BAB III METODE PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODE PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian 1. Tempat Penelitian Penelitian Tindakan Kelas ini telah dilaksanakan di SMK Negeri 3 Surakarta yang beralamat di Jl. Brigjend Sudiarto No. 34 Danukusuman, Serengan, Surakarta. 2. Waktu Penelitian Penelitian Tindakan Kelas ini telah dilaksanakan secara bertahap dari bulan Maret-April 2016 sampai selesai. Tabel 1. Rincian Waktu dan Jenis Kegiatan No. Rencana Kegiatan 1. Persiapan a. Observasi b. Identifikasi masalah c. Penentuan tindakan d. Pengajuan judul e. Penyusunan proposal f. Seminar proposal g. Pengajuan ijin penelitian 2. Pelaksanaan a. Pengumpulan data penelitian b. Analisis data 3. Penyusunan Laporan a. Penulisan laporan b. Ujian Skripsi Tahun 2015 Tahun 2016 November Desember Januari Februari Maret April Mei

2 39 B. Subjek Penelitian Dalam Penelitian Tindakan Kelas ini yang menjadi subjek penelitian adalah siswa kelas XI Akuntansi 1 SMK Negeri 3 Surakarta tahun pelajaran 2015/2016, yang berjumlah 33 siswa. C. Data dan Sumber Data Data yang digunakan dalam Penelitian Tindakan Kelas ini sebagai berikut: 1. Data Primer a. Data tentang hasil belajar keterampilan bermain bola basket pada siswa kelas XI Akuntansi 1 SMK Negeri 3 Surakarta. b. Data tentang keaktifan siswa yang diperoleh dari peristiwa yang terjadi selama berlangsungnya Kegiatan Belajar Mengajar. 2. Data Sekunder Data sekunder dalam penelitian ini terdiri atas: nilai hasil belajar bermain bola basket sebelum menjalani tindakan, RPP, silabus yang diperoleh dari dokumen yang dimiliki oleh guru dan sekolah. Sumber data yang digunakan dalam Penelitian Tindakan Kelas ini adalah sebagai berikut: 1. Siswa, untuk mendapatkan data hasil belajar keterampilan bermain bola basket menggunakan media audio visual pada siswa kelas XI AK 1 SMK Negeri 3 Surakarta tahun pelajaran 2015/ Guru sebagai kolaborator, untuk melihat tingkat keberhasilan penerapan media audio visual untuk hasil belajar keterampilan bermain bola basket pada siswa kelas XI AK 1 SMK Negeri 3 Surakarta tahun pelajaran 2015/2016. D. Teknik Pengumpulan Data Teknik pengumpulan data dalam Penelitian Tindakan Kelas ini terdiri dari:

3 40 1. Tes : dipergunakan sebagai teknik pengumplan data untuk mengukur kemampuan siswa dalam pemahaman materi pembelajaran bermain bola basket melalui tes soal. 2. Observasi : dipergunakan sebagai teknik untuk mengumpulkan data tentang keterampilan bermain bola basket siswa serta aktivitas siswa selama mengikuti kegiatan belajar mengajar saat penerapan media audio visual dalam pembelajaran bermain bola basket. Secara terperinci teknik pengumpulan data pada penelitian dapat dideskripsikan dalam tabel berikut: Tabel 2. Teknik dan Alat Pengumpulan Data Penelitian No Sumber Data Jenis Data 1 Siswa Aktivitas siswa selama mengikuti kegiatan belajar mengajar Pemahaman materi pembelajaran bermain bola basket Teknik Pengumpulan Observasi Tes soal Instrumen Melalui lembar observasi Melalui lembar soal Hasil keterampilan bermain bola basket Observasi Melalui lembar observasi permainan bola basket E. Uji Validitas Data Uji validitas merupakan suatu cara untuk menentukan suatu keabsahan data yang diperoleh. Dalam hal ini, untuk meningkatkan validitas data yang diperoleh, peneliti menggunakan triangulasi data. Triangulasi yang digunakan yaitu: 1. Triangulasi data 2. Triangulasi sumber

4 41 3. Triangulasi metode Dengan penjelasan: 1. Triangulasi data yaitu data yang sama akan lebih mantap kebenarannya bila diperoleh dari beberapa sumber data yang berbeda. 2. Triangulasi sumber yaitu mengkroscekkan data yang diperoleh dengan informan atau narasumber yang lain baik dari siswa, guru lain atau pihakpihak lain. 3. Triangulasi metode yaitu mengumpulkan data dengan metode yang berbeda agar hasilnya lebih mantap (wawancara, observasi, tes) sehingga didapat hasil yang akurat mengenai subjek. F. Analisis Data Data yang dikumpulkan pada setiap kegiatan observasi dari pelaksanaan siklus Penelitian Tindakan Kelas dianalisis secara deskriptif dengan menggunakan teknik prosentase untuk melihat kecenderungan yang terjadi dalam kegiatan pembelajaran. Hasil belajar keterampilan bermain bola basket dengan peraturan yang dimodifikasi : dengan menganalisis nilai rata-rata observasi bermain bola basket. Kemudian dikategorikan dalam klasifikasi skor yang telah ditentukan. Data yang dikumpulkan pada setiap kegiatan observasi dari pelaksanaan siklus Penelitian Tindakan Kelas dianalisis dengan menggunakan prosentase untuk melihat peningkatan hasil belajar keterampilan bermain bola basket dalam kegiatan pembelajaran. Kemudian dikategorikan dalam batas tuntas dan tidak tuntas berdasarkan KKM yang digunakan sebesar 2,67. G. Indikator Kinerja Penelitian Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan hasil belajar keterampilan bermain bola basket menggunakan media audio visual pada siswa kelas XI Akuntansi 1 SMK Negeri 3 Surakarta tahun pelajaran 2015/2016. Adapun setiap tindakan upaya untuk mencapai tujuan

5 42 tersebut dirancang dalam satu unit sebagai satu siklus. Setiap siklus terdiri dari empat langkah meliputi: perencanaan tindakan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi untuk perencanaan siklus berikutnya. Prosentase indikator target pencapaian keberhasilan penelitian pada tabel berikut: Tabel 3. Prosentase Target Pencapaian Aspek Yang Diukur Aktivitas siswa selama mengikuti kegiatan belajar mengajar Pemahaman materi pembelajaran permainan bola basket Kemampuan bermain bola basket (materi ajar permainan bola basket dengan peraturan yang dimodifikasi) Persentase Target Akhir Pencapaian 80% 80% 80% Cara mengukur Diamati saat pembelajaran berlangsung dan dihitung dari jumlah siswa yang sesuai dengan indikator penilaian Diukur dari hasil tes soal materi permainan bola basket dan dihitung dari jumlah siswa yang dapat menjawab soal dengan benar Diamati saat proses pembelajaran berlangsung (observasi) bola basket. H. Prosedur Penelitian Prosedur penelitian merupakan langkah-langkah atau tahap-tahap yang harus dilalui oleh peneliti dalam menerapkan metode yang akan digunakan dalam penelitian. Menurut Agus Kristiyanto (2010: 54) langkah-langkah PTK pada prinsipnya meliputi 4 (empat) langkah pokok pada setiap siklusnya. Keempat langkah tersebut meliputi, (1) perencanaan tindakan, (2) pelaksanaan tindakan, (3) observasi, dan (4) refleksi. Langkah-langkah tersebut merupakan satu kesatuan tindakan yang disebut sebagai satu siklus tindakan.

6 43 Adapun tahap-tahap siklus dalam Penelitian Tindakan Kelas (PTK) tersebut dipaparkan sebagai berikut: 1) Tahap Perencanaan (planning) Tahap ini adalah tahapan awal dalam melaksanakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK).Secara garis besar pelaksanaannya meliputi: a. Pembuatan skenario pembelajaran b. Persiapan saran dan prasaran pembelajaran c. Persiapan instrumen penelitian untuk pembelajaran d. Simulasi pelaksanaan tindakan. Pada tahap ini peneliti utama dan kolabolator telah bekolaborasi untuk menyusun perencanaan tindakan yang akan dilakukan dalam bentuk skenario pembelajaran dan indikator-indikator capaian pada tiap siklusnya, indikator tersebut merupakan tolak ukur menentukan apakah dapat dilaksanakan siklus selanjutnya atau harus kembali ke siklus I. 2) Tahap Pelaksanaan (Action) Tahap pelaksanaan tindakan adalah tahap untuk implementasi skenario yang telah direcanakan. Pelaksanaan tersebut hasrus berjalan secara alamiah bukan di treatmen-kan seperti penelitian eksperimen. Peneliti utama dan kolabolator harus benar-benar yakin bahwa kesepakaan dalam skenario itu dapat dilaksanakan. 3) Tahap Observasi (Observation) Tahap Observasi yaitu tahap pengamatan terhadap kejadian yang terjadi saat pelaksanaan tindakan oleh peneliti utama dan kolabolator. Pengamatan dilakukan menggunakan lembar observasi yang telah dibuat pada tahap perencanaan. Peneliti utama dan kolabolator berperan sebagai observer yang bertugas untuk mencatat hal-hal yang diamati saat itu juga, sehingga menghasilkan data yang dapat digunakan sebagai dasar penyusunan refleksi dalam setiap akir siklusnya. 4) Tahap Refleksi (Reflecting)

7 44 Tahap refleksi pada dasarnya adalah bentuk perenungan yang mendalam dan lengkap terhadap segala sesuatu yang terjadi. Refleksi pada akhir siklus merupakan sharing of idea yang terjadi anatara peneliti utama dengan kolabolator tentang segala sesuatu yang telah direncanakan. Bisa diartikan tahap refleksi merupakan tahap evaluasi untuk membuat keputusan akhir siklus. Revised Plan Gambar 14. Skematik PTK (Agus Kristiyanto, 2010:55) Untuk memperoleh hasil penelitian seperti yang diharapkan peneliti, prosedur penelitian ini meliputi tahap-tahap sebagai berikut: 1. Tahap persiapan survey awal Kegiatan yang dilakukan pada tahap ini adalah mengobservasi sekolah atau kelas yang akan dijadikan sebagai tempat Penelitian Tindakan Kelas.

8 45 Meninjau sejauh mana pelaksanaan pembelajaran yang diterapkan dalam sekolah tersebut. 2. Tahap seleksi informan, penyiapan instrumen dan alat kegiatan yang dilakukan pada tahap ini adalah: a. Menentukan subjek penelitian b. Menyiapkan metode dan instrumen penelitian serta evaluasi 3. Tahap pengumpulan data dan tindakan Pada tahap ini dilakukan pengumpulan dan tabulasi data penelitian yang terdiri atas: a. Observasi data hasil belajar bermain bola basket b. Kemampuan siswa memahami materi selama proses pembelajaran c. Pelaksanaan pembelajaran bola basket d. Partisipasi dan keaktifan siswa dalam mengikuti pembelajaran 4. Tahap analisis data Dalam tahap ini analisis data yang digunakan adalah dekriptif kualitatif. Teknik analisis tersebut dilakukan karena data yang terkumpul berupa uraian deskriptif tentang perkembangan belajar serta hasil belajar bermain bola basket yang dideskriptifkan melalui hasil kuantitatif. 5. Tahap penyusunan laporan Pada tahap ini disusun laporan pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas dari mulai awal survey hingga menganalisis data yang dilakukan dalam penelitian. 6. Deskriptif tiap siklus Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil belajar keterampilan bermain bola basket pada siswa kelas XI Akuntansi 1 SMK Negeri 3 Surakarta tahun pelajaran 2015/2016. Setiap tindakan dan upaya untuk pencapaian tujuan tersebut dirancang dalam satu unit sebagai satu siklus dan setiap siklus terdiri dari beberapa tahap diantaranya : perencanaan tindakan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi untuk perlu atau tidaknya siklus berikutnya dilakukan

9 46 1. Rancangan siklus I a. Tahap Perencanaan Pada tahap ini peneliti dan guru kelas menyusun skenario pembelajaran yang terdiri dari: 1) Tim peneliti melakukan analisis kurikulum untuk mengetahui kompetensi dasar yang akan disampaikan kepada siswa dalam pembelajaran penjasorkes. 2) Membuat rencana pembelajaran dengan mengacu pada tindakan yang diterapkan dalam Penelitian Tindakan Kelas, yaitu pembelajaran bermain bola basket. 3) Menyusun instrument yang digunakan dalam siklus Penelitian Tindakan Kelas, penilaian bermain bola basket. 4) Menyiapkan media yang diperlukan untuk membantu pengajaran. 5) Menyusun alat evaluasi pembelajaran. b. Tahap Pelaksanaan Pada tahap pelaksanaan, kegiatan yang dilakukan adalah melaksanakan proses pembelajaran di lapangan dengan langkah-langkah pembelajaran sebagai berikut: Pertemuan ke I 1) Berdoa dan Presensi 2) Menjelaskan kegiatan belajar mengajar bermain bola basket dengan manampilkan video pembelajaran yang ditampilkan di kelas 3) Siwa mendengar penjelasan dari guru, melihat dan mengamati video teknik dasar permainan bola basket. Serta mencata setiap gerakan teknik yang ditampilan. 4) Setelah itu, siswa menuju ke lapangan dan melakukan pemanasan. 5) Guru menjelaskan teknik dasar permainan bola basket dari dribble, passing, catching dan shooting. Dengan mensinkronkan dengan pemikiran siwa setelah melihat video pembelajaran sebelumnya, serta memberiakan variasi dan kombinasi dari keempat hal tersebut.

10 47 6) Siswa melakukan teknik yang dijelaskan oleh guru 7) Menarik kesimpulan 8) Penilaian dilaksanakan selama proses pembelajaran berlangsung 9) Melakukan pendinginan 10) Evaluasi dan tanya jawab 11) Berdoa Pertemuan II 1) Melakukan kegiatan belajar mengajar secara umum. 2) Tes tulis yang dilaksanakan dalam kelas. 3) Melakukan pemanasan untuk melaksanakan tes praktik. 4) Melaksanakaan tes praktik dengan membagi 2 kelomok. Setiap 2 kelompok melakukan pertandingan bola basket. 5) Melakukan pendinginan 6) Evaluasi dan menyebutkan hasilnya. c. Tahap Observasi Kegiatan pengamatan dilakukan bersama dengan kegiatan pelaksanaan tindakan. Pada tahap ini dilakukan pengamatan terhadap penerapan pembelajaran dengan menggunakan media pembelajaran audio visual yang diterapkan terhadap proses pembelajaran bermain bola basket. d. Tahap Refleksi Dilakukan dengan menganalisis hasil observasi dan interpretasi sehingga diperoleh kesimpulan apa saja yang perlu diperbaiki dan apa saja yang perlu dipertahankan. Tahap ini mengemukakan hasil penemuan dari pelaksanaan tindakan pertama dan menentukan siklus berikutnya perlu dilaksanakan atau tidak. 2. Rancangan siklus II Pada siklus II perencanaan tindakan dikaitkan dengan hasil yang telah dicapai pada tindakan siklus I sebagai upaya perbaikan dari siklus tersebut dengan materi pembelajaran sesuai dengan silabus mata pelajaran pendidikan jasmani.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian 1. Tempat Penelitian Penelitian Tindakan Kelas ini telah dilaksanakan di SMK Negeri 9 Surakarta yang beralamat di Jl. Tarumanegara, Banyuanyar,
