BAB IV PEMBAHASAN. IV.1 Analisis Pada Laporan Laba Rugi Koperasi Primer Tempe Tahu Indonesia

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV PEMBAHASAN. IV.1 Analisis Pada Laporan Laba Rugi Koperasi Primer Tempe Tahu Indonesia"

Transkripsi

1 BAB IV PEMBAHASAN IV.1 Analisis Pada Laporan Laba Rugi Koperasi Primer Tempe Tahu Indonesia Pengetahuan tentang Pajak sangat penting untuk Koperasi, karena Perpajakan adalah salah satu aspek yang sangat penting diketahui dan dipelajari agar kegiatan usaha Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia (PRIMKOPTI) bisa berjalan dengan baik dan benar. Didalam Perpajakan terdapat berbagai aspek yang berkaitan dengan kegiatan usaha yang dilakukan. Wajib Pajak harus mengetahui betul apa-apa saja yang masuk dalam Ketentuan-ketentuan yang berlaku sehingga wajib Pajak bisa melaporkan,membayar dan mengawasi Pajak yang dibayarkan oleh Koperasi. Dari Ketentuan-ketentuan yang ada di dalam Perpajakan Wajib Pajak bisa menggunakan dan menggunakan ketentuan-ketentuan yang telah diatur dalam Peraturan Perpajakan untuk bisa menghemat atau menekan biaya-biaya yang tadinya besar menjadi lebih hemat dalam membayar Pajak, tetapi harus beracuan pada peraturan Perpajakan yang berlaku tanpa melanggar Undang-undang Perpajakan. Untuk meminumalkan beban Pajak untuk masa mendatang,maka Primer Koperasi Produsen Tempe Tahu Indonesia menerapkan Perencanaan Pajak Penghasilan. Perencanaan Pajak ini bertujuan untuk meminimumkan kewajiban Pajak dengan serendah mungkin dengan memanfaatkan peraturan yang ada,yaitu dengan menyesuaikan transaksi-transaksi keuangan terkena Pajak, dapat diupayakan untuk

2 dikecualiakn atau dikurangi jumlah Pajaknya,dengan melihat laporan akuntansi komersial dan akuntansi fiskal dengan cara yang benar sesuai dengan peraturan yang berlaku. Primer Koperasi Produsen Tempe Tahu Indonesia telah melakukan Perencanaan Pajak yaitu dapat dilihat dengan selalu menghitung, memotong, dan menyetor Pajak tepat waktu agar tidak dikenakan sanksi,dengan melaporkan Pajaknya tepat waktu itu menjadi salah satu penghematan Pajak yang dilakukan oleh Primer Koperasi Produsen Tempe Tahu Indonesia karena apabila Koperasi melaporkan Pajaknya dengan tepat waktu bisa terhindar dari sanksi Perpajakan. Namun meskipun begitu penulis menyimpulkan perencanaan Pajak yang telah dilakukan oleh Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia belum maksimal karena dalam rekonsiliasi laba rugi fiskal ditemukan terdapat koreksi positif atas akun biaya komersial laba Koperasi bertambah setiap tahunnya sehingga bertambahnya jumlah Pajak Penghasilan Badan yang harus dibayar Koperasi. Untuk mendapatkan laba fiskal dalam menghitung Pajak Penghasilan Badan,maka langkah awal adalah dengan menganalisis dan menghitung penghasilan netto fiskal (Rugi Fiskal) atas biaya komersial untuk menentukan apakah biaya-biaya komersial tersebut termasuk dalam biaya fiskal atau biaya non fiskal,dimana biaya non fiskal tersebut harus dilakukan koreksi positif. Penyesuaian fiskal positif atau mengurangi rugi fiskal yang menambah penghasilan netto fiskal atau mengurangi rugi fiskal, terdiri atas biaya yang tidak dapat dikurangkan, Selisih penyusutan komersial diatas penyusutan fiskal dan selisih amortisasi komersial diatas amortisasi fiskal. Sedangkan koreksi negatif adalah penyesuaian fiskal yang mengurangi penghasilan neto

3 fiskal atau menambah rugi fiskal, terdiri atas Penghasilan yang bukan merupakan objek PPH, Penghasilan yang dikenakan PPH final, dan Selisih penyusutan atau amortisasi fiskal. Sebelum dilakukan koreksi fiskal,perlu dilakukan analisis terhadap objek Pajak penghasilan dan biaya-biaya pada Primer Koperasi Produsen Tempe Tahu Indonesia. Berikut beban-beban yang telah dikeluarkan oleh Primer Koperasi Produsen Tempe Tahu Indonesia secara umum pada tahun adalah sebagai berikut : 1. Koperasi mengeluarkan biaya gaji dan THR kepada karyawan. Gaji tersebut diberikan kepada karyawannya berdasarkan golongan atau jabatan masingmasing karyawan, sedangkan THR diberikan kepada karyawan dan staf-stafnya sekali dalam setahun. 2. Koperasi mengeluarkan biaya rapat anggota koperasi. Rapat anggota tersebut dilakukan setiap tahun untuk rapat koordinasi pengurus dan pengawas. Rapat tersebut diantaranya ada rapat kerja, Rapat anggota tahunaan Tahun Buku 2009, 2010 dan 2011, rapat anggota pembahasan RAPB tahun yang bersangkutan dan rapat anggota tahunan buku dilaksanakan dengan sistem kelompok melalui 2 tahapan. 3. Koperasi mengeluarkan biaya perawatan yang diantaranya tanah, bangunan, inventaris dan kendaraan. 4. Koperasi mengeluarkan biaya komunikasi dan BBM. Dalam hal ini Koperasi juga mengeluarkan biaya komunikasi yang termasuk didalamnya telefon kantor dan BBM, biaya BBM disini juga dimasukkan karena yang termasuk dalam kegiatan usaha yang dimaksud adalah BBM untuk truk yang mengangkut kacang

4 kedelai sebagai barang dagangan yang ada di Primer Koperasi Produsen Tempe Tahu Indonesia. 5. Koperasi mengeluarkan biaya perjalanan dinas karyawan. Biaya perjalanan dinas karyawan karena termasuk dalam fasilitas yang ada di Koperasi perkoperasian tersebut. 6. Koperasi mengeluarkan biaya ATK dan cetakan. Biaya ATK dan cetakan ini dilakukan Koperasi untuk memenuhi keperluan kantor agar kegiatan PRIMKOPTI ini bisa berjalan dengan lancar untuk biaya cetakan ini dilakukan untuk membuat brosur atau surat edaran saat akan mengadakan rapat anggota. 7. Koperasi mempunyai beban bank. Dalam menjalankan koperasi yang bergerak dalam bidang pendistributoran kacang kedelai biaya untuk menjalankan koperasi ini PRIMKOPTI juga meminjam uang ke bank untuk keperluan jalannya Koperasi koperasi PRIMKOPTI ini. 8. Koperasi mengeluarkan biaya untuk membayar PBB (Pajak Bumi Bangunan), PKB dan Retribusi. Seperti halnya yang telah dibicarakan sebelumnya dalam beban terdapat biaya perawatan, Koperasi mengeluarkan biaya untuk membayar Pajak bumi bangunan karena koperasi ini totalnya di jakarta mempunyai cabang cabang di masing masing tempat yang sudah terbagi, Koperasi juga membebankan Pajak kendaraan bermotor karena Koperasi mempunyai beberapa kendaraan contohnya truk kedelai, mobil dinas mobil pick up dan mobil ambulance untuk disewakan kepada non anggota bagi yang sudah menjadi anggota koperasi ambulance ini bisa digunakan saat-saat dibutuhkan. 9. Biaya Pembinaan dan Biaya Pengawasan. Dalam Primer Koperasi Produsen Tempe Tahu Indonesia terdapat kegiatan pembinaan dan pengawasan, hal ini

5 dilakukan karena didalam PRIMKOPTI ini ada terdapat representasi, legalisasi, dan bimbingan tekhnis. 10. Koperasi mengeluarkan biaya Beban Bank. Di PRIMKOPTI ini dalam melakukan kegiatan usahanya ada atau terdapat beban bunga yang diantaranya untuk meminjam modal pada bank. 11. Koperasi mengeluarkan biaya untuk beban lain-lain. Dalam PRIMKOPTI ini terdapat biaya yang diakui sebagai beban lain-lain yang diantaranya adalah biaya administrasi, biaya asuransi kendaraan mobil, biaya bantuan kerugian banjir yang hanya ada pada tahun 2010 dan yang terakhir adalah biaya asuransi kredit. 12. Koperasi mengeluarkan biaya untuk beban penyusutan. Di dalam PRIMKOPTI ini terdapat biaya yang diakui sebagai beban penyusutan yang diantaranya termasuk penyusutan kendaraan, penyusutan bangunan, penyusutan inventaris.

6 Uraian IV.2 Koreksi Fiskal Terhadap Laporan Laba Rugi dari Hasil Analisis Biaya Tabel IV.1 PRIMER KOPERASI TEMPE TAHU INDONESIA REKONSILIASI PERHITUNGAN LABA RUGI KOMERSIAL DAN FISKAL Komersial UNTUK TAHUN YANG 2009 Positif Koreksi Negatif Koperasi Fiskal PENDAPATAN Perdagangan Jasa-jasa Total Pendapatan Usaha Harga Pokok Penjualan Persediaan Awal Pembelian Barang tersedia untuk terjual Persediaan Akhir Harga Pokok Barang Dijual Laba Kotor Usaha Beban Usaha Biaya Gaji Biaya PPh Biaya Transportasi Biaya Rapat ( Anggota/DP/BP) Biaya Pembinaan dan Pengawasan Perjalanan Dinas ( Kunjungan) Biaya Perawatan Biaya Komunikasi dan BBM Biaya ATK dan Cetakan Biaya Bank( admin, bunga, provisi) Biaya Pajak dan Retribusi Biaya Tunjangan Intrnsif Penjualan Biaya Lain-lain Biaya Penyusutan

7 Total Beban Usaha Pendapatan ( Beban) Lain-lain Jasa Giro dan Bunga Bank Pendapatan Jasa Pendapatan Lainnya Beban Lainnya Total Pendaptan Lain-lain Laba Sebelum Pajak Penghasilan PPH Terutang Tahun Penghasilan Setelah Pajak Penghasilan PPh Badan Tahun 2009 yang terhutang setelah dikoreksi fiskal adalah : 28% x Rp ,- = Rp ,- Sedangkan Pajak terhutang tahun 2009 menurut Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia adalah sebesar Rp ,- didapat dari koreksi fiskal yang dilakukan oleh Koperasi sehingga penghasilan kena Pajaknya menjadi lebih besar, yaitu sebesar Rp ,- Berikut ini merupakan rincian koreksi fiskal yang dilakukan oleh Koperasi untuk penghasilan yang kena Pajak berakhir tanggal 31 Desember Laba Rugi bersih sebelum Pajak Rp ,- Koreksi Positif : Biaya PPh Pasal ,- Biaya Komunikasi dan BBM ,-

8 Koreksi Negatif : Jasa Giro ,- Laba kena Pajak Rp ,- Perhitungan PPh Badan : 28% x = Rp ,-

9 Tabel IV.2 Uraian PRIMER KOPERASI TEMPE TAHU INDONESIA REKONSILIASI PERHITUNGAN LABA RUGI KOMERSIAL DAN FISKAL Komersial UNTUK TAHUN 2010 Koreksi Positif Negatif Koperasi Fiskal PENDAPATAN Perdagangan Total Pendapatan Usaha Harga Pokok Penjualan Persediaan Awal Pembelian Barang tersedia untuk terjual Persediaan Akhir Harga Pokok Barang Dijual Laba Kotor Usaha Beban Usaha Biaya Gaji Biaya PPh Biaya Transportasi Biaya Rapat ( Anggota/DP/BP) Biaya Pembinaan dan Pengawasan Perjalanan Dinas ( Kunjungan) Biaya Perawatan Biaya Komunikasi dan BBM Biaya ATK dan Cetakan Biaya Bank( admin, bunga, provisi) Biaya Pajak dan Retribusi Biaya Lain-lain Biaya Penyusutan Total Beban Usaha Pendapatan ( Beban) Lain-lain Jasa Giro dan Bunga Bank Pendapatan Jasa

10 Pendapatan Lainnya Beban Lainnya Total Pendaptan Lain-lain Laba Sebelum Pajak Penghasilan PPH Terutang Tahun Penghasilan Setelah Pajak Penghasilan *PPh Badan Tahun 2010 yang terhutang setelah dikoreksi fiskal didapat dari : 25% x ,- = Rp ,- Sedangkan Pajak terhutang tahun 2010 menurut Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia adalah sebesar Rp ,- didapat dari koreksi fiskal yang dilakukan oleh Koperasi sehingga penghasilan kena Pajaknya menjadi lebih besar, yaitu sebesar Rp ,- Berikut ini merupakan rincian koreksi fiskal yang dilakukan oleh Koperasi untuk penghasilan yang kena Pajak berakhir tanggal 31 Desember Laba Rugi bersih sebelum Pajak Rp ,- Koreksi Positif : Biaya PPh Pasal ,- Biaya Komunikasi ,- Biaya Lain-lain ,- Koreksi Negatif : Jasa giro ,- Laba kena Pajak Rp ,- Perhitungan PPh Badan : 25% x Rp ,- = Rp ,-

11 Tabel IV.3 PRIMER KOPERASI TEMPE TAHU INDONESIA REKONSILIASI PERHITUNGAN LABA RUGI KOMERSIAL DAN FISKAL UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR 31 DESEMBER 2011 Uraian Komersial Koreksi Positif Negatif Koperasi PENDAPATAN Perdagangan Jasa-jasa Total Pendapatan Usaha Fiskal Harga Pokok Penjualan Persediaan Awal Pembelian Barang tersedia untuk terjual Persediaan Akhir Harga Pokok Barang Dijual Laba Kotor Usaha Beban Usaha Biaya Gaji Biaya PPh Biaya Transportasi Biaya Rapat ( Anggota/DP/BP) Biaya Pembinaan dan Pengawasan Perjalanan Dinas ( Kunjungan) Biaya Perawatan Biaya Komunikasi dan BBM Biaya ATK dan Cetakan Biaya Bank( admin, bunga, provisi) Biaya Pajak dan Retribusi Biaya Lain-lain Biaya Penyusutan Total Beban Usaha Pendapatan ( Beban) Lain-lain Jasa Giro dan Bunga Bank Pendapatan Lainnya

12 Beban Lainnya Total Pendaptan Lain-lain Laba Sebelum Pajak Penghasilan PPH Terutang Tahun Penghasilan Setelah Pajak Penghasilan PPh Badan Tahun 2011 yang terhutang setelah dikoreksi fiskal didapat dari : 25% x ,- = Rp ,- Sedangkan Pajak terhutang tahun 2011 menurut Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia adalah sebesar Rp ,- didapat dari koreksi fiskal yang dilakukan oleh Koperasi sehingga penghasilan kena Pajaknya menjadi lebih besar, yaitu sebesar Rp ,- Berikut ini merupakan rincian koreksi fiskal yang dilakukan oleh Koperasi untuk penghasilan yang kena Pajak berakhir tanggal 31 Desember Laba Rugi bersih sebelum Pajak Rp ,- Koreksi Positif : Biaya PPh Pasal 21 Rp ,- Koreksi Negatif : Jasa Giro dan Bunga Bank Rp ,- Rp ,-

13 Perhitungan PPh Badan : 25% x Rp ,- = Rp ,- *PPh Badan tahun 2011 yang terutang setelah dikoreksi fiskal didapat dari : PKP Fasilitas = Rp 4,8 Milyar / ,- x Rp ,- = Rp ,- Non Fasilitas = Rp Rp ,- = Rp ,- PPh Teutang 14% x Rp ,- = Rp ,- 25% x50% x Rp ,- = Rp ,- Rp ,- Dikarenakan peredaran bruto Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia kurang lebih dari misal 4,8 m tetapi tidak melebihi 50 milyar, maka PKP yang mendapatkan fasilitas pengurang tarif sebesar 50% hanya bagian peredaran bruto sampai dengan Rp 4,8 Milyar.

14 Pajak terutang tahun 2011 menurut Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia sebesar Rp ,- didapat dari koreksi fiskal yang dilakukan oleh Koperasi sehingga penghasilan kena Pajaknya menjadi lebih besar yaitu sebesar Rp ,- Besarnya koreksi fiskal terhadap laporan laba rugi pada Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia untuk tahun 2009, 2010, dan 2011 adalah sebagai berikut : 1. Pendapatan usaha Pendapatan usaha dari Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia di dapat dari kegiatan usaha yang dilakukan oleh Koperasi tersebut. Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia ini bergerak dalam bidang usaha berupa distributor kacang kedelai, pengadaan dan penyaluran mesin tempe tahu untuk anggota koperasi, jasa simpan pinjam dan lain-lain. Yang dilakukan Koperasi dalam membuat laporan keuangan adalah dengan menggunakan metode accrual basis, karena sebagian besar pembayaran yang dilakukan oleh anggota adalah dengan cara kredit. Dan dengan menggunakan cara pencatatan dengan accrual basis itu adalah salah satu cara yang legal dalam Perpajakan. Setelah penulis melakukan analisis di Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia sudah membuat dan melaporkan dengan benar pendapatan dari kegiatan usaha yang telah dilakukan di dalam SPT PPH Badan. Maka dari itu pendapatan usaha tidak dilakukan koreksi fiskal. seperti yang dapat dilihat tabel pendapatan Primer Koperasi Produsen Tempe Tahu Indonesia tahun adalah sebagai berikut :

15 Tabel IV.4 TABEL PENDAPATAN Tahun 2009,2010 dan 2011 Keterangan Pendapatan 2009 Pendapatan 2010 Pendapatan 2011 Kacang Kedelai Penjualan Gas Elpiji Usaha Jasa Jasa Pengkreditan Jasa Sewa dan Jasa Lainnya Jasa Giro Pendapatan Lainnya Total Pendapatan Biaya gaji Biaya gaji dan Tunjangan yang dikeluarkan Koperasi untuk membayar gaji, tunjangan kepada karyawan sesuai dengan jabatan masing-masing karyawan jika di PRIMKOPTI ini disebut dengan Pengurus Koperasi. Seperti yang telah di atur dalam Pasal 6 ayat 1 ( a ) Undang undang Pajak Penghasilan nomer 36 tahun Maka dari itu dengan berdasarkan Undang-undang tersebut yang salah satunya mengatur tentang gaji dan tunjangan adalah biaya untuk mendapatkan, menagih, dan memelihara penghasilan yang diberikan dalam bentuk uang tidak perlu dikoreksi.

16 3. Biaya PPh Pasal 21 Dalam biaya PPh Pasal 21 yang menanggung nya adalah Koperasi. Maka dari itu biaya PPh Pasal 21 harus dikoreksi seperti yang telah diatur dalam UU PPh Pasal 9 ayat 1 yang berisi tentang Pajak penghasilan yang bukan merupakan pengurang penghasilan bruto. Dari biaya PPh Pasal 21 yang telah dilihat di SPT PPh pasal 21 yang dikoreksi adalah sebagai berikut: = Rp , = Rp , = Rp ,- 4. Biaya Komunikasi dan BBM Biaya komunikasi dan BBM yang dikeluarkan oleh Koperasi yang diantaranya termasuk biaya beban telefon, Bahan bakar minyak kendaraan untuk kegiatan operasional Koperasi, biaya listrik, biaya air PAM, dan biaya parkir dan tol. Berikut ini rincian biaya komunikasi dan BBM adalah sebagai berikut = Rp , = Rp ,- Pada Tahun 2011 tidak dikoreksi karena tidak terdapat daftar normatifnya.

17 IV.3 Perhitungan Penyusutan 2009, 2010 dan 2011 Tabel IV.5 Perhitungan Penyusutan tahun 2009 Keterangan Nilai Masa Garis Saldo Perolehan Manfaat Lurus Menurun Penyusutan Kendaraan Tahun Penyusutan Bangunan Tahun Penyusutan Inventaris Kelompok Tahun Kelompok Tahun Tabel IV.6 Perhitungan Penyusutan Tahun 2010 Keterangan Nilai Perolehan Masa Manfaat Garis Lurus Saldo Menurun Penyusutan Kendaraan Tahun Penyusutan Bangunan Tahun Penyusutan Inventaris Kelompok Tahun Kelompok Tahun

18 Tabel IV.7 Perhitungan Penyusutan Tahun 2011 Keterangan Nilai Perolehan Masa Manfaat Garis Lurus Saldo Menurun Penyusutan Kendaraan Tahun Penyusutan Bangunan Tahun Penyusutan Inventaris Kelompok Tahun Kelompok Tahun Dari Perhitungan penyusutan ini dapat disimpulkan bahwa penyusutan yang dibuat oleh Koperasi lebih kecil, dari perhitungan penyusutan dengan metode garis lurus dan saldo menurun, metode garis lurus lebih efektif digunakan karena hasil yang dihasilkan lebih kecil dibandingkan dengan perhitungan penyusutan dengan perhitungan saldo menurun. IV.4 Perencanaan Pajak yang dapat diterapkan pada Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia Didalam Perpajakan terdapat segala hal tentang peraturan yang berbentuk Undang-undang atau Keputusan Menteri dan keputusan Direktorat Jendral Pajak yang berisikan tentang semua hal yang berkaitan dengan hal Perpajakan. Termasuk di dalamnya yang terdapat hal penghindaran Pajak yang legal (Tax avodiance) maupun secara tidak legal (tax evasion). Perencanaan Pajak yang biasanya dilakukan oleh Koperasi seperti yang dikenal dengan sebutan perencanaan Pajak (tax planning) itu salah satu cara yang legal, cara yang tidak

19 melanggar peraturan Perpajakan yaitu dengan cara menekan biaya biaya yang ada, Peraturan Perpajakan kadang sering kali terjadi perubahan, maka dari itu para wajib Pajak yang melakukan perencanaan Pajak harus bisa lebih aktif mengetahui perubahan-perubahan yang terjadi dalam peraturan Perpajakan yang baru,agar terhindar dari sanksi-sanksi Perpajakan. Melakukan perencanaan Pajak dalam sebuah Koperasi salah satunya adalah melakukan koreksi fiskal yang didalamnya ada perbedaan sebelum Pajak yang jumlah yang di dapat semakin bertambah. Untuk mengatasi hal tersebut maka dari itu biaya-biaya tersebut bisa dijadikan sebagai biaya fiskal. Dengan menggunakan cara itu Koperasi bisa menghemat Pajak. Selain cara itu Koperasi juga bisa membayar tagihan Pajak tepat waktu agar bisa terhindar dari sanksisanksi Perpajakan karena menghindari saksi Perpajakan menjadi salah satu cara melakukan penghematan Pajak. Perencanaan perencanaan yang mungkin dapat diterapkan oleh Koperasi adalah sebagai berikut : 1. Dengan adanya perbedaan antara akuntansi komersial dengan akuntansi fiskal maka Koperasi sebaiknya melakukan koreksi fiskal yang berdasarkan Undang-undang Perpajakan yang berlaku. 2. Primer Koperasi Tempe Tahu Indonesia kurang maksimal dalam perhitungan beban apa saja yang bisa di koreksi negatif dan koreksi negatif itu dikarenakan dalam beban biaya,biaya-biaya tersebut tidak terdapat daftar normatif dalam biaya-biaya yang telah dikeluarkan oleh Koperasi tersebut, maka dari itu dalam laporan fiskal yang telah dibuat oleh Koperasi kurang maksimal.

20 3. Biaya yang dikeluarkan Koperasi untuk karyawan dan anggota koperasi Karyawan dikoperasi ini atau yang lebih dikenal dengan pengurus koperasi adalah salah satu peran terpenting yang perannya sangat berpengaruh di dalam primer koperasi tempe tahu Indonesia sehingga bisa berjalan dengan baik sampai sekarang. Maka dari itu primer koperasi Tempe Tahu Indonesia memberikan fasilitas yang diperlukan oleh karyawan walaupun Koperasi memberikan fasilitas tidak semua. a. Biaya Perjalanan Dinas Koperasi memberikan fasilitas perjalanan dinas untuk karyawan. Perjalanan karyawan ini ditujukan bagi dewan pengurus dan badan pengawas untuk mengecheck cabang-cabang lain yang ada di daerah dan juga sekaligus memperkenalkan mesin-mesin terbaru kepada para anggota koperasi PRIMKOPTI yang ada didaerah. b. PPh Pasal 21 Koperasi yang menanggung PPh Pasal 21 dari penghasilan karyawan yang telah diatur menurut Undang-undang Perpajakan. PPh Pasal 21 ini tidak termasuk dalam pengurang penghasilan yang telah diatur dalam Undang-undang PPh Pasal 9 ayat 1. PPh Pasal 21 ini juga bukan merupakan biaya fiskal yang bisa dijadikan pengurang penghasilan bruto. Bagi Koperasi ini memberatkan bagi Koperasi tetapi bagi karyawan ini menguntungkan karena gaji yang yang diberikan oleh Koperasi tidak dipotong PPh Pasal 21. Perencanaan Pajak yang dilakukan Koperasi adalah dengan melakukan cara gross up,yaitu Koperasi memberikan tunjangan Pajak sebesar jumlah PPh Pasal 21 yang terutang dan menjadi

21 penambah penghasilan bruto yang akan dipotong PPh Pasal 21 sesuai Undang-undang Perpajakan. Dengan metode ini baik Koperasi maupun karyawan mendapatkan keuntungan. Sebagai Koperasi metode ini bisa menjadi biaya fiskal jadi bisa dikurangkan dari penghasilan bruto. Formula/Rumus Gross up PPh Pasal 21 untuk menentukan tunjangan Pajak adalah Formula gross up PPh pasal 21 terbagi dalam 5 lapisan rentang PKP, sesuai dengan lapisan tarif yang terdapat dalam pasal 17 Undang Undang Pajak Penghasilan (Tarif Progressive). Lapisan I : untuk PKP antara Rp. 23,750,000,- hingga Rp. 1 Tunjangan PPh = PKP setahun ( ) Rp. 0 x 5/95 (+) 0 Lapisan II : untuk PKP antara Rp. 46,250,000,- hingga >Rp. 23,750,000,- 1,250,000,- Tunjangan PPh = PKP setahun ( ) Rp. 23,750,000,- x 10/90 (+) Lapisan III : untuk PKP antara Rp. 88,750,000,- hingga >Rp. 46,250,000,- 3,750,000,- Tunjangan PPh = PKP setahun ( ) Rp. 46,250,000,- x 15/85 (+) Lapisan IV : untuk PKP antara Rp.163,750,000,- hingga >Rp. 88,750,000,- 11,250,000,- Tunjangan PPh = PKP setahun ( ) Rp. 88,750,000,- x 25/75 (+)

22 Lapisan IV : untuk PKP diatas Rp.163,750,000,- 36,250,000,- Tunjangan PPh = PKP setahun ( ) Rp. 163,750,000,- x 35/65 (+) Contoh perhitungan PPh Pasal 21 dengan metode Gross up Jerry, seorang pegawai dengan penghasilan sebesar Rp. 5,000,000,- sebulan (take home pay). Status Jerry adalah K/0 (kawin belum memiliki anak). Berapa tunjangan Pajak yang harus diberikan, sehingga take home pay yang diberikan tetap Rp. 5,000,000,-. Aplikasi rumus gross up (jamsostek ditiadakan agar lebih mudah) Penghasilan Bruto setahun = Rp. 60,000,000,- Biaya jabatan (setahun) = Rp. 1,296,000,- Penghasilan netto = Rp. 58,704,000,- PTKP = Rp. 14,400,000,- PKP = Rp. 44,304,000,- Tunjangan Pajak /PPh pasal 21 terutang (gross up formula lapisan ke II): Rp. 44,304,000 ( ) Rp. 23,750,000 x 10/90 (+) 1,250,000 = Rp. 3,533,777,- Penghitungan Ulang untuk menguji Penghasilan (sebelum tunjangan Pajak) = Rp. 44,304,000,- Tunjangan Pajak = Rp. 3,533,777,- Total PKP = Rp. 47,837,777,-

23 PPh terhutang (tarif pasal 17) = Rp. 3,533,777,- Susunan Ulang dalam Perhitungan pasal 21 akan menjadi : Penghasilan setahun = Rp. 60,000,000,- Tunjangan Pajak = Rp. 3,533,777,- Total penghasilan bruto = Rp. 63,533,777,- Biaya jabatan (setahun) = Rp. 1,296,000,- Penghasilan netto = Rp. 62,237,777,- PTKP = Rp. 14,400,000,- PKP = Rp. 47,837,777,- PPh terutang : 5% x Rp. 25,000,000,- = Rp. 1,250,000,- 10% x Rp. 22,837,777,- = Rp. 2,283,777,- Total PPh terutang setahun = Rp. 3,533,777,- PPh terutang sebulan = Rp. 294,481,- Dari uraian di atas, secara simple dapat dikatakan bahwa tujuan dari gross up di dalam perhitungan pasal 21 adalah untuk mencari tunjangan Pajak yang jumlahnya sama dengan Pajak yang terutang. Dengan menggunakan rumus ini maka Koperasi dapat membebankan biaya tunjangan Pajak sebagai deductible expenses, sehingga dapat mengurangi PPh badan Koperasi yang bersangkutan. Dengan catatan, selama di dukung adanya perjurnalan biaya tunjangan Pajak di dalam pembukuan wajib Pajak serta juga tercantum dalam slip gaji karyawan.

24 Tabel IV.8 Perhitungan PPh Pasal 21 dengan perencanaan Pajak dengan Gross up Tahun 2009 Keterangan Sebelum Perencanaan Sesudah Perencanaan Gaji Tunjangan Hari Raya Tunjangan Kesra Tunjangan Pajak Total Penghasilan Bruto Biaya Jabatan 5 %,max Rp Penghasilan Neto PTKP PKP Tarif 5% x Rp % x Rp % x Rp Total PPh Perkiraan Penghematan PPh Badan: Dari tunjangan kesra x 30 % Dari Tunjangan Pajak x 30% Selisih Lebih pembayaran PPh Pasal Selisih Lebih pembayaran PPh Pasal ( ) Penghematan Beban Pajak Dengan melihat PPh 21 di tabel diatas bisa dilihat didalam perhitungan dengan menggunakan perhitungan gross up lapisan. Dengan melakukan perhitungan dengan metode Grooss up tersebut Koperasi bisa mengaplikasikannya dalam Perencanaan Pajak,karena dengan menggunakan perhitungan ini Koperasi bisa menghemat sebesar Rp ,-

25 Tabel IV.9 Perhitungan PPh Pasal 21 dengan perencanaan Pajak dengan Gross up tahun 2010 Keterangan Sebelum Perencanaan Sesudah Perencanaan Gaji Tunjangan Hari Raya Tunjangan Kesra Tunjangan Pajak Total Penghasilan Bruto Biaya Jabatan 5 %,max Rp Penghasilan Neto PTKP PKP Tarif 5% x Rp % x Rp % x Rp Total PPh Perkiraan Penghematan PPh Badan: Dari tunjangan kesra x 30 % Dari Tunjangan Pajak x Selisih Lebih pembayaran PPh Pasal Selisih Lebih pembayaran PPh Pasal ( ) Penghematan Beban Pajak Dengan melihat PPh 21 di tabel diatas bisa dilihat didalam perhitungan dengan menggunakan perhitungan gross up lapisan. Dengan melakukan perhitungan dengan metode Grooss up tersebut Koperasi bisa mengaplikasikannya dalam perencanaan Pajak,karena dengan menggunakan perhitungan ini Koperasi bisa menghemat sebesar Rp ,-

26 Tabel IV.10 Perhitungan PPh Pasal 21 dengan perencanaan Pajak dengan Gross up tahun 2011 Keterangan Sebelum Perencanaan Sesudah Perencanaan Gaji Tunjangan Hari Raya Tunjangan Kesra Tunjangan Pajak Total Penghasilan Bruto Biaya Jabatan 5 %,max Rp Penghasilan Neto PTKP PKP Tarif 5% x Rp % x Rp Total PPh Perkiraan Penghematan PPh Badan: Dari tunjangan kesra x 30 % Dari Tunjangan Pajak x Selisih Lebih pembayaran PPh Pasal Selisih Lebih pembayaran PPh Pasal ( ) Penghematan Beban Pajak Dengan melihat PPh 21 di tabel diatas bisa dilihat didalam perhitungan dengan menggunakan perhitungan gross up. Dengan melakukan perhitungan dengan metode Grooss up tersebut Koperasi bisa mengaplikasikannya dalam perencanaan Pajak, karena dengan menggunakan perhitungan ini Koperasi bisa menghemat sebesar Rp ,-

27 4. Transaksi yang berhubungan dengan withholding tax Koperasi Primer Koperasi Produsen Tempe Tahu Indonesia tidak melakukan pemotongan PPh Pasal 23 yang diantaranya jasa pemeliharaan peralatan kantor, parawatan kendaraan yang digunakan Koperasi pada tahun 2009, 2010 dan Perencanaan Pajak yang dilakukan Koperasi adalah dengan melakukan pemotongan Pajak PPh Pasal 23 dengan memperhitungkan dengan menggunakan metode gross up. Yaitu dengan menggross up penghasilan atas jasa, lalu setelah itu dikalikan dengan Tarif Tunjangan Pajak tentunya dengan menganut peraturan yang ada, a. Evaluasi perhitungan dengan menggunakan metode gross up untuk transaksi yang berkaitan dengan witholding tax

28 Tabel IV.11 Evaluasi Metode Gross up Transaksi Witholding tax tahun 2009 Keterangan Anggota Non Anggota Sebelum Perencanaan Sesudah Perencanaan Jasa Simpan Pinjam Jasa Investasi Jasa Perumahan Jasa Kendaraan Jasa Kredit Pengembalian Produksi Jasa sewa dan Lainnya Total Biaya Gross up : Rp / 0, Rp / 0, Rp / 0, Rp / 0, Rp / 0, / 0, Total Gross up PPh Pasal 23 Yang harus disetor: Tarif 6% x Jasa simpan pinjam Tarif 6% x jasa investasi Tarif 6% x jasa perumahan Tarif 6% x jasa kendaraan Tarif 6% x jasa kredit pengembalian prodiksi Tarif 6% x jasa sewa dan lainnya Total PPh Pasal 23 yang harus disetor Pengurang PPH Badan: Selisih lebih pembayaran PPh Pasal ( ) 28% x ( ) ( ) Penghematan Beban Pajak

29 Dengan melihat PPh 23 tahun 2009 di tabel diatas bisa dilihat didalam perhitungan dengan menggunakan perhitungan gross up. Dengan melakukan perhitungan dengan metode Grooss up tersebut Koperasi bisa mengaplikasikannya dalam perencanaan Pajak, karena dengan menggunakan perhitungan ini Koperasi bisa menghemat sebesar Rp ,-

30 Tabel IV.12 Evaluasi Metode Gross up Transaksi Witholding tax tahun 2010 Keterangan Anggota Non Anggota Sebelum Perencanaan Sesudah Perencanaan Jasa Simpan Pinjam Jasa Investasi Jasa Perumahan Jasa Kendaraan Jasa Kredit Pengembalian Produksi Jasa sewa dan Lainnya Total Biaya Gross up : Rp / 0, Rp / 0, Rp / 0, Rp / 0, Rp / 0, Rp / 0, Total Gross up PPh Pasal 23 Yang harus disetor: Tarif 6% x Jasa simpan pinjam Tarif 6% x jasa investasi Tarif 6% x jasa perumahan Tarif 6% x jasa kendaraan Tarif 6% x jasa kredit pengembalian prodiksi Tarif 6% x jasa sewa dan lainnya Total PPh Pasal 23 yang harus disetor Pengurang PPH Badan: % x ( ) Selesih Lebih pembayaran PPh Pasal 23: ( ) ( ) Penghematan Beban Pajak

31 Dengan melihat PPh 23 pada tahun 2010 di tabel diatas bisa dilihat didalam perhitungan dengan menggunakan perhitungan gross up. Dengan melakukan perhitungan dengan metode Grooss up tersebut Koperasi bisa mengaplikasikannya dalam perencanaan Pajak, karena dengan menggunakan perhitungan ini Koperasi bisa menghemat sebesar Rp ,-

32 Tabel IV.13 Evaluasi Metode Gross up Transaksi Witholding tax Tahun 2011 Keterangan Anggota Non Sebelum Sesudah Anggota Perencanaan Perencanaan Jasa Simpan Pinjam Jasa Investasi Jasa Perumahan Jasa Kendaraan Jasa Kredit Pengembalian Produksi Jasa sewa dan Lainnya Total Biaya Gross up : Rp / 0, Rp / 0, Rp / 0, Rp / 0, Rp / 0, Rp / 0, Total Gross up PPh Pasal 23 Yang harus disetor: Tarif 6% x Jasa simpan pinjam Tarif 6% x jasa investasi Tarif 6% x jasa perumahan Tarif 6% x jasa kendaraan Tarif 6% x jasa kredit pengembalian prodiksi Tarif 6% x jasa sewa dan lainnya Total PPh Pasal 23 yang harus disetor Pengurang PPH Badan: % x ( ) Selesih Lebih pembayaran PPh Pasal 23: ( ) Penghematan Beban Pajak

33 Dengan melihat PPh 23 pada tahun 2010 di tabel diatas bisa dilihat didalam perhitungan dengan menggunakan perhitungan gross up. Dengan melakukan perhitungan dengan metode Grooss up tersebut Koperasi bisa mengaplikasikannya dalam perencanaan Pajak,karena dengan menggunakan perhitungan ini Koperasi bisa menghemat sebesar Rp ,- Biaya yang dikeluarkan oleh Koperasi diantaranya biaya perjalanan dinas,maka perencanaan Pajak yang dapat dilakukan Koperasi adalah membuat perincian keterangan dari biaya perjalanan dinas itu agar bisa mengurangi penghasilan bruto.dan dilampirkan dalam SPT Tahunan PPh. Biaya Rapat,biaya pembinaan dan pengawasan,biaya perawatan dan lain-lain tidak dapat dijadikan dalam biaya laporan keuangan Pajak. Biaya ini termasuk dalam biaya area yang abu-abu, sehingga harus dilakukan koreksi fiskal positif. Oleh karena itu perencanaan Pajak yang dapat dilakukan atas biaya-biaya tersebut adalah dengan melampirkan bukti-bukti dari biaya-biaya tersebut. Biaya Komunikasi dan BBM termasuk dalam biaya fiskal yang bisa mengurangi penghasilan bruto apabila kegiatan biaya-biaya tersebut termasuk dalam kegiatan operasional Koperasi. Maka dari itu biaya komunikasi dan BBM di koreksi positif IV.5 Rekonsiliasi Fiskal sebelum dan sesudah perencanaan Pajak Dalam membuat rekonsiliasi fiskal sebelum dan sesudah perencanaan Pajak terjadi perbedaan pengakuan antara penghasilan dan biaya secara akuntansi komersial dan fiskal karena laporan fiskal adalah Penyesuaian-penyesuaian yang harus dilakukan

34 oleh Wajib Pajak yang disebabkan adanya perbedaan pengakuan penghasilan dan atau biaya antara laporan keuangan komersial dan laporan keuangan menurut Pajak Koreksi fiskal itu sendiri ada dua macam yaitu koreksi fiskal positif dan koreksi fiskal negatif, Koreksi fiskal positif terjadi jika ada penyesuaian pos-pos neraca / rugi laba yang menyebabkan jumlah laba bersih sebelum Pajak pada laporan keuangan fiskal menjadi lebih besar dibandingkan dengan laporan keuangan komersial sedangkan koreksi fiskal negatif ini terjadi jika penyesuaian-penyesuaian tersebut menyebabkan laba menurut Pajak kmenjadi lebih kecil apabila dibandingkan dengan laba menurut laporan komersial. Sebagai contoh adalah penyusutan pada tahun ke-3 atas aktiva kelompok I (masa manfaat 4 tahun menurut ketentuan Pajak) yang menurut laporan keuangan komersial hanya mempunyai masa manfaat selama 2(dua) tahun, sehingga pada tahun ke-3 tidak ada biaya penyusutan, tetapi masih ada biaya penyusutan menurut Pajak. Dengan demikian maka laba menurut Pajak menjadi lebih kecil. Perencanaan Pajak dilakukan koperasi yang baik adalah dengan meminimalkan koreksi fiskal positif atas biaya-biaya komersial dan memaksimalkan koreksi fiskal negatif. Dalam rekonsiliasi fiskal positif dan negatif akan terlihat perbedaan antara laba komersial dengan laba fiskal.

35 Tabel IV.14 PRIMKOPTI REKONSILIASI PERHITUNGAN LABA RUGI KOMERSIAL Dan FISKAL UNTUK TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2009 Sebelum Perencanaan Pajak Setelah perencanaan Pajak KETERANGAN Komersial Koreksi Fiskal Koreksi Fiskal Fiskal Positif Negatif Positif Negatif Fiskal PENDAPATAN Perdagangan Jasa-jasa Total Pendapatan Usaha Harga Pokok Penjualan Persediaan Awal Pembelian Barang tersedia untuk terjual Persediaan Akhir Harga Pokok Barang Dijual Laba Kotor Usaha Beban Usaha Biaya Gaji Biaya PPh Biaya Transportasi Beban Rapat Beban Perawatan Perjalanan Dinas Beban Perawatan Beban Komunikasi dan BBM

36 Biaya ATK dan Cetakan Beban Bunga Biaya Pajak dan Retribusi Beban Lain-lain Tunjangan Pajak Tunjangan kesra Tunjangan Hari raya Biaya Penyusutan Total Beban Usaha Pendapatan ( Beban) Lain-lain Jasa Giro Pendapatan Jasa Pendapatan Lainnya Beban Lainnya Total Beban Usaha Laba Sesudah Pajak Penghasilan

37 Tabel IV.15 Perhitungan PPh Badan Tahun 2009 Keterangan Sebelum Perencanaan Setelah Perencanaan Penghasilan Kena Pajak % PPh Badan : 28% x Rp % 28% xrp Total PPh % %

38 KETERANGAN Tabel IV.16 PRIMKOPTI REKONSILIASI PERHITUNGAN LABA RUGI KOMERSIAL Dan FISKAL UNTUK TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2010 Komersial Setelah perencanaan Sebelum Perencanaan Pajak Pajak Koreksi Fiskal Koreksi Fiskal Fiskal Positif Negatif Positif Negatif PENDAPATAN Perdagangan Total Pendapatan Usaha Harga Pokok Penjualan Persediaan Awal Pembelian Barang tersedia untuk terjual Persediaan Akhir Harga Pokok Barang Dijual Laba Kotor Usaha Fiskal Beban Usaha Biaya Gaji Biaya PPh Biaya Transportasi Beban Rapat Beban Perawatan

39 Perjalanan Dinas Beban Pembinaan Beban Komunikasi dan BBM Biaya ATK dan Cetakan Beban Bunga Biaya Pajak dan Retribusi Beban Lain-lain Tunjangan Pajak Tunjangan kesra Tunjangan Hari raya Biaya Penyusutan Total Beban Usaha Pendapatan ( Beban) Lain-lain Jasa Giro Pendapatan Jasa Pendapatan Lainnya Beban Lainnya Total Beban Usaha Lain-lain Laba Setalah Pajak Penghasilan

40 Tabel IV.17 Perhitungan PPh Badan Tahun 2010 Keterangan Sebelum Perencanaan Setelah Perencanaan Penghasilan Kena Pajak % PPh Badan : 25% X RP % 25% X Rp Total PPh % %

41 KETERANGAN Tabel IV.18 PRIMKOPTI REKONSILIASI PERHITUNGAN LABA RUGI KOMERSIAL Dan FISKAL UNTUK TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2011 Komersial Setelah perencanaan Sebelum Perencanaan Pajak Pajak Koreksi Fiskal Koreksi Fiskal Fiskal Positif Negatif Positif Negatif PENDAPATAN Perdagangan Jasa-jasa Total Pendapatan Usaha Harga Pokok Penjualan Persediaan Awal Pembelian Barang tersedia untuk terjual Persediaan Akhir Harga Pokok Barang Dijual Laba Kotor Usaha Fiskal Beban Usaha Biaya Gaji Biaya PPh Biaya Transportasi Beban Rapat

42 Beban Perawatan Perjalanan Dinas Beban Pembinaan Beban Komunikasi dan BBM Biaya ATK dan Cetakan Beban Bank Biaya Pajak dan Retribusi Beban Lain-lain Tunjangan Pajak Tunjangan kesra Tunjangan Hari raya Biaya Penyusutan Total Beban Usaha Pendapatan ( Beban) Lain-lain Jasa Giro Pendapatan Jasa Pendapatan Lainnya Beban Lainnya Total Beban Usaha Lain-lain Laba Setelah Pajak Penghasilan

43 Tabel IV.19 Perhitungan PPh Badan Tahun 2011 Keterangan Sebelum Perencanaan Setelah Perencanaan Penghasilan Kena Pajak % PPh Badan : PKP Fasilitas Rp4,8M/ x Rp 4,8M/ x % % PKP Non Fasilitas ( ) % PPh Terutang dengan fasilitas 25% x % x % PPh terutang non fasilitas 25% x % x % Total PPh Terutang % Dari hasil analisis rekonsiliasi berdasarkn perhitungan di atas bisa ditarik kesimpulan bahwa dengan adanya Perencanaan Pajak itu sangat berguna bagi Koperasi untuk mengefisiensikan Beban Pajak PPh Badan.

44 Penghematan Pajak diperoleh karena biaya-biaya komersial dapat meminimalkan untuk dikoreksi fiskal sehingga jumlah Laba Setelah Pajak Penghasilan dan Laba sebelum Pajak penghasilan meningkat yaitu: 1. Tahun 2009 meningkat dari Rp ,- menjadi Rp ,- 2. Tahun 2010 meningkat dari Rp ,- menjadi Rp ,- 3. Tahun 2011 meningkat dari Rp ,- menjadi Rp ,- Ada beberapa penjelasan atas usulan perencanaan Pajak adalah sebagai berikut : Perencanaan Pajak yang dapat diusulkan adalah Koperasi mencatat biaya usaha yaitu dengan adanya daftar normatif. Maka dari itu Koperasi bisa maksimal dalam melakukan perencanaan Pajaknya dengan baik.

BAB IV PEMBAHASAN. Evaluasi Pendapatan dan Beban pada Laporan Laba Rugi PT MMS

BAB IV PEMBAHASAN. Evaluasi Pendapatan dan Beban pada Laporan Laba Rugi PT MMS BAB IV PEMBAHASAN IV.1 Evaluasi Pendapatan dan Beban pada Laporan Laba Rugi PT MMS Perbedaan antara perlakuan akuntansi dan pajak dalam pengakuan pendapatan dan beban akan mengakibatkan perbedaan laba
