ANALISA METODE BACKWARD DAN METODE FORWARD UNTUK MENENTUKAN PERSAMAAN REGRESI LINIER BERGANDA

dokumen-dokumen yang mirip
PENGGUNAAN METODA STEPWISE FORWARD UNTUK MENENTUKAN PERSAMAAN REGRESI LINIER BERGANDA (Studi Kasus : Jumlah Pendapatan di Kabupaten Tapanuli Utara)

PENGGUNAAN METODE BACKWARD UNTUK MENENTUKAN PERSAMAAN REGRESI LINIER BERGANDA SKRIPSI OLEH MONICA ELISABET PANGARIBUAN

ANALISIS REGRESI BERGANDA DAN APLIKASINYA SKRIPSI OSHIN NATALIA LUMBAN TORUAN

STUDI PERBANDINGAN METODOLOGI ANALISIS KORELASI RANK SPEARMAN DAN KORELASI RANK KENDALL SKRIPSI

MENENTUKAN MODEL PERSAMAAN REGRESI LINIER BERGANDA DENGAN METODE BACKWARD PADA KASUS PENYALAHGUNAAN NARKOBA DI TANAH KARO SKRIPSI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KOMUNITAS MEREK PADA LOYALITAS PELANGGAN SKRIPSI KATHRIN ULITA TURNIP

SKRIPSI FATIYA SYARAH

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SEKTOR PERTANIAN, PETERNAKAN, PARIWISATA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI KOTA BINJAI TUGAS AKHIR

ANALISIS PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB) DAN JUMLAH TENAGA KERJA TERHADAP PENDAPATAN PERKAPITA KOTA PADANGSIDIMPUAN TUGAS AKHIR OLEH

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN AIR MINUM PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM (PDAM) TIRTANADI MEDAN SKRIPSI YUNI MASDAYANI HARAHAP

PENGARUH HARGA IMPOR BERAS,PRODUKSI BERAS, NILAI KURS (RUPIAH TERHADAP DOLAR AMERIKA) TERHADAP PERMINTAAN IMPOR BERAS DI INDONESIA TUGAS AKHIR

PENENTUAN FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT KECELAKAAN LALU LINTAS DI KOTA MEDAN DENGAN METODE ANALISIS FAKTOR SKRIPSI ABDUL RAHIM

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI DI SUMATERA UTARA TUGAS AKHIR RAMAYANI SIMBOLON

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESADARAN MENGIKUTI BIMBINGAN BELAJAR SISWA SMA NEGERI 3 MEDAN DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SKRIPSI

SKRIPSI PUSPA LINDA

ANALISA METODE BACKWARD DAN METODE FORWARD UNTUK MENENTUKAN PERSAMAAN REGRESI LINIER BERGANDA

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LAJU PERTUMBUHAN PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB) PADANG LAWAS UTARA TUGAS AKHIR SARIASMIN HUTAJULU

PEMODELAN PEMAKAIAN ENERGI LISTRIK PERSEKTOR PELANGGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ANALISIS REGRESI KOMPONEN UTAMA PADA PT

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI JAGUNG DI KABUPATEN LABUHAN BATU TAHUN 2009 TUGAS AKHIR MUHAMMAD YUSUF

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESADARAN WAJIB PAJAK DALAM MEMBAYAR PAJAK KENDARAAN BERMOTOR DI KELURAHAN BAGAN DELI KEC. MEDAN BELAWAN SKRIPSI

PENDUGAAN DATA HILANG PADA RANCANGAN BUJUR SANGKAR LATIN DENGAN ANALISIS KOVARIAN SKRIPSI AWANG TERUNA SIDDIQ

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Jumlah Tenaga Kerja Industri Besar dan Sedang Di Provinsi Sumatera Utara Tahun 2011

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI PERIKANAN LAUT KABUPATEN LANGKAT MENGGUNAKAN REGRESI LINIER BERGANDA HARIYANTO SYAHPUTRA

ANALISIS PENGARUH SEKTOR PERTANIAN DAN SEKTOR INDUSTRI PENGOLAHAN TERHADAP INDEKS PERKEMBANGAN PDRB KABUPATEN ACEH SELATAN RENI HARPIANTI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI JUMLAH ANGKATAN KERJA DI PROVINSI SUMATERA UTARA TUGAS AKHIR PRAJABASA P LUBIS

OPTIMASI BIAYA PRODUKSI BIBIT UDANG PUTIH DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLEKS (Studi Kasus: PT. Surya Windu Pertiwi) SKRIPSI

ANALISIS REGRESI KOMPONEN UTAMA UNTUK MENGATASI MASALAH MULTIKOLINIERITAS SKRIPSI LEONARDO SILALAHI

PENENTUAN MODEL EVAPORASI MENGGUNAKAN KOMBINASI ANALISIS KLASTER DAN ANALISIS KOMPONEN UTAMA (Studi Kasus: Data BMKG Kota Medan) SKRIPSI

PERBANDINGAN METODE SIMPLEKS DENGAN ALGORITMA TITIK INTERIOR DALAM PENYELESAIAN MASALAH PROGRAM LINIER SKRIPSI AGUSTINA ANGGREINI SITORUS

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LAJU PERTUMBUHAN PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB) DI KABUPATEN KARO RENNY AMANDA

HUBUNGAN ANTARA PERINGKAT KELAS MAHASISWA D3 STATISTIKA FMIPA USU ANGKATAN 2011 TUGAS AKHIR DAYANA FRANSISCA

DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

SKRIPSI BEN ONI M WIJAYA HUTAHAEAN

ANALISIS FAKTOR RESIKO PENYAKIT RADANG PARU-PARU DENGAN METODE REGRESI LOGISTIK

ANALISIS PENGARUH ANGKA PARTISIPASI SEKOLAH DAN PENDUDUK BUTA HURUF TERHADAP PERSENTASE PENDUDUK MISKIN DI PROVINSI SUMATERA UTARA TUGAS AKHIR

JUMLAH PENDUDUK DAN PENDAPATAN PERKAPITA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI KOTAMADYA PEMATANGSIANTAR TUGAS AKHIR JOSEP IMANUEL TAMBA

TUGAS AKHIR FAIZAL RIDHO

APLIKASI METODE NUMERIK DALAM PERHITUNGAN VARIABEL YANG PALING BERPENGARUH (STUDI KASUS PENENTUAN HONOR DI BT/BS MEDICA) SKRIPSI

PERAMALAN JUMLAH PENGANGGURAN DI KOTA MEDAN TAHUN 2016 DENGAN MENGGUNAKAN METODE EKSPONENSIAL GANDA BROWN TUGAS AKHIR HENNY KRISTINA SAGALA

PENERAPAN METODE FUZZY TSUKAMOTO DALAM MENENTUKAN JUMLAH PRODUK TAPIOKA (Studi Kasus: PT. Hutahaean, Kab. Toba Samosir) SKRIPSI

FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPADATAN PENDUDUK KOTA MEDAN TAHUN 2012

RAMALAN JUMLAH PENDUDUK DI KOTA BINJAI PADA TAHUN 2013 TUGAS AKHIR EMIR AL QADRI HRP

STUDI METODE REGRESI RIDGE DAN METODE ANALISIS KOMPONEN UTAMA DALAM MENYELESAIKAN MASALAH MULTIKOLINEARITAS SKRIPSI OCKTAVALANNI SIREGAR

ANALISIS REGRESI BERGANDA TERHADAP FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LAJU INFLASI TUGAS AKHIR YUDHISTIRA PRIA KUSUMA

PENGARUH PASANGAN USIA SUBUR (PUS), AKSEPTOR KB DAN JUMLAH POSYANDU TERHADAP JUMLAH KELAHIRAN DI KOTA MEDAN TAHUN 2012 TUGAS AKHIR

SKRIPSI RIKA LISTYA SARI

PENGARUH FAKTOR LINGKUNGAN TERHADAP KONSENTRASI BELAJAR MAHASISWA MENGGUNAKAN ANALISIS JALUR (Studi Kasus Mahasiswa FMIPA USU Angkatan 2013) SKRIPSI

ANALISIS STRUKTUR REPEATED MEASUREMENT PADA DATA LONGITUDINAL DALAM MODEL MATRIKS KOVARIANS ELWIN NAPITUPULU

KAJIAN METODE ROBUST LEAST TRIMMED SQUARE (LTS) DALAM MENGESTIMASI PARAMETER REGRESI LINEAR BERGANDA UNTUK DATA YANG MENGANDUNG PENCILAN SKRIPSI

ANALISIS JUMLAH PENDUDUK DAN PENDAPATAN PERKAPITA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN DELI SERDANG TUGAS AKHIR YAYAN SYAHFAJAR

PENGELOMPOKAN KABUPATEN/ KOTA DI SUMATERA UTARA BERDASARKAN KARAKTERISTIK RUMAH TANGGA MISKIN DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS CLUSTER SKRIPSI WIDYA REZA

ANALISA KORELASI JUMLAH KENDARAAN BERMOTOR DAN PANJANG JALAN TERHADAP KECELAKAAN LALU-LINTAS DI TAPANULI UTARA TUGAS AKHIR RINA MELIANTI SINAGA

PENGUJIAN ASUMSI-ASUMSI ANALISIS VARIANSI DENGAN METODE DIAGNOSTIK SISAAN DALAM RANCANGAN ACAK KELOMPOK LENGKAP MODEL TETAP SKRIPSI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMISKINAN PROVINSI ACEH MENGGUNAKAN ANALISIS DISKRIMINAN SKRIPSI RENI HARPIANTI

ANALISA PENGARUH JUMLAH PELANGGAN LISTRIK DAN JUMLAH PENJUALAN LISTRIK TERHADAP PRODUKSI LISTRIK DI PT.PLN (Persero) CABANG BINJAI TUGAS AKHIR

APLIKASI ANALISIS JALUR DALAM MENGANALISIS ANGKA INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM) DI ASAHAN TAHUN 2011 TUGAS AKHIR ONGKI NOVRIANDI PURBA

APLIKASI PORTAL AKADEMIK MOBILE BERBASIS ANDROID TUGAS AKHIR

PROYEKSI KESEMPATAN KERJA DI KOTA MEDAN PADA TAHUN DENGAN MENGGUNAKAN METODE KUADRAT TERKECIL

PERAMALAN PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB) PADA TAHUN 2011 DI KABUPATEN DELI SERDANG BERDASARKAN DATA TAHUN TUGAS AKHIR

PERAMALAN NILAI EKSPOR MINYAK KELAPA SAWIT MENTAH (CPO) DI PROVINSI SUMATERA UTARA DENGAN PEMULUSAN EKSPONENSIAL HOLT (EXPONENTIAL SMOOTHING HOLT)

APLIKASI MODEL REGRESI MULTILEVEL PADA HASIL KELULUSAN SISWA SMA RAYON 1 KOTA MEDAN SKRIPSI. Oleh WIKA YUNDA UTAMI

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN JASA TERHADAP KEPUASAN PENUMPANG KERETA API BANDARA INTERNASIONAL KUALA NAMU SKRIPSI ANDINA AGYTA

PENENTUAN NILAI RESIKO SAHAM PT. GUDANG GARAM TBK DENGAN MOMEN STATISTIKA SKRIPSI

FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ANGKA HARAPAN HIDUP DI SUMATERA UTARA DENGAN METODE ANALISIS JALUR TUGAS AKHIR FEBRINA SITUMORANG

GAME EDUKASI ANAK MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH 8 TUGAS AKHIR ERICK RICARDO LUBIS

OPTIMALISASI HASIL PRODUKSI DENGAN METODE KUHN TUCKER PADA PABRIK ROTI WN SKRIPSI ANTA DIKA KARO-KARO

ANALISIS PREFERENSI MAHASISWA TERHADAP KARTU PRABAYAR GSM DENGAN METODE KONJOIN FULL-PROFILE SKRIPSI PUTRI SIMANJUNTAK

PEMODELAN LOGLINIER G 2 MENGGUNAKAN METODE HIRARKIS BACKWARD DAN METODE FORWARD SKRIPSI SITI FATIMAH S

METODE PEMULUSAN (SMOOTHING) EKSPONENSIAL GANDA DALAM MERAMALKAN JUMLAH KENDARAAN BERMOTOR DI KOTA PEMATANG SIANTAR TAHUN 2018 TUGAS AKHIR

PENGARUH TINGKAT KUALITAS PELAYANAN JASA PUSKESMAS TERHADAP KEPUASAN PASIEN (Studi Kasus PUSKESMAS Kecamatan Hatonduhan) TUGAS AKHIR

ANALISA DERET WAKTU JUMLAH TENAGA KERJA DI KABUPATEN BIREUEN TUGAS AKHIR INDRI HAFSARI

APLIKASI TEORI PERMAINAN FUZZY DALAM MENENTUKAN STRATEGI PEMASARAN OPTIMAL (Studi Kasus: Persaingan Minimarket Indomaret dan Minimarket Alfamart)

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI RANKING SISWA DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS DISKRIMINAN (STUDI KASUS DI SMP NEGERI 10 MEDAN) SKRIPSI

PERAMALAN JUMLAH ANGKATAN KERJA DI KOTA BINJAI PADA TAHUN TUGAS AKHIR REBECKA MARTHA BATE E

ANALISIS REGRESI BERGANDA TERHADAP FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LAJU INFLASI TAHUN TUGAS AKHIR AGUS EFRATA BRAHMANA NIM:

PERBANDINGAN METODE LEAST TRIMMED SQUARES DAN PENDUGA-S DALAM MENGATASI DATA PENCILAN DENGAN SIMULASI DATA SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH GAJI, INTERAKSI SOSIAL DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT. BANK MANDIRI,Tbk CAB. AHMAD YANI MEDAN SKRIPSI

PENENTUAN JUMLAH HOSTING CRANE OPTIMUM MENGGUNAKAN METODE SIMULASI ANTRIAN (Studi Kasus: PKS Pagar Merbau PTPN II) SKRIPSI

MEDIA PENGETAHUAN METAMORFOSIS KUPU KUPU DENGAN ADOBE FLASH TUGAS AKHIR FAUZAN ADJIE

MENENTUKAN MODEL KOEFISIEN REGRESI MULTIPLE VARIABEL DENGAN MENGGUNAKAN MAKSIMUM LIKELIHOOD SKRIPSI BENNY SOFYAN SAMOSIR

PROYEKSI JUMLAH WISATAWAN YANG BERKUNJUNG KE KABUPATEN KARO PADA TAHUN DENGAN METODE RATA-RATA BERGERAK GANDA TUGAS AKHIR

ANALISIS PERPINDAHAN MEREK KARTU SELULER PRA BAYAR GSM DENGAN MENGGUNAKAN RANTAI MARKOV (Studi Kasus: Mahasiswa FMIPA USU ) SKRIPSI

APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN PENGENALAN HEWAN BERBASIS ANIMASI FLASH UNTUK ANAK TAMAN KANAK-KANAK (TK) TUGAS AKHIR FEBRISIA SWASTIKA S

PROYEKSI JUMLAH PENDUDUK DI KABUPATEN SERDANG BEDAGAI PADA TAHUN DENGAN METODE PERTUMBUHAN EKSPONENSIAL NAZLI KAMAL PASHA PURBA

SKRIPSI MARANATHA PAKPAHAN DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2008

FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI HASIL PRODUKSI KELAPA SAWIT DI PT.PERKEBUNAN NUSANTARA IV KEBUN ADOLINA PERBAUNGAN SERDANG BEDAGAI

SKRIPSI SISKA JUWITA REHULINA S

PERAMALAN JUMLAH ANGGARAN BELANJA DAERAH PEMERINTAH KOTA MEDAN PADA TAHUN TUGAS AKHIR ANTONIUS PANTUN A. MANURUNG

TUGAS AKHIR. Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat memperoleh Ahli Madya MUINAH

PERAMALAN TINGKAT KEMATIAN BALITA PADA DINAS KESEHATAN KABUPATEN TAPANULI UTARA DENGAN MODEL ARIMA BOX-JENKINS SKRIPSI

ANALISIS ALGORITMA BABY-STEP GIANT-STEP DAN POHLIG-HELLMAN UNTUK MENYELESAIKAN MASALAH LOGARITMA DISKRIT SKRIPSI ETTY WINITA ROISKA SIMBOLON

PERBANDINGAN METODE FUZZY

PROYEKSI ANGKA KELAHIRAN DAN KEMATIAN BAYI PADA TAHUN 2013 di KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN BERDASARKAN DATA TAHUN 2003 s/d 2009 TUGAS AKHIR

ANALISIS DISKRIMINAN FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT KELULUSAN SISWA BERDASARKAN PERILAKU BELAJAR SISWA SKRIPSI TORANG TAMPUBOLON

PENGGUNAAN ANALISIS JALUR YANG MEMPENGARUHI ANGKA LAJU PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI KABUPATEN TOBA SAMOSIR TUGAS AKHIR

FUZZY MULTI ATTRIBUTE DECISION MAKING (FUZZY MADM) MODEL YAGER UNTUK SELEKSI INVESTASI PERUMAHAN SKRIPSI

ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUNJUNGAN MASYARAKAT KOTA MEDAN KE PERPUSTAKAAN UMUM KOTA MEDAN SKRIPSI TOGU P. MARPAUNG

ANIMASI PENGENALAN SISTEM METAMORFOSIS PADA HEWAN MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH 8 TUGAS AKHIR M ARIE MULYAWAN T

PROGRAM DEPARTE ATIKA. Universitas Sumatera Utara

KAJIAN PENGARUH PANJANG INTERVAL KATEGORI PADA PENYEBARAN DATA ACAK BERDISTRIBUSI SERAGAM SKRIPSI OKA ARIYANTO

Transkripsi:

ANALISA METODE BACKWARD DAN METODE FORWARD UNTUK MENENTUKAN PERSAMAAN REGRESI LINIER BERGANDA (Studi Kasus:Jumlah Kecelakaan Lalu Lintas di Kotamadya Medan) NOVELYSA SAMOSIR 110823016 DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

PERSETUJUAN Judul : PERBANDINGAN METODE BACKWARD DAN METODE FORWARD UNTUK MENENTUKAN PERSAMAAN REGRESI LINIER BERGANDA (STUDI KASUS : JUMLAH KECELAKAAN LALU LINTAS DI KOTAMADYA MEDAN) Kategori : SKRIPSI Nama : NOVELYSA SAMOSIR Nomor Induk Mahasiswa : 110823016 Program Studi : MATEMATIKA Departemen Fakultas : MATEMATIKA : MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (FMIPA) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Diluluskan di Medan, Agustus 2013 Komisi Pembimbing : Pembimbing 2 Pembimbing 1 Drs. Pengarepan Bangun, M.Si Drs. Partano Siagian, M.Sc NIP. NIP. 19500815 198503 1 005 NIP. 19511227 198003 1 001 Diketahui/ Disetujui oleh Departemen Matematika FMIPA USU Ketua, Prof. Dr. Tulus, Vordipl. Math., Ph.D, M.Sc NIP. 19620901 198803 1 002

PERNYATAAN PERBANDINGAN METODE BACKWARD DAN METODE FORWARD UNTUK MENENTUKAN PERSAMAAN REGRESI LINIER BERGANDA (STUDI KASUS: JUMLAH KECELAKAAN LALU LINTAS DI KOTA MADYA MEDAN) SKRIPSI Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan, data dan ringkasan yang masing masing disebut sumbernya. Medan, 2013 NOVELYSA SAMOSIR 110823016

PENGHARGAAN Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Pengasih, dengan anugrah dan kasih setia-nya sehingga skripsi ini dapat saya selesaikan. Dengan Judul Analisa Metode Backward dan Metode Forward Dalam Menentukan Persamaan Regresi Linier Ucapan terima kasih saya sampaikan kepada Bapak Dr. Sutarman, Sc. Selaku Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara, Bapak Prof. Dr. Tulus, M.Si dan Ibu Dr. Mardiningsih, M.Si. Selaku ketua dan sekertaris Departemen Matematika dan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk menyelesaikan studi di Departemen Matematika. Bapak, dan kepada Bapak Drs. Partano Siagian, M.Sc dan Pengarepan Bangun, M.Si selaku pembimbing dalam penyelesaian skripsi ini yang telah memberikan bimbingan dan kepercayaan kepada saya untuk menyempurnakan skrps ini, dan kepada Bapak Drs. Gim Tarigan, M.Si dan Bapak Drs. Marihat Situmorang, M.Kom selaku dosen penguji yang telah memberikan saran dan masukannya. Bapak M. Budi Hendrawan, S.Ik. Selaku KEPALA SATUAN LALU LINTAS yang memberikan kesempatan untuk dapat melakukan penelitian di Kantor SATLANTAS Medan. Teristimewa buat Tuhan Yesus untuk setiap berkat dan kasihnya, kedua orangtuaku yang telah memberikan dukungan doa, juga buat saudara-saudaraku dan buat Dix wendy terimakasih atas doanya sehingga penulis dapat menyelesaikan pendidikan S-1, dan juga sahabat-sahabatku, Dame tan, Siska, dan K Sentya dan semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari bahwa tulisan ini jauh dari sempurna, untuk itu penulis sangat mengharapkan saran dan kritik untuk kesempatan tulisan ini. Medan, 2013 Penulis NOVELYSA SAMOSIR 110823016 \

ABSTRAK Kecelakaan lalu lintas adalah suatu peristiwa di jalan yang tidak disangka-sangka dan tidak disengaja melibatkan kendaraan dengan atau tanpa pemakai jalan lainnya, mengakibatkan korban manusia atau kerugian harta benda. Faktor-faktor yang dianggap berpengaruh terhadap tingkat kecelakaan lalu lintas adalah faktor pengemudi, fakator jalan, faktor kendaraan dan jumlah pertambahan kendaraan bermotor. Dalam tulisan ini ingin dicari faktor-faktor manakah yang paling berpengaruh terhadap peningkatan jumlah kecelakaan lalu lintas di Kota Madya Medan, dan untuk mencari nya maka penulis menggunakan dua metode yaitu metode backward dan metode Forward dan hasil penduga yang diperoleh metode backward dan metode forward adalah sama yaitu YY = 25,698 + 1,095XX 1 + 0,899XX 2. Dan persentase variansi yang dijelaskan oleh kedua metode adalah sama yaitu 88,7 %. Dengan taraf toleransi yg dipilih adalah 5% Kata kunci: Metode Backwad, Metode Forward, Jumlah Kecelakaan Lalu Lintas di Kota Madya Medan.

ABSTRACT Traffic accident is a suddenly unpredictable crush or collision of vehicles with or without other street users, consequences human victim or goods damaging. Some influence factors on traffic accident degrees are drivers, streets, vehicles, and amount of traffic lights infraction. In this paper, the writer wants to search what is the dominant factor on traffic accident increasing at kotamadya Medan, and in searching, the writer uses two methods, they are backward method and forward method. Well, the sounding result got from backward and forward is YY = 25,698 + 1,095XX 1 + 0,899XX 2.and the percentage of variation (correlation coefficient of determination) is described by the probe by 88,7 %. With the tolerance of 5%. Keyword: Backward Method, Forward Method, Number of traffic accident in Medan

DAFTAR ISI PERSETUJUAN PERNYATAAN PENGHARGAAN ABSTRAK ABSTRACT DAFTAR ISI DAFTAR TABEL Halaman ii iii iv v vi vii ix BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1 1.2 Perumusan Masalah 3 1.3 Batasan Masalah 3 1.4 Tujuan Penelitian 3 1.5 Manfaat Penelitian 4 1.6 Tinjauan Pustaka 4 1.7 Metode Penelitian 5 BAB 2 LANDASAN TEORI 2.1 Pengertian Regresi 7 2.1.1 Analisis Regresi Linier 8 2.1.2 Analisis Regresi Linier Sederhana 9 2.1.3 Analisis Regresi Linier Berganda 12 2.2 Uji Sampel 15 2.3 Prosedur Regresi dengan Metode Backward 16 2.4 Prosedur Regresi dengan Metode Forward 20 2.5 Pembentukan Model Penduga 25 2.6 Koefisien Korelasi Ganda 25 2.7 Pertimbangan Terhadap Penduga 26 BAB 3 PEMBAHASAN DAN HASIL 3.1 Data 29 3.2 Pengujian Sampel 31 3.1 Prosedur Regresi Menggunakan Metode Backward 32 3.3.1 Koefisien Korelasi 32 3.3.2 Uji Keberartian Regresi Ganda antara Y dengan X 1, X 2, X 3, X 4 35 3.3.3 Uji Korelasi Parsial antara Y dengan X 1, X 2, X 4 35 3.3.4 Menghitung Koefisien Regresi Ganda Y dengan X 1, X 2, X 4 38 3.3.5 Uji Keberartian Regresi Ganda 38 3.4 Uji Korelasi Parsial antara Y dengan X 1, X 2, X 4 39 3.4.1 Persamaan Regresi Ganda Antara Y dengan X 1, X 2 41 3.4.2 Analisa Variansi antara Y dengan X 1, X 2 42 3.4.3 Uji Korelasi Parsial antara Y dengan X 1, X 2 42 3.5 Metode Forward 44

3.5.1 Menghitung Koefisien Korelasi 45 3.5.2 Membentuk Persamaan Regresi Pertama 45 3.5.3 Uji Keberartian Regresi 46 3.5.4 Membentuk Persamaan Regresi Kedua 47 3.5.5 Menghitung Masing-masing Parsial Korelasi Variabel Sisa 48 3.6 Menghitung Harga masing-masing Parsial Korelasi Variabel Sisa Untuk Memilih variabel Ketiga yang Diregresikan 50 3.6.1 Uji Keberartian Regresi 51 3.6 Pembentukan Penduga 52 3.7.1 Metode Backward 52 3.7.2 Metode Forward 52 3.7.3 Koefisien Korelasi Determinasi 52 3.8 Analisa Residu 52 BAB 4 KESIMPULAN DAN SARAN 4.1 Kesimpulan 57 4.2 Saran 58 DAFTAR PUSTAKA 59 LAMPIRAN

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Analisa Variansi 18 Tabel 2.2 Uji Korelasi Parsial 18 Tabel 2.3 Analisa Variansi untuk Uji Keberartian Regres 22 Tabel 2.4 Residu 27 Tabel 2.5 Koefisien Korelasi Rank Spearman 28 Tabel 3.1 Jumlah Kecelakaan Lalu lintas Tahun 2011 201 30 Tabel 3.2 Uji Sampel 31 Tabel 3.3 Pergandaan Suatu Variabel Terhadap Variabel Lain 32 Tabel 3.4 Koefisien Regresi antara YY dengan XX 1, XX 2, XX 3, XX 4 35 Tabel 3.5 Anava antara YY dengan XX 1, XX 2, XX 3, XX 4 35 Tabel 3.6 Uji Korelasi Parsial antara YY dengan XX 1, XX 2, XX 3, XX 4 36 Tabel 3.7 ANOVA antara YY dengan XX 1, XX 2, XX 3, XX 4 38 Tabel 3.8 Koefisien Regresi antara YY dengan XX 1, XX 2 XX 4 39 Tabel 3.9 ANOVA antara YY dengan XX 1, XX 2, XX 4 39 Tabel 3.10 Uji Korelasi Parsial antara YY dengan XX 1, XX 2, XX 4 30 Tabel 3.11 ANOVA antara YY dengan XX 1, XX 2, XX 4 41 Tabel 3.12 Koefisien Regresi antara YY dengan XX 1, XX 2 42 Tabel 3.13 Anava antara YY dengan XX 1, XX 2 43 Tabel 3.14 Uji Korelasi Parsial antara YY dengan XX 1, XX 2 44 Tabel 3.15 ANOVA antara YY dengan XX 1, XX 2 44 Tabel 3.16 Analisis Variansi 47 Tabel 3.17 Koefisien Regresi antara YY dengan XX 1 47 Tabel 3.18 Harga Masing-masing Parsial Korelasi Variabel Sisa 48 Tabel 3.19 Koefisien Regresi antara YY dengan XX 1, XX 2 48 Tabel 3.20 Analisa Variansi 50 Tabel 3.21 Perhitungan Harga Masing-masing Parsial Korelasi Variabel Sisa 50 Tabel 3.22 ANOVA 51 Tabel 3.23 Rank Spearman dan Residu 52