BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. (PTK) yang dilakukan secara kolaboratif antara peneliti dan guru matematika

dokumen-dokumen yang mirip
datar Belah ketupat. 2. Menentukan keliling dan luas bangun datar Belah

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) (Kelas Eksperimen II) Nama Sekolah : SMP N 2 Kubung Mata Pelajaran : Matematika

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) (Kelas Kontrol) Nama Sekolah : SMP N 2 Kubung Mata Pelajaran : Matematika. Jumlah Pertemuan : 2 x Pertemuan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) (Kelas Eksperimen II) Nama Sekolah : SMP N 2 Kubung Mata Pelajaran : Matematika

SILABUS PEMELAJARAN Sekolah : SMP Negeri 1 Poncol Kelas : VII (Tujuh) Mata Pelajaran : Matematika Semester : II (dua) GEOMETRI

DAFTAR NILAI PRETEST DAN POSTTEST KELAS EKSPERIMEN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) 1 KELOMPOK TTW

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) (Kelas Eksperimen II) Nama Sekolah : SMP N 2 Kubung Mata Pelajaran : Matematika

INSTRUMEN VALIDITAS DAN RELIABILITAS

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

LAMPIRAN V RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) (Kelas Eksperimen I) Nama Sekolah : SMP N 2 Kubung Mata Pelajaran : Matematika

SILABUS PEMELAJARAN. Indikator Pencapaian Kompetensi. Menjelaskan jenisjenis. berdasarkan sisisisinya. berdasarkan besar sudutnya

Lampiran 1: Surat Keterangan dari Sekolah

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. tipe Team Games Tournament (TGT). Pada siswa kelas VIII SMP Islam

Kata kunci: Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Heads Together (NHT), Motivasi, Hasil Belajar.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KONVENSIONAL (RPP 1) : SMP Negeri 1 Terbanggi Besar. Kelas / Semester : VIII / 2 : 2 x 40 menit (1 kali pertemuan)

Jamidar Kepala SMP Negeri 2 Sirenja Kab. Donggala Sulawesi Tengah ABSTRAK

LAMPIRAN A.2 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) (KELAS EKSPERIMEN)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) (Kelas Kontrol) Nama Sekolah : SMP N 2 Kubung Mata Pelajaran : Matematika. Jumlah Pertemuan : 2 x Pertemuan

LAMPIRAN 1. Surat Ijin Uji Coba Instrumen

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SIKLUS I PERTEMUAN I, II, DAN III

Lampiran 1 57

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP) 1. Memahami bentuk aljabar, relasi, fungsi, dan persamaan garis lurus

LAMPIRAN 1-5 TERPISAH ADA DI EXEL

PENERAPAN METODE GUIDED INQUIRY MENGGUNAKAN HANDOUT UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BAHASA INGGRIS SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP van Hiele) dimensi tiga. : 6.1. Menentukan kedudukan titik, garis dan bidang dalam. ruang dimensi tiga.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. matematika siswa khususnya pada materi kubus dan balok. Pada proses

DAFTAR PUSTAKA. Suharsini, Arikunto, 2001:53. Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Yogyakarta : Rineka

LAMPIRAN LAMPIRAN 140

LAMPIRAN 1 Soal Posttest dan Pretest Nama kelas No absen

LAMPIRAN 1 Surat Ijin Uji Validitas

Daftar Nilai Ketuntasan Siswa Pra Siklus No Nama KKM Nilai Keterangan 1 Era Susanti Tuntas 2 Nuri Safitri Belum Tuntas 3 Aldo Kurniawan

GARIS SINGGUNG LINGKARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Kelas (PTK) pada siswa kelas VIII A SMP N 2 Sanden dengan menerapkan. model pembelajaran tipe Teams Games Tournament

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) (Kelas Eksperimen I) Nama Sekolah : SMP N 2 Kubung Mata Pelajaran : Matematika

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER

LAMPIRAN VIII. :Persegi Panjang. Nama :

GARIS SINGGUNG LINGKARAN

Lampiran B1: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP van Hiele) dimensi tiga.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (KELAS EKSPERIMEN II) : VII (Tujuh)

PROSIDING ISBN :

Lampiran 1 SURAT IZIN PENELITIAN

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IV SLBN 1 Palu pada Materi Mengenal Pecahan dengan Menggunakan Kertas Lipat

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS EKSPERIMEN

CATATAN LAPANGAN OPTIMALISASI PENGGUNAAN STRATEGI TWO STAY TWO STRAY UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN KEBERANIAN BELAJAR MATEMATIKA SISWA

32 LAMPIRAN LAMPIRAN

PERSEGI // O. Persegi merupakan belah ketupat yang setiap sudutnya siku-siku Sisi Sisi-sisi yang berhadapan sejajar dan semua sisinya sama panjang

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. secara kolaboratif antara peneliti dan guru matematika kelas VII SMP BOPKRI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( R P P No. 1 ) KESEBANGUNAN DAN KEKONGRUENAN

BAB V KESIMPULAN, SARAN DAN TINDAK LANJUT. model pembelajaran snowball throwing dapat meningkatkan minat belajar IPS

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Lampiran 1. RPP Siklus I RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( R P P)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Siklus I

Lampiran 1. Surat Ijin Penelitian

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Siklus Hari, Tanggal Waktu Keterangan Sabtu, 15 Oktober Melakukan observasi di SD Negeri Gamol Sleman

DATA NAMA SISWA SMP NEGERI 1 BAWEN KELAS

DAFTAR PUSTAKA. Arifin, Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta: Bumi Aksara, Arikunto Suharsimi, Penelitian Tindakan Kelas, Jakarta Bumi Aksara, 2008.

: Gradien dan Persamaan Garis Lurus

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (KELAS EKSPERIMEN I) : VII (Tujuh)

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. dilakukan secara kolaboratif antara peneliti dan guru matematika kelas VIIIH

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. matematika menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Think Talk Write

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS EKSPERIMEN

DATA OBSERVASI SEBELUM TINDAKAN

Anna Revi Nurutami Universitas PGRI Yogyakarta

47

SOAL PRA SIKLUS. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d didepan jawaban yang paling benar

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS EKSPERIMEN. A. Standar Kompetensi 6. Memahami konsep segiempat serta menentukan ukurannya

LAMPIRAN A. A. 1. Jadwal Penelitian

`PENINGKATAN KOMUNIKASI MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN SCIENTIFIC DENGAN MODEL DISCOVERY LEARNING KELAS VII SEMESTER GENAP SMP NEGERI 24 SURAKARTA

Lampiran 1a Surat Ijin Penelitian

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. matematika dengan menggunakan model Problem Based Learning dapat

LAMPIRAN 1 Instrumen Pretest

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Prosiding Seminar Nasional Volume 01, Nomor 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) SIKLUS II (pertemuan I)

1. Pendahuluan Pembelajaran matematika dengan pendekatan tradisional didasarkan pada pandangan bahwa matematika sebagai strict body of knowledge yang

Kompetensi Dasar. Indikator

LAMPIRAN I SURAT KETERANGAN PENELITIAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) : Bangun Datar dan Segitiga. serta menentukan ukurannya. : 1 x 40 menit

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : SMA. Mata Pelajaran : Matematika Kelas / Semester : X / 2 Alokasi Waktu : 1x30 menit Tahun Ajaran :..

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Standar Kompetensi. Kompetensi Dasar. Tujuan Pembelajaran. Memahami konsep segi empat dan menentukan ukurannya.

Lampiran 1. Uji Validitas dan Realibilitas Soal Pretest Tahap 1

Mufarizuddin,M.Pd. 1 ABSTRAK. Keyword : Hasil belajar Matematika, Strategi Mathematical Investigation

Kata kunci : Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Assisted Individualization (TAI), motivasi belajar, dan hasil belajar.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. dapat disimpulkan bahwa pembelajaran matematika menggunakan

Universitas Muhammadiyah Purwokerto. J l Raya Dukuh Waluh, PO BOX 202 Purwokerto Telp. (0281)

SILABUS. STANDAR KOMPETENSI 2. Menggunakan pengukuran waktu, panjang, dan berat dalam pemecahan masalah.

Lampiran 1.1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Kelas Eksperimen

ABSTRAK. Kata Kunci: guided inquiry, hasil belajar, kooperatif

B O 14. Jika A dan B bertolak belakang maka nilai x pada A =(4x+8) 0 dan B= (6x- 22) 0 adalah...

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SIKLUS I

Kata kunci : Pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share (TPS), motivasi dan prestasi belajar

Transkripsi:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dari tindakan kelas (PTK) yang dilakukan secara kolaboratif antara peneliti dan guru matematika VIIB SMP Negeri 2 Purwosari dengan penerapan model pembelajaran Guided Inquiry pada materi segiempat mencapai keterlaksanaan pembelajaran sebesar 85% dengan kategori tinggi dan dapat meningkatkan prestasi belajar siswa, dengan nilai rata-rata siswa pada prasiklus 56,92 dengan ketuntasan 38,46% dengan kategori kurang dan setelah dilaksanakan tindakan pembelajaran nilai rata-rata tersebut meningkat menjadi 70,73 dengan ketuntasan 73,07% dengan kategori cukup pada siklus I dan meningkat menjadi 83,76 dengan ketuntasan 92,30% dengan kategori tinggi pada siklus II. B. Saran Berdasarkan penelitian yang dilakukan di SMP Negeri 2 Purwosari, ada beberapa saran yang ingin disampaikan: 1. Pada pembelajaran disarankan guru untuk menggunakan model Guided Inquiry agar siswa tidak meras jenuh mampu meningkatkan prestasi belajar matematika siswa. 2. Pada pembelajaran disarankan guru untuk menggunakan model Guided Inquiry untuk memotivasi siswa berinteraksi dengan siswa lain dan selalu aktif dalam pembelajaran. 78

79 3. Dengan pembelajaran Guided Inquiry siswa diharapkan saling kerjasama saat pembelajaran kelompok, mampu menempatkan diri kapan waktunya bekerja secara individu maupun kelompok

DAFTAR PUSTAKA Chotamah. 2011. Peningkatan Kreativitas dan Prestasi Belajar Matematika dengan alat Peraga Bangun Datar pada Siswa Kelas VC Min. Skripsi UIN Sunan Kalijaga Departemen Pendidikan Nasional. 2000. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka. Nasional. 2002. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka. Dimyati, Mudjiono. 1999. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta Heruman. 2007. Model Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Khasana, R. 2007. Peningkatan Parsitipasi Aktif Siswa Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama Institut Indonesia (SMP II) dalam Proses Pembelajaran Metematika dengan Penerapan Model inqury Terbimbing. Skripsi. UNY. Muhibbin Syah. 2005. Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru. Bandung: PT Remaja Rosdakarya, Rochiati Wiriaatmadja, R. 2007. Metode Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Sudjana. 2005. Metode Statistika. Bandung: PT.Tarsito. Sugiyono. 2010. Metode penelitian pendidikan. Bandung: Alfabeta. Suharsismi Arikunto, dkk. 2010. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara. Trianto. 2007 Model-model Pembelajaran Inovatif Berorientasi konstruktivistik jakarta: Prestasi Pustaka. Utami Munandar. 1992. Mengembangkan Bakat dan Kreativitas Anak Sekolah. Jakarta: Grasindo. Wina Sanjaya. 2008. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana. 80

LAMPIRAN

DAFTAR NAMA SISWA VIIB SMP NEGERI 2 PURWOSARI TAHUN AJARAN 2014/2015 No. Absen Nama L/P 1 AAP L 2 AS P 3 AMS L 4 AI P 5 AM P 6 AR P 7 BA L 8 DF P 9 FS L 10 FMAT L 11 FDH L 12 IPM P 13 LZ P 14 L P 15 MSNA P 16 NPM P 17 N L 18 RR L 19 RPR L 20 RIA P 21 SP P 22 SL P 23 TPL P 24 VP L 25 V L 26 YPE L

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN I SIKLUS I Nama Sekolah : SMP N 2 Purwosari Mata Pelajaran : Matematika Kelas : VII Semester : Genap Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (1 pertemuan) A. Standar Kompetensi : GEOMETRI 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. B. Kompetensi Dasar : 6.3. Memahami sifat-sifat segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. C. Indikator 1. Menjelaskan pengertian persegi 2. Menjelaskan sifat-sifat persegi dilihat dari sisi, sudut, dan diagonalnya. D. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa dapat menjelaskan pengertian persegi. 2. Siswa dapat menjelaskan sifat-sifat persegi dilihat dari sisi, sudut, dan diagonalnya. Karakter siswa yang diharapkan : - Disiplin - Rasa Hormat - Tekun - Tanggung jawab E. Materi Ajar Menjelaskan pengertian persegi panjang dilihat dari sifat-sifatnya. F. Model Pembelajaran Pembelajaran Guided Inquiry

G. Metode Pembelajaran 1. Ceramah 2. Diskusi Kelompok 3. Tanya jawab 4. Presentasi 5. Pemberian Tugas H. Kegiatan Pembelajaran : No Kegiatan Pembelajaran 1. Pendahuluan Guru membuka pelajaran dengan salam, mempersilahkan para siswa berdoa, kemudian mengabsensi. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran. Guru memberikan Apersepsi : Melalui metode tanya jawab, siswa diingatkan tentang materi segitiga minggu lalu. Motivasi Siswa diminta oleh guru menyebutkan benda-benda yang ada dilingkungan sekitar siswa yang berbentuk persegi. 2. Kegiatan inti Eksplorasi Guru membagi siswa dalam kelompok kecil dengan anggota 4-5 orang. Guru membagikan kertas lipat dan sebuah LKS yang dikerjakan secara berkelompok. Siswa diberikan penjelasan dan arahan Alokasi Waktu 10 menit 60 menit Metode Tanya Jawab Ceramah, Diskusi, Penugasan

tentang bagaimana cara menyelesaikan LKS. Elaborasi Siswa menetapkan jawaban sementara atas permasalahan yang diberikan guru. Guru membimbing siswa pada saat bekerjasama dalam kelompoknya masingmasing untuk mempelajari dan mengerjakan LKS I Siswa mencari informasi data, dan fakta yang diperlukan untuk menjawab/memecahkan masalah. Guru memberikan petunjuk dalam penarikan kesimpulan hasil kerja kelompok. Konfirmasi Beberapa kelompok siswa mempresentasikan hasil pekerjaannya dan kelompok siswa yang lain memperhatikan presentasi. Siswa memberi penilaian terhadap hasil presentasi kelompok dan guru membimbing siswa. Siswa mengerjakan latihan soal secara individu. 3. Kegiatan Akhir Guru menguatkan kesimpulan yang didapat siswa dari hasil kera kelompok siswa Guru dan siswa bersama-sama melakukan refleksi atas pembelajaran yang telah dilakukan. Guru mengakhiri pembelajaran dengan 10 menit Penugasan

memita siswa untuk mengerjakan soal PR, kemudian guru memimpin doa dan menutup pembelajaran. I. Alat dan Sumber Belajar Sumber : 1. Buku Paket 2. LKS 3. Kertas lipat, penggaris J. Penilaian Teknik : Tugas individu Bentuk Instrumen : Soal Kuis 1. Bentuk penilaian soal kuis Indikator Pencapaian Menyelesaikan sifat-sifat persegi Penilaian Tekhnik Bentuk Instrumen Contoh instrumen Tes Uraian 1. Pada persegi ABCD berikut, diketahui panjang AC = 10 cm. D C O A B Tentukan

a. panjang AO b. panjang BD c. panjang DO d. panjang BO. Menyelesaikan sifat-sifat Tes Uraian 2. D C persegi O A B Pada persegi disamping sebutkan: a. 3 ruas garis yang sama panjang dengan AB b. 3 ruas garis yang sama panjang dengan OB

No Soal Kunci Jawaban 1 Diketahui : panjang AC = 10 cm Ditanyakan : a. panjang AO b. panjang BD c. panjang DO d. panjang BO. Jawab : a. AO = AC = (10) cm = 5 cm b. BD = AC = 10 cm c. DO = BD = (10) cm = 5 cm d. BO = DO = 5 cm Atau BO = BD = (10) cm = 5 cm 2 Diketahui : persegi ABCD Ditanyakan : a. 3 ruas garis yang sama panjang dengan AB b. 3 ruas garis yang sama panjang dengan OB Jawab : a. AB = BC = CD = DA b. OB = OD = OC = OA

2. Format Pedoman Penilaian Kepala Sekolah Purwosari,... Guru Mata Pelajaran Sigit Purwatmo, S.Pd Hariyanto NIP 19611218 198202 1 003 NIP 19720917 1994011002

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SIKLUS I Nama Sekolah : SMP N 1 Purwosari Mata Pelajaran : Matematika Kelas : VII Semester : Genap Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (1 pertemuan) K. Standar Kompetensi : GEOMETRI 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. L. Kompetensi Dasar : 6.3. Menghitung keliling dan luas bangun segitiga dan segi empat serta menggunakannya dalam pemecahan masalah. M. Indikator 3. Menemukan rumus keliling untuk persegi dan persegi panjang 4. Menyelesaikan rumus keliling untuk persegi dan persegi panjang N. Tujuan Pembelajaran 3. Siswa dapat menurunkan rumus keliling persegi dan persegi panjang. 4. Siswa dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan menghitung keliling persegi dan persegi panjang. Karakter siswa yang diharapkan : - Disiplin - Rasa Hormat - Tekun - Tanggung jawab O. Materi Ajar Menghitung keliling persegi dan persegi panjang serta menggunakannnya dalam pemecahan sehari-hari.

P. Model Pembelajaran Pembelajaran kooperatif tipe Guided Inquiry. Q. Metode Pembelajaran 6. Ceramah 7. Diskusi Kelompok 8. Tanya jawab 9. Presentasi 10. Pemberian Tugas R. Kegiatan Pembelajaran : No Kegiatan Pembelajaran 1. Pendahuluan Guru membuka pelajaran dengan salam, mempersilahkan para siswa berdoa, kemudian mengabsensi. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran. Guru memberikan Apersepsi : Melalui metode tanya jawab, siswa diingatkan tentang materi sifat-sifat segiempat minggu lalu. Motivasi Siswa diminta oleh guru menyebutkan benda-benda yang ada dilingkungan sekitar siswa yang berbentuk persegi. 2. Kegiatan inti Eksplorasi Guru membagi siswa dalam kelompok kecil dengan anggota 4-5 orang. Guru membagikan kertas lipat dan sebuah Alokasi Waktu 10 menit 60 menit Metode Tanya Jawab Ceramah, Diskusi, Penugasan

LKS yang dikerjakan secara berkelompok. Siswa diberikan penjelasan dan arahan tentang bagaimana cara menyelesaikan LKS. Elaborasi Siswa menetapkan jawaban sementara atas permasalahan yang diberikan guru. Guru membimbing siswa pada saat bekerjasama dalam kelompoknya masingmasing untuk mempelajari dan mengerjakan LKS I Siswa mencari informasi data, dan fakta yang diperlukan untuk menjawab/memecahkan masalah. Guru memberikan petunjuk dalam penarikan kesimpulan hasil kerja kelompok. Konfirmasi Beberapa kelompok siswa mempresentasikan hasil pekerjaannya dan kelompok siswa yang lain memperhatikan presentasi. Siswa memberi penilaian terhadap hasil presentasi kelompok dan guru membimbing siswa. Siswa mengerjakan latihan soal secara individu. 3. Kegiatan Akhir Guru menguatkan kesimpulan yang didapat siswa dari hasil kera kelompok siswa Guru dan siswa bersama-sama melakukan refleksi atas pembelajaran yang telah 10 menit Penugasan

dilakukan. Guru mengakhiri pembelajaran dengan memita siswa untuk mengerjakan soal PR, kemudian guru memimpin doa dan menutup pembelajaran. S. Alat dan Sumber Belajar Sumber : 4. Buku Paket 5. LKS T. Penilaian Tekhnik : Tugas individu Bentuk Instrumen : Soal Kuis 3. Bentuk penilaian soal kuis Penilaian Indikator Bentuk Pencapaian Tekhnik Contoh instrumen Instrumen Menyelesaikan Tes Uraian 1. Tentukan keliling rumus keliling untuk persegi persegi panjang yang berukuran 20 cm dan 7 dan persegi cm! panjang. 2. Persegi panjang memiliki keliling 60 cm dan lebar 10 cm. Tentukan panjang persegi panjang tersebut! 3. Diketahui panjang sisi suatu persegi adalah cm. jika

keliling persegi tersebut 80 cm. tentukan panjang sisi persegi! No Soal Kunci Jawaban 1 Diketahui : Ditanyakan : Jawab : Keliling persegi panjang = 2 ( 20+7) = 54 cm 2 Diketahui : K = 60 cm Ditanyakan : panjang persegi panjang tersebut. Jawab : K = 60 = 60 = 2P = P = P = 20 cm

3 Diketahui : K = 80 cm Ditanyakan : sisi persegi tersebut. Jawab : K = 80 = 80 = = = = 6 Jadi 4. Format Pedoman Penilaian Kepala Sekolah Purwosari, 2015 Guru Mata Pelajaran Sigit Purwatmo, S.Pd Hariyanto NIP 19611218 198202 1 003 NIP 19720917 1994011002

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 2 SIKLUS I Nama Sekolah : SMP N 2 Purwosari Mata Pelajaran : Matematika Kelas : VII Semester : Genap Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (1 pertemuan) U. Standar Kompetensi : GEOMETRI 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. V. Kompetensi Dasar : 6.3. Memahami sifat-sifat segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. W. Indikator 5. Menjelaskan pengertian persegi panjang 6. Menjelaskan sifat-sifat persegi panjang dilihat dari sisi, sudut, dan diagonalnya. X. Tujuan Pembelajaran 5. Siswa dapat menjelaskan pengertian persegi panjang. 6. Siswa dapat menjelaskan sifat-sifat persegi panjang dilihat dari sisi, sudut, dan diagonalnya. Karakter siswa yang diharapkan : - Disiplin - Rasa Hormat - Tekun - Tanggung jawab Y. Materi Ajar Menjelaskan pengertian persegi panjang dilihat dari sifat-sifatnya. Z. Model Pembelajaran Pembelajaran Guided Inquiry

AA. Metode Pembelajaran 11. Ceramah 12. Diskusi Kelompok 13. Tanya jawab 14. Presentasi 15. Pemberian Tugas BB. Kegiatan Pembelajaran : No Kegiatan Pembelajaran 1. Pendahuluan Guru membuka pelajaran dengan salam, mempersilahkan para siswa berdoa, kemudian mengabsensi. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran. Guru memberikan Apersepsi : Melalui metode tanya jawab, siswa diingatkan tentang materi sifat-sifat persegi. Motivasi Siswa diminta oleh guru menyebutkan benda-benda yang ada dilingkungan sekitar siswa yang berbentuk persegi panjang. 2. Kegiatan inti Eksplorasi Guru membagi siswa dalam kelompok kecil dengan anggota 4-5 orang. Guru membagikan kertas lipat dan sebuah LKS yang dikerjakan secara berkelompok. Siswa diberikan penjelasan dan arahan Alokasi Waktu 10 menit 60 menit Metode Tanya Jawab Ceramah, Diskusi, Penugasan

tentang bagaimana cara menyelesaikan LKS. Elaborasi Siswa menetapkan jawaban sementara atas permasalahan yang diberikan guru. Guru membimbing siswa pada saat bekerjasama dalam kelompoknya masingmasing untuk mempelajari dan mengerjakan LKS I Siswa mencari informasi data, dan fakta yang diperlukan untuk menjawab/memecahkan masalah. Guru memberikan petunjuk dalam penarikan kesimpulan hasil kerja kelompok. Konfirmasi Beberapa kelompok siswa mempresentasikan hasil pekerjaannya dan kelompok siswa yang lain memperhatikan presentasi. Siswa memberi penilaian terhadap hasil presentasi kelompok dan guru membimbing siswa. Siswa mengerjakan latihan soal secara individu. 3. Kegiatan Akhir Guru menguatkan kesimpulan yang didapat siswa dari hasil kera kelompok siswa Guru dan siswa bersama-sama melakukan refleksi atas pembelajaran yang telah dilakukan. Guru mengakhiri pembelajaran dengan 10 menit Penugasan

memita siswa untuk mengerjakan soal PR, kemudian guru memimpin doa dan menutup pembelajaran. CC. Alat dan Sumber Belajar Sumber : 6. Buku Paket 7. LKS 8. Kertas lipat, penggaris DD. Penilaian Teknik : Tugas individu Bentuk Instrumen : Soal Kuis 5. Bentuk penilaian soal kuis Indikator Pencapaian Menyelesaikan sifat-sifat persegi panjang Penilaian Tekhnik Bentuk Instrumen Contoh instrumen Tes Uraian 3. Gambarlah persegi panjang PQRS dengan diagonal PR dan QS. Kemudian, sebutkan a. dua pasang sisi yang sama panjang; b. dua pasang sisi yang sejajar; c. garis yang sama panjang.

Menyelesaikan sifat-sifat persegi panjang Tes Uraian 4. Perhatikan gambar dibawah ini 45 a. Tentukan besar dan b. Tentukan sudut-sudut yang lain yang sama besar dengan No Soal Kunci Jawaban 1 Diketahui : persegi panjang PQRS Ditanyakan : a. dua pasang sisi yang sama panjang; b. dua pasang sisi yang sejajar; Jawab : e. dua pasang sisi yang sama panjang PQ = SR dan PS = QR f. dua pasang sisi yang sejajar SR sejajar PQ dan PS sejajar QR

2 Diketahui : Ditanyakan : a. Tentukan besar dan b. Tentukan sudut-sudut yang lain yang sama besar dengan Jawab : OB = OD = OC = OA 6. Format Pedoman Penilaian Kepala Sekolah Purwosari, 2015 Guru Mata Pelajaran Sigit Purwatmo, S.Pd Hariyanto NIP 19611218 198202 1 003 NIP 19720917 1004011002

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SIKLUS I Nama Sekolah : SMP N 2 Purwosari Mata Pelajaran : Matematika Kelas : VII Semester : Genap Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (1 pertemuan) EE. Standar Kompetensi : GEOMETRI 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. FF. Kompetensi Dasar : 6.3. Menghitung keliling dan luas bangun segitiga dan segi empat serta menggunakannya dalam pemecahan masalah. GG. Indikator 7. Menemukan rumus luas untuk persegi dan persegi panjang panjang. 8. Menyelesaikan rumus luas untuk persegi dan persegi panjang. HH. Tujuan Pembelajaran 7. Siswa dapat menurunkan rumus luas persegi dan persegi panjang. 8. Siswa dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan menghitung luas persegi dan persegi panjang. Karakter siswa yang diharapkan :Disiplin, Rasa Hormat, Tekun, Tanggung jawab II. Materi Ajar Menghitung luas persegi dan persegi panjang serta menggunakannnya dalam pemecahan sehari-hari. JJ. Model Pembelajaran Pembelajaran kooperatif tipe Guided Inquiry. KK. Metode Pembelajaran Ceramah, Diskusi Kelompok, Tanya jawab, Presentasi, Pemberian Tugas

LL. Kegiatan Pembelajaran : No Kegiatan Pembelajaran 1. Pendahuluan Guru membuka pelajaran dengan salam, mempersilahkan para siswa berdoa, kemudian mengabsensi. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran. Guru memberikan Apersepsi : Melalui metode tanya jawab, siswa diingatkan tentang materi keliling persegi dan persegi panjang. Motivasi Siswa diminta oleh guru menyebutkan benda-benda yang ada dilingkungan sekitar siswa yang berbentuk persegi dan persegi panjang. 2. Kegiatan inti Eksplorasi Guru membagi siswa dalam kelompok kecil dengan anggota 4-5 orang. Guru membagikan kertas lipat dan sebuah LKS yang dikerjakan secara berkelompok. Siswa diberikan penjelasan dan arahan tentang bagaimana cara menyelesaikan LKS. Elaborasi Siswa menetapkan jawaban sementara atas permasalahan yang diberikan guru. Alokasi Waktu 10 menit 60 menit Metode Tanya Jawab Ceramah, Diskusi, Penugasan

Guru membimbing siswa pada saat bekerjasama dalam kelompoknya masingmasing untuk mempelajari dan mengerjakan LKS I Siswa mencari informasi data, dan fakta yang diperlukan untuk menjawab/memecahkan masalah. Guru memberikan petunjuk dalam penarikan kesimpulan hasil kerja kelompok. Konfirmasi Beberapa kelompok siswa mempresentasikan hasil pekerjaannya dan kelompok siswa yang lain memperhatikan presentasi. Siswa memberi penilaian terhadap hasil presentasi kelompok dan guru membimbing siswa. Siswa mengerjakan latihan soal secara individu. 3. Kegiatan Akhir Guru menguatkan kesimpulan yang didapat siswa dari hasil kera kelompok siswa Guru dan siswa bersama-sama melakukan refleksi atas pembelajaran yang telah dilakukan. Guru mengakhiri pembelajaran dengan memita siswa untuk mengerjakan soal PR, kemudian guru memimpin doa dan menutup pembelajaran. 10 menit Penugasan

MM. Alat dan Sumber Belajar Sumber : 9. Buku paket 10. Lembar Kegiatan Siswa NN. Penilaian Tekhnik : Tugas Individu Bentuk Instrumen : Soal Kuis 7. Bentuk penilaian evaluasi Indikator Pencapaian Menyelesaikan rumus keliling dan luas untuk persegi panjang. Penilaian Tekhnik Bentuk Instrumen Contoh instrumen Tes Uraian 1. Kolam renang Tirta Aji berbentuk persegi dengan luasnya 81 m 2. Berapakah panjang sisi kolam renang Tirta Aji? 2. Sebidang lantai berukuran 2,8m x 3,2m akan ditutupi keramik persegi berukuran 40cm x 40cm. Berapakah banyak keramik yang diperlukan?

No Soal Kunci Jawaban 1 Diketahui : L : 81 m 2 Ditanyakan : panjang sisi kolam renang Tirta Aji? Jawab : L = s² 81m² = s² s = m² s = 9m 2 Diketahui : ukuran lantai = 2,8m x 3,2m Ukuran keramik = 40cm x 40cm Ditanyakan : banyak keramik yang diperlukan Jawab : Luas lantai = 2,8m x 3,2m = 280cm x 320cm = 89.600cm 2 Luas keramik = 40cm x 40cm = 1.600 cm 2 Banyak keramik yang diperlukan = = = 56 keramik 8. Format Pedoman Penilaian

Kepala Sekolah Purwosari, Mei 2015 Guru Mata Pelajaran Sigit Purwatmo, S.Pd Hariyanto NIP 19600613 198601 1 003 NIP 19720917 1994011002