BAB III METODOLOGI ANALISIS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODOLOGI ANALISIS"

Transkripsi

1 BAB III METODOLOGI ANALISIS 3.1 Metode Studi GFP (Group Field Project) yang dilakukan oleh penulis berfokus pada permasalahan rendahnya market share dan angka penjualan Suzuki Neo Baleno serta meneliti mengenai persepsi konsumen terhadap produk dan brand Suzuki Neo Baleno. Langkah pertama yang dilakukan oleh penulis yaitu mengidentifikasi permasalahan yang terjadi, bisnis yang dilakukan oleh perusahaan, dan melihat trend yang terjadi dalam industri otomotif. Hal tersebut dapat dilihat dari visi dan misi perusahaan, serta interview terhadap pihak perusahaan. Langkah kedua yaitu penulis mengumpulkan data yang dibutuhkan untuk penelitian dengan survey, desain kuesioner, serta diskusi. Pada tahap ini juga dilakukan analisis SWOT, analisis industri Porter, dan analisis terhadap kompetitor. Langkah ketiga yaitu analisis kuesioner untuk mengetahui persepsi konsumen terhadap Neo Baleno, menelaah lebih dalam mengenai marketing mix seperti produk, harga, distribusi, dan promosi. 33

2 34 Langkah keempat yaitu merekomendasikan strategi dan solusi yang sesuai untuk perusahaan berdasarkan analisis yang telah dilakukan terhadap Suzuki Neo Baleno. Hal ini diwujudkan dalam bentuk kesimpulan dan saran diberikan kepada perusahaan. 3.2 Pengumpulan Data dan Informasi Jenis Data Adapun data-data yang diperlukan oleh penulis dalam penulisan tesis ini meliputi: 1. Strategi pemasaran perusahaan mengenai produk dan brand yang berguna untuk memberikan gambaran kepada penulis bagaimana perusahaan menerapkan strategi untuk bersaing dengan produk kompetitor, khususnya untuk Neo Baleno. 2. Analisis kompetitor dan lingkungan bisnis otomotif sehingga dapat diketahui kekurangan perusahaan dalam meluncurkan produk ini apabila dibandingkan dengan kompetitor. 3. Bauran pemasaran yang meliputi product, price, place, dan promotion yang diterapkan perusahaan selama ini untuk Neo Baleno. 4. STP (Segmentation, Target, and Positioning) sehingga dapat diketahui siapa pelanggan yang mempunyai prospek untuk memakai produk ini dan posisi produk di mata pelanggan.

3 35 5. Rencana jangka panjang perusahaan berupa marketing plan yang dapat menjelaskan visi dan misi perusahaan secara keseluruhan Sumber Data Penulis mengumpulkan data yang diperoleh dari berbagai sumber yaitu: 1. GAIKINDO (Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia) sebagai asosiasi kendaraan bermotor di Indonesia 2. Perusahaan-perusahaan pesaing sehingga dapat dibandingkan antara Neo Baleno dengan produk-produk perusahaan pesaing di kelas mini sedan seperti Toyota Vios dan New Honda City 3. PT Indomobil Niaga International sebagai produsen produk Suzuki Neo Baleno 4. Jurnal dan artikel para ahli di bidang industri otomotif yang dapat memberikan gambaran tentang keadaan pasar otomotif saat ini 5. Baleno club sebagai fans club produk Baleno yang dapat memberikan pandangan tentang seluk beluk Baleno mulai dari Baleno pertama, Baleno NextG, sampai Neo Baleno 6. Buku-buku teks tentang teori dan konsep tentang pemasaran sebagai landasan teori dan konsep penulisan tesis ini

4 Metode Pengumpulan Data Metode pengumpulan data yang dilakukan oleh penulis bersifat kualitatif dan kuantitatif yang meliputi: 1. Wawancara: Penulis merancang wawancara secara langsung ke sumber data dan informasi yang terkait untuk mendapatkan feedback yang lebih cepat. Sebelum melakukan wawancara, penulis sudah menyiapkan daftar pertanyaan yang diajukan ke pihak responden. Wawancara ini dilakukan secara formal dan informal ke pihak perwakilan dari perusahaan sehingga dapat diketahui permasalahan yang dihadapi. 2. Kuesioner: Kami berusaha untuk mendapatkan response (snapshot) dari market Jakarta mengenai Neo Baleno. Kuesioner didistribusikan sebagian besar kepada responden yang menjadi target Neo Baleno. Kuesioner untuk responden dibagi menjadi dua bagian utama yaitu: Identitas responden: Bagian ini untuk mengetahui jenis kelamin, usia, status perkawinan, jumlah tanggungan, pendidikan terakhir, jenis pekerjaan, dan jumlah mobil yang dimiliki oleh calon pelanggan.

5 37 Kondisi Aspek-aspek yang Dianalisis: Bagian ini untuk mengetahui tentang: - Preferensi dalam memilih mobil - Ekspektasi pelanggan terhadap mobil - Darimana mereka mengetahui tentang Neo Baleno - Keefektifan marketing communication action yang dijalankan Suzuki untuk Neo Baleno - Snapshot pengetahuan mereka tentang Neo Baleno - Persepsi mereka tentang Neo Baleno sebagai pernyataan terbuka dari responden 3. Studi pustaka: Membaca dan menggali informasi yang berhubungan dengan bisnis ini melalui buku teks, majalah otomotif, koran, dan lain-lain untuk memperluas pengertian penulis mengenai bisnis pada industri kendaraan bermotor ini Jenis Analisis Analisis yang dilakukan oleh penulis dapat dikelompokkan ke dalam jenis-jenis sebagai berikutt: 1. Analisis deskriptif: Tahapan awal:

6 38 Setelah semua data dikumpulkan dari responden, dilakukan analisis terhadap karakteristik konsumen. Penjelasan analisis: Penjelasan analisis dilakukan dengan menggambarkan hasil kuesioner ke dalam grafik dan dijelaskan informasi apa yan ditangkap melalui pernyataan kuesioner (key findings). 2. Analisis dengan bantuan tools: Dilakukan dengan menggunakan tools yang membantu menggambarkan keadaan internal dan eksternal industri otomotif yang berpengaruh dalam memformulasikan strategi yang tepat bagi Neo Baleno. Tools yang secara umum digunakan adalah: analisis SWOT, analisis industri Porter, tiga strategi generik, dan marketing mix. 3.3 Metode Analisis Fase-fase dan Detail Project Urutan fase-fase project dan tujuannya ini dapat terdiri dari 4 fase, masing-masing fase mempunyai kegiatan-kegiatan dan tujuan sendiri-sendiri yang bermuara pada satu tujuan utama yaitu pemecahan masalah (problem solving) yang dihadapi oleh PT Indomobil Niaga International.

7 39 Adapun detail masing-masing fase dapat digambarkan sebagai berikut: - Preliminary interview - Clarify company s vision, mission, and business processes - Find and pursue problem issues - Understanding current market strategy and action - Understanding how to determine market target - Understanding promotion strategy PHASE 1 PHASE 3 Deliverables: - Understand problem issues - Overvi ew of company s business - Overview of automotive industry Deliverables: - Variables marketing interrelated - Analysis of questionnaire - Position in market - Risk analysis Deliverables: - Segmentation, Targeting, and Positioning - SWOT Analysis, Porter, and value chain - Analysis of competitor PHASE 2 PHASE 4 Deliverables: - Recommendation integrated marketing strategy - PR communication - Promotion plan PROBLEM SOLVING - Gather data needed - Survey and discussion - Designing questionnaire - Analysis of internal and external environments - Recommend solution of problems - Designing operational plan Gambar 3.1 Detail Fase-fase Project Sumber: Tim GFP Estimasi Timeframe Project Estimasi waktu yang dibutuhkan dalam menyelesaikan project ini, terhitung mulai bulan Maret 2008 hingga bulan November 2008, dapat digambarkan dalam grafik berikut:

8 40 Gambar 3.2 Estimasi Timeframe Project Sumber: Tim GFP

ABSTRAK Kata Kunci pemasaran, neo baleno, brand awareness, brand image, knowledge

ABSTRAK Kata Kunci pemasaran, neo baleno, brand awareness, brand image, knowledge ABSTRAK Pemasaran adalah salah satu bagian perusahaan yang memegang peranan penting sebagai ujung tombak perusahaan dalam meluncurkan sebuah produk kepada konsumen. PT Indomobil Niaga International yang
