PENERAPAN MODEL ROLE PLAYING

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENERAPAN MODEL ROLE PLAYING"

Transkripsi

1 PENERAPAN MODEL ROLE PLAYING PADA MATERI PERAN TOKOH PROKLAMASI KEMERDEKAAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SD 2 BLIMBING KIDUL KALIWUNGU KUDUS Oleh AMANDA ARIESTA PRIHARTINI NIM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2014 i

2 ii

3 PENERAPAN MODEL ROLE PLAYING PADA MATERI PERAN TOKOH PROKLAMASI KEMERDEKAAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SD 2 BLIMBING KIDUL KALIWUNGU KUDUS SKRIPSI Diajukan kepada Universitas Muria Kudus untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pendidikan Guru Sekolah Dasar Oleh AMANDA ARIESTA PRIHARTINI NIM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2014 iii

4 MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO Tanpa terus menerus tumbuh dan berkembang, kata-kata seperti kemajuan, prestasi, dan sukses tak punya arti apa-apa. (Benyamin Franklin) Hiduplah seperti pohon kayu yang lebat buahnya; hidup di tepi jalan dan dilempari orang dengan batu, tetapi dibalas dengan buah. (Cofusius) Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan. Maka apabila kamu telah selesai (dari suatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain. (Q.S Al-Insyirah 6-7) PERSEMBAHAN Skripsi ini bukanlah bukti atas puncak prestasiku, bukan pula bukti atas puncak keberhasilanku, melainkan salah satu pencapaian dari ribuan titik harapan baik yang insyaallah akan ditakdirkan untukku, maka dengan kerendahan hati skripsi ini aku persembahkan bagimu : 1. Orang tuaku tercinta (Bpk. Ir. Sujarwo dan Ibu Dyah Prasetyowati, SH) yang selalu memberi kasih sayang dan dukungan yang tulus kepadaku; 2. Adikku tersayang (Almira Edgina Pertiwi dan Annisa Nur Khanifah) dan Thoha Mu iz Silmi yang selalu menjadi semangat dalam hari-hariku; 3. Sahabat-sahabatku (Altin, Maya dan Mira) yang selalu ada disaat suka dan dukaku; 4. Teman-teman seperjuanganku di PGSD iv

5 HALAMAN PERSETUJUAN Skripsi oleh Nama : AMANDA ARIESTA PRIHARTINI NIM : Judul Skripsi : PENERAPAN MODEL ROLE PLAYING PADA MATERI PERAN TOKOH PROKLAMASI KEMERDEKAAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SD 2 BLIMBING KIDUL KALIWUNGU KUDUS Telah diperiksa dan disetujui untuk diuji. Kudus, 15 Agustus 2014 Pembimbing 1 Dr. MURTONO, M.Pd. NIP Pembimbing 2 IMANIAR PURBASARI, S.Pd, M.Pd. NIDN Mengetahui, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Dekan Dr. SLAMET UTOMO, M.Pd. NIP v

6 LEMBAR PENGESAHAN Proposal Skripsi oleh Amanda Ariesta Prihartini (NIM: ) ini telah dipertahankan di depan Dewan Penguji pada tanggal 08 Mei Kudus, 28 Mei 2014 Dewan Penguji Dr. MURTONO, M.Pd NIP (Ketua) IMANIAR PURBASARI, S.Pd., M.Pd NIDN (Anggota) IKA OKTAVIANTI, S.Pd., M.Pd. NIDN (Anggota) Mengetahui, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Dekan, Dr. SLAMET UTOMO, M.Pd NIP vi

7 PRAKATA Puji syukur peneliti ucapkan atas kehadirat Allah SWT atas rahmat dan hidayah-nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Penerapan Model Role Playing Pada Materi Peran Tokoh Proklamasi Kemerdekaan Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus. ini sebagai salah satu syarat gelar Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar di Universitas Muria Kudus. Skripsi ini dapat tersusun atas dukungan dan bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, peneliti sampaikan terima kasih kepada: 1. Dr. Suparnyo, S.H., M.S. Rektor Universitas Muria Kudus yang telah memberikan kesempatan belajar sebagai mahasiswa. 2. Dr. Slamet Utomo, M. Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muria Kudus yang telah memberikan izin untuk melaksanakan penelitian. 3. Dr. Murtono, M. Pd., Ketua Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Muria Kudus sekaligus Dosen Pembimbing I yang telah memberikan rekomendasi untuk melaksanakan penelitian dan bimbingan serta arahan dalam menyelesaikan skripsi. 4. Imaniar Purbasari, M.Pd., Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, saran, dan dukungan dengan penuh ketelitian yang sangat bermanfaat kepada penulis dalam menyelesaikan penyusunan skripsi ini. 5. Segenap Dosen Penguji yang telah memberikan saran dan bimbingan selama ujian skripsi dan sampai skripsi ini terselesaikan. vii

8 6. Semua Dosen Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Muria Kudus yang telah memberikan ilmu dan keteladanan. 7. Staf Administrasi yang telah memberikan pelayanan dengan baik ketika penulis menyusun skripsi. 8. Murni Hidayati, S.Pd., Kepala SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus yang telah memberikan izin penelitian. 9. Diana Rahmawati, S.Pd.SD., Guru kelas V SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus yang telah memberikan bimbingan dalam pelaksanaan penelitian di sekolah. 10. Seluruh siswa kelas V, guru dan karyawan SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus yang telah membantu dalam pelaksanaan penelitian. 11. Semua pihak yang telah membantu peneliti dalam penulisan skripsi ini yang tidak dapat peneliti sebutkan satu persatu. Peneliti menyadari bahwa dalam penelitian skripsi ini masih terdapat kekurangan. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun sangat peneliti harapkan untuk kesempurnaan skripsi ini. Semoga Skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak. Kudus, 15 Agustus 2014 viii Amanda Ariesta Prihartini NIM

9 ABSTRACT Prihartini, Amanda Ariesta Applying of role playing model at role of independence proclamation figure material to increase result of study fifth grade student SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus. Final project, education of elementary school teacher. Faculty of teacher training and education. Muria Kudus University. Advisor (1): Dr. Murtono, M.Pd. advisor (2): Imaniar Purbasari, M.Pd. Key word: Role playing, study result of social studies, role of independence proclamation figure. This research is done because lowering of study result of social studies in fifth grade student SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus. This matter because of teacher only using discourse and note method so that student not active and do not pay attention about teacher explanation in learning process. The background of this research is. Do applying of role playing can improve learning activity student in social studies, skilled teacher and study result in fifth grade student SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus in role of independence proclamation figure material? The purpose of this research is to describe about increasing of student activity, skilled teacher, and study result student in role of independence proclamation figure material at fifth grade student SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus. Role playing model is learning model as part of simulation that instructed to create event of history, actual events, or even that maybe happened in the future. This learning model focus at ability to play the figure. Kinds of this research is action research that taking place two cycle with planning step, execution of action, perception, and reflection. Data collecting of this research using observation method, interview, test, and documentation. Instrument of this research is guidance of interview, observation sheet and test of study result. Result of the research show that there are complete improvement of study result in social science with role of independence proclamation figure material which the result is significant enough between result of prasiklus (61,05 %) result of cycle I (70 %) and result of cycle II (78,52 %), it is supported by improvement of study result of psikomotoric student from cycle percentage I 58,8 % (enough) becoming 85,44 % (good) in cycle II. There are also improvement of role playing learning management from cycle percentage I 69,16 % (high) becoming 92, 45% (high) at cycle II. The conclusion of this research is using role playing as learning model of role of independence proclamation figure material can increase study result in social studies, study activity student and teacher skill in fifth grade student SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus next. Suggestion that given for all teacher that should use role playing method in social studies learning. ix

10 ABSTRAK Prihartini, Amanda Ariesta Penerapan Model Role Playing pada Materi Peran Tokoh Proklamasi Kemerdekaan untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus. Skripsi. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Muria Kudus. Dosen Pembimbing: (1) Dr. Murtono, M.Pd (2) Imaniar Purbasari, M.Pd. Kata-kunci: Role Playing, Hasil Belajar IPS, Peran Tokoh Proklamasi Kemerdekaan. Penelitian ini dilaksanakan karen rendahnya hasil belajar IPS siswa kelas V SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus. Hal ini dikarenakan guru hanya menggunakan metode ceramah dan mencatat sehingga siswa kurang aktif, dan kurang memperhatikan penjelasan guru dalam proses pembelajaran. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakah penerapan model pembelajaran role playing dapat meningkatkan aktivitas belajar IPS siswa, keterampilan guru, dan hasil belajar siswa kelas V SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus materi peran tokoh proklamasi kemerdekaan? Tujuan penelitian ini adalah untuk mendiskripsikan peningkatan aktivitas siswa, keterampilan guru, dan hasil belajar siswa dalam materi Peran Tokoh Proklamasi Kemerdekaan siswa kelas V SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus. Model Role Playing adalah model pembelajaran sebagai bagian dari simulasi yang diarahkan untuk mengkreasi peristiwa sejarah, mengkreasi peristiwa-peristiwa aktual, atau kejadian-kejadian yang mungkin muncul pada masa mendatang. Model pembelajaran ini lebih terfokus pada kemampuan memerankan tokoh. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas yang berlangsung dalam 2 siklus dengan tahapan perencanaan, pelaksanaan tindakan dan pengamatan, serta refleksi. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode observasi, wawancara, tes, dan dokumentasi. Instrumen dalam penelitian ini antara lain pedoman wawancara, lembar observasi serta tes hasil belajar. Hasil penelitian menunjukkan terdapat peningkatan ketuntasan hasil belajar IPS siswa materi peran tokoh proklamasi kemerdekaan yang cukup signifikan antara hasil prasiklus (61,05%), hasil siklus I (70%) dan hasil siklus II (78,52%), didukung dengan peningkatan hasil belajar psikomotorik siswa dari persentase siklus I 51,83% (Cukup) menjadi 55,51% (Baik) di siklus II. Sedangkan hasil belajar afektif siswa dari persentase siklus I 58,8% (Cukup) menjadi 85,44% (Baik) di siklus II. Pengelolaan pembelajaran Role Playing juga mengalami peningkatan dari persentase siklus I 69,16% (Tinggi) menjadi 92,45% (Tinggi) pada siklus II. Simpulan penelitian ini adalah penggunaan model pembelajaran role playing materi peran tokoh proklamasi kemerdekaan dapat meningkatkan hasil belajar IPS, aktivitas belajar siswa serta keterampilan guru kelas V SD 2 Blimbing x

11 Kidul Kaliwungu Kudus. Selanjutnya, saran yang diberikan yaitu sebaiknya guru dapat menggunakan model pembelajaran role playing dalam pembelajaran IPS. xi

12 DAFTAR ISI Halaman SAMPUL... i LOGO... ii JUDUL... iii MOTTO DAN PERSEMBAHAN... iv LEMBAR PERSETUJUAN... v HALAMAN PENGESAHAN... vi PRAKATA... vii ABSTRACT... ix ABSTRAK... x DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xv DAFTAR DIAGRAM... xvii DAFTAR GAMBAR... xviii DAFTAR BAGAN... xix DAFTAR LAMPIRAN... xx BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Kegunaan Teoritis Kegunaan Praktis Ruang Lingkup Penelitian Definisi Operasional Model Role Playing Peran Tokoh Proklamasi Kemerdekaan Hasil Belajar... 8 BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS TINDAKAN 2.1 Kajian Pustaka Pengertian Model Pembelajaran Model Pembelajaran Role Playing Pengertian Model Pembelajaran Role Playing Tujuan Model Pembelajaran Role Playing Keunggulan Model Pembelajaran Role Playing xii

13 Langkah-langkah Pembelajaran Model Role Playing Hasil Belajar Pengertian Hasil Belajar Faktor-faktor yang Mempengaruhi Hasil Belajar Aktivitas Belajar Keterampilan Guru Pembelajaran IPS SD Pengertian IPS Tujuan dan Pembelajaran IPS di Sekolah Dasar Ruang Lingkup IPS Pokok Bahasan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia Pengertian Proklamasi Pengertian Kemerdekaan Pahlawan Implementasi Model Pembelajaran Role Playing dalam Materi Peran Tokoh Proklamasi Kemerdekaan Penelitian Relevan Kerangka Berpikir Hipotesis Tindakan BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian Setting Penelitian Lokasi Penelitian Waktu Penelitian Subjek Penelitian Variabel Penelitian Variabel Bebas Variabel Terikat Prosedur Penelitian Siklus I Siklus II xiii

14 3.4 Teknik Pengumpulan Data Observasi Wawancara Tes Metode Dokumentasi Validitas dan Reliabilitas Validitas Reliabilitas Teknik Analisis Data Data Kuantitatif Data Kualitatif Indikator Keberhasilan BAB IV HASIL PENELITIAN 4.1 Hasil Pra Siklus Hasil Penelitian Siklus I Tahap Perencanaan Tindakan Tahap Pelaksanaan Tindakan Siklus I Pengamatan Pertemuan Pengamatan Hasil Belajar Siswa (Afektif) Ketarampilan Guru dalam Mengelola Kelas Tahap Refleksi Aktivitas Belajar Siswa Keterampilan Guru Hasil Penelitian Siklus II Tahap Perencanaan Tahap Pelaksanakan Tindakan Siklus II Pengamatan Aktivitas Belajar IPS Siswa Keterampilan Guru dalam Mengelola Kelas Refleksi xiv

15 Aktivitas Belajar Siswa Keterampilan Guru Peningkatan Hasil Belajar BAB V PEMBAHASAN 5.1 Aktivitas Belajar Siswa Keterampilan Guru dalam Mengelola Pembelajaran IPS Hasil Belajar IPS BAB VI SIMPULAN DAN SARAN 6.1 Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xv

16 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 3.1 Kriteria Ketuntasan Minimal Mata Pelajaran IPS Kriteria Penskoran Kriteria Peningkatan Keberhasilan dalam % Nilai Pra Siklus Interval Hasil Belajar Kognitif Pra Siklus Nilai Hasil Tes Siklus I Peningkatan Hasil Belajar Kognitif Siswa Kelas V Interval Peningkatan Hasil Belajar Kognitif Siswa Kelas V Nilai Hasil Pengamatan Aktivitas Belajar Siswa (Afektif) Pertemuan 1 Siklus I Nilai Hasil Pengamatan Aktivitas Belajar Siswa (Afektif) Pertemuan 2 Siklus I Hasil Pengamatan Aktivitas Belajar Psikomotorik Pertemuan 2 Siklus I Nilai Hasil Pengamatan Keterampilan Guru Mengelola Kelas Pertemuan 1 Siklus I Nilai Hasil Pengamatan Keterampilan Guru Mengelola Kelas Pertemuan 2 Siklus I Nilai Tes Siklus II Tabel Interval Peningkatan Hasil Belajar Kognitif Siswa Nilai Hasil Pengamatan Aktivitas Belajar Siswa (Afektif) Pertemuan I Siklus II xvi

17 4.15 Hasil Pengamatan Aktivitas Belajar Siswa (Afektif) Pertemuan 2 Siklus II Hasil Pengamatan Aktivitas Belajar (Psikomotorik) dalam Bermain Peran Siklus II Pertemuan II Nilai Hasil Pengamatan Keterampilan Guru Mengelola Kelas Pertemuan 1 Siklus II Nilai Hasil Pengamatan Keterampilan Guru Mengelola Kelas Pertemuan 2 Siklus II Perbandingan Hasil Pra Siklus sampai Siklus II xvii

18 DAFTAR DIAGRAM Gambar Halaman 4.1 Ketuntasn Hasil Belajar Siswa Pra Siklus Hasil Belajar Pra Siklus Keterangan Hasil Belajar Siswa Siklus I Ketuntasan Hasil Belajar Siklus I Peningkatan Aktivitas Belajar Siswa (Afektif) Siklus I Peningkatan Keterampilan Guru Siklus I Hasil Belajar Siswa Siklus II Ketuntasan Hasil Belajar Siswa Siklus II Perbandingan Ketuntasan Hasil Belajar Siswa Prasiklus sampai Siklus II Peningkatan Aktivitas Belajar Siswa (Afektif) Siklus II Peningkatan Aktivitas Belajar Siswa (Psikomotorik) Siklus I dan Siklus II Peningkatan Keterampilan Guru dalam Mengelola Kelas Siklus II Peningkatan Hasil Belajar IPS Persentase Ketuntasan Belajar Siswa Aktivitas Belajar Siswa (Afektif) Siklus I dan Siklus II Peningkatan Aktivitas Belajar Siswa (Psikomotorik) Siklus I dan Siklus II Peningkatan Keterampilan Guru dalam Mengelola Kelas Siklus I dan Siklus II xviii

19 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 4.1 Tahap 1 Persiapan Peneliti melakukan kegiatan apersepsi Pertemuan 1 Siklus I Tahap 2 Pelaksanaan Peneliti membagikan Peran Pertemuan 1 Siklus I Tahap 3 Guru Tindak Lanjut Peneliti Membagikan LKS Pertemuan 1 Siklus I Peneliti melakukan kegiatan apersepsi Pertemuan 2 Siklus I Tahap 1 Persiapan Pementasan Drama Pertemuan 2 Siklus I Tahap 2 Pelaksanaan bermain peran Pertemuan 2 Siklus I Tahap 3 Tindak Lanjut Diskusi Pertemuan 2 Siklus I Tahap 1 Persiapan Peneliti melakukan kegiatan tanya jawab dengan siswa Pertemuan 1 Siklus II Tahap 2 Peneliti bersama siswa membagi peran tokoh Pertemuan 1 Siklus II Tahap 3 Tindak Lanjut Berdiskusi Pertemuan 1 Siklus II Peneliti Mengajak Siswa Menyanyikan Lagu Hari Merdeka Tahap 1 Persiapan bermain drama Pertemuan 2 Siklus II Tahap 2 Pelaksanaan Drama Pertemuan 2 Siklus II Tahap 3 Tindak Lanjut Diskusi Pertemuan 2 Siklus II xix

20 DAFTAR BAGAN Bagan Halaman 2.1 Kerangka Berpikir Siklus Penelitian Tindakan Kelas xx

21 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1. Pedoman Wawancara Siswa Pra Siklus Pedoman Wawancara Guru Pra Siklus Nilai Uji Pretest Validitas Siklus I Reliabiltas Siklus I Daftar Siswa Kelas V SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus Daftar Nama Pemeran Tokoh Silabus Siklus I RPP Siklus I Materi Siklus I Naskah Bermain Peran LKS Pertemuan I Hasil LKS Siswa Pertemuan I Kisi-kisi Tes Akhir Siklus I Tes Akhir Siklus I Hasil Tes Akhir Siklus I Siswa Kelas I Kunci Jawaban Siklus I Lembar Observasi Aktivitas Guru Pertemuan Lembar Observasi Aktivitas Guru Pertemuan Lembar Psikomotorik Siswa dalam Bermain Peran I xxi

22 21. Lembar Observasi Aktivitas Siswa dalam KBM Lembar Observasi Aktivitas Siswa dalam KBM Siklus II Daftar Siswa Kelas V SD 2 Blimbing Kidul Kaliwungu Kudus Daftar Nama Pemeran Tokoh Silabus Siklus II RPP Siklus II Materi Siklus II Naskah Bermain Peran Siklus II LKS Pertemuan I Hasil Siswa LKS Pertemuan I Validitas Siklus II Reliabiltas Siklus II Kisi-kisi Tes Akhir Siklus II Tes Akhir Siklus II Hasil Tes Siswa Akhir Siklus II Kunci Jawaban Siklus II Lembar Observasi Aktivitas Guru Pertemuan Lembar Observasi Aktivitas Guru Pertemuan Lembar Psikomotorik Siswa dalam Bermain Peran I Lembar Observasi Aktivitas Siswa dalam KBM Lembar Observasi Aktivitas Siswa dalam KBM Pedoman Wawancara Siswa Setelah Penelitian Pedoman Wawancara Guru Setelah Penelitian Surat Penetapan Pembimbing Skripsi Surat Izin Penelitian xxii

23 47. Surat Keterangan Melaksanakan Penelitian Surat Keterangan Selesai Bimbingan Surat Permohonan Ujian Lembar Berita Acara Bimbingan I Lembar Berita Acara Bimbingan II Surat Pernyataan Riwayat Hidup Peneliti Jadwal Pelaksanaan xxiii

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERJUANGAN TOKOH PEJUANG PADA MASA PENJAJAHAN BELANDA DAN JEPANG SISWA KELAS V SDN BANDUNG REJO 01 JEPARA Oleh SITI
