SILABUS MATA KULIAH. Pengalaman Pembelajaran. 1. Mendiskusikan pentingnya. perancangan tata

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SILABUS MATA KULIAH. Pengalaman Pembelajaran. 1. Mendiskusikan pentingnya. perancangan tata"

Transkripsi

1 SILABUS MATA KULIAH Program Studi : Teknik Industri Kode Mata Kuliah : TKI-310 Nama Mata Kuliah : Perancangan Tata Letak Fasilitas Jumlah SKS : 2 Semester : VI Mata Kuliah Pra Syarat : TKI-307 Perencanaan & Pengendalian Produksi Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini diperlukan untuk memberikan pemahaman kepada mahasiswa tentang penggunaan data produk, proses, dan marketing dalam merancang pabrik. Dengan demikian, matakuliah ini memprasyaratkan matakuliah Perencanaan & Pengendalian Produksi. Materi yang dibahas dalam mata kuliah ini mulai dari definisi, tujuan, dan tipe permasalahan tata letak, fase-fase SLP (Systematic Layout Planning): PQRST analysis, pengukuran aliran secara kuantitatif: From-To chart dan kualitatif: Activity Relationship Chart, penentuan kebutuhan mesin, personil, dan luas lantai produksi, Space relationship diagram dan alternatif block layout, perancangan dengan bantuan komputer (algoritma tataletak terkomputerisasi, yaitu: CRAFT, BLOCPLAN, MIP 1, LOGIC, dan MULTIPLE), perancangan dengan Group Technology, model matematika dalam perancangan tata letak, serta algoritma dasar dalam optimasi perancangan yang tujuannya adalah meminimalkan total ongkos transportasi, kualitas produk meningkat, dan keselamatan operator dapat terjamin. Materi lain yang dicakup dalam mata kuliah ini meliputi: sistem Material Handling, layout gudang, serta topiktopik perkembangan layout modern: Virtual Celular Layout dan Distributed Layout. Standar Kompetensi Mahasiswa dapat memanfaatkan data produk, proses, dan marketing dalam merancang pabrik sehingga total ongkos transportasi minimal, kualitas produk meningkat, serta keselamatan operator dapat terjamin. Kompetensi Dasar Indikator Pengalaman Pembelajaran Materi Ajar Waktu Alat/Bahan/Sumber Belajar Penilaian 1. Menerapkan prosedur perancangan tata letak 2. Menyajikan informasiinformasi untuk perancangan tata 1. Menceritakan pentingnya perancangan tata letak 2. Menceritakan tujuan perancangan tata letak 3. Menjelaskan prosedur perancangan tata letak 4. Menjelaskan sumber dari 1. Mendiskusikan pentingnya perancangan tata letak 2. Mendiskusikan tujuan perancangan tata letak 3. Mendiskusikan 1. Definisi tata letak 2. Tujuan tata letak 3. Tipe permasalahan tata letak 100 LCD, Laptop, Whiteboard Referensi: [1], [3], [4], dan [5] Hasil Diskusi, tes tertulis [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 1

2 letak 3. Membedakan dan menerapkan berbagai tipe layout 1. Menerapkan PQRST analysis 2. Menerapkan From-To chart dan Activity Relationship Chart untuk menganalisa hubungan antar aktivitas 3. Menjelaskan metode-metode untuk mengukur jarak 4. Mengidentifikasi kebutuhan mesin, personil, dan luas lantai produksi 5. Mengembangkan alternatif rancangan informasi-informasi yang diperlukan untuk perancangan tata letak 5. Menjelaskan dan membedakan tipe layout 1. Menjelaskan Fase-fase SLP 2. Menjelaskan input data SLP (PQRST) 3. Membuat dan menganalisa product design dan process design 4. Menjelaskan konsep aliran data 5. Menjelaskan hubungan antar aktivitas (aliran): kuantitatif & kualitatif 6. Menjelaskan langkahlangkah pembuatan From-To chart 7. Membuat From-To chart 8. Menjelaskan langkahlangkah pembuatan Activity Relationship Chart 9. Membuat Activity Relationship Chart 10. Menjelaskan metodemetode untuk mengukur prosedur perancangan tata letak 4. Mendiskusikan sumber informasi untuk perancangan tata letak 5. Mendiskusikan: Basic & Hibrid Layout 1. Mendiskusikan Fasefase SLP 2. Mendiskusikan input data SLP (PQRST) 3. Mendiskusikan product design dan process design 4. Mendiskusikan konsep aliran data 5. Mendiskusikan hubungan antar aktivitas (aliran): kuantitatif & kualitatif 6. Menerapkan langkah-langkah From-To chart dan Activity Relationship Chart untuk menganalisa hubungan antar aktivitas 7. Mendiskusikan metode-metode untuk mengukur 1. Fase-fase SLP (Systematic Layout Planning) 2. PQRST analysis 3. Konsep aliran data 4. Pengukuran aliran secara kuantitatif: From-To chart dan kualitatif: Activity Relationship Chart 5. Metode pengukuran jarak 6. Penentuan kebutuhan mesin, personil, dan luas lantai produksi 7. Space relationship diagram 8. Alternatif block layout 400 LCD, Laptop, Whiteboard Referensi: [1], [3], [4], dan [5] Tagihan tugas, Hasil Diskusi, tes tertulis [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 2

3 1. Menjelaskan konsep Computer-Aided Layout 2. Merancang tata letak dengan bantuan komputer 1. Mengenali Group Technology 2. Menyelesaikan perancangan dengan Group Technology jarak 11. Menjelaskan langkahlangkah untuk mencari kebutuhan mesin, personil, dan luas lantai produksi 12. Menghitung kebutuhan mesin, personil, dan luas lantai produksi 13. Membuat space relationship diagram 14. Membuat alternatif rancangan 1. Menjelaskan konsep Computer-Aided Layout 2. Menjelaskan tahapan beberapa algoritma tataletak terkomputerisasi 3. Merancang tata letak menggunakan CRAFT dan BLOCPLAN 1. Menjelaskan definisi Group Technology 2. Menjelaskan tahapan metode Classification: visual and coding methods, Cluster analysis: matrix formulation, mathematical programming formulation, and graph formulation jarak 8. Mengkaji dan menerapkan langkahlangkah untuk mencari kebutuhan mesin, personil, dan luas lantai produksi 9. Mengkaji pembuatan space relationship diagram 10. Mendiskusikan pengembangan alternatif rancangan 1. Mendiskusikan Computer-Aided Layout 2. Mengkaji beberapa algoritma tataletak terkomputerisasi, yaitu: CRAFT dan BLOCPLAN 1. Mendiskusikan permasalahan Group Technology 2. Mengkaji beberapa metode dasar penyelesaian Group Technologi, yaitu: Classification: visual and coding methods, Cluster analysis: matrix formulation, mathematical 1. Computer-Aided Layout 2. CRAFT 3. BLOCPLAN 1. Group Technology 2. Metode dasar penyelesaian Group Technology 200 LCD, Laptop, Whiteboard Referensi: [2], [3] dan [5] 200 LCD, Laptop, Whiteboard Referensi: [1], [3] dan [5] Tagihan tugas, Hasil Diskusi, tes tertulis Tagihan tugas, Hasil Diskusi, tes tertulis [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 3

4 1. Menjelaskan konsep Quadratic Assignment Problem (QAP) 2. Menghitung minimum biaya perpindahan antar departemen suatu layout 1. Menjelaskan algoritma dasar dalam optimasi perancangan: algoritma konstruksi, perbaikan dan hibrid 2. Mengembangkan layout dengan algoritma konstruksi, perbaikan dan hibrid 3. Menyelesaikan permasalahan Group Technology dengan metode-metode tersebut 1. Menjelaskan konsep Quadratic Assignment Problem (QAP) 2. Menghitung minimum biaya perpindahan antar departemen: single-row, multy-row 1. Menjelaskan definisi algoritma dasar dalam optimasi perancangan 2. Menjelaskan tahapan metode: algoritma konstruksi, perbaikan dan hibrid 3. Mengembangkan layout dengan metode-metode tersebut programming formulation, and graph formulation 3. Menyelesaikan contoh permasalahan Group Technology 1. Mendiskusikan konsep Quadratic Assignment Problem (QAP) 2. Menurunkan dan menerapkan rumus menghitung minimum biaya perpindahan antar departemen: singlerow, multy-row 1. Mendiskusikan algoritma dasar dalam optimasi perancangan 2. Mengkaji beberapa algoritma konstruksi, yaitu: algoritma Modified Spanning Tree (MST) dan CORELAP 3. Mengkaji beberapa algoritma perbaikan, yaitu: algoritma 2- Opt, algoritma 3-Opt dan CRAFT 4. Mengkaji algoritma hibrid, yaitu: 1. Konsep Quadratic Assignment Problem 2. Model tata letak mesin: singlerow, multy-row 1. Konsep algoritma dasar dalam optimasi perancangan 2. Algoritma konstruksi: algoritma Modified Spanning Tree (MST) dan CORELAP 3. Algoritma perbaikan: algoritma 2-Opt, algoritma 3-Opt dan CRAFT 4. Algoritma hybrid: 100 LCD, Laptop, Whiteboard Referensi: [3] dan [5] 200 LCD, Laptop, Whiteboard Referensi: [3] dan [5] Tagihan tugas, Hasil Diskusi, tes tertulis Tagihan tugas, Hasil Diskusi, tes tertulis [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 4

5 1. Merancang sistem Material Handling dengan tepat 2. Menjelaskan fungsi dan aliran gudang 3. Merancang layout gudang 1. Memahami topik-topik perkembangan layout modern 2. Membuat Virtual Celular Layout dan Distributed Layout 1. Menjelaskan gambaran, prinsip, sistem desain dan peralatan-peralatan Material Handling 2. Menjelaskan misi dan fungsi dari suatu gudang 3. Menjelaskan tahapan tahapan merancang layout gudang 1. Menjelaskan perkembangan layout modern 2. Menjelaskan Virtual Celular Layout dan Distributed Layout BLOCPLAN 1. Mendiskusikan gambaran, prinsip, sistem desain dan peralatan-peralatan Material Handling 2. Mendiskusikan misi dan fungsi dari suatu gudang 3. Mengkaji tahapan merancang layout gudang 1. Mendiskusikan perkembangan layout modern 2. Mendiskusikan Virtual Celular Layout dan Distributed Layout BLOCPLAN 1. Material Handling 2. Layout Gudang Topik-topik perkembangan layout modern: Virtual Celular Layout dan Distributed Layout 100 LCD, Laptop, Whiteboard Referensi: [3], [4] dan [5] 100 LCD, Laptop, Whiteboard Referensi: [6] Tagihan makalah, Presentasi, tes tertulis Tagihan makalah, Presentasi, tes tertulis Daftar Referensi: 1. Apple, J.A., 1972, Plant Layout and Material Handling Systems Design, Ronald Press Company, New York. 2. Francis, R.L., 1992, Facility Layout and Location: an analitical approach, 2nd Ed., Prentice Hall, New Jersey. 3. Heragu, S., 1997, Facilities Design, PWS Publishing Co., Boston, MA. 4. Meyer, Fred E., 1993, Plant Layout and Material Handling, Prentice Hall, New Jersey. 5. Tompkins, et al, 1996, Facilities Planning, John Wiley & Sons, INC, New York. 6. Papers and other relevance books. [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 5

6 RENCANA MUTU PEMBELAJARAN Nama Dosen : Ida Nursanti, ST. Program Studi : Teknik Industri Kode Mata Kuliah : TKI-310 Nama Mata Kuliah : Perancangan Tata Letak Fasilitas Jumlah SKS : 2 Semester : VI Pokok Bahasan : Definisi, tujuan, dan tipe permasalahan tata letak Alokasi Waktu : 100 menit Pertemuan ke : 1 I. Standar Kompetensi Mahasiswa dapat memanfaatkan data produk, proses, dan marketing dalam merancang pabrik sehingga total ongkos transportasi minimal, kualitas produk meningkat, serta keselamatan operator dapat terjamin. II. III. IV. Kompetensi Dasar: 1. Menerapkan prosedur perancangan tata letak 2. Menyajikan informasi-informasi untuk perancangan tata letak 3. Membedakan dan menerapkan berbagai tipe layout Indikator: Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: 1. Menceritakan pentingnya perancangan tata letak 2. Menceritakan tujuan perancangan tata letak 3. Menjelaskan prosedur perancangan tata letak 4. Menjelaskan sumber dari informasi-informasi yang diperlukan untuk perancangan tata letak 5. Menjelaskan dan membedakan tipe layout Materi Ajar: 1. Definisi tata letak 2. Tujuan tata letak 3. Tipe permasalahan tata letak V. Metode/Strategi Pembelajaran: ceramah dan diskusi materi, tugas kelompok VI. Tahap Pembelajaran: A. Kegiatan Awal : Dosen menjelaskan garis besar materi yang akan dibahas dalam pertemuan B. Kegiatan Inti : - Dosen menyajikan materi lewat ceramah dan diskusi - Dosen membagi mahasiswa dalam 3-5 orang - Mahasiswa membahas topik yang diberikan dan mempresentasikan [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 6

7 di kelas - Dosen memberikan komentar terhadap materi dan cara presentasi C. Kegiatan Akhir : Dosen memberikan penekanan ulang terhadap materi yang masih belum jelas dan memberikan tugas kelompok yang dikumpulkan pada pertemuan selanjutnya VII. VIII. Alat/Bahan/Sumber Belajar: A. Alat/Media : LCD, Laptop, whiteboard B. Bahan/Sumber Belajar : 1. Apple, J.A., 1972, Plant Layout and Material Handling Systems Design, Ronald Press Company, New York. 2. Heragu, S., 1997, Facilities Design, PWS Publishing Co., Boston, MA. 3. Meyer, Fred E., 1993, Plant Layout and Material Handling, Prentice Hall, New Jersey. 4. Tompkins, et al, 1996, Facilities Planning, John Wiley & Sons, INC, New York. Penilaian: A. Teknik dan instrumen penilaian : 1. Diskusi (dinilai) 2. Tugas kelompok 3. Jelaskan perbedaan dari manufacturing layout berikut ini: - Product layout - Process layout - Fixed-position layout - Group Technology 4. Dari soal no 3 berikan contoh penerapannya B. Kriteria Penilaian : NT = 20 % AD + 40% TR + 40% TT Keterangan AD : Aktif Diskusi TR : Tugas (Kelompok) TT : Tes Tertulis NT : Nilai Total [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 7

8 RENCANA MUTU PEMBELAJARAN Nama Dosen : Ida Nursanti, ST. Program Studi : Teknik Industri Kode Mata Kuliah : TKI-310 Nama Mata Kuliah : Perancangan Tata Letak Fasilitas Jumlah SKS : 2 Semester : VI Pokok Bahasan : SLP Alokasi Waktu : 400 menit Pertemuan ke : 2, 3, 4 dan 5 I. Standar Kompetensi Mahasiswa dapat memanfaatkan data produk, proses, dan marketing dalam merancang pabrik sehingga total ongkos transportasi minimal, kualitas produk meningkat, serta keselamatan operator dapat terjamin. II. III. IV. Kompetensi Dasar: 1. Menerapkan PQRST analysis 2. Menerapkan From-To chart dan Activity Relationship Chart untuk menganalisa hubungan antar aktivitas 3. Menjelaskan metode-metode untuk mengukur jarak 4. Mengidentifikasi kebutuhan mesin, personil, dan luas lantai produksi 5. Mengembangkan alternatif rancangan Indikator: Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: 1. Menjelaskan Fase-fase SLP 2. Menjelaskan input data SLP (PQRST) 3. Membuat dan menganalisa product design dan process design 4. Menjelaskan konsep aliran data 5. Menjelaskan hubungan antar aktivitas (aliran): kuantitatif & kualitatif 6. Menjelaskan langkah-langkah pembuatan From-To chart 7. Membuat From-To chart 8. Menjelaskan langkah-langkah pembuatan Activity Relationship Chart 9. Membuat Activity Relationship Chart 10. Menjelaskan metode-metode untuk mengukur jarak 11. Menjelaskan langkah-langkah untuk mencari kebutuhan mesin, personil, dan luas lantai produksi 12. Menghitung kebutuhan mesin, personil, dan luas lantai produksi 13. Membuat space relationship diagram 14. Membuat alternatif rancangan Materi Ajar: 1. Fase-fase SLP (Systematic Layout Planning) 2. PQRST analysis 3. Konsep aliran data 4. Pengukuran aliran secara kuantitatif: From-To chart dan kualitatif: [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 8

9 Activity Relationship Chart 5. Metode pengukuran jarak 6. Penentuan kebutuhan mesin, personil, dan luas lantai produksi 7. Space relationship diagram 8. Alternatif block layout V. Metode/Strategi Pembelajaran: ceramah dan diskusi materi, tugas kelompok VI. VII. VIII. Tahap Pembelajaran: A. Kegiatan Awal : Dosen menjelaskan garis besar materi yang akan dibahas dalam pertemuan B. Kegiatan Inti : - Dosen menyajikan materi lewat ceramah dan diskusi - Dosen membagi mahasiswa dalam 3-5 orang - Mahasiswa membahas topik yang diberikan dan mempresentasikan di kelas - Dosen memberikan komentar terhadap materi dan cara presentasi C. Kegiatan Akhir : Dosen memberikan penekanan ulang terhadap materi yang masih belum jelas dan memberikan tugas kelompok yang dikumpulkan pada pertemuan selanjutnya Alat/Bahan/Sumber Belajar: A. Alat/Media : LCD, Laptop, whiteboard B. Bahan/Sumber Belajar : 1. Apple, J.A., 1972, Plant Layout and Material Handling Systems Design, Ronald Press Company, New York. 2. Heragu, S., 1997, Facilities Design, PWS Publishing Co., Boston, MA. 3. Meyer, Fred E., 1993, Plant Layout and Material Handling, Prentice Hall,New Jersey. 4. Tompkins, et al, 1996, Facilities Planning, John Wiley & Sons, INC, New York. Penilaian: A. Teknik dan instrumen penilaian : 1. Diskusi (dinilai) 2. Tugas kelompok 3. Input SLP adalah P, Q, R, S, T. Jelaskan input tersebut! 4. Sebuah industri manufacturing memiliki fasilitas-fasilitas produksi yang dikelompok-kelompokkan pada 8 departemen yaitu A, B, C, D, E, F, dan G, industri ini akan memproduksi 6 macam/jenis produk yang berbeda serta memerlukan langkah-langkah operasional yang berbeda pula. Data selengkapnya adalah sebagai berikut: [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 9

10 Komponen (Produk) Yang Dibuat Rute Aktivitas Produksi Berat (Kg) 1 A, B, G, H 5+2*Z 2 A, C, D, H 40-Z 3 A, D, E, F, H 20 4 A, B, C, E, H 10 5 A, B, C, D, H 10+Z 6 A, E, F, G, H 30-2*Z NB : Z adalah jumlah akhiran NIM dan akhiran No Kelompok, khusus yang memiliki akhiran NIM dan No Kelompok Nol, maka diganti menjadi 3. B. Kriteria Penilaian : NT = 20 % AD + 40% TR + 40% TT Keterangan AD : Aktif Diskusi TR : Tugas (Kelompok) TT : Tes Tertulis NT : Nilai Total [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 10

11 RENCANA MUTU PEMBELAJARAN Nama Dosen : Ida Nursanti, ST. Program Studi : Teknik Industri Kode Mata Kuliah : TKI-310 Nama Mata Kuliah : Perancangan Tata Letak Fasilitas Jumlah SKS : 2 Semester : VI Pokok Bahasan : Perancangan dengan bantuan komputer Alokasi Waktu : 100 menit Pertemuan ke : 6 dan 7 I. Standar Kompetensi Mahasiswa dapat memanfaatkan data produk, proses, dan marketing dalam merancang pabrik sehingga total ongkos transportasi minimal, kualitas produk meningkat, serta keselamatan operator dapat terjamin. II. III. IV. Kompetensi Dasar: 1. Menjelaskan konsep Computer-Aided Layout 2. Merancang tata letak dengan bantuan komputer Indikator: Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: 1. Menjelaskan konsep Computer-Aided Layout 2. Menjelaskan tahapan beberapa algoritma tataletak terkomputerisasi 3. Merancang tata letak menggunakan CRAFT dan BLOCPLAN Materi Ajar: 1. Computer-Aided Layout 2. CRAFT 3. BLOCPLAN V. Metode/Strategi Pembelajaran: ceramah dan diskusi materi, simulasi software, tugas kelompok VI. Tahap Pembelajaran: A. Kegiatan Awal : Dosen menjelaskan garis besar materi yang akan dibahas dalam pertemuan B. Kegiatan Inti : - Dosen menyajikan materi lewat ceramah dan diskusi - Dosen mendemonstrasikan software aplikasi - Dosen membagi mahasiswa dalam 3-5 orang - Mahasiswa membahas topik yang diberikan dan mempresentasikan di kelas - Dosen memberikan komentar terhadap materi dan cara presentasi [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 11

12 C. Kegiatan Akhir : Dosen memberikan penekanan ulang terhadap materi yang masih belum jelas dan memberikan tugas kelompok yang dikumpulkan pada pertemuan selanjutnya VII. VIII. Alat/Bahan/Sumber Belajar: A. Alat/Media : LCD, Laptop, whiteboard B. Bahan/Sumber Belajar : 1. Francis, R.L., 1992, Facility Layout and Location: an analitical approach, 2nd Ed., Prentice Hall, New Jersey. 2. Heragu, S., 1997, Facilities Design, PWS Publishing Co., Boston, MA. 3. Tompkins, et al, 1996, Facilities Planning, John Wiley & Sons, INC, New York. Penilaian: A. Teknik dan instrumen penilaian : 1. Diskusi (dinilai) 2. Tugas kelompok 3. Pada layout di bawah ini, tukar departemen 2 and B. Kriteria Penilaian : NT = 20 % AD + 40% TR + 40% TT Keterangan AD : Aktif Diskusi TR : Tugas (Kelompok) TT : Tes Tertulis NT : Nilai Total [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 12

13 RENCANA MUTU PEMBELAJARAN Nama Dosen : Ida Nursanti, ST. Program Studi : Teknik Industri Kode Mata Kuliah : TKI-310 Nama Mata Kuliah : Perancangan Tata Letak Fasilitas Jumlah SKS : 2 Semester : VI Pokok Bahasan : Perancangan dengan Group Technology Alokasi Waktu : 100 menit Pertemuan ke : 8 dan 9 I. Standar Kompetensi Mahasiswa dapat memanfaatkan data produk, proses, dan marketing dalam merancang pabrik sehingga total ongkos transportasi minimal, kualitas produk meningkat, serta keselamatan operator dapat terjamin. II. III. IV. Kompetensi Dasar: 1. Mengenali Group Technology 2. Menyelesaikan perancangan dengan Group Technology Indikator: Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: 1. Menjelaskan definisi Group Technology 2. Menjelaskan tahapan metode Classification: visual and coding methods, Cluster analysis: matrix formulation, mathematical programming formulation, and graph formulation 3. Menyelesaikan permasalahan Group Technology dengan metodemetode tersebut Materi Ajar: 1. Group Technology 2. Metode dasar penyelesaian Group Technology V. Metode/Strategi Pembelajaran: ceramah dan diskusi materi, tugas kelompok VI. Tahap Pembelajaran: A. Kegiatan Awal : Dosen menjelaskan garis besar materi yang akan dibahas dalam pertemuan B. Kegiatan Inti : - Dosen menyajikan materi lewat ceramah dan diskusi - Dosen membagi mahasiswa dalam 3-5 orang - Mahasiswa membahas topik yang diberikan dan mempresentasikan di kelas - Dosen memberikan komentar terhadap materi dan cara presentasi [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 13

14 C. Kegiatan Akhir : Dosen memberikan penekanan ulang terhadap materi yang masih belum jelas dan memberikan tugas kelompok yang dikumpulkan pada pertemuan selanjutnya VII. VIII. Alat/Bahan/Sumber Belajar: A. Alat/Media : LCD, Laptop, whiteboard B. Bahan/Sumber Belajar : 1. Apple, J.A., 1972, Plant Layout and Material Handling Systems Design, Ronald Press Company, New York. 2. Heragu, S., 1997, Facilities Design, PWS Publishing Co., Boston, MA. 3. Tompkins, et al, 1996, Facilities Planning, John Wiley & Sons, INC, New York. Penilaian: A. Teknik dan instrumen penilaian : 1. Diskusi (dinilai) 2. Tugas kelompok 3. Buat rancangan tata letak fasilitas GT dengan metode ROC dan RCM dengan informasi matrik indicator pemrosesan partmachine sebagai berikut: M1 M2 M3 M4 P P [aij]= P P P B. Kriteria Penilaian : NT = 20 % AD + 40% TR + 40% TT Keterangan AD : Aktif Diskusi TR : Tugas (Kelompok) TT : Tes Tertulis NT : Nilai Total [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 14

15 RENCANA MUTU PEMBELAJARAN Nama Dosen : Ida Nursanti, ST. Program Studi : Teknik Industri Kode Mata Kuliah : TKI-310 Nama Mata Kuliah : Perancangan Tata Letak Fasilitas Jumlah SKS : 2 Semester : VI Pokok Bahasan : Model matematika dalam perancangan tata letak Alokasi Waktu : 100 menit Pertemuan ke : 10 I. Standar Kompetensi Mahasiswa dapat memanfaatkan data produk, proses, dan marketing dalam merancang pabrik sehingga total ongkos transportasi minimal, kualitas produk meningkat, serta keselamatan operator dapat terjamin. II. III. IV. Kompetensi Dasar: 1. Menjelaskan konsep Quadratic Assignment Problem (QAP) 2. Menghitung minimum biaya perpindahan antar departemen suatu layout Indikator: Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: 1. Menjelaskan konsep Quadratic Assignment Problem (QAP) 2. Menghitung minimum biaya perpindahan antar departemen: singlerow, multy-row Materi Ajar: 1. Konsep Quadratic Assignment Problem 2. Model tata letak mesin: single-row, multy-row V. Metode/Strategi Pembelajaran: ceramah dan diskusi materi, tugas kelompok VI. Tahap Pembelajaran: A. Kegiatan Awal : Dosen menjelaskan garis besar materi yang akan dibahas dalam pertemuan B. Kegiatan Inti : - Dosen menyajikan materi lewat ceramah dan diskusi - Dosen membagi mahasiswa dalam 3-5 orang - Mahasiswa membahas topik yang diberikan dan mempresentasikan di kelas - Dosen memberikan komentar terhadap materi dan cara presentasi C. Kegiatan Akhir : Dosen memberikan penekanan ulang terhadap materi yang masih [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 15

16 belum jelas dan memberikan tugas kelompok yang dikumpulkan pada pertemuan selanjutnya VII. VIII. Alat/Bahan/Sumber Belajar: A. Alat/Media : LCD, Laptop, whiteboard B. Bahan/Sumber Belajar : 1. Heragu, S., 1997, Facilities Design, PWS Publishing Co., Boston, MA. 2. Tompkins, et al, 1996, Facilities Planning, John Wiley & Sons, INC, New York. Penilaian: A. Teknik dan instrumen penilaian : 1. Diskusi (dinilai) 2. Tugas kelompok 3. Buat model matematika untuk mencari urutan mesin (secara horozontal/single row) yang meminimalkan total ongkos transportasi, jika jarak antar mesin 2 meter dan diketahui matrik frekuensi serta panjang tiap mesin adalah sebagai berikut: panjang (m) fij= B. Kriteria Penilaian : NT = 20 % AD + 40% TR + 40% TT Keterangan AD : Aktif Diskusi TR : Tugas (Kelompok) TT : Tes Tertulis NT : Nilai Total [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 16

17 RENCANA MUTU PEMBELAJARAN Nama Dosen : Ida Nursanti, ST. Program Studi : Teknik Industri Kode Mata Kuliah : TKI-310 Nama Mata Kuliah : Perancangan Tata Letak Fasilitas Jumlah SKS : 2 Semester : VI Pokok Bahasan : Algoritma dasar dalam optimasi perancangan Alokasi Waktu : 200 menit Pertemuan ke : 11 & 12 I. Standar Kompetensi Mahasiswa dapat memanfaatkan data produk, proses, dan marketing dalam merancang pabrik sehingga total ongkos transportasi minimal, kualitas produk meningkat, serta keselamatan operator dapat terjamin. II. III. IV. Kompetensi Dasar: 1. Menjelaskan algoritma dasar dalam optimasi perancangan: algoritma konstruksi, perbaikan dan hibrid 2. Mengembangkan layout dengan algoritma konstruksi, perbaikan dan hibrid Indikator: Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: Menjelaskan definisi algoritma dasar dalam optimasi perancangan Menjelaskan tahapan metode: algoritma konstruksi, perbaikan dan hibrid Mengembangkan layout dengan metode-metode tersebut Materi Ajar: 1. Konsep algoritma dasar dalam optimasi perancangan 2. Algoritma konstruksi: algoritma Modified Spanning Tree (MST) dan CORELAP 3. Algoritma perbaikan: algoritma 2-Opt, algoritma 3-Opt dan CRAFT 4. Algoritma hybrid: BLOCPLAN V. Metode/Strategi Pembelajaran: ceramah dan diskusi materi, tugas kelompok VI. Tahap Pembelajaran: A. Kegiatan Awal : Dosen menjelaskan garis besar materi yang akan dibahas dalam pertemuan B. Kegiatan Inti : - Dosen menyajikan materi lewat ceramah dan diskusi - Dosen membagi mahasiswa dalam 3-5 orang - Mahasiswa membahas topik yang diberikan dan mempresentasikan [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 17

18 di kelas - Dosen memberikan komentar terhadap materi dan cara presentasi C. Kegiatan Akhir : Dosen memberikan penekanan ulang terhadap materi yang masih belum jelas dan memberikan tugas kelompok yang dikumpulkan pada pertemuan selanjutnya VII. VIII. Alat/Bahan/Sumber Belajar: A. Alat/Media : LCD, Laptop, whiteboard B. Bahan/Sumber Belajar : 1. Heragu, S., 1997, Facilities Design, PWS Publishing Co., Boston, MA. 2. Tompkins, et al, 1996, Facilities Planning, John Wiley & Sons, INC, New York. Penilaian: A. Teknik dan instrumen penilaian : 1. Diskusi (dinilai) 2. Tugas kelompok 3. Tentukan urutan mesin dengan algoritma MST jika diketahui jarak antar mesin adalah 2, matrik frekuensi perpindahan dan panjang mesin sebagai berikut sebagai berikut: panjang mesin 1 # # [fij]= # # # # 10 B. Kriteria Penilaian : NT = 20 % AD + 40% TR + 40% TT Keterangan AD : Aktif Diskusi TR : Tugas (Kelompok) TT : Tes Tertulis NT : Nilai Total [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 18

19 RENCANA MUTU PEMBELAJARAN Nama Dosen : Ida Nursanti, ST. Program Studi : Teknik Industri Kode Mata Kuliah : TKI-310 Nama Mata Kuliah : Perancangan Tata Letak Fasilitas Jumlah SKS : 2 Semester : VI Pokok Bahasan : Material Handling dan Layout Gudang Alokasi Waktu : 100 menit Pertemuan ke : 13 I. Standar Kompetensi Mahasiswa dapat memanfaatkan data produk, proses, dan marketing dalam merancang pabrik sehingga total ongkos transportasi minimal, kualitas produk meningkat, serta keselamatan operator dapat terjamin. II. III. IV. Kompetensi Dasar: 1. Merancang sistem Material Handling dengan tepat 2. Menjelaskan fungsi dan aliran gudang 3. Merancang layout gudang Indikator: Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: 1. Menjelaskan gambaran, prinsip, sistem desain dan peralatan-peralatan Material Handling 2. Menjelaskan misi dan fungsi dari suatu gudang 3. Menjelaskan tahapan merancang layout gudang Materi Ajar: 1. Material Handling 2. Layout Gudang V. Metode/Strategi Pembelajaran: ceramah dan diskusi materi, presentasi makalah VI. Tahap Pembelajaran: A. Kegiatan Awal : Dosen menjelaskan garis besar materi yang akan dibahas dalam pertemuan B. Kegiatan Inti : - Dosen menyajikan materi lewat ceramah dan diskusi - Dosen membagi mahasiswa dalam 3-5 orang - Mahasiswa membahas makalah dan mempresentasikan di kelas - Dosen memberikan komentar terhadap materi dan cara presentasi C. Kegiatan Akhir : Dosen memberikan penekanan ulang terhadap materi yang masih [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 19

20 belum jelas dan memberikan tugas kelompok yang dikumpulkan pada pertemuan selanjutnya VII. VIII. Alat/Bahan/Sumber Belajar: A. Alat/Media : LCD, Laptop, whiteboard B. Bahan/Sumber Belajar : 1. Heragu, S., 1997, Facilities Design, PWS Publishing Co., Boston, MA. 2. Meyer, Fred E., 1993, Plant Layout and Material Handling, Prentice Hall,New Jersey. 3. Tompkins, et al, 1996, Facilities Planning, John Wiley & Sons, INC, New York. Penilaian: A. Teknik dan instrumen penilaian : 1. Diskusi (dinilai) 2. Tugas kelompok 3. Sebutkan peralatan-peralatan material handling, beserta penggunaannya! 4. Jelaskan fungsi dari gudang! B. Kriteria Penilaian : NT = 20 % AD + 40% TR + 40% TT Keterangan AD : Aktif Diskusi TR : Tugas (Kelompok) TT : Tes Tertulis NT : Nilai Total [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 20

21 RENCANA MUTU PEMBELAJARAN Nama Dosen : Ida Nursanti, ST. Program Studi : Teknik Industri Kode Mata Kuliah : TKI-310 Nama Mata Kuliah : Perancangan Tata Letak Fasilitas Jumlah SKS : 2 Semester : VI Pokok Bahasan : Topik-topik perkembangan layout modern Alokasi Waktu : 100 menit Pertemuan ke : 14 I. Standar Kompetensi Mahasiswa dapat memanfaatkan data produk, proses, dan marketing dalam merancang pabrik sehingga total ongkos transportasi minimal, kualitas produk meningkat, serta keselamatan operator dapat terjamin. II. Kompetensi Dasar: 1. Memahami topik-topik perkembangan layout modern 2. Membuat Virtual Celular Layout dan Distributed Layout III. Indikator: Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat: 1. Menjelaskan perkembangan layout modern 2. Menjelaskan Virtual Celular Layout dan Distributed Layout IV. Materi Ajar: Topik-topik perkembangan layout modern: Virtual Celular Layout dan Distributed Layout V. Metode/Strategi Pembelajaran: ceramah dan diskusi materi, presentasi makalah VI. Tahap Pembelajaran: A. Kegiatan Awal : Dosen menjelaskan garis besar materi yang akan dibahas dalam pertemuan B. Kegiatan Inti : - Dosen menyajikan materi lewat ceramah dan diskusi - Dosen membagi mahasiswa dalam 3-5 orang - Mahasiswa membahas makalah dan mempresentasikan di kelas - Dosen memberikan komentar terhadap materi dan cara presentasi C. Kegiatan Akhir : Dosen memberikan penekanan ulang terhadap materi yang masih belum jelas dan memberikan tugas kelompok yang dikumpulkan pada pertemuan selanjutnya [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 21

22 VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar: A. Alat/Media : LCD, Laptop, whiteboard B. Bahan/Sumber Belajar : 1. Boyd, M.R., Distributed Layout Management, Principal Engineer Information and Communication Systems The Church of Jesus Christ of Latter-Day Saints, Formerly Software Architect Sungard Higher Education 2. Momden, G. and Slomp, J., The Operation of Virtual Manufacturing Cells in Various Physical Layout Situations, University of Groningen. VIII. Penilaian: A. Teknik dan instrumen penilaian : 1. Diskusi (dinilai) 2. Tugas kelompok 3. Jelaskan konsep tata letak selular maya! B. Kriteria Penilaian : NT = 20 % AD + 40% TR + 40% TT Keterangan AD : Aktif Diskusi TR : Tugas (Kelompok) TT : Tes Tertulis NT : Nilai Total [TKI-310] Perancangan Tata Letak Fasilitas 22

TIN314 Perancangan Tata Letak Fasilitas. h t t p : / / t a u f i q u r r a c h m a n. w e b l o g. e s a u n g g u l. a c. i d

TIN314 Perancangan Tata Letak Fasilitas. h t t p : / / t a u f i q u r r a c h m a n. w e b l o g. e s a u n g g u l. a c. i d 1 TIN314 Perancangan Tata Letak Fasilitas Detail Mata Kuliah 2 Kode TIN314 Nama Perancangan Tata Letak Fasilitas Bobot 3 sks 6623 - Taufiqur Rachman 1 Deskripsi 3 Mata Kuliah Perancangan dan Tata Letak
