EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh. Ika Febriyani

SKRIPSI. untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Dewi Ratnawati

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SEKOLAH DASAR

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEADS TOGETHER

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA SEKOLAH DASAR

PENGARUH PENERAPAN METODE TEAMS GAMES TOURNAMENT BERBANTUAN PERMAINAN DADU TERHADAP HASIL BELAJAR IPA KELAS 3 SDN LEMAHIRENG 02 BAWEN

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Supriadi

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Yuli Astutik

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Endriyani Esti Fatimah NIM:

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Tri Wahyu Marisa

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Pangestuti NIM:

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Yahya Jaka Supriyatno

SKRIPSI. Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Miftah Rosyadi NIM

SKRIPSI. Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PENEMUAN TERBIMBING (GUIDED DISCOVERY)

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI)

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLES NON EXAMPLES

oleh Aleng

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh Christiana

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN METODE EKSPERIMEN DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI SALATIGA 09

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Yupensius

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN PEMECAHAN MASALAH DAN INQUIRY

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT (NUMBERED HEADS TOGETHER) TERHADAP HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SD SALATIGA

HALAMAN JUDUL PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

PENGARUH PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN MIND MAPPING

METODEE SKRIPSI. oleh Lita Riswiarti

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar sarjana pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Lia Luthfi Marwandari NIM

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER

SKRIPSI. Untuk memenuhi salah satu persyaratan guna Memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

PERBEDAAN PENGARUH METODE PENEMUAN TERBIMBING DAN METODE GROUP INVESTIGATION

PENGARUH PENGGUNAAN METODE SCRAMBLE

SKRIPSI. untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh EVA AGUSTINA NIM :

Oleh Dedi Yusuf SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI. Disusun Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Prisky Chitika

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME) TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SEKOLAH DASAR SKRIPSI

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Bingah Ariyanti

PENGARUH PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN DALAM PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SD N 1 TLOGOPUCANG

PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DIANTARA SISWA YANG DIAJAR MENGGUNAKAN MODEL COOPERATIF LEARNING

SEMESTER II TAHUN AJARAN 2011/2012 SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan Gelar Sarjana Pendidikan. Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh.

HALAMAN JUDUL SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Ema Darliyah

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh Sebastianus Herdianto

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Skripsi Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh ANDHIKA IMAM KARTOMO

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Gelar Sarjana Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Julius

PENGARUH PENGGUNAAN METODE DISCOVERY

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING

PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING

PERBEDAAN PENGARUH ANTARA PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Vita Permata Sari

Oleh Purwoningsih

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

PERBEDAAN PENGARUH ANTARA PENGGUNAAN MAKE A MATCH

UPAYA MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh DENY RISNANTO

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Sekolah Dasar pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. Untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh IDA AGUSTINA

oleh Pradini Putri Panilih NIM :

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh. Tri Widayati NIM :

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan penulisan skripsi pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh ELOK PUJI ESTIKASARI

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN AFEKTIF PADA MATA PELAJARAN IPA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT)

PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V MENGGUNAKAN TEORI DIENES DALAM MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE JIGSAW DENGAN MODEL MEKANISTIK

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

S K R I P S I. Disusun Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Sri Hartati

PERBEDAAN GAYA BELAJAR ANTARA SISWA LAKI-LAKI DAN PEREMPUAN DALAM BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS VIII SMP KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER

SKRIPSI. untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Imanuel Nugroho Puji Hartono

SKRIPSI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh IKNASIUS NIM:

Pengaruh Media Kartu Bilangan ARIF Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas 1 SD Negeri 3 Tuntang Tahun Ajaran 2012/2013

SKRIPSI. Untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA MACROMEDIA FLASH 8

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA VCD PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SD NEGERI SIDOREJO LOR 07 SEMESTER II TAHUN PELAJARAN 2011/ 2012

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN METODE INDEX CARD MATCH

SKRIPSI. Untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana.

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada. Universitas Kristen Satya Wacana. Salatiga. Oleh ANDRIYANTO

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Wahyu Tri Jadmoko NIM :

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi S1 Pendidikan Matematika. Oleh LINDA NUGRAHANI

ARDIANI WIDYA ANGGRAENI

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana.

SKRIPSI untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh.

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN METODE INVESTIGASI KELOMPOK DALAM PEMBELAJARAN IPA DI KELAS V SD IMBAS GUGUS IMAM BONJOL SALATIGA SEMESTER II TAHUN AJARAN

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai Gelar Sarjana. Pendidikan Program Studi S1 Pendidikan Matematika. Oleh RIDWAN PRIHANTONO

PROGRAM STUDI S-1 PEDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS 5 SD MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Samuel Desada

PECALUNGAN KABUPATEN BATANG SEMESTER I /

PENGARUH PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN MAKE A MATCH

PROGRAM SI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR UNIVERSTAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA KELAS IV

Transkripsi:

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR KANISIUS JIMBARAN KECAMATAN BANDUNGAN KABUPATEN SEMARANG JAWA TENGAH TAHUN PELAJARAN 2011/2012 SKRIPSI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga Oleh Agata Asther Christinaningsih 292008166 PROGRAM STUDI SI PGSD FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012 i

ABSTRAK Asther Christinaningsih Agata. 2012. Efektivitas Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together (NHT) Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Kanisius Jimbaran Kecamatan Bandungan Kabupaten Semarang Jawa Tengah Tahun Pelajaran 2011/2012. Program studi PGSD Universitas Kristen Satya Wacana. Salatiga. Dra. Entri Sulistari, M.Si. Kata Kunci: Efektivitas, Model Pembelajaran Kooperatif, Numbered Head Together (NHT) dan Hasil Belajar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Efektivitas penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Head Together (NHT) terhadap hasil belajar matematika siswa kelas IV Sekolah Dasar Kanisius Jimbaran Kecamatan Bandungan Kabupaten Semarang Jawa Tengah Tahun Pelajaran 2011/2012 yang dilihat dari adanya perbedaan rata-rata pretest dan posttest. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen jenis Pre-Experimental dengan variabel terikat hasil belajar matematika dan variabel bebasnya adalah model pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together (NHT). Penelitian Pre Eksperimen ini menggunakan desain One-Group Pretest-Posttest Design. Subjek penelitian sebanyak 27 siswa, yaitu 15 siswa laki-laki dan 12 siswa perempuan. Data yang terkumpul dari hasi pretest dan posttest dilakukan uji t dengan bantuan SPSS Windows Version 16. Selanjutnya dicari taraf signifikansi atau probabilitas [Sig.(2-tailed)] dengan α = 0,05 dan menganalisis t hitung dengan mencari t tabel menggunakan Tabel t. Hasil penelitian menunjukkan model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Head Together (NHT) efektif terhadap hasil belajar matematika siswa kelas IV Sekolah Dasar Kanisius Jimbaran Kecamatan Bandungan Kabupaten Semarang Jawa Tengah Tahun Pelajaran 2011/2012. Model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Head Together (NHT) dikatakan efektif dikarenakan terdapat perbedaan rata-rata antara nilai pretest yaitu 60.29 dan posttest yaitu 79.85. Hal ini diperkuat dari hasil signifikasi atau probabilitas 0,05 > 0,000 dan uji beda t hitung lebih besar dari t tabel (16.015> 2.052). Model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Head Together (NHT) perlu diterapkan pada pembelajaran lain. Guru perlu membiasakan ketrampilan bekerja sama siswa melalui pembelajaran kooperatif. Perlu adanya penelitian lebih lanjut sebagai pengembangan dari penelitian ini. ii

iii

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN Motto Berbeda tidak selalu lebih baik, namun yang terbaik selalu berbeda. Bila kita tidak dapat menjadi jalan yang besar, cukuplah kita menjadi jalan setapak yang dapat dilalui orang. Bila kita tidak dapat menjadi matahari, cukuplah kita menjadi lilin yang dapat menerangi sekitar kita. Bila kita tidak dapat berbuat sesuatu untuk orang lain, cukuplah kita berdoa untuknya. Tidak ada tantangan yang terlalu kecil untuk dilalui, demikian pula tidak ada tantangan yang terlalu besar untuk dilewati. Bagaimana akhir hidup tergantung dari bagaimana kita memulai dan menjalani hidup. Persembahan : Skripsi ini penulis persembahkan untuk : Kedua orangtuaku yang selalu menyayangi, menemani, memberi semangat dan mendoakan dengan tulus dan tiada henti. Adikku tersayang. Seseorang yang ada di hati. Sahabat-sahabatku teman-teman PGSD kelas G 2008. Pembaca yang budiman. v

KATA PENGANTAR Penulis panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yesus Kristus yang telah melimpahkan berkat-nya sehingga penulis dapat menyusun skripsi yang berjudul Efektivitas Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together (NHT) Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Kanisius Jimbaran Kecamatan Bandungan Kabupaten Semarang Jawa Tengah Tahun Pelajaran 2011/2012 hingga selesai. Penulisan skripsi ini merupakan sebagian syarat bagi mahasiswa untuk memperoleh gelar sarjana pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Skripsi ini dapat disusun dengan baik atas dukungan dan bantuan dari berbagai pihak maka tidak lupa penulis mengucapkan terimakasih kepada : 1. Dr. Bambang Suteng Sulasmono, M.Si selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana. 2. Herry Sanoto S.Pd, M.Pd selaku Kaprogdi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana dan wali studi kelas G. 3. Dra. Entri Sulistari, M. Si selaku dosen pembimbing yang telah memberikan pengarahan, panduan dan motivasi. 4. Wahyudi S.Pd, M. Pd selaku penguji I yang telah memberikan masukan. 5. Ayah, ibu dan adik yang selalu memberikan dukungan moral, dan material. 6. Prisca Budi Purwantuti, S.Pd selaku Kepala Sekolah Sekolah Dasar Kanisius Jimbaran yang telah memberikan ijin untuk melaksanakan penelitian. vi

7. Antonius Ngadi Susilo selaku guru kelas IV Sekolah Dasar Kanisius Jimbaran yang telah membantu kelancaran selama penelitian. 8. Siswa-siswi Sekolah Dasar Kanisius Jimbaran Kecamatan Bandungan yang turut berpartisipasi dalam pelaksanaan penelitian ini. 9. Vincentius Tri Hardono yang selalu memberi doa, dukungan dan semangat untuk penulis. 10. Romo Nico dan Frater Vincentius Haryanto Sudjatmiko yang selalu menemani penulis dalam doa. 11. Teman-teman SI PGSD angkatan 2008 terutama sahabat-sahabat penulis yang senantiasa berbagi suka dan duka dengan penulis. Demikian skripsi ini penulis susun, semoga bermanfaat bagi semua pihak. Penulis vii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i ABSRTAK... ii SURAT PERNYATAAN...... iii HALAMAN PENGESAHAN... iv HALAMAN PERSEMBAHAN...... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR...... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang Masalah...... 1 1.2 Rumusan Masalah.... 6 1.3 Tujuan Penelitian... 7 1.4 Manfaat Penelitian..... 7 1.4.1 Manfaat Teoritis.. 7 1.4.2 Manfaat Praktis... 8 BAB II KAJIAN PUSTAKA. 9 2.1 Kajian Teori... 9 2.1.1 Efektivitas... 9 2.1.2 Model Pembelajaran... 10 2.1.3 Pembelajaran Kooperatif... 12 2.1.3.1 Pengertian Pembelajaran Kooperatif... 12 2.1.3.2 Elemen-Elemen Dasar Pembelajaran Kooperatif. 14 2.1.3.3 Manfaat Pembelajaran Kooperatif... 19 2.1.3.4 Tujuan Pembelajaran Kooperatif... 19 2.1.3.5 Langkah-Langkah Pembelajaran Kooperatif... 20 viii

2.1.3.6 Kelebihan dan Kelemahan Pembelajaran Kooperatif.. 22 2.1.4 Tipe Numbered Head Together (NHT). 24 2.1.4.1 Langkah-Langkah Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together (NHT).... 25 2.1.5 Hasil Belajar... 30 2.1.6 Hakekat Matematika... 33 2.1.6.1 Pengertian Matematika... 33 2.1.6.2 Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar.... 34 2.2 Kajian Hasil Penelitian Yang Relevan... 35 2.3 Kerangka Berfikir... 36 2.4 Hipotesis Penelitian... 39 BAB III METODE PENELITIAN.. 40 3.1 Jenis dan Tempat Penelitian... 40 3.1.1 Jenis Penelitian.. 40 3.1.2 Desain Penelitian..... 40 3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian... 41 3.2.1 Lokasi Penelitian...... 41 3.2.2.Waktu Penelitian... 42 3.3 Variabel Penelitian.. 42 3.4 Subjek Penelitian... 43 3.5 Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data... 44 3.5.1 Teknik Pengumpulan Data... 44 3.5.1.1 Tes... 44 3.5.1.2 Observasi...... 44 3.5.1.3.Dokumentasi... 45 3.5.2 Instrumen Pengumpulan Data.... 45 3.5.2.1 Uji Prasyarat Instrumen Penelitian... 45 3.5.2.1.1 Uji Validitas Instrumen...... 46 ix

3.5.2.1.2 Uji Reliabilitas Instrumen 51 3.5.2.1.3 Uji Taraf Kesukaran Soal..... 52 3.6 Teknik Analisis Data..... 56 BAB IV HASIL PENELITIAN... 57 4.1 Gambaran Umum Subjek Pemnelitian... 57 4.2 Analisis Data...... 58 4.2.1 Hasil Analisis Deskriptif Data... 58 4.2.1.1 Hasil Analisis Deskriptif Data Pretest...... 58 4.2.1.2 Hasil Analisis Deskriptif Data Posttest... 62 4.2.2 Uji Normalitas... 66 4.2.3 Hasil Uji Hipotesis...... 67 4.3 Pembahasan Hasil Penelitian...... 71 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN...... 73 5.1 Kesimpulan...... 73 5.2 Saran... 74 DAFTAR PUSTAKA...... 75 x

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Langkah-Langkah Pembelajaran Kooperatif... 21 Tabel 2.2 Langkah-Langkah dalam Menerapkan Pembelajaran Kooperatif tipe Numbered Head Together (NHT)...... 29 Tabel 3.1 Desain Penelitian One Group Pretest-Posttest Design... 41 Tabel 3.2 Hasil Uji Validitas Instrumen Pretest... 47 Tabel 3.3 Butir Kevalidan dan Ketidakvalidan Soal Pretest... 48 Tabel 3.4 Hasil Uji Validitas Instrumen Posttest... 49 Tabel 3.5 Butir Kevalidan dan Ketidakvalidan Soal Posttest... 50 Tabel 3.6 Kriteria Reliabilitas Soal... 51 Tabel 3.7 Hasil Uji Reliabilitas Pretest... 52 Tabel 3.8 Hasil Uji Reliabilitas Posttest... 52 Tabel 3.9 Kriteria Tingkat Kesukaran Item Soal... 54 Tabel 3.10 Hasil Tingkat Kesukaran Soal Pretest... 54 Tabel 3.11 Hasil Tingkat Kesukaran Soal Posttest... 55 Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi Nilai Pretest... 60 Tabel 4.2 Deskriptif Statistik Nilai Pretest... 62 Tabel 4.3 Distribusi Frekuensi Nilai Posttest... 64 Tabel 4.4 Deskriptif Statistik Nilai Posttest... 66 Tabel 4.5 Hasil Uji Normalitas Data... 67 Tabel 4.6 Uji Perbedaan Rata-Rata Nilai Pretest dan Posttest... 68 Tabel 4.7 Hasil Analisis Uji Hipotesis... 68 xi

DAFTAR GAMBAR Gambar 4.1. Diagram Batang Skor Pretest... 61 Gambar 4.2 Diagram Batang Skor Posttest... 65 xii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Kisi-Kisi Soal Pretest Matematika... 77 Lampiran 2 Soal Uji Validitas Pretest... 78 Lampiran 3 Validitas Mentah Uji Validitas Instrumen Pretest... 87 Lampiran 4 Output Hasil Uji Validitas Pretest... 89 Lampiran 5 Hasil Uji Reliabilitas Pretest... 90 Lampiran 6 Jawaban Benar Kesukaran Item Soal Pretest... 91 Lampiran 7 Kisi-Kisi Soal Pretest Setelah Uji Validitas... 92 Lampiran 8 Soal Pretest... 93 Lampiran 9 Daftar Nilai Pretest... 100 Lampiran 10 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran... 102 Lampiran 11 Kisi-Kisi Soal Posttest Matematika... 130 Lampiran 12 Soal Uji Validitas Posttest... 131 Lampiran 13 Validitas Mentah Uji Validitas Instrumen Posttest... 139 Lampiran 14 Output Hasil Uji Validitas Posttest... 141 Lampiran 15 Output Hasil Uji Reliabilitas Posttest... 142 Lampiran 16 Jawaban Benar Kesukaran Item Soal Posttest... 143 Lampiran 17 Kisi-Kisi Soal Posttest Setelah Uji Validitas... 144 Lampiran 18 Soal Posttest Setelah Uji Validitas... 145 Lampiran 19 Daftar Nilai Posttest... 152 Lampiran 20 Kisi-Kisi Lembar Observasi NHT... 154 xiii

Lampiran 21 Lembar Observasi Pelaksanaan NHT... 155 Lampiran 22 Output Analisis Deskriptif Data Pretest dan Posttest... 159 Lampiran 23 output Uji T... 160 Lampiran 24 Dokumentasi Kegiatan... 161 Lampiran 25 Surat Keterangan Penelitian... 169 xiv