ASUHAN KEPERAWATAN. Latar belakang pendidikan. : Perumahan Pantai Perak gang 3 no 21 Semarang. Tanggal masuk RS : 6 September 2013 Diagnosa medis

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III TINJAUAN KASUS. Pengkajian dilakukan pada tanggal 8 Mei 2007 jam : Jl. Menoreh I Sampangan Semarang

BAB III TINJAUAN KASUS. Jenis kelamin : Laki-laki Suku bangsa : Jawa, Indonesia

BAB III RESUME KEPERAWATAN

ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. R DENGAN GANGGUAN SISTEM PERKEMIHAN : GAGAL GINJAL KRONIK DI RUANG MELATI 1 RSDM MOEWARDI SURAKARTA

BAB III TINJAUAN KASUS

BAB III ANALISA KASUS

A. lisa Data B. Analisa Data. Analisa data yang dilakukan pada tanggal 18 April 2011 adalah sebagai. berikut:

BAB III TINJAUAN KASUS

BAB I KONSEP DASAR. Berdarah Dengue (DBD). (Aziz Alimul, 2006: 123). oleh nyamuk spesies Aedes (IKA- FKUI, 2005: 607 )

BAB III TINJAUAN KASUS. Dalam tinjauan kasus ini penulis menerapkan Asuhan Keperawatan

BAB III TINJAUAN KASUS

BAB III TINJAUAN KASUS. Dalam bab ini penulis mengambil kasus pada keluarga An. E dengan salah satu

MAKALAH ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN POST PARTUM RETENSIO PLACENTA

BAB III TINJAUAN KASUS. Dalam bab ini penulis akan melaporkan tentang pemberian asuhan

III. RIWAYAT KESEHATANSEKARANG A.

I. BIODATA IDENTITAS PASIEN. Jenis Kelamin : Laki - laki. Status Perkawinan : Menikah

TUGAS SISTEM INTEGUMEN

LAPORAN KASUS / RESUME DIARE

BAB III TIJAUAN KASUS. Pada bab ini penulis akan membicarakan tentang tinjauan kasus dari pelaksanaan

Implementasi dan Evaluasi Keperawatan No. Dx. Tindakan dan Evaluasi

BAB III TINJAUAN KASUS. : 5,5 tahun. Tanggal Masuk : 17 Mei 2010 ( Jam ) Tanggal Pengkajian : 18 Mei 2010 (Jam )

5. Pengkajian. a. Riwayat Kesehatan

BAB III TINJAUAN KASUS ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN NY. S DENGAN GAGAL GINJAL KRONIK DI IRNA C3 LT. 1 RSDK SEMARANG

FORMAT PENGKAJIAN PASIEN DI KOMUNITAS

BAB III TINJAUAN KASUS

BAB III TINJAUAN KASUS. RSUD dr. H. Soewondo Kendal pada tanggal 15 sampai dengan 18 April 2011.

BAB III TINJAUAN KASUS

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. O DENGAN CKD ON HD DI RUANG HEMODIALISA BLUD dr. DORIS SYLVANUS PALANGKA RAYA

BAB III TINJAUAN KASUS. Lukman RS Roemani Semarang, data diperoleh dari hasil wawancara dengan

BAB III TINJAUAN KASUS. Tanggal dilakukan pengkajian 14 Juni 2005 pada jam WIB.

BAB III TINJAUAN KASUS. Pengkajian dilakukan pada tanggal 28 April Tanggal lahir : 21 Agustus : 8 bulan 7 hari

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 1. PENGUMPULAN/PENYAJIAN DATA DASAR SECARA LENGKAP

BAB II RESUME KEPERAWATAN WIB, pasien dirawat dengan Fraktur Femur pada hari ke empat:

BAB III RESUME KEPERAWATAN. Dilakukan pada tanggal 7 Mei 2007 di ruang ginekologi RS Dr. Kariadi Semarang

BAB III TINJAUAN KASUS. Ny. N, 49 tahun, Perempuan, Suku/ bangsa : Jawa/Indonesia, Islam,

BAB III TINJAUAN KASUS. Pada bab ini akan penulis paparkan hasil pengelolaan asuhan keperawatan pada klien

BAB III TINJAUAN KASUS. Pada bab ini akan penulis paparkan hasil pengelolaan asuhan keperawatan pada

BAB III RESUME KEPERAWATAN. Pengkajian dilakukan pada hari masa tanggal jam WIB di ruang Barokah 3C PKU MUHAMMADIYAH GOMBONG

BAB III TINJAUAN KASUS

BAB V PENUTUP. Setelah menguraikan asuhan keperawatan pada Ny. W dengan post

BAB III TINJAUAN KASUS. Pengkajian keperawatan dilakukan pada tanggal 30 Maret 2011 dengan hasil. Jenis kelamin : Perempuan

BAB III RESUME ASUHAN KEPERAWATAN

BAB III TINJAUAN KASUS

Lampiran 1 FORMAT PENGKAJIAN PASIEN DI KOMUNITAS I. BIODATA IDENTITAS PASIEN

LAPORAN JAGA 24 Maret 2013

BAB III TINJAUAN KASUS

CATATAN PERKEMBANGAN. vital. posisi semi fowler. tenang.

BAB III TINJAUAN KASUS. A. Pengkajian Keperawatan Dilakukan pada tanggal 24 April 2007 jam 11.00

ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN CA SERVIKS DI RUANG MAWAR RS. Dr. H. KOESNADI BONDOWOSO N A M A : RIA ROHMA WATI N I M :

BAB III RESUME KEPERAWATAN. Pada bab ini penulis melaporkan asuhan perawatan yang telah diberikan pada Tn. M

BAB III TINJAUAN KASUS. Berikut ini adalah laporan asuhan keperawatan pada penderita Gastroenteritis

ASUHAN KEPERAWATAN DEMAM TIFOID

ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN DEMAM CHIKUNGUNYA Oleh DEDEH SUHARTINI

BAB III TINJAUAN KASUS. Pada bab ini akan penulis paparkan hasil pengelolaan asuhan keperawatan

BAB III TINJAUAN KASUS. Pengkajian keperawatan dilakukan pada hari Senin, tanggal 22 Februari di ruang Baitul Athfal RSI Sultan Agung, Semarang.

BAB III TINJAUAN KASUS. Bab ini penulis akan menerangkan proses keperawatan yang telah dilakukan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Pada hari Sabtu tanggal 22 Maret 2014 pukul WIB Ny Y datang ke

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR TERAPI MUROTTAL

FORMAT PENGKAJIAN PASIEN DI RUMAH SAKIT. Tanggal Masuk RS : 09 Desember 2014

ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY.S DENGAN GASTROENTERITIS DI RUANG KHOTIJAH RUMAH SAKIT ROEMANI MUHAMMADIYAH SEMARANG

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 1. Pengumpulan/Penyajian Data Dasar Secara Lengkap

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA BAGIAN PULMONOLOGI DAN ILMU KEDOKTERAN RESPIRASI

BAB III TINJAUAN KASUS

Universitas Sumatera Utara

BAB III ASUHAN KEPERAWATAN JIWA. PADA Sdr.W DENGAN HARGA DIRI RENDAH. DI RUANG X ( KRESNO ) RSJD Dr. AMINO GONDOHUTOMO SEMARANG. 1. Inisial : Sdr.

BAB III TINJAUAN KASUS

LAPORAN PENDAHULUAN ANEMIA

Tindakan keperawatan (Implementasi)

BAB III TINJAUAN KASUS

LAPORAN PENDAHULUAN Konsep kebutuhan mempertahankan suhu tubuh normal I.1 Definisi kebutuhan termoregulasi

PENGKAJIAN PNC. kelami

BAB III TINJAUAN KASUS

BAB III TINJAUAN KASUS

BAB III LAPORAN KASUS

BAB III RESUME KEPERAWATAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 1. Langkah I : Pengumpulan/penyajian data dasar secara lengkap

BAB III TINJAUAN KASUS. Pengkajian dilakukan tanggal 5 7 Juni 2007 pukul WIB.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 1. Pengumpulan atau Penyajian Data Dasar Secara Lengkap

BAB III TINJAUAN KASUS. Pada dasarnya penulis akan membicarakan tentang pelaksanaan asuhan

- Nyeri dapat menyebabkan shock. (nyeri) berhubungan. - Kaji keadaan nyeri yang meliputi : - Untuk mengistirahatkan sendi yang fragmen tulang

Temanggung. Persetujuan Studi Pendahuluan RSUD Kabupaten

BAB III TINJAUAN KASUS

BAB III TINJUAN KASUS

BAB III TINJAUAN KASUS. secara autoanamnesa dan alloanamnesa di RSUP dr. Karyadi Semarang. kering, cemas karena penyakitnya tak kunjung sembuh.

FORMAT PENGKAJIAN PASIEN DI RUMAH SAKIT UMUM DR.PIRNGADI MEDAN

BAB III TINJAUAN KASUS

CATATANPERKEMBANGAN. Implementasi dan Evaluasi Keperawatan. Pukul Tindakan Keperawatan Evaluasi (SOAP) WIB (skala nyeri : 8)

CATATAN PERKEMBANGAN IMPLEMENTASI DAN EVALUASI KEPERAWATAN

BAB III RESUME KEPERAWATAN. Asuhan Keperawatn Keluarga dilakukan pada tanggal 01 Januari 2008

FORMAT PENGKAJIAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA AKADEMI KEPERAWATAN PANTI WALUYA MALANG

BAB III TINJAUAN KASUS

BAB III TINJAUAN KASUS. 16 Februari dengan menggunakan pendekatan proses keperawatan yang

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny.K DENGAN DIAGNOSA MEDIK DISPEPSIA DIRUANG KENANGA WANITA RSU CIAMIS

BAB III TINJAUAN KASUS A. PENGKAJIAN 1. Biodata a. Biodata pasien. : 2 tahun 8 bulan Jenis kelamin : laki-laki Suku bangsa : Jawa, Indonesia

PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN FAKULTAS KEPERAWATAN USU FORMAT PENGKAJIAN PASIEN DI KOMUNITAS

BAB III TINJAUAN KASUS

ASUHAN KEPERAWATAN GAWAT DARURAT PADA PASIEN NY. S DENGAN CONGESTIVE HEART FAILURE (CHF) DI IGD RS HAJI JAKARTA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DIABETES INSIPIDUS

BAB III ASUHAN KEPERAWATAN

BAB III TINJAUAN KASUS

Transkripsi:

ASUHAN KEPERAWATAN Kasus : Nn.A (20 th) datang ke RS dengan keluhan demam tinggi selama 4 hari. Klien mengatakan nyeri kepala, mual, muntah, dan terdapat bintik merah di lengan kanan atas. A. Pengkajian Keperawatan Tanggal pengkajian : Sabtu, 7 September 2013 jam 09.00 Petugas pengkaji : Rudi Kurniawan Anik Rakhmawati Sofia Nur Fitriana Ruang pengkajian : Paviliun garuda lt 4 I.Identitas a. Pasien Nama lengkap Umur Jenis kelamin Agama Pekerjaan Latar belakang pendidikan Alamat Suku/bangsa Status perkawinan No CM : Nn. A : 20 th : Perempuan : Islam : Mahasiswa : SMA : Perumahan Pantai perak gang 3 no 21 Semarang : Jawa / Indonesia : Belum Menikah : C3202213 Tanggal masuk RS : 6 September 2013 Diagnosa medis : DHF b. Penanggung Jawab Nam : Tn.S Umur : 45 th Pekerjaan : PNS Alamat : Perumahan Pantai Perak gang 3 no 21 Semarang No. Telepon : 0812115678 Hubungan dengan klien : Ayah 2. Riwayat Kesehatan

a. Keluhan utama Klien mengeluh demam tinggi selama 4 hari b. Riwayat Penyakit Sekarang Klien mengeluh demam tinggi, menggigil dan terus menerus selama 4 hari disertai kelemahan fisik, nafsu makan menurun, mual, muntah, nyeri kepala, punggung, sendi dan ulu hati. Ditemukan bintik merah di lengan kanan atas. c. Riwayat Penyakit dahulu Klien mengatakan belum pernah menderita penyakit seperti ini sebelumnya, selama ini belum pernah dirawat di rumah sakit, tidak ada riwayat alergi obat-obatan. 3. Pemeriksaan Fisik 1. Tanda tanda Vital a. Tingkat Kesadaran Keadaan Umum : lemah Respon buka mata: 4 Respon motorik : 6 Respon verbal : 5 Jumlah : 15 Kesimpulan : Composmentis b. Data Klinik Usia : 20 th TB : 158cm BB : 50 kg Tekanan darah : 100/60 mmhg Temperature : 39,2 Nadi : 120x/menit, lemah dan teratur RR : 24x/menit c. Pemeriksaan Pernapasan dan Sirkulasi Inspeksi : Bentuk dada simetris, tidak ada retraksi dinding dada Palpasi : Ekspansi paru simetris Perkusi : Suara sonor pada kedua paru Auskultasi : Suara vesikuler d. Pemeriksaan Integumen Warna : sawo matang

Turgor : normal, kulit agak kering Lecet : tidak ada Bengkak : tidak ada Bercak : terdapat bintik merah di bawah kulit pada lengan atas kanan Oedema : tidak ada Pasien terpasang infus RL 30tpm di tangan kiri. e. Pemeriksaan Abdomen Inspeksi : tidak ascites, simetris Auskultasi : Bising usus 18x/menit Palpasi : Tak ada pembesaran hepar atau limpa Perkusi : Suara timpani f. Musculoskletal ROM : penuh, tidak ada gangguan Keseimbangan : stabil Menggenggam : agak lemah dan sama antara kanan dan kiri Kemampuan otot kaki : agak lemah IV. Pola Fungsi Kesehatan 1. Persepsi terhadap kesehatan manajemen kesehatan Klien mengatakan tidak pernah merokok, mengkonsumsi alkohol ataupun ketergantungan pada obat-obat tertentu. Riwayat alergi makanan atau obat-obatan disangkal. 2. Pola aktivitas dan latihan Pasien adalah seorang mahasiswa. Aktif dalam kuliah dan kegiatan di kampus. Selama dirawat klien tidak mampu melakukan perawatan diri sendiri karena badan terasa lemah. Dalam pemenuhan kebutuhan ADL dibantu oleh keluarga dan perawat. 3. Pola istirahat dan tidur Klien mengatakan tidak ada gangguan tidur, dalam sehari biasa tidur kurang lebih 8 jam. Klien mengatakan tidak pernah tidur siang karena sibuk kuliah. Selama dirawat pasien mengatakan lebih sering istirahat karena badan terasa lemas. 4. Pola nutrisi Sebelum sakit klien makan 3x sehari 1 porsi habis, minum ± 1500cc.

Selama dirawat klien terpasang infus RL 30tpm, klien mengatakan perut terasa mual, muntah dalam sehari kurang lebih 3x dan nafsu makan menurun. Dalam sehari klien makan 3x sehari, menggunakan nasi, sayur, lauk dan hanya menghabiskan 1/3 porsi makan yang disediakan rumah sakit. Dalam sehari pasien minum ±1200cc. Tidak ditemukan penurunan berat badan yang signifikan. 5. Pola eliminasi Klien biasa BAB 1x sehari dengan konsistensi lunak, bau dan warna khas, juga tanpa pencahar. Klien dalam BAK sehari 5x, setiap BAK kurang lebih 200cc, warna kuning jernih, tidak ada keluhan khusus dalam BAK. Selama dirawat pasien mengatakan BAB 1x sehari, tidak diare, konsistensi lunak, warna dan bau khas. Pasien BAK 4-5x sehari @200cc. 6. Pola kognitif perceptual Klien sadar, tidak ada gangguan orientasi, bicara normal, mampu berinteraksi dengan lingkungan sekitar, pendengaran normal, penglihatan normal tanpa kacamata ataupun kontak lensa. Klien mengatakan nyeri di kepala, nyeri timbul setelah melakukan aktivitas yang berlebihan, nyeri seperti diikat, nyeri dirasakan di daerah kepala sebelah depan, tidak menjalar. Klien menunjukkan angka 5 untuk skala nyerinya, nyeri hilang timbul. Pasien tampak menahan nyeri. 7. Pola konsep diri Tidak ditemukan adanya gannguan body image, gangguan ideal diri, gangguan harga diri, gangguan peran ataupun gangguan identitas diri. 8. Pola koping Sebelum sakit pasien mengatakan jika ada masalah dapat menyelesaikan masalah tersebut dengan baik. Klien mengatakan merasa optimis terhadap masa depannya. Klien berharap setelah sembuh nanti dapat segera melanjutkan studinya. 9. Pola seksualitas reproduksi Menstruasi terakhir tanggal 25 Agustus 2013. Siklus menstruasinya rutin 1x dalam 1 bulan selama kurang lebih 5 hari. Klien mengatakan tidak ada masalah dalam menstruasinya. 10. Pola peran hubungan Klien belum menikah, saat ini sedang melanjutkan kuliah disebuah Universitas Negeri di Semarang. Selama dalam perawatan, klien ditunggui oleh Ayah, Ibu dan Adiknya.

11. Pola nilai dan kepercayaan Klien beragama Islam. Sebelum sakit pasien mengatakan tidak pernah meninggalkan sholat. Selama dalam perawatan klien selalu melaksanakan sholat 5x sehari. Klien mengatakan saat ini belum membutuhkan bimbingan rohaniawan dari RS. V. Genogram : pasien : sudah meninggal : meninggal karena stroke VI. Pemeriksaan Diagnostik Pemeriksaan laboratorium Hb : 11,7 gr% (11,7 15,5) Ht : 35,3 % (35,0 48,0) Eritrosit : 4,20 jt/mmk (3,8 5,2) Leukosit : 6,1 rb/mmk (4,1 10,9) Trombosit : 115,2 rb/mmk (150 500) IgM salmonela : 3 Hasil ro thorax tanggal 06 September 2013 yaitu pulmo tak tampak kelainan, cor tak membesar. CTR < 50% Program terapi : Infus RL 20tpm, paracetamol 500mg/ 8jam, primperan 1x1 ampul

B. Analisa data Data Diagnosa Etiologi S : Klien mengeluh demam tinggi, menggigil dan terus menerus selama 4 hari O : T : 39,2 C TD : 100/60 mmhg, N : 120 x/mnt S : Klien mengatakan nyeri di kepala P : nyeri timbul setelah melakukan aktifitas yang berlebihan Q : kepala terasa seperti diikat R : kepala bagian depan, tidak menjalar S : skala 5 T : nyeri hilang timbul O : N : 120 x/mnt, pasien tampak lemah S : pasien mengatakan muntah 3x sehari O : TD : 100/60 mmhg, T : 39,2 C, N : 120 x/mnt, tampak lemah, minum ±1200cc, kulit kering S : - O : terdapat bintik merah di lengan kanan atas Trombosit : 115,2 rb/mmk Hipertermia Nyeri akut Kekurangan volume cairan tubuh Resiko terjadi perdarahan lanjut Proses penyakit (viremia) Penurunan suplai O2 ke otak Muntah Penurunan trombosit S : pasien mengatakan makan 3x sehari, setiap makan habis 1/3 porsi, pasien mengatakan mual, muntah 3x sehari, nafsu makan menurun O : pasien tampak lemah, kurang berminat terhadap makanan S : pasien mengatakan badan lemah O : TD : 100/60 mmhg, aktifitas dibantu keluarga dan perawat pemenuhan kebutuhan nutrisi kurang dari kebutuhan Gangguan pemenuhan aktifitas sehari hari Intake yang kurang, mual muntah Kelemahan fisik C. Diagnosa keperawatan 1. Kekurangan volume cairan tubuh

2. Hipertermia 3. Nyeri 4. Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh 5. Gangguan pemenuhan aktifitas sehari hari 6. Resiko terjadi perdarahan lanjut D. Intervensi 1. Kurangnya volume cairan tubuh Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 2x24 jam diharapkan kebutuhan cairan tubuh terpenuhi dengan kriteria hasil : Volume cairan terpenuhi dengan tanda-tanda turgor kulit normal, mukosa lembab, haluaran urin normal Intervensi : a. Kaji keadaan umum pasien (lemah, pucat, takikardi) serta tanda-tanda vital b. Observasi tanda-tanda syok c. Berikan cairan intravena sesuai program dokter d. Anjurkan pasien untuk banyak minum e. Catat intake dan output 2. Hipertermia Setelah dilakukan tindakan perawatan selama 2x24 jam diharapkan suhu tubuh menjadi normal dengan kriteria hasil : Suhu tubuh normal (36 37 C). Nadi 80-100x/mnt, pasien bebas dari demam dan tidak menggigil. Intervensi : a. Kaji saat timbulnya demam. b. Observasi tanda vital (suhu, nadi, tensi, pernafasan) c. Anjurkan pasien untuk banyak minum (cairan 2,5 liter/24 jam) d. Monitor intake dan output e. Berikan kompres hangat f. Anjurkan untuk tidak memakai selimut dan pakaian yang tebal g. Berikan terapi cairan intravena dan obat-obatan sesuai program dokter 3. Nyeri

Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 2x24 jam diharapkan nyeri berkurang dengan kriteria hasil : Rasa nyaman pasien terpenuhi. Nyeri berkurang atau hilang. Intervensi : a. Kaji tingkat nyeri yang dialami pasien b. Berikan posisi yang nyaman, usahakan situasi ruangan yang tenang c. Ajarkan teknik relaksasi d. Alihkan perhatian pasien dari rasa nyeri e. Berikan obat-obat analgetik sesuai program dokter 4. Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan Setelah dilakukan tindakan perawatan selama 2x24 jam diharapkan kebutuhan nutrisi terpenuhi dengan kriteria hasil : Kebutuhan nutrisi pasien terpenuhi. Pasien mampu menghabiskan makanan sesuai dengan posisi yang diberikan /dibutuhkan. Intervensi : a. Kaji keluhan mual, sakit menelan, dan muntah yang dialami pasien b. Kaji cara / bagaimana makanan dihidangkan c. Berikan makanan yang mudah ditelan seperti bubur d. Berikan makanan dalam porsi kecil dan frekuensi sering e. Catat jumlah / porsi makanan yang dihabiskan oleh pasien setiap hari f. Berikan obat-obatan antiemetik sesuai program dokter g. Ukur berat badan pasien setiap minggu. 5. Gangguan pemenuhan aktifitas sehari hari Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 2x24 jam diharapkan pemenuhan ADL terpenuhi dengan kriteria hasil : Pasien mampu mandiri setelah bebas demam. Kebutuhan aktivitas sehari-hari terpenuhi Intervensi : a. Kaji keluhan pasien b. Kaji hal-hal yang mampu atau yang tidak mampu dilakukan oleh pasien c. Bantu pasien untuk memenuhi kebutuhan aktivitasnya sehari-hari sesuai tingkat keterbatasan pasien d. Letakkan barang-barang di tempat yang mudah terjangkau oleh pasien. 6. Resiko terjadinya perdarahan lebih lanjut

Setelah dilakukan tindakan perawatan selama 2x24 jam diharapkan perdarahan tidak terjadi dengan kriteria hasil : Tidak terjadi tanda-tanda perdarahan lebih lanjut. Jumlah trombosit meningkat. Intervensi : a. Monitor tanda penurunan trombosit yang disertai gejala klinis b. Anjurkan pasien untuk banyak istirahat c. Beri penjelasan untuk segera melapor bila ada tanda perdarahan lebih lanjut d. Jelaskan obat yang diberikan dan manfaatnya E. Implementasi Tgl Diagnosa Implementasi Respon 7/9/13 12.00 14.00 17.00 17.00 22.00 8/9/13 1, 2 1 3, 5 1, 3 1, 2 1, 2 - Mengukur TTV - Memberikan kompres hangat - Menganjurkan pasien untuk banyak minum - Memberikan terapi paracetamol p.o 500mg - Memberikan terapi primperan via iv 1 ampul - Mengajarkan teknik relaksasi dengan nafas dalam - Membantu pasien mandi di kamar mandi - Mengukur TTV - Memonitor tetesan infus - Memberikan terapi paracetamol 500mg - Menganjurkan pasien segera beristirahat tidak dengan selimut tebal - Memberikan terapi paracetamol S : pasien mengatakan badan masih terasa lemes O : T : 38,8 C TD : 100/60 mmhg S : - O : T : 38,6 C S : pasien mengatakan mengerti cara melakukan nafas dalam, badan terasa lebih segar O : skala nyeri 4 S : - O : TD : 100/70 mmhg, N : 100x/mnt, RR : 20x/mnt, T : 38 C S : O : tetesan infus lancar T : 37,7 C Intake : infus : 2880cc

500mg Minum : 1200cc 06.00 - Memonitor intake output (balance Output : IWL : 700cc cairan) Urin : ± 1200cc Muntah : ± 500cc Balance : +1400 4, 6 - Menganjurkan pasien untuk makan S : pasien mengatakan mau 07.00 sedikit tapi sering dan mengahabiskan diet dari RS menghabiskan diet dari RS O : pasien habis ¾ porsi - Dokter visit : kolaborasi dengan Hasil laborat belum jadi dokter untuk program cek DR ulang - Mengambil sampel darah untuk cek laborat 1, 2, 3, 4 - Mengukur TTV S : pasien mengatakan nyeri kepala 11.00 - Mengkaji keluhan pasien berkurang, pasien sejak semalam - Menganjurkan pasien untuk banyak hanya muntah 1x minum O : skala nyeri 3, TD : 110/70 mmhg, N : 90x/mnt, T : 37,7 C, RR : 15x/mnt 1, 4, 6 - Memberikan terapi paracetamol p.o S : - 14.00 500mg, primperan via iv 1 amp O : T : 37,5 C - Memonitor tanda perdarahan lain Bintik merah di lengan tidak bertambah, tidak muncul perdarahan baru 5, 6 - Membantu pasien mandi di kamar S : pasien mengatakan badan terasa 17.00 mandi segar, dan akan belajar utk ke - Mengecek hasil laborat kamar mandi sendiri O : trombosit : 190rb/ mmk 1, 2 - Memonitor tetesan infus S : - 22.00 - Memberikan terapi paracetamol O : tetesan infus lancar 30tpm 500mg T : 37,2 C - Menganjurkan pasien segera beristirahat

F. Evaluasi Evaluasi dilakukan tanggal 9 September 2013 jam 09.00 Dx Evaluasi Ttd 1 Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 2x24 jam didapatkan data : S : pasien mengatakan badan sudah tidak menggigil O : T : 37,2 C, TD : 110/70 mmhg, N : 90x/mnt, RR : 15 x/mnt A : masalah teratasi sebagian P : lanjutkan intervensi 2 Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 2x24 jam didapatkan data : S : pasien mengatakan badan lemas berkurang O : turgor kulit baik, kulit tidak kering, minum dalam sehari ±1400cc T : 37,2 C, TD : 110/70 mmhg, N : 90x/mnt, RR : 15 x/mnt A : masalah teratasi sebagian P : lanjut intervensi 3 Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 2x24jam didapatkan data : S : pasien mengatakan nyeri kepala berkurang, skala nyeri 3, dapat melakukan teknik nafas dalam O : wajah tampak rileks T : 37,2 C, TD : 110/70 mmhg, N : 90x/mnt, RR : 15 x/mnt A : masalah teratasi sebagian P : lanjut intervensi 4 Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 2x24jam didapatkan data : S : pasien mengatakan sudah tidak mual dan muntah lagi O : pasien makan 3x sehari, diet dari rumah sakit habis ¾ porsi A : masalah teratasi sebagian P : lanjut intervensi 5 Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 2x24jam didapatkan data : S : pasien mengatakan ingin belajar ke kamar mandi sendiri O : ADL pasien dibantu dengan bantuan minimal A : masalah teratasi sebagian P : lanjut intervensi 6 Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 2x24jam didapatkan data : S : pasien mengatakan badan lemas berkurang O : trombosit 190rb/mmk

T : 37,2 C, TD : 110/70 mmhg, N : 90x/mnt, RR : 15 x/mnt Tidak muncul tanda perdarahan baru, bintik merah tidak bertambah A : masalah teratasi sebagian P : lanjut intervensi DAFTAR PUSTAKA Wilkinson, M. Judith and Ahern, Nancy R. 2009. Buku Saku Diagnosis Keperawatan. EGC : Jakarta KEPERAWATAN DASAR II ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DHF DI RUANG PAVILIUN GARUDA RSDK SEMARANG

DISUSUN OLEH : ANIK RAKHMAWATI (22020113183013) SOFIA NUR FITRIANA (22020113183015) RUDI KURNIAWAN (22020113183018) PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN UNIVERSITAS DIPONEGORO 2013/2014