TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Pendidikan Matematika

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Pendidikan Matematika"

Transkripsi

1 PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN BERDASARKAN TEORI VAN HIELE PADA POKOK BAHASAN SEGIEMPAT UNTUK MENINGKATKAN LEVEL BERPIKIR GEOMETRI SISWA KELAS VII SMPN 1 SELOGIRI TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Pendidikan Matematika Oleh: Deshinta Puspa Ayu Dwi Argaswari S FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016

2 PERNYATAAN ORISINALITAS DAN PUBLIKASI Saya menyatakan dengan sebenarnya bahwa: 1. Tesis yang berjudul PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN BERDASARKAN TEORI VAN HIELE PADA POKOK BAHASAN SEGIEMPAT UNTUK MENINGKATKAN LEVEL BERPIKIR GEOMETRI SISWA KELAS VII SMPN 1 SELOGIRI ini adalah karya penelitian saya sendiri dan bebas plagiasi, tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik, serta tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali secara tertulis digunakan sebagai acuan dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber acuan, serta daftar pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti terdapat plagiat dalam karya ini, saya bersedia menerima sanksi ketentuan peraturan perundang-undangan (Permendiknas No.17, Tahun 2010) 2. Publikasi sebagian atau keseluruhan isi tesis pada jurnal atau forum ilmiah lain harus seizin dan menyertakan tim pembimbing sebagai author dan FKIP UNS sebagai institusinya. Apabila dalam waktu sekurang-kurangnya satu semester (enam bulan sejak pengesahan tesis) saya tidak melakukan publikasi dan sebagian atau keseluruhan tesis ini, Program Studi Pendidikan Matematika, FKIP UNS berhak mempublikasikan pada jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Matematika, FKIP UNS. Apabila saya melakukan pelanggaran dari ketentuan ini, saya bersedia mendapatkan sanksi akademik yang berlaku. Surakarta, Juli 2016 Yang membuat pernyataan, Deshinta P.A.D.A S ii

3 PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN BERDASARKAN TEORI VAN HIELE PADA POKOK BAHASAN SEGIEMPAT UNTUK MENINGKATKAN LEVEL BERPIKIR GEOMETRI SISWA KELAS VII SMPN 1 SELOGIRI TESIS Oleh Deshinta Puspa Ayu Dwi Argaswari NIM S Komisi Pembimbing Nama Tanda tangan Tanggal Pembimbing I Pembimbing II Dr. Budi Usodo, M.Pd. NIP Dr. Ikrar Pramudya, M.Si. NIP Telah dinyatakan memenuhi syarat pada tanggal... Kepala Program Studi Magister Pendidikan Matematika FKIP UNS Dr. Mardiyana, M.Si NIP iii

4 PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN BERDASARKAN TEORI VAN HIELE PADA POKOK BAHASAN SEGIEMPAT UNTUK MENINGKATKAN LEVEL BERPIKIR GEOMETRI SISWA KELAS VII SMPN 1 SELOGIRI TESIS Oleh: Deshinta Puspa Ayu Dwi Argaswari NIM S Tim Penguji Jabatan Nama Tanda tangan Tanggal Ketua Sekretaris Anggota Penguji Prof. Drs. Tri Atmojo K, M.Sc., Ph.D. NIP Dr. Mardiyana, M.Si. NIP Dr. Budi Usodo, M.Pd. NIP Dr. Ikrar Pramudya, M.Si. NIP Telah dipertahankan di depan penguji Dinyatakan telah memenuhi syarat Pada tanggal... Dekan FKIP UNS, Kepala Program Studi Magister Pendidikan Matematika, Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd. Dr. Mardiyana, M.Si NIP NIP iv

5 Do something TODAY, that your future self will thank you for - Argaswari, v

6 PERSEMBAHAN Tesis ini saya persembahkan untuk Ibu dan (Alm) Bapak, yang telah menjadi inspirasi dan pendukung tiada henti, Mas Olip, yang telah menjadi saudara sekaligus pembimbing kehidupan saya, Keluarga besar R.Ay Siti Kadaridjah dan keluarga besar Suwito Marto Sidi. vi

7 Deshinta P.A.D.A Pengembangan Modul Pembelajaran Berdasarkan Teori Van Hiele pada Pokok Bahasan Segiempat untuk Meningkatkan Level Berpikir Geometri Siswa Kelas VII SMPN 1 Selogiri. Tesis. Pembimbing: Dr. Budi Usodo, M.Pd. Kopembimbing: Dr. Ikrar Pramudya, M.Si. Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. ABSTRAK Tujuan dari pengembangan ini adalah untuk menghasilkan modul pembelajaran berdasarkan teori Van Hiele pada pokok bahasan segiempat yang valid, praktis, dan efektif yang dapat digunakan sebagai alat bantu pembelajaran untuk meningkatkan level berpikir geometri siswa. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana proses dan hasil pengembangan modul pembelajaran geometri pada pokok bahasan segiempat berdasarkan teori Van Hiele untuk meningkatkan level berpikir geometri siswa yang valid, praktis, dan efektif? Metode penelitian dan pengembangan yang digunakan adalah modifikasi metode penelitian Borg dan Gall dan Plomp sehingga tahap penelitian dan pengembangan disusun sebagai berikut: 1) tahap investigasi awal, 2) tahap desain, 3) tahap realisasi, 4) tahap tes, evaluasi, Focus Group Discussion (FGD), dan revisi, dan 5) tahap implementasi dan diseminasi. Populasi penelitian adalah siswa Kelas VII SMPN 1 Selogiri dengan subjek penelitian dipilih secara acak untuk uji keterbatasan, uji coba kelas, dan uji eksperimen. Hasil dari penelitian dan pengembangan adalah proses penelitian dan pengembengan. Pada tahap investigasi awal atau studi pendahuluan ditemukan fakta bahwa 19,7% siswa berada di Level 2, 40,7% siswa berada di Level 1, dan sisanya masih berada di Level 0. Tidak terdapat aktivitas atau materi yang memancing kemampuan deduksi siswa pada buku panduan yang digunakan. Pada Tahap Desain dirancang modul pembelajaran segiempat berdasarkan teori Van Hiele. Pada Tahap Realisasi, modul ditulis dengan rinci dan detail dengan mengacu pada sumber bacaan yang relevan. Draf Modul kemudian diuji dalam tes validasi, uji keterbacaan, dan uji coba kelas. Selanjutnya dilakukan evaluasi, FGD, dan revisi. Modul yang diperbaiki kemudian diujikan dalam penelitian eksperimen di Tahap Implementasi dan Diseminasi. Selanjutnya, diperoleh hasil berupa modul yang valid, praktis, dan efektif. Modul telah valid berdasarkan penilaian validator dengan menguji kevalidan teori modul. Modul dinyatakan praktis berdasarkan rata-rata keterlaksanaan pembelajaran yaitu 90% rencana pelaksanaan pembelajaran tercapai. Modul dinyatakan efektif berdasarkan respon positif siswa yaitu sebesar 78% siswa memberikan respon positif, peningkatan level berpikir sebesar 48% siswa pada kelas uji coba, dan hasil pengujian statistik nonparametrik menggunakan uji K-S dan Uji Man Whitney yang menunjukkan bahwa level berpikir siswa di kelas eksperimen lebih baik dibandingkan level berpikir siswa di kelas kontrol. Kata Kunci: Van Hiele, Segiempat, Penelitian dan Pengembangan, Modul vii

8 Deshinta P.A.D.A The Development of Module of Learning Geometry Based on Van Hiele Theories in Quadrilateral Topic for Grade VII Students of SMPN 1 Selogiri. Thesis. Adviser: Dr. Budi Usodo, M.Pd. Co-Adviser: Dr. Ikrar Pramudya, M.Si. Master Program of Mathematics Education, Faculty of Teacher Training and Education, Sebelas Maret University. ABSTRACT The aim of this research was to develop a module for learning quadrilateral based on Van Hiele theories which is valid, practical, and effective in order to increase students geometry thinking level. The research question of this research was how was the process and result of developing a teaching and learning module using Van Hiele theories in learning quadrilateral for grade VII students in middle school which is valid, practical, and effective? The method of research was research and development with modification of Borg and Gall and Plump method. The steps of research and development were 1) preliminary investigation, 2) design, 3) realization, 4) test, evaluation, FGD, and revision, and 5) implementation and dissemination. The subjects of research are taken randomly for initial test, trial test, and experiment test. The initial investigation stage result stated that only 19.7% of students reached level 2 informal deduction, 40.7% students reached level 1 analysis and the rest of students were still in level 0 visualization. The book of reference for learning quadrilateral or module of learning was not written to reach level 2. The book was only consist of definition and properties of quadrilateral without further learning experience for increasing deductive thinking skill. In order to solve this problem, the design and realization stages develop a module which was written based on phase of learning geometry. On the next stage, the module was written based on relevant references of Van Hiele theories and quadrilateral topic. Next, the module was verified through initial test, trial test, and validity. Lastly, the module was tested through experimental research method in stage implementation and dissemination. The module was valid based on validator review. The module was practical based on 90% success implementation on the classroom. The module was effective because it can increase students geometry thinking level by 48%. The nonparametric test using K-S and Man Whitney showed that the result of level of geometry thinking in experimental class was better than the control class. Overall result stated that the module was valid, practical, and effective Keywords: Van Hiele, Quadrilateral, Research and Development, Module viii

9 PRAKATA Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT., karena atas berkat dan hidayah-nya dapat menyelesaikan tesis yang berjudul Pengembangan Modul Pembelajaran Berdasarkan Teori Van Hiele pada Pokok Bahasan Segiempat untuk Meningkatkan Level Berpikir Geometri Siswa Kelas VII SMPN 1 Selogiri dengan lancar. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan tesis ini tidak akan selesai dengan tepat waktu tanpa bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret. 2. Dr. Mardiyana, M.Si., Kepala Program Studi Magister Pendidikan Matematika FKIP UNS, yang telah berkenan menjadi validator serta memberikan arahan dalam penelitian dan penulisan tesis. 3. Dr. Budi Usodo, M.Pd., pembimbing I yang dengan kesabaran selalu memberikan bimbingan, motivasi, dan perhatian yang luar biasa sehingga tesis ini dapat terselesaikan dengan baik. 4. Dr. Ikrar Pramudya, M.Si., pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, pengarahan, motivasi, dan perhatian sehingga tesis ini dapat terselesaikan tepat waktu. 5. Bapak dan Ibu Dosen, khususnya dosen Program Studi Magister Pendidikan Matematika FKIP UNS dan dosen Mathematics Departement, Faculty of Education, Sampoerna University, yang telah banyak memberikan bimbingan dan ilmu pengetahuan. 6. Validator modul dan perangkat penelitian, Ibu Desyarti Safarini, S.Pd., M,Si., Ibu Dhitta Puti Sarasvati M.Ed, Bapak Sutopo S.Pd., M.Pd., Bapak Supriyadi Wibowo S.Si., M.Si., Bapak Tulus Sarnyoto dan Bapak Agus Kristanto yang berkenan memberikan memberikan penilaian terhadap modul penelitian ini. ix

10 7. Ibu Getut Pramesti, S.Si., M.Si. dan Ibu Dra. Yuliana Susanti, M.Si., yang telah memberikan bimbingan berkenaan dengan Statistik Non Parametrik. 8. Guru-guru SMPN 1 Selogiri, khususnya Ibu Tri Murniati dan Bapak Tulus Sarnyoto yang telah membantu pelaksanaan penelitian. 9. Siswa-siswi SMPN 1 Selogiri, khususnya kelas VII H, VII D, dan VII G Tahun Ajaran 2015/2016 yang telah bekerjasama membantu terlaksananya penelitian ini. 10. Ade Prabowo, Bangkit Joko Widodo, Luthfiana Tarida dan Rizky A. Nuranisa, sahabat-sahabat yang telah memberikan dukungan moral dan material selama menempuh pendidikan magister. 11. Susi Dariah, Woro R.K. Sejati, Ika S. Utami, Jenni Farida, Hana S, Dasrizal, Jefri S, Ahmad A, teman-teman yang telah membantu proses pencarian ide penelitian, penelitian, hingga persiapan sidang. 12. Bulek Suti dan Bulek Warni, yang telah membantu proses pembuatan modul dan perangkat pembelajaran. 13. Teman-teman mahasiswa Program Studi Magister Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta, khususnya ke-27 mahasiswa angkatan Maret 2015 yang telah banyak memberikan motivasi dan masukan dalam penyusunan tesis ini. pendidikan. Akhirnya penulis berharap semoga tesis ini bermanfaat bagi dunia Surakarta, Juli 2016 Penulis x

11 DAFTAR ISI JUDUL... i PERNYATAAN ORISINALITAS DAN PUBLIKASI... ii PERSETUJUAN PEMBIMBING... iii PENGESAHAN PENGUJI... iv MOTTO... v PERSEMBAHAN... vi ABSTRAK... vii ABSTRACT... vii PRAKATA... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 5 C. Tujuan Pengembangan... 5 D. Spesifikasi Produk yang Diharapkan... 6 E. Pentingnya Pengembangan... 6 F. Asumsi dan Keterbatasan Pengembangan... 6 G. Definisi Istilah... 7 BAB II KAJIAN PUSTAKA... 8 A. Kajian Pustaka Belajar dan Hasil Belajar Tahap Berpikir Kognitif... 9 xi

12 3. Respon Siswa Teori Geometri Van Hiele Fase Belajar Geometri Van Hiele Definisi dan Klasifikasi Segiempat Teori Van Hiele dalam Pokok Bahasan Segiempat Modul Pembelajaran Modul Pembelajaran dengan Teori Van Hiele Penelitian dan Pengembangan Kualitas Modul B. Penelitian yang Relevan C. Kerangka Berpikir BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian B. Prosedur Penelitian Tahap Investigasi Awal Tahap Desain Tahap Realisasi Tahap Tes, Evaluasi, FGD, dan Revisi Tahap Implementasi dan Diseminasi BAB IV HASIL PENELITIAN A. Hasil Studi Pendahuluan B. Pengembangan Produk Hasil Desain Modul Hasil Realisasi Modul Hasil Tes, Evaluasi, FGD, dan Revisi C. Pengujian Produk D. Pembahasan xii

13 BAB V SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan B. Implikasi C. Saran DAFTAR PUSTAKA xiii

14 DAFTAR TABEL Tabel 2.1. Sifat-sifat Segiempat Tabel 3.1. Data, Sumber Data, dan Instrumen Tabel 3.2. Komputasi Uji K-S Tabel 3.3. Komputasi Uji Mann Whitney Tabel 4.1. Rincian Kegiatan Pada Modul Tabel 4.2. Revisi Modul dari Validator Ahli Materi Tabel 4.3. Revisi Modul dari Validator Ahli Media Tabel 4.4. Kegiatan Pembelajaran Tabel 4.5. Kegiatan Pembelajaran Tabel 4.6. Pertemuan Pertama Tabel 4.7. Pertemuan Kedua Tabel 4.8. Pertemuan Ketiga Tabel 4.9. Perubahan Level Berpikir Geometri Kelas Uji Coba Tabel Hasil FGD Tabel Perubahan Level Berpikir Geometri Kelas Ekseperimen Tabel Hasil Komputasi Uji K-S Tabel Hasil Komputasi Uji K-S xiv

15 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Persegi Panjang Gambar 2.2. Persegi Gambar 2.3. Jajargenjang Gambar 2.4. Belah Ketupat Gambar 2.5. Layang-layang Gambar 2.6. Trapesium Gambar 2.7. Klasifikasi Segiempat Gambar 3.1. Diagram Alir Penelitian dan Pengembangan Gambar 4.1. Tinjauan Pokok Bahasan Segiempat Gambar 4.2. Pendahuluan Gambar 4.3. Kegiatan Pembelajaran Gambar 4.4. Fase Inkuiri Gambar 4.5. Fase Orientasi Bebas Gambar 4.6. Fase Penjelasan Gambar 4.7. Fase Orientasi Langsung Gambar 4.8. Fase Integrasi Gambar 4.9. Angket Respon Kelas Uji Coba Gambar Level Berpikir Geometri Siswa Kelas Uji Coba Gambar Respon Siswa Kelas Eksperimen xv

16 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1.1. Lembar Validasi Instrumen Lampiran 1.2. Lembar Validasi Angket Respon Lampiran 1.3. Lembar Validasi Lembar Tes Berpikir Geometri Siswa Lampiran 1.4. Lembar Validasi Lembar Observasi Lampiran 1.5. Lembar Validasi Modul Lampiran 2.1. Angket Respon Siswa Lampiran 2.2. Lembar Tes Berpikir Geometri Siswa Lampiran 2.3. Lembar Observasi Lampiran 2.5. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Lampiran 3.1. Hasil Validasi Modul Lampiran 3.2. Hasil Validasi Angket Respon Lampiran 3.3. Hasil Validasi Lembar Tes Lampiran 3.4. Hasil Validasi Lembar Observasi Lampiran 3.5. Hasil Validasi Instrumen Penelitian Lampiran 4.1. Hasil Prasurvai Lampiran 4.2. Hasil Uji Reliabilitas Angket Respon Lampiran 4.3. Saran Validator Modul Lampiran 5.1. Hasil Tes Berpikir Uji Coba Lampiran 5.2. Hasil Angket Respon Uji Coba Lampiran 5.3. Hasil Observasi Uji Coba Lampiran 5.4. Hasil FGD Lampiran 6.1. Hasil Tes Berpikir Eksperimen Lampiran 6.2. Hasil Angket Respon Eksperimen Lampiran 6.3. Hasil Uji SPSS Lampiran 6.4. Komputasi Data Lampiran 7.1. Surat Keterangan Penelitian Lampiran 8.1. Draf Modul Lampiran 8.2. Modul xvi

PENGEMBANGAN MODUL MULTIMEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI TERBIMBING MATERI KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN KELAS XI SMA/MA TESIS

PENGEMBANGAN MODUL MULTIMEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI TERBIMBING MATERI KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN KELAS XI SMA/MA TESIS PENGEMBANGAN MODUL MULTIMEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI TERBIMBING MATERI KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN KELAS XI SMA/MA TESIS Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister
