PENGARUH PROSEDUR PEMBIAYAAN DAN DIVERSIFIKASI PRODUK TERHADAP MINAT MENJADI NASABAH DI BANK SYARIAH MANDIRI CABANG MEDAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH PROSEDUR PEMBIAYAAN DAN DIVERSIFIKASI PRODUK TERHADAP MINAT MENJADI NASABAH DI BANK SYARIAH MANDIRI CABANG MEDAN"

Transkripsi

1 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI PROGRAM STRATA-1 MEDAN PENGARUH PROSEDUR PEMBIAYAAN DAN DIVERSIFIKASI PRODUK TERHADAP MINAT MENJADI NASABAH DI BANK SYARIAH MANDIRI CABANG MEDAN DRAFT SKRIPSI DIAJUKAN OLEH EVI GUSTI KURNIATI LUBIS DEPARTEMEN MANAJEMEN Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Medan 2008

2 LEMBAR PERSEMBAHAN UNTUK ALLAH DI ATAS SEGALANYA Tiada satupun makhluk yang pantas menduduki tempatmu yang tertinggi di dalam hatiku. Tidak, bahkan ketika kematian mengancamku. Engkau kan selalu berada pada tempat tertinggi di hatiku Setinggi ArasyMu di atas sana Istiqamahkan Aku Ya Rabb.. Seperti Istiqamahnya para generasi terbaik sepanjang masa Generasi Rasulullah dan para Sahabatnya Matikan aku dalam wewangian SurgaMu Tempatkan ruh ku di hati burung-burung hijau yang bertengger di pohon Surga Tempatkan Surgaku Bersama dengan Surga para Nabi dan orang-orang Sholeh Izinkan aku melihat wajahmu Ya Rabb Bersihkan hatiku Ya Rabb yang sudah menghitam ini Luruskan jalanku Ya Rabb yang seringkali membelok darimu Dengan apa aku membalas segala nikmatmu Dengan apa aku menebus segala kehinaanku Ya Allah untukmu Ya Rabb UntukMu di atas segalanya.. Kupasrahkan diri ini Kuserahkan jiwa ini Untuk Allah di atas segalanya

3 KATA PENGANTAR Puji dan syukur kehadirat Allah SWT, serta salawat dan salam kepada junjungan kita Nabi besar Muhammad SAW, karena berkat rahmat dan hidayah- Nya penulis dapat menyelesaikan Pendidikan Program Strata I (S-1) Fakultas Ekonomi Departemen Manajemen, dengan judul PENGARUH PROSEDUR PEMBIAYAAN DAN DIVERSIFIKASI PRODUK TERHADAP MINAT MENJADI NASABAH DI BANK SYARIAH MANDIRI CABANG MEDAN guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi. Penulis menyadari sepenuhnya, bahwa di dalarn penulisan Skripsi ini mengalami banyak kekurangan. Hal ini disebabkan keterbatasan kemampuan dan pengalaman yang penulis miliki. Oleh karena itu untuk kesempurnaan Skripsi ini penulis mengharapkan saran, kritik dan pertanyaan dari pembaca yang sifatnya konstruktif. Penulis selama proses penyelesaian Skripsi ini telah banyak menerima bantuan dan bimbingan serta dorongan semangat dari berbagai pihak, maka dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih dan rasa penghargaan kepada: 1. Bapak Drs. Jhon Tafbu Ritonga, M.Ec selaku Dekan Fakultas Ekonomi. 2. Ibu Prof. Dr. Ritha F. Dalimunthe, SE, MSi selaku Ketua Departemen Manajemen. 3. Ibu Dra. Nisrul Irawati, MBA selaku Sekretaris Departemen Manajemen. ii

4 4. Bapak Prof. Dr. Amrin Fauzi selaku Dosen Pembimbing. 5. Bapak Prof. Dr. Paham Ginting, MSi selaku Dosen Penguji I. 6. Ibu Dr. Khaira Amalia F. SE. MBA, Ak selaku Dosen Penguji II. 7. Bang Jumadi, Kak Dani, Kak Vina, Kak Susi dan seluruh Dosen dan staf pegawai Fakultas Ekonomi. 8. Seluruh staf serta karyawan Bank Syariah Mandiri Cabang Medan Jl. Ahmad Yani No.100 yang tidak dapat disebutkan namanya satu persatu yang telah banyak membantu penyelesaian skripsi ini. 9. Teristimewa kepada Papaku tercinta Hasbullah Lubis, Mamaku tercinta Alm. Sri Darmawati Aritonang (gak ada yang bisa gantikan kasih sayang mama, mama kan selalu ada di hati v), Ibuku Tapi Nuralam Lubis. 10. Abang-abangku tersayang Feri Martua Lubis dan Kak Heni (istri), Mhd. Yan Heri Lubis, Robi Syakbana Putra Lubis, makasih atas masukan, bantuan dan supportnya sehingga aku bisa ngejalani hidup dengan lebih baik lagi. Tuk adikku Aisyah Lubis, kakak kan selalu menyayangimu. Ponakanku Mhd. Alif Mukhlis Lubis dan Fatimah Nasywa R. Lubis, makasih udah menambah warna dalam hidup tante, tante sayang banget ma kalian. Dan keluargakeluargaku yang lain yang gak bisa kusebutin satu-persatu, makasih atas support dan do anya ya 11. Bang Ali, makasih banget atas kesabaran abang dalam menghadapi semua sikap v, makasih atas bantuan dan support abang yang selalu menyemangati dan membantu v dalam menyelesaikan skripsi ini. 12. Special for Rara, makasih udah mau nemenin v ke BSM ya, Eka, Laila, Dwi dan Aie, makasih atas dukungan dan bantuan yang kalian berikan padaku iii

5 ya...v sayang ma kalian. Semangat n sukses for genk IJOE LOEMOET. 13. Buat Adek Irma S, Kak Desi, Magda yang selalu memberikan nasehat-nasehat yang berharga bagiku. 14. Mantan Bos ku, Hendra dan Hendri, makasih udah mau nerima aku kerja paruh waktu di toko kalian, itu jadi pengalaman yang sangat berharga bagiku. Bang Aidil yang udah nemenin aku nyari-nyari bahan skripsi, makasih ya. N tuk anak-anak serbu Ramayana, thanx for the support. 15. Untuk semuanya, Lakukan Yang Terbaik, Jangan Pernah Menyerah dan Bersemangatlah Menjalani Hidup. Yakinlah, Kebahagiaan dan Kesuksesan akan kamu dapatkan kalau kamu mau Berusaha. Penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya pada Bapak/Ibu Dosen dan rekan-rekan atas segala kekhilafan selama ini, dan penulis berharap semoga Skripsi yang sederhana ini dapat bermanfaat bagi semua pembaca dan pihak lain yang memerlukannya. Penulis menyerahkan segalanya hanya kepada Allah SWT, semoga Allah SWT senantiasa memberi Rahmat dan Karunia-Nya. Amin Ya Rabbal Alamin. Medan, Juli 2008 Penulis EVI GUSTI KURNIATI LUBIS iv

6 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1.1 : Kerangka Konseptual... 5 Gambar 2.1 : Proses Pengambilan Keputusan Gambar 4.1 : Uji Normalitas (Normal P-Plot of Regression Standardized Residual) Gambar 4.2 : Uji Heteroskedastisitas xi

7 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1.1 : Perkembangan Kelembagaan Perkembangan Bank Syariah... 2 Tabel 1.2 : Operasionalisasi Variabel... 8 Tabel 1.3 : Instrumen Skala Likert Tabel 1.4 : Jadwal Penelitian Tabel 4.1 : Jenis Kelamin Responden Tabel 4.2 : Agama Responden Tabel 4.3 : Usia Responden Tabel 4.4 : Tingkat Pendidikan Responden Tabel 4.5 : Pekerjaan Responden Tabel 4.6 : Pendapatan Responden per Bulan Tabel 4.7 : Pendapat Responden terhadap Prosedur Pembiayaan Tabel 4.8 : Pendapat Responden terhadap Diversifikasi Produk Tabel 4.9 : Pendapat Responden terhadap Minat Menjadi Nasabah di BSM Tabel 4.10 : Item-Total Statistics Tabel 4.11: Validitas Instrumen Tabel 4.12: Uji Reliabilitas Tabel 4.13: Realibility Statistics Tabel 4.14: Uji Normalitas Tabel 4.15: Uji Glejser Tabel 4.16: Keputusan Autokorelasi Tabel 4.17: Durbin-Watson Tabel 4.18: Uji Multikolinearitas Tabel 4.19: Metode Enter Tabel 4.20: Determinan Tabel 4.21: Uji-F Tabel 4.22: Uji-t viii

8 DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... viii DAFTAR GAMBAR... ix BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Perumusan Masalah... 5 C. Kerangka konseptual... 5 D. Hipotesis... 6 E. Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 6 F. Metode Penelitian Batasan Operasional Definisi Operasional Variabel Skala Pengukuran Variabel Tempat/Lokasi dan Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Jenis dan Sumber Data Teknik Pengumpulan Data Uji Validitas dan Reliabilitas Metode Analisis Data BAB II URAIAN TEORETIS A. Penelitian Terdahulu B. Prosedur Pembiayaan Pengertian Pembiayaan Jenis-Jenis Pembiayaan Pengertian Prosedur Pembiayaan v

9 4. Prosedur Operasional Pembiayaan C. Diversifikasi Produk Pengertian Produk Pengertian dan Jenis-Jenis Diversifikasi Produk D. Pengertian Pemasaran dan Manajemen Pemasaran, Jasa dan Bauran Pemasaran Jasa Pengertian Pemasaran dan Manajemen Pemasaran Pengertian Jasa Bauran Pemasaran Jasa E. Minat Menjadi Nasabah Pengertian Nasabah Hal-Hal yang dapat Menarik Minat Menjadi Nasabah F. Model Perilaku Konsumen Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Proses Pengambilan Keputusan G. Bank Syariah Pengertian Bank Pengertian Bank Syariah Perbedaan antara Bank Syariah dan Bank Konvensional Produk-Produk Bank Syariah BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN A. Sejarah Singkat Perusahaan B. Visi dan Misi C. Produk-Produk Bank Syariah Mandiri BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Karakteristik Responden B. Analisis Deskriptif C. Uji Validitas dan Reliabilitas D. Uji Asumsi Klasik Uji Normalitas Uji Heteroskedastisitas Uji Autokorelasi vi

10 4. Uji Multikolinearitas E. Analisis Regresi Berganda Determinan Uji-F Uji-t BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN vii

11 ABSTRAK Evi Gusti Kurniati Lubis, Pengaruh Prosedur Pembiayaan dan Diversifikasi Produk Terhadap Minat Menjadi Nasabah di Bank Syariah Mandiri Cabang Medan. Ketua Departemen Manajemen, Prof. Dr. Ritha F Dalimunthe, SE, MSi, Dosen Pembimbing, Prof. Dr. Amrin Fauzi, Dosen Penguji I, Prof. Dr. Paham Ginting MSi, Dosen Penguji II, Dr. Khaira Amalia F. SE, MBA, Ak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh prosedur pembiayaan terhadap minat menjadi nasabah di Bank Syariah Mandiri Cabang Medan dan untuk mengettahui pengaruh diversifikasi produk terhadap minat menjadi nasabah di Bank Syariah Mandiri Cabang Medan. Hipotesis dari penelitian ini adalah terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara prosedur pembiayaan terhadap minat menjadi nasabah di Bank Syariah Mandiri Cabang Medan dan terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara diversifikasi produk terhadap minat menjadi nasabah di Bank Syariah Mandiri Cabang Medan Metode penelitian yang digunakan untuk meneliti pengaruh prosedur pembiayaan dan diversifikasi produk terhadap minat menjadi nasabah di Bank Syariah Mandiri Cabang Medan adalah analisis deskriptif, uji validitas dan reliabilitas, uji asumsi klasik dan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang erat antara prosedur pembiayaan dan diversifikasi produk terhadap minat menjadi nasabah di Bank Syariah Mandiri Cabang Medan sebesar 70,5%, dengan adjusted R square sebesar 49,7% dan sisanya dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Hasil uji-f menyatakan prosedur pembiayaan dan diversifikasi produk secara serentak berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menjadi nasabah di Bank Syariah Mandiri Cabang Medan. Hasil Uji-t menunjukkan prosedur pembiayaan dan diversifikasi produk secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menjadi nasabah di Bank Syariah Mandiri Cabang Medan. Kata Kunci: Minat Menjadi Nasabah, Prosedur Pembiayaan, Diversifikasi Produk. i

PENGARUH PRODUK, LAYANAN PELANGGAN DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH UNTUK MENABUNG DI PT. PERMATA BANK CABANG MEDAN

PENGARUH PRODUK, LAYANAN PELANGGAN DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH UNTUK MENABUNG DI PT. PERMATA BANK CABANG MEDAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI PROGRAM S-1 EKSTENSI MEDAN PENGARUH PRODUK, LAYANAN PELANGGAN DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH UNTUK MENABUNG DI PT. PERMATA BANK CABANG MEDAN DRAFT SKRIPSI
