ANALISIS SISTEM DAN PROSEDUR PENERIMAAN KAS PADA PT. SAPTA SARI TAMA CABANG BANJARMASIN. Nikita Kharisma (Universitas Lambung Mangkurat) ABSTRACT

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS SISTEM DAN PROSEDUR PENERIMAAN KAS PADA PT. SAPTA SARI TAMA CABANG BANJARMASIN. Nikita Kharisma (Universitas Lambung Mangkurat) ABSTRACT"

Transkripsi

1 ANALISIS SISTEM DAN PROSEDUR PENERIMAAN KAS PADA PT. SAPTA SARI TAMA CABANG BANJARMASIN Nikita Kharisma (Universitas Lambung Mangkurat) ABSTRACT Every company will need a good information system for making a decision. One of them is about the system and procedure of cash receipt is good. Cash is one of the most fluent assets (assets) in a company. Due to all operating expenses the company will be paid using cash. So, the need for a closely monitored cash receipts system in order to provide convenience and convenience for users of information within the company in an effective and efficient way. In addition, the company also needs adequate internal controls to be able to provide control, supervision and protection from fraud or misappropriation. This study aims to determine the system and procedure cash receipts at PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin which has been effective or not. Data analysis technique used in this research is descriptive analysis, that is by using theoritical basis to draw conclusion about problem solving in detail and clear. The research conducted to obtain the results that there are still weaknesses in the form of the function and responsibilities between the cashier with the Accounting Section at PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin. The cashier function that should save the cash received from the sale concurrently function as a party that records as well as the party who keeps the cash.mthe capture of such functions may result in negligence or fraud being imposed by the employee handling the function. In addition, there are still some supporting documents and accounting records that have not been processed by PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin in the application of good cash receipt system and procedure. So, the necessary improvements are the separation of task functions that should not be captured also recruitment of new employees placed in the Accounting Section, change the organizational structure, and add the supporting documents and accounting records related to cash receipts systems and procedures. Keywords : System, Procedure, Cash Receipt

2 ABSTRAK Setiap perusahaan akan membutuhkan sistem informasi yang baik untuk pembuatan suatu keputusan. Salah satunya adalah mengenai sistem dan prosedur penerimaan kas yang baik. Kas merupakan salah satu harta atau aset yang paling lancar (likuid) dalam suatu perusahaan. Dikarenakan semua biaya operasional perusahaan akan dibayar menggunakan kas. Sehingga, diperlukannya sistem penerimaan kas yang diawasi secara ketat agar memberikan kemudahan dan kenyamanan bagi para pemakai informasi di dalam perusahaan dengan cara yang efektif dan efisien. Selain itu, perusahaan juga membutuhkan pengendalian internal yang memadai agar mampu memberikan pengendalian, pengawasan, dan melindungi dari kecurangan ataupun tindak penyelewengan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sistem dan prosedur penerimaan kas serta menganalisis sistem dan prosedur penerimaan kas pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin yang sudah efektif atau belum. Teknik analisa data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisa deskriptif, yaitu dengan menggunakan dasar dasar teoritis untuk menarik kesimpulan mengenai pemecahan masalah secara rinci dan jelas. Penelitian yang dilakukan memperoleh hasil bahwa masih terdapat kelemahan yaitu berupa perangkapan fungsi dan tanggung jawab antara Bagian Kasir dengan Bagian Akuntansi pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin. Fungsi kasir yang seharusnya menyimpan uang kas yang diterima dari penjualan merangkap fungsi sebagai pihak yang mencatat sekaligus pihak yang menyimpan uang kas. Perangkapan fungsi tersebut dapat mengakibatkan kelalaian maupun kecurangan yang diakukan oleh karyawan yang menangani fungsi tersebut. Selain itu, masih terdapat beberapa dokumen pendukung dan catatan akuntansi yang belum diolah oleh PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin dalam penerapan sistem dan prosedur penerimaan kas yang baik. Sehingga, perbaikan yang diperlukan adalah pemisahan fungsi tugas dan tanggungjawab yang tidak boleh dirangkap oleh 1 fungsi serta perekrutan karyawan baru yang ditempatkan di Bagian Akuntansi, merubah struktur organisasi, serta menambah dokumen pendukung dan catatan akuntansi yang berkaitan dengan sistem dan prosedur penerimaan kas. Kata Kunci : Sistem, Prosedur, Penerimaan Kas

3 PENDAHULUAN Latar Belakang Perkembangan dunia industri yang semakin terus berkembang menunjukkan pentingnya perusahaan swasta untuk ikut terlibat dalam persaingan bisnis yang semakin besar. Sehingga perusahaan akan menggunakan sistem informasi yang baik dari segi finansial maupun non-finansial untuk pembuatan suatu keputusan. Salah satu informasi akuntansi yang dibutuhkan perusahaan yaitu mengenai sistem akuntansi penerimaan kas. Kas merupakan salah satu harta atau aset yang paling lancar (likuid) dalam suatu perusahaan. Dikarenakan semua biaya operasional perusahaan akan dibayar menggunakan kas. Maka dari itu, diperlukannya sistem dan prosedur penerimaan kas yang baik. Sistem dan prosedur penerimaan kas yang baik adalah sistem yang diawasi secara ketat agar memberikan kemudahan serta keamanan bagi para pemakai informasi di dalam perusahaan dengan cara yang efektif dan efisien. Selain itu, perusahaan juga memerlukan pengendalian internal yang memadai agar mampu memberikan pengendalian, pengawasan, dan melindungi dari kecurangan atau tindak penyelewengan serta terjadinya data akuntansi yang tidak dapat dipertanggungjawabkan oleh pihak yang berkepentingan baik dari pihak dalam maupun pihak luar perusahaan. PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin merupakan salah satu perusahaan distribusi yang bergerak di bidang farmasi dan alat kesehatan. Barang dagang yang dijual berupa alat kesehatan seperti: masker, sarung tangan, alat kontrasepsi, kasa steril, dan semua jenis obat obatan paten. Pendistribusian barang dagang tersebut dibeli dari pabrik (principal) melalui Kantor Pusat PT. Sapta Sari Tama yang berlokasi di Bandung. Kemudian barang tersebut dijual ke sektor pendistribusian seperti Dinas Kesehatan, rumah sakit, toko obat berizin, dan apotik berizin. Dalam kegiatan praktiknya, perusahaan ini belum menerapkan akuntansi yang baik khususnya dalam menerapkan sistem dan prosedur penerimaan kas. Disebabkan terdapat adanya penggabungan dan perangkapan tanggung jawab antara fungsi kasir dengan fungsi akuntansi. Padahal diperlukannya pemisahan fungsi tugas yang jelas untuk melakukan pengawasan segera serta menghindari kesalahan atau kecurangan yang akan merugikan perusahaan atas harta yang dimiliki perusahaan. Sehingga penulis tertarik untuk melakukan penelitian pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin dengan judul Analisis Sistem dan Prosedur Penerimaan Kas pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin. Perumusan Masalah Setiap perusahaan pasti memiliki masalah dalam mengelola perusahaan agar menjadi lebih baik. Sehingga berdasarkan masalah yang telah dijelaskan sebelumnya, maka rumusan masalah yang dihadapi adalah Bagaimanakah penerapan sistem dan prosedur penerimaan kas pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin?

4 HASIL PENELITIAN Sistem dan Prosedur Penerimaan Kas yang Diterapkan PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, terkait dengan sistem dan prosedur penerimaan kas yang diterapkan pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin dapat digambarkan sebagai berikut: 1. Bagian EDP (Electronic Data Processing). Pertama Bagian EDP menerima pesanan dari pelanggan melalui telepon serta membuat Surat Pesanan (SP) sebagai salinan sementara. Kemudian, Bagian EDP menginput Surat Pesanan (SP) dan membuat Faktur Penjualan sebanyak 6 rangkap dimana lembar ke-1, ke-2, ke-3, dan ke-4 dilaporkan dan diotorisasi oleh Kepala Staff Administrasi (KSA) dan Business Manager (BM). Sedangkan, lembar ke-5 dan ke-6 diserahkan kepada Bagian Gudang untuk persiapan barang sebelum dilakukan pengiriman. Selanjutnya, Bagian EDP menyerahkan Faktur Penjualan lembar ke-1, ke-2, ke-3, dan ke- 4 yang telah diotorisasi Kepala Staff Administrasi (KSA) dan Business Manager (BM) ke Bagian Gudang. 2. Bagian Gudang. Bagian Gudang menerima terlebih dahulu Faktur Penjualan lembar ke-5 dan ke-6 dari Bagian EDP serta melakukan persiapan mengenai jenis dan jumlah barang yang dipesan dan mengarsip dokumen tersebut. Kemudian, Bagian Gudang menerima Faktur Penjualan lembar ke-1, ke-2, ke-3, dan ke-4 yang telah diotorisasi oleh KSA dan BM dari Bagian EDP dan menyerahkan barang pesanan beserta dengan Faktur Penjualan tersebut ke Bagian Pengiriman. Selanjutnya, Bagian Gudang menerima Surat Pesanan (SP) Asli dan Faktur Penjualan lembar ke-1, ke-2, dan ke-3 yang telah diotorisasi oleh pembeli dari Bagian Pengiriman serta melakukan: Faktur Penjualan lembar ke-1 diserahkan ke Bagian Inkaso, Faktur Penjualan lembar ke-3 diserahkan ke Kantor Pusat, Faktur Penjualan lembar ke-2 dan SP asli diarsip. 3. Bagian Pengiriman. Bagian Pengiriman menerima barang beserta Faktur Penjualan lembar ke-1, ke-2, ke- 3, dan ke-4 yang telah diotorisasi oleh KSA dan BM dari Bagian Gudang kemudian menyerahkan barang kepada Pembeli dan menerima Surat Pesanan (SP) Asli dari pembeli. Selanjutnya, Bagian Pengiriman meminta otorisasi Faktur Penjualan tersebut berupa tanda tangan dan stempel dari Pembeli bahwa barang telah diterima. Setelah kembali ke perusahaan, Bagian Pengiriman menyerahkan Faktur Penjualan dan Surat Pesanan (SP) Asli yang telah diotorisasi oleh Pembeli dengan cara: lembar ke-1, ke-2, ke-3, dan SP Asli diserahkan ke Bagian Gudang, sedangkan lembar ke-4 diserahkan ke Pembeli bersama barang sebagai slip pembungkus. 4. Bagian Inkaso. Bagian Inkaso menerima Faktur Penjualan lembar ke-1 dari Bagian Gudang yang telah diotorisasi oleh Pembeli dan diarsip. Kemudian, Bagian Inkaso membuat rekapitulasi tagihan piutang yang sudah jatuh tempo berupa Daftar Inkaso Harian (DIH) sebanyak 3

5 rangkap dimana lembar ke-1 dan ke-2 diserahkan ke Bagian Penagihan (Salesman) dan lembar ke-3 diarsip. Selanjutnya, Bagian Inkaso menerima DIH lembar ke-2 dan Bukti Setor Pelanggan (BSP) dari Bagian Penagihan dan membuat Register Pelunasan dengan cara: DIH lembar ke-2 dan Register Pelunasan diserahkan ke Kantor Pusat dan BSP lembar ke-2 diarsip. 5. Bagian Penagihan (Salesman). Bagian Penagihan menerima DIH lembar ke-1 dan ke-2 dari Bagian Inkaso dan melukan penagihan ke alamat pembeli. Kemudian, Bagian Penagihan menerima pembayaran berupa cek dan meminta otorisasi dari Pembeli yang selanjutnya akan membuat Bukti Setor Pelanggan (BSP) sebanyak 2 rangkap serta menyerahkan DIH lembar ke-1, BSP lembar ke-1, dan cek ke Bagian Kasir. Sedangkan, DIH lembar ke-2 dan BSP lembar ke-2 diserahkan ke Bagian Inkaso. 6. Bagian Kasir. Bagian Kasir menerima cek dan tagihan dari Bagian Penagihan disertai DIH lembar ke-1 dan BSP lembar ke-1 serta menyetorkan cek dan tagihan tersebut ke Bank BCA penampungan. Kemudian, Bagian Kasir membuat Buku Kas Besar berupa bukti DIH lembar ke-1 dan BSP lembar ke-1 dan diserahkan ke Pusat serta mengarsipkan bukti bukti secara permanen menurut nomor urut. Berikut adalah gambar sistem dan prosedur penerimaan kas dari piutang pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin pada Gambar 4.1 pada halaman berikut :

6 Dokumen yang Digunakan dalam Sistem dan Prosedur Penerimaan Kas pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin: 1. Surat Pesanan. Surat Pesanan merupakan dokumen yang digunakan untuk memberikan informasi mengenai barang yang dipesan oleh pembeli. 2. Faktur Penjualan. Faktur Penjualan merupakan bukti terjadinya transaksi penjualan yang nantinya akan diserahkan kepada pembeli dan digunakan sebagai dasar pencatatan atas penjualan yang dilakukan. 3. Daftar Inkaso Harian (DIH). Daftar Inkaso Harian merupakan dokumen yang berisi daftar mengenai faktur faktur yang telah jatuh tempo yang dibawa oleh Bagian Penagihan untuk melakukan penagihan serta sebagai dasar atas pencatatan penerimaan kas yang diterima. 4. Bukti Setor Pelanggan (BSP). Bukti Setor Pelanggan merupakan bukti terjadinya transaksi penerimaan kas yang dilakukan oleh Bagian Penagih (Salesman) yang berisi informasi bahwa debitur telah membayar piutangnya. 5. Register Pelunasan. Register Pelunasan merupakan dokumen yang dibuat oleh Bagian Inkaso yang berisi tentang informasi mengenai sistemastika pelunasan piutang yang dilakukan oleh debitur. Catatan Akuntansi yang Digunakan dalam Sistem dan Prosedur Penerimaan Kas pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin: 1. Buku Kas Besar. Buku Kas Besar merupakan pencatatan transaksi keuangan yang dibuat oleh Bagian Kasir yang menginformasikan mengenai pemasukan dan pengeluaran kas dari transaksi yang terjadi. Buku Kas Besar berisi informasi mengenai tanggal, keterangan, saldo ataupun nilai transaksi untuk setiap kode transaksi dalam suatu periode. Bagian Bagian yang Terkait dalam Sistem dan Prosedur Penerimaan Kas pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin: 1. Bagian EDP (Electronic Data Processing). 2. Bagian Gudang. 3. Bagian Pengiriman. 4. Bagian Inkaso. 5. Bagian Penagihan (Salesman). 6. Bagian Kasir. 7. Kepala Staff Administrasi dan Business Manager. Evaluasi Kelemahan Pengendalian Intern Terhadap Penerimaan Kas PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin: 1. Struktur Organisasi yang Memisahkan Tanggung Jawab Secara Tegas. Secara umum, kelemahan yang dilihat dari struktur organisasi PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin yaitu belum menetapkan pemisahan fungsi yang jelas dan tegas diantara Bagian Kasir dengan Bagian Akuntansi. Serta tugas Bagian Kasir yang hanya ditangani oleh 1 orang karyawan perusahaan. Perangkapan fungsi

7 tersebut dapat mengakibatkan penyalahgunaan tanggung jawab bagian fungsi yang terkait untuk melakukan tindak kecurangan. Dikarenakan tidak adanya pengendalian atau pengecekkan yang dilakukan oleh orang lain yang seharusnya kedua fungsi tersebut tidak boleh digabungkan. 2. Formulir, Dokumen, dan Catatan Akuntansi. Pelaksanaan pengendalian intern terhadap formulir, dokumen dan catatan akuntansi pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin sudah dilaksanakan cukup baik. Namun, ada beberapa dokumen yang digunakan dalam proses penerimaan kas yang belum diolah, serta belum diolahnya catatan akuntansi berupa Jurnal Penerimaan Kas. Sehingga perlu adanya pengolahan tambahan formulir, dokumen, dan catatan akuntansi agar menambahkan kejelasan mengenai sumber data perusahaan. 3. Sistem Otorisasi. Unsur pengendalian intern perusahaan berupa sistem otorisasi prosedur pencatatan pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin sudah memadai, dikarenakan setiap kejadian yang terkait dalam bagian unit organisasi tersebut selalu diserahkan pada bagian yang sudah ditetapkan. Selain itu proses pengendalian aktivitas penerimaan kas setiap dokumen dasar penerimaan kas selalu diotorisasi terlebih dahulu oleh bagian yang bersangkutan. Bagian yang melakukan otorisasi memiliki tanggung jawab dari penggunaan bukti tersebut. Serta Bagian Penagihan yang melakukan penagihan hanya atas dasar daftar piutang yang harus ditagih, seperti dokumen perusahaan berupa DIH (Daftar Inkaso Harian). 4. Praktik yang Sehat. Terkait dengan praktik yang sehat, penggunaan formulir pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin sudah cukup baik. Dikarenakan adanya penulisan nomor urut yang tercetak pada setiap formulir. Selain itu, diadakannya secara periodik pencocokkan atau stock opname kas serta kas yang ada ditangan selalu disetorkan ke Bank pada hari yang sama dilakukan penerimaan kas atau paling lambat hari berikutnya saat setelah penerimaan kas terjadi. Namun, perusahaan belum mengasuransikan kas yang ada ditangan dan kas yang terdapat diperusahaan serta kas dalam perjalanan. Pemecahan Masalah Pengendalian Intern Terhadap Penerimaan Kas pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin. 1. Struktur Organisasi yang Disarankan. Dilihat dari struktur organisasi yang dimiliki dan praktik yang diterapkan pada PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin, terjadi perangkapan atau pemisahan tugas dan fungsi yang belum jelas antara fungsi kasir dengan fungsi akuntansi. Dimana kedua fungsi tersebut ditangani oleh 1 orang karyawan pada Bagian Kasir. Seharusnya kedua fungsi tersebut tidak boleh digabungkan. Sehingga diperlukannya perekrutan karyawan baru yang ditempatkan di Bagian Akuntansi. Hal ini dapat mencegah kecurangan maupun tindak penyelewengan yang dapat dilakukan oleh karyawan yang menangani fungsi kasir dan fungsi akuntansi.

8 2. Dokumen dan Catatan Akuntansi yang Disarankan. Berikut uraian formulir, dokumen, dan catatan akuntansi yang disarankan: a. Seharusnya EDP hanya membuat Faktur Penjualan sebanyak 5 rangkap, dikarenakan 1 rangkap dokumen Faktur Penjualan yang diserahkan ke Bagian Gudang tersebut sudah dirasa cukup efektif untuk melakukan penyiapan barang terlebih dahulu. Hal ini juga dapat mengurangi biaya yang berlebihan dalam pemakaian perlengkapan kantor perusahaan. b. Seharusnya, Bagian Penagihan membuat dokumen BSP sebanyak 3 rangkap, dimana lembar ke-3 disimpan sebagai arsip. Karena pengarsipan dokumen ini berfungsi sebagai bukti bahwa Bagian Penagihan telah menerima pembayaran ataupun penyetoran piutang dari pelanggan. Sehingga tersedianya kejelasan sumber data yang sewaktu waktu diperlukan oleh perusahaan. c. Dalam praktiknya, perusahaan tidak membuat catatan akuntansi berupa jurnal khusus yang mana salah satunya adalah Jurnal Penerimaan Kas dimana catatan akuntansi tersebut berfungsi sebagai tempat mencatat semua transaksi penerimaan kas seperti penerimaan tunai maupun pembayaran piutang dari pelanggan. d. Selain catatan akuntansi, dokumen yang belum diolah oleh perusahaan adalah Bukti Setor Bank. Seharusnya, perusahaan terutama pada Bagian Kasir harus membuat Bukti Setor Bank (BSB) sebanyak 3 rangkap. Dimana BSB yang telah diotorisasi oleh bank lembar ke-1 diserahkan ke Bagian Akuntansi, lembar ke-2 diserahkan ke bank bersama dengan cek, dan lembar ke-3 sebagai arsip. Dokumen tersebut berfungsi sebagai bukti bahwa bagian yang terkait sudah menyetorkan sejumlah uang atau kas perusahaan kepada bank yang telah ditetapkan. Berdasarkan penjelasan sebelumnya, maka diperlukannya pengendalian internal yang lebih efektif dan efisien. Maka dari itu, penulis memberikan saran perbaikan sistem dan prosedur penerimaan kas yang dijelaskan pada flowchart sebagai berikut:

9 Flowchart Sistem dan Prosedur Penerimaan Kas yang Disarankan (Lanjutan) KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan 1. Dari segi struktur organisasi, belum menetapkan pemisahan fungsi yang jelas dan tegas antara Bagian Kasir dengan Bagian Akuntansi. Serta tugas Bagian Kasir yang hanya ditangani oleh 1 orang karyawan perusahaan. 2. Sedangkan dalam sistem wewenang dan prosedur pencatatan pada perusahaan sudah cukup baik. Namun, masih diperlukannya dokumen pendukung dan catatan akuntansi yang salah satunya berupa Bukti Setor Bank dan Jurnal Penerimaan Kas. 3. Dalam praktik yang sehat, PT. Sapta Sari Tama Cabang Banjarmasin sudah cukup memadai. Dikarenakan diadakannya stock opname kas yang dilakukan perbulan. Namun, tidak ada dilakukannya pemeriksaan secara mendadak. Selain itu, perusahaan belum mengasuransikan uang kas perusahaan Saran 1. Sebaiknya diadakan pemisahan fungsi yang tegas antara Bagian Kasir dengan Bagian Akuntansi dengan cara merekrut karyawan baru yang ditempatkan di Bagian Akuntansi. Selain itu, perputaran jabatan perlu dilakukan oleh perusahaan, karena apabila ada karyawan pada salah satu fungsi melakukan tindak kecurangan maka akan diketahui oleh karyawan yang menggantikan fungsi tersebut. 2. Penulis juga menyarankan dibuatnya catatan akuntansi dan dokumen tambahan berupa Jurnal Penerimaan Kas dan Bukti Setor Bank. 3. Selain itu, sebaiknya diadakannya stock opname kas perminggu/perhari dan dilakukannya pemeriksaan mendadak (surprised audit) tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dengan jadwal yang tidak teratur. Penulis juga menyarankan agar perusahaan mengasuransikan uang kas yang ada, agar di masa yang akan datang dapat mencegah terjadinya kejadian yang tidak diinginkan.

10 DAFTAR PUSTAKA Al. Haryono Jusup Dasar Dasar Akuntansi. Edisi 7. Jilid 1. Yogyakarta: Bagian Penerbitan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN. Anastasia Diana dan Lilis Setiawati Sistem Informasi Akuntansi. Yogyakarta: Andy Yogyakarta. Azhar Susanto Sistem Informasi Akuntansi. Bandung: Lingga Jaya. Dwi Martani, Sylvia Veronica NPS, Ratna Wardhani, Aria Farahmita, dan Edward Tanujaya Akuntansi Keuangan Menengah Berbasis PSAK. Buku 1. Jakarta Selatan: Salemba Empat. Elder J. Randal, Mark S. Beasley, Alvin A. Arens dan Amir Abadi Jusuf Jasa Audit dan Assurance. Buku. Jakarta: Salemba Empat. Hery Akuntansi Dasar 1 & 2. Edisi National Best Seller. Jakarta: PT.Grasindo, anggota Ikapi. Krismiaji Sistem Informasi Akuntansi. Edisi ke 3. AMP,YKPN. Lilis Puspitawati dan Sri Dewi Anggadini Sistem Informasi Akuntansi. Edisi Pertama. Yogyakarta: Graha Ilmu. Marshall B. Romney dan Paul John Steinbart Sistem Informasi Akuntansi. Edisi 13. Jakarta: Salemba Empat. May Fatmasari Pengendalian Intern Penerimaan Kas pada PT. Arjuna Satrya Wisata Putra Travel Banjarmasin. Tugas Akhir. Program Diploma III Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lambung Mangkurat. Mulyadi Sistem Akuntansi. Edisi 4. Jakarta: Salemba Empat. Pedoman Penulisan Laporan Tugas Akhir Penerbit Program Diploma III Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lambung Mangkurat. V. Wiratna Sujarweni Sistem Akuntansi. Pustaka Baru Press. Zaki Baridwan Intermediate Accounting. Edisi Kedelapan. Yogyakarta: BPFE Sistem Akuntansi: Penyusunan Prosedur dan Metode. Yogyakarta: BPFE.

Keywords: Accounting System, Cash Receipt from Cash Sales, Internal Control

Keywords: Accounting System, Cash Receipt from Cash Sales, Internal Control PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI PENERIMAAN KAS PADA BANDUNG PAHLAWAN COMPUTER BANJARMASIN TAHUN 017/018 YULLIA KESUMA PRATIWI (Universitas Lambung Mangkurat) ABSTRAK Perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa
