ANALISIS METODE ANALYTIC HIERARCHY PROCESS DENGAN PENDEKATAN LOGIKA FUZZY TESIS MEIDA SITANGGANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS METODE ANALYTIC HIERARCHY PROCESS DENGAN PENDEKATAN LOGIKA FUZZY TESIS MEIDA SITANGGANG"

Transkripsi

1 i ANALISIS METODE ANALYTIC HIERARCHY PROCESS DENGAN PENDEKATAN LOGIKA FUZZY TESIS MEIDA SITANGGANG PROGRAM STUDI S2 TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013 i

2 ANALISIS METODE ANALYTIC HIERARCHY PROCESS DENGAN PENDEKATAN LOGIKA FUZZY TESIS Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat memperoleh ijazah Magister Teknik Informatika MEIDA SITANGGANG PROGRAM STUDI S2 TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

3 PENGESAHAN Judul : ANALISIS METODE ANALYTIC HIERARCHY PROCESS DENGAN PENDEKATAN LOGIKA FUZZY Kategori : TESIS Nama : MEIDA SITANGGANG Nomor Induk Mahasiswa : Program Studi : S2 TEKNIK INFORMATIKA Fakultas : ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Komisi Pembimbing : Pembimbing 2 Pembimbing 1 Dr. Zakarias Situmorang, MT Dr. Poltak Sihombing, M.Kom Diketahui/Disetujui oleh Program Studi S2 Teknik Informatika Ketua, Prof. Dr. Muhammad Zarlis

4 PERNYATAAN ANALISIS METODE ANALYTIC HIERARCHY PROCESS DENGAN PENDEKATAN LOGIKA FUZZY TESIS Saya mengakui bahwa tesis ini adalah hasil karya saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing telah disebutkan sumbernya. Medan, 23Agustus 2013 Meida Sitanggang

5 PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai sivitas akademika, saya yang bertandatangan di bawah ini: Nama : Meida Sitanggang NIM : Program Studi : S2 Teknik Informatika Jenis Karya Ilmiah : Tesis Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujuui untuk memberikan kepada Hak Bebas Royalti Non-Eksklusif (Non-Exclusive Royalti Free Right) atas tesis saya yang berjudul: ANALISIS METODE ANALYTIC HIERARCHY PROCESS DENGAN PENDEKATAN LOGIKA FUZZY Beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti Non- Eksklusif ini, berhak menyimpan, mengalih media, memformat, mengelola dalam bentuk database, merawat dan mempublikasikan tesis saya tanpa meminta izin dari saya selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis dan sebagai pemegang dan/atau sebagai pemilik hak cipta. Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya. Medan, 23 Agustus 2013 Meida Sitanggang

6 Telah diuji pada Tanggal: 23 Agustus 2013 PANITIA PENGUJI TESIS: KETUA : Dr. Poltak Sihombing, M.Kom ANGGOTA : 1. Dr. Zakarias Situmorang, MT 2. Prof. Dr. Opim Salim Sitompul 3. Prof. Dr. Muhammad Zarlis 4. Dr. Marwan Ramli, M.Si

7 RIWAYAT HIDUP DATA PRIBADI Nama : Meida Sitanggang, S. Kom Tempat dan Tanggal Lahir : Siahaan balian, 02 Mei 1984 Alamat Rumah : Kiwi Raya blok L no 2, Percut Sei Tuan, Kab. Deli Serdang Telepon : meida.sitanggang@gmail.com Instansi tempat bekerja : SMP Negeri 4 Medan Alamat Kantor : Jln. Jati III no. 118 kel. Teladan Timur Telepon kantor : DATA PENDIDIKAN SD : Negeri 3 no Pangururan Tamat: 1996 SLTP : Negeri 1 Pangururan Tamat: 1999 SLTA : Negeri 1 Pangururan Tamat: 2002 D-3 : STMIK Sisingamangaraja XII Tamat: 2005 Strata-1 : STMIK Sisingamangaraja XII Tamat: 2006 Strata-2 : Tamat: 2013

8 UCAPAN TERIMA KASIH Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena telah memberikan berkat dan karunia-nya sehingga tesis ini dapat selesai. Pada kesempatan ini Penulis mengucapkan terima kasih banyak kepada Bapak Dr. Poltak Sihombing, M. Kom selaku pembimbing I dan Bapak Dr. Zakarias Situmorang, MT, selaku pembimbing II, yang selama ini telah memberikan waktu dan bimbingan, saran dan masukan yang membangun untuk mengarahkan penulisan ini ke arah yang lebih baik. Terima kasih kepada dosen penguji Bapak Prof. Dr. Opim Salim Sitompul, Bapak Prof. Dr. Muhammad Zarlis, dan Bapak Dr. Marwan Ramli, M.Si yang telah memberikan kritikan dan saran yang membangun yang sangat berguna dalam perbaikan penulisan tesis ini. Terima kasih kepada para dosen yang selama duduk dibangku perkuliahan telah memberikan ilmunya kepada Penulis yang dapat meningkatkan pengetahuan yang dimiliki oleh Penulis. Dan kepada para pengawai di Fakultas Ilmu Komputer khususnya Program Studi S2 Teknik Informatika yang telah banyak membantu dalam pengurusan administrasi. Terima kasih tak terhingga buat seluruh keluarga yang selalu memberikan dukungan. Suami Mufria J. Purba, Bapak B. Sitanggang, dan Ibu M. Naibaho, Bapak mertua S. Purba, dan Ibu mertua L. Nainggolan, yang selalu mendoakan dan memberikan nasehat yang mampu menguatkan Penulis, semoga Tuhan selalu memberkati dan memberikan kesehatan buat kalian. Spesial buat ananda tecinta Gabriel Alvaro Purba, semoga tetap sehat dan makin pintar kelak jadi kebanggaan bangsa dan negara. Tak lupa penulis mengucapkan terima kasih banyak kepada Bapak Marganda Simarmata yang selalu bersedia sebagai teman berdiskusi, kepada M. Risky Hasibuan yang mau memberikan waktu untuk membantu, dan kepada seluruh rekan-rekan yang tidak bisa Penulis sebutkan satu-persatu, semoga Tuhan yang membalaskan baik budi kalian semua dan semakin sukses dalam meniti karir.

9 Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penulisan tesis ini, oleh karena itu Penulis menerima saran dan masukan yang bersifat membangun untuk pengembangan tesis ini. Semoga tesis ini berguna bagi para pembaca.

10 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... PENGESAHAN... PERNYATAAN ORISINALITAS... PERSETUJUAN PUBLIKASI... PANITIA PENGUJI... RIWAYAT HIDUP... UCAPAN TERIMA KASIH... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... ABSTRAK... ABSTRACT... ii iii iv v vi vii viii ix xii xiv xv xvi BAB I PENDAHULUAN Latar belakang Perumusan masalah Batasan masalah Tujuan penelitian Manfaat penelitian... 3 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Metode Analytical Hierarchy Process Prinsip Dasar Pada AHP Penentuan Prioritas Matriks Keputusan Konsistensi Logis... 9

11 2.2 Fuzzy Logic Operasi Dasar dalam Himpunan Fuzzy Himpunan Klasik Himpunan Fuzzy Variabel linguistic Fuzzifikasi Defuzzifikasi Teori Fuzzy AHP Triangular Fuzzy Number Menghitung Nilai Fuzzy Synthetic Extent Penelitian Terkait BAB III METODE PENELITIAN Rancangan Penelitian Analisa Identifikasi Kebutuhan Melakukan Input Perbandingan Kepentingan Antar Kriteria Penghitungan Bobot Kriteria Menghitung Konsistensi Menghitung Bobot Sub Kriteria Menentukan Ranking Dari Alternatif Analisa Penyelesaian Masalah Menggunakan Fuzzy AHP Menghitung Nilai Fuzzy Synthetic Extent Dari Masing- Masing Matriks Perbandingan Berpasangan Menghitung Degree of Possibility Menghitung Vektor Bobot Melakukan Normalisasi Rancangan Sistem Rancangan Halaman Depan Rancangan Input Kriteria, Jumlah Sub Kriteria dan Jumlah

12 Kandidat Rancangan Input Nama Sub Kriteria dan Kandidat Rancangan Input Kepentingan Antar Kriteria dan Nilai Alternatif BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Data Pengujian Survei Dengan Penyebaran Kusioner Hasil Survei Proses Pengujian Skala AHP Proses Pengujian Level Kriteria Proses Pengujian Level Sub Kriteria IPK Proses Pengujian Level Sub Kriteria Semester Proses Pengujian Level Sub Kriteria Penghasilan Orang Tua (POT) Proses Pengujian Level Sub Kriteria Tanggungan Orang Tua (TOT) Proses Pengujian Level Sub Kriteria Status Beasiswa Proses Pengujian Skala Fuzzy AHP Proses Pengujian Skala Fuzzy AHP Untuk Kriteria Proses Pengujian Skala Fuzzy AHP Untuk IPK Proses Pengujian Skala Fuzzy AHP Untuk Semester Proses Pengujian Skala Fuzzy AHP Untuk Penghasilan Orang Tua Proses Pengujian Skala Fuzzy AHP Untuk Tanggungan Orang Tua Proses Pengujian Skala Fuzzy AHP Untuk Status Beasiswa Pengujian Terhadap Alternatif Pembahasan BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... 61

13 5.1 Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN A DAFTAR PUBLIKASI ILMIAH PENULIS LAMPIRAN B HASIL RESPONDEN LAMPIRAN C KUSIONER... 74

14 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Skala penilaian perbandingan berpasangan... 8 Tabel 2.2 Matriks perbandingan berpasangan... 9 Tabel 2.3 Indeks random Tabel 2.4 Tabel operasi dasar dalam himpunan fuzzy Tabel 2.5 Fuzifikasi perbandingan kepentingan antara kriteria Tabel 3.1 Bentuk matriks berpasangan dengan jumlah n kriteria Tabel 3.2 Inputan elemen matriks segitiga atas Tabel 3.3 Nilai elemen matriks segitiga atas dan bawah Tabel 3.4 Nilai prioritas kriteria Tabel 3.5 Matriks berpasangan untuk sub kriteria dari masing-masing kriteria sebanyak n Tabel 3.6 Nilai prioritas sub kriteria n Tabel 3.7 Prioritas global masing-masing alternatif Tabel 3.8 Matriks skala AHP diubah ke dalam bilangan triangular fuzzy Number Tabel 3.9 Matriks perbandingan berpasangan dengan bilangan TFN Tabel 3.10 Hasil operasi penjumlahan pada bilangan TFN Tabel 3.10 Hasil perhitungan bobot Tabel 3.11 Normalisasi vektor bobot antar kriteria Tabel 4.1 Sub kriteria Tabel 4.2 Matriks perbandingan berpasangan antar kriteria Tabel 4.3 Matriks perbandingan untuk sub kriteria IPK Tabel 4.4 Matriks perbandingan untuk sub kriteria Semester Tabel 4.5 Matriks perbandingan untuk sub kriteria Penghasilan Orang Tua 44 Tabel 4.6 Matriks perbandingan untuk sub kriteria Tanggungan Orang Tua 44

15 Tabel 4.7 Matriks perbandingan untuk sub kriteria Status Beasiswa Tabel 4.8 Fuzzifikasi matriks kriteria Tabel 4.9 Fuzzifikasi matriks IPK Tabel Fuzzifikasi matriks Semester Tabel 4.11 Fuzzifikasi matriks Penghasilan Orang Tua Tabel 4.12 Fuzzifikasi matriks Tanggungan Orang Tua Tabel 4.13 Fuzzifikasi matriks Status Beasiswa Tabel Data alternatif Tabel 4.15 Pengujian Alternatif... 59

16 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Hirarki Analitic Hierarcy Process... 6 Gambar 2.2 Himpunan Muda, Parobaya, Tua dalam himpunan klasik Gambar 2.3 Fungsi keanggotaan untuk kelompok kekayaan Gambar 2.4 Representasi himpunan fuzzy dalam fuzzy AHP dengan kurva Segitiga Gambar 3.1 Langkah-langkah penelitian Gambar 3.2 Perpotongan antara M 1 dan M Gambar 3.3 Rancangan halaman depan Gambar 3.4 Halaman input kriteria dan sub kriteria Gambar 3.5 Rancangan input nama sub kriteria dan kandidat Gambar 3.6 Rancangan input perbandingan berpasangan... 37

17 ABSTRAK Pengambilan keputusan dengan banyak kriteria yang bersifat subjektif, seringkali seorang pengambil keputusan dihadapkan pada suatu permasalahan yang sulit dalam penentuan bobot setiap kriteria. Skala yang berbentuk bilangan tegas (crisp) dianggap kurang mampu menangani ketidakpastian. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisa pembobotan pada skala AHP dan membangun model sistem penunjang keputusan dengan kombinasi logika fuzzy pada AHP. Dengan menggunakan metode Fuzzy AHP masalah ketidakpastian yang ada pada skala crisp yang dimiliki oleh AHP bisa dikurangi. Dengan membandingkan penggunaan metode AHP dan Fuzzy AHP akan menghasilkan nilai dan ranking yang berbeda Kata Kunci: Sistem Penunjang Keputusan, AHP, Fuzzy AHP, Tegas.

18 THE ANALYZE OF ANALYTIC HIERARCHY PROCESS METHOD BY USING FUZZY LOGIC APPROACH ABSTRACT Having decision based on some criterion subjectively is making the one being decision maker have to identify the value of criterion. The scale on crisp is uneffectively assumed to uncertainty, the porpuse of this research to analize the scroring in Analytic Hierarchy Process (AHP) scale and develop the aid model system by doing fuzzy logic combination on AHP. A fuzzy AHP will result different value and rank, making rank by using fuzzy AHP will find out the result objectively better than by using AHP methode. Keyword : Decision Support System, Analytic Hierarchy Process, Fuzzy AHP, Crisp

ANALISIS METODE AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) BERDASARKAN NILAI CONSISTENCY RATIO TESIS IMAM MUSLEM R

ANALISIS METODE AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) BERDASARKAN NILAI CONSISTENCY RATIO TESIS IMAM MUSLEM R ANALISIS METODE AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) BERDASARKAN NILAI CONSISTENCY RATIO TESIS IMAM MUSLEM R 127038040 PROGRAM STUDI S2 TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS
