Central Java province. Developed module has very good quality category so that used in learning physics. Increasing compound intelligence and creativity students non-aptitude during learning use module physics based REACT on optical instruments, and after using this module were obtained gain factor of 0.23 shown any increas of multiple intelligences and creativity aptitude of students although in low category. Keywords: Module, REACT, Multiple Intelligences, Creativity. xi

12 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii PERNYATAAN KEASLIAN DAN PUBLIKASI ISI TESIS... BIODATA... KATA PENGANTAR... iv v vi MOTO... viii HALAMAN PERSEMBAHAN... ix ABSTRAK... x DAFTAR ISI... xii DAFTAR TABEL... xv DAFTAR GAMBAR... xvii DAFTAR LAMPIRAN... xix BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah... 6 C. Pembatasan Masalah... 6 D. Perumusan Masalah... 7 E. Tujuan Penelitian... 7 F. Spesifikasi Produk yang Dikembangkan... 8 G. Manfaat Penelitian... 9 BAB II TINJAUAN PUSTAKA commit... to user 10 xii

13 A. Kajian Teori Belajar dan Pembelajaran Fisika Teori Belajar Konstruktivisme sabagai Landasan Teori Pembelajaran Fisika Pembelajaran REACT Modul Kecerdasan Majemuk Kreativitas Alat-alat Optik B. Kajian Penelitian yang Relevan C. Kerangka Berpikir BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian B. Subjek Penelitian C. Desain Penelitian D. Instrumen Pengumpul Data E. Teknik Analisis Data BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data Hasil Penelitian dan Pengembangan B. Pembahasan Hasil Penelitian dan Pengembangan C. Temuan Lapangan D. Keterbatasan Penelitian BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN xiii

14 A. Kesimpulan B. Implikasi C. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiv

15 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Komponen Pembelajara REACT Tabel 3.1 Hasil Uji Validasi Gegrory pada Instrumen Tes Tabel 3.2 Hasil Analisis Reliabilitas Soal Tabel 3.3 Hasil Analisis Daya Beda Soal Tabel 3.4 Klasifikasi Indeks Kesukaran Tabel 3.5 Hasil Analisis Tingkat Kesukaran Soal Tabel 3.6 Kriteria Skor Rata-rata Menjadi Nilai dengan Kriteria Tabel 3.7 Kriteria Tingkat Gain Tabel 4.1 Hasil Analisis Angket Kebutuhan Guru Tabel 4.2 Hasil Analisis Angket Kebutuhan Siswa Tabel 4.3 Saran dan Perbaikan dari Dosen Pembimbing Tabel 4.4 Analisis Validasi Modul Komponen Materi Tabel 4.5 Hasil Analisis Validasi Modul Komponen Media Tabel 4.6 Saran dan Hasil Perbaikan dari Validator Tabel 4.7 Hasil Analisis Keterbacaan Modul pada Uji Coba Kecil Tabel 4.8 Hasil Analisi Respon Siswa pada Uji Coba Kecil Tabel 4.9 Hasil Perbaikan dari Uji Coba Kecil Tabel 4.10 Distribusi Penilaian Kecerdasan Majemuk Tabel 4.11 Distribusi Penilaian Kreativitas Non-Aptitude Tabel 4.12 Hasil Uji Statistik Penguasaan Konsep Tabel 4.13 Deskripsi Peningkatan commit Penguasaan to user Konsep Fisika xv

16 Tabel 4.14 Hasil Analisis Respon Siswa pada Uji Coba Besar Tabel 4.15 Respon Guru Fisika Terhadap Modul Fisika Berbasis REACT xvi

17 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Diagram Mata Manusia Gambar 2.2 Skema Penglihatan Mata Normal Gambar 2.3 Skema Penderita Rabun Jauh Sebelum Menggunakan Kacamata Gambar 2.4 Skema Penderita Rabun Jauh Setelah Menggunakan Kacamata Gambar 2.5 Skema Penderita Rabun Dekat Sebelum Menggunakan Kacamata Gambar 2.6 Skema Penderita Rabun Dekat Setelah Menggunakan Kacamata Gambar 2.7 Pembentukan Bayangan pada Lup dengan Mata Tidak Berakomodasi Gambar 2.8 Pembentukan Bayangan pada Lup dengan Mata Berakomodasi Gambar 2.9 Pembentukan Bayangan pada Mikroskop dengan Mata Tidak Berakomodasi Gambar 2.10 Pembentukan Bayangan pada Mikroskop dengan Mata Berakomodasi Maksimum Gambar Pembentukan Bayangan pada Teropong Bintang dengan Mata Tidak Berakomodasi Gambar 2.12 Pembentukan Bayangan commit pada to Teropong user Bintang dengan Mata xvii

18 Berakomodasi Maksimum Gambar 2.13 Pembentukan Bayangan Pada Teropong Bumi dengan Mata Tidak Berakomodasi Maksimum Gambar 2.14 Pembentukan Bayangan pada Teropong Bumi dengan Mata Berakomodasi Maksimum Gambar 2.15 Kerangka Berpikir Penelitian Gambar 3.1 Desain Eksperimen one-group Pretest-Posttest Design Gambar 3.2 Desain Pengembangan Modul fisika berbasis REACT pada Pokok Bahasan Alat-alat Optik Gambar 4.1 Histogram Distribusi Kecerdasan Majemuk Gambar 4.2 Histogram Distribusi Kreativitas Non-Aptitude xviii

19 DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1 Silabus dan RPP Lampiran 2 Hasil Validasi Silabus dan RPP Lampiran 3 Jadwal Penelitian Lampiran 4 Lembar Wawancara Lampiran 5 Angket Analisis Kebutuhan Lampiran 6 GBIM Lampiran 7 Analisis Butir Soal Lampiran 8 Validasi Modul Lampiran 9 Analisis Angket Keterbacaan Modul Lampiran 10 Analisis Angket Respon Terhadap Modul Lampiran 11 Data Kecerdasan Majemuk Lampiran 12 Data Kreativitas Non-Aptitude Lampiran 13 Data Penguasaan Konsep Fisika Lampiran 14 Perbaikan Modul Lampiran 15 Suplemen Modul Lampiran 16 Lembar Hasil Kerja Siswa Lampiran 17 Dokumentasi Penelitian Lampiran 18 Keterkaitan REACT, Isi Modul, Kegiatan Pembelajaran, Kecerdasan Majemuk, dan Kreativitas Siswa Lampiran 19 Surat-surat Penelitian xix

PENGEMBANGAN MODUL IPA TERPADU DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK TEMA SAMPAH UNTUK SISWA KELAS VII SMP/MTs TESIS

PENGEMBANGAN MODUL IPA TERPADU DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK TEMA SAMPAH UNTUK SISWA KELAS VII SMP/MTs TESIS PENGEMBANGAN MODUL IPA TERPADU DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK TEMA SAMPAH UNTUK SISWA KELAS VII SMP/MTs TESIS Disusun untuk memenuhi prasyarat mencapai derajat Magister Sains Program Studi Magister Pendidikan
