LAMPIRAN LAMPIRAN 1. Pertanyaan Wawancara Untuk Manager Technology Development Department

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAMPIRAN LAMPIRAN 1. Pertanyaan Wawancara Untuk Manager Technology Development Department"

Transkripsi

1 L 1 LAMPIRAN LAMPIRAN 1 Pertanyaan Wawancara Untuk Manager Technology Development Department P1 : Apakah terjalin komunikasi dua arah antara Anda dengan bawahan Anda? Jelaskan! Komunikasi dua arah yang seperti apa? P2 : Apakah permasalahan-permasalahan yang terjadi di lingkungan kerja Anda? P3 : Bagaimana Anda mengatasi permasalahan komunikasi yang terjadi antara Anda dengan karyawan Anda? P4 : Bagaimana sistem pembagian kerja yang Anda terapkan pada bawahan Anda? P5 : Apakah hambatan-hambatan komunikasi yang terjadi pada saat menjalankan tugas? Jelaskan! P6 : Adakah aturan-aturan atau nilai-nilai apa saja yang Anda terapkan pada bawahan Anda? Jelaskan! P7 : Bagaimana cara Anda dalam meningkatkan kinerja kerja bawahan? Jelaskan! P8 : Bagaimana cara Anda untuk mendisiplinkan kerja bawahan Anda yang kurang memuaskan? Jelaskan, misalnya punishment, potong gaji, ato sebagainya P9 : Bagaimana cara Anda memberikan penghargaan atas hasil kerja bawahan Anda? Jelaskan! P10 : Adakah kritikan atau saran untuk kedepannya dalam membangun IT Directorate BINA NUSANTARA? Di satu sisi dalam komunikasi dan kinerja?

2 L 2 P11 : Dari pengamatan penulis, hal yang dapat dilakukan adalah sebagai berikut: Dengan memberikan pendidikan, pelatihan, dan pengembangan yang merupakan usaha organisasi untuk meningkatkan kinerja sekarang dan yang akan datang. Pengembangan dalam sisi hard skill dapat dinilai dari technical test atau practical test dan moral karyawan sesuai dengan kebutuhan pekerjaan/jabatan untuk masa depan melalui pendidikan dan latihan. Hard skill ini bersifat visible dan immediate sedangkan soft skill bersifat invisible dan tidak segera. Untuk mengetahui kegiatan komunikasi antara atasan dan bawahan, dari Community Development Coordinator dapat menghimbau kepada masing-masing departemen untuk memberikan sumbangsih masukan ide, kritikan dari user maupun keluhan karyawan mengenai pekerjaan pertiap harinya. Seperti kegiatan brainstorming (diskusi ringan) agar dapat menumbuhkan sense of belonging. Sebagai bentuk komunikasi internal yang lebih efektif, pembuatan website internal. Membentuk departemen Public Relations, khususnya departement Public Relations disini memegang peranan dan fungsinya sebagai media internal (manajemen konflik). Menurut Anda apakah kegiatan atau strategi ini dapat dilakukan? Alasannya?

3 L 3 LAMPIRAN 2 Pertanyaan Wawancara Untuk Community Development Coordinator P1 : Apakah terjalin komunikasi dua arah antara Anda dengan atasan maupun bawahan Anda? Jelaskan! Komunikasi dua arah yang seperti apa? P2 : Apakah permasalahan-permasalahan yang terjadi di lingkungan kerja Anda? P3 : Bagaimana Anda mengatasi permasalahan komunikasi yang terjadi antara Anda dengan karyawan Anda? P4 : Bagaimana sistem pembagian kerja yang Anda terapkan pada bawahan Anda? P5 : Apakah hambatan-hambatan komunikasi yang terjadi pada saat menjalankan tugas? Jelaskan! P6 : Adakah aturan-aturan atau nilai-nilai apa saja yang Anda terapkan pada bawahan Anda? Jelaskan! P7 : Bagaimana cara Anda untuk mendisiplinkan kerja bawahan Anda yang kurang memuaskan? Jelaskan, misalnya punishment, potong gaji, ato sebagainya P8 : Bagaimana ketrampilan dan pengetahuan Anda mempengaruhi kinerja kerja Anda? P9 : Apakah tugas yang diberikan atasan/perusahaan Anda, dapat Anda selesaikan tepat waktu? (Sesuai dengan jadwal) P10 : Bagaimana perilaku atasan berpengaruh terhadap kinerja kerja Anda sebagai karyawan? Jelaskan perilaku atasan seperti apa? P11 : Bagaimana koordinasi yang terbentuk antar departemen dalam menjalankan tugas bersama?

4 L 4 P12 : Adakah saran atau harapan untuk kedepannya dalam membangun IT Directorate BINA NUSANTARA? Di satu sisi dalam komunikasi dan kinerja? P13 : Dari pengamatan penulis, hal yang dapat dilakukan adalah sebagai berikut: Dengan memberikan pendidikan, pelatihan, dan pengembangan yang merupakan usaha organisasi untuk meningkatkan kinerja sekarang dan yang akan datang. Pengembangan dalam sisi hard skill dapat dinilai dari technical test atau practical test dan moral karyawan sesuai dengan kebutuhan pekerjaan/jabatan untuk masa depan melalui pendidikan dan latihan. Hard skill ini bersifat visible dan immediate sedangkan soft skill bersifat invisible dan tidak segera. Untuk mengetahui kegiatan komunikasi antara atasan dan bawahan, dari Community Development Coordinator dapat menghimbau kepada masing-masing departemen untuk memberikan sumbangsih masukan ide, kritikan dari user maupun keluhan karyawan mengenai pekerjaan pertiap harinya. Kegiatan brainstorming (diskusi ringan) agar dapat menumbuhkan sense of belonging. Sebagai bentuk komunikasi internal yang lebih efektif, pembuatan website internal. Membentuk departemen Public Relations, khususnya departement Public Relations disini memegang peranan dan fungsinya sebagai media internal (manajemen konflik). Menurut Anda apakah kegiatan atau strategi ini dapat dilakukan? Alasannya?

5 L 5 LAMPIRAN 3 Pertanyaan Wawancara Untuk staff University IS Function, IT Operation dan Associate Member P1 : Bagaimana tanggapan Anda mengenai atasan Anda? (kelebihan, kekurangan, etc) P2 : Bagaimana fungsi seorang atasan di sebuah perusahaan bagi Anda? Jelaskan menurut pendapat Anda! P3 : Apakah terjalin komunikasi dua arah antara antarkaryawan? Jelaskan! Komunikasi dua arah yang seperti apa? P4 : Apakah permasalahan-permasalahan yang terjadi di lingkungan kerja Anda? Kemudian menurut Anda, permasalahan-permasalahan apa yang mungkin muncul dalam lingkungan kerja? Jelaskan! P5 : Apakah hambatan-hambatan komunikasi yang terjadi pada saat menjalankan tugas? P6 : Apakah hubungan Anda dengan rekan kerja memberikan dampak yang positif terhadap pekerjaan Anda? Khususnya untuk tingkat produktifitas Anda selama di IT Directorate? P7 : Bagaimana perilaku atasan berpengaruh terhadap kinerja kerja Anda sebagai karyawan? Jelaskan! P8 : Apakah nilai-nilai yang ditanamkan oleh atasan/perusahaan berpengaruh terhadap kinerja kerja Anda? P9 : Bagaimana ketrampilan dan pengetahuan Anda mempengaruhi kinerja kerja Anda? P10 : Bagaimana pengaruh rekan kerja terhadap kinerja Anda dalam penyelesaian setiap tugas?

6 L 6 P11 : Apakah Anda dapat menyelesaikan semua pekerjaan yang diberikan oleh atasan sebaik mungkin untuk mendapat hasil yang maksimal? P12 : Apakah tugas yang diberikan atasan/perusahaan Anda, dapat Anda selesaikan tepat waktu? (Sesuai dengan jadwal) P13 : Apakah Anda bekerja dalam sebuah tim? (Jika iya, bagaimana pembagian kerja dalam sebuah tim? P14 : Adakah saran atau harapan untuk kedepannya dalam membangun IT Directorate BINA NUSANTARA? Di satu sisi dalam komunikasi dan kinerja? P15 : Dari pengamatan penulis, hal yang dapat dilakukan adalah: Dengan memberikan pendidikan, pelatihan, dan pengembangan yang merupakan usaha organisasi untuk meningkatkan kinerja sekarang dan yang akan datang. Pengembangan dalam sisi hard skill dapat dinilai dari technical test atau practical test dan moral karyawan sesuai dengan kebutuhan pekerjaan/jabatan untuk masa depan melalui pendidikan dan latihan. Hard skill ini bersifat visible dan immediate sedangkan soft skill bersifat invisible dan tidak segera. Untuk mengetahui kegiatan komunikasi antara atasan dan bawahan, dari Community Development Coordinator dapat menghimbau kepada masing-masing departemen untuk memberikan sumbangsih masukan ide, kritikan dari user maupun keluhan karyawan mengenai pekerjaan pertiap harinya. Kegiatan brainstorming (diskusi ringan) agar dapat menumbuhkan sense of belonging. Sebagai bentuk komunikasi internal yang lebih efektif, pembuatan website internal.

7 L 7 Membentuk departemen Public Relations, khususnya departemen Public Relations disini memegang peranan dan fungsinya sebagai media internal (manajemen konflik). Menurut Anda apakah kegiatan atau strategi ini dapat dilakukan? Alasannya?

8 L 8 LAMPIRAN 4 Undangan Afternoon Tea IT Directorate Sumber: Data Perusahaan

9 L 9 LAMPIRAN 5 Undangan Buka Puasa Bersama Sumber : Data Perusahaan

10 L 10 LAMPIRAN 6 Undangan IT Family Gathering Chinese Year New Sumber : Data Perusahaan

11 L 11 LAMPIRAN 7 IT Family End Year Sumber : Data Perusahaan

12 L 12 LAMPIRAN 8 Undangan Nonton Bersama Dan Perayaan Ulang Tahun Bersama Sumber : Data Perusahaan

13 L 13 LAMPIRAN 9 Website IT Directorate BINA NUSANTARA ( Sumber : Data Perusahaan

BAB III PROSEDUR PELAKSANAAN

BAB III PROSEDUR PELAKSANAAN BAB III PROSEDUR PELAKSANAAN 3.1 Proses Pelaksanaan Umum Gambar 9. Service of Logincom Sumber: Arsip Perusahaan 16 3.1.1 Penawaran Projek Penawaran Projek Pada umumnya dari pihak luar atau klien akan diterima
