MATEMATIKA DASAR 1A. MODUL 12 - APLIKASI INTEGRAL : Luas Daerah pada Bidang Datar. Tim Matematika

dokumen-dokumen yang mirip
Kalkulus II. Institut Teknologi Kalimantan

MA3231 Analisis Real

TUGAS MATEMATIKA INDUSTRI APLIKASI INTEGRAL DI BIDANG EKONOMI DAN KETEKNIKAN

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

SILABUS. Deskripsi Mata Kuliah : Merupakan lanjutan dari kalkulus-2 yang menitikberatkan pada pemahaman dan penguasaan konsep dan aplikasi integral

RPS MATA KULIAH KALKULUS 1B

Kelompok Mata Kuliah : MKU Program Studi/Program : Teknik Tenaga Elektrik/S1 Status Mata Kuliah : Wajib Prasyarat : - : Aip Saripudin, M.T.

Kelompok Mata Kuliah : MKU Program Studi/Program : Pendidikan Teknik Elektro/S1 Status Mata Kuliah : Wajib Prasyarat : - : Aip Saripudin, M.T.

PENGGUNAAN INTEGRAL. 1. Menghitung luas suatu daerah yang dibatasi oleh kurva dan sumbu-sumbu koordinat. 2. Menghitung volume benda putar.

GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP) Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Metode Media/ Alat

Integral lipat dua BAB V INTEGRAL LIPAT 5.1. DEFINISI INTEGRAL LIPAT DUA. gambar 5.1 Luasan di bawah permukaan

SILABUS MATAKULIAH. Revisi : 2 Tanggal Berlaku : September Indikator Pokok Bahasan/Materi Strategi Pembelajaran

PERBANDINGAN BEBERAPA METODE NUMERIK DALAM MENGHITUNG NILAI PI

Hendra Gunawan. 8 November 2013

Penggunaan Turunan, Integral, dan Penggunaan Integral.

SOAL-SOAL LATIHAN. 2. UN A35 dan E Nilai dari 1 37 D C B E. 3. UN A Hasil dari. x 4x. 4. UN A35 dan D

KALKULUS INTEGRAL 2013

Penggunaan Aturan Trapezoidal (Aturan Trapesium), dan Aturan Simpson Sebagai Hampiran Dalam Integral Tentu

KONSEP PARABOLA DALAM GEOMETRI TAKSI DENGAN GARIS SUMBU SEBAGAI DIREKTRIS

APLIKASI INTEGRAL 1. LUAS DAERAH BIDANG

Modul Praktikum Kalkulus II dengan Menggunakan Matlab

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

INTERGRAL. Sifat dasar dari bentuk integral tak tentu sebagai berikut.

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

DASAR-DASAR ANALISIS MATEMATIKA

BUKU RANCANGAN PENGAJARAN. Kalkulus I

KALKULUS MULTIVARIABEL II

Program Studi Teknik Mesin S1

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

RPKPS (Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semester) Program Studi : S1 Matematika Jurusan/Fakultas : Matematika/FMIPA

Respect, Professionalism, & Entrepreneurship. Pengantar Kalkulus. Pertemuan - 1

SILABUS MATAKULIAH. Revisi : 4 Tanggal Berlaku : 04 September 2015

Pertemuan Minggu ke Bidang Singgung, Hampiran 2. Maksimum dan Minimum 3. Metode Lagrange

Kalkulus Multivariabel I

Implementasi Metode Jumlah Riemann untuk Mendekati Luas Daerah di Bawah Kurva Suatu Fungsi Polinom dengan Divide and Conquer

ANALISIS VARIABEL REAL 2

Hendra Gunawan. 11 April 2014

SATUAN ACARA PERKULIAHAN JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA ITP

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Permasalahan

Bilangan Real. Modul 1 PENDAHULUAN

APLIKASI INTEGRAL DALAM MENGHITUNG BANYAK POLUTAN YANG MASUK KE DALAM EKOSISTEM

Analisis Instruksional (AI) dan Silabus. MAT100 Pengantar Matematika. Program Studi S-1 Matematika Departemen Matematika Institut Pertanian Bogor

Aplikasi Matematika Dalam Dunia Teknik Sipil

A-8 LUAS DAERAH DI R2 DENGAN MEMANFAATKAN GARIS SINGGUNG KURVA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

TERAPAN INTEGRAL. Bogor, Departemen Matematika FMIPA IPB. (Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus I Bogor, / 22

Modul 1 : Barisan dan Deret Takhingga. Kegiatan Belajar 1 : Barisan Takhingga. Kegiatan Belajar 2 : Deret Takhingga.

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

Kalkulus Multivariabel I

a home base to excellence Mata Kuliah : Kalkulus Kode : TSP 102 Pengantar Kalkulus Pertemuan - 1

Kelompok Mata Kuliah : MKU Program Studi/Program : Pendidikan Teknik Elektro/S1 Status Mata Kuliah : Wajib. : Aip Saripudin, M.T.

, maka., maka 1 = 1 +1 <3 1 < = 10 3 =1

BAB I PENDAHULUAN Latar belakang

BAB II LANDASAN TEORI

Lampiran 2 LEMBAR KERJA KELOMPOK MAHASISWA 1

METODE GARIS SINGGUNG DALAM MENENTUKAN HAMPIRAN INTEGRAL TENTU SUATU FUNGSI PADA SELANG TERTUTUP [, ]

BAB III FUNGSI TERUKUR LEBESGUE. Setelah dibahas mengenai ukuran Lebesgue dan beberapa sifatnya pada

Kalkulus Multivariabel I

Prosiding Matematika ISSN:

Fungsi Peubah Banyak. Modul 1 PENDAHULUAN

Program Studi Teknik Mesin S1

Integral Ganda. a f (x) dx = R f (x) dx: Misalkan D adalah

II. LANDASAN TEORI ( ) =

DIKTAT KULIAH KALKULUS PEUBAH BANYAK (IE-308)

5. Aplikasi Turunan 1

Kalkulus II. Diferensial dalam ruang berdimensi n

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Integral dan Aplikasinya

SILABUS MATAKULIAH. Indikator Pokok Bahasan/ Materi Aktivitas Pembelajaran

integral = 2 . Setiap fungsi ini memiliki turunan ( ) = adalah ( ) = 6 2.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Kelompok Mata Kuliah : MKU Program Studi/Program : Teknik Tenaga Elektrik/S1 Status Mata Kuliah : Wajib Prasyarat : - : Aip Saripudin, M.T.

INTEGRAL MATERI 12 IPS ( MAT ) Disusun Oleh : Drs. Pundjul Prijono. Nip PEMERINTAH KOTA MALANG DINAS PENDIDIKAN

MODUL PEMBELAJARAN ANALISIS VARIABEL KOMPLEKS 2/22/2012 IKIP BUDI UTOMO MALANG ALFIANI ATHMA PUTRI ROSYADI

SATUAN ACARA PERKULIAHAN JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA ITP

MA1201 MATEMATIKA 2A Hendra Gunawan

Memahami definisi barisan tak hingga dan deret tak hingga, dan juga dapat menentukan

Bagian 7 Koordinat Kutub

BAB V KEKONVERGENAN BARISAN PADA DAN KETERKAITAN DENGAN. Pada subbab 4.1 telah dibahas beberapa sifat dasar yang berlaku pada koleksi

Matematika I: APLIKASI TURUNAN. Dadang Amir Hamzah. Dadang Amir Hamzah Matematika I Semester I / 70

Integral Tak Tentu. Modul 1 PENDAHULUAN

MA3231 Analisis Real

PRAKTIKUM 3 SOLUSI MATEMATIKA DENGAN MAPLE

Pada integral diatas, dalam mencari penyelesaiannya, pertama diintegralkan terlebih dahulu terhadap x kemudian diintegralkan lagi terhadap y.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN PROGRAM KOMPETENSI GANDA DEPAG S1 KEDUA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA

MAKALAH KALKULUS Integral Turunan Limit

LIMIT DAN KEKONTINUAN

PENGGUNAAN GEOGEBRA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH : KALKULUS III (3 SKS) KODE: MT315. (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) Purcell, hal atau lebih:

Rencana Pembelajaran

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

INTEGRAL. disebut integral tak tentu dan f(x) disebut integran. = X n+1 + C, a = konstanta

MEDIA PRESENTASI PEMBELAJARAN

KALKULUS I MUG1A4 PROGRAM PERKULIAHAN DASAR DAN UMUM (PPDU) TELKOM UNIVERSITY V. APLIKASI TURUNAN

PENERAPAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL PADA KALKULUS 2 BAHASAN VOLUM BENDA PUTAR

SATUAN ACARA PERKULIAHAN STRATA-1 STMIK UBUDIYAH

Catatan Kuliah MA1123 Kalkulus Elementer I

Syllabus Matematika Dasar 1 Semester Ganjil 2012/2013 FMIPA Universitas Syiah Kuala

Modul Matematika 2012

Transkripsi:

MODUL 12 - : Luas Daerah pada Bidang Datar Tim Matematika TAHAP PERSIAPAN BERSAMA INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA LAMPUNG SELATAN 2018

PENDAHULUAN Modul 12 ini akan diberikan materi Aplikasi Integral dengan subbab tentang Luas Daerah pada Bidang Datar. Perlu diketahui bahwa dalam mempelajari aplikasi integral yang dibutuhkan adalah pemahaman tentang konsep dari modul-modul sebelumnya terutama tentang integral. Berdasarkan penjelasan di atas, tujuan instruksional yang harus dicapai mahasiswa yaitu Mampu menentukan dan menghitung luas suatu daerah bidang datar yang dibatasi oleh kurva dan sumbu-sumbu koordinat. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 1

Pada subbab aplikasi integral, materi yang akan dipelajari terkait dengan teori pada modul 10 yaitu integral tentu dan teorema dasar kalkulus 1. Langkah-langkah berikut dapat diterapkan dalam menyelesaikan soal yang berkaitan dengan masalah aplikasi integral untuk menentukan luas daerah pada bidang datar. 1 2 Langkah 1: Deskripsikan permasalahan dengan gambar dan dilengkapi dengan definisi variabel. Langkah 2: Bagi (iris) interval menjadi beberapa sub interval (tidak harus sama besar) dan beri label suatu sub-interval tertentu. Membagi interval dapat dilakukan secara tegak (sumbu-x) atau mendatar (sumbu-y). 3 4 Langkah 3: Aproksimasi (hampiri) luas sub-interval tertentu tersebut. Langkah 4: Nyatakan dalam bentuk integral tentu. Kemudian hitung integralnya untuk memperoleh suatu luas daerah. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 2

1. Luas Daerah di Atas dan Bawah Sumbu- Secara geometri, berdasarkan definisi integral tentu (Integral Riemann) dapat diartikan merupakan daerah tertutup yang dibatasi oleh dengan dan kontinu, sumbu- (atau garis ), garis, dan garis. Jumlah luas persegi panjang persegi panjang bagian mendekati Luas Daerah Gambar 1. Transformasi dari bentuk limit penjumlahan menjadi integral Sehingga untuk mencari luas daerah diberikan sebagai berikut: dengan syarat jika limitnya ada sesuai dengan definisi integral tentu yang telah dipelajari pada modul 10. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 3

Contoh 1. Hitunglah luas daerah tertutup yang dibatasi oleh, garis, dan di atas sumbu-x. Penyelesaian: 1. Gambar daerah a. Gambarkan terlebih dahulu y b. Gambarkan garis 0 Gambar 2. Gambar 3. garis TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 4

c. Gambarkan daerah di atas sumbu-x Gambar 4. daerah di atas sumbu-x 2. Membagi interval secara tegak (sumbu- ) Partisi dengan membagi interval menjadi sub-interval...... Gambar 5. Partisi terhadap sumbu- TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 5

Kemudian beri label pada suatu sub-interval tertentu..... Gambar 6. Perhatikan sub-interval ke-, yaitu Pilih titik Bentuk persegi panjang dengan lebar 3. Aproksimasi luas sub-interval ke- : dan tinggi 4. Nyatakan dalam integral kemudian hitung integralnya untuk mendapatkan luas daerahya:, jika limit ada. Perhatikan bahwa Tanda berubah menjadi Fungsi berubah menjadi Besaran berubah menjadi Sehingga diperoleh bentuk intergralnya sebagai berikut Kemudian hitung integralnya Sehingga diperoleh luas daerah tertutup yang dibatasi oleh, garis, dan di atas sumbu-x adalah 9 satuan luas. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 6

Contoh 2. Hitunglah luas daerah tertutup di kuadran I yang dibatasi kurva, garis, dan sumbu-. Penyelesaian: 1. Gambar daerah a. Gambarkan di kuadran I Gambar 7. di kuadran I b. Gambarkan garis Gambar 8. garis TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 7

c. Gambarkan daerah di kuadran I yang dibatasi sumbu-y Gambar 9. daerah di kuadran I yang dibatasi sumbu-y 2. Membagi interval secara mendatar (sumbu- ) Partisi dengan membagi interval menjadi sub-interval...... Gambar 10. Partisi terhadap sumbu- TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 8

Kemudian beri label pada sub-interval tertentu..... Gambar 11. Perhatikan sub-interval ke-, yaitu. Pilih titik. Bentuk persegi panjang dengan lebar dan panjang. 3. Aproksimasi luas sub-interval ke- : Karena (kuadran I). 4. Nyatakan dalam integral kemudian hitung integralnya untuk mendapatkan luas daerahnya: Bila dinyatakan dalam integral sebagai berikut Kemudian hitung integralnya Sehingga diperoleh luas daerah tertutup di kuadran I yang dibatasi kurva, garis, dan sumbu- adalah satuan luas. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 9

Contoh 3. Hitunglah luas daerah tertutup yang dibatasi oleh, garis, garis, dan sumbu-. Penyelesaian: 1. Gambar daerah a. Gambarkan b. Gambarkan garis Gambar 12. Gambar 13. garis TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 10

c. Gambarkan daerah yang dibatasi sumbu- Gambar 14. daerah yang dibatasi sumbu- 2. Membagi interval secara tegak (sumbu- ) Dilihat dari Gambar 14, kita dapat membagi daerah tersebut menjadi 2 bagian daerah yaitu daerah yang berwarna kuning dan daerah yang berwarna biru. Daerah yang berwarna kuning dibatasi antara garis dan garis sedangkan daerah yang berwarna biru dibatasi antara garis dan. Sehingga untuk daerah yang berwarna kuning, partisi dengan membagi interval menjadi sub-interval dan untuk daerah yang berwarna biru partisi dengan membagi interval menjadi sub-interval.......... Gambar 15. Partisi terhadap sumbu-x TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 11

Kemudian beri label Gambar 16. Untuk daerah yang berwarna kuning: Perhatikan sub-interval ke-, yaitu. Kemudian pilih titik. Bentuk persegi panjang dengan lebar dan tinggi. Untuk daerah yang berwarna biru: Perhatikan sub-interval ke-, yaitu. Kemudian pilih titik. Bentuk persegi panjang dengan lebar dan tinggi. 3. Aproksimasi luas sub-interval ke- dan ke- : Untuk daerah yang berwarna kuning: Untuk daerah yang berwarna biru: Perlu diperhatikan bahwa untuk daerah yang berwarna biru merupakan daerah yang berada di bawah sumbu-, sehingga bertanda negatif seperti berikut 4. Nyatakan dalam integral dan hitung integralnya : Untuk daerah yang berwarna kuning: TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 12

Untuk daerah yang berwarna biru: Luas daerah keseluruhannya sebagai berikut Sehingga diperoleh luas daerah tertutup yang dibatasi oleh, garis, dan sumbu- adalah satuan luas. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 13

2. Luas Daerah antara Dua Kurva Perhatikan kurva dan dengan, garis dan pada Gambar 16. Dengan menggunakan langkah-langkah yang sama maka kita dapat menentukan luas daerah di antara dua kurva tersebut seperti pada Gambar 17. Gambar 17. Gambar 18. Prinsip dasar: gambarkan sub interval luasnya lalu tentukan lebar dan tinggi dari sub interval tersebut. Aproksimasi luas sub interval ke- : Luas daerah seluruhnya : TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 14

Contoh 4. Hitunglah luas daerah tertutup yang dibatasi oleh kurva dan garis. Penyelesaian: 1. Gambar daerah a. Gambarkan b. Gambarkan garis Gambar 19. kurva Gambar 20. garis TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 15

c. Gambarkan daerahnya sebagai berikut Gambar 21. 2. Membagi interval secara tegak (sumbu- ) Tentukan titik potong dari kurva dan garis terlebih dahulu diperoleh dan Sehingga partisi dengan membagi interval menjadi sub-interval. Gambar 22. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 16

Kemudian beri label Gambar 23. Perhatikan sub-interval ke-, yaitu. Kemudian pilih titik. Bentuk persegi panjang dengan lebar dan tinggi dengan dan. 3. Aproksimasi luas sub interval ke- : 4. Nyatakan dalam integral dan hitung integralnya : Sehingga diperoleh luas daerah tertutup yang dibatasi oleh kurva dan garis adalah satuan luas. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 17

Kasus Tertentu Diketahui dan dengan, garis dan seperti pada Gambar 24. Jika kita memilih membagi interval secara tegak (sumbu- ) maka akan terbentuk dua daerah. Daerah I pada interval dan daerah II pada interval. Gambar 24. Akibat kesalahan membagi interval tersebut, diperlukan waktu lebih lama untuk menyelesaikan luas daerah tersebut. Sehingga, Luas Daerah Gambar 25. Pemilihan partisi yang tidak tepat TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 18

Jika daerah tersebut kita bagi intervalnya secara mendatar (sumbu- ) maka akan diperoleh bentuk integral yang menyatakan luas daerah tersebut yang lebih sederhana dari sebelumnya. Gambar 26. Pemilihan partisi yang lebih sederhana Sehingga, Luas Daerah. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 19

Contoh 5. Hitunglah luas daerah di kuadran I yang dibatasi kurva, garis, dan di atas sumbu-. Penyelesaian: 1. Gambar daerah a. Gambarkan kurva di kuadran I 6 b. Gambarkan garis Gambar 27. kurva Gambar 28. garis TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 20

c. Gambar daerah di atas sumbu- Gambar 29. 2. Membagi interval secara mendatar (sumbu-y) Menentukan titik potong dari kurva dan garis terlebih dahulu diperoleh dan Sehingga partisi dengan membagi interval menjadi sub-interval. Gambar 30. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 21

Kemudian beri label Gambar 31. Perhatikan sub-interval ke-, yaitu. Kemudian pilih titik. Bentuk persegi panjang dengan lebar dan tinggi dengan dan. 3. Aproksimasi luas sub interval ke- : 4. Nyatakan dalam integral dan hitung integralnya : Perhitungan luas daerah Sehingga diperoleh luas daerah di kuadran I yang dibatasi kurva, garis, dan di atas sumbu- adalah satuan luas. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 22

LATIHAN 1. Hitunglah luas daerah tertutup yang dibatasi oleh, garis, dan sumbu-. 2. Hitunglah luas daerah tertutup di kuadran I yang batasi oleh, garis, dan sumbu-. 3. Hitunglah luas daerah pada gambar dibawah ini a. b. c. (Hint: carilah titik pemisahnya terlebih dahulu) 4. R adalah daerah di kuadran I yang dibatasi oleh di antara garis dan garis. a. Gambarkanlah daerah R, b. Hitunglah luas daerah R. 5. S adalah daerah yang dibatasi oleh, di antara dan, dan sumbu-. a. Gambarkanlah daerah S, b. Hitunglah luas daerah S. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 23

6. Tentukan dan hitunglah luas daerah tertutup yang batasi oleh kurva dan garis. 7. Hitunglah luas daerah yang dibatasi oleh kurva dan garis a. Jika intervalnya dibagi secara tegak (sumbu- ), b. Jika intervalnya dibagi secara mendatar (sumbu- ). 8. Tentukan dan hitunglah luas daerah pada gambar di bawah ini a. b. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 24

DAFTAR PUSTAKA Dale Varberg, Edwin Purcel and Steve Rigdon. Calculus 9th Ed. Prentice Hall. 2007. Neuhauser, Claudia. Calculus for Biology and Medicine 3 rd Ed. Prentince Hall. 2011. TAHAP PERSIAPAN BERSAMA 2018/2019 25