KARAKTERISTIK IBU YANG MELAHIRKAN BAYI DENGANBERATBADAN LAHIR RENDAH (BBLR) DI RSU Dr.PIRNGADI MEDANTAHUN SKRIPSI.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KARAKTERISTIK IBU YANG MELAHIRKAN BAYI DENGANBERATBADAN LAHIR RENDAH (BBLR) DI RSU Dr.PIRNGADI MEDANTAHUN SKRIPSI."

Transkripsi

1 KARAKTERISTIK IBU YANG MELAHIRKAN BAYI DENGANBERATBADAN LAHIR RENDAH (BBLR) DI RSU Dr.PIRNGADI MEDANTAHUN SKRIPSI Oleh : ERIKA DESI C. PARDEDE NIM FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

2

3 ABSTRAK Bayi dengan Berat Badan Lahir Rendah (BBLR) adalah bayi baru lahir yang berat badannya saat lahir kurang dari 2500 gram.bblr termasuk faktor utama dalam peningkatan mortalitas, morbiditas bayi dan anak.prevalensi BBLR menurut World Health Organization (WHO) 2010 diperkirakan 15% dari seluruh kelahiran di dunia dengan batasan 3,3% -3,8% dan lebih sering terjadi di Negara-negara berkembang atau sosial ekonomi rendah.di Indonesia Prevalensi BBLR tahun 2013 adalah sebesar 10,2%. Untuk mengetahui karakteristik ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR di Rumah Sakit Umum Dr. Pirngadi Medan tahun dilakukan penelitian dengan populasi dan sampel berjumlah 100 data Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR. Penelitian ini bersifat deskriptif dengan desain case series dilanjutkan dengan analisis statistic Sosiodemografi tertinggi : pada umur tahun (64,0%), Pendidikan Tinggi (70,0%), Agama Islam (80,00%), Ibu Rumah Tangga (68,0%), dan biaya pesalinan BPJS (95,0%), Berdasarkan Medico Obstetric yang tertinggi adalahprimipara (56,0%), Jarak kehamilan anak pertama (55,0%), dan Kadar Hb 11 gram % (83,0%), Bayi lahir hidup (81,0%), lama rawatan rata-rata ibu 15,3 hari (15 hari), pulang sembuh (92,0%),Ada perbedaan yang bermakna antara kadar Hb dengan BBLR (p = 0,042), Tidak ada perbedaan yang bermakna antara paritas dengan BBLR (p = 0,174), Tidak ada perbedaan yang bermakna antara jarak kehamilan dengan BBLR (p = 0,106), Tidak ada perbedaan yang bermakna antara keadaan bayi sewaktu lahir dengan BBLR ( p= 0,780). Diharapkan kepada Ibu hamil agar lebih memperhatikan kondisi kehamilannya dengan melakukan pemeriksaan rutin khususnya bagi ibu hamil yang beresiko dan meningkatkan asupan gizi yang seimbang untuk mencegah kelahiran bayi dengan berat badan lahir rendah.kepada Rumah Sakit Umum Dr. Pirngadi Medan agar melengkapi pencatatan pada kartu status yang berkaitan dengan kelahiran bayi BBLR seperti umur kehamilan, suku dan beberapa riwayat obstetrik yang tidak terdapat dalam kartu status Kata kunci : Bayi dengan Berat Badan lahir Rendah, Karateristik Ibu, Rumah Sakit Umum Dr. Pirngadi Medan

4 ABSTRACT Low birthweight infant is a newborn baby whose weight at birth less than 2500 gram. Low birthweight infant includingmajor factorin theincreased mortality, morbiditybaby and children.the prevalence oflow birth weightaccording to the WorldHealth Organization(WHO) in 2010 estimated15% ofall birthsinthe worldwithlimits3.3% -3.8% andis more commonindeveloping countriesorlowsocioeconomic.the prevalence of low birthweight infantinindonesia2013amounted to10.2%. To know the charecteristics of mother who delivered low birthweight infant at General Hospital dr. Pirngadi Medan in ,The populationand sample 100 mother who delivered low birth infant.a descriptive study has been done by using a case series design and continued with the statistical analysis. Socio-demographically, highest proportion, years old (64,0%),High Educated (70,0%),Islam (80,0%), Housewife (68,0%), and labor cost of BPJS (95,0%), Medico Obstetric, highest proportion : Primipara (56,0%),Interval of pregnancies with first-born child (55,0%),and Hb level 11 gram % (80,0%),Condition of baby s born alive (81,0%),average length of stay15,3 days (15 days),homein a state ofrecovery(92,0%),there is a differences between Hb level and Low birthweight infant(p = 0,042), there is no significant differences between parity and Low birthweight infant (p = 0,174),there is no significant differences between interval of pregnancies and Low birthweight infant(p = 0,106),there is no significant differences between proportion of condition infant at birth and Low birthweight infant ( p= 0,780). Pregnant mother especially who at risk, expected to check up her pregnancy regularly and increasing balanced nutrition to prevent the birth of babies with low birth weight. To General Hospital Dr. Pirngadi Medan, expected to complete the data registration system in medical record such as, gestational age, ethnic group, and someobstetric historyis notcontained inthe cardstatus. Keywords : Low Birthweight Infant, Charecteristics of Mother, General Hospital Dr. Pirngadi Medan

5 DAFTAR RIWAYAT HIDUP Nama : Erika Desi Cristin Pardede Tempat / Tanggal Lahir : Jambi / 12 Desember 1991 Jenis Kelamin : Perempuan Agama : Kristen Protestan Status Perkawinan : Belum Menikah Anak ke : 1 dari 3 bersaudara Alamat Rumah : Jl. Jamin Ginting gg. Sarmin no 5, Medan Riwayat Pendidikan Tahun : Tk Nasional Sari Putra Kota Jambi Tahun : SD Nasional Sari Putra Kota Jambi Tahun : SMP Negeri 6 Kota Jambi Tahun : SMA Negeri 3 Kota Jambi Tahun : FKM USU Medan

6 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Esa karena atas berkat dan kasihnya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulis skripsi dengan judul, Karateristik Ibu yang Melahirkan Bayi dengan berat Badan lahir Rendah (BBLR) di Rumah sakit Umum Dr. Pirngadi Medan tahun yang merupakan salah satu prasyarat untuk dapat meraih gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat. Dalam penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan dan dukungan berbagai pihak, baik secara moril maupun materil. Untuk itu pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih kepada : 1. Bapak Dr. Drs. Surya Utama, MS selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat. 2. Ibu drh. Rasmaliah, M.Kes selaku Ketua Departemen Epidemiologi FKM USU. 3. Ibu dr. Rahayu Lubis, M.Kes, Phd selaku Dosen pembimbing I yang telah meluangkan waktu dan pikirannya dalam memberikan petunjuk, saran, dan bimbingan kepada penulis sehingga skripsi ini dapat diselesaikan. 4. Ibu drh. Hiswani, M.Kes selaku Dosen pembimbing II yang telah meluangkan waktu dan pikirannya dalam memberikan petunjuk, saran, dan bimbingan kepada penulis sehingga skripsi ini dapat diselesaikan. 5. Bapak Prof. dr. Sori Muda Sarumpaet, MPh selaku dosen penguji I yang telah memberikan saran dan masukan dalam penyelesaian skripsi ini.

7 6. Bapak dr. H. Makmur Sinaga, MS selaku dosen penguji II yang telah memberikan saran dan masukan dalam penyelesaian skripsi ini. 7. Ibu Dr. Ir. Zulhaida Lubis, M.Kes selaku Dosen Pembimbing Akademik. 8. Direktur Rumah Sakit Umum dr.pirngadi, Ibu kepala bagian rekam medik beserta staf yang telah membantu menyelesaikan penelitian. 9. Orangtuaku tercinta, Ayahanda A.Pardede dan Ibunda R.Silitonga serta adik-adik yang saya sayangi Yuniarti Pardede, David Pardede yang menjadi penyemangat dan senantiasa memberikan dukungan, dorongan, dan doa dalam menyelesaikan skripsi ini. 10. Teman-teman Filadelphia,Solagracia, adik-adik Ekklesia, Marturia yang memberikan doa dan semangat kepada penulis dalam meyelesaikan skripsi ini. 11. Teman-teman Koordinasi UKM KMK USU beserta KWK Periode 2014 terkhusus Kakanda Rani Ketaren yang setia mendengar, berbagi tentang skripsi serta mendukung dan memberi semangat kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penyajian skripsi ini.oleh karena itu, kritik dan saran sangat penulis harapkan untuk perbaikan dan kesempurnaan skripsi ini.semoga skripsi ini dapat bermamfaat. Medan, Agustus 2014 Erika Desi Cristin Pardede

8 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN PENGESAHAN... i ABSTRAK... ii DAFTAR RIWAYAT HIDUP... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Manfaat Penelitian... 5 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Masa Gestasi atau Masa kehamilan Klasifikasi bayi menurut masa gestasi atau umur kehamilan Klasifikasi bayi menurut berat lahir Pengertian Bayi Berat Lahir Rendah Bayi Lahir Kecil karena kurang bulan (premature) Bayi lahir kecil untuk masa kehamilan (Dismature) Gambaran Epidemiologi Kejadian BBLR Distribusi Frekuensi Kejadian BBLR Faktor-faktor yang berhubungan dengan Kejadian BBLR Pencegahan BBLR Pencegahan Primer Pencegahan Sekunder Pencegahan Tersier Kerangka Konsep BAB 3 METODE PENELITIAN 3.1. Jenis Penelitian Lokasi dan waktu Penelitian Lokasi Penelitian Waktu Penelitian Populasi dan Sampel... 22

9 Populasi Sampel Metode Pengumpulan Data Teknik Analisa data Defenisi Operasioanal Berat Lahir Bayi Berat Bayi Lahir Rendah (BBLR) Umur Ibu Pendidikan Ibu Pekerjaan Ibu Agama ibu Sumber Biaya Paritas Jarak Kehamilan Kadar Hb Keadaan Bayi Saat Dilahirkan Lama Rawatan rata-rata Ibu Keadaan ibu sewaktu Pulang BAB 4 HASIL PENELITIAN 4.1 Deskripsi Lokasi Penelitian Gambaran Umum Rumah Sakit Umum dr.pirngadi Medan Visi, Misi rumah Sakit Umum dr.pirngadi Medan Deskriptif Distribusi Bayi dengan BBLR berdasarkan Berat Badan Sosiodemografi Medico Obstetri Keadaan Bayi Sewaktu Dilahirkan Keadaan Ibu Sewaktu Pulang Lama rawatan rata-rata Analisa Statistik Paritas berdasarkan BBLR Jarak kehamilan Berdasarkan BBLR Kadar Hb Berdasarkan BBLR Keadaan bayi sewaktu lahir Berdasarkan BBLR BAB 5 PEMBAHASAN 5.1 Distribusi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR BBLR berdasarkan Berat Badan Sosiodemografi Medico Obstetri Keadaan Bayi BBLR Sewaktu lahir Keadaan Ibu Sewaktu Pulang Lama Rawatan Rata-rata Ibu Analisa Statistik... 55

10 5.2.1 Paritas Berdasarkan BBLR Jarak Kehamilan Berdasarkan BBLR Kadar Hb Berdasarkan BBLR Keadaan Bayi Sewaktu Lahir Berdasarkan BBLR BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN 6.1 Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN Lampiran 1 : Master data Lampiran 2 : Hasil pengolahan Data Lampiran 3 : Surat Izin Melakukan Penelitian dari FKM USU Lampiran 4 : Surat Keterangan Telah Selesai Melakukan Penelitian

11 DAFTAR TABEL Tabel 4.1. Distribusi proporsi Bayi dengan BBLR Berdasarkan Berat Badan di RSU.dr.Pirngadi tahun Tabel 4.2 Distribusi Proporsi Ibu yang Melahirkan bayi dengan Berat Badan Lahir Rendah Berdasarkan Data Sosiodemografi Umur, Pendidikan, Agama, Pekerjaan dan Sumber Biaya di RSU dr. Pirngadi Medan tahun Tabel 4.3 Distribusi Proporsi Ibu yang Melahirkan bayi dengan Berat Badan Lahir Rendah Berdasarkan Data Medico Obstetri meliputi paritas, jarak kehamilan, dan kadar Hb di RSU dr. Pirngadi Medan tahun Tabel 4.4 Distribusi Proporsi Keadaan bayi sewaktu dilahirkan di RSU. DR. PIRNGADI Medan tahun Tabel 4.5 Distribusi proporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR berdasarkan Keadaan Ibu sewaktu pulang di RSU.dr. PIRNGADI Medan tahun Tabel 4.6 Distribusi proporsi lama rawatan rata-rata Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR di RSU.dr. PIRNGADI Medan tahun Tabel 4.7 Distribusi Proporsi Paritas Ibu Berdasarkan BBLR di RSU. dr. Pirngadi Medan tahun Tabel 4.8 Distribusi Proporsi Jarak kehamilan Berdasarkan BBLR di RSU. dr. Pirngadi Medan tahun

12 Tabel 4.9. Distribusi Proporsi Kadar Hb Berdasarkan BBLR di RSU. dr. Pirngadi Medan tahun Tabel Distribusi Proporsi Keadaan bayi sewaktu lahir Berdasarkan BBLR di RSU.dr. Pirngadi Medan tahun

13 DAFTAR GAMBAR Gambar 5.1 Diagram PieProporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR berdasarkan Berat Badan di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.2 Diagram PieProporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR berdasarkan Umur di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.3 Diagram PieProporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR berdasarkan Pendidikan di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.4 Diagram PieProporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR berdasarkan Agama di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.5 Diagram PieProporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR berdasarkan Pekerjaan di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.6 Diagram PieProporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR berdasarkan Sumber Biaya di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.7 Diagram PieProporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR berdasarkan Paritas di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.8 Diagram PieProporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR berdasarkan Jarak Kehamilan di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun

14 Gambar 5.9 Diagram PieProporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR berdasarkan Kadar Hb di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.10 Diagram PieProporsi Keadaan Bayi BBLR Sewaktu Dilahirkan di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.11 Diagram PieProporsi Ibu yang melahirkan bayi dengan BBLR berdasarkan Keadaan Ibu Sewaktu Pulang di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.12 Diagram BarProporsi Paritas Ibu berdasarkan BBLR di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.13 Diagram BarProporsi Jarak Kehamilan Ibu berdasarkan BBLR di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.14 Diagram BarProporsi Kadar Hb Ibu berdasarkan BBLR di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun Gambar 5.15 Diagram BarProporsi Keadaan Bayi sewaktu lahir berdasarkan BBLR di Rumah Sakit Umum dr. Pirngadi Medan tahun

Keywords : Low Birthweight Infant, Charecteristics of Mother, General Hospital Dr. Pirngadi Medan

Keywords : Low Birthweight Infant, Charecteristics of Mother, General Hospital Dr. Pirngadi Medan KARAKTERISTIK IBU YANG MELAHIRKAN BAYI DENGAN BERAT BADAN LAHIR RENDAH () DI RSU Dr. PIRNGADI MEDAN TAHUN 2012 2013 Erika D.C Pardede 1, Rahayu Lubis 2, Hiswani 2 1 Alumni Departemen Epidemiologi FKM USU
