Sebaran Peubah Acak Bersama

dokumen-dokumen yang mirip
Sebaran Peubah Acak Bersama

Peubah acak adalah suatu fungsi dari ruang contoh ke bilangan nyata, f : S R

Dengan demikian, untuk sembarang B = [a, b], maka persamaan (5.1) menjadi

Peubah Acak. Bab 4. Definisi 4.1 Peubah acak adalah suatu fungsi dari ruang contoh ke bilangan nyata, f : S R

(HARAPAN MATEMATIKA) BI5106 Analisis Biostatistik 20 September 2012 Utriweni Mukhaiyar

Catatan Kuliah AK5161 Matematika Keuangan Aktuaria Insure and Invest! Dosen: Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

AK5161 Matematika Keuangan Aktuaria

MINGGU KE-6 VARIABEL RANDOM DAN DISTRIBUSINYA

Contoh Solusi PR 2 Statistika & Probabilitas. 1. Semesta dari kejadian adalah: pemilihan 5 soal dari 10 soal. Jumlah kemungkinannya ( 10 = 252.

AK5161 Matematika Keuangan Aktuaria

Definisi: Nilai harapan/ekspektasi (expected value/expectation) atau ekspektasi dari peubah acak diskrit/kontinu X adalah

Catatan Kuliah AK5161 Matematika Keuangan Aktuaria Insure and Invest! Dosen: Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

Bab 9 Peluang dan Ekspektasi Bersyarat: Harapan Tanpa Syarat

A. Distribusi Gabungan

A. Distribusi Gabungan

Learning Outcomes Sebaran Kontinu Nilai Harapan dan Ragam Beberapa Sebaran Kontinu. Peubah Acak Kontinu. Julio Adisantoso.

BAHAN AJAR STATISTIKA DASAR Matematika STKIP Tuanku Tambusai Bangkinang 3. HARAPAN MATEMATIK

MINGGU KE-8 HARGA HARAPAN DAN BEBERAPA KETAKSAMAAN DALA

BAHAN AJAR STATISTIKA DASAR Matematika STKIP Tuanku Tambusai Bangkinang 3. HARAPAN MATEMATIK

STATISTIK PERTEMUAN VI

STK 203 TEORI STATISTIKA I

MA 2081 STATISTIKA DASAR UTRIWENI MUKHAIYAR 24 FEBRUARI 2011

Catatan Kuliah AK5161 MATEMATIKA KEUANGAN AKTUARIA. Insure and Invest! Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

Peubah Acak dan Distribusi Kontinu

Var X y x E X y. g x y dx. dan varians bersyarat dari Y diberikan X = x dirumuskan sebagai berikut: Var Y x y E Y x. h y x dy

STK511 Analisis Statistika. Pertemuan 3 Sebaran Peluang Peubah Acak

MA3081 STATISTIKA MATEMATIKA We love Statistics

Harapan Matematik (Teori Ekspektasi)

BAHAN AJAR STATISTIKA DASAR Matematika STKIP Tuanku Tambusai Bangkinang 3. HARAPAN MATEMATIK

Learning Outcomes Peubah Acak Fungsi Sebaran Secaran Diskret Nilai Harapan. Peubah Acak. Julio Adisantoso. 13 Maret 2014

Harapan Matematik. Bahan Kuliah II2092 Probabilitas dan Statistik Oleh: Rinaldi Munir Sekolah Teknik Elektro dan Informatika ITB

Catatan Kuliah. MA4181 PENGANTAR PROSES STOKASTIK Smart and Stochastic. disusun oleh Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

BI5106 Analisis Biostatistik 18 September 2012 Utriweni Mukhaiyar

BAB II LANDASAN TEORI

PEUBAH ACAK DAN SEBARANNYA

Catatan Kuliah AK5161 Matematika Keuangan Aktuaria Insure and Invest! Dosen: Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

Pengantar Proses Stokastik

MA4081 PENGANTAR PROSES STOKASTIK Cerdas dan Stokastik

STK 203 TEORI STATISTIKA I

DISTRIBUSI PROBABILITAS

KONSEP DASAR TERKAIT METODE BAYES

HARAPAN MATEMATIK. Nur Hayati, S.ST, MT Yogyakarta, Maret 2016

Peubah Acak (Lanjutan)

Minggu 3 Peluang Bersyarat (Teorema Bayes) Minggu 4 Peubah Acak, Fungsi Peluang, Fungsi Distribusi. Minggu 6 Distribusi Peubah Acak Diskrit (PAD)

Minggu 4-5 Analisis Model MA, AR, ARMA. Minggu 6-7 Model Diagnostik dan Forecasting. Minggu 8-9 Analisi Model ARI, IMA, ARIMA

Pengenalan Copula. Sapto Wahyu Indratno

Bab 8 Fungsi Peluang Bersama: Bersama Kita Berpisah

Bab 7 Ekspektasi dan Fungsi Pembangkit Momen: Cintailah Mean

AK5161 Matematika Keuangan Aktuaria

Minggu 4-5 Analisis Model MA, AR, ARMA. Minggu 6-7 Model Diagnostik dan Forecasting. Minggu 8-9 Analisi Model ARI, IMA, ARIMA

EKSPEKTASI DUA PEUBAH ACAK

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Fungsi Peluang Gabungan

SIFAT-SIFAT INTEGRAL LIPAT

II. LANDASAN TEORI. sementara grafik distribusi F tidak simetrik dan umumnya sedikit positif seperti

Minggu 3 Peluang Bersyarat (Teorema Bayes) Minggu 4 Peubah Acak, Fungsi Peluang, Fungsi Distribusi. Minggu 6 Distribusi Peubah Acak Diskrit (PAD)

= + atau = - 2. TURUNAN 2.1 Definisi Turunan fungsi f adalah fungsi yang nilainya di setiap bilangan sebarang c di dalam D f diberikan oleh

Pertemuan V Konsep Peubah Acak dan Sebaran Peluang (Random Variable Concept and Probability Distribution)

Minggu 1 Review Peubah Acak; Karakteristik Time Series. Minggu 4-6 Model Moving Average (MA), Autoregressive (AR)

Aksioma Peluang. Bab Ruang Contoh

2. Peubah Acak (Random Variable)

I. PENDAHULUAN II. LANDASAN TEORI

Catatan Kuliah. MA4181 Pengantar Proses Stokastik Stochastics: Precise and Prospective. Dosen: Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

MA5181 PROSES STOKASTIK

Minggu 3 Peluang Bersyarat (Teorema Bayes) Minggu 4 Peubah Acak, Fungsi Peluang, Fungsi Distribusi. Minggu 6 Distribusi Peubah Acak Diskrit (PAD)

BAB II LANDASAN TEORI

Catatan Kuliah. MA4181 PENGANTAR PROSES STOKASTIK Smart and Stochastic. disusun oleh Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

KONVOLUSI DISTRIBUSI EKSPONENSIAL DENGAN PARAMETER BERBEDA

Catatan Kuliah MA4081 PENGANTAR PROSES STOKASTIK Orang Pintar Belajar Stokastik. disusun oleh Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

MATERI BAB I RUANG SAMPEL DAN KEJADIAN. A. Pendahuluan Dari jaman dulu sampai sekarang orang sering berhadapan dengan peluang.

Metode Statistika (STK211)

Metode Statistika STK211/ 3(2-3)

DASAR-DASAR ANALISIS MATEMATIKA

Kuis 1 MA5181 Proses Stokastik Precise. Prospective. Tanggal 24 Agustus 2016, Waktu: suka-suka menit Dosen: Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

MA4081 PENGANTAR PROSES STOKASTIK Cerdas dan Stokastik

STK 511 Analisis statistika. Materi 3 Sebaran Peubah Acak

Metode Statistika (STK 211) Pertemuan ke-5

MA4081 PENGANTAR PROSES STOKASTIK Cerdas dan Stokastik

Hendra Gunawan. 25 September 2013

MA 2081 Statistika Dasar Utriweni Mukhaiyar. 11 September 2012

Minggu 3 Peluang Bersyarat (Teorema Bayes) Minggu 4 Peubah Acak, Fungsi Peluang, Fungsi Distribusi. Minggu 6 Distribusi Peubah Acak Diskrit (PAD)

II. TINJAUAN PUSTAKA. Dalam mengkaji penelitian Karakteristik Penduga Parameter Distribusi Log

PEUBAH ACAK DAN DISTRIBUSINYA. MA 2081 Statistika Dasar Utriweni Mukhaiyar

Metode Statistika. Konsep Peubah Acak dan Sebaran Peluang (Random Variable Concept and Probability Distribution)

PEUBAH ACAK DAN DISTRIBUSINYA

Hendra Gunawan. 16 Oktober 2013

25/09/2013. Konsep Peubah Acak. Metode Statistika (STK211) Peubah Acak Diskret. Kuis. Tipe Peubah Acak

DIFERENSIAL TOTAL. 1 Kalkulus Lanjut Blog: aswhat.wordpress.com. dz dx dy x y dx x y dy. dz , ,04 0,65

Pengantar Proses Stokastik

Peluang Bersyarat dan Kejadian Bebas

Catatan Kuliah MA1123 KALKULUS ELEMENTER I BAB III. TURUNAN

STATISTIKA. Muhamad Nursalman Pendilkom/Ilkom UPI

FUNGSI PELUANG GABUNGAN M A P E N G A N T A R S T A T I S T I K A 14 F E B R U A R I 2013 U T R I W E N I M U K H A I Y A R

PEUBAH ACAK DAN. MA 2181 Analisis Data Utriweni Mukhaiyar. 22 Agustus 2011

Pengantar Proses Stokastik

TINJAUAN PUSTAKA Analisis Gerombol

PENGANTAR MODEL PROBABILITAS

Pengantar Statistika Matematik(a)

Kuliah 3: TURUNAN. Indah Yanti

FUNGSI-FUNGSI INVERS

Transkripsi:

Bab 6 Sebaran Peubah Acak Bersama 6. Peubah Acak Ganda Misalnya terdapat suatu tindakan pelemparan sekeping mata uang seimbang sebanyak 3 kali, dan X adalah peubah acak banyaknya sisi muka yang muncul dari 3 lemparan, serta Y adalah peubah acak banyaknya sisi muka yang muncul dari 2 lemparan terakhir. Maka dapat ditentukan X = {0,, 2, 3} dan Y = {0,, 2}. Fungsi massa peluang dari peubah acak X dan Y secara bersama dapat ditentukan sebagai berikut: P [(X, Y ) = (x, y) = f(x, y) = /8 untuk (x, y) = (0, 0), (, 0), (2, 2), (3, 2) 2/8 untuk (x, y) = (, ), (2, ) atau dapat juga disajikan dalam bentuk tabel seperti berikut: Y X 0 2 f X (x) 0 /8 0 0 /8 /8 2/8 0 3/8 2 0 2/8 /8 3/8 3 0 0 /8 /8 f Y (y) 2/8 4/8 2/8 Definisi 6... Peubah acak ganda-n, yaitu (X, X 2,..., X n ) adalah suatu fungsi dari ruang contoh S ke ruang bilangan nyata berdimensi n (R n ), n =, 2, 3,... Definisi 6..2. Ambil peubah acak ganda-2 diskret (X, Y ). Suatu fungsi R 2 ke R berikut: f(x, y) = P [(X, Y ) = (x, y)] untuk (x, y) R 2 disebut fungsi massa peluang (fmp) dari peubah acak ganda-2 (X, Y ) (X, Y ) = {(x, y); f(x, y) > 0}

Julio Adisantoso ILKOM IPB 2 Contoh a. Dari ilustrasi sebelumnya, hitunglah (a) P (X + Y = 2), (b) P (X + Y >, (c) P ( X Y < 2). Definisi 6..3. Nilai harapan dari suatu fungsi dari peubah acak ganda-2 diskret (X, Y ) adalah E[g(X, Y )] = (x,y) (X,Y ) g(x, y)f(x, y) Contoh b. Dari ilustrasi sebelumnya, hitunglah E(XY ). Teorema 6... Ambil peubah acak diskret (X, Y ) dengan fmp f(x, y) untuk (x, y) R 2. (i) Fmp marjinal dari peubah acak X adalah f X (x) = P (X = x) = y {y;f(x,y)>0} (ii) Fmp marjinal dari peubah acak Y adalah f Y (y) = P (Y = y) = x {x;f(x,y)>0} f(x, y), untuk x R f(x, y), untuk y R Contoh c. Dari ilustrasi sebelumnya, tentukan fmp marjinal f X (x) dan f Y (y), serta E[X] dan E[Y ]. Definisi 6..4. Kovarian dari peubah acak diskret (X, Y ) adalah Bila X = Y maka Cov(X, Y ) = E[XY ] E[X]E[Y ]. Cov(X, Y ) = E[X 2 ] (E[X]) 2 = V ar(x). Koefisien korelasi dari peubah acak (X, Y ) adalah ρ(x, Y ) = dan ρ(x, Y ). Cov(X, Y ) V ar(x) V ar(y ) = Cov(X, Y ) V ar(x)v ar(y ). Contoh d. Dari ilustrasi sebelumnya, hitunglah Cov(X, Y ) dan ρ(x, Y ).

Julio Adisantoso ILKOM IPB 3 6.2 Peubah Acak Kontinu Ganda-2 Definisi 6.2.. Ambil peubah acak kontinu ganda-2 (X, Y ). Suatu fungsi f X,Y (x, y) 0 untuk (x, y) R 2 disebut fungsi kepekatan peluang (fkp) bersama dari peubah acak (X, Y ) jika untuk setiap himpunan A R 2 berlaku Bila A = R 2 maka P [(X, Y ) A] = P [(X, Y ) A] = (x,y) R 2f X,Y (x, y)dxdy = Definisi 6.2.2. Fkp marjinal dari peubah acak X adalah f X (x) = Fkp marjinal dari peubah acak Y adalah f Y (y) = (x,y) A f X,Y (x, y)dxdy. f X,Y (x, y)dy, untuk x R f X,Y (x, y)dx, untuk y R. f X,Y (x, y)dxdy =. Contoh 2. Peubah acak kontinu (X, Y ) memiliki fungsi kepekatan peluang sebagai berikut: 4xy untuk 0 < x <, 0 < y < Berapa (a) P (X > Y ), (b) P (Y > X 2 ), (c) P (XY < 2 ), (d) fkp marjinal dari X dan Y? 6.3 Fungsi Sebaran Fungsi sebaran dari peubah acak ganda-2 (X, Y ) adalah: F (x, y) = P [X x Y y], untuk (x, y) R 2 = y x f(u, v) du d v. Contoh 3a. Diketahui fungsi kepekatan peluang bersama peubah acak (X, Y ) sebagai berikut: f(x, y) = Dapatkan fungsi sebaran F (x, y). 4xy untuk 0 < x < 2, 0 < y <

Julio Adisantoso ILKOM IPB 4 Contoh 3b. Diketahui fungsi kepekatan peluang bersama peubah acak (X, Y ) sebagai berikut: f(x, y) = Dapatkan fungsi sebaran F (x, y). untuk 0 < x < 2, 0 < y < x/2 6.4 Peubah Acak Ganda-2 Campuran 6.4. Peubah acak X kontinu, Y diskret Sebagai ilustrasi, misalnya fmp/fkp dari peubah acak (X, Y ) sebagai berikut: Fkp marjinal dari peubah acak X adalah: f X (x) = Fkp marjinal dari peubah acak Y adalah: f Y (y) = /6 untuk 0 < x <, y = 2/6 untuk 0 < x <, y = 2 3/2 untuk 2 < x < 2 2, y = 3 6 + 2 6 = 2 untuk 0 < x < 2 6 + 2 6 + 3 2 = 3 4 untuk 2 < x < 4 untuk < x < 2 2 0 untuk x lainnya 0 6 dx = 6 untuk y = 0 2 6 dx = 2 6 untuk y = 2 2 2 2 3 2 dx = 2 untuk y = 3 0 untuk y lainnya Contoh 4a. Berdasarkan ilustrasi sebelumnya, tentukan (a) Cov(X, Y ) dan (b) ρ(x, Y ). 6.4.2 Peubah acak X diskret, Y kontinu Sebagai ilustrasi, misalnya fmp/fkp dari peubah acak (X, Y ) sebagai berikut: y untuk x =, 0 < y < 2y untuk x = 2, 0 < y < 8y untuk x = 3, 0 < y < 2

Julio Adisantoso ILKOM IPB 5 Fkp marjinal dari peubah acak X adalah: 0 ydy = 2 untuk x = 0 f X (x) = 2 ydy = 4 untuk x = 2 20 8 ydy = 4 untuk x = 3 0 untuk x lainnya Fkp marjinal dari peubah acak Y adalah: f Y (y) = y + 2 y + 8 y = 3 8 y untuk 0 < y < 8 y untuk < y < 2 0 untuk y lainnya Contoh 4b. Berdasarkan ilustrasi sebelumnya, tentukan (a) Cov(X, Y ) dan (b) ρ(x, Y ). 6.5 Sebaran Bersyarat dan Dua Peubah Acak Bebas Definisi 6.5.. Ambil peubah acak ganda-2 (X, Y ) yang diskret atau kontinu dengan fmp/fkp bersama f X,Y (x, y) untuk (x, y) R, serta f X (x) untuk x R dan f Y (y) untuk y R masing-masing sebagai fmp/fkp marjinal dari peubah acak X dan Y. a) Fmp/fkp bersyarat dari peubah acak Y bila diketahui X = x adalah suatu fungsi dari y sebagai berikut: f Y X (y x) = f X,Y (x, y), untuk y R asal f X (x) > 0 f X (x) b) Fmp/fkp bersyarat dari peubah acak X bila diketahui Y = y adalah suatu fungsi dari x sebagai berikut: f X Y (x y) = f X,Y (x, y), untuk x R asal f Y (y) > 0. f Y (y) Dari ilustrasi di awal bab ini, maka fmp bersyarat dari peubah acak Y bila diketahui X = adalah f Y X (y ) = f X,Y (, y) f X () = /8 3/8 = 3, untuk y = 0 2/8 3/8 = 2 3, untuk y = 0, untuk y lainnya dan fmp bersyarat dari peubah acak X bila diketahui X = 3 adalah f Y X (y 3) = f X,Y (3, y) f X (3) = /8 /8 =, untuk y = 2 0, untuk y lainnya

Julio Adisantoso ILKOM IPB 6 Contoh 5a. Peubah acak (X, Y ) kontinu dengan fkp bersama sebagai berikut: 4 (x + 2y), untuk 0 < x < 2, 0 < y < 0, untuk (x, y) lainnya Dapatkan (a) fkp bersyarat dari peubah acak Y bila diketahui X =, (b) fkp bersyarat dari peubah acak X bila diketahui Y = 2 3. Definisi 6.5.2. Ambil peubah acak ganda-2 (X, Y ) yang diskret/kontinu/campuran dengan fmp/fkp bersama f X,Y (x, y) untuk (x, y) R, serta f X (x) untuk x R dan f Y (y) untuk y R masing-masing sebagai fmp/fkp marjinal dari peubah acak X dan Y. Peubah acak X dan peubah acak Y disebut bebas jika f X (x).f Y (y), untuk semua (x, y) R 2. Contoh 5b. Peubah acak (X, Y ) kontinu dengan fkp bersama sebagai berikut: Apakah X dan Y saling bebas? xy, untuk 0 < x < 2, 0 < y < 0, untuk (x, y) lainnya