DAFTAR ISI BAB I PENGANTAR Konsep Dasar Pelatihan Berbasis Kompetensi Penjelasan Materi Pelatihan Desain Materi Pelatihan 1

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DAFTAR ISI BAB I PENGANTAR Konsep Dasar Pelatihan Berbasis Kompetensi Penjelasan Materi Pelatihan Desain Materi Pelatihan 1"

Transkripsi

1 DAFTAR ISI Halaman DAFTAR ISI i BAB I PENGANTAR Konsep Dasar Pelatihan Berbasis Kompetensi Penjelasan Materi Pelatihan Desain Materi Pelatihan Isi Modul Pelaksanaan Modul Pengakuan Kompetensi Terkini Pengertian-Pengertian Istilah 4 BAB II STANDAR KOMPETENSI Peta Paket Pelatihan Pengertian Unit Standar Unit Kompetensi yang Dipelajari Judul Unit Kode Unit Deskripsi Unit Elemen Kompetensi dan Kriteria Unjuk kerja Batasan Variabel Panduan Penilaian Kompetensi Kunci 10 BAB III STRATEGI DAN METODE PELATIHAN Strategi Pelatihan Metode Pelatihan 12 i

2 BAB IV MELAKSANAKAN PENGAWASAN Menyiapkan Tugas Pekerjaan Mengawasi Kehadiran Sumber Daya Manusia Mengawasi Disiplin Pekerja Melakukan Rapat koordinasi di Tempat Kerja Mengawasi Penetapan Lokasi Kerja Mengawasi Pengadaan di Lapangan Menyiapkan Penilaian Terhadap Petugas Menyiapkan Jadwal Pekerjaan Harian Melakukan Hubungan dengan Pihak yang Berwenang Memeriksa Tagihan Kemajuan Pekerjaan Menyiapkan Laporan Harian 27 BAB V SUMBER SUMBER YANG DIPERLUKAN UNTUK PENCAPAIAN KOMPETENSI Sumber Daya Manusia Sumber-Sumber Perpustakaan Buku-Buku Referensi 31 ii

3 BAB I PENGANTAR 1.1 Konsep Dasar Pelatihan Berbasis Kompetensi Pelatihan berbasis kompetensi adalah pelatihan yang ditujukan untuk meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan sikap yang diperlukan oleh seorang tenaga kerja untuk jabatan kerja tertentu, sehingga yang bersangkutan dapat melakukan pekerjaan sesuai dengan standar kompetensi yang ditunjukkan oleh Kriteria Unjuk Kerja pada elemen kompetensi jabatan kerja tersebut. Dengan demikian jika seorang dikatakan kompeten atau memiliki kompetensi bila yang bersangkutan memiliki seluruh pengetahuan, keterampilan dan sikap yang ditampilkan melalui unnjuk kerjanya secara efektif ditempat kerja, sesuai dengan standar kompetensi yang dituntut untuk jabatan kerja tersebut. 1.2 Penjelasan Materi Pelatihan Desain Materi Pelatihan Desain materi pelatihan ini mencakup 2 (dua) jenis materi pelatihan yaitu pelatihan yang sifatnya materi teori yang diberikan di ruang kelas dan pelatihan dengan materi yang harus dilakukan melalui praktek, baik melalui simulasi di kelas maupun praktek langsung di luar kelas. Untuk kedua jenis materi pelatihan ini, bobot materi latihan praktek lebih banyak dibanding dengan materi latihan teori. Disamping itu, pelatihan ini juga didesain dalam bentuk pelatihan klasikal dan pelatihan individual/mandiri. Pelatihan klasikal adalah pelatihan yang disampaikan oleh seorang pelatih pada sekelompok peserta latih dalam satu kelas pada waktu yang sama. sedangkan pelatihan individual/mandiri adalah pelatihan yang dilaksanakan oleh peserta secara individual atau mandiri baik dibawah bimbingan 1

4 pelatih maupun secara mandiri untuk menambah unsur-unsur/sumber-sumber yang diperlukan atas dasar tugas dan atau kepentingan peserta latih itu sendiri Isi Modul Modul yang digunakan dalam pelaitihan ini terdiri dari 3 (tiga) bagian yaitu buku informasi, buku kerja dan buku penilaian. Buku Informasi yaitu buku yang berisi seluruh informasi dan materi sumber pelatihan yang digunakan baik untuk pelatih maupun peserta pelatihan, yang meliputi: Struktur desain modul pelatihan, Standar kompetensi dan elemen kompetensi yang dipelajari Stratetgi dan metode pelatihan, serta Struktur materi pelatihan Sedangkan buku kerja yaitu buku yang harus digunakan oleh peserta pelatihan untuk mencatat setiap pertanyaan kegiatan praktek baik dalam pelatihan klasikal maupun pelatihan Individual/mandiri. Buku ini diberikan kepada peserta pelatihan dan berisi: Kegiatan yang akan membantu peserta pelatihan untuk mempelajari dan memahami informasi. Kegiatan pemeriksaan yang digunakan untuk memonitor pencapaian keterampilan peserta pelatihan. Kegiatan penilaian untuk menilai kemampuan peserta pelatihan dalam melaksanakan praktek kerja. Selanjutnya buku penilaian ini digunakan oleh pelatih untuk menilai jawaban tanggapan peserta pelatihan pada buku kerja dan berisi: Kegiatan-kegiatan yang dilakukan oleh peserta pelatihan sebagai pernyataan keterampilan. 2

5 Metode-metode yang disarankan dalam proses penilaian keterampilan peserta pelatihan. Sumber-sumber yang digunakan oleh peserta pelatihan untuk mencapai keterampilan. Semua jawaban pada setiap pertanyaan yang diisikan pada Buku Kerja. Petunjuk bagi pelatih untuk menilai setiap kegiatan praktek. Catatan pencapaian keterampilan peserta pelatihan Pelaksanaan Modul Pada pelatihan klasikal, pelatih akan: Menyediakan Buku Informasi yang dapat digunakan peserta pelatihan sebagai sumber pelatihan. Menyediakan salinan Buku Kerja kepada setiap peserta pelatihan. Mengunakan Buku Informasi sebagai sumber utama dalam penyelenggaraan pelatihan. Memastikan setiap peserta pelatihan memberikan jawaban, tanggapan dan menuliskan hasil tugas praktiknya pada Buku Kerja. Pada Pelatihan Individual/mandiri, peserta pelatihan akan : Menggunakan Buku Informasi sebagai sumber utama pelatihan. Menyelesaikan setiap kegiatan yang terdapat pada Buku Kerja. Memberikan jawaban pada Buku Kerja. Mengisikan hasil tugas praktik pada Buku Kerja. Memiliki tanggapan-tanggapan dan hasil penilaian oleh pelatih Pengakuan Kompetensi Terkini (RCC) Pengakuan Kompetensi Terkini (Recongnition of Current Competency) yaitu jika seseorang telah memiliki pengetahuan dari keterampilan yang diperlukan untuk 3

6 elemen unit kompetensi tertentu, anda dapat mengajukan pengakuan kompetensi terkini (RCe). Seorang mungkin sudah memiliki pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja tertentu karena yang bersangkutan telah: a. Bekerja dalam suatu pekerjaan yang memerlukan suatu pengetahuan dan keterampilan yang sama atau b. Berpartisipasi dalam pelatihan yang mempelajari kompetensi yang sama atau c. Mempunyai pengalaman lainnya yang mengajarkan pengetahuan dan keterampilan yang sama Pengertian-Pengertian Istilah Profesi Profesi adalah suatu bidang pekerjaan yang menurut sikap, pengetahuan serta keterampilan/keahlian kerja tertentu yang diperoleh dari proses pendidikan pelatihan serta pengalaman kerja atau penguasaan sekumpulan kompetensi tertentu yang dituntut oleh suatu pekerjaan/jabatan Standardisasi Standardisasi adalah proses merumuskan, menetapkan serta menerapkan suatu ukuran atau standar tertentu, sehingga suatu profesi atau jabtan kerja tertentu dianggap sudah memiliki kompetensi sesuai dengan yang dipersyaratkan Penilaian/Uji Kompetensi Penilaian atau Uji Kompetensi adalah proses pengumpulan bukti melalui perencanaan, pelaksanaan dan peninjauan ulang (review) penilaian serta keputusan 4

7 mengenai apakah kompetensi sudah tercapai dengan membandingkan bukti-bukti yang dikumpulkan terhadap standar yang dipersyaratkan Pelatihan Pelatihan adalah proses pembelajaran yang dilaksanakan untuk mencapai suatu kompetensi tertentu dimana materi, metode dan fasilitas pelatihan serta lingkungan belajar yang ada terfokus kepada pencapaian untuk kerja pada kompetensi yang dipelajari Kompetensi Kompetensi adalah kemampuan seseorang untuk menujukan aspek sikap pengetahuan dan keterampilan serta penerapan dari ke tiga aspek tersebut ditempat kerja untuk mencapai unjuk kerja yang ditetapkan Standar Kompetensi Standar kompetensi adalah standar yang ditampilkan dalam istilah-istilah hasil serta memiliki format standar yang terdiri dari judul unit, deskripsi unit, elemen kompetensi, kriteria unjuk kerja yang ditetapkan Sertifikat Kompetensi Adalah pengakuan tertulis dan penguasaan suatu kompetensi tertentu kepada seseorang yang dinyatakan kompeten yang diberikan oleh Lembaga Sertifikasi Profesi Sertifikasi Kompetensi Adalah proses penerbitan sertifikat kompetensi melalui proses penilaian/uji kompetensi. 5

8 BAB II STANDAR KOMPETENSI 2.1 Peta Paket Pelatihan Materi untuk paket pelatihan berbasis kompetensi Jabatan Kerja Tukang Plumbing untuk kompetensi Melaksanakan Pengawasan ini modulnya berisi sejumlah materi yang berkaitan dengan elemen kompetensi yaitu meliputi: 5. Menyiapkan Tugas Pekerjaan 6. Mengawasi Kehadiran Sumber Daya Manusia 7. Mengawasi Disiplin Pekerja 8. Melakukan Rapat koordinasi di Tempat Kerja 9. Mengawasi Penetapan Lokasi Kerja 10. Mengawasi Pengadaan di Lapangan 11. Menyiapkan Penilaian Terhadap Petugas 12. Menyiapkan Jadwal Pekerjaan Harian 13. Melakukan Hubungan dengan Pihak yang Berwenang 14. Memeriksa Tagihan Kemajuan Pekerjaan 15. Menyiapkan Laporan Harian 2.2 Pengertian Unit Standar Pengertian Unit Standar Kompetensi Setiap Standar Kompetensi menentukan : a. Pengetahuan dan keterampilan yang diperlukan untuk mencapai kompetensi. b. Standar yang diperlukan untuk mendemonstrasikan kompetensi. 6

9 c. Kondisi dimana kompetensi dicapai Unit kompetensi yang akan dipelajari Yang akan dipelajari dari unit komptensi melaksanakan pengawasan ini yaitu kemampuan, pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang dipersyaratkan untuk kompetensi Melaksanakan Pengawasan Durasi/Waktu Pelatihan Pada sistem pelatihan berdasarkan kompetensi, fokusnya ada pada pencapaian kompetensi, bukan pada lamanya waktu. Peserta yang berbeda mungkin membutuhkan waktu yang berbeda pula untuk menjadi kompeten dalam keterampilan tertentu Kesempatan untuk mencapai kompetensi Jika seorang pekerja tukang plambing belum mencapai kompetensi pada usaha/ kesempatan pertama, maka pelatih harus mengatur rencana pelatihan dengan peserta latih tersebut. Rencana ini akan memberi kesempatan kembali untuk meningkatkan level kompetensi tukang plambing tersebut sesuai dengan level yang diperlukan. Jumlah, kesempatan yang diserahkan adalah 3 (tiga) kali. 2.3 Unit Kompetensi yang dipelajari Dalam sistem pelatihan, standar kompetensi diharapkan menjadi panduan bagi peserta pelatihan atau siswa untuk dapat: Mengidentifikasikan apa yang harus dikerjakan peserta pelatihan. 7

10 Mengidentifikasikan apa yang telah dikerjakan peserta pelatihan. Memeriksa kemajuan peserta pelatihan. Menyakinkan bahwa semua elemen (sub -kompetensi) dan kriteria unjuk kerja telah dimasukkan dalam pelatihan dan penilaian Judul Unit Melaksanakan Pengawasan Kode Unit: INA Deskripsi Unit Unit kompetensi ini mencakup kemampuan, pengetahuan, keterampilan dan sikap perilaku yang diperlukan untuk melaksanakan Pengawasan Elemen Kompetensi dan Kriteria Unjuk Kerja No Elemen Kompetensi Kriteria Unjuk Kerja 1. Menyiapkan Tugas Pekerjaan 1.1. Spesifikasi tugas/pekerjaan ditemukenali 1.2. Persyaratan sumber daya manudia ditentukan 1.3. Keterampilon/kualifikasi perseorangan dikonfirmasi 2. Mengawasi Kehadiran Sumber Daya Manusia 2.1. Daftar pekerja diperoleh 2.2. Absen dilakukan 2.3. Laporan kehadiran disiapkan 2.4. Laporan kehadiran diserahkan 8

11 3. Mengawasi Disiplin Pekerja 3.1. Peraturan disiplin dilaksanakan 3.2. Perilaku menyimpang pekerja ditemukenali 3.3. Perbuatan yang menyimpang dilaporkan 3.4. Peraturan ditegakkan 4. Melakukan Rapat koordinasi di Tempat Kerja 4.1. Tujuan setiap rapat ditentukan 4.2. Acara rapat dan personil yang diundang ditentukan 4.3. Rencana rapat disusun 5. Mengawasi Penetapan Lokasi Kerja 5.1. Jadwal penetapan tempat kerja diperoleh 5.2. Penetapan lokasi dipastikan 5.3. Penetapan tempat kerja disetujui 5.4. Hasil rapat diserahkan 6. Mengawasi Pengadaan di Lapangan 6.1. Kebutuhan lapangan ditentukan 6.2. Penawaran dari perusahaan diminta 6.3. Tabel penawaran dibuat 6.4. Daftar permintaan pembelian diserahkan 6.5. Laporan diserahkan 7. Menyiapkan Penilaian Terhadap Petugas 7.1. Lingkup pekerjaan setiap anak buah ditemukenali 7.2. Penilaian dilakukan 7.3. Kinerja anak buah dievaluasi 7.4. Dokumen penilaian yang telah diselesaikan diserahkan 9

12 8. Menyiapkan Jadwal Pekerjaan Harian 8.1. Jadawal pekerjaan diserahkan kepada konsultan/klien 8.2. Program pekerjaan utama dipelajari 8.3. Jadwal pekerjaan dibuat 8.4. Lingkup pekerjaan ditemukenali 8.5. Program pekerjaan utama dipelajari 9. Melakukan Hubungan dengan Pihak yang Berwenang 9.1. Melakukan pembayaran dan mendapatkan pengesahan 9.2. Dokumen serah terima yang telah selesai ditetapkan 9.3. Rencana pengesahan diserahkan 9.4. Pihak-pihak yang berwenang dan yang relevan ditemukenali 9.5. Laporan diserahkan 10. Memeriksa Tagihan Kemajuan Pekerjaan Pihak-pihak yang berwenang dan yang relevan ditemukenali Rencana pengesahan diserahkan Kelengkapan serah terima ditetapkan Melakukan pembayaran dan mendapatkan pengesahaan Laporan diserahkan 11. Menyiapkan Laporan Harian Catatan pekerjaan harian diperoleh Laporan harian diperbaharui Laporan harian diserahkan kepada atasan 10

13 Batasan Variabel Kompetensi ini diterapkan dalam tim kerja pelaksana pekerjaan Gambar kerja harus tersedia secara lengkap Spesifikasi / penjelesan teknis tersedia Standar tahapan kerja tersedia Panduan penilaian 1) Kompetensi ini ditunjukkan dengan melaksanakan usaha mewujudkan perintah yang meliputi: 1.1 Pengawasan; 2) Pengetahuan, keterampilan dan sikap yang mendukung Pengetahuan tentang: Persyaratan keselamatan kerja yang berkaitan dengan tempat kerja, Peralatan dan perlengkapan kerja; Gambar kerja dan spesifikasi; SOP. 2.2 Keterampilan tentang: Bekerja secara aman; Mengatur pekerjaan; Membaca dan menginterpretasikan gambar serta spesifikasi; Menginterpretasikan dokumen dari berbagai sumber; Menggunakan dan merawat peralatan dan perlengkapan kerja; Berkomunikasi secara efektif. 2.3 Sikap: Bekerja dengan rapi dan bersih; Bekerja dengan ketelitian dan ketepatan ukuran; 11

14 Menghargai produktifitas dalam bekerja; Efisien dan hasil yang optimal pada setiap pekejaan; Menghargai kualitas hasil pada setiap langkah kerja; Bersikap positif dan terbuka terhadap penilaian hasil pekerjaan oleh pengawas. 3) Aspek Penting Penilaian 3.1 Menunjukkan kejujuran, 3.2 Menunjukkan ketelitian dan kecermatan, 3.3 Mengikuti prosedur yang telah ditetapkan 4) Kaitan dengan unit kompetensi, untuk mendukung kinerja yang lebih efektif dalam serangkaian kemajuan pelaksanaan pekerjaan yang terkait dengan: 4.1 Gambar kerja; 4.2 Laporan akhir hasil pengawasan Kompetensi Kunci Kompetensi kunci merupakan persyaratan yang harus dipenuhi yang meliputi No. Komptensi Kunci Level 1. Mengumpulkan, mengorganisir dan menganalisa informasi Mengkomunikasikan ide-ide dan informasi Merencanakan dan mengorganisir aktifitas-aktifitas Bekerja dengan orang lain dan kelompok Menggunakan ide-ide dan teknik matematika Memecahkan masalah Menggunakan teknologi. 1 12

15 BAB III STRATEGI DAN METODE PELATIHAN 3.1 Strategi Pelatihan Belajar dalam suatu sistem berdasarkan Kompetensi berbeda dengan yang sedang diajarkan di kelas oleh Pelatih. Pada sistem ini Anda akan bertanggung jawab terhadap belajar Anda sendiri, artinya bahwa Anda perlu merencanakan belajar Anda dengan Pelatih dan kemudian melaksanakannya dengan rencana yang telah dibuat Persiapan/perencanaan a. Membaca bahan atau materi yang telah diidentifikasi dalam setiap terhadap belajar dengan tujuan mendapatkan tinjauan umum mengenai isi proses belajar Anda. b. Membuat catatan terhadap apa yang telah dibaca. c. Memikirkan bagaimana pengetahuan baru yang diperoleh berhubungan dengan pengetahuan dan pengalaman yang telah Anda milliki. d. Merencanakan aplikasi praktik pengetahuan dan keterampilan Anda Permulaan dari proses pembelajaran a. Mencoba mengerjakan seluruh pertanyaan dan tugas praktik yang terdapat pada tahap belajar. b. Merevisi dan meninjau materi belajar agar dapat menggabungkan pengetahuan Anda Pengamatan terhadap tugas praktik a. Mengamati keterampilan paktik yang didemonstrasikan oleh Pelatih atau orang yang telah berpengalaman lainnya. 13

16 b. Mengajukan pertanyaan kepada Pelatih tentang konsep sulit yang Anda temukan Implementasi a. Menerapkan pelatihan kerja yang aman. b. Mengamati indikator kemajuan personal melalui kegiatan praktik. c. Mempraktikkan keterampilan baru yang telah Anda peroleh Penilaian Melaksanakan tugas penilaian untuk penyelesaian belajar Anda. 3.2 Metode Pelatihan Terdapat tiga prinsip metode belajar yang dapat digunakan, yaitu belajar secara mandiri, belajar berkelompok dan belajar terstruktur. Dalam beberapa kasus, kombinasi metode belajar tersebut mungkin dapat digunakan Belajar secara mandiri Belajar secara mandiri memperbolehkan Anda untuk belajar secara individual, sesuai dengan kecepatan belajarnya masing-masing. Meskipun proses belajar dilaksanakan secara bebas Anda disarankan untuk menemui Pelatih setiap saat untuk mengkonfirmasikan kemajuan dan mengatasi kesulitan belajar Belajar berkelompok Belajar berkelompok memungkinkan peserta untuk dating bersama secara teratur dan berpartisipasi dalam sesi belajar berkelompok. Walaupun proses belajar memiliki prinsip sesuai dengan kecepatan belajar masing-masing sesi kelompok dan memberikan interaksi antar peserta, Pelatih dan pakar/ahli dan tempat kerja. 14

17 Belajar terstruktur Belajar terstruktur yaitu meliputi sesi pertemuan kelas secara formal yang dilaksanakan oleh Pelatih atau ahli lainnya. Sesi belajar terstruktur ini umumnya mencakup topik tertentu yang sudah ditetapkan atau disiapkan oleh pelatih/instruktur. 15

18 BAB IV MELAKSANAKAN PENGAWASAN 4.1. Menyiapkan Tugas Pekerjaan Spesifikasi tugas/pekerjaan ditemukenali Dalam melaksanakan pekerjaan tukang plambing harus mene,mukenalai spesifikasi tugas/pkerjab yabg menjadi tanggungjawabnya Persyaratan sumber daya manusia ditentukan Untuk mendukung tugas pengerjaan plambing yang akan dilaksanakan, tukang plambing harus dapat menentukan persayaratan sumber daya manusia yang akan ditugaskan untuk melaksanakan tugas pekerjaan plambing tersebut, sesuai dengan spesifikasi yang dibutuhkan Keterampilan/kualifikasi perseorangan dikonfirmasi Kenerhasilan penyelesaian pekerjaan plambing memerlukaan keterampilan atau kualifikasi dari tenaga kerja yang akan mengerjakan pekerjaan tersebut. Untuk itu, tukang plambing harus dapat mengkonfirmasi keterampilan dan atau kualifikasi tenaga kerja perseorangan yang akan melaksanakan tugas pengerjaan plambing tersebut Tugas pekerjaan disiapkan Tukang plambing harus dapat menyiapakan tugas-tugas pekerjaan yang menjadi tugas dari masing-masing pekerja. Penyiapan tugas-tugas tersebut sesuai dengan spesifikasi pekerjaan yang tertuang dalam kontrak kerja, sehingga masing-masing pekerja tahu batas tugas-tugasnya. 16

19 4.2. Mengawasi Kehadiran Sumber Daya Manusia Daftar pekerja diperoleh Tukang plambing harus memperoleh daftar pekerja yang akan melaksanakan pengerjaan plambing, sesuai dengan kondisi sumber daya manusia yang dibutuhkan untuk tugas tersebut. Daftar pekerja tersebut diperoleh dari pengawas atau atasan pada project tersebut. Melalaui daftar pekerja yang diperoleh tersebut, tukang plambing dapat mengetahui jumlah keseluruhan pekerja yang ada dibawah kendalinya, dengan masing-masing kualifikasi yang dibutuhkan untuk melaksanakaan pekerjaan tersebut Absen dilakukan Sebelum melaksanakan tugasnya para pekerja tersebut harus diabsen. Absen ini perlu dilakukan untuk mengetahui lengkap tidaknya tenaga kerja yang akan melaksanakan pekerjaan plambing tersebut, sesuai dengan kebutuhan dari spesifikasi perkerjaan yang akan dilaksanakan. Disamping itu, melalui absen ini juga sebagai alat kontrol, untuk mengetahui lengkap tidak para pekerja setiap hari dan tiap minggunya Laporan kehadiran disiapkan Tukang plambing harus menyiapkan laporan kehadiran dari masing-masing pekerja tersebut. Laporan ini dibutuhkan untuk bahan laporan keatasan atas terpenuhi atau tidaknya sumber daya manusia yang mendukung pelaksanaan tugas tersebut Laporan kehadiran diserahkan Setelah selesai merekord atau mencatat kehadiran dan mencatat keseluruhan pekerja yang hadir, selanjutnya laporan kehadiran tersebut dilaporkan ke pengawas atau pimpinan project tersebut. 17

20 4.3. Mengawasi Disiplin Pekerja Peraturan disiplin dilaksanakan Tukang plambing dalam melaksanakan tugasnya harus mengikuti peratutaan disiplin kerja yang ditetapkan oleh project. Peraturan disiplin yang harus dilaksanakan oleh tukang plambing tersebut meliputi: Peraturan disiplin dalam menggunakan APD dan APK Peraturan disiplin dalam menggunakan/memanfaatkan waktu kerja Disiplin dalam mengikuti peraturan keamanan di lokasi kerja Perilaku menyimpang pekerja ditemukenali Tukang plambing dalam memimpin para pekerjanya harus dapat menemukenali perilaku-perialku yang menyimpang dari para pekerjanya tersebut. Dengan menemukenali perilaku menyimpang tersebut dapat dideteksi secara dini perilakju menyimpang dari pekerja tersebut, hal ini diperlukan agar tidak menimbulkan ganggguan terhadap keseluruhan pekerjaan dan pekerja lainnya, sehingga target yang menjadi tanggung jawabnya tidak tercapai Perbuatan yang menyimpang dilaporkan Apabila ditemukan penyimpangan dari pekerjanya, tukang plambing harus segara melaporkan ke pengawas atau atasannya, baik secara lisan maupun tertulis. Hal ini perlu dilakukan agar dapat segera diambil tindakan yang sesuai dengan kondisi penyimpangan tersebut, sehingga tidak mengganggu kinerja pekerja lainnya atau target project secara keseluruhan Peraturan ditegakkan Setelah mengetahui dan melaporkan penyimpangan yang terjadi atau dilakukan oleh pekerja/bawahannya tersebut, selanjutnya diambil tindakan 18

21 sesuai dengan tingkat penyimpangan yang dilakukan. Tindakana yang dapat diambil antara lain: Memberi peringatan untuk tidak melakukan penyimpangan lagi, Dipindahkan ke bagian lain yang memungkinkan yang bersangkutan lebih efektif dalam bekerja, atau Diganti dengan pekerja lain apabila dianggap tidak mungkin lagi untuk diperbaiki/dinasehati 4.4. Melakukan Rapat Koordinasi di Tempat Kerja Tujuan setiap rapat ditentukan Untuk efektifitas pelaksanaan tugas ditempat kerja, maka setiap melakukan rapat koordinasi perlu ditetapkan dulu tujuan rapat yang diagendakan. Tujuan ini perlu ditetapkan terlebih dahulu agar dalam pembahasannya lebih fokus sehingga pelaksanaan rapat tersebut lebih efektif dan efisien Acara rapat dan personil yang diundang ditentukan Setelah tujuan rapat dapat ditentukan, maka selanjutnya perlu ditetapkan agenda atau acara dan personil yang akan diundang dalam rapat tersebut. Penentuan acara dan personil ini diperlukan karena, hal ini menunjukkan pokok bahasan apa yang dibicarakan dalam rapat koodinasi tersebut, dan berakaitan dengan personil mana aspek yang dibahas tersebut Rencana rapat disusun Setelah tujuan, agenda atau acara rapat dan personil yang akan diundang ditetapkan, selanjutnya perlu disusun rencana pelaksanaan rapat tersebut. Rencana pelaksanaan rapat tersebut antara lain mencakup: Kapan waktu pelaksanaannya, Dimana tempat pelaksanaannya, dan Apa saja yang diperlukan untuk mendukung pelaksanaan rapat tersebut. 19

22 4.5. Mengawasi Penetapan Lokasi Kerja Jadwal penetapan tempat kerja diperoleh Tukang plambng dalam mengawasi penetapan lokasi kerja, sebelumnya harus dapat memperoleh kepastan jadwal penetapan tempat kerja. Hal ini diperlukan agar pelaksanaan pengerjaan plambing tersebut, tidak bertabrakan atau bersamaan pada lokasi yang sama dengan jadwal tempat kerja pengerjaan bidang lainnya Penetapan lokasi dipastikan Setelah memperoleh jadwal penetapan tempat kerja, selanjutnya lokasi tempat kerja tersebut harus dipastikan. Hal ini diperlukan untuk dapat memperhitungkan efektifitas pelaksanaan pekerjaan tersebut sesuai dengan target dan lingkup tugas yang harus dilaksanakan. Di samping itu, kepastian penetapan lokasi ini juga diperlukan agar fungsi pengawasan dapat dilakukan dengan baik Penetapan tempat kerja disetujui Setelah penetapan lokasi kerja dipastikan, selanjutnya tukang plambing menetapkan persetujuan terhadap tempat kerja tersebut. Dengan persetujuan ini maka, tukang plambing dapat memastikan batas area dan target pelaksanaan pengerjaan plambing yang menjadi tanggungjawabnya, dan bagaimana melakukan pengawasan secara efektif Hasil rapat diserahkan Setelah tujuan, agenda atau acara rapat dan personil yang akan diundang ditetapkan, rencana pelaksanaan rapat tersebut sudah disusun dan dilaksanakan, selanjutnya tukang plambing menyerahkan hasil rapat koordinasi tersebut ke pengawas atau pimpinan project. 20

23 4.6. Mengawasi Pengadaan di Lapangan Kebutuhan lapangan ditentukan Agar target pekerjaan di lapangan dapat mencapai sasarannya, tukang plambing terlebih dahulu harus menentukan kebutuhan lapangan. Kebiutyuhan lapangan yang harus ditentukan tersebut antara lain mencakup: Peralatan untuk poenerjaan plambing Bahan material plambing yang diubutuhkan Tenaga ketja yang dibutuhkan sesuai dengan kualifiaksinya Penawaran dari perusahaan diminta Agar mempetoleh peralatan, bahan dan tenaga kerja yang dibutuhkan sesuai dengan target project, maka perlu meminta penawaran dar perusahaanperudsahaan penyediuan bahan dan jasa tersebut. Pemintaan penawaran ini dipetlukan untuk dapat mempetoleh kebutuhan lapngan sesuai dengan yang diharapkan, dengan kualitas dan harga yang bnersaiang Tabel penawaran dibuat Setelah menmpetoleh daftar penaewwran dar perudhaan-[petudsahaahn penyedan peraltan, bahan dabn jasa tersebut dipetoleh, selanjjuynya dibuat tabel penawaran. Melalaui tabel penwaran ini dapat dihitung dan diketahuio perudahan mana yang memenuhi kriteria dan atau dsynadar yang diharapkan baik driri sisi kualitas maupun harga yang ditawarkannnya Daftar permintaan pembelian diserahkan Stelah dipetoleh teb;n tersebut, selanjutnya ditetapkan daftar berbagai kebutuhan selanjugnya dibuat daftar permintaan pembelian sessuai denga kebuthhan untuk diserahkan ke pengawasa atau oimpinan project. 21

24 Laporan diserahkan Setelah pekerjaan selesai kemudian melaporan kemajuan hasil pekerjaan yang telah dilaksanakan kepada pimpinan proyek dalam bentuk laporan. Laporan dapat diberikan setiap hari (laporan harian) dan setiap minggu (laporan mingguan) Menyiapkan Penilaian terhadap Petugas Lingkup pekerjaan setiap anak buah ditemukenali Tukang plambing agar dapat menyelesaikan target pekerjaan sesuai denga yang duteyapkan project, maka harus memahamai lingkup pekrejaan untuk setipa pekerja atau anak buahnya. Untuk itu lingkup pekerjaan anak buahnya pelu ditemukenali. Hl ini pentig dolakukan agar dapat mengontrol dan menilai kinetja atau capaian dari masing0masong anak buahnya Penilaian dilakukan Setelah lingkup peketjaan pekarja atau anak buhanya ditemukenalai, seanjutnya tukang plambing hafrus melakukan penilaian pejtrajan bawahan atau naka buahnya secara berkala. Panilaian ini [enting dilakukan untuk dapat nmengetahuai posisi performance atau kinerhja bawahannnya, sehingga dapat diketahui sejauhmana capaian masing-amsing petrkja, sekaligus dapat memebrikan gambaran sejauhmana capaian penkerjaan plambing secara keselurhaan, yang menjafi tanggungjaewabnya Kinerja anak buah dievaluasi Malalaui hasilo penilaian darai sepotiap baswahan atau anak buah ini, selanjutnya dilakukan evaluasi. Evalaui ini dilakukan untuk memeberikan 22

25 judgement atas performance atau kinerja yang dicapai oleh bawahannya atau pekerja tersebut, apakah sudah memenuhi standar atau target yang ditetapkan atau masih dibawah standar dan target yang ditetapkan Dokumen penilaian yang telah diselesaikan diserahkan Dokumen hasil penilaian pekerja yang telah dioselsaikan tersebut selanjutnya diserahkan kepada [pengawas atau pimpinan project. Hssil penilaian tersbiut dijadikan dasar untuk memberikan treatment, apakah karaywan tersebut harus diberiu tegiuran atau sanksi, diganti atau diberhjrntikan apabila dianggap tidak memenuhi stadar yang diharapkan. Atau karyawan tersebut mendapat penghargaan apabila kinerjanya dinaggap menionnjol atrau sangat baik Menyiapkan Jadwal Harian Pekerjaan Jadwal pekerjaan diserahkan kepada konsultan/klien Tukang plambing harus membuat jadwal pekerjaan yang akan dilakukannya, dimana jadwal pekerjaan tersebut harus diserahkan kepada konsultan/klien, apakah sesuai dengan yang diharapkan atau memerlukan modifikasi sesuai dengan yang target dan standara yang ditetapkan Program pekerjaan utama dipelajari Agar pelaksanaan pekerjaan plambing tersebut mencapai target dan standar yang ditetapkan, maka tukang plambing harus mempelajari programprogram pekerjaan utama apa saja yang menjadi tugas dan tanggungjawabnya. Dengan mengetahui program pekerjaan utama ini, maka dapat diprediksi kemungkinan ketercapaiannya. 23

26 Jadwal pekerjaan dibuat Sebagai pedoaman untuk bekerja dan bagi bawahannya, tukang plambing harus membuat jadwal pekerjaan secara detail dan komprehensif untuk setiap bagian dan yang menjadi tugas bawahannya. Jadwal pekerjaan ini antara lain memuat aspek: Waktu pelaksanaan Jenis-jenis atau bagian pekerjaan yang akan dilaksanakan, dan Siapa pekerja yang melaksanakan atau yang bertanggungjawab Jadwal peketjaan yang dibuat tersebut harus disampikan dan diketahui oleh selueuh bawahan/pekerjanya. Dusamping [perlu disahkan oleh pengawas atau pi,mpinan project Lingkup pekerjaan ditemukenali Tukang plambing harus dapat menemukenali lingkup peketrjaan yang mejadi tugas dan tanggung jawabnya. Hal ini diptrelukan agar ia dapat membgi atau menugaskan berbagai jenis dan bagian pekerjaan sesuai dengan kualifikasi dari masing-masing bawahan atau pekerjanya. Di samping itu, dengan menemukenali lingkup pekerjaan, tukang plambing akan dapat mengatur dan atau memprediksi kebutuhan peralatan dan bahan yang dibutuhkan untuk setiap jneis dan bagian dari lingkup pekerjaan plambing tersebut Program pekrejaan utama dipelajari Agar pelaksanaan pekerjaan plambing tersebut mencapai target dan standar yang ditetapkan, maka tukang plambing harus mempelajari programprogram pekerjaan utama apa saja yang menjadi tugas dan tanggungjawabnya. Dengan mengetahui program pekerjaan utama ini, maka dapat diprediksi kemungkinan ketercapaiannya. 24

27 4.9. Melakukan Hubungan dengan Pihak yang Berwenang Melakukan pembayaran dan mendapatkan pengesahan Setelah menyelesaikan pekerjaannya tukang plambing harus mendapat pengesahaan dari pihak yang berwewenang atas selesainya pekerjaan yang dilakukannya. Selanjutnya atas dasar pengesahan tersebut melakukan pembayaran terhadap apa yang sudah diselasaikan Dokumen serah terima yang telah selesai ditetapkan Tukang plambing harus menetapkan dokumen serah terima yang telah diselesaikannya dengan pengawas atau pimpinan project. Dokumen ini diperlukan sebagai bahan untuk menentukan apakah penyelesaian tugas pekerjaan sudah sesuai dengan target dan standar yang ditetapkan Rencana pengesahan diserahkan Agar memperoleh jaminan atas hasil pekerjaan yang telah diselasaikannya, tukang plambing harus membuat rencana pengesahaan untuk tugas yang menjadi tanggungjawabnya, untuk selanjutnya diserahkan pada pengawas atau pimpinan project Pihak-pihak yang berwenang dan yang relevan ditemukenali Agar memudahkan melakukan hubungan kerja dengan berbagai pihak di lingkungan project tersebut, tukang plambing harus dapat menemukenali pihak-pihak yang berwenang dan relevan. Hal ini diperlukan agar dapat menjalin hubungan kerja sesuai dengan batas kewenangan dan relevansi dari masing-masing pihak dalamn mendukung project tersebut. Dengan menemukenali pihak-pihak tersebut akan sangat membantu terhadap keseluruhan pencapaian target pekerjaan plambing tersebut. 25

28 Laporan diserahkan Setelah pekerjaan selesai kemudian melaporan kemajuan hasil pekerjaan yang telah dilaksanakan kepada pimpinan proyek dalam bentuk laporan. Laporan dapat diberikan setiap hari (laporan harian) dan setiap minggu (laporan mingguan) Memeriksa Tagihan Kemajuan Pekerjaan Pihak-pihak yang berwenang dan yang relevan ditemukenali Agar memudahkan melakukan hubungan kerja dengan berbagai pihak di lingkungan project tersebut, tukang plambing harus dapat menemukenali pihak-pihak yang berwenang dan relevan. Hal ini diperlukan agar dapat menjalin hubungan kerja sesuai dengan batas kewenangan dan relevansi dari masing-masing pihak dalamn mendukung project tersebut. Dengan menemukenali pihak-pihak tersebut akan sangat membantu terhadap keseluruhan pencapaian target pekerjaan plambing tersebut Rencana pengesahan diserahkan Agar memperoleh jaminan atas hasil pekerjaan yang telah diselasaikannya, tukang plambing harus membuat rencana pengesahaan untuk tugas yang menjadi tanggungjawabnya, untuk selanjutnya diserahkan pada pengawas atau pimpinan project Kelengkapan serah terima ditetapkan Tukang plambing harus menetapkan dokumen serah terima yang telah diselasaikannya dengan pengawas atau pimpinan project. Kelengkapan dokumen ini diperlukan sebagai bahan untuk menentukan apakah penyelesaian tugas pekerjaan sudah sesuai dengan target yang ditetapkan 26

29 Melakukan pembayaran dan mendapatkan pengesahan Setelah menyelesaikan pekerjaannya tukang plambing harus mendapat pengesahaan dari pihak yang berwewenang atas selesainya pekerjaan yang dilakukannya. Selanjutnya atas dasar pengesahan tersebut melakukan pembayaran terhadap apa yang sudah diselasaikan Laporan diserahkan Setelah pekerjaan selesai kemudian melaporan kemajuan hasil pekerjaan yang telah dilaksanakan kepada pimpinan proyek dalam bentuk laporan. Laporan dapat diberikan setiap hari (laporan harian) dan setiap minggu (laporan mingguan) Menyiapkan laporan Harian Catatan pekerjaan harian diperoleh Untuk memperoleh kondisi capaian dari keseluruhan pekejaan plambing tersebut, tukang plambing harus memeperoleh catatan pekerjaan harian dari seluruh karyawan/bawahannya. Catatan pekerjaan harian ini diperlukan sebagai bahan untuk menyusun laporan harian maupun mingguan mengenai kondisi progres yang sudah dicapai untuk setioap hari maupun segtiap minggunya dari pekerjaan plambing tersebut Laporan harian diperbaharui Untuk dapat memberikan laporan secara keseluruhan, mengenai kondisi progres yang sudah dicapai oleh para pekerja/bawahannya, kepada pimpinan project atau piha-pihak yang berwenang, selanjutnya laporan harian pekerjaan tersebut diperbaharui, yang mencakup progres pekerjaan secara harian. 27

30 Laporan harian diserahkan kepada atasan Setelah pekerjaan selesai kemudian melaporan kemajuan hasil pekerjaan yang telah dilaksanakan kepada pimpinan proyek dalam bentuk laporan. Laporan dapat diberikan setiap hari (laporan harian) dan setiap minggu (laporan mingguan). Contoh laporan harian hasil pelaksanan pekerjaan dapat dilihat di bawah ini. Contoh laporan hasil pekerjaan pengawasan: Laporan Harian Pelaksanaan Pekerjaan Plambing Tanggal : 21 / 04 / 2010 Lokasi Pekerjaan : Gedung Asrama UPI A. Pekerjaan Pipa Air Bersih Ø 1/2 in Nama Pekerjaan Jumlah Pekerjaan Telah Dilaksanakan Keterangan 1. Pemasangan pipa 21 m 21 m lengkap 2. Pemasangan Sambungan a. Tee 12 bh 12 bh lengkap b. Elbow 10 bh 10 bh lengkap c. Reducer 3 bh 3 bh lengkap c. Cap 5 bh 5 bh lengkap 2. Pemasangan Keran 5 bh 5 bh lengkap 2. Pemasangan Katup 5 bh 5 bh lengkap B. Pekerjaan Pipa Air Bersih Ø 3/4 in Nama Pekerjaan Jumlah Pekerjaan Telah Dilaksanakan Keterangan 1. Pemasangan pipa 30 m 25 m kurang 5 m 2. Pemasangan Sambungan a. Tee 15 bh 10 bh kurang 5 bh b. Elbow 20 bh 12 bh kurang 8 bh c. Reducer - - c. Cap 12 bh 5 bh kurang 7 bh 2. Pemasangan Keran 10 bh 10 bh lengkap 2. Pemasangan Katup 7 bh 7 bh lengkap Kepala Pelaksana Pekerjaan Plambing (Junaidy) 28

31 BAB V SUMBER-SUMBER YANG DIPERLUKAN UNTUK PENCAPAIAN KOMPETENSI 5.1 Sumber Daya Manusia Pelatih Dalam pelaksanan pelatihan salah satu sumber daya yang diperluklan adalah Pelatih. Pelataih tersebut dipilih karena dia telah memiliki sejumlah pengalaman berkaitan dengan upaya pencapaian kompetensi peserta pelatihan, dimana peran Pelatih tersebut untuk : a. Membantu peserta untuk merencanakan proses belajar. b. Membimbing peserta melalui tugas-tugas pelatihan yang dijelaskan dalam tahap belajar. c. Membantu peserta untuk memahami konsep dan praktik baru dan untuk menjawab pertanyaan peserta pelatihan mengenai proses belajarnya. d. Membantu peserta untuk menentukan dan mengakses sumber tambahan lain yang diperlukan untuk belajarnya. e. Mengorganisir kegiatan belajar kelompok jika diperlukan. f. Merencanakan seorang ahli dari tempat kerja untuk membantu jika diperlukan Penilai Penilai melaksanakan program pelatihan terstruktur untuk penilaian di tempat kerja. Penilai akan : a. Melaksanakan penilaian apabila peserta telah siap dan merencanakan proses belajar dan penilaian selanjutnya dengan peserta. 29

32 b. Menjelaskan kepada peserta pelatihan mengenai bagian yang perlu untuk diperbaiki dan merundingkan rencana pelatihan selanjutnya dengan peserta. c. Mencatat pencapaian/perolehan hasil pelatihan peserta Teman kerja/sesama peserta pelatihan Teman kerja/sesama peserta pelatihan juga merupakan sumber dukungan dan bantuan. Seorang peserta pelatihan juga dapat mendiskusikan proses belajar diantara mereka. Pendekatan ini akan menjadi sesuatu yang berharga dalam membangun semangat tim dalam lingkungan belajar/kerja dan dapat meningkatkan pengalaman belajar peserta. 5.2 Sumber-sumber Perpustakaan Pengertian sumber-sumber adalah material yang menjadi pendukung proses pembelajaran ketika peserta pelatihan sedang menggunakan Pedoman Belajar ini sumber-sumber tersbut dapat meliputi: Buku referensi (text book)/ buku manual servis Lembar kerja Contoh form-form check list. Ada beberapa sumber yang disebutkan dalam pedoman belajar ini untuk membantu peserta pelatihan mencapai unjuk kerja yang tercakup pada suatu unit kompetensi. Prinsip-prinsip dalam CBT mendorong kefleksibilitasan dari penggunaan sumbersumber yang terbaik dalam suatu unit kompetensi tertentu, dengan mengijinkan peserta untuk menggunakan sumber-sumber alternatif lain yang lebih baik atau jika ternyata sumber-sumber yang direkomendasikan dalam pedoman belajar ini tidak tersedia/tidak ada. 30

33 5.3 Buku-buku referensi untuk bahan pelatihan yang telah direkomendasikan: Undang-undang No. 1 tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja Undang-undang No. 13 tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan (pada pasal 87 ayat 1 dan 2 tentang kewajiban penerapan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) untuk setiap Perusahaan di Indonesia) Permenaker No. 5/1996 tentang Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) Permen PU No. 09/PRT/M/2008 tentang Pedoman Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) Konstruksi Bidang Pekerjaan Umum atau peraturan penggantinya Keputusan Bersama Menaker dan Menteri Pekerjaan Umum No. 104/KPTS/1986 dan 174/Men/1986, tentang K3 pada tempat kegiatan konstruksi Permenaker No. 1/Men/1980 tentang Keselamatan dan Kesehatan Kerja pada Pekerjaan Konstruksi Bangunan UU Lingkungan Hidup No. 4 tahun Buku Spesifikasi Jalan Ditjen Bina Marga Departemen Pekerjaan Umum, tahun

DAFTAR ISI BAB I PENGANTAR Konsep Dasar Pelatihan Berbasis Kompetensi Penjelasan Materi Pelatihan Desain Materi Pelatihan 1

DAFTAR ISI BAB I PENGANTAR Konsep Dasar Pelatihan Berbasis Kompetensi Penjelasan Materi Pelatihan Desain Materi Pelatihan 1 DAFTAR ISI Halaman DAFTAR ISI i BAB I PENGANTAR 1 1.1. Konsep Dasar Pelatihan Berbasis Kompetensi 1 1.2. Penjelasan Materi Pelatihan 1 1.2.1. Desain Materi Pelatihan 1 1.2.2. Isi Modul 2 1.2.3. Pelaksanaan
