PERANAN PENEMPATAN KERJA KARYAWAN DALAM RANGKA MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DI PT. HARDO SOLOPLAST KARANGANYAR

dokumen-dokumen yang mirip
The Role of The Work Placement of Employees to The Improvement Of Their Work Productivity at Limited Liability Company of PT.

PENINGKATAN KESADARAN MASYARAKAT

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013

Disusun Oleh: ANIK ANDINI D

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN PRESTASI BELAJAR MATA

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN BERCERITA MELALUI MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS III SD NEGERI BALEHARJO 3, SUKODONO, SRAGEN TAHUN AJARAN 2012/2013

HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN INTERNET DAN KEAKTIFAN

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA MENULIS PERMULAAN MELALUI MEDIA REALIA SISWA KELAS II SD NEGERI KARANGWARU 1, PLUPUH, SRAGEN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN PEMBERIAN TUGAS DAN RESITASI

MODEL KELEMBAGAAN MASYARAKAT SEBAGAI PEMENUHAN HAK KESEJAHTERAAN WARGA MISKIN DI PEDESAAN (Studi di Desa Ngaglik Kecamatan Sambi Kabupaten Boyolali)

PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK

Oleh : TUNING WIJAYANTI K

KENDALA GURU DALAM MENERAPKAN PENILAIAN AUTENTIK PADA PEMBELAJARAN AKUNTANSI DI SMK NEGERI SURAKARTA SKRIPSI. Oleh : Mawar Istiqomah NIM : K

SKRIPSI. Oleh: MUZAYYANAH HIDAYATI K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION

: AYU PERDANASARI K

KEEFEKTIFAN IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 PADA PEMBELAJARAN AKUNTANSI DI SMK NEGERI 1 KLATEN

PENERAPAN MODEL QUANTUM TEACHING MELALUI MEDIA KARTU DOMINO UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP BILANGAN ROMAWI SISWA KELAS IV SDN VII BATURETNO

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI

MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS V SD MUHAMMADIYAH 11 MANGKUYUDAN SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2013/2014

PENERAPAN METODE MIND MAPPING

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juni 2015

SKRIPSI. Disusun Oleh : MU ALIM AKBAR YUSUF K

SKRIPSI. Oleh: RIAS ANJANI K

IMPLEMENTASI GREEN CAMPUS PROGRAM DI UNIVERSITAS SEBELAS MARET

HERVITA WINDYASARI NIM. K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

FENOMENA TAMAN PENITIPAN ANAK (TPA) BAGI PEREMPUAN PEKERJA (Studi Kasus Di TPA Jaya Kartika Desa Ngringo, Kecamatan Jaten, Kabupaten Karanganyar)

KINERJA KEPALA DESA DALAM MEWUJUDKAN TATA KELOLA

PENGARUH KETERSEDIAAN KOLEKSI PERPUSTAKAAN TERHADAP MINAT BACA SISWA KELAS X DI SMA NEGERI 1 MAGELANG TAHUN AJARAN 2014/2015

STUDI KOMPARASI TINGKAT PEROLEHAN KOSAKATA

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA DENGAN REKA CERITA GAMBAR

IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 PADA MATA PELAJARAN SENI BUDAYA KELAS XI SMA NEGERI 2 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015

UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN GAME

RIRIS ZENI MUBASIROH K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG STRUKTUR BUMI PADA SISWA

IMPLEMENTASI PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN (PSAP) NOMOR 12 DALAM LAPORAN OPERASIONAL PEMERINTAH KOTA SURAKARTA TAHUN 2015

PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER DALAM RANGKA MEMBENTUK SIKAP RELIGIUS SISWA (Studi di Madrasah Tsanawiyah Negeri Sragen)

IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER DI MADRASAH ALIYAH

UPAYA PENINGKATAN PENGENALAN LAMBANG BILANGAN MELALUI FINGER PAINTING PADA ANAK KELOMPOK A TKIT NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/ 2015

PENERAPAN METODE PEMECAHAN MASALAH DENGAN PENDEKATAN RECIPROCAL TEACHING

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SIFAT-SIFAT BANGUN RUANG MELALUI METODE EXAMPLES NON EXAMPLES PADA SISWA KELAS V SDN TAWANG 02 TAHUN 2013 SKRIPSI

STRATEGI KOMUNIKASI UNIT PENGELOLA KEGIATAN PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PERDESAAN DI KECAMATAN POLOKARTO KABUPATEN SUKOHARJO

SISTEM PROMOSI JABATAN UNTUK KARYAWAN DI PT. ASKRINDO (PERSERO) CABANG SURAKARTA

Oleh : EKY DAYANTI LINDA PERMADANI K

PENDIDIKAN KARAKTER DALAM KELUARGA UNTUK MEMBENTUK KEPRIBADIAN REMAJA YANG DEWASA DALAM BERPIKIR DAN BERPERILAKU

PENGARUH PERSEPSI PENGGUNAAN MEDIA AUDIO-VISUAL

ANALISIS PELAKSANAAN DISIPLIN KERJA KARYAWAN DI PT. POS INDONESIA SURAKARTA

SOLIDARITAS SOSIAL KELUARGA BESAR PENDIDIKAN SEPAK BOLA (PSB) BONANSA UNS

: ANIS TRIANINGSIH K

STUDI PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBANTUAN KOMPUTER PROGRAM MACROMEDIA FLASH UNTUK PEMBELAJARAN MATERI LARUTAN PENYANGGA SMA KELAS XI

PENGGUNAAN MEDIA KOMIK UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN PADA SISWA KELAS IV SDN I MENDAK DELANGGU KLATEN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENGUATAN KARAKTER BANGSA MELALUI PEMBINAAN BUDAYA MACAPAT

PENERAPAN METODE MIND MAPPING

SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN (SIAK) DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN KARANGANYAR

SKRIPSI. Oleh: SRI LESTARI K

: AJENG NUZULIA HARTONO K

PENGGUNAAN MEDIA FILM ANIMASI UNTUK MENINGKATKAN

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI MEDIA FLASH CARD PADA ANAK KELOMPOK B DI TK AL-ISLAM 10 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2015/2016

AGUS WURYANTO NIM: X FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PERAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DALAM

PENGARUH KEBIJAKAN APBD PEMKAB SUKOHARJO TERHADAP KETAATAN MATA ANGGARAN BIAYA PENDIDIKAN DI SMA N 1 TAWANGSARI TAHUN 2011

PENERAPAN METODE SIX THINKING HATS

PENGGUNAAN METODE DRILL

SKRIPSI. Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Strata 1 pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

MANFAAT PENGGUNAAN BUKU PENGHUBUNG SEBAGAI MEDIA KOMUNIKASI GURU DENGAN ORANG TUA SISWA KELAS IIA SD MUHAMMADIYAH 3 NUSUKAN SURAKARTA

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI PADA DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA KOTA SURAKARTA

TESIS. Oleh Q

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA JULI

PENERAPAN DISCOVERY LEARNING DIPADU READING ASSIGNMENT UNTUK MENINGKATKAN SCIENTIFIC WRITING SKILLS SISWA KELAS X MIA 4 SMA MUHAMMADIYAH 1 KARANGANYAR

PENGGUNAAN MEDIA BOLA DAN BALOK UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP BANGUN RUANG SISWA KELAS I TUNAGRAHITA SLB NEGERI KENDAL TAHUN 2009 / 2010

PENERAPAN PENDEKATAN SCIENTIFIC

PENINGKATAN PEMAHAMAN KOSAKATA BAHASA JAWA MELALUI MEDIA WORD WALL PADA SISWA KELAS VB SD NEGERI MADEGONDO 01 GROGOL SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2015/2016

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI SIFAT CAHAYA

IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI SMK NEGERI 6 SURAKARTA (STUDI KASUS) SKRIPSI. Oleh: Agus Yuliyanto K

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi. Disusun Oleh:

PENERAPAN PEMBELAJARAN EXPLICIT INSTRUCTION

MODELING DAN ROLE PLAYING UNTUK MENGURANGI PERILAKU BULLYING PADA PESERTA DIDIK KELAS VIII SMP NEGERI 21 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2016/2017

ANALISIS DISTRIBUSI SPASIAL DAN KINERJA PELAYANAN KANTOR POS DI KOTA SURAKARTA TAHUN 2012

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENGELOLAAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DI SMK NEGERI I TENGARAN KABUPATEN SEMARANG TESIS

STUDI EKSPLORATIF ALIRAN KEBATINAN PAGUYUBAN KAWRUH KODRATING PANGERAN (PKKP) DI PUCANGSAWIT SURAKARTA

SKRIPSI. Oleh : SITI FATIMAH K

Skripsi. Oleh : PURWANTO K

TEKNIK PERMAINAN EDUKATIF UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI PADA SISWA SD KELAS V DI SD N 02 PAPAHAN TAHUN PELAJARAN 2013/2014

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP PERSIAPAN KEMERDEKAAN INDONESIA MELALUI METODE TEAM QUIZ PADA SISWA KELAS V SDN KEMETUL SEMARANG TAHUN AJARAN 2012/2013

PEMBELAJARAN KOMIK TOYS DALAM MATA PELAJARAN SENI BUDAYA KELAS X IPA 2 SMA NEGERI 1 POLOKARTO TAHUN AJARAN 2014/2015

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PANTUN MELALUI PENERAPAN MODEL EXPERIENTIAL LEARNING

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR SERVIS BAWAH

SKRIPSI. Oleh : ELFRIDA NOVIANTY K

SKRIPSI. Oleh : ATEIN RESPATI NINGRUM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

UPAYA MENINGKATAN KEMAMPUAN KEAKSARAAN

PENERAPAN KOMBINASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TWO STAY TWO STRAY

KONTRIBUSI PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP TINGKAT PENCAPAIAN TUGAS-TUGAS PERKEMBANGAN SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 8 SURAKARTA TAHUN 2011/2012

PEMBELAJARAN MEMBACA MENULIS PERMULAAN. (Studi Kasus pada Kelas 1 Sekolah Dasar Negeri Mauwaru Kecamatan Mauponggo Kabupaten Nagekeo) TESIS

ANALISIS METAKOGNITIF SISWA DALAM PEMECAHAN MASALAH SEGIEMPAT PADA SISWA SMP. Disusun Oleh: APRILIA SUSANTI A

PELAKSANAAN PENILAIAN HASIL BELAJAR KURIKULUM 2013 DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

IMPLEMENTASI SUPERVISI KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN PEMBELAJARAN EFEKTIF BAGI GURU DI SD NEGERI PABELAN 03 KARTASURA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

KONTRIBUSI PENERIMAAN TEMAN SEBAYA TERHADAP PENGUNGKAPAN DIRI SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 MASARAN SRAGEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014

Transkripsi:

PERANAN PENEMPATAN KERJA KARYAWAN DALAM RANGKA MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DI PT. HARDO SOLOPLAST KARANGANYAR SKRIPSI Oleh: Neny Enggar Kusuma Wardani NIM K7408124 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Januari 2013 i

ii

PERANAN PENEMPATAN KERJA KARYAWAN DALAM RANGKA MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DI PT. HARDO SOLOPLAST KARANGANYAR Oleh: Neny Enggar Kusuma Wardani NIM K7408124 SKRIPSI Ditulis dan diajukan untuk memenuhi syarat mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Ekonomi Bidang Keahlian Khusus Pendidikan Administrasi Perkantoran Jurusan Ilmu Pengetahuan Sosial FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Januari 2013 iii

iv

v

ABSTRAK Neny Enggar Kusuma Wardani, PERANAN PENEMPATAN KERJA KARYAWAN DALAM RANGKA MENINGKATAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN di PT. HARDO SOLOPLAST, Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta, Januari 2013. Tujuan penelitian ini adalah untuk: (1) Untuk mengetahui dan mendeskripsikan pelaksanaan penempatan kerja yang dilakukan di PT. Hardo. (2) Untuk mengetahui dan mendeskripsikan faktor-faktor yang mendukung pelaksanaan penempatan kerja di PT. Hardo Soloplast Karanganyar. (3) Untuk mengetahui dan mendeskripsikan faktor-faktor yang dapat menghambat penempatan kerja di PT. Hardo Soloplast Karanganyar. (4) Untuk mengetahui dan mendeskripsikan upaya-upaya untuk mengatasi hambatan-hambatan dalam pelaksanaan penempatan kerja di PT. Hardo Soloplast Karanganyar. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Jenis penelitian yang digunakan yaitu studi kasus dengan strategi tunggal terpancang. Sumber data yang didapatkan dari penelitian ini berasal dari informan, tempat dan peristiwa serta dokumen dan arsip. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling dan teknik snowball sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan wawancara, observasi serta dokumentasi. Validitas data yang digunakan adalah trianggulasi sumber dan metode. Sedangkan analisis data yang digunakan adalah teknik analisis interaktif dimana reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan saling berkaitan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Pelaksanaan penempatan kerja yang dilakukan PT. Hardo Soloplast Karanganyar sudah cukup baik. Adapun pelaksanaan dari penempatan kerja yaitu penempatan karyawan karyawan baru dan penempatan karyawan lama, yaitu untuk penempatan karyawan baru dengan cara orientasi dan pelatihan, untuk karyawan lama dengan cara promosi, mutasi, dan demosi. Maka dengan adanya penempatan kerja yang baik akan dapat meningkatkan produktivitas kerja karyawan baik itu penempatan karyawan lama ataupun karyawan baru. (2) Faktor-faktor yang mendukung pelaksanaan penempatan kerja di PT. Hardo Soloplast Karanganyar Karanganyar adalah: (a) Pendidikan. (b) Pengalaman. (c) Kesehatan, dengan kesehatan yang prima maka pekerjaan akan berjalan akan lancar sehingga akan meningkatkan produktivitas kerja karyawan. (3) Faktor hambatan penempatan yaitu hambatan ketidakcocokan dan hambatan tingkat perputaran karyawan yang tinggi. (4) Upaya mengatasi hambatan ketidakcocokan karyawan yaitu dengan cara program kebersamaan yang diadakan setiap bulan, untuk perputaran karyawan dengan cara peningkatan kesejahteraan. Kata kunci: peranan, penempatan kerja, produktivitas kerja vi

ABSTRACT Neny Enggar Kusuma Wardani, THE ROLE OF THE WORK PLACEMENT OF EMPLOYEES TO THE IMPROVEMENT OF THEIR WORK PRODUCTIVITY AT LIMITED LIABILITY COMPANY OF PT. HARDO SOLOPLAST. Skripsi, Surakarta: The Faculty of Teacher Training and Education, Sebelas Maret University, Surakarta, January 2013. The objectives of this research are to investigate and describe: (1) the implementation of work placement conducted at the limited liability company of PT. Hardo Soloplast Karanganyar; (2) the factors which support the implementation of the work placement at the limited liability company of PT. Hardo Soloplast Karanganyar; (3) the factors which hamper the implementation of the work placement at the limited liability company of PT. Hardo Soloplast Karanganyar; and the efforts taken to deal with the constraints in the implementation of the work placement at the limited liability company of PT. Hardo Soloplast Karanganyar. This research used the descriptive embedded single case study with the qualitative approach. The sources of the data of the research were informants, places and events, documents, and archives. The samples of the research were taken by using the purposive-snowball sampling technique. The data of the research were gathered through in-depth interview, observation, and documentation. They were validated by using the data source and data gathering method triangulations, and were then analyzed by using the interactive technique of analysis comprising data reduction, data display, conclusion drawing. The results of the research are as follows: 1) The implementation of work placement conducted at at the limited liability company of PT. Hardo Soloplast Karanganyar has been fairly good. The work placement is done to the new and old employees. The former are exposed to orientation and training, whereas the old ones are exposed to promotion, mutation, and demotion. Such a work placement can improve the work productivity of the new and old employees. 2) The factors which support the implementation of the work placement at the limited liability company of PT. Hardo Soloplast Karanganyar include: (a) education, (b) work experiencce, and (c) health od the employees. With a good health, the work will run smoothly, and their work productivity will also increase. 3) The factors which inhibit the implementation of the work placement are the incompability among the employees, and the high rotation of the employees. 4) The efforts taken to deal with such constraints are conducting monthly togetherness program and improving the prosperity of the employees respectively. Keywords: Role, work placement, work productivity vii

MOTTO Sesuatu yang belum dikerjakan, seringkali tampak mustahil, kita baru yakin kalau kita telah berhasil melakukannya dengan baik. (Evelyn Underhill) Keluarlah dari dirimu dan serahkanlah semuanya pada Allah, lalu penuhi hatimu dengan Allah. Patuhilah kepada perintahnya, dan larikanlah dirimu dari larangannya, supaya nafsu badaniahmu tidak memasuki hatimu, setelah itu keluar, untuk membuang nafsu-nafsu badaniah dari hatimu, kamu harus berjuang dan jangan menyerah kepadanya dalam keadaan bgaimanapun juga dan dalam tempo kapanpun juga. (Syekh Abdul Qodir al-jaelani) Jangan tunda sampai besuk apa yang bisa engkau kerjakan hari ini (Peneliti) (#Kompilasi berbagai sumber#) viii

PERSEMBAHAN Skripsi ini ku persembahkan sebagai wujud rasa syukur, sayang, dan cinta kasih kepada: Bapakku tercinta Yang senantiasa memberikan dukungan, doa, dan kasih sayang semangat serta yang tiada hentinya Ibuku tercinta Yang selalu memberikan dukungan, doa, kasih sayang, dan nasehat yang membuat termotivasi Adikku tersayang (dik Danang, Bam, cintya) & Eyangku tersayang yang selalu memotivasiku mengobati lelahku My_one (E_S) Karena kamu mengajarkan arti kesabaran dan tetap setia menemaniku, walaupun jauh disana...inilah karyaku akhirnya.selesai juga terima kasih Indri Mariastuti dan Dwi Puspita Ningrum, Iin Aryani kebersamaan serta canda tawa dengan kalian pasti tak kan bisa terlupakan kawan Temanku Tersayang (Iin, Indri, Arum, Dienda, Rida, Khoirul) Yang telah memberikan warna disetiap hari hariku. Terima kasih untuk setiap kebersamaan yang penuh dengan kenangan tercinta tempatku menimba ilmu dan Keluarga Besar PAP FKIP UNS ALMAMATER ix

KATA PENGANTAR Puji syukur peneliti panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayahnya, sehingga peneliti dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul: PERANAN PENEMPATAN KERJA KARYAWAN DALAM RANGKA MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN di PT. HARDO SOLOPLAST KARANGANYAR sebagai persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Ekonomi Bidang Keahlian Khusus Pendidikan Administrasi Perkantoran Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dalam penyusunan skripsi ini peneliti menemui banyak hambatan, namun berkat bantuan dari berbagai pihak akhirnya kesulitan-kesulitan yang timbul dapat teratasi. Untuk itu atas segala bantuannya peneliti ucapkan terima kasih kepada yang terhormat: 1. Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd selaku Dekan dan para Pembantu Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Drs. Syaiful Bachri, M.Pd selaku Ketua Jurusan dan Sekretaris Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Dr. Wiedy Murtini, M.Pd selaku Ketua Program Studi Pendidikan Ekonomi dan Sekretaris Program Studi Ekonomi Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 4. Drs. Ign Wagimin, M.Si selaku Ketua BKK dan Sekretaris BKK Pendidikan Administrasi Perkantoran Program Studi Pendidikan Ekonomi Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. x

5. Dr. Djoko Santoso, Th, M.Pd selaku pembimbing I yang dengan sabar dan tekun memberikan bimbingan dan pengarahan sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. 6. Jumiyanto Widodo, S.Sos., M.Si selaku pembimbing II yang dengan sabar memberikan bimbingan dan motivasi dalam menyusun skripsi ini. 7. Bapak Darmanto selaku Personalia PT. Hardo Soloplast yang telah memberikan ijin kepada peneliti untuk mencari data dalam rangka penyusunan skripsi. 8. Seluruh Staff dan Karyawan PT. Hardo Soloplast yang telah memberikan informasi dan bantuan kepada peneliti untuk mencari data. 9. Bapak dan Ibu Dosen Pendidikan Administrasi Perkantoran Program Studi Pendidikan Ekonomi Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan ilmu dan pengetahuan kepada peneliti hingga peneliti dapat meraih gelar Sarjana Pendidikan. 10. Bapak dan ibuku untaian doa, kasih sayang, bimbingan, materi, serta semangat kalian akan selalu menjadi prioritas utama dalam hidupku. 11. Adik - adiku tersayang (Danang, Cintya, dik Bam ) senyum kalian canda kalian mengobati lelahku. 12. My one_untuk segala kasih sayang, perhatian, semangat yang diberikan walaupun jauh di sana. 13. Teman temanku tersayang (Arum, Iin, Indri, Dienda, Rida, Ninik, Khoirul) yang telah mengajarkan arti persahabatan kepadaku, 14. Serta semua pihak yang peneliti tidak dapat sebutkan satu persatu yang telah membantu peneliti dalam menyelesaikan skripsi ini Peneliti menyadari bahwa masih ada kekurangan dalam penyusunan skripsi ini, namun diharapkan skripsi ini bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan dan juga bagi para pembaca pada umumnya. Surakarta, Januari 2013 Peneliti xi

DAFTAR ISI HALAMAN HALAMAN JUDUL.. i HALAMAN PERNYATAAN... ii HALAMAN PERSETUJUAN iv HALAMAN PENGESAHAN v HALAMAN ABSTRAK. vi HALAMAN MOTTO. viii HALAMAN PERSEMBAHAN. ix KATA PENGANTAR.. x DAFTAR ISI. xii DAFTAR GAMBAR xiii DAFTAR TABEL xiv DAFTAR LAMPIRAN. xv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah 1 B. Rumusan Masalah. 4 C. Tujuan Penelitian.. 4 D. Manfaat Penelitian 5 BAB II LANDASAN TEORI A. Kajian Teori Dan Hasil Penelitian Yang Relevan 1. Tinjauan Tentang Penempatan 6 2. Penempatan Karyawan 7 3. Tinjauan Produktivitas Kerja... 20 4. Penelitian Yang Relevan 24 B. Kerangka Pemikiran BAB III METODOLOGI A. Tempat Dan Waktu Penelitian. 30 B. Pendekatan 31 C. Data Dan Sumber Data. 33 D. Teknik Sampling 35 E. Pengumpulan Data 36 F. Uji Validitas Data. 38 G. Analisis Data 42 H. Prosedur Penelitian... 45 xii

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Lokasi / Objek Penelitian 1. Sejarah berdirinya PT. Hardo Soloplast.. 47 2. Lokasi PT. Hardo Soloplast. 48 3. Visi, Misi, PT. Hardo Soloplast.. 49 4. Struktur organisasi PT. Hardo Soloplast... 50 5. Karyawan Dan Fasilitas PT. Hardo Soloplast. 53 6. Hasil Produksi PT. Hardo Soloplast 55 7. Pemasaran Hasil Produksi PT. Hardo Soloplast. 57 B. Deskripsi Temuan Penelitian 1. Pelaksanaan Penempatan Karyawan 59 2. Faktor Faktor Yang Mendukung Penempatan Di PT. Hardo Soloplast 69 3. Faktor Faktor Yang Menghambat Terjadinya Penempatan Di PT. Hardo Soloplast 73 4. Upaya Upaya Untuk Mengatasi Hambatan Hambatan Dalam Pelaksanaan Penempatan Kerja Di PT. Hardo Soloplast.. 75 BAB V SIMPULAN. IMPLIKASI DAN SARAN A. Simpulan 83 B. Implikasi 84 C. Saran.. 84 DAFTAR PUSTAKA 86 LAMPIRAN. 88 xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman Gambar I. Desain Sistem Penempatan Kerja... 10 Gambar 2. Kerangka Berpikir... 29 Gambar 3. Teknik Trianggulasi Sumber... 39 Gambar 4. Teknik Trianggulasi Metode... 40 Gambar 5. Teknik Trianggulasi Peneliti... 40 Gambar 6. Teknik Trianggulasi Teori... 41 Gambar 7. Analisis Data Model Interaktif... 43 Gambar 8. Prosedur Penelitian... 46 xiii

DAFTAR TABEL Tabel Halaman Tabel 1. Tabel Kegiatan penelitian... 31 xiv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman Lampiran 1. Tabel Kegiatan Penelitian... 88 Lampiran 2. Pedoman Wawancara... 89 Lampiran 3. Catatan Lapangan... 90 Lampiran 4. Foto-foto... 96 Lampiran 5. Struktur Organisasi PT. Hardo Soloplast... 98 Lampiran 6. Matrik Pedoman Wawancara... 99 Lampiran 7. Surat Dokumen Pelatihan... 100 Lampiran 8. Surat Dokumen Mutasi... 101 Lampiran 9. Surat Dokumen Promosi... 102 Lampiran 10. Formulir Penilaian Kompetensi... 103 Lampiran 11.Dokumen Perjanjian kerjasama... 104 Lampiran 12. Perijinan... 128 Lampiran 13. Keterangan Penelitian... 129 xv