BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB V KESIMPULAN DAN SARAN"

Transkripsi

1 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Setelah dilakukan penelitian untuk melihat brand awareness dari produk Acna Care, dapat disimpulkan bahwa produk Acna Care ternyata belum terlalu dikenal oleh konsumen dibandingkan dengan produk kompetitor lainnya. Pada dasarnya produk Acna Care itu sendiri lebih unggul dari para kompetitornya karena Acna Care menawarkan suatu solusi lengkap untuk penanganan masalah jerawat, baik dari luar maupun dari dalam. Kelebihan lain dari Acna Care adalah produk ini terbuat dari bahan-bahan alami yang aman untuk digunakan. Didalam peluncuran produk Acna Care, PT MWCI telah melakukan berbagai langkah strategi pemasaran yang cukup baik. Namun jika kita bandingkan dengan hasil kuesioner dapat kita lihat bahwa mayoritas responden belum mengenal produk Acna Care (yang mengenal Acna Care 6,81%). Responden yang menggunakan produk Acna Care jumlahnya sangat kecil (11,36%). Namun disisi lain, responden yang ingin mencoba Acna Care cukup banyak (58,33%). Hal ini dapat dijadikan suatu peluang pasar untuk produk Acna Care. 71

2 72 Berdasarkan hal ini, kami menyimpulkan bahwa strategi pemasaran yang baik tidak akan efektif jika kurang dilakukan secara agresif. 5.2 Saran Berdasarkan kesimpulan dari hasil penelitian yang telah dilakukan, maka tim penulis memiliki beberapa saran berdasarkan 4 P (Product, Price, Place, and Promotion) dan STP (Segmentation, Targeting, and Positioning). Berdasarkan 4 P (Product, Price, Place,and Promotion) : Product 1. Jangka Pendek Produk Acna Care itu sendiri sudah memiliki kelebihan, yaitu solusi lengkap dalam mengatasi masalah jerawat baik dari luar maupun dalam, dibandingkan dari kompetitornya. 2. Jangka Menengah Produk Acna Care berbeda memiliki keunggulan dibandingkan kompetitornya yaitu dengan adanya solusi penanganan jerawat dari dalam. Oleh karena itu, untuk pengembangan lini produk dapat dilakukan untuk penanganan jerawat dari dalam, contohnya adalah herbal drink.

3 73 Price 1. Jangka Pendek Harga yang ditawarkan sudah sesuai, mengingat bahwa Acna Care adalah suatu inovasi dalam penanganan masalah jerawat yang menawarkan total solution, inside and outside. 2. Jangka Menengah Mengikuti adanya pengembangan dalam lini produk, seperti yang sudah disarankan pada strategi produk jangka menengah ( herbal drink), maka harga Acna Care yang dipasarkan kemudian hendaknya disesuaikan dengan keberadaan produk yang akan diluncurkan tersebut. Place 1. Jangka Pendek Distribusi penjualan produk Acna Care melalui chain store seperti Century, Guardian adalah merupakan langkah yang tepat, namun hendaknya dapat juga melibatkan apotik-apotik terkenal, seperti Apotik Mahakam, Apotik Senopati, Apotik Melawai, Apotik Kimia Farma, dll. 2. Jangka Menengah Produk Acna Care sebaiknya ada dalam modern market, seperti pada Hypermarket (Carrefour, Giant) dan supermarket yang segmentasinya menengah keatas seperti Hero.

4 74 Promotion 1. Jangka Pendek Ikut mensponsori kegiatan-kegiatan pentas seni (pensi) yang sering diadakan oleh sekolah-sekolah menengah di daerah-daerah dimana produk Acna Care dapat diperoleh, untuk meraih segmentasi pasar secondary target tahun. Untuk primary target tahun, rencana mengadakan seminar-seminar (seminar karir, seminar beauty consultant) hendaknya dilakukan secara rutin dalam periode jangka pendek ini. Tempat diselenggarakannya kegiatan ini sebaiknya di tempat-tempat umum yang terbuka, strategis, dan mudah dijangkau. Frekuensi promosi Acna Care melalui radio agar lebih ditingkatkan. Misalkan stasiun radio Hardrock FM yang memiliki segmentasi pendengar young adults, pada jam-jam prime time siaran radio, yaitu pada pagi hari (jam 6.00 s/d 10.00) dan pada sore hari (jam s/d 20.00). Aktivitas ini dapat mencapai primary target. Dan untuk secondary target, dapat melalui stasiun radio Prambors pada jam-jam berangkat dan pulang sekolah. 2. Jangka Menengah Akan lebih baik apabila print ad yang dilakukan di media-media majalah disertai dengan gimmick atau sampel produk.

5 75 3. Jangka Panjang Mengembangkan website yang sudah ada untuk produk Acna Care agar lebih menarik, efektif (user friendly). Karena dibandingkan dengan kompetitorkompetitornya (Clean & Clear, Seba Med), website mereka sangat menarik, dan dapat disebut sebagai virtual beauty center untuk konsumen. Iklan di televisi dilakukan dalam periode jangka panjang agar lebih efisien. Tidak dapat kita pungkiri kenyataan bahwa media televisi merupakan sarana yang dapat menjangkau seluruh lapisan masyarakat dalam skala yang luas. Menerbitkan sebuah buku tentang semua hal mengenai masalah jerawat serta penanganannya, yang dalam penulisannya bekerja sama dengan ahli dermatologist, dan tentunya dengan menunjukkan produk Acna Care sebagai solusi yang tepat dan aman untuk menangani masalah acne. Dengan penulisan buku ini, dan diedarkannya ke masyarakat maka dapat memberi suatu keuntungan untuk para ahli dermatologist yang terkait dan juga pihak MWC untuk produk Acna Care. Meningkatkan awareness konsumen terhadap nama PT. MWC sebagai produsen. Tingkat kepercayaan konsumen terhadap suatu produk seringkali dipengaruhi juga oleh tingkat kepercayaan konsumen terhadap perusahaan yang menjadi produsen produk tersebut. Sebagai perusahaan yang telah berhasil melahirkan produk-produk suplemen vitamin yang cukup berhasil dipasaran,

6 76 nama MWC sebagai produsen sudah selayaknya lebih sering diperdengarkan. Komunikasi dapat dilakukan dengan pencantuman nama MWC secara jelas pada iklan-iklan produk ataupun secara khusus melalui aktivitas kehumasan MWC. Berdasarkan STP (Segmentation, Targeting, Positioning), produk Acna Care sudah baik. Dengan segmentasi pasar mereka yaitu primary target tahun dan secondary market tahun, sudah baik mengingat bahwa permasalahan dengan jerawat pada umumnya dialami pada segmen usia tersebut. Untuk targeting juga sudah tepat dilakukan oleh produk Acna Care, karena dengan harga yang ditawarkan kepada pasar adalah harga premium, dimana produk Acna Care mempunyai target pasar utama yaitu menengah keatas. Untuk positioning produk Acna care sebagai satu-satunya solusi permasalahan jerawat dari dua sisi yaitu luar dan dalam, juga sudah tepat. Hal ini mengingat juga bahwa produk Acna Care merupakan suatu inovasi produk penanganan masalah jerawat dengan 3 komponen yang berfungsi menangani jerawat dari luar (facial wash, acne gel) dan dari dalam (Suplemen vitamin dengan komposisi vitamin dan mineral), yang dalam penggunaannya sangat aman tanpa adanya efek samping, karena terbuat dari bahan yang alami. Dari hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa Acna Care sebagai produk baru memang belum memiliki tingkat brand awareness yang baik dibandingkan kompetitornya. Namun jika dilihat dari STP (Segmentation, Targeting, Positioning), produk Acna Care telah sesuai dalam penetapannya, tapi kekurangannya terlihat dalam hal promosi dan distribusi produk Acna Care tersebut.

7 77 Sudah dibahas pada bab sebelumnya mengenai Product Life Cycle, dan Acna Care masih dalam tahap introduction. Maka itu, akan lebih baik apabila PT. MWCI mempergunakan strategi marketing yang se-efektif mungkin. Walaupun pada awalnya akan memerlukan biaya yang besar. Namun, hal itu dapat dianggap sebagai investasi jangka panjang, demi profit yang lebih besar. PT. MWCI perlu lebih memperluas jaringan distribusinya, dan untuk hal promosi perlu lebih agresif dalam pelaksanaannya. Promosi akan membantu Acna Care agar dapat lebih dikenal oleh pasar, mengingat posisi Acna Care dalam Piramida Kesadaran Merek (dibahas pada bab 2) masih cenderung masuk ke dalam tahap Unaware of Brand. Banyak sekali peluang-peluang promosi untuk meraih target yang dituju, terutama secondary target, yang dapat dimanfaatkan oleh produk Acna Care. Dalam tabel di bawah ini dapat dilihat secara ringkas saran strategi dari periode jangka pendek sampai dengan jangka panjang berdasarkan marketing mix 4P (Product, Price, Place and Promotion) untuk produk Acna Care.

8 78 Tabel 5.1 Marketing Mix Suggestions Marketing Mix Jangka Pendek Jangka Menengah Jangka Panjang Produk Mengembangkan lini produk Price Tetap Penyesuaian harga mempertahankan sesuai dengan premium price. pengembangan lini produk. Place Memperluas Memasuki modern jaringan distribusi market melalui melalui apotik- Hypermarket. apotik terkenal. Promotion Mensponsori acara- Print ad disertai Mengembangkan acara untuk dengan gimmick website, TV meningkatkan atau sampel commercial, brand awareness. produk. menerbitkan buku. Melakukan kegiatan-kegiatan kehumasan untuk meningkatkan awareness PT. MWC.

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI 5.1 Kesimpulan Sebelum masuk ke perumusan, disini penulis menjelaskan kembali penggunaan beberapa analisis dalam rangka merumuskan strategi pemasaran untuk meningkatkan
