DINAS PERHUBUNGAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN MUSI RAWAS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DINAS PERHUBUNGAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN MUSI RAWAS"

Transkripsi

1 DINAS PERHUBUNGAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN MUSI RAWAS

2 KATA PENGANTAR Menindaklanjuti Surat Edaran Bupati Musi Nomor : SE-623/IV/TAPD/2016 tanggal 29 April 2016 tentang Pengurangan / Pemotongan Anggaran Belanja Langsung SKPD secara mandiri Tahun Anggaran Tahun Anggaran 2016 merupakan tahun terakhir pelaksanaan sebagaimana revisi terakhir Rencana Strategis Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika , yang memuat rencana program dan kegiatan, serta kebutuhan dana/pagu indikatif yang direncanakan untuk dianggarkan dalam APBD tahun tersebut. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional merupakan salah satu dasar dari Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika dalam menyusun perencanaan program dan kegiatan yang penjabarannya dituangkan dalam suatu Rencana Strategis Dinas yang menjadi pedoman kerja untuk jangka waktu 5 (lima) tahunan, sedangkan untuk program kerja tahunan disusun suatu rencana kerja sebagaimana diamanatkan Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tersebut, bahwa Kepala SKPD berperan dan bertanggung jawab untuk menyiapkan rencana kerja SKPD serta keterkaitan visi, misi Kepala Daerah dengan memenuhi prinsip-prinsip teknokratis (strategis), demokratis dan partisipatif politis, perencanaan bottom up serta perencanaan top down. Lebih lanjut dalam Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 dikemukakan bahwa Rencana Kerja SKPD sebagai penjabaran Rencana Strategis SKPD merupakan dokumen perencanaan yang akan dilaksanakan pada tahun yang akan datang dan merupakan penjabaran rincian mengenai program, sasaran dan capaian sesuai prioritas yang disusun berdasarkan evaluasi pencapaian pelaksanaan program dan kegiatan tahun-tahun sebelumnya. Muara Beliti, 2016 Plt. KEPALA DINAS PERHUBUNGAN, KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN MUSI RAWAS, dto H. HERIYANTO, S.IP, M.Si Pembina Tingkat I NIP

3 DAFTAR ISI Hal. KATA PENGANTAR... i. DAFTAR ISI... ii. DAFTAR TABEL... iii. DAFTAR LAMPIRAN... iv. BAB I. PENDAHULUAN Latar Belakang Landasan Hukum Maksud dan Tujuan Sistematika Penyusunan BAB II. EVALUASI PELAKSANAAN RENJA TAHUN LALU Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD Tahun Lalu dan Capaian Renstra SKPD Analisis Kinerja Pelayanan SKPD Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD Review terhadap Rancangan Awal RKPD Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN Telaah terhadap Kebijakan Nasional Tujuan dan Sasaran Renja SKPD Program dan Kegiatan BAB IV PENUTUP

4 DAFTAR TABEL Hal. Tabel Tabel Tabel

5 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran I Hal.

6

7

8 I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Sektor transportasi komunikasi dan informatika yang berperan sebagai urat nadi kehidupan ekonomi, sosial, politik dan pertahanan keamanan yang mutlak perlu dikembangkan untuk melancarkan pergerakan manusia, barang, jasa dan informasi, sehingga akan memperlancar kegiatan perekonomian dan pengembangan sumber daya alam yang pada akhirnya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Untuk mencapai tujuan tersebut, pembangunan sektor transportasi, komunikasi dan informatika harus berlandaskan pada pemanfaatan potensi secara optimal, agar tercapai efektifitas dan efisiensi pelayanan. Pengembangan sarana dan prasarana perhubungan, komunikasi dan informatika di Kabupaten Musi yang merupakan salah satu dari pelaksanaan Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Musi merupakan salah satu alternatif solusi dalam mengantisipasi permasalahan transportasi yang muncul disebabkan adanya ketidakseimbangan antara peningkatan dan penyebaran jumlah penduduk pada wilayah perkotaan. Kondisi sarana dan prasarana perhubungan, komunikasi dan informatika yang ada di Kabupaten Musi serta sumberdaya yang menanganinya masih belum dapat dikategorikan ideal. Rencana Kerja yang disingkat Renja mempunyai fungsi penting dalam sistem perencanaan daerah, hal ini sebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah yang menyatakan, Renja SKPD sebagai penjabaran Renstra SKPD untuk jangka waktu 1 (satu) tahun yang memuat kebijakan, program dan kegiatan pembangunan baik dilaksanakan langsung oleh Pemerintah Daerah maupun yang ditempuh dengan mendorong partisipasi masyarakat sehingga dengan demikian dapat dikemukakan bahwa fungsi Renja Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika menerjemahkan dan mengoperasikan Rencana Kerja Pemerintah Kabupaten Musi ke dalam program dan kegiatan Dinas sedemikian rupa sehingga berkontribusi kepada pencapaian tujuan dan capaian program Dinas secara keseluruhan dan tujuan strategis jangka menengah yang tercantum dalam Rencana Strategis Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi. Proses penyusunan Renja didasarkan pada penjaringan aspirasi yang diformulasikan melalui forum Musyawarah Perencanaan Pembangunan ( Musrenbang ) tahunan dan memperhatikan hasil evaluasi pelaksanaan pembangunan daerah pada tahun sebelumnya. Lebih lanjut penyusunan Dokumen RKPD dan Renja SKPD juga diintegrasikan dengan prioritas

9 pembangunan Pemerintah Provinsi maupun Pemerintah Pusat, hal ini sejalan dengan Pasal 2 (dua) Undang Undang Nomor 32 Tahun 2004 yang menyatakan bahwa Daerah Kabupaten dan Kota merupakan bagian dari Provinsi serta mempunyai hubungan wewenang, keuangan, Pelayanan umum, pemanfaatan Sumber Daya Alam dan Sumber Daya lainnya. Musrenbang berfungsi sebagai forum untuk menghasilkan kesepakatan antar pelaku pembangunan tentang rancangan RKPD dan Renja SKPD, yang menitikberatkan pada pembahasan untuk sinkronisasi sasaran, arah kebijakan, program dan kegiatan SKPD serta masyarakat dalam pencapaian tujuan pembangunan Kabupaten Musi. Sebagai Dokumen resmi Pemerintah Daerah, Rencana Kerja SKPD yang dilanjutkan dengan Renja SKPD mempunyai kedudukan yang strategis, yaitu menjembatani antara perencanaan strategis jangka menengah dengan perencanaan dan penganggaran tahunan. Oleh karena itu RKPD dan Renja SKPD berfungsi menjabarkan rencana strategis kedalam rencana regional dengan memuat arah kebijakan pembangunan, prioritas pembangunan, rancangan kerangka ekonomi daerah dan program kegiatan Satuan Kerja Perangkat Daerah ( SKPD ). Sebagai rencana operasional, RKPD merupakan pedoman dalam penyusunan Kebijakan Umum Anggaran, Prioritas Plafon Anggaran Sementara dan APBD. 1.2 Landasan Hukum Landasan Hukum penyusunan Rencana Kerja Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi Tahun 2015 adalah : 1. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421); 2. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1137), sebagaimana telah diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 12 tahun 2008 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 3. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438); 4. Undang-uangang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2007 Nomor 33, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4700);

10 5. Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah; 6. Peraturan Pemerintah Nomor 39 tahun 2006 tentang Tata cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana pembangunan; 7. Peraturan Pemerintah Nomor 38 tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan anatara Pemerintah, Pemerintah Daerah Provinsi, dan Pemerintah Daerah Kabupaten / Kota; 8. Peraturan pemerintah Nomor 6 tahun 2008 tentang Pedoman Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah; 9. Peraturan Menteri dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah 10. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 Tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan daerah; 11. Peraturan Bupati Musi Nomor 61 Tahun 2008 tentang Uraian Tugas Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi ; 12. Peraturan Dearah kabupaten Musi No. 13 Tahun 2011 Tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Musi Tahun (Lembaran Daerah Kabupaten Musi Tahun 2011 Nomor 13); 1.3 Maksud dan Tujuan Penyusunan Rencana Kerja Perubahan Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi dimaksudkan sebagai pedoman dalam melaksanakan program/kegiatan selama 1 (satu) tahun dan sebagai penjabaran dari Renstra Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika. Sedangkan Tujuan Penyusunan Rencana Kerja Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi adalah meningkatkan pelaksanaan fungsi perumusan kebijakan teknis di bidang perhubungan, komunikasi dan informatika, penyelenggaraan urusan pemerintah dan pelayanan umum, pemberian perijinan, sosialisasi/penyuluhan dan penyampaian informasi, pengawasan, pengendalian serta evaluasi pelaporan dibidang perhubungan, komunikasi dan informatika. Mengarahkan program dan kegiatan Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika selama 1 (satu) tahun dengan mengacu pada renstra sehingga dapat mencapai sasaran dan target program dan kegiatan yang telah direncanakan.

11 1.4 Sistematika Penyusunan Sistematika Penulisan Rencana Kerja Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi Tahun 2016 adalah sebagai berikut: BAB l BAB ll BAB lll BAB IV PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Landasan Hukum 1.3 Maksud dan Tujuan 1.4 Sistematika Penyusunan EVALUASI PELAKSANAAN RENJA DINAS PERHUBUNGAN, KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN MUSI RAWAS TAHUN LALU 2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD Tahun lalu dan Capaian Renstra SKPD 2.2 Analisis Kinerja Pelayanan SKPD 2.3 Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD 2.4 Review terhadap Rancangan Awal RKPD 2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN 3.1 Telaah terhadap Kebijakan Nasional dan Provinsi 3.2 Tujuan dan Sasaran Renja SKPD 3.3 Program dan Kegiatan PENUTUP

12 II EVALUASI PELAKSANAAN RENCANA KERJA SKPD DAN CAPAIAN RENSTRA 2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD dan Capaian Renstra SKPD s.d Triwulan II Rencana Kerja Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi adalah penjabaran perencanaan tahunan, sebagaimana amanat Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah, setiap dokumen perencanaan harus dievaluasi dalam pelaksanaannya. Oleh karena itu Renja Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi Tahun 2016 juga harus dilakukan evaluasi. Evaluasi terhadap Renja Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi Tahun 2015 meliputi 3 (tiga) hal, yaitu kebijakan perencanaan program & kegiatan, pelaksanaan rencana program & kegiatan serta hasil rencana program & kegiatan. Dalam penyusunan Renja Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi Tahun 2016, memperhatikan beberapa hal sebagai berikut: a. Masalah yang dihadapi dan sumber daya yang akan digunakan serta pengalokasiannya; b. Tujuan yang dikehendaki; c. Sasaran sasaran dan prioritas untuk mewujudkannya; d. Kebijakan kebijakan dalam pelaksanaannya; Disamping itu penyusunan Renja Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi Tahun 2016, juga memperhatikan hal hal sebagai berikut: a. Hasil evaluasi capaian kinerja tahun 2014 sebagai bahan dalam penyusunan perencanaan tahun 2016; b. Memperhatikan keberlanjutan (sustainable development) untuk menjaga stabilitas dan konsistensi pembangunan. Masalah masalah yang dihadapi dan sumber daya yang akan digunakan serta pengalokasiannya; Berdasarkan pengukuran dan evaluasi terhadap kegiatan yang ada di Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika sampai dengan Triwulan II Tahun Anggaran 2016 secara umum berjalan sesuai dengan yang diharapkan dalam pengertian realisasi fisik secara keseluruhan mencapai 40,94% sedangkan realisasi keuangan mencapai 27,51%. Adapun Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD sampai dengan Triwulan II Tahun 2016 dan capaian Renstra SKPD, dapat dilihat pada table berikut ini :

13 Tabel 1 LAPORAN REALISASI FISIK DAN KEUANGAN Urusan : Perhubungan dan SKPD : Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi Bulan : Juni 2016 Kode Kegiatan Program dan Kegiatan Jumlah Dana dlm DPA Perubahan (Rp) Jumlah Dana dlm Kontrak (Rp) Pelaksana (Swakelola / Rekanan) Realisasi Fisik dan Keuangan FISIK KEUANGAN Lokasi Kegiatan (Desa / Kecamatan) Target Realisasi Target Realisasi (%) (%) (%) (Rp) (%) DANA APBD KABUPATEN Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Penyediaan Jasa Surat Menyurat Swakelola , , Penyediaan Jasa Komunikasi, SDA dan Listrik Swakelola , Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas / Operasional Swakelola , Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan Swakelola , Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Swakelola , Penyediaan Alat Tulis Kantor Rekanan , Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan Rekanan , Penyediaan Komponen Instalasi Listrik / Penerangan Bangunan Kantor Swakelola Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor Rekanan Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Swakelola , Penyediaan Bahan Logistik Kantor Swakelola , Penyediaan Makanan dan Minuman Rekanan Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam Daerah Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis / Perkantoran Swakelola , Swakelola , Swakelola ,73 Ket Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur Pemeliharaan Rutin / Berkala Gedung Kantor Rekanan Pemeliharaan Rutin / Berkala Kendaraan Dinas Rekanan , Pemeliharaan Rutin / Berkala Perlengkapan Gedung Kantor Rekanan ,83 Renc. Efisien

14 Pemeliharaan Rutin / Berkala Peralatan Gedung Kantor Swakelola , Program Peningkatan Disiplin Aparatur Pengadaan Pakaian Olahraga Rekanan , Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur Bimbingan Peningkatan Implementasi Peraturan Perundang-undangan Rekanan Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Penyusunan Dokumen Perencanaan dan Kinerja di SKPD Penyusunan Evaluasi Kepuasan Konsumen Terhadap Pelayanan Bidang Perhubungan Swakelola , Swakelola Program Rehabilitasi dan Pemeliharaan Prasarana dan Fasilitas LLAJ Pemeliharaan Traffic Light / Warning Light Rekanan Pemeliharaan Prasarana Fasilitas LLAJ/LLASDP Rekanan Program Peningkatan Pelayanan Angkutan Koordinasi dalam Peningkatan Pelayanan Angkutan Swakelola , Program Pengendalian dan Pengamanan Lalu Lintas Pengadaan Rambu-rambu Lalu Lintas Rekanan Pengadaan Marka Jalan (DAK) Rekanan Pembinaan Keselamatan Transportasi Swakelola Pengadaan Warning Light Rekanan Pengadaan RPPJ Rekanan Program Peningkatan Kelayakan Pengoperasian Kendaraan Bermotor Pembangunan Balai Pengujian Kendaraan Bermotor Rekanan , Program Peningkatan Kelayakan Pengoperasian Kendaraan Bermotor Pengendalian Lalu Lintas Sungai Swakelola Pensertifikatan Tanah Peti Kemas Swakelola

15 Program Pengembangan Komunikasi, Informasi dan Media Massa Pembinaan dan Pengembangan Jaringan Komunikasi dan Informasi Swakelola / Rekanan , Operasional Radio Agropolitan Swakelola , Pengawasan dan Pengendalian Menara Telekomunikasi Pemeliharaan dan Operasional Sistem Pengadaan Barang/Jasa melalui LPSE Swakelola , Swakelola / Rekanan , Pembangunan Media Center Rekanan Pengembangan dan Pembinaan Komunitas Informasi Masyarakat (KIM) Swakelola Pelatihan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Menunjang Pelaksanaan E-Government Swakelola Pengadaan Out Display untuk Penyebaran Informasi Publik Rekanan Pengembangan dan Pemeliharaan dan Pelayanan Website Kab. Mura Swakelola ,74 Study Perencanaan dan Site Plan Menara Telekomunikasi Swakelola J U M L A H , ,51

16 Pengelolaan pengembangan kualitas Sumber Daya Manusia harus terus diupayakan secara terencana dan sistematis agar kapasitas personil baik individu maupun tim/kelompok bisa ditingkatkan dan dikembangkan secara lebih professional, proaktif dan kolektif/tim, sehingga diharapkan dimasa akan datang menjadi personil yang mumpuni dan kapabel bagi Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika. Kapasitas ideal yang dapat dikembangkan dalam pengelolaan sumber daya manusia/aparatur antara lain mencakup lima aspek masing-masing : 1. Kapasitas untuk berkreasi atau berproduksi; 2. Pemerataan distribusi komposisi personil sesuai kapasitas dan kualifikasinya; 3. Pemberian keleluasaan dan wewenang; 4. Kesempatan untuk berkembang (sustainable); 5. Kesadaran akan interdepensi. Lima aspek pengelolaan sumber daya manusia di atas dapat terus ditingkatkan dan dikembangkan, karena dengan sumber daya manusia yang berkualitas dan mumpuni menjadi modal utama dan potensial dalam menentukan dan menggerakkan segenap potensi yang ada dalam rangka pencapaian tujuan organisasi. Oleh karena itu, Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika sebagai sub ordinansi dari organisasi Pemerintah Kabupaten Musi. Untuk mendukung pemberdayaan dan pengembangan Sumber Daya Manusia pada Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika, pelaksanaan rekruitmen yang selektif didasarkan pada kecakapan fisik dan mental serta latar belakang pendidikan yang memadai, yang ditunjang dengan mekanisme pendidikan dan pelatihan pegawai pada program Diklat Penjejangan maupun Diklat Fungsional Pemerintah Daerah Analisis Kinerja Pelayanan SKPD Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi mempunyai tugas pokok melaksanakan kewenangan otonomi daerah Kabupaten dalam rangka pelaksanaan tugas desentralisasi dalam hal Perhubungan Komunikasi dan Informatika sesuai dengan Peraturan Bupati Musi Nomor 61 Tahun 2008 tentang Uraian Tugas Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi, Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika mempunyai tugas pokok melaksanakan urusan Pemerintah Daerah dibidang Perhubungan Komunikasi dan Informatika berupa : a. Penyusunan perencanaan bidang Perhubungan, Komunikasi dan Informatika.

17 b. Perumumusan kebijakan teknis dan operasional bidang Perhubungan, Komunikasi dan Informatika. c. Pelaksanaan urusan Pemerintahan dan pelayanan umum bidang perhubungan, Komunikasi dan Informatika. d. Pembinaan, koordinasi, pengendalian dan fasilitasi pelaksanaan kegiatan bidang Perhubungan, Komunikasi dan Informatika. e. Pelaksanaan kegiatan penatausahaan DISHUBKOMINFO. f. Pembinaan terhadap Unit Pelaksana Teknis Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika. g. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Bupati, sesuai bidang tugas dan fungsinya. Dalam menyelenggarakan tugas pokok tersebut Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi dalam perumusan kebijakan teknis sesuai dengan lingkup tugasnya, dalam hal ini Dinas Perhubungan komunikasi dan informatika Kabupaten Musi melaksanakan pemberian perijinan dan pelaksanaan pelayanan umum, pembinaan terhadap unit pelaksana teknis dinas dalam lingkup tugasnya dalam hal ini bidang perhubungan komunikasi dan informatika. Disamping tugas pokok dan fungsi, dinas daerah juga mempunyai tugas dalam melaksanakan kewenangan otonomi daerah yang sesuai tugas desentralisasi seperti memberikan pelayanan umum serta perijinan dalam bidang Komunikasi dan Informatika. Mengingat kemajuan teknologi informasi dan komunikasi yang pesat serta potensi pemanfaatannya secara luas, membuka peluang bagi pengaksesan, pengelolaan, dan pendayagunaan informasi dalam volume yang besar secara cepat dan akurat. Kenyataan telah menunjukkan bahwa penggunaan media elektronik merupakan faktor yang sangat penting dalam berbagai transaksi internasional, terutama dalam transaksi perdagangan. Penataan yang tengah kita laksanakan harus pula diarahkan untuk mendorong Masyarakat menuju masyarakat informasi. Disamping sebagai dinas teknis yang merumuskan kebijakan teknis bidang perhubungan, komunikasi dan informatika, Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika juga diberi tanggung jawab sebagai salah satu dinas penghasil untuk peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) berupa retribusi parkir tepi jalan umum/parkir khusus, retribusi terminal dan retribusi pengujian kendaraan bermotor, retribusi pelayanan kepelabuhan, retribusi pengendaliasn menara telekomunikasi serta retribusi izin trayek target PAD pada Tahun 2014 yang dibebankan pada Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika telah mencapai 139 % atau sebesar Rp ,- dari target Rp ,- Capaian target PAD tersebut menunjukkan bahwa kinerja Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika berada pada track yang benar dan menunjukkan performa yang sangat berhasil / Memuaskan,

18 2.3. Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD Beberapa hal yang masih menjadi isu penting dalam penyelenggaraan tugas dan fungsi Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi adalah sebagai berikut: a. Peningkatan sumber daya aparatur dengan pendidikan dan pelatihan atau bimbingan teknis dan pengawasan sebagai pendorong pelaksanaan tugas-tugas pemerintahan dan pelayanan kepada masyarakat di berbagai lintas sektoral; c. Pengadaan infrastruktur di bidang teknologi informasi dan komunikasi (TIK). Pembangunan infrastruktur teknologi informasi dan komunikasi memerlukan biaya yang sangat besar dan waktu yang lama, sehingga pembangunan infrastruktur ini menjadi skala prioritas Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika dalam jangka menengah dan panjang, yang pelaksanaannya dilakukan secara bertahap, disamping itu peningkatan fasilitas pendukung informasi dan komunikasi melalui media teknologi (Media Center) dan pengembangan Pusat Jaringan Informasi Pedesaan (PJIP), akan memberikan nilai tambah bagi peningkatan sumber daya manusia aparatur dalam pelaksanaan tugas-tugas pemerintahan dan pelayanan kepada masyarakat di berbagai lintas sektoral (Perdagangan, Pariwisata, Perkebunan, Pertanian dan Investasi); 2.4. Review terhadap Rancangan Awal RKPD Dari rancangan awal yang telah disusun pada Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi telah disesuaikan dengan perencanaan kinerja Dinas. Perencanaan Kinerja merupakan proses penjabaran dari sasaran dan program yang telah ditetapkan dalam Rencana Strategis Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi, yang akan dilaksanakan melalui berbagai kegiatan tahunan. Dalam Dokumen Rencana Kinerja memuat informasi tentang sasaran yang ingin dicapai berikut indikator kinerja sasaran, dan rencana capaiannya yang merupakan representasi tugas pokok dan fungsi Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi. Di samping itu, dokumen rencana kinerja juga memuat informasi tentang program, kegiatan, serta kelompok indikator kinerja dan rencana capaiannya. Melalui dokumen kinerja ini akan diketahui keterkaitan antara kegiatan dengan sasaran, kebijakan dengan programnya, serta keterkaitan dengan kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan pada Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi (Review terhadap Rencana Kerja Awal SKPD)

19 RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PRIORITAS DAERAH TA KABUPATEN MUSI RAWAS Urusan SKPD : Wajib : Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi Kode Kegiatan Prioritas Program dan Kegiatan Sasaran Target Flapon Anggaran Sementara (Rp.) PERHUBUNGAN Program Pelayanan Adminitrasi Perkantoran Rp , Penyediaan Jasa Surat Menyurat Jumlah surat dan paket barang yang 350 lembar / 40 paket Rp ,- terkirim melalui jasa Penyediaan Jasa Komunikasi, SDA Jumlah rekening yang terbayar Rekening Telpon, Rp ,- dan Listrik Listrik dan TV Berbayar Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Jumlah kendaraan R2 dan R4 Kendaraan Dinas Rp ,- Perizinan Kendaraan Dinas Roda 2 dan Roda Penyediaan Jasa Administrasi - 8 Org Rp ,- Keuangan Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah petugas Kebersihan Kantor 100% Rp ,- dan peralatan kebersihan Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah item Alat Tulis Kantor yang 34 item Rp ,- dibutuhkan Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan Jumlah item Barang Cetakan dan Penggandaan Item Rp , Penyediaan Komponen Instalasi Listrik / Penerangan Bangunan Kantor Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor Penyediaan bahan bacaan dan buku perundang-undangan Jumlah item Komponen-komponen Instalasi Listrik Item Rp ,- Jumlah item Peralatan dan Item Rp ,- Perlengkapan Kantor - Surat kabar Rp , Penyediaan Bahan Logistik Kantor - 3 Genset dan 2 mesin rumput Rp ,-

20 Penyediaan Makanan dan Minuman - 11 Bulan Rp , Rapat-rapat Koordinasi dan Jumlah Koordinasi dan Konsultasi ke 1 Tahun Rp ,- Konsultasi ke Luar Daerah Luar Daerah Rapat-rapat Koordinasi dan Jumlah Koordinasi dan Konsultasi 1 Tahun Rp ,- Konsultasi Dalam Daerah Dalam Daerah Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis / Perkantoran - Tercapainya Kinerja Administrasi Perkantoran yang Baik Rp , Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur Rp , Pemeliharaan Rutin / Berkala - 2 item Rp ,- Gedung Kantor Pemeliharaan Rutin / Berkala Kendaraan DInas Roda 2 dan Roda 4 Roda 2 dan Roda 4 Rp ,- Kendaraan Dinas Pemeliharaan Rutin / Berkala Jumlah Perlengkapan Kantor yang Unit Rp ,- Perlengkapan Gedung Kantor dipelihara Pemeliharaan Rutin / Berkala Peralatan Gedung Kantor - Unit Rp , Program Peningkatan Disiplin Aparatur Rp , Pengadaan Pakaian Olah Raga stell Rp , Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur Rp , Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-undangan - 10 Org Rp , Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Rp , Penyusunan Dokumen Perencanaan - 5 dokumen Rp ,- dan Kinerja SKPD Penyusunan Evaluasi Kepuasan Konsumen Terhadap Pelayanan Bidang Perhubungan - Dokumen Rp , Program Rehabilitasi dan Pemeliharaan Prasarana dan Fasilitas LLAJ Rp , Pemeliharaan Traffic Light / Warning - Terpeliharanya Rp ,- Light Warning Light Pemeliharaan Prasarana dan Fasilitas LLAJ/LLASDP - 100% Rp ,-

21 Program Peningkatan Pelayanan Angkutam Rp , Koordinasi dalam Peningkatan Pelayanan Angkutan - Keamanan Bagi Pengguna Jalan Rp , Program Pengendalian dan Pengamanan Lalu Lintas Rp , Pengadaan Rambu-rambu Lalu - 100% Rp ,- Lintas Pengadaan Marka Jalan - 100% Rp , Pembinaan Keselamatan - Pelajar SMA/SMK Se Rp ,- Transportasi Kabupaten Musi Pengadaan Warning Light - 100% Rp , Pengadaan RPPJ - 15 Unit Rp , Program Peningkatan Kelayakan Pengoperasian Kendaraan Bermotor Rp , Pembangunan Balai Pengujian Kendaraan Bermotor - Terpenuhinya Prasarana Gedung Pengujian Rp , Program Pengembangan LLASDP Rp , Pengendalian Lalu Lintas Sungai - 100% Rp , Pemsertifikatan Tanah Peti Kemas - 20,2 Ha Rp , KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA Program Pengembangan Komunikasi, Informasi dan Media Massa Rp , Pembinaan dan Pengembangan Jaringan Komunikasi dan Informasi SKPD di Kompleks Perkantoran Pemkab Musi, Radio Agropolitan dan Sekolah di 30 Mbps, 2 Menara Tower Rp , Operasional Radio Agropolitan - 1 Tahun Rp , Pengawasan dan Pengendalian Menara Rp ,- Menara Telekomunikasi Pemeliharaan dan Operasional - - Rp ,- Sistem Pengadaan Barang/Jasa melalui LPSE Pembangunan Media Center - - Rp ,-

22 Pengembangan dan Pembinaan - 40 Unit Rp ,- Komunitas Informasi Masyarakat (KIM) Pelatihan Teknologi Informasi dan - 60 Org 2 Hari Rp ,- Komunikasi dalam Menunjang Pelaksana E-Government Pengadaan Out Display Untuk - 100% Rp ,- Penyebaran Informasi Publik Pengembangan dan Pemeliharaan Admin/Pengelola Website Induk dan 1 Website Induk, 32 Rp ,- dan Pelayanan Website Kab. Mura Website SKPD Website SKPD Study Perencanaan Cell Plan Menara Telekomunikasi Menara Telekomunikasi di Wilayah 1 Dokumen Rp ,- Jumlah.. Rp ,- Terbilang : (sepuluh milyar sembilan puluh dua juta dua ratus sembilan puluh delapan ribu dua ratus rupiah)

23 2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat Program dan kegiatan masyarakat yang diusulkan dan menjadi prioritas utama pada forum musyawarah perencanaan pembangunan-satuan kerja perangkat daerah (Forum Musrenbang- SKPD) berasal dari Kecamatan, berupa pengadaan dan pemasangan Rambu-rambu lalu lintas usulan ini telah diakomodir dan dianggarkan sebagaimana tersebut pada revisi renstra dan renja 2016 Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi.

24 III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN 3.1 Telaah terhadap Kebijakan Nasional dan Provinsi Rencana Kerja Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi merupakan bagian dari sistem perencanaan pembangunan nasional, sistem perencanaan pembangunan provinsi serta sistem perencanaan pembangunan Kabupaten Musi. Oleh karena itu, Rencana Kerja Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi berpedoman pada Rencana Strategis Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika dengan mengacu pada Rencana Kerja Pemerintah Kabupaten Musi, sehingga dapat dikatakan bahwa Rencana Kerja Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika bersinergi dengan dokumen perencanaan lain, baik Nasional, seperti RPJP Nasional, RPJM Nasional , RKP Nasional; maupun di tingkat Provinsi, RPJM Provinsi Sumatera Selatan , RKPD Provinsi Sumatera Selatan 2015; dan RPJMD Kabupaten Musi dan RKPD Kabupaten Musi VISI DAN MISI Sebagai pedoman dan pendorong Dinas dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsinya guna ikut mendorong terwujudnya visi dan misi Kabupaten Musi , maka telah ditetapkan visi dan misi Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi sampai dengan 2016 sebagai berikut : Terwujudnya Pelayanan Jasa Perhubungan Komunikasi dan Informatika yang aman, Lancar, Tertib, Terjangkau dan Informatif Guna Mendukung Musi sebagai Gerbang Investasi Sektor Barat Sumatera Selatan Penetapan visi dan misi didasarkan kepada lingkup tugas Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika sebagai pembina penyelenggaraan trasportasi jalan, udara, LLASD & KA, pos dan telekomunikasi sehingga dapat lebih berkembang, lebih efisien dan produktif. Sedangkan sebagai pengelolah dapat diartikan dalam arti pengaturan, pengawasan, dan pengendalian sehingga penyelenggaraan transportasi darat, LLASD & KA, udara dan telekomunikasi dapat dilaksanakan dengan efektif dalam arti kapasitas mencukupi, terpadu, tertib dan teratur, lancar, cepat dan tepat, selamat, aman, nyaman, serta biaya yang

25 terjangkau oleh masyarakat. Sedangkan penetapan misi yang merupakan tindak lanjut dari penetapan visi, Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi menetapkan misi sebagai berikut : Mengembangkan Moda Transportasi. Mengembangkan Teknologi Informasi dan Komunikasi. Misi Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika ini mengandung makna bahwa dengan mengembangkan sumber daya manusia di bidang transportasi jalan, sungai, udara, pos, dan telekomunikasi yang profesional, menyediakan perangkat kebijakan yang terintegrasi dan sesuai perkembangan otonomi daerah, menyediakan prasarana transportasi serta memberikan pelayanan prima dibidang transportasi, pos dan telekomunikasi kepada masyarakat Musi yang merupakan Stakeholder perhubungan. 3.2 Tujuan dan Sasaran Tujuan adalah sesuatu yang akan dicapai atau dihasilkan dalam jangka waktu satu sampai lima tahun. Penetapan tujuan didasarkan pada Visi dan Misi serta mengakomodasi issu-issu tren yang berkembang kearah perubahan dari analisis stratejik. Tujuan harus dapat menunjukkan suatu kondisi konkrit dan logis yang ingin dicapai dimasa datang dengan tujuan yang telah ditetapkan, maka perumusan Sasaran, Kebijakan, Program dan Kegiatan akan semakin terarah dalam rangka terealisasinya suatu misi. Tujuan Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika yang merupakan upaya untuk mencapai Visi melalui Misi dan arah kebijakan Pembangunan Perhubungan dan Informatika, sehingga Dinas menetapkan tujuan yang ingin dicapai sebagai berikut : 1. Meningkatkan kualitas dan kuantitas Sumber Daya Manusia (SDM) sesuai kebutuhan. 2. Memberdayakan potensi serta meningkatkan motivasi kerja pegawai. 3. Mewujudkan perangkat kebijakan yang terpadu dan saling mendukung untuk peningkatan kualitas dan kemudahan pelayanan. 4. Mewujudkan perangkat kebijakan yang berorientasi kepada pemberdayaan masyarakat dan peningkatan persaingan yang sehat. 5. Menyediakan sarana dan prasarana transportasi darat, LLASD & KA, serta udara sesuai kebutuhan dan teknik transportasi. 6. Meningkatkan disiplin pengguna jasa transportasi 7. Meningkatkan fasilitas pelayanan administrasi dan teknis operasional pelayanan dibidang transportasi, pos dan telekomunikasi kepada masyarakat. 8. Mewujudkan Sistem Informasi Manajemen yang handal.

26 9. Menciptakan mutu pelayanan dan transparansi tata kelola. Sasaran adalah hasil yang akan dicapai secara nyata dengan rumusan yang lebih spesifik dan dapat diukur capaiannya lewat indikator yang telah ditetapkan dalam jangka waktu relatif pendek yaitu satu tahun berkesinambungan sehingga dapat sejalan dengan tujuan yang ditetapkan dalam Renstra Sedangkan sasaran Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika yang merupakan penjabaran atau implementasi dari tujuan merupakan sesuatu yang ingin dicapai atau dihasilkan oleh Dinas dalam jangka waktu tertentu, sehingga Dinas menetapkan sasaran yang ingin dicapai sebagai berikut : 1. Meningkatnya Perencanaan Pembangunan Prasarana dan Fasilitas Perhubungan. 2. Meningkatnya Penyusunan Norma, Kebijakan, Standar dan Prosedur bidang Perhubungan. 3. Meningkatnya Koordinasi dalam Pembangunan Prasaranan dan Fasilitas Perhubungan. 4. Meningkatnya Sosialisasi Kebijakan di bidang Perhubungan. 5. Meningkatnya pengelolaan Terminal angkutan sungai, danau dan penyeberangan terhadap total kebutuhan. 6. Meningkatnya Pengleloaan Terminal angkutan darat terhadap total kebutuhan. 7. Meningkatnya Pengadaan Rambu-rambu Lalu lintas. 8. Meningkatnya Pengadaan Marka Jalan. 9. Meningkatnya Pembangunan Balai Pengujian Kendaraan Bermotor. 10. Meningkatnya kegiatan peningkatan disiplin masyarakat menggunakan angkutan. 11. Meningkatnya kegiatan pengendalian disiplin penoperasian angkutan umum di jalan raya. 12. Meningkatnya kegiatan penataan tempat-tempat pemberhentian angkutan umum. 13. Meningkatnya kegiatan penciptaan disiplin dan pemeliharaan kebersihan di lingkungan Terminal. 14. Meningkatnya kegiatan penciptaan layanan cepat, tepat murah dan mudah. 15. Meningkatnya pengembangan sarana dan prasarana pelayanan jasa angkutan. 16. Meningkatnya fasilitas perizinan di bidang Perhubungan. 17. Meningkatnya Sosialisasi/Penyuluhan ketertiban lalu lintas dan angkutan. 18. Meningkatnya Koordinasi dalam peningkatan pelayanan angkutan. 19. Meningkatnya Pembinaan dan Pengembangan sumber daya komunikasi. 20. Meningkatnya Pengkajian dan pengembangan system informasi. 21. Meningkatnya Perencanaan dan pengembangan kebijakan komunikasi dan informasi.

27 22. Meningkatnya Pengkajian dan Penelitian bidang informasi dan komunikasi. 23. Meningkatnya Pelatihan SDM dalam bidang komunikasi dan informasi. 24. Meningkatnya Penyebarluasan informasi pembangunan daerah. 25. Meningkatnya Penyebarluasan informasi penyelenggaraan pemerintahan daerah terhadap total kebutuhan. 26. Meningkatnya Penyebarluasan informasi yang bersifat penyuluhan bagi masyarakat terhadap total kebutuhan. Kebijakan adalah sesuatu ketentuan yang ditetapkan untuk dapat dijadikan sebagai pedoman, pegangan atau dalam pengembangan ataupun pelaksanaan program dan kegiatan agar semakin menjadi lancar dan terpadu dalam penerapannya secara operasional. Sehubungan dengan pengertian diatas, kebijakan pembangunan yang menjadi prioritas Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi adalah: 1. Kebijakan Pengembangan Sumber Daya Manusia ( SDM ). 2. Kebijakan Peningkatan Ketertiban Penyelenggaran Transportasi Jalan, Sungai, dan. 3. Kebijakan Peningkatan Pelayanan Administrasi dan Teknis. 3.3 Program dan Kegiatan Program adalah himpunan dari beberapa kegiatan yang nyata, terpadu dan sistematis yang akan dilaksanakan oleh elemen-elemen yang terdapat dan menjadi bagian dari suatu organisasi dalam rangka pencapaian tujuan dan sasaran. Dalam penyusunan program untuk mencapai tujuan dan sasaran, Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi menetapkan beberapa kriteria sebagai landasan pertimbangan, antara lain : 1. Memperhatikan Tupoksi dari masing-masing bidang; 2. Memperhatikan program Pemerintah Kabupaten Musi, Pemerintah Propinsi dan Pemerintah Pusat; 3. Mempertimbangkan hasil evaluasi program dan kegiatan tahun-tahun sebelumnya, saat ini dan akan datang; 4. Memperhatikan skala prioritas dalam mendukung pencapaian Visi dan Misi, baik Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika maupun Pemerintah Kabupaten Musi.

28 Program dimaksud oleh Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi telah disusun sebagai berikut: 1. Program pelayanan administrasi perkantoran 2. Program peningkatan sarana dan prasarana aparatur 3. Program peningkatan disiplin aparatur 4. Program peningkatan kapasitas sumber daya aparatur 5. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan 6. Program Rehabilitasi dan Pemeliharaan Prasarana dan Fasilitas LLAJ 7. Program peningkatan pelayanan angkutan 8. Program pengendalian dan pengamanan lalu lintas; 9. Program peningkatan kelaikan pengoperasian Kendaraan Bermotor 10. Program pengembangan LLASD & Perkeretaapian 11. Program pengembangan komunikasi, informasi dan media massa; 12. Program fasilitasi peningkatan SDM bidang komunikasi dan informasi; 13. Program peningkatan kualitas pelayanan informasi Sedangkan Kegiatan Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi Tahun 2016 adalah sebagai berikut :

29 PLAFON PENJABARAN ANGGARAN SEMENTARA TAHUN 2016 (PPAS ABT TA. 2016) DISHUBKOMINFO KABUPATEN MUSI RAWAS Urusan SKPD : Wajib : Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi Kode Kegiatan Prioritas Program dan Kegiatan Sasaran Sebelum Perubahan (Rp.) Sebelum Perubahan (Rp.) Selisih (Rp) PERHUBUNGAN Program Pelayanan Adminitrasi Perkantoran Rp ,- Rp ,- Rp , Penyediaan Jasa Surat Menyurat Penyediaan Jasa Komunikasi, SDA dan Listrik Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah surat dan paket barang yang terkirim melalui jasa Rp ,- Rp ,- - Jumlah rekening yang Rp ,- Rp ,- Rp ,- terbayar Jumlah kendaraan R2 dan Rp ,- Rp ,- - R4 - Rp ,- Rp ,- Rp ,- Jumlah petugas Kebersihan Kantor dan peralatan kebersihan Rp ,- Rp , Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah item Alat Tulis Kantor Rp ,- Rp ,- - yang dibutuhkan Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan Jumlah item Barang Cetakan dan Penggandaan Rp ,- Rp , Penyediaan Komponen Jumlah item Komponenkomponen Rp ,- Rp ,- - Instalasi Listrik / Penerangan Bangunan Kantor Instalasi Listrik Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor Jumlah item Peralatan dan Perlengkapan Kantor Rp ,- Rp ,- Rp , Penyediaan bahan bacaan dan - Rp ,- Rp ,- (Rp )- buku perundang-undangan Penyediaan Bahan Logistik Kantor - Rp ,- Rp ,- -

30 Penyediaan Makanan dan - Rp ,- - Rp ,- Minuman Rapat-rapat Koordinasi dan Jumlah Koordinasi dan Rp ,- Rp ,- (Rp ,-) Konsultasi ke Luar Daerah Konsultasi ke Luar Daerah Rapat-rapat Koordinasi dan Jumlah Koordinasi dan Rp ,- Rp ,- - Konsultasi Dalam Daerah Konsultasi Dalam Daerah Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis / Perkantoran - Rp ,- Rp , Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur Rp ,- Rp ,- Rp , Pengadaan Kendaraan Dinas / Tersedianya sarana dan - Rp ,- (Rp ,-) Ops Pengadaan Kendaraan Dinas R2 prasarana pengamanan / pengawalan kendaraan roda 2 (dua) Pemeliharaan Rutin / Berkala Tersedianya operasional dan Rp ,- Rp ,- - Kendaraan Dinas / Operasional pemeliharaan Kendaraan Dinas Pemeliharaan Rutin / Berkala Jumlah Perlengkapan Kantor Rp ,- Rp ,- - Perlengkapan Gedung Kantor yang dipelihara Pemeliharaan Rutin / Berkala Jumlah Peralatan Kantor yang Rp ,- Rp ,- - Peralatan Gedung Kantor dipelihara Rehabilitasi Sedang / berat Gedung Kantor Pembuatan partisi dan ruang rapat kecil Rp ,- - Rp , Program Peningkatan Disiplin Aparatur Rp ,- Rp ,- (Rp ,-) Pengadaan Pakaian Khusus Hari-hari Tertentu Jumlah kelengkapan pegawai dishubkominfo Rp ,- Rp ,- (Rp ,-) Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur Rp ,- Rp ,- (Rp ,-) Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-undangan Jumlah peserta yang mengikuti pendidikan dan pelatihan Formal Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Penyusunan Dokumen Jumlah dokumen perencanaan Perencanaan dan Kinerja dan kinerja SKPD Rp ,- Rp ,- (Rp ,-) Rp ,- Rp ,- - Rp ,- Rp ,- -

31 Penyusunan Evaluasi Kepuasan Konsumen Terhadap Pelayanan Bidang Perhubungan Jumlah dokumen Rp ,- Rp , Program Rehabilitasi dan Pemeliharaan Prasarana dan Fasilitas LLAJ Rp ,- Rp ,- Rp , Pemeliharaan Traffic Light / Warning Light Jumlah Traffic Light / Warning Light yang terpelihara (Pembelian Accu dan modem, dll) Jumlah pemeliharaan fasilitas LLAJ/LLASDP Rp ,- Rp , Pemeliharaan Prasarana dan Fasilitas LLAJ/LLASDP Rp ,- Rp ,- Rp , Program Peningkatan Pelayanan Angkutam Rp ,- Rp ,- (Rp ,-) Koordinasi dalam Peningkatan Terlaksananya pengamanan Rp ,- Rp ,- (Rp ,-) Pelayanan Angkutan Angkutan Program Pengendalian dan Pengamanan Lalu Lintas Rp ,- Rp ,- Rp , Pengadaan Marka Jalan (DAK) Tersedianya Marka Jalan, Rp ,- Rp ,- - Zebra Cross, ZoSS dan Paku Jalan Pengadaan Rambu Nama Jalan Tersedianya Papan Nama Jalan Pengadaan RPPJ Tersedianya RPPJ yang terpasang Pembinaan Keselamatan Tersedianya pelajar pelopor Transportasi yang mengikuti pemilihan kampanye keselamatan transportasi tingkat SLTA sederajat Pengadaan Warning Light Tersedianya jumlah Warning Light yang terpasang Program Peningkatan Kelaikan Pengoperasian Kendaraan Bermotor Pembangunan Gedung Balai PKB (Lanjutan) Terbangunnya Balai PKB dan Bangunan pendukung Rp ,- Rp ,- - Rp ,- Rp ,- - Rp ,- Rp ,- Rp ,- Rp ,- Rp ,- - Rp ,- Rp ,- - Rp ,- Rp ,- -

32 Program Rehabilitasi dan Pemeliharaan Prasarana dan Fasilitas Sungai dan Kereta Api Pengendalian Lalu Lintas Terlaksananya pengendalian Sungai lalulintas sungai dan honorarium petugas Pemsertifikatan Tanah Peti Tersedianya Sertifikat Tanah Kemas Peti Kemas seluas 20,2 Ha 1.25 KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA Program Pengembangan Komunikasi, Informasi dan Media Massa Pembinaan dan Pengembangan Jaringan Komunikasi dan Informasi Terlaksanannya Pembangunan Jaringan Internet dalam kompleks perkatoran Pemda di Beliti dan Sekolah-Sekolah di Kab. Mura Rp ,- - Rp ,- Rp ,- - Rp ,- Rp ,- - Rp ,- Rp ,- Rp ,- Rp , - Rp ,- Rp , Fasilitasi Radio Agropolitan Terlaksananya Operasional Rp ,- Rp ,- - Radio Agropolitan Pembangunan Media Center Volume Gedung Terbangun Rp ,- Rp ,- Rp ,- Pengembangan dan Pembinaan Komunitas Informasi Masyarakat (KIM) Jumlah KIM yang dibina (Bantuan dalam bentuk peralatan) Rp ,- Rp , Pengawasan dan Pengendalian menara telekomunikasi Pemeliharaan dan operasional system pengadaan Barang / Jasa melalui LPSE Study Perencanaan Cell Plan menara telekomunikasi Terfasilitasinya Tim Pengawasan dan pengendalian menara telekomunikasi Terlaksananya jasa pemeliharaan perlatan dan operasional LPSE, bandwith Terlaksananya Study Perencanaan Cell Plan menara telekomunikasi Rp ,- Rp ,- - Rp ,- Rp ,- - Rp ,- - Rp ,-

DINAS PERHUBUNGAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN MUSI RAWAS

DINAS PERHUBUNGAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN MUSI RAWAS DINAS PERHUBUNGAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN MUSI RAWAS KATA PENGANTAR Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi Rawas sebagai salah satu SKPD di Kabupaten Musi Rawas memiliki
