Ulfa Nurhayani (Universitas Negeri Medan) Abstrak

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS FAKTOR YANG MEMENGARUHI PEMILIHAN KARIR MAHASISWA AKUNTANSI UNTUK MENJADI AKUNTAN PUBLIK (STUDI EMPIRIS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS GUNADARMA

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

PENULISAN ILMIAH. Pengaruh Peranan Pimpinan dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan PT. Katra Yatra (Radio Suara Bekasi 855 AM)

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. dilakukan oleh peneliti yaitu sebagai berikut: suatu keputusan pembelian.

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

Pengaruh Kualitas Pelayanan Karyawan Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Minimarket Indomaret Di Jl.Kemakmuran Depok 2 Tengah

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PUSAT ADMINISTRASI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS INDONESIA

PENGARUH KELOMPOK ACUAN, KESADARAN MEREK, PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL SUZUKI ERTIGA (Studi Kasus Konsumen Sunmotor Jakarta)

Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Komunikasi Internal Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Panti Sosial Bina Remaja Taruna Jaya di Tebet

Andry Wirawan Analisis Pengaruh Produk dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Warung Ayam Monyet.

BAB IV PEMBAHASAN. variabel independen dengan dependen, apakah masing-masing variabel

Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Tingkat Harga Terhadap Peningkatan Penjualan Mie Ayam Keriting Permana di Perumahan Harapan Baru 1

PENGARUH BUDAYA, SOSIAL DAN PRIBADI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL TOYOTA AVANZA

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR KEWIRAUSAHAAN PADA KELAS X SMK PUSPAJATI BULUSPESANTREN KEBUMEN

PENGARUH KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI BEKASI ETIN RAHMAWATI /

PENGARUH SANKSI PERPAJAKAN DAN KESADARAN WAJIB PAJAK MEMBAYAR PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB) DI WILAYAH KPP PRATAMA DEPOK. : Baiq Laxmi Riska Zone

BAB IV HASIL PENELITIAN. transaksi untuk pembelian fashion muslim melalui e-commerce, maka akan. Tabel 4.1 Data responden berdasarkan gender

Pengaruh Media Iklan, Kepercayaan, Kesesuaian Harga dan Kualitas Pelayanan terhadap Keputusan Pembelian Toko Online Zalora

ANALISIS PENGARUH KEPERCAYAAN DAN KESENANGAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (STUDI KASUS TAKSI BLUE BIRD)

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

ARGEN PURNAREZKA EA01

BAB IV HASIL dan PEMBAHASAN. buah. Dari 105 kuesioner yang dikirimkan kepada seluruh

ANALISIS PENGARUH PRODUK, HARGA, PROMOSI DAN TEMPAT TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN RESTORAN RICHEESE FACTORY CABANG DEPOK KELAPA DUA

PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi Kasus pada McDonald s Kelapa Dua Depok)

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN HANDPONE SAMSUNG (STUDY KASUS MAHASISWA UNIVERSITAS GUNADARMA)

PENGARUH TINGKAT PENDIDKAN ORANG TUA DAN GAYA BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMP N 3 WADASLINTANG WONOSOBO

PENGARUH HARGA, KUALITAS PELAYANAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK STOMPING GROUNDS COFFEE

PENGARUH INTELEGENSI DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 6 PURWOREJO

PENGARUH MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN POLITEKNIK LP3I MEDAN

Analisis Pengaruh Kompensasi Langsung Dan Kompensasi tidak Langsung Terhadap Kinerja Karyawan Apartemen Nifarro

PERSEPSI AUDITOR MENGENAI PENGARUH KEAHLIAN, KECERMATAN PROFESIONAL DAN KEPATUHAN PADA KODE ETIK TERHADAP TINGKAT KINERJA AUDITOR

Nama : Bayu Aprian NPM : Pembimbing : Dr. Lies Handrijaningsih, SE., MM

PENGARUH ETIKA PROFESI, PROFESIONALISME, DAN KOMPETENSI AUDITOR TERHADAP PERTIMBANGAN TINGKAT MATERIALITAS AUDIT LAPORAN KEUANGAN

ANALISIS FAKTOR YANG MEMENGARUHI MAHASISWA MEMILIH UNIVERSITAS GUNADARMA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. berkembang dari tahun ke tahun, dan pada tahun 2004 PT. Bank Danamon

BAB IV ANALISIS DATA. telah ada pada pokok bahsan bab awal. Hipotesa penulis adalah : Komunikasi IAIN Sunan Ampel Surabaya.

BAB IV PENGUJIAN. Uji validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat tingkat kevalidan atau

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT BERWIRAUSAHA PADA WIRAUSAHA DI WILAYAH KOTA BOGOR

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Rudi Aditia Hartono Manajemen Ekonomi 2013

Nama : Tri Yuni Rahmawati NPM : Dosen Pembimbing : Sri Rachmawati, SE, MM

Donny Prammono Dosen Pembimbing : Hendri Rahmayani Asri SE, MM

ANALISIS PENGARUH PENDAPATAN. : Silvina Ramadani NPM : Jurusan : Akuntansi Pembimbing : Dr. Prihantoro, SE., MM..

BAB IV. HASIL dan PEMBAHASAN

PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT BANK SYARIAH MANDIRI Tbk CABANG DEPOK. Nama : Septiani Sukma D Kelas : 4EA12 NPM :

Tulus Yulianti Manajemen Ekonomi 2013

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Jumlah populasi dalam penelitian ini adalah 110 responden yang berada di

ANALISIS PENGARUH KESEJAHTERAAN, LINGKUNGAN KERJA DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN HOTEL MELEAWAI

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

: Berkat Kristian Zega NPM : Pembimbing : Anne Dahliawati, SE., MM

BAB IV ANALISIS HASIL PEMBAHASAN

ANALISIS KEPUASAN MAHASISWA PENGGUNA PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS GUNADARMA

BAB IV HASIL PENELITIAN. kecenderungan jawaban responden dari tiap-tiap variabel, baik mengenai

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN ALAM WISATA RESTO. Ahmad Mustakim

Sena Aradea Manajemen Ekonomi 2013

BAB 4 ANALISIS HASIL. Peneliti mengambil 230 responden berjenis kelamin pria dan wanita.

Hubungan Linier Jumlah Penduduk Yang Bekerja dengan Belanja Langsung

: Murdiana Utami NPM : Pembimbing : Prof. Dr. Didin Mukodim

Analisis Pelayanan Klaim Dan Dominasi Dimensi Kualitas Pelayanan Yang Diterima Oleh Nasabah Pemegang Polis PRUhospital.

BAB 4 ANALISIS DAN BAHASAN. Untuk memperoleh data dalam pengujian ini, penulis telah membagikan

BAB IV HASIL PENELITIAN. Syariah Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Sunan. Ampel yang berlokasi di di Jl. A.Yani 117 Surabaya.

Nama : Neneng Badriah NPM : Jurusan : Manajemen Pembimbing : Dr. Harjanto Sutedjo, SSi.MMSi

PENGARUH KUALITAS LAYANAN INTERNET BANKING KLIKBCA TERHADAP KEPUASAN NASABAH

ANALISIS PENGARUH CITRA MEREK, HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SMARTPHONE SAMSUNG

Tiara Puri Yasinta Manajemen Ekonomi 2016 PENGARUH LOKASI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SUSU PADA TOKO LULU KIDS DEPOK

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

Analisis Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Rumah Makan Ayam Bakar Kia-Kila

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. website, uji validitas dan reabilitas, uji asumsi, analisis regresi linear berganda.

PENGARUH BIAYA PROMOSI DAN POTONGAN HARGA TERHADAP VOLUME PENJUALAN MOBIL: STUDI KASUS PADA PT. SERASI AUTO RAYA

ANALISIS PENGARUH FLUKTUASI KURS EURO DAN INFLASI TERHADAP JAKARTA ISLAMIC INDEX DI BURSA EFEK INDONESIA (PERIODE )

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. diperoleh dari penyebaran kuesioner pada konsumen.

LAMPIRAN. Lampiran1 Tabel Nilai-Nilai Dalam Distribusi t

LAMPIRAN LEMBAR KUESIONER. mengisi daftar pernyataan dalam kuesioner ini dengan tujuan sebagai data untuk

PENGARUH BAURAN PEMASARAN PADA KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK KECANTIKAN ORIFLAME

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Lazada Indonesia merupakan top online retailer di Indonesia. Perusahaan

PENGARUH SUMBER BELAJAR, KEMANDIRIAN BELAJAR, STRATEGI PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA SMA NEGERI 8 PURWOREJO

Budhi Darmakusuma. Analisis Pengaruh Waktu Dan Harga terhadap Keputusan Konsumen Dalam Berbelanja Online Melalui Media Kaskus

PENGARUH KONDISI KERJA DAN PROGRAM PELAYANAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PERUSAHAAN AIR MINERAL CLIF KOTA DEPOK

BAB IV ANALISIS DATA A. PENGUJIAN HIPOTESIS

Nama : Nurlita NPM : Pembimbing : Rini Tesniwati,SE.,MM

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 5.1 Karakteristik Responden Penelitian ini dilakukan dengan maksud untuk melihat kuat pengaruh

PENGARUH DIMENSI MOTIVASI TERKADAP KINERJA KARYAWAN PT DUNKINDO LESTASI CABANG MEDAN

ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP HARGA, FASILITAS DAN PELAYANAN PADA YAMIEN 88 CIJANTUNG

PENGARUH PROFESIONALISME AUDITOR dan ETIKA PROFESI TERHADAP PERTIMBANGAN TINGKAT MATERIALITAS

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. kesadaran masyarakat dalam membayar PBB di Desa Kadirejo.

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Iphone di Kalangan Mahasiswa Universitas Gunadarma

Tahun Masuk : a b Jenis Kelamin : a. Laki-Laki b. Perempuan. Umur : a Tahun b Tahun

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Perusahaan didirikan pada tanggal 20 Maret 1958 di Jakarta. Ruang lingkup

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. Perusahaan emiten manufaktur sektor (Consumer Goods Industry) yang

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA ACE HARDWARE DI MARGO CITY DEPOK

PENGARUH PENGANGGURAN, KEMISKINAN DAN PENDIDIKAN TERHADAP PEMBANGUNAN MANUSIA DI PROVINSI DKI JAKARTA PERIODE

UNIVERSITAS GUNADARMA

PENGARUH MOTIVASI DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT PEGADAIAN (PERSERO) CABANG CIBINONG

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB IV PEMBAHASAN DAN HASIL PENGUJIAN

Transkripsi:

Vol. 4 N0.1 Juni 2012 PENGARUH MOTIVASI TERHADAP MINAT MAHASISWA AKUNTANSI UNTUK MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI (PPAk) (STUDI EMPIRIS PADA PERGURUAN TINGGI SWASTA MEDAN) Ulfa Nurhayani (Universitas Negeri Medan) Abstrak Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) adalah pendidikan lanjutan pada pendidikan tinggi untuk mendapatkan gelar profesi akuntan, yang harus dijalani setelah selesai menempuh pendidikan program sarjana atau strata satu (S1) Ilmu Ekonomi pada Jurusan akuntansi (Keputusan Mendiknas RI No.179/U/2001). Pendidikan Profesi Akuntansi bertujuan menghasilkan lulusan yang memiliki keahlian di bidang akuntansi dan memberikan kompentensi keprofesiannya. Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) adalah pendidikan yang harus diikuti oleh semua lulusan jurusan akuntansi dari semua perguruan tinggi, baik negeri maupun swasta yang ingin memperoleh gelar akuntan. Motivasi sangat diperlukan untuk mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) ini, dalam penelitian motivasi dijelaskan oleh motivasi sosial, motivasi karir dan motivasi ekonomi. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa jurusan akuntansi dari tujuh perguruan tinggi swasta di Medan yang terakreditasi B berjumlah 280 mahasiswa, dengan menggunakan metode Stratified Random Sampling selanjutnya terpilih sampel sebanyak 269 mahasiswa dengan tingkat kepercayaan yang diambil sebesar 95%. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi berganda. Uji F digunakan untuk mengetahui pengaruh motivasi sosial, motivasi karir dan motivasi ekonomi secara bersama-sama terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk), dan uji t digunakan untuk mengetahui pengaruh motivasi sosial, motivasi karir dan motivasi ekonomi secara terpisah terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) Hasil analisis yang dilakukan menunjukkan bahwa secara simultan motivasi sosial, motivasi karir dan motivasi ekonomi berpengaruh signifikan terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk). Sedangkan secara parsial motivasi sosial, motivasi karir dan motivasi ekonomi berpengaruh positif terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk). Kata Kunci : Motivasi Sosial, Motivasi Karir, Motivasi Ekonomi, dan Minat Mahasiswa Akuntansi. 59 F E - U N I M E D

I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Akuntansi merupakan salah satu jurusan di fakultas ekonomi yang banyak diminati oleh mahasiswa saat ini. Yuskar dan Benny (2006) menyebutkan bahwa rata-rata mahasiswa memilih jurusan akuntansi, didorong oleh keinginan mereka untuk menjadi profesional di bidang akuntansi. Selain itu mereka juga beranggapan bahwa akuntan dimasa mendatang akan sangat dibutuhkan oleh banyak organisasi dan perusahaan, khususnya di Indonesia. Pemberian gelar akuntan di Indonesia pertama kali didasarkan kepada undang-undang No.34 tahun 1954, yang menyatakan bahwa gelar akuntan diberikan kepada lulusan perguruan tinggi negeri yang ditunjuk pemerintah dan atau perguruan tinggi negeri yang memenuhi syarat untuk menghasilkan akuntan atas proses pendidikannya. Hal ini menimbulkan kesenjangan antara perguruan tinggi negeri dan swasta. Namun status istimewa tersebut telah dihapuskan pada tanggal 31 Agustus 2004 sampai sekarang dan berlaku secara universal pada semua perguruan tinggi yang pernah menelurkan gelar Akuntan sehingga para alumni jurusan akuntansi fakultas ekonomi hanya memperoleh gelar sarjana ekonomi (SE). Pemerintah mengeluarkan kebijakan Surat Keputusan Menteri Pendidikan Nasional No 179/U/2001 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk). Diharapkan akuntan lulusan PPAk akan mempunyai konsep yang kuat dari pendidikan strata satu dan mempunyai keterampilan profesional yang memadai sebagai akuntan. 1.2. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah, maka perumusan masalah dalam penelitian ini adalah : Apakah motivasi sosial, motivasi karir, motivasi ekonomi berpengaruh terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti pendidikan profesi akuntansi (PPAk) baik secara parsial ataupun secara simultan? II. KAJIAN PUSTAKA 2.1. Pengertian Motivasi Motivasi berasal dari kata motif (Motive) yang berarti dorongan, sebab atau alasan seseorang melakukan sesuatu (Djaali, 2008). Oleh karena itu, motivasi dapat berarti suatu kondisi yang mendorong atau menjadi sebab seseorang melakukan suatu perbuatan/kegiatan yang berlangsung secara wajar. 2.2. Motivasi-Motivasi yang Mempengaruhi Minat 60 FE UNIMED

Dalam teori motivasi banyak sekali jenis motivasi yang dikemukakan oleh para ahli. Dalam penelitian ini, peneliti mengambil 3 (tiga) jenis motivasi yaitu : 1. Motivasi Sosial Martameh (1982) menyatakan motivasi sosial motivasi yang mendasari aktivitas yang dilakukan individu dalam reaksinya terhadap orang lain, Jika ia dalam membuat pilihan memperhitungkan akibatnya bagi orang lain. 2. Motivasi Karir Menurut Djaali (2008) karir dapat diartikan sebagai rangkaian sikap dan perilaku yang berhubungan dengan perjalanan kerja seseorang sepanjang kehidupan kerjanya. 3. Motivasi Ekonomi Motivasi ekonomi adalah suatu dorongan yang timbul dari dalam diri seseorang untuk meningkatkan kemampuan pribadinya dalam rangka mencapai penghargaan finansial yang diinginkannya ( Yuskar dan Benny, 2006). 2.3. Pengertian Minat Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (2007) Minat adalah kecendrungan hati yang tinggi terhadap sesuatu atau gairah atau keinginan. Minat merupakan aspek kognitif dari motivasi, atau merupakan gambaran kognitif yang memberikan arah pada suatu tindakan (Franken, 1982). 2.4. Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) adalah pendidikan tambahan pada pendidikan tinggi setelah program sarjana ilmu ekonomi dalam program studi akuntansi berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 179/U/2001 tanggal 21 November 2001 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk). III. METODE PENELITIAN 3.1. Lokasi Penelitian Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan Causal Research yang menarik kesimpulan hubungan sebab akibat antar variabel. Penelitian ini dilakukan di beberapa Perguruan Tinggi Swasta di Medan yang terakreditasi B untuk jurusan akuntansi. 3.2. Populasi dan Sampel Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa jurusan akuntansi reguler pagi semester 6 atau telah mengikuti mata kuliah auditing 1 dan 2 (NPM 2006) dimasing-masing universitas. Total populasi adalah 2.066 Orang. Adapun jumlah responden yang direncanakan menjadi sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 280 sampel, dan dibagi 40 sampel pada masing-masing Universitas. Tipe desain pengambilan sampel adalah dengan menggunakan Stratified Random Sampling. 61 FE UNIMED

3.3. Jenis dan Tekhnik Pengumpulan Data Jenis data yang dibutuhkan adalah data primer dan jenis penelitian ini adalah kuantitatif berupa hasil jawaban responden yang dipeoleh dari para mahasiswa akuntansi dari masing-masing universitas. Prosedur pengambilan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menyebarkan kuisioner secara langsung. 3.4. Defenisi operasional dan skala Pengukuran variabel Untuk pengujian hipotesis variabel penelitian ini adalah sbb: Tabel 3.1. Skala Pengukuran Variabel Variabel Independen: 1. Motivasi Sosial Defenisi Operasional Motivasi yang mendasari aktivitas yang dilakukan individu dalam reaksinya terhadap orang lain. Indikator 1. Keinginan mengungguli orang lain. 2. Umpan balik terhadap prestasi. 3. Menyukai hal-hal menantang 4. Motivasi bukan hanya untuk uang dan kekuasaan. 5. Keinginan bergaul dengan orang lain. 6. kebutuhan persahabatan yang lebih banyak. 7. Senang bekerja sama dengan orang lain. 8. Keinginan memiliki pengaruh terhadap orang lain. 9. Menyukai situasi kompetitif dan berorientasi status. 10. Keinginan medapatkan prestise. Skala Pengukura n Interval 2. Motivasi Karir. Rangkaian sikap dan perilaku yang berhubungan dengan perjalanan kerja seseorang sepanjang kehidupan kerjanya. 1. Keinginan prestasi dalam dunia kerja. 2. Keinginan untuk memperdalam keahlian akuntansi. 3. Tertantang untuk meningkatkan karir. 4. Keinginan akan jabatan yang lebih tinggi. 5. Ingin diakui. 6. Kecekatan dalam menyelesaikan pekerjaan. 7. Situasi yang menuntut tanggung jawab. 8. Mendapatkan pengetahuan yang lebih. 9. Bekerja dengan tujuan yang realistis. 10. Pengembangan karir yang lebih Interval 62 FE UNIMED

tinggi. 3. Motivasi Ekonomi. Dependen: Minat Suatu dorongan yang timbul dari dalam diri seseorang untuk meningkatkan kemampuan pribadinya dalam rangka mencapai penghargaan finansial yang diinginkannya. Kecendrungan hati yang tinggi terhadap sesuatu atau gairah atau keinginan 1. Peningkatan ekonomi keluarga. 2. Keinginan membantu keluarga. 3. Mendapatkan sesuatu yang bermanfaat. 4. Pengumpulan kekayaan. 5. Keluar dari kesulitan ekonomi. 6. Kehidupan yang layak. 7. Peningkatan taraf hidup. 8. Kepemilikan akan sesuatu yang berharga. 9. Mendapatkan uang yang banyak. 10. Keinginan untuk berbuat sosial. 1. Minat yang tinggi 2. Keinginan lebih maju dari orang lain. 3. Memiliki keterampilan yang tinggi. 4. Mendapatkan gelar yang lebih tinggi. 5. Lebih diakui di masyarakat. 6. Peningkatan pengalaman. 7. Keinginan berkembang. 8. Pantang mundur. 9. Keterkaitan Dana. 10. Anggapan menjadi lebih baik dengan PPAk. Interval Interval 3.5. Teknik analisa data Teknik analisa data yang digunakan dalam peelitian ini adalah tekhnik kuantitatif dengan alat uji statistik. Pengujian dan analisis data dilakukan dalam beberapa tahapan sebagai berikut: Uji kualitas data mencakup uji intrumen penelitian dengan uj ipilot test, kemudian uji validitas dengan melakukan korelasi antar skor butir pertanyaan dengan total skor konstruk atau variabel. Uji hipotesis dengan model uji t. Uji Hipotesis 63 FE UNIMED

Analisis data dalam penelitian ini dilakukan dengan bantuan program komputer, yaitu program SPSS (Statistical Package For Social Science). Berikut adalah model penelitian yang digunakan : Y= a+b1x1 + b2x2 +b3x3+ e Dengan : Y : Minat a : Konstanta b1, b2, b3 : Koefisien regresi X1 : Motivasi Sosial X2 : Motivasi Karir X3 : Motivasi Ekonomi e : Error (Variabel yang tidak diteliti) IV. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1.Deskripsi Responden Untuk tekhnik tabulasi data digunakan program aplikasi Microsof excel dan untuk tekhnik pengolahan/analisis data digunakan program aplikasi Software Statistical Program For Social Science (SPSS). Penelitian ini melakukan penyebaran kuisioner sebagai berikut : Tabel 4.1. Jumlah Kuesioner Sumber Data Jumlah Persentase Jumlah kuesioner yang disebar 280 100% Jumlah kuesioner yang tidak 11 3,93 kembali Jumlah kuesioner yang kembali 269 96,07 Jumlah kuesioner yang dapat diolah 269 100% Hasil Analisis Korelasi Berganda Tabel 4.2. Koefisien Determinasi Hipotesis Model Summary b Model R Adjusted R Square Square R Std. Error of the Estimate 1.548 a.300.292 3.12469 a. Predictors: (Constant), Eko, Sos, Kar b. Dependent Variable: Minat Tabel 4.2 di atas memperlihatkan bahwa nilai Adjust R 2 sebesar 0.292 atau 29.2%. Hal ini menunjukkan bahwa persentase sumbangan pengaruh variabel 64 FE UNIMED

independen motivasi sosial, motivasi karir dan motivasi ekonomi terhadap minat sebesar nilai Coefisien Determinasi yang ada, yaitu 29.2 %. Sedangkan sisanya sebesar 70.8% dipengaruhi atau dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model penelitian ini. Hasil Uji Multikolinearitas Tabel 4.3. Hasil Uji Multikolinearitas Model 1 (Constant) Collinearity Statistics Tolerance VIF Sos.769 1.300 Kar.661 1.513 Eko.808 1.238 4.2.Hasil Uji Hipotesis Hasil perhitungan model regresi berganda untuk pengujian hipotesis Hasil Pengujian Persamaan Regresi Tabel 4.4. Uji t atau Uji Parsial Hipotesis Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients Model B Std. Error Beta T Sig. 1 (Constant) 10.569 2.110 5.010.000 Sos.190.066.168 2.873.004 Kar.320.064.318 5.029.000 Eko.165.045.210 3.673.000 a. Dependent Variable: Minat Secara matematis pengaruh parsial motivasi yang dijelaskan melalui motivasi sosial, motivasi karir dan motivasi ekonomi terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti PPAk diinterprestasikan melalui persamaan regresi linier berganda sebagai berikut : Y = 10,596 + 0,190Mot.Sos + 0,320Mot.Kar + 0,165Mot.Eko + e Hasil uji hipotesis yang dilakukan menunjukkan bahwa baik secara simultan maupun secara parsial motivasi yang dijelaskan melalui motivasi sosial, motivasi karir dan motivasi ekonomi berpengaruh terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk), maka pengujian dapat disimpulkan pada tabel 4.5. di bawah ini : 65 FE UNIMED

Tabel 4.5. Hasil uji Hipotesis Variabel P Kesimpulan Pengaruh X1 = Motivasi Sosial.004 Diterima Positif, Signifikan X2 = Motivasi Karir.000 Diterima Positif, Signifikan X3 = Motivasi Ekonomi.000 Diterima Positif, Signifikan Hasil Uji Hipotesis yang dilakukan menunjukkan bahwa baiks ecara simultan maupun secara parsial motivasi yang dijelaskan melalui motivasi sosial, motivasi karir dan momtivasi ekonomi berpengaruh terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti Pendidikan Profesi akuntansi (PPAk) 4.3.Uji ANOVA atau F Test atau Uji Simultan Untuk menguji apakah parameter koefisien Adjust R 2 signifikan atau tidak maka dilakukan pengujian dengan bantuan alat uji statistik metode Fisher (Uji F) dengan tingkat keyakinan (confident level) sebesasr 95%. Kriteria pengujian adalah dengan melihat probabilitasnya, jika probabilitas < dari taraf signifikan (α 0,05), maka model diterima. Uji F dapat dilihat sebagai berikut : Tabel 4.6. Uji F atau Uji Simultan Hipotesis Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 1110.052 3 370.017 37.897.000 a Residual 2587.376 265 9.764 Total 3697.428 268 a. Predictors: (Constant), Eko, Sos, Kar b. Dependent Variable: Minat Dari hasil uji ANOVA atau F Test di atas, didapat F hitung sebesar 37,897 dengan tingkat signifikan 0,000. Berhubung karena probabilitas 0,000 jauh lebih kecil dari alpha 0,05 yang telah ditetapkan, maka dapat dikatakan bahwa variabel motivasi sosial, motivasi karir dan motivasi ekonomi secara bersama-sama berpengaruh terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk). V. KESIMPULAN Berdasarkan hasil analisis maka dapat disimpulkan : 1. Secara simultan, motivasi sosial, motivasi karir dan motivasi ekonomi mempunyai pengaruh terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk). 66 FE UNIMED

2. Secara parsial, tiga komponen motivasi masing-masing berpengaruh positif terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk). DAFTAR PUSTAKA Djaali, H, 2008. Psikologi Pendidikan. Penerbit Bumi Aksara, Jakarta. Drever,1988. Motivasi Ekonomi. Jurnal Online, http://www.bambomediaonnet.com diakses 15 April 2008 Franken, 1982. Minat dan Aktivitas Mahasiswa Baru. Jurnal Online. http://www.index.com di akses 15 April 2008. Ghozali, Imam, 2005. Aplikasi Analisis Multivariate dengan SPSS, Universitas Diponegoro, Semarang. Harahap, Sofyan Syafri, 1991. Auditing kontemporer. Penerbit Erlangga, Jakarta..2007. Teori Akuntansi. Penerbit PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta. Hurlock, 1995. Tinjauan Tentang Minat Belajar Siswa. Artikel. http://www.smart Economic.Com. di akses 27 Oktober 2008. IAI, 2009. Panduan Penyelenggaraan Pendidikan Profesi Akuntansi. Jakarta : IAI Kartono, Kartini, 1990. Menyiapkan dan Memandu Karir. Penerbit CV Rajawali, Jakarta. Kuncoro, Mudrajat, 2003. Metode Riset untuk Bisnis dan Ekonomi. Erlangga, Jakarta. Martameh, Mulyani Sri, 1982. Motivasi Sosial. Universitas Gajah Madah, Yogyakarta. TENTANG PENULIS Ulfa Nurhayani, SE, M.Si : adalah Dosen Muda pada Program Studi Pendidikan Akuntansi, FE- UNIMED. Pendidikan S1 FE UMSU dan S2 Pasca Sarjana USU. 67 FE UNIMED