BAB 1 PENDAHULUAN. Yang pertama adalah kagami (cermin Shinto khusus yang bisa merefleksikan jiwa

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. Yang pertama adalah kagami (cermin Shinto khusus yang bisa merefleksikan jiwa"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Jepang sering disebut sebagai Land of three treasures, atau negeri tiga harta. Yang pertama adalah kagami (cermin Shinto khusus yang bisa merefleksikan jiwa seseorang), yang kedua adalah magatama (simbol kecintaan dan penghormatan orang jepang terhadap alam), dan yang ketiga adalah nihonto (pedang Jepang) McClatchie dalam Parulski (1985), pernah mengatakan Tidak ada negara lain di dunia yang memberikan pengakuan dan penghormatan terhadap pedang sebesar Jepang. Bahkan nihonto juga disebut sebut sebagai jiwa seorang samurai. Bahkan menurut Banali (2004), Nihontou, tidak diragukan lagi merupakan senjata tajam terbaik yang pernah diciptakan, dan yang lebih penting, adalah suatu karya seni. Selanjutnya King (1993) menyatakan bahwa semua kelas bushi atau samurai memiliki satu jenis senjata yang sama, yakni nihonto. Tentu saja mutu pedang bagi pasukan berkuda lebih baik dibandingkan dengan pasukan berjalan (infantri). Tetapi pedang yang dimilikinya dalam artian tertentu adalah sesuatu yang membuat samurai menjadi seorang samurai. nihonto adalah senjata dasarnya, simbol kedewasaannya dan penjaga bagi kehormatannya sebagai seorang samurai. Dia tidak bisa lepas darinya, tanpa mempedulikan sebagai apapun posisinya dalam pertempuran. Nihonto tertua yang penah ditemukan di Jepang terbuat dari perunggu. Pedang dari besi pertama tertanggal dari awal era kristiani dan kemungkinan diperkenalkan melalui migrasi awal dari Cina. Pedang ini panjangnya cm, lurus dan tajam pada kedua sisinya, pedang ini sangat berat dan susah dipakai. Menurut sejarah, sebutan 1

2 untuk pedang ini adalah Ken. Karena mutunya yang tidak terlalu baik, sampai sekitar abad pedang dianggap inferior jika dibandingkan dengan busur dan panah. Menurut legenda, Amakuni adalah pembuat pedang pertama yang membuat pedang samurai pertama pada sekitar tahun 700an di Yamato. Ia adalah kepala dari grup pembuat pedang yang mengabdi untuk kaisar dan prajuritnya. Suatu hari saat prajurit tersebut pulang dari medan perang ia, menyadari bahwa lebih dari setengah prajurit itu membawa pedang patah. Setelah mengumpulkan pedang pedang tersebut dan memeriksanya ia menemukan bahwa pedang tersebut patah karena buruknya teknik tempaannya. Setelah bersumpah untuk membuat pedang yang tahan lama, ia mengurung dirinya di bengkelnya. Saat ia keluar dengan dia membawa senjata yang sangat unik, karena tidak seperti pedang pada umumnya yang tajam pada kedua sisinya (Moroha) pedangnya hanya tajam pada salah satu sisinya (kitaba) dengan sedikit lekukan. Meskipun banyak pembuat pedang lain menertawakannya, namun saat perang pecah dan setelah prajurit yang membawanya kembali dari pertempuran, tak satupun pedangnya yang patah. Amakuni telah menghasilkan prototype dari katana, dan desain pedangnya kemudian banyak diikuti oleh pembuat pedang lainnya. Nihontou mempunyai bermacam macam variasi bentuk, seperti pada pada Sugata (bentuk pedang), Kissaki (bagian mata pedang), mune (bagian sisi pedang yang tidak tajam), dan nakago (posisi tang). Berdasarkan panjangnya nihonto dibagi menjadi 3. Daito atau pedang panjang, yang terdiri dari Tachi dan Katana, panjangnya lebih dari 2 shaku atau 60 cm. Shoto, yang termasuk di dalamnya adalah wakizashi, yang panjangnya berkisar antara 1 2 shaku (30 60 cm), dan Tanto atau pisau yang panjangnya kurang dari 1 shaku. Panjang sebuah pedang diukur dari ujung kissaki 2

3 dengan garis lurus hingga sampai mune-machi. Untuk lebih jelasnya bisa dilihat pada gambar berikut. Gambar 1. Cara mengukur nagasa atau panjang pedang ( Di bawah ini adalah nama nama bagian yang terdapat pada nihontou: Gambar 2. bagian bagian nihontou secara umum. ( 3

4 Gambar 3. bagian nihontou secara lebih mendetil. ( 4

5 Gambar 4. bagian bagian dari nihontou. ( 5

6 Berikut ini adalah penjelasan singkat mengenai bagian pedang yang terdapat di gambar tersebut: 1. Kissaki; Mata pedang, atau didefinisikan sebagai area di atas yokote. 2. Yokote; Garis yang menandakan mulainya kissaki 3. Shinogi; Garis yang menonjol pada ke dua sisi pedang mulai dari yokote dan terus mengikuti alur pedang. 4. Ha; sisi tajam pada pedang 5. Yakiba; tepi pedang yang di asah. 6. Hamon; garis tempaan pada pedang. Sebagai pembatas bagian yang diasah pada ha dengan bagian yang tidak diasah. 7. Hada; tekstur pada permukaan pedang yang terbentuk dari proses penempaannya. 8. Boshi; tipe hamon yang terdapat pada kissaki. 9. Ji; area diantara shinogi-ji dan yakiba 10. Shinogi-ji; bagian pedang di antara shinogi dan mune 11. Mune; bagian tumpul dari pedang. 12. Horimono; istilah umum untuk ukiran yang terdapat pada pedang. 13. Munemachi; bagian yang sedikit masuk pada mune, menandakan permulaan nakago. 14. Hamachi; sama seperti munemachi, hanya saja terletak pada ha. 15. Nakago; bagian yang tidak dipoles ataupun ditempa yang berada di balik gagang pedang. 16. Yasuri mei; tanda berbentuk garis garis pada nakago 17. Mei; tanda tangan atau nama pedang yang (jika ada) terdapat pada nakago. 6

7 18. Mekugiana; lubang tempat memasukan mekugi (semacam pasak kecil dari bambu atau gading untuk menyatukan bilah dengan gagang pedang) pada nakago. Tipe lekukan pedang 19. Koshi-sori; tipe lekukan pedang dimana pusat lekukannya terletak lebih dekat dengan nakago daripada kissaki. 20. Wa-sori; tipe lekukan pedang yang pusat lekukannya terletak di tengah tengah. 21. Saki-sori; tipe lekukan pedang yang pusatnya terletak dekat dengan kissaki. Gambar 5. beberapa variasi hamon ( 7

8 Gambar 6. Beberapa contoh tipe hada. ( 8

9 Gambar 7. nioi dan nie ( 22. Nioi dan nie; area yang keras dan terang pada bilah pedang, sebagai hasil dari proses penempaan pedang, dan membentuk hamon yang terlihat kontras karena 9

10 warnanya yang terang, yang terlihat menyatu dan sempit disebut dengan nie, sementara bagian yang terlihat seperti awan atau kabut disebut nioi. 23. Nie deki; hamon yang terbentuk terutama dari Nie. 24. Nioi deki; hamon yang terbentuk dari nioi. Gambar 8. Variasi Yasurimei. Dari atas ke bawah; Kiri, katte sagari, suji chigai, O- sujichigai, Yasuri, Keshou yasuri, higaki, taka no hana, sakataka no hana, sensuki ( 10

11 Menurut Sato (1983), Tachi yang merupakan kata yang digunakan yang mengacu pada pedang secara umum pada pertengahan abad kedelapan, kemungkinan diambil dari kata Tachikiru, yang berarti memotong atau membelah menjadi dua, tetapi di dalam Todai-ji kemmosutcho (daftar benda - benda yang disimpan oleh kaisar di Shoso-in atau semacam tempat penyimpanan bagi hasil kesenian berharga yang didirikan di Nara pada zaman pertengahan abad ke- 8.) Tachi ditulis ke dalam beberapa kanji yang berbeda. Tetapi dua arti utamanya adalah pedang besar yang mengacu pada pedang yang panjangnya lebih dari 60 cm dan pedang horizontal yang dipakai untuk pedang yang lebih pendek. Koshirae (sarung pedang) pada Tachi ini seluruhnya didisain untuk dipakai dengan cara digantungkan secara horizontal dengan ikat pinggang. Koshirae seperti ini merupakan trend yang populer sejak abad ke - 3 sampai 9 dan hanya dipakai oleh orang orang yang berstatus tinggi. Menurut Friday (2003) fungsi tachi pada awal zaman medieval Jepang adalah sebagai berikut, The tachi was a warrior's principal sidearm, employed when he ran out of arrows or was otherwise unable to bring his bow into play. Artinya adalah tachi merupakan senjata tambahan kaum Bushi yang paling utama, yang dipakai jika seseorang kehabisan anak panah atau tidak bisa menggunakan busurnya. Berdasarkan Wikipedia, Katana merupakan kata untuk menunjuk pada pedang panjang (daito) di Jepang, meskipun banyak orang Jepang yang menggunakan kata ini untuk menunjuk pada seluruh pedang Jepang. Lebih lanjut lagi dikatakan bahwa Katana, digunakan terutama untuk menebas, meskipun masih memungkinkan untuk menusuk lawan. 11

12 Menurut artikel The samurai swords ; the katana (2003) Katana pertama kali dikembangkan pada awal abad ke 15, ketika zaman feodal telah mencapai klimaksnya dengan perang yang dikenal dengan The age of states at war (sengoku Jidai). Katana merupakan pedang yang paling penting bagi seorang Samurai. Kemudian juga banyak disetujui bahwa Katana merupakan pedang paling sempurna yang pernah diciptakan. Saat ini pedang ini paling sering diidentikkan dengan zaman Feodal Jepang. Katana ini mempunyai arti yang penting selain sebagai senjata. Seorang samurai tidak akan pernah pergi ke manapun tanpa membawa katana. Itu merupakan simbol dari statusnya sebagai seorang samurai, kepatuhannya pada kode Bushido, dan kesetiaanya kepada tuannya, dan merupakan kehormatan yang besar untuk menerima pemberian sebuah katana bagi seorang samurai. Hak eksklusif yang diberikan pada kaum Bushi adalah hak untuk menyandang 2 pedang, yaitu Katana dan Wakizashi. Katana digunakan sebagai senjata utama yang digunakan dalam pertarungan sementara Wakizashi digunakan untuk memenggal kepala musuh yang sudah dikalahkan atau untuk melakukan Seppuku. Selain hal yang sudah saya jabarkan di atas, saya juga akan menjabarkan pembagian zaman yang ada pada sejarah Jepang, seperti yang bisa dilihat pada bagan di bawah ini. 12

13 Pembagian Zaman Pada Sejarah Jepang Heian ( ) Kamakura ( ) Muromachi ( ) Momoyama ( ) Edo ( ) Meiji ( ) Gambar 11. Pembagian zaman pada sejarah Jepang. 1.2 Rumusan Permasalahan Dalam skripsi ini saya ingin meneliti tentang faktor faktor penyebab perubahan nihonto khususnya peralihan dari tachi menjadi katana, ditinjau dari fungsi pedang tersebut. 1.3 Ruang Lingkup Pada skripsi ini saya membatasi permasalahan pada zaman Muromachi sampai dengan awal Edo. Kemudian, meskipun saya tetap akan menjabarkan tentang bentuk pedang yang ada pada periode tersebut, saya hanya akan meneliti perubahan ini berdasarkan fungsinya saja.. 13

14 1.4 Tujuan dan Manfaat Tujuan penelitian ini adalah agar dapat mengetahui faktor-faktor penyebab perubahan nihonto peralihan dari tachi ke katana khususnya pada pada zaman Muromachi sampai awal zaman Edo, ditinjau dari fungsi pedang tersebut. 1.5 Metode penelitian Dalam penulisan ini selain saya menggunakan metode kepustakaan dengan cara meneliti data yang saya dapatkan dari buku buku di perpustakaan dan artikel artikel yang saya dapatkan dari internet dengan menggunakan merode deskriptif kualitatif Sistematika penulisan Skripsi ini akan disusun dengan urutan sebagai berikut : Bab 1 : Pendahuluan. bab ini membahas tentang (1) Latar belakang yang berisi tentang nihontou secara umum dan maknanya bagi orang Jepang. (2) Rumusan permasalahan, membahas mengenai masalah yang ingin saya teliti. (3) Ruang lingkup permasalahan, membahas mengenai pembatasan masalah yang akan saya teliti. (4) Metode penelitian, yakni jenis metode penelitian yang akan digunakan. (5) Sistematika penulisan, yang berisi urutan sub bab yang akan saya tulis Bab 2 : Landasan teori yang akan saya gunakan yaitu, untuk teori budaya secara umum saya menggunakan teori dari Koentjaraningrat, Tazawa, Geerz, dan wahyu. Untuk pengertian tachi dan katana saya menggunakan teori dari Nihon kokugo daijiten dan Sato. Bab 3 : Analisis data, bab ini membahas tentang (1) Analisis perubahan bentuk Tachi ke Tachi yang baru pada zaman Kamakura ke zaman Muromachi periode 14

15 Nanbokucho dalam hubungan dengan situasi saat itu. (2) Analisis perubahan bentuk Tachi ke Katana pada zaman Muromachi periode damai dalam hubungannya dengan situasi saat itu. (3) Analisis perubahan bentuk Katana ke Katana yang baru pada zaman Muromachi periode Sengoku Jidai. (4) Analisis perubahan bentuk katana pada zaman Momoyama serta awal Edo. Bab 4 : Kesimpulan, berisi kesimpulan sebagai jawaban dari permasalahan dalam skripsi ini. Bab 5 : Ringkasan, yang merupakan isi ringkas dari bab 1 sampai dengan bab 5. 15

BAB I PENDAHULUAN. Manusia adalah mahluk sosial yang dalam kesehariannya berinteraksi

BAB I PENDAHULUAN. Manusia adalah mahluk sosial yang dalam kesehariannya berinteraksi BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Manusia adalah mahluk sosial yang dalam kesehariannya berinteraksi dengan sesamanya dengan menghasilkan apa yang disebut dengan peradaban. Semenjak terciptanya
