BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM, DAN KEGIATAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM, DAN KEGIATAN"

Transkripsi

1 BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM, DAN KEGIATAN 3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional RKPD Tahun disusun dengan memperhatikan arah kebijakan yang tercantum dalam Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 23 Tahun 2013 tentang Pedoman Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah antara lain sebagai berikut: a. Pemerintah daerah agar melakukan evaluasi hasil RPJMD dan Renstra SKPD periode yang lalu untuk dijadikan sebagai bahan penyusunan RPJMD dan Renstra SKPD periode berikutnya. b. Updating data dan informasi yang akurat, dapat dipertanggungjawabkan dan dikelola dalam sistem informasi daerah yang transparan dan terintegrasi secara nasional. Data dan informasi dimaksud mencakup kondisi geografis daerah, demografi, potensi sumber daya daerah, ekonomi dan keuangan daerah, aspek kesejahteraan masyarakat, aspek pelayanan umum, aspek daya saing daerah serta dokumen perencanaan lainnya. c. Penyelesaian penyusunan/penetapan dokumen rencana daerah (RPJPD, RPJMD, Perubahan RKPD 2013 dan RKPD ) dan rencana satuan kerja perangkat daerah (Renstra SKPD, Perubahan Renja SKPD 2013 dan Renja SKPD ) tepat waktu sesuai dengan ketentuan Undang- Undang Nomor 32 Tahun 2004, Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008, dan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun d. Peningkatan kemampuan aparat dalam penyusunan, pengendalian dan evaluasi rencana daerah melalui sosialisasi dan/atau bimbingan teknis serta pendidikan dan pelatihan Tujuan dan Sasaran Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Bengkulu Utara Tujuan dan sasaran adalah tahap perumusan sasaran strategis yang menunjukkan tingkat prioritas tertinggi dalam perencanaan jangka menengah daerah yang selanjutnya akan menjadi dasar penyusunan arsitektur kinerja SKPD selama lima tahun. Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-1

2 Tujuan Tujuan adalah pernyataan-pernyataan tentang hal-hal yang perlu dilakukan untuk mencapai visi, melaksanakan misi, memecahkan permasalahan, dan menangani isu strategis daerah yang dihadapi. Tujuan ditetapkan dengan mengacu kepada pernyataan visi dan misi sehingga rumusannya harus dapat menunjukkan suatu kondisi yang ingin dicapai di masa mendatang. Untuk itu tujuan disusun guna memperjelas pencapaian sasaran yang ingin diraih dari masing-masing misi. Tabel 3.1 Misi - Tujuan No MISI TUJUAN Memantapkan sistem 1.1 Menyusun sistem perencanaan 1. perencanaan daerah. yang sesuai dengan kondisi lokal. 1.2 Memantapkan implementasi sistem Meningkatkan kapasitas kelembagaan perencanaan. Meningkatkan kualitas dan profesionalisme sumberdaya manusia (SDM) perencana Meningkatkan kualitas pelayanan : Renstra Bappeda Kabupaten Bengkulu Utara perencanaan daerah 2.1 Meningkatkan fungsi perencanaan 3.1 Meningkatkan kualitas Daya Manusia perencana 3.2 Meningkatkan efisiensi dan efektifitas kinerja Daya Manusia perencana. 4.1 Mewujudkan pelayanan prima Sasaran Sasaran merupakan hasil yang akan dicapai dalam rumusan yang spesifik, terukur, dalam kurun waktu tertentu secara berkesinambungan sejalan dengan tujuan yang ditetapkan. Tabel 3.2 Tujuan - Sasaran No. Tujuan Sasaran Misi 1. Menyusun sistem Tersusunnya rancangan produk hukum Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-2

3 No. Tujuan Sasaran 1.1 perencanaan yang sesuai daerah yang mengatur perencanaan dengan kondisi lokal. Pembangunan daerah 1.2 Memantapkan implementasi sistem perencanaan daerah Terlaksananya sosialisasi Sistem Perencanaan Pembangunan Daerah serta terlaksananya pendampingan Musrenbang kecamatan dan desa Misi Meningkatkan perencanaan fungsi Meningkatnya sosialisasi produk-produk perencanaan Meningkatnya kualitas penelitian dan kajian Meningkatnya koordinasi, monitoring, dan evaluasi pelaksanaan Misi 3. Meningkatkan kualitas Daya Manusia perencana Meningkatkan efisiensi dan efektifitas kinerja sumber daya manusia perencana Meningkatnya kualitas SDM perencana melalui pendidikan formal dan teknis fungsional Meningkatnya efisiensi dan efektivitas sumber daya yang tersedia Meningkatnya kinerja kelembagaan Bappeda Misi Mewujudkan prima pelayanan Terwujudnya tata pemerintahan yang baik Terwujudnya fasilitasi perencanaan bagi stake holder : Renstra Bappeda Kabupaten Bengkulu Utara Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-3

4 Strategi dan Kebijakan Bappeda Strategi Bappeda Strategi adalah keseluruhan cara atau langkah dengan perhitungan yang pasti untuk mencapai tujuan dan mengatasi persoalan. Cara atau langkah dirumuskan lebih bersifat makro dibandingkan dengan teknik yang lebih sempit, dan merupakan rangkaian kebijakan. Sehingga strategi merupakan cara mencapai tujuan dan sasaran yang dijabarkan ke dalam kebijakan-kebijakan dan program-program. Tabel 3.3 Tujuan Strategi No. Tujuan Strategi Misi Menyusun sistem perencanaan yang sesuai dengan kondisi lokal. Memantapkan implementasi sistem perencanaan daerah Meningkatkan efektivitas koordinasi perencanaan Mendorong peningkatan pemahaman mekanisme sistem perencanaan daerah. Misi 2. Meningkatkan fungsi 2.1 perencanaan Meningkatkan peran sebagai fungsi manajemen dalam bidang perencanaan dan bertanggungjawab atas hasilnya sebagai bagian dari manajemen Meningkatkan kualitas perencanaan guna meningkatkan kapasitas daerah dan masyarakat menghadapi era globalisasi Meningkatkan fungsi penelitian dan pengembangan guna meningkatkan kualitas produk perencanaan Misi 3. Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-4

5 No. Tujuan Strategi Meningkatkan kualitas sumber Meningkatkan kegiatan orientasi 3.1 daya manusia perencana keperencanaan dan memperluas 3.2 Meningkatkan efisiensi dan efektifitas kinerja sumber daya manusia. perencana wawasan dalam perencanaan Melaksanakan Capacity Building SDM perencanaan Meningkatkan koordinasi internal Penguatan aparatur Bappeda sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya. Misi Mewujudkan pelayanan prima Meningkatkan kualitas dan kuantitas sarana dan prasarana Melakukan updating data dan informasi kebutuhan perencanaan daerah. : Renstra Bappeda Kabupaten Bengkulu Utara Kebijakan Bappeda Kebijakan adalah suatu arah tindakan yang diambil oleh pemerintah dalam suatu lingkungan tertentu dan digunakan untuk mencapai suatu tujuan, atau merealisasikan suatu sasaran atau maksud tertentu. Oleh karena itu, kebijakan pada dasarnya merupakan ketentuan-ketentuan untuk dijadikan pedoman, pegangan atau petunjuk dalam pengembangan ataupun pelaksanaan program/kegiatan guna tercapainya kelancaran dan keterpaduan dalam perwujudan sasaran, tujuan serta visi dan misi satuan kerja perangkat daerah. Strategi Misi 1 Tabel 3.4 Strategi - Kebijakan Kebijakan Meningkatkan efektivitas koordinasi 1. Melaksanakan sosialisasi desain Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-5

6 Strategi perencanaan Mendorong peningkatan pemahaman mekanisme sistem perencanaan daerah. Kebijakan perencanaan daerah 2. Melaksanakan fasilitasi perencanaan di tingkat kecamatan dan desa 1. Melaksanakan intervensi pada setiap tahap pelaksanaan perencanaan daerah. Misi Meningkatkan peran sebagai fungsi manajemen dalam bidang perencanaan dan bertanggungjawab atas hasilnya sebagai bagian dari manajemen Meningkatkan kualitas perencanaan guna meningkatkan kapasitas daerah dan masyarakat menghadapi era globalisasi Meningkatkan fungsi penelitian dan pengembangan guna meningkatkan kualitas produk perencanaan 1. Melaksanakan pengendalian daerah 2. Menyusun rekomendasi atas hasilhasil penelitian dan kajian 1. Mengembangkan jejaring antar pelaku 1. Melaksanakan penelitian dan kajian yang aplikatif dan kontributif terhadap perencanaan Misi Meningkatkan kegiatan orientasi keperencanaan dan memperluas wawasan dalam perencanaan Melaksanakan Capacity Building SDM perencanaan 1. Melaksanakan fasilitasi pendidikan dan pelatihan fungsional perencanaan 1. Melaksanakan Capacity Building bagi perencana di SKPD Meningkatkan koordinasi internal 1. Review terhadap tata kerja internal Penguatan aparatur Bappeda sesuai 1. Intensifikasi pembinaan dan Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-6

7 Strategi dengan tugas pokok dan fungsinya. Misi Meningkatkan kualitas dan kuantitas sarana dan prasarana Melakukan updating data dan informasi kebutuhan perencanaan daerah. Kebijakan pengendalian secara berjenjang 1. Melaksanakan efisiensi penggunaan dan pemeliharaan sarana dan prasarana. 2. Meningkatkan tertib administrasi pengelolaan sarana dan prasarana 1. Meningkatkan koordinasi dengan instansi terkait pengelola data dan informasi 2. Melaksanakan peningkatan SDM pengelola data dan informasi. : Renstra Bappeda Kabupaten Bengkulu Utara dan Kegiatan Agar tujuan dan sasaran dapat dicapai sebagaimana yang diinginkan, berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 6 Tahun 2011 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Tahun , SKPD Bappeda Kabupaten Bengkulu Utara pada Tahun menjalankan 9 program dengan 33 kegiatan sebagai berikut: 1. Pelayanan Administrasi Perkantoran, dengan kegiatan: - Penyediaan Jasa Surat Menyurat. - Penyediaan Jasa Komunikasi, Daya Air dan Listrik. - Penyediaan Pelayanan Jasa Administrasi Keuangan. - Penyediaan Tenaga Kebersihan Kantor. - Penyediaan Jasa Perbaikan Peralatan Kantor. - Penyediaan Alat Tulis Kantor. - Penyediaan Barang Cetakan dan Pengadaan. - Penyediaan Komponen Instalasi/Penerangan Bangunan Kantor. - Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor. - Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan. - Penyediaan Makanan dan Minuman. - Rapat-Rapat Koordinasi Keluar Daerah. Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-7

8 2. Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur, dengan kegiatan: - Pengadaan Peralatan Gedung Kantor. - Pemeliharaan Rutin/Berkala Mobil Jabatan. - Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor. 3. Peningkatan Disiplin Aparatur - Pengadaan Pakaian Dinas dan Perlengkapannya - Pengadaan Pakaian Khusus Hari-hari Tertentu 4. Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian dan Keuangan - Penyusunan LAKIP. 5. Pengembangan Data dan Informasi, dengan kegiatan: - Penyusunan Profil Daerah. - Penyusunan Basis Data Kabupaten Bengkulu Utara - Publikasi Data Statistik Daerah Kabupaten Bengkulu Utara. 6. Perencanaan Pembangunan Daerah, dengan kegiatan: - Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah. - Monitoring, Evaluasi, Pengendalian dan Pelaporan Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Rakordal). - Penyusunan PEDUM RKA SKPD - Kajian Isu-isu Krusial di kabupaten Bengkulu Utara - Evaluasi RPJMD 7. Perencanaan Pembangunan Ekonomi, dengan kegiatan: - Penyusunan Rencana, Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Ekonomi. 8. Perencanaan Sosial dan Budaya, dengan kegiatan: - Penyusunan rencana monitoring dan evaluasi Bidang Sosbud. - Penyusunan Rencana, Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Bidang SDM. - Koordinasi Tim Penanggulangan Kemiskinan Daerah (TKPKD). 9. Perencanaan Prasarana Wilayah Daya Alam, dengan kegiatan: - Penyusunan Rencana, Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Bidang SDA. - Penyusunan Rencana, Monitoring, dan Evaluasi Pembangunan Bidang Perhubungan, Lingkungan Hidup. - Penyusunan Rencana Pengendalian Bidang Tata Ruang, Prasarana Fisik. Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-8

9 Tabel 3.5 Rumusan Rencana dan Kegiatan SKPD Tahun dan Prakiraan Maju Tahun Kabupaten Bengkulu Utara Nama SKPD : Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Rencana Tahun Indikator 1 URUSAN WAJIB BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH PENATAAN RUANG - - Penyusunan Tata 15 Ruang Penyusunan Rancangan Tersusunnya Peraturan Daerah Tentang RTRW pancangan peraturan daerah tentang RTRW xx Review RTRW Terreviewnya Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-9 Proses Penyusunan Perda RTRW

10 Rencana Tahun Indikator RTRW PERENCANAAN PEMBANGUNAN Pelayanan Administrasi Perkantoran Penyadiaan Jasa Surat Menyurat 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Daya Air, dan Listrik 07 Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan 08 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Terlaksananya pelayanan jasa surat menyurat Terlaksananya pelayanan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik Terlaksananya pelayanan jasa adminitrasi keuangan Tersedianya tenaga kebersihan kantor Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-10

11 Rencana Tahun Indikator 09 Penyediaan Jasa Perbaikan Tersedianya jasa Peralatan Kerja perbaikan peralatan kantor Penyediaan Jasa Alat Tulis Tersedianya alat Kantor (ATK) tulis kantor Penyediaan Jasa Barang Tersedianya Cetakan dan Penggandaan barang cetakan dan penggandaan Penyediaan Komponen Tersedianya Instalasi Listrik / Penerangan Kantor komponen instalasi/ penerangan bangunan kantor Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 15 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundangundangan Tersedianya peralatan dan perlengkapan kantor Tersedianya bahan bacaan dan peraturan perundang- Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III

12 Rencana Tahun Indikator undangan 17 Penyediaan Makanan dan Minuman 18 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Ke Luar Daerah Tersedianya makanan dan minumam Terlaksananya rapat-rapat koordinasi dan konsultasi keluar daerah Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 05 Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional 09 Pengadaan Peralatan Gedung Tersedianya kendaraan dinas/operasional Tersedianya peralatan gedung kantor 5 unit Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-12

13 Rencana Tahun Indikator 17 Pemeliharaan Rutin/Berkala Terpeliharanya Kendaraan Dinas/Operasional kendaraan dinas/operasional Pemeliharaan Rutin/Berkala Terpeliharanya Mobil Jabatan mobil jabatan Rehabilitasi Sedang/Berat Terehabnya Gedung Kantor gedung kantor Peningkatan Disiplin Aparatur Pengadaan Pakaian Dinas Tersedianya Beserta Perlengkapannya pakaian dinas beserta perlengkapannya Pengadaan Pakaian Khusus hari-hari Tertentu 05 Peningkatan Tersedianya pakaian khusus hari-hari tertentu Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-13

14 Rencana Tahun Indikator Kapasitas Daya Aparatur Pendidikan dan Pelatihan Terlaksananya 10 Kali/ 10 Kali/ Formal pendidikan dan pelatihan formal bidang perencanaan, pemetaan, penganggaran dan dokumen perencanaan daerah lainnya Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian dan Keuangan 02 Penyusunan Laporan Keuangan Semesteran Tersedianya Laporan Keuangan Semesteran Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-14

15 Rencana Tahun Indikator 08 Penyusunan LAKIP Terususunnya Lakip Penyusunan Rencana Tersusunnya Strategis (RENSTRA) SKPD rencana strategis (renstra) SKPD Pengembangan Data/Informasi Pengumpulan, Updating dan Terkumpulnya, Analisis Data Informasi Capaian Target dan Kegiatan terupdatnya, dan teranalisisnya data informasi capaian kinerja program dan kegiatan Penyusunan Profil Daerah Tersusunnya profil daerah 06 Penyusunan Basis Data Kabupaten Bengkulu Utara Tersedianya Basis Data Kabupaten Bengkulu Utara baru (3) Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-15

16 Rencana Tahun Indikator 07 Publikasi Data Statistik Expose 4 Kali baru (3) 4 Kali Daerah Kabupaten Bengkulu Utara Transparansi Media Massa Pengembangan Lembaga Ekonomi Pedesaan Koordinasi Kerjasama Terlaksannya Pembangunan Antar Daerah koordinasi dan kerjasama antar daerah - 21 Operasional & Pelaksanaan Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Daerah Tersedianya Operasional TKPKD 4 kali koordinasi baru (3) 17 Kerjasama Pembangunan xx Kerjasama Penelitian dan Terselenggaranya 1 1 Pengembangan Dalam Pemberdayaan Masyarakat kerjasama penelitian Hasil Penelitian - Hasil Penelitian Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-16

17 Rencana Tahun Indikator xx Evaluasi RKPD Terevaluasinya kinerja pelaksanaan RKPD setiap tahunnya xx Up Dating Data Spatial Tersedianya data 4 / 4 / spatial eksisting dengan koordinasi Bakosurtanal dan kementerian lembaga terkait Tahun - Tahun xx Koordinasi dan Kerja Sama Antar Wilayah Meningkatnya kapasitas kelembagaan penataan ruang dengan meningkatkan kualitas SDM dan koordinasi antar sektor dan wilayah, dan membangun kerjasama dan 4 Kali Koordinasi/ Tahun Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-17 - ganti nama kegiatan 4 Kali Koordinasi/ Tahun

18 Rencana Tahun Indikator kesepakatan antar wilayah 19 Perencanaan Pengembangan Kota-kota Besar 13 Koordinasi Pelaksanaan Pamsimas dan PPSP Terbangunnya Sinergi Secara Vertikal dan Horizontal Dalam Pembangunan Air Minum dan Sanitasi Laporan Pamsimas 3 examplar - - baru (3) 21 Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-18

19 Rencana Tahun Indikator 05 Penyusunan Rancangan Tersusunnya RPJMD rancangan RPJMD Penyusunan RKPD Tersusunnya RKPD Penyelenggaraan 1 Kali / Tahun 1 Kali / Tahun Musrenbang Terselengggaranya Musrenbang RKPD Monitoring, Evaluasi, Terlaksananya 2 Kali / Tahun 2 Kali / Tahun Pengendalian dan Pelaporan Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah monitoring, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan rencana daerah (RAKORDAL) Kegiatan, Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan Pelaksana Rencana Alokasi Khusus (DAK) Terlaksananya Monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan 4 kali monitoring Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-19 baru (3) - -

20 Rencana Tahun Indikator kegiatan DAK TP 25 Kegiatan Kajian Tingkat Pelayanan Kesehatan dan Pendidikan di Kabupaten Bengkulu Utara 26 Kegiatan Penyusunan PEDUM RKA SKPD XX Dapat Teridentifikasinya Tingkat Pelayanan Kesehatan dan Pendidikan Daerah di Kabupaten Bengkulu Utara Tersusunnya PEDUM RKA 20 Examplar baru (3) 90 Examplar Kajian Isu-Isu Krusial di Kabupaten Bengkulu Utara xx Evaluasi RPJMD Terlaksananya evaluasi kinerja RPJMD 60 eksemplar baru (3) baru (3) Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-20

21 Rencana Tahun Indikator 22 Perencanaan Pembangunan Ekonomi Penyusunan Rencana, Monev Pembangunan Bid. Ekonomi Tersusunnya rencana, monitoring dan evaluasi ekonomi (Pengendalian)/ Pengendalian Bidang (Pengendalian)/ Pengendalian Bidang 23 Perencanaan Pembangunan Sosial Budaya 01 Penunjang Percepatan Pembangunan Desa Tertinggal (PPDT) Tertunjangnya percepatan desa tertinggal Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-21

22 Rencana Tahun Indikator (PPDT) 16 Penyusunan Rencana Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Bidang Sosbud 17 Penyusunan Rencana Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Bidang SDM 18 Koodinasi Tim Penanggulangan Kemiskinan Daerah (TKPKD) Tersusunnya rencana, bidang sosbud Tersusunnya rencana, monitoring, dan evaluasi bidang SDM Tersedianya Operasional TKPKD (Pengendalian)/ Pengendalian Bidang (Pengendalian)/ Pengendalian Bidang Laporan Hasil Kegiatan 4 eks, dokumen RAD TKPKD 10 eks (Pengendalian)/ Pengendalian Bidang (Pengendalian)/ Pengendalian Bidang Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-22

23 Rencana Tahun Indikator xx Koordinasi Percepatan Pembangunan Desa Tertinggal (PPDT) Terkoordinasinya lintas sektoral untuk daerah tertinggal di Kabupaten Bengkulu Utara (Pengendalian)/ Pengendalian Bidang (Pengendalian)/ Pengendalian Bidang 24 Perencanaan Prasarana Wilayah dan Daya Alam 06 Penyusunan Renc, Monev Pembangunan Bidang SDA Tersusunnya rencana, monitoring, dan evaluasi bidang SDA (Pengendalian)/ Pengendalian Bidang (Pengendalian)/ Pengendalian Bidang Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-23

24 Rencana Tahun Indikator 11 Penyusunan Rencana, Monev Pemb. Bidang Perhubungan dan Lingkungan Hidup Tersusunnya rencana, monitoring, dan evaluasi bidang perhubungan dan lingkungan hidup dan sosialisasi peraturan perundangan tata ruang dan NSPK penataan ruang kepada stakeholders terkait berbasis lingkungan (Pengendalian)/ Pengendalian Bidang (Pengendalian)/ Pengendalian Bidang Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-24

25 Rencana Tahun Indikator 12 Penyusunan Rencana Pengendalian Bidang Tata Ruang dan Prasarana Fisik Penyusunan Master Plan Minapolitan xx xx Penyusunan Master Plan Perencanaan Kawasan Strategis dan KLHS Kegiatan Penunjang Operasional Air Minum dan Penyehatan Lingkungan Tersusunnya rencana pengendalian bidang tata ruang dan prasarana fisik dan validasi data dan informasi peta daerah terutama data dan informasi luas wilayah Tersusunnya master plan minapolitan Tersusunnya master plan perencanaan kawasan stretegis dan atau dokumen KLHS Tersedianya penunjang operasional air (Pengendalian)/2 Kali Koordinasi Lintas Sektoral / Laporan Progress/ Tahun Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-25 (Pengendalian)/2 Kali Koordinasi Lintas Sektoral / Laporan Progress/ Tahun Kecamatan/ Kawasan Strategis / 15 Dok KLHS 4 kali rapat koordinasi - baru (3) 1 Kecamatan/ Kawasan Strategis / 15 Dok KLHS

26 Rencana Tahun Indikator minum dan penyehatan lingkungan 1 23 STATISTIK 15 Pengembangan Data/ Informasi/ Statistik Daerah 01 Penyusunan dan pengumpulan data dan statistik daerah Tersusunannya dan terkumpulnya data dan statistik daerah : RPJMD Kabupaten Bengkulu Utara Tahun (Data Diolah) Kabupaten Bengkulu Utara Tahun III-26

Tabel 2.1 Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja SKPD dan Pencapaian Renstra SKPD s/d Tahun Berjalan (Tahun 2016) Kabupaten Lahat

Tabel 2.1 Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja SKPD dan Pencapaian Renstra SKPD s/d Tahun Berjalan (Tahun 2016) Kabupaten Lahat Tabel 2.1 Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja SKPD dan Pencapaian Renstra SKPD s/d Tahun Berjalan (Tahun 2016) Kabupaten Lahat Nama SKPD : KODE Bappeda Kabupaten Lahat Urusan / Bidang Urusan
