KAJIAN MANAJEMEN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DITINJAU DARI LATAR BELAKANG PENDIDIKAN MASYARAKAT STUDI KASUS: PERUMAHAN NASIONAL SIMALINGKAR, MEDAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KAJIAN MANAJEMEN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DITINJAU DARI LATAR BELAKANG PENDIDIKAN MASYARAKAT STUDI KASUS: PERUMAHAN NASIONAL SIMALINGKAR, MEDAN"

Transkripsi

1 KAJIAN MANAJEMEN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DITINJAU DARI LATAR BELAKANG PENDIDIKAN MASYARAKAT STUDI KASUS: PERUMAHAN NASIONAL SIMALINGKAR, MEDAN TESIS OLEH DHARMA SEMBIRING /AR FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

2 KAJIAN MANAJEMEN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DITINJAU DARI LATAR BELAKANG PENDIDIKAN MASYARAKAT STUDI KASUS: PERUMAHAN NASIONAL SIMALINGKAR, MEDAN TESIS Untuk Memperoleh Gelar Magister Teknik Dalam Program Studi Teknik Arsitektur Pada Fakultas Teknik Universitas SumateraUtara Oleh DHARMA SEMBIRING /AR FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

3 JUDUL TESIS NAMA MAHASISWA NOMOR POKOK PROGRAM STUDI BIDANG KEKHUSUSAN : KAJIAN MANAJEMEN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DITINJAU DARI LATAR BELAKANG PENDIDIKAN MASYARAKAT (STUDI KASUS: PERUMAHAN NASIONAL SIMALINGKAR, MEDAN ) : DHARMA SEMBIRING : /AR : TEKNIK ARSITEKTUR : MANAJEMEN PEMBANGUNAN KOTA Menyetujui: Komisi Pembimbing, (Prof. Abdul Ghani Salleh, B.Ec.MSc. PhD) Ketua (Ir.Rahmad Dian, MT) Anggota Ketua Program Studi, Dekan, (Dr.Ir. Dwira Nirfalini Aulia, M.Sc) (Prof. Dr. Ir Bustami Syam,MSME) Tanggal Lulus: 11 Februari 2013

4 Telah diuji pada: Tanggal 11 Februari 2013 Panitia Penguji Tesis Ketua Komisi Penguji Anggota Komisi Penguji : Prof. Abdul Ghani Salleh, B.Ec.MSc. Phd : 1. Ir.Rahmad Dian, MT 2. Ir. Basaria Talarosa, MT 3. Wahyuni Zahrah, ST, MS 4. Ir. N Vinky Rahman, MT PERNYATAAN

5 KAJIAN MANAJEMEN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DITINJAU DARI LATAR BELAKANG PENDIDIKAN MASYARAKAT STUDI KASUS: PERUMAHAN NASIONAL SIMALINGKAR, MEDAN TESIS Dengan ini saya mmenyatakan bahwa dalam tesis ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan disuatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara terutulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan daftar pustaka. Medan, Februari 2013 (Dharma Sembiring)

6 ABSTRAK Sampah merupakan salah satu problem kota-kota besar di Indonesia, hal yang sama juga dialami oleh pemukiman yang ada dikota Medan. Perumnas Nasional Simalingkar Medan dengan jumlah penduduk sekitar KK, yang terdiri dari berbagai latar belakang pendidikan, merupakan salah satu penyumbang sampah bagi kota Medan, maka kajian ini bertujuan untuk mencari satu solusi bagaimana mereduksi sampah sehingga mengurangi beban Tempat Pemerosesan Akhir Sampah yang ada di desa Namo Bintang maupun Desa Terjun sebagai Tempat Pemerosesan Akhir Sampah Medan. Kajian ini akan melihat apakah ada hubungan yang signifikan antar tingkat pendidikan masyarakat terhadap kepedulian masyarakat dalam pengelolaan sampah rumah tangga dan terhadap manajemen yang diterapkan saat ini, sehingga diperoleh satu konsep pengelolaan sampah yang ideal pada perumahan Simalingkar. Jenis penelitian ini adalah deskritif kualitatif, yaitu penelitian yang bermaksud mendiskripsikan fenomena yang terjadi pada daerah kajian. Teknik pengumpulan data meliputi pengumpalan data primair yang diantaranya adalah observasi, wawancara dan kuesioner, serta dokumentasi, didukung dengan data data dari instansi terkait sebagai data sekunder untuk pembanding dalam analisis kajian. Hasil kajian menyimpulkan bahwa salah satu penyebab belum direduksinya sampah pemukiman yang dibuang ke TPA adalah belum diterapkannya pengelolaan sampah ditingkat lingkungan sebagai sumber sampah tersebut, sampah masih dibuang seluruhnya ke TPA, namun gambaran pemahaman masyarakat bahwa sampah masih punya niali ekonomis cukup tinggi (82.40%) dan kesadaran masyarakat bahwa pengelolaan sampah merupakan tanggung jawab pemerintah dengan masyarakat juga cukup tinggi (75.58 %) kedua hal ini merupakan indikator bahwa masyarakat dapat dilibatkan dalam pengelolaan sampah pada sumbernya untuk mengurangi beban TPA Namo Bintang dan Desa Terjun. Saran untuk jangka pendek adalah dengan menambah peralatan pengangkut sampah dipemukiman sebanding dengan jumlah personil, dan pemerintah berkoordinasi dengan lurah dan tokoh masyarakat melakukan sosialisasi dan pembentukan Tim Pengelola Sampah Lingkungan, melakukan pelatihan teknis pengelolaan sampah lingkungan menjadi kompos, melakukan kordinasi dengan instansi terkait untuk kesinambungan pengelolaan sampah ditingkat lingkungan guna me reduce sampah rumah tangga yang selama ini seluruhnya menjadi beban TPA

7 Kata kunci : sampah rumah tangga,manajemen, peran serta masyarakat, ABSTRACT Waste has become one of the problems in big towns in Indonesia; the same is true for what occurs in some residential areas in Medan. Perum Perumnas (National Housing) Simalingkar, Medan, with the population of 8,628 that consists of various educational backgrounds, constitutes one of the areas which has big waste problem. Therefore, this research was aimed to find the solution of how to reduce waste at the landfill of Namo Bintang village and at the landfill of Air Terjun village, Medan, whether there was any significant correlation between people s education and their awareness of handling kitchen and yard waste and on its management so that the concept of how to treat waste ideally at Perumnas Simalingkar could be made. The research used descriptive qualitative method in which it described the phenomena which occurred at the research fields. The data comprised the primary data such as observation, interviews, questionnaires, and documentation, supported by the data from the related agencies as the comparison to the analysis. The result of the research showed that one of the reasons why the kitchen and yard waste thrown away to the landfill had not been reduced was that the management of handling the waste in residential areas was not implemented yet, for the entire waste was thrown away to the landfills. However, people s awareness of the economical value of the waste was still high (82.40%) and their awareness that the management of handling waste was the responsibility of both the government and the community was also high (75.58%) which indicated that community could be involved in managing waste at their own neighborhood in order to reduce waste at the landfills of Namo Bintang village and Terjun village. It is recommended that, in short term, garbage carts in residential areas should be added so that they would be balanced with the number of workers. It is also recommended that the government should coordinate with village heads and other public figures to socialize and to establish Neighborhood Waste Management Team, to conduct technical training about how to manage kitchen and yard waste to be compost, and to coordinate with the related agencies for the sustainability of waste management in residential areas in order to reduce kitchen and yard waste which to date was entirely thrown away to landfills. Keywords: Kitchen and Yard Waste, Management, Community Participation

8 KATA PENGANTAR Dengan mengucapkan syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang telah melimpahkan rahmat dan kasihnya, sehingga dengan semangat yang ada, penulis dapat menyelesaikan tesis ini dengan judul: KAJIAN MANAJEMEN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DITINJAU DARI LATAR BELAKANG PENDIDIKAN MASYARAKAT, Studi Kasus Perumahan Nasional Simalingkar, Medan. Penulis menyadari, bahwa dukungan dan dorongan dari berbagai pihak sangat membantu dalam penyelesaian tesis ini. Oleh karena itu melalui kesempatan ini penulis dengan rasa hormat menyampaikan rasa terimakasih yang dalam kepada Bapak Prof. Abdul Ghani Salleh, B.Ec.MSc. PhD, selaku Komisi Pembimbing I, Bapak Ir. Rahmad Dian, MT, selaku Komisi Pembimbing II yang telah meluangkan waktunya dalam memberikan bimbingan dan arahan dalam penyelesaian penulisan tesis ini, kepada Ketua Program Studi Ibu Dr.Ir. Dwira Nirfalini Aulia, MSc yang telah memberikan bimbingan, serta saran saran dalam penyelesaian penulisan tesis ini, serta Dekan Fakultas Teknik Bapak Prof. Dr. Ir. Bustami Syam, MSME. Semoga bantuan, dorongan, sumbang saran dari semua pihak mendapat balasan dari Tuhan Yang Maha Esa. Penulis sangat menyadari dan mohon maaf atas kekurangan dan ketidak sempurnaan yang terdapat dalam tulisan ini. Akhirnya penulis berharap semoga kajian ini dapat bermanfaat dan memberikan khasanah pengetahuan khususnya dalam pengelolaan sampah rumah tangga. Medan, Februari 2013 Penulis

9 RIWAYAT HIDUP Dharma Sembiring, lahir di Tiga Binanga, Kabupaten Karo Sumatera Utara pada tanggal 16 Juni 1953, menyelesaikan studi pada Fakultas Teknik, Universitas Sumtera Utara Jurusan Teknik Sipil pada Tahu 1985, sudah menikah dan mempunyai dua orang putra. Tahun 1986 sampai saat ini menjadi staf pengajar pada Kopertis Wilayah I, mengasuh mata kuliah Ilmu Ukur Tanah dan Perencanaan Geometrik Jalan Raya. Pada tahun menjadi konsultan pada Balai Inventarisasi dan Perpetaan Hutan Pematang Siantar dalam penataan batas kawasan hutan sepanjang 610 Km yang tersebar pada pada kawasan hutan Propinsi Sumatera Utara. Menjadi Tim Perumus pada Forum Optimalisasi Kinerja Bagi Konsultan Pengembangan Prasarana Perdesaan (P2D) Tahun Anggaran 2003 di Jakarta, serta menjadi Konsultan Monitoring Wilayah Barat tahun untuk Program Pengembangan Prasarana Perdesaan. Pada tahun sebagai tenaga akhli pada Technical Assistance on Project Procurement, Quality Assurance and Monitoring for the 2005 Budget of BRR NAD- Nias, yang dibiayai oleh United Nation Development Program (UNDP). Tahun sebagai tenaga teknis pada Aceh Jaya Teunom Shelter Program yang dibiayai oleh British Red Cross Society (BRCS). Tahun sebagai tim teknis konsultan pada Proyek Rekonstruksi IAIN Ar Raniry Banda Aceh, dan sebagai peserta Seminar Antar Bangsa Geopolimer & Teknologi Hijau pada tahun 2012 di Medan. DAFTAR ISI

10 Hal. ABSTRAK. ABSTRACT KATA PENGANTAR... RIWAYAT HIDUP... DAFTAR ISI.. DAFTAR i ii iii iv v ix xi TABEL.. DAFTAR GAMBAR. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Identifikasi Masalah Rumusan Masalah. 1.4 Pembatasan Masalah. 1.5 Tujuan dan Manfaat Kajian Kerangka Pemikiran Kajian BAB II TINJAUAN PUSTAKA Hubungan Antara tingkat Pendidikan dan Kepedulian Lingkungan 2.2 Definisi Sampah

11 2.3 Pembagian Jenis Sampah Sumber Sampah 2.5 Landasan Teori Manajemen Pengelolaan Sampah Model Manajemen Pengelolaan sampah BAB III METODE PENELITIAN Tipe Penelitian. 3.2 Pengumpulan Data Primair Teknik Pengumpulan Data Primair Observasi Kuesioner Wawancara. 3.4 Pengumpulan Data Sekundair (Instansi Terkait) Sistem kelembagaan dan organisasi Dinas Kebersihan Medan Daftar peralatan Dinas Kebersihan Kota Medan Daftar peralatan Dinas Kebersihan Perumnas Simalingkar Daftar personil Dinas Kebersihan Kota Medan Daftar personil Dinas Kebersihan Perumnas Simalingkar Retribusi dan sistem pembiayaan Variabel oprasional Bagan alir kajian Populasi dan sampel Analisis data BAB IV ANALISA DATA HASIL PENELITIAN. 64

12 4.1 Gambaran Umum Lokasi Kajian Letak geografis Perumnas Simalingkar Karakteristik penduduk Perumnas Simalingkar. 4.2 Analisis Terhadap Manajemen Pengelolaan Sampah Kota Medan Struktur organisasi kerja Dinas Kebersihan Kota Medan Daftar peralatan Dinas Kebersihan Kota Medan Jumlah personil Dinas Kebersihan Kota Medan 4.3 Sistem Pembiayaan Dan Retribusi Sumber dana dan besarnya kontribusi retribusi Permasalahan dalam penarikan retribusi sampah Analisis Terhadap Manajemen Pengelolaan Sampah Simalingkar Perkiraan timbulan sampah Perbandingan antara sampah organik dan anorganik Timbulan sampah lingkungan Perkiraan sampah tidak terangkut dari pemukiman Strukutur organisasi pengelolaan sampah Simalingkar Daftar peralatan pengelolaan sampah Simalingkar Jumlah personil pengelolaan Sampah Simalingkar. 4.5 Pola Pergerakan Sampah Simalingkar Sistem Pewadahan. 4.7 Analisis Sikap Masyarakat Simalingkar Terhadap Sampah Ditinjau Dari Latar Belakang Pendidikan. 4.8 Analisis Statistik Tanggapan Terhadap Manajemen Pengelolaan Sampah

13 BAB V Kabag. Oprasional Dinas kebersihan Kepala Unit Pelaksanaan Teknis pengelolaan sampah Perumnas Simalingkar Tokoh masyarakat Konsep Pengelolaan Sampah Simalingkar. SIMPULAN DAN SARAN. 5.1 Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA 125 LAMPIRAN

14 DAFTAR TABEL Nomor Judul Hal. 2.1 Sumber, tipe fasilitas, lokasi timbulan sampah dan jenisnya Jenis, manfaat dan sumber data Jumlah penduduk, luas kelurahan, kepadatan penduduk per Km² dirinci menurut kelurahan Jumlah penduduk menurut jenis kelamin dirinci menurut kelurahan di Kecamatan Medan Tuntungan Jumlah penduduk menurut kelompok umur dan jenis kelamin di Kecamatan Medan Tuntungan Komposisi mata pencaharian penduduk menurut kelurahan di Kecamatan Medan Tuntungan Komposisi starata pendidikan di Kelurahan Mangga Perumnas Simalingkar Medan Banyaknya rumah tangga penduduk dan rata rata anggota rumah tangga dirinci menurut lingkungan di Kelurahan Mangga Hasil tinjauan manajemen pengelolaan sampah Kota Medan Daftar peralatan Dinas Kebersihan Kota Medan Daftar petugas lapangan Dinas Kebersihan Kotamadya Medan Perolehan dana retribusi Dinas Kebersihan Kotamadya Medan, tahun

15 4.11 Kontribusi penerimaan retribusi terhadap biaya oprasioanal Dinas Kebersihan Kota Medan Perkiraan volume gerobak sampah Perhitungan jumlah rumah tangga yang dapat dilayani oleh satu unit gerobak sampah Hasil pengamatan volume sampah anorganik Timbulan sampah pada masing masing lingkungan Perkiraan sampah yang tidak terangkut dari pemukiman Daftar peralatan pengangkutan sampah Perumahan Nasional Simalingkar, Medan Spesifikasi peralatan dan bangunan minimal yang dapat digunakan dalam pengelolaan sampah pemukiman Perbandingan kebutuhan gerobak sampah menurut SNI dengan kondisi lapangan Daftar personil operasional sampah Perumnas Simalingkar Perkiraan volume sampah yang diantar sendiri oleh warga ke TPS Pemahaman masyarakat terhadap sampah dan manajemen pengelolaan sampah dengan beragam latar belakang pendidikan. 103

16 DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Hal. 1.1 Kerangka awal pemikiran 9 kajian 1.2 Pengembangan kerangka 11 pemikiran. 2.1 Gambaran manajemen pengelolaan 28 sampah. 2.2 Sistem penglolaan sampah 29 sentralisasi. 2.3 Pengolahan sampah 31 desentralisasi 2.4 Pengelolaan sampah rumah tangga berdasarkan sifatnya Tahapan pengelolaan sampah rumah tangga Rencana penambahan jalur truk pengangkut sampah Struktur organisasi penglolaan sampah kota Bagan alir manajemen penglolaan sampah Diagram alir pengelolaan sampah di TPS 41

17 2.10 Link antar Banjarsari, Pasar Mede dan SMU Diagram pengelolaan sampah 45 Banjarsari Lokasi pengamatan pola pergerakan sampah Bagan alir 59 kajian Lokasi daerah 64 kajian. 4.2 Struktur oganisasi Dinas Kebersihan Kota Medan Bagan alir pengelolaan sampah Kota Medan Pembagian wilayah kerja gerobak sampah 82 simalingkar 4.5 Pengukuran gerobak sampah yang 83 digunakan Pengukuran volume sampah 86 anorganik Tempat pemerosesan akhir sampah, Namo Bintang Struktur organisasi pengelolaan sampah 91 Simalingkar..

18 4.9 Pengumpulan dan pengangkutan ke TPA Namo 95 Bintang Masyarakat mengantar sendiri sampahnya ke 97 TPS Tempat pemerosesan akhir sampah pada pemukiman Pembakaran sampah rumah tangga Bantaran dan aliran sungai sebagai tempat pembuangan sampah Pola pergerakan sampah rumah 101 tangga Model pewadahan sampah Perumnas 102 Simalingkar Seluruh sampah rumah tangga dibuang tanpa dipilah Sebahagian ruang terbuka hijau pada 117 pemukiman Diagram konsep pengelolaan sampah 119 Simalingkar Skema pengolahan sampah pada ruang terbuka 121 hijau

DEPARTEMEN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

DEPARTEMEN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN STUDI KEBERADAAN DAN CARA PENGELOLAAN SAMPAH UNIVERSITAS SUMATERA UTARA STUDI KASUS : FAKULTAS TEKNIK SKRIPSI OLEH DIAS RAHMA 090406028 DEPARTEMEN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
