PERUBAHAN MORFOLOGI SEL DAN KEMAMPUAN FERMENTASI

dokumen-dokumen yang mirip
KARAKTERISTIK MORFOLOGI DAN AKTIVITAS ENZIM POLIFENOL OKSIDASE DAN PEROKSIDASE PADA ORGAN TANAMAN SALAK SIDEMPUAN (Salacca sumatrana var.

MUTASI INDUKSI Caladium bicolor (W.Ait)Vent. MENGGUNAKAN SINAR ULTRAVIOLET SKRIPSI SITI ROSALINA GINTING

KARYOTIPE KROMOSOM KANTONG SEMAR (Nepenthes reinwardtiana Miq. dan Nepenthes tobaica Danser.) DENGAN MENGGUNAKAN METODE PENCET (SQUASH) SKRIPSI

UJI POTENSI Trichoderma spp. dan Bacillus spp. DALAM MENDEGRADASI TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT SKRIPSI YOPI AFRIZAL

ISOLASI DAN UJI KEMAMPUAN ANTIFUNGAL FUNGI ENDOFIT DARI TANAMAN ANDALIMAN (Zanthoxylum acanthopodium DC.) TERHADAP FUNGI PERUSAK MAKANAN SKRIPSI

UJI ANTI MIKROBA EKSTRAK METANOL BUNGA CENGKEH TERHADAP BAKTERI PENYEBAB KARIES GIGI, Streptococcus mutans SKRIPSI

KEMAMPUAN BAKTERI KITINOLITIK LOKAL DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN Fusarium sp TANAMAN KOPI SKRIPSI SARIANTI SIHOMBING

UJI MIKROBIOLOGIS KUALITAS AIR SUMUR PENDUDUK DI DESA LALANG. MEDAN SUNGGAL DENGAN AIR PENGOLAHAN SKRIPSI SYAHFITRI LUBIS

KULTUR KOTILEDON JERUK KEPROK (Citrus nobilis Lour.) PADA MEDIA MS YANG DIPERKAYA DENGAN KINETIN

UJI ANTAGONIS FUNGI YANG DIISOLASI DARI MARKISA UNGU (Passiflora edulis SIMS.) MENGGUNAKAN BAKTERI KITINOLITIK LOKAL SKRIPSI NOERMA ASNITA

PERTUBUHAN EKSPLAN KOTILEON JERUK KEPROK

PENGARUH SUMBER KARBON DAN NITROGEN TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PEMBENTUKAN SPORA Bacillus sp. BK17

SKRIPSI RIZMA HAYANI DEPARTEMEN BIOLOGI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

ISOLASI BAKTERI PATOGEN OPORTUNISTIK DARI TAMBAK UDANG YANG MEMBENTUK BIOFILM DAN PENGENDALIANNYA DENGAN PANAS DAN KLORIN SKRIPSI

LAJU PERTUMBUHAN POPULASI Brachionus plicatilis O. F. Muller DENGAN PENAMBAHAN VITAMIN C PADA MEDIA CAKAP SKRIPSI SRI JAYANTHI

AKTIVITAS ENZIM LIGNINOLITIK JAMUR DARI TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq.) SKRIPSI SEPWIN NOSTEN SITOMPUL

AKTIVITAS ENZIM PEROKSIDASE DAN POLIFENOL OKSIDASE PADA KALUS TERUNG BELANDA (Solanum betaceum Cav.) SETELAH DIINDUKSI KOLKISIN SKRIPSI

PENGARUH KONSENTRASI INDUSER DAN PENAMBAHAN KOFAKTOR ENZIM TERHADAP PRODUKSI EKSTRAK KASAR ENZIM LIPASE EKSTRASELULER OLEH Pseudomonas aeruginosa

PENGARUH LAMA HIDROLISIS SELULOSA TONGKOL JAGUNG (Zea mays) DENGAN HCl 1% TERHADAP KADAR GLUKOSA UNTUK PEMBUATAN BIOETANOL SKRIPSI

STUDI PENDAHULUAN ISOLASI BAKTERI

PENGARUH ph DAN PERUBAHAN TEMPERATUR TERHADAP PEMBENTUKAN SPORA Bacillus sp. BK17 SKRIPSI RULYA ANNISA

STUDI VIABILITAS BAKTERI ASAM LAKTAT PADA FERMENTASI TAUCO DALAM LARUTAN GARAM

PENGHAMBATAN LAYU Fusarium PADA BENIH CABAI MERAH (Capsicum annuum L.) YANG DIENKAPSULASI ALGINAT-KITOSAN DAN TAPIOKA DENGAN BAKTERI KITINOLITIK

POTENSI ISOLAT BAKTERI PENGHASIL BIOSURFAKTAN ASAL LAUT TANJUNG BALAI DAN SIBOLGA SUMATERA UTARA DALAM MENDEGRADASI GLIFOSAT SKRIPSI

DI DELENG MACIK, TAMAN HUTAN RAYA BUKIT BARISAN KABUPATEN KARO SUMATERA UTARA SKRIPSI

STUDY PENGGOLONGAN DARAH A, B, AB, O MELALUI ANALISA SECARA BIOKIMIAWI KLINIS SKRIPSI RIPKA TARIGAN

PENGARUH PEMAPARAN ASAP ROKOK HERBAL DAN ASAP ROKOK MILD TERHADAP MIKROSTRUKTUR HATI MENCIT (Mus musculus L.) SKRIPSI

KEANEKARAGAMAN BURUNG DI DESA TELAGAH TAMAN NASIONAL GUNUNG LEUSER KABUPATEN LANGKAT SUMATERA UTARA SKRIPSI SITI RAHMADANI

STUDI VIABILITAS KHAMIR PADA FERMENTASI TAUCO DALAM LARUTAN GARAM

ISOLASI DAN UJI KEMAMPUAN BAKTERI ENDOFIT PENGHASIL HORMON IAA (INDOLE ACETIC ACID) DARI AKAR TANAMAN PADI (Oryza sativa L.

SKRIPSI MEI SUSANTI SIANIPAR DEPARTEMEN BIOLOGI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

DENGAN MEMANFAATKAN SIRUP GLUKOSA HASIL HIDROLISIS SELULOSA KULIT BUAH KUINI

PENGARUH RADIASI ULTRA VIOLET TERHADAP VIRULENSI. Fusarium oxysporum f.sp passiflora DI LABORATORIUM SKRIPSI OLEH : MUKLIS ADI PUTRA HPT

ANIMASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA TAMAN KANAK-KANAK TUGAS AKHIR RIMTA JULIA PUTRI P

PROYEKSI JUMLAH NILAI IMPOR MIGAS DAN NON MIGAS INDONESIA TAHUN 2010 BERDASARKAN DATA IMPOR TAHUN 2000 SAMPAI DENGAN 2007 TUGAS AKHIR

PENERAPAN ALGORITMA GENETIKA UNTUK MASALAH PENJADWALAN JOB SHOP PADA LINGKUNGAN INDUSTRI PAKAIAN SKRIPSI HENDRIK SITANGGANG

OPTIMASI BERSYARAT DENGAN KENDALA PERSAMAAN MENGGUNAKAN MULTIPLIER LAGRANGE SERTA PENERAPANNYA SKRIPSI SANDRA RIZAL

SKRIPSI. Sarjana Sains

APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN PENGENALAN HEWAN BERBASIS ANIMASI FLASH UNTUK ANAK TAMAN KANAK-KANAK (TK) TUGAS AKHIR FEBRISIA SWASTIKA S

PERAMALAN PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB) PADA TAHUN 2011 DI KABUPATEN DELI SERDANG BERDASARKAN DATA TAHUN TUGAS AKHIR

ISOLASI DAN UJI ANTAGONIS BAKTERI RESISTEN ANTIBIOTIK DARI TAMBAK UDANG TERHADAP BAKTERI PENYEBAB PENYAKIT VIBRIOSIS TESIS

PENDEKATAN PROGRAM TUJUAN GANDA UNTUK MENYELESAIKAN PERMASALAHAN FUZZY TRANSPORTASI SKRIPSI RISTYA PUSPITASARI

PROYEKSI ANGKA KELAHIRAN DAN KEMATIAN BAYI PADA TAHUN 2013 di KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN BERDASARKAN DATA TAHUN 2003 s/d 2009 TUGAS AKHIR

ANIMASI PENGENALAN SISTEM METAMORFOSIS PADA HEWAN MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH 8 TUGAS AKHIR M ARIE MULYAWAN T

PROYEKSI KESEMPATAN KERJA DI KOTA MEDAN PADA TAHUN DENGAN MENGGUNAKAN METODE KUADRAT TERKECIL

RESPON PERTUMBUHAN TIGA VARIETAS CABAI RAWIT (Capsicum frutescens L.) PADA BEBERAPA TINGKAT SALINITAS SKRIPSI RINI SUSANTI

KEANEKARAGAMAN DAN DISTRIBUSI PLANKTON DI PERAIRAN MUARA DESA BELAWAN I KECAMATAN MEDAN BELAWAN SKRIPSI NURHAYATI

PENENTUAN KANDUNGAN KARBOHIDRAT DAN PROTEIN DARI UBI KAYU (Manihot utilissima) KUKUS SEBELUM DAN SESUDAH DIFERMENTASI NURUL FITRIANI

PERBANDINGAN METODE PEMULUSAN (SMOOTHING) EKSPONENSIAL DAN ARIMA (BOX-JENKINS) SEBAGAI METODE PERAMALAN INDEKS HARGA SAHAM GABUNGAN (IHSG) SKRIPSI

PRODUKSI KATEKIN PADA KULTUR IN VITRO KALUS TEH (Camellia sinensis L.) DENGAN ELISITASI Saccharomyces cerevisiae SKRIPSI NURHAYATI

APLIKASI MATEMATIKA PADA TRANSPOSISI TANGGA NADA MUSIK SKRIPSI SUAEFRIZAL

ISOLASI DAN UJI KEMAMPUAN ANTIFUNGAL BAKTERI ENDOFIT DARI TANAMAN SEMANGKA TERHADAP JAMUR Colletotrichum sp. PENYEBAB PENYAKIT BERCAK DAUN

ISOLASI DAN ANALISIS KOMPONEN KIMIA MINYAK ATSIRI DAUN KAYU MANIS ( Cinnamomum burmanii ) DENGAN CARA GC - MS SKRIPSI

ISOLASI DAN POTENSI BAKTERI KERATINOLITIK DARI FESES BUAYA (Crocodylus sp.) DALAM MENDEGRADASI LIMBAH KERATIN

IDENTIFIKASI KOMPONEN KIMIA MINYAK ATSIRI RIMPANG JAHE EMPRIT (Zingiber officinale Rosc.) DAN UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI SKRIPSI

SKRIPSI INA TUTURINA SITEPU

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK N-HEKSAN BUAH ANDALIMAN

POPULASI LOBSTER AIR TAWAR (Cherax quadricarinatus) DI PERAIRAN DANAU TOBA, DESA MARLUMBA, KECAMATAN SIMANINDO, KABUPATEN SAMOSIR, SUMATERA UTARA

PENENTUAN MINIMUM MODAL RISIKO INSTRUMEN OBLIGASI DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN STANDARISASI (THE STANDARDIZED APPROACH ) SKRIPSI CHAIRIAH

PROYEKSI NILAI EKSPOR KELAPA SAWIT DI PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III TAHUN BERDASARKAN DATA TAHUN TUGAS AKHIR

ISOLASI DAN UJI POTENSI BAKTERI PENGHASIL BIOSURFAKTAN ASAL LAUT BELAWAN SUMATERA UTARA DALAM MENDEGRADASI NAFTALEN SKRIPSI

POTENSI BAKTERI ASAM LAKTAT YANG DIISOLASI DARI NIRA AREN DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN BAKTERI PATOGEN ASAL PANGAN

KAJIAN PENGARUH PANJANG INTERVAL KATEGORI PADA PENYEBARAN DATA ACAK BERDISTRIBUSI SERAGAM SKRIPSI OKA ARIYANTO

IDENTIFIKASI FUNGI PADA PEMBIBITAN JABON (Anthocephalus cadamba Roxb. Miq.) di SAMPALI MEDAN SKRIPSI

MEDIA PENGETAHUAN METAMORFOSIS KUPU KUPU DENGAN ADOBE FLASH TUGAS AKHIR FAUZAN ADJIE

APLIKASI PEMBELAJARAN ANGGOTA TUBUH BAGIAN LUAR MANUSIA DALAM BAHASA INGGRIS MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH 8 TUGAS AKHIR

PROYEKSI JUMLAH PENDUDUK DI KABUPATEN SERDANG BEDAGAI PADA TAHUN DENGAN METODE PERTUMBUHAN EKSPONENSIAL NAZLI KAMAL PASHA PURBA

PENGARUH SARI KUNYIT (Curcuma domestia Val) TERHADAP DAYA TAHAN SIMPAN NASI KUNING

ISOLASI DAN UJI EKSTRAK METANOL BAKTERI ENDOFIT TAPAK DARA (Catharanthus roseus) DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN BEBERAPA MIKROBA PATOGEN

KOMPOSISI KOMUNITAS MAKROFAUNA TANAH UNTUK MEMANTAU KUALITAS TANAH SECARA BIOLOGIS PADA AREAL PERKEBUNAN PTPN II SAMPALI KECAMATAN PERCUT SEI TUAN

KOMBINASI AMPAS SINGKONG DAN TAHU SEBAGAI SUBSTRAT DALAM PRODUKSI LARU TEMPE DARI ISOLAT DAUN WARU

TUGAS AKHIR PENGARUH SINAR ULTRAVIOLET TERHADAP. PERTUMBUHAN BAKTERI Enterotoxigenic E.coli (ETEC) PENYEBAB PENYAKIT DIARE. Bidang Minat Biofisika

ANALISIS REGRESI NONLINIER DENGAN MODEL KUADRATIK SKRIPSI EFRIDA YANTI TARIGAN

PEMANFAATAN SIRUP GLUKOSA HASIL HIDROLISIS SERAT DARI AMPAS KELAPA DALAM PEMBUATAN GULA JAWA/ GULA MERAH DENGAN VOLUME BERVARIASI SKRIPSI

KAJIAN PENGARUH PANJANG INTERVAL KATEGORI PADA PENYEBARAN DATA ACAK BERDISTRIBUSI SERAGAM SKRIPSI OKA ARIYANTO

AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK ETANOL BATANG DAN DAUN EVODIA

PENGARUH METODE PEMBOBOTAN NILAI KOMODITI BERDASARKAN FORMULA LASPEYRES DAN PAASCHE DALAM MENENTUKAN TINGKAT INFLASI DI KABUPATEN DELI SERDANG TAHUN

MEMPELAJARI PENGARUH KONSENTRASI RAGI INSTAN DAN WAKTU FERMENTASI TERHADAP PEMBUATAN ALKOHOL DARI PATI GADUNG (Dioscorea hispida dennst) SKRIPSI OLEH:

STUDI PERBANDINGAN BEBERAPA ALGORITMA THINNING DALAM PENGENALAN POLA

PORTOFOLIO MODEL MARKOWITZ DAN MODEL YAMAZAKI DENGAN PENDEKATAN VALUE AT RISK OLEH NURIKA MAYUNI PURBA

STUDI METODE REGRESI RIDGE DAN METODE ANALISIS KOMPONEN UTAMA DALAM MENYELESAIKAN MASALAH MULTIKOLINEARITAS SKRIPSI OCKTAVALANNI SIREGAR

ANALISIS PENGARUH SEKTOR PERTANIAN DAN SEKTOR INDUSTRI PENGOLAHAN TERHADAP INDEKS PERKEMBANGAN PDRB KABUPATEN ACEH SELATAN RENI HARPIANTI

SKRIPSI. PRODUKSI BIOETANOL OLEH Saccharomyces cerevisiae DARI BIJI DURIAN (Durio zibethinus Murr.) DENGAN VARIASI JENIS JAMUR DAN KADAR PATI

ANALISIS PENGARUH KADAR GAS CO TERHADAP KUALITAS UDARA DALAM GEDUNG AUDITORIUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PROYEKSI JUMLAH KENDARAAN BERMOTOR MENURUT JENISNYA DI DELI SERDANG TAHUN 2018 DEDENIUS WILLIAM G

PENENTUAN BILANGAN PENYABUNAN DAN ASAM LEMAK BEBAS PADA MINYAK BIJI BUNGA MATAHARI DI PT. PALMCOCO LABORATORIES TUGAS AKHIR

ANIMASI TERPECAHNYA BENUA DI DUNIA DAN ANIMASI PROSES MELETUSNYA GUNUNG KRAKATAU MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH 8 TUGAS AKHIR REZA DARMAWAN

PEMBUATAN SUSU DARI ISOLAT PROTEIN BIJI DURIAN (Durio zibethinus) SKRIPSI NURAIDA FITRI

UJI PENGARUH BEBERAPA HERBISIDA TERHADAP Trichoderma sp SECARA IN VITRO SKRIPSI MUHAMMAD MAJID

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESADARAN MENGIKUTI BIMBINGAN BELAJAR SISWA SMA NEGERI 3 MEDAN DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SKRIPSI

PERAMALAN PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB) PADA TAHUN 2014 DI PROPINSI ACEH KHARINA PRATIWI

ANALISA KEBUTUHAN OKSIGEN SECARA KIMIAWI LIMBAH CAIR PABRIK GULA RAFINASI DI KAWASAN INDUSTRI MEDAN TUGAS AKHIR MELDA MEGAWATI BR.

KEANEKARAGAMAN FUNGI MIKORIZA ARBUSKULA PADA AREAL TANAMAN KELAPA SAWIT (STUDI KASUS DI PTPN III KEBUN BATANG TORU KABUPATEN TAPANULI SELATAN) TESIS

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Jumlah Tenaga Kerja Industri Besar dan Sedang Di Provinsi Sumatera Utara Tahun 2011

PERBANDINGAN METODE KLASIFIKASI REGRESI LOGISTIK DAN JARINGAN SARAF TIRUAN PADA KASUS PENGKLASIFIKASIAN DATA DEMOGRAFI SKRIPSI

ANALISIS ION KALIUM (K + ), ION NATRIUM (Na + ), DAN PROTEIN DARI AIR KELAPA VARIETAS KELAPA DALAM DAN KELAPA HIBRIDA SKRIPSI EFAN EFENDI

OPTIMASI BICRITERIA LINEAR PROGRAMMING DENGAN KENDALA FUZZY TRIANGULAR SKRIPSI LINTANG GILANG PRATAMA

PERBANDINGAN METODE SIMPLEKS DENGAN ALGORITMA TITIK INTERIOR DALAM PENYELESAIAN MASALAH PROGRAM LINIER SKRIPSI AGUSTINA ANGGREINI SITORUS

PENGARUH PROSES PEMBUATAN DEKKE NANIURA TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI

PENGUKURAN KADAR PROTEIN, LEMAK, KARBOHIDRAT DAN AIR UNTUK PENENTUAN USIA PANEN TERBAIK DITINJAU DARI SEGI NUTRISI DAN EKONOMI PADA JAMUR TIRAM PUTIH

Transkripsi:

PERUBAHAN MORFOLOGI SEL DAN KEMAMPUAN FERMENTASI Saccharomyces sp. ISOLAT DAGING BUAH DURIAN (Durio zibethinus Murr.) YANG DIRADIASI DENGAN SINAR ULTRAVIOLET SKRIPSI RIRIS D.H PURBA 050805051 DEPARTEMEN BIOLOGI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

PENGESAHAN JUDUL : PERUBAHAN MORFOLOGI SEL DAN KEMAMPUAN FERMENTASI Saccharomyces sp. ISOLAT DAGING BUAH DURIAN (Durio zibethinus Murr.) YANG DIRADIASI DENGAN SINAR ULTRAVIOLET NAMA : RIRIS D.H PURBA NIM : 050805051 NO Nama Keterangan Tanggal Tanda Tangan 1. Drs. Kiki Nurtjahja, M.Sc. NIP. 197109102000122001 Dosen Pembimbing 1 2. Dra. Nunuk Priyani, M.Si. NIP. 19404281996032001 Dosen Pembimbing 2 3. Yurnaliza, S.si, M.Si. NIP. 197108180320011999 4. Dra. Elimasni, M.Si. NIP. 196505241991032001 Dosen Penguji 1 Dosen Penguji 2

PERSETUJUAN Judul : PERUBAHAN MORFOLOGI SEL DAN KEMAMPUAN FERMENTAS Saccharomyces sp. ISOLAT DARI DAGING BUAH DURIAN (Durio zibethinus Murr.) YANG DIRADIASI DENGAN SINAR ULTRAVIOLET Kategori : SKRIPSI Nama : RIRIS D.H PURBA Nomor Induk Mahasiswa : 050805051 Program Studi : SARJANA (S1) BIOLOGI Departemen Fakultas : BIOLOGI : MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (FMIPA) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Komisi Pembimbing : Diluluskan di Medan, 14 Maret 2010 Pembimbing 2 Pembimbing 1 Dra. Nunuk Priyani, M.sc Drs. Kiki Nurtjahja, M.Sc NIP. 19404281996032001 NIP. 197109102000122001 Diketahui/Disetujui oleh Departemen Biologi FMIPA USU Ketua, Dr. Dwi Suryanto, M.Sc. NIP. 196404091994031003

PERNYATAAN PERUBAHAN MORFOLOGI SEL DAN KEMAMPUAN FERMENTASI Saccharomyces sp. ISOLAT DAGING BUAH DURIAN (Durio zibethinus Murr.) YANG DIRADIASI DENGAN SINAR ULTRAVIOLET SKRIPSI Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya. Medan, 14 Maret 2010 RIRIS D.H PURBA NIM.050805051

PENGHARGAAN Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa atas limpahan berkat,kekuatan dan kemudahan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan PERUBAHAN MORFOLOGI SEL DAN KEMAMPUAN FERMENTASI Saccharomyces sp. ISOLAT DAGING BUAH DURIAN (Durio zibethinus Murr.) YANG DIRADIASI DENGAN SINAR ULTRAVIOLET dalam waktu yang telah ditentukan. Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada Drs. Kiki Nurtjahja, M.Sc. selaku Dosen Pembimbing I dan Ibu Dra. Nunuk Priyani, M.Sc. selaku Dosen Pembimbing II atas bimbingan, arahan dan bantuannya dalam pembuatan skripsi ini. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada Ibu Yurnaliza, S.Si, M.Si dan Ibu Dra. Elimasni, M.Si sebagai tim Penguji I dan II atas arahan dan saran dalam penyempurnaan penulisan skripsi ini. Ucapan terima kasih juga penulis sampaikan kepada Dr. Dwi Suryanto, M.Sc sebagai Ketua Departemen Biologi FMIPA USU dan Dra. Nunuk Priyani, M.Sc sebagai Sekretaris Departemen Biologi FMIPA USU, Prof. Erman Munir, M.Sc sebagai Kepala Laboratorium Mikrobiologi, Seluruh Staf Pengajar Departemen Biologi FMIPA USU. Bapak Sukirmanto, Ibu Nurhasni Muluk, Ibu Roslina Ginting dan Bang Erwin selaku staf pegawai Departemen Biologi FMIPA USU. Ungkapan terima kasih yang tak ternilai penulis ucapkan kepada Kedua Orang tua saya yang telah memberikan dorongan, semangat serta material, Ayahanda K. Purba dan Ibunda D. Aritonang, kepada Saudara-saudaraku k Yobel, k Natanael, b Anthon, k Erin, k Minda, k Sarni, k rinto dan keponaanku (Muel, natanael, Yobel, Novel, Yezekiel, Erin, Elton dan Tiara) buat dorongan, semangat dan juga material sehingga penulis dapat menyelesaikan skipsi ini. Dan juga teman-temanku kost 7b (k Nida, k Dedeb, k Bunga, Dora, Bina, Tina). Terima kasih juga penulis ucapkan kepada teman teman Asisten Laboratorium Genetika (Julita, Kalista,Ruth, Delni Tondang, Simlah, Siti), kepada Asisten Genetika terdahulu (Kak Lusi, Bang Franhot, Bang Joseph, Bang Dendy, Bang Jali, Kak Maria Rumondang, Kak Reni, Kak Siska, Kak Ika) dan teman-teman angkatan 2005 (Nikma, Widya, Susi, Wulan, Erie, Santi Siagian, Fatimah, Dwi Ratna, Masrayanti, Nalverta, Andini Saputri, Irfan, Efendi, Winda, Maysarah, Kurnia, Sarmut, Kabul, Elfrida, Gustin, Mustika, Diana, Dini, Umi, Rico, Andi, Misran, Toberni, Valentina, Fitria, Rosida, Sarah Lili, Erna, Erni, Rebecca, Sidahin, Nurzaidah, Fifi, Taripar, Rahmad, Junaidi) atas semangat kebersamaannya. Terkhusus kepada Sri Yanti Harahap yang telah memberikan bantuan melalui bahan dan tempat penelitian bagi penulis. Kepada para senior dan junior yang tidak bisa penulis jabarkan satu persatu, terima kasih banyak atas doa dan dukungannya kepada saya selama ini, dan kepada semua pihak

yang telah banyak membantu dalam penyelesaian skripsi ini yang tidak dapat penulis sebutkan namanya satu per satu. Semoga Tuhan Yang Maha Esa akan membalasnya. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi kesempurnaan skipsi ini. Akhir kata semoga skripsi ini bermanfaat bagi kita semua. Medan, 13 Maret 2010 Penulis

ABSTRAK Penelitian tentang PENGARUH SINAR ULTRAVIOLET TERHADAP Saccharomyces sp. YANG DIISOLASI DAGING BUAH DURIAN (Durio zibethinus) telah dilakukan pada bulan Mei 2009 sampai November 2009 di Laboratorium Genetika dan Laboratorium Mikrobiologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam,, Medan. Pengaruh uji intensitas ultraviolet dan lama penyinaran terhadap khamir Saccharomyces sp. yang diisolasi dari daging buah durian telah dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lama dan intensitas sinar ultraviolet terhadap morfologi koloni Saccharomyces sp. yang diisolasi dari daging buah durian. Perlakuan dalam penelitian ini adalah, faktor I intensitas ultraviolet 0, 20, 30, 40 Watt. Sedangkan faktor II adalah perbedan lama penyinaran yaitu 0, 30, 40, 50, 60 detik. Parameter pengamatan adalah bentuk koloni dan hasil gula reduksi hasil fermentasi. Hasil penelitian yang telah didapatkan bahwa radiasi ultraviolet dengan intensitas 10 Watt dan dengan waktu 50 detik yang paling sedikit gula reduksinya yaitu 12,95 mg dibandingkan dengan kontrol yaitu 17,72 mg. Sedangkan yang paling tinggi gula reduksinya adalah pada perlakuan dengan intensitas 40 Watt dengan lama penyinaran 40 detik yaitu 27,72 mg. mutan yang dihasilkan adalah mutan koloni yang berwarna putih kekuningan, lengket, dan pertumbuhannya yang semakin sedikit.

THE EFFECT OF ULTRAVIOLET LIGHT TO THE MORFOLOGI STRUCTURE OF Saccharomyces sp. ISOLATED FROM DURIAN (Durio zibethinus) ABSTRACT The research of The Effect of Ultraviolet Light to the Morfology Structure of Saccharomyces sp. Isolated from Durian (Durio zibethinus) has been conducted from Mey 2009 to November 2009 at Genetics Laboratory and Microbiology Laboratory Faculty of Mathematics and Natural Sciences, University of Sumatera Utara, Medan. The aim of this study is to determine the influence of length and intensity of ultraviolet to morphology colony, cell growth and the ability of the yeast ferment sugar. Treatments are, ultraviolet light intensity 0, 20, 30, 40 Watt and period of light 0, 30, 40, 50, 60 seconds. The parameter that were observed are morphology colony and sugar reduction concentration. The result indicated that ultraviolet light of 20 watt and period 50 second the lowest sugar reduction is 12.95 mg, compared to control 17.72 mg, where as the highest sugar reduction was 40 Watt light intensity and period 40 second which was 27.72 mg.

DAFTAR ISI Judul Persetujuan Penyataan Pengesahan Penghargaan Abstrak Abstract Daftar Isi Daftar Tabel Daftar Gambar Daftar Lampiran Halaman i ii iii iv vi vii viii ix x xi Bab 1. Pendahuluan 1.1 Latar Belakang 1 1.2 Permasalahan 2 1.3 Tujuan penelitian 2 1.4 Hipotesis Penelitian 3 1.5 Manfaat Penelitian 3 Bab 2. Tinjauan Pustaka 2.1 Radiasi Ultraviolet 4 2.2 Mutasi 5 2.2 Saccharomyces sp. 7 2.3 Fermentasi Alkohol 9 2.4 Fermentasi Durian 12 Bab 3. Bahan dan Metode 3.1 Waktu dan Tempat 14 3.2 Sterilisasi Alat 14 3.3 Isolasi Saccharomyces sp. Dari daging durian 14 3.4 Pemberian Sinar Ultraviolet Terhadap Pada Kultur Saccharomyces sp. 15 3.5 Fermentasi Daging Buah Durian Oleh Isolat Saccharomyces sp. 15 3.6 Penentuan Gula Reduksi 16 3.7 Metode Penelitian 17 Bab 4. Hasil dan Pembahasan 4.1 Isolasi Saccharomyes sp. Dari Daging Buah Durian 18 4.2 Perlakuan Sinar Ultraviolet Terhadap Saccharomyces sp. Isolat Daging Buah Durian 19 4.3 Hasil Penentuan Gula Reduksi Hasil Fermentasi 26 Bab 5. Kesimpulan dan Saran

5.1 Kesimpulan 29 5.2 Saran 29 Daftar Pustaka 30

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 4.1 Pengamatan Morfologi Koloni Saccharomyces sp. 19 Setelah Radiasi Ultraviolet. Tabel 4.2 Pengamatan Morfologi Sel Saccharomyces sp. 20 Setelah Radiasi Ultraviolet

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 4.1 Saccharomyces sp. yang diisolasi dari daging 18 buah durian pada media PDA. a. koloni, b. morfologi sel vakuola (1), dinding sel (2) dengan perbesaran 1000x. sgambar 4.2 Morfologi sel Saccharomyces sp. dengan perlakuan sinar radiasi ultraviolet dengan intensitas 20 Watt dengan waktu 21 30 detik (a), 40 detik (b), 50 detik (c), 60 detik (d) dengan perbesaran 1000x Gambar 4.3 Morfologi sel Saccharomyces sp. dengan perlakuan sinar 23 radiasi ultraviolet dengan intensitas 30 Watt dengan waktu 30 detik (a), 40 detik (b), 50 detik (c), 60 detik (d) dengan perbesaran 1000x. Gambar 4.4 Morfologi sel Saccharomyces sp. dengan perlakuan sinar 24 radiasi ultraviolet dengan intensitas 30 Watt dengan waktu 30 detik (a), 40 detik (b), 50 detik (c) dengan perbesaran 1000x. Gambar 4.8 Hasil gula reduksi fermentasi durian dengan metode Luff Schrool 28

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Komposisi media PDA (Potato Dextro Agar) 37 Lampiran 2. Penentuan Glukosa, Fruktosa dan Gula Invert 38 dalam Suatu Bahan Dengan Metode Luff Shrool. Lampiran 3. Proses Fermentasi Daging Buah Durian 39 Lampiran 4. Data Pengamatan Struktur Morfologi Koloni 40