HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 TAMANSARI

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS) MATERI PECAHAN DI KELAS IV SEKOLAH DASAR MENGGUNAKAN STRATEGI TANDUR

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN MODEL BERMAIN BOX TO BOX DI KELAS V SD N 2 SOKARAJA KULON

PENGARUH METODE ROLE PLAYING TERHADAP SIKAP BERSAHABAT DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MATERI PECAHAN DI KELAS IV SEKOLAH DASAR

ANALISIS PERANGKAT EVALUASI MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS IV SEMESTER GENAP TAHUN 2016/2017 SEKOLAH DASAR NEGERI ADIREJAWETAN 01

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENGARUH TEMAN SEBAYA DAN PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP KEPRIBADIAN ANAK

SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi sebagian dari Syarat memperoleh gelar sarjana pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS DAN KONSEP DIRI SISWA SMP NEGERI 8 PURWOKERTO

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENGARUH PEMBELAJARAN LANGSUNG MENGGUNAKAN KALKULATOR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI PECAHAN DI KELAS IV SD NEGERI 1 PURBALINGGA WETAN

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENGARUH PERSEPSI POLA ASUH ORANG TUA DAN FRUSTASI PESERTA DIDIK TERHADAP PERILAKU AGRESIF DI SEKOLAH DASAR NEGERI SE-UPK KARANGLEWAS

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING TERHADAP KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS V SEKOLAH DASAR

KEMAMPUAN GURU DALAM MENERAPKAN KOMPETENSI PROFESIONAL DI SEKOLAH DASAR (STUDI KASUS DI SD N KARANGLO)

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PROPOSAL SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENGEMBANGAN MEDIA FLASH CARD PADA PELAJARAN MATEMATIKA MATERI BANGUN DATAR DI KELAS V SEKOLAH DASAR

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPECONCEPT SENTENCE BERBANTU MEDIA GAMBAR TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS PUISI DI KELAS V SEKOLAH DASAR

PENGARUH PENERAPAN PENDEKATAN PROSES TERHADAP KETERAMPILAN MEMBACA DAN MINAT MEMBACA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR

PENGARUH GAME ONLINE TERHADAP KONSENTRASI DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

HUBUNGAN ANTARA SELF EFFICACY DENGAN MINAT MEMBACA SISWA DI PERPUSTAKAAN SD NEGERI 1 SAMBIRATA

PENGARUH PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT TERHADAP PERCAYA DIRI SISWA SEKOLAH DASAR

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagaian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENGARUH MINAT DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL KELAS V SD NEGERI SUDIMARA

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA DAN MINAT MEMBACA TERHADAP PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR SE-UPK KEDUNGBANTENG.

PENGEMBANGAN MEDIA PERMAINAN TEKA-TEKI SILANG MATERI SIMETRI MELALUI PENDEKATAN SAINTIFIK DI KELAS IV SEKOLAH DASAR

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Progaram Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

ANALISIS PENGETAHUAN SISWA TENTANG MAKANAN YANG SEHAT DAN BERGIZI TERHADAP PEMILIHAN JAJANAN DI SEKOLAH

PENGEMBANGAN MEDIA MATEMATIKA MATERI SIFAT-SIFAT BANGUN RUANG SEDERHANA MENGGUNAKAN APLIKASI MACROMEDIA FLASH DI KELAS IV SEKOLAH DASAR

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

DESKRIPSI KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWADITINJAU DARI SPIRITUAL QUOTIENT (SQ) KELAS VIII SMP NEGERI 1 BATURRADEN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Progam Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENDIDIKAN KARAKTER ISLAMI DALAM MEMBENTUK KEPRIBADIAN SISWA DI SD MUHAMMADIYAH PURWOKERTO SKRIPSI

UPAYA MENINGKATKAN SIKAP HIDUP SEDERHANA DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MATERI PECAHAN MELALUI PAKEM MATEMATIKA DI SD NEGERI 3 LESMANA SKRIPSI

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS IV MATERI MENGENAL PERMASALAHAN SOSIAL MELALUI METODE DISKUSI DI SD NEGERI KARANGCEGAK

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

IDENTIFIKASI KESALAHAN JAWABAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA DITINJAU DARI FASE PEMECAHAN MASALAH POLYA

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Progam Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SD NEGERI 3 SIWARAK

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

ANALISIS PEMANFAATAN SUDUT BACA DI LINGKUNGAN SEKOLAH GUNA MENUMBUHKAN BUDAYA LITERASI PADA SISWA DI SD NEGERI POLOMARTO

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

DESY NUR ROHMAWATI A

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V SD NEGERI 1 TINGGARJAYA

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi sebagian dari syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENDIDIKAN KESEHATAN MELALUI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER DOKTER KECIL DI SEKOLAH DASAR

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SAVI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA MATERI STRUKTUR BUMI DI KELAS V SD NEGERI AJIBARANG WETAN

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagaian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENERAPAN PENDIDIKAN KARAKTER GEMAR MEMBACA MELALUI GERAKAN LITERASI SEKOLAH DI SD NEGERI PANAMBANGAN

SKRIPSI. Oleh Akhmad Faiz Abror Rosyadi NIM

DESKRIPSI KEPERCAYAAN DIRI DAN KEMAMPUAN PENALARAN ADAPTIF MATEMATIKA SISWA SMP DIPONEGORO 10 PEKUNCEN

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS MULTIMEDIA PADA MATERI BANGUN RUANG SEDERHANA DI KELAS IV SEKOLAH DASAR (SD) KECAMATAN PURWOJATI

PENGARUH E-LEARNING TERBIMBING TERHADAP MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PKN DI KELAS V MI ISTIQOMAH SAMBAS PURBALINGGA

DI KELAS V SEKOLAH DASAR

PENGARUH KETERAMPILAN MENGGUNAKAN VARIASI MENGAJAR TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS TINGGI DI SD NEGERI DAWUNGAN 1 TAHUN AJARAN 2014/ 2015

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi sebagian dari Syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru SekolahDasar

PENGARUH POLA ASUH DAN PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 JATILAWANG

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENGEMBANGAN MEDIA IPA MATERI STRUKTUR BUMI DAN MATAHARI MENGGUNAKAN APLIKASI MACROMEDIA FLASH DI KELAS V SD NEGERI 1 KARANGSARI BANJARNEGARA

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENGEMBANGAN MEDIA PERMAINAN MATEMATIKA KARTU CERDAS TANGKAS BILANGAN ROMAWI DI KELAS IV SEKOLAH DASAR

Tugas Individu SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagaian dari Syarat. Menempuh Gelar Sarjana Pendidikan. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

UPAYA MENINGKATKAN RASA CINTA TANAH AIR DAN KETERAMPILAN MENYANYIKAN LAGU WAJIB MENGGUNAKAN MODEL DIRECT INSTRUCTION

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

MATERI PERMASALAHAN SOSIAL MENGGUNAKAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING KELAS IV SD NEGERI PRAPAGAN 01

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi sebagian dari syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat Memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENGARUH TEMAN SEBAYA DAN PERSEPSI POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP AGRESIVITAS SISWA DI SEKOLAH DASAR GUGUS SUGARDA

SKRIPSI. Oleh Tri Zahrotul Jannah NIM

KONTRIBUSI POLA ASUH DEMOKRATIS TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V SD GUGUS I KECAMATAN SRUMBUNG KABUPATEN MAGELANG TAHUN AJARAN 2011/2012

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PERAN USAHA KESEHATAN SEKOLAH (UKS) DALAM MENCIPTAKAN LINGKUNGAN SEHAT DI SD NEGERI LOCONDONG

PELAKSANAAN PENGAJARAN REMEDIAL MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI SEKOLAH DASAR

IMPLEMENTASI PENDEKATAN SAINTIFIK DALAM PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013 DI SEKOLAH DASAR

ANALISIS TINDAKAN DISKRIMINASI PESERTA DIDIK DI SEKOLAH DASAR

PENGARUH METODE DISCOVERY LEARNING TERHADAP KREATIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA

PENDIDIKAN KARAKTER CINTA TANAH AIR MELALUI PEMBIASAAN MENYANYIKAN LAGU WAJIB NASIONAL DI SEKOLAH DASAR

PENGEMBANGAN MEDIA MONOPOLI PETA BUDAYA BERBASIS PENGETAHUAN BUDAYA BANYUMASAN PADA KEGIATAN EKSTRAKURIKULER DI SEKOLAH DASAR

Transkripsi:

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 TAMANSARI SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Oleh : REIZA RAMADHAN 1201100088 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2016 i

ii

iii

iv

KATA PENGANTAR Segala puji syukur peneliti panjatkan kepada Allah SWT atas berkat rahmat dan hidayahnya sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Hubungan antara Kecerdasan Emosional dan Kepercayaan Diri dengan Prestasi Belajar Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Tamansari. Atas terselesaikannya penyusunan skripsi ini, peneliti ingin menyampaikan banyak terimakasih kepada: 1. Dr. H. Syamsuhadi Irsyad, S.H., M.H. Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto, 2. Drs. H. Pudiyono, M.Hum., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto, 3. Drs. Sony Irianto, M.Pd., Ketua Program Studi PGSD S1 Universitas Muhammadiyah Purwokerto, 4. Asih Ernawati, Ph.D., Dosen Pembimbing I yang telah meluangkan waktunya memberikan bimbingan, motivasi, arahan, dan saran sehingga penulisan skripsi ini dapat terselesaikan, 5. Dr. Sriyanto, M.Pd., Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, motivasi, arahan, dan saran dalam penyusunan skripsi ini, 6. Segenap Dosen PGSD yang telah memberikan bimbingan, arahan dan ilmu pengetahuan ketika perkuliahan, 7. Dyah Tri Utami, S.Pd., Kepala Sekolah SD Negeri 1 Tamansari yang telah memberikan ijin penelitian dan memberikan dorongan kepada peneliti, v

8. Semua pihak yang telah membantu dalam penulisan skripsi ini yang tidak bisa disebut satu persatu. Semoga Allah SWT membalas semua amal perbuatan mereka dengan imbalan yang sesuai dengan amal budinya. Skripsi ini memiliki segala keterbatasan dan kesederhanaan, maka dengan rendah hati peneliti mengharapkan kritik dan saran demi kesempurnaannya. Semoga persembahan ini akan bermanfaat dalam bidang pendidikan, serta akan membukakan jalan kebaikan bagi peneliti. Aamiin. Purwokerto, 22 Juni 2016 Peneliti Reiza Ramadhan vi

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 TAMANSARI ABSTRAK Penelitian ini berawal dari permasalahan di SD Negeri 1 Tamansari yang berhubungan dengan siswa dalam belajar, baik masalah akademik (prestasi belajar) maupun masalah perilaku. Berdasarkan kajian teori bahwa pengembangan tingkat emosional dan intelektual dapat meningkatkan prestasi belajar. Faktor lain yang memengaruhi prestasi belajar salah satunya yaitu faktor kepercayaan diri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kecerdasan emosional dan kepercayaan diri dengan prestasi belajar pada siswa kelas IV SD Negeri 1 Tamansari. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Subjek penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SD Negeri 1 Tamansari sedangkan objek penelitian ini adalah hubungan kecerdasan emosional dan kepercayaan diri terhadap prestasi belajar siswa kelas IV SD Negeri 1 Tamansari. Teknik pengumpulan data menggunakan dokumentasi dan kuesioner. Teknik analisis data adalah teknik korelasi sederhana, dan korelasi ganda. Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan kecerdasan emosional dengan prestasi belajar, terdapat hubungan kepercayaan diri dengan prestasi belajar, sedangkan hasil analisis dengan korelasi ganda didapatkan bahwa kecerdasan emosional dan kepercayaan diri dengan prestasi belajar secara bersama-sama terdapat hubungan yang positif. Simpulan dari penelitian ini adalah terdapat hubungan yang positif antara kecerdasan emosional dan kepercayaan diri dengan prestasi belajar siswa kelas IV SD Negeri 1 Tamansari. Kata kunci: Kecerdasan emosional, kepercayaan diri, prestasi belajar vii

PERSEMBAHAN Ibunda dan Ayahandaku tercinta, Wiwin S.Pd. dan Soleh Terima kasih atas segala pengorbanan, dukungan, motivasi dan doa yang tiada henti untukku hingga aku bisa menyelesaiakan skripsi ini Adikku tersayang, Dita Yulia Adawiyyah dan Muhammad Nanda Kakek, Nenek, Paman, Bibi dan dan saudara-saudara sepupu yang tak bisa disebutkan satu persatu Terima kasih atas segala doa, nasehat dan dukungan selama ini. viii

MOTTO Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan. Maka apabila engkau telah selesai (dari sesuatu urusan), tetaplah bekerja keras (untuk urusan yang lain), dan hanya kepada Tuhanmulah engkau berharap. (QS. Al Insyirah : 6 8) Kebahagiaan bukan hanya dilihat dari seberapa banyak yang dimiliki, tetapi dari seberapa banyak rasa syukur yang telah diucapkan (Ustad Jefri Al-Buqhori) ix

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... LEMBAR PERSETUJUAN... LEMBAR PENGESAHAN... SURAT PERNYATAAN... KATA PENGANTAR... ABSTRAK... HALAMAN PERSEMBAHAN... MOTTO... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii iv v vii viii ix x xiii xiv xv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 7 C. Tujuan Penelitian... 7 D. Manfaat Penelitian... 8 BAB II LANDASAN TEORI A. Pengertian Belajar... 9 B. Prinsip-Prinsip Belajar... 10 C. Prestasi Belajar... 11 D. Kecerdasan Emosional... 13 x

E. Rasa Percaya Diri... 21 F. Hubungan Kecerdasan Emosi dan Kepercayaan Diri dengan Prestasi belajar... 31 G. Hasil Penelitian yang Relevan... 34 H. Kerangka Pemikiran Teoritis... 36 I. Hipotesis... 38 BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian... 39 B. Tempat dan Waktu Penelitian... 40 C. Populasi dan Sampel Penelitian... 40 D. Definisi Operasional Variabel... 41 E. Instrumen Penelitian... 42 F. Uji Coba Instrumen... 44 G. Uji Validitas... 45 H. Uji Reliabilitas... 47 I. Alat Pengumpulan Data... 47 J. Teknik Analisis Data... 48 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Lokasi Penelitian... 56 B. Hasil Penelitian... 56 C. Pembahasan... 68 xi

BAB V SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan... 72 B. Saran... 73 DAFTAR PUSTAKA... 75 LAMPIRAN... 77 xii

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Aspek-aspek Kecerdasan Emosi... 20 Tabel 3.1 Kisi-Kisi Angket Kecerdasan Emosi... 43 Tabel 3.2 Kisi-Kisi Angket Kepercayaan Diri... 44 Tabel 3.3 Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas... 46 Tabel 3.4 Interpretasi Koefisien Korelasi Nilai r... 51 Tabel 4.1 Hasil Pengujian Normalitas... 57 Tabel 4.2 Hasil Pengujian Linieritas Kecerdasn Emosi... 58 Tabel 4.3 Hasil Pengujian Linieritas Percaya Diri... 59 Tabel 4.4 Ringkasan Hasil Korelasi... 66 xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran... 38 xiv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Instrumen Penelitian Lampiran 1.1 Angket Percaya Diri Sebelum Uji Coba... 77 Lampiran 1.2 Angket Kecerdasan Emosi Sebelum Uji Coba... 79 Lampiran 1.3 Angket Percaya Diri Setelah Uji Coba... 81 Lampiran 1.4 Angket Kecerdasn Emosi Setelah Uji Coba... 83 Lampiran 1.5 Hasil Uji Coba Angket Kecerdasan Emosi... 93 Lampiran 1.6 Hasil Uji Coba Angket Percaya Diri... 94 Lampiran 2. Hasil Penelitian Lampiran 2.1 Data Variabel Kecerdasan Emosi... 95 Lampiran 2.2 Data Variabel Percaya Diri... 98 Lampiran 2.3 Data Variabel Prestasi Belajar... 101 Lampiran 2.4 Hasil Output SPSS Uji Reliabilitas Variabel Kecerdasan Emosi dan Kepercayaan Diri... 102 Lampiran 2.5 Input Data Manual dan SPSS... 103 Lampiran 2.6 Hasil Output SPSS Uji Normalitas... 107 Lampiran 2.7 Hasil Output SPSS Uji Linieritas... 108 Lampiran 2.8 Hasil Pengujian Hipotesis... 109 Lampiran 3. Surat Izin Penelitian Lampiran 3.1 Surat Izin Penelitian... 110 xv