IDENTIFIKASI EKTOPARASIT PROTOZOA PADA BENIH IKAN MAS (Cyprinus carpio) DI KOLAM MILIK PETANI IKAN DESA PATIMUAN KECAMATAN PATIMUAN KABUPATEN CILACAP

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "IDENTIFIKASI EKTOPARASIT PROTOZOA PADA BENIH IKAN MAS (Cyprinus carpio) DI KOLAM MILIK PETANI IKAN DESA PATIMUAN KECAMATAN PATIMUAN KABUPATEN CILACAP"

Transkripsi

1 IDENTIFIKASI EKTOPARASIT PROTOZOA PADA BENIH IKAN MAS (Cyprinus carpio) DI KOLAM MILIK PETANI IKAN DESA PATIMUAN KECAMATAN PATIMUAN KABUPATEN CILACAP SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat S-1 Oleh: AMI RATNA PRATIWI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2 2

3 3

4 4

5 5 PERSEMABAHAN Segala puji syukur bagi Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang atas segala nikmat, rahmat dan karunia yang telah Dia berikan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Serta shalawat dan salam pada Nabi Muhammad SAW yang memberikan teladan kepada seluruh hambanya. Termasuk penulis, mendorong penulis menjadi lebih baik lagi. Dengan segala ketulusan hati, saya persembahkan skripsi ini kepada: 1. Bapak Nasib Bunari dan Ibu Siti Takhinah yang tercinta. 2. Kakak yang saya sayangi Ninik Kurniasih, S.Kep., Ners. 3. Kedua adik saya yang saya sayangi Deni Adi Prasetyo, A.Md. dan Kholid Ardi Kusworo, A.Md. 4. Mas Agus Tri Putranto yang tersayang. v

6 6 MOTTO Katakanlah: "Adakah sama orang-orang yang mengetahui dengan orang-orang yang tidak mengetahui?" Sesungguhnya orang yang berakallah yang dapat menerima pelajaran. (Q.S Az Zumar 39:9) Dan apabila dikatakan: "Berdirilah kamu", Maka berdirilah, niscaya Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat, dan Allah Maha mengetahui apa yang kamu kerjakan. (Q.S Al Mujaadilah 58:11) Tiada suatu pemberian yang lebih utama dari orang tua kepada anaknya selain pendidikan yang baik (H.R Alhaqim) Jika seseorang meninggal, maka seluruh amalannya terputus kecuali dari tiga hal; sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat, dan anak yang sholeh yang senantiasa mendoakan kedua orang tuanya (H.R Muslim) vi

7 7 IDETIFIKASI EKTOPARASIT PROTOZOA PADA BENIH IKAN MAS (Cyprinus carpio) DI KOLAM MILIK PETANI IKAN DESA PATIMUAN KECAMATAN PATIMUAN KABUPATEN CILACAP AMI RATNA PRATIWI ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis ektoparasit, prevalensi, intensitas serangan ektoparasit dan gejala penyakit benih ikan mas (Cyprinus carpio) di Desa Patimuan, Kecamatan Patimuan, Kabupaten Cilacap. Penelitian dilaksanakan pada bulan Januari 2017-Februari 2017 di Laboratorium Zoologi Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Sampel yang digunakan dalam penelitian adalah benih ikan mas dengan ukuran panjang 3 6 cm. Sampel diambil sebanyak 5% (Prayitno, 1998) dari jumlah total populasi yaitu sebesar 60 dari jumlah total populasi berkisar 1200 ekor. Metode yang digunakan dalam pengambilan sampel benih ikan mas pada penelitian ini adalah metode purposive random sampling dengan melakukan pengambilan sampel secara langsung dari kolam milik petani ikan di Desa Patimuan, Kecamatan Patimuan, Kabupaten Cilacap. Ektoparasit yang ditemukan ada 4 jenis yaitu Trichodina sp., Ichtyopthirius multifiliis, Chilodonella sp., dan Myxobolus sp. Prevalensi ektoparasit yang menginfeksi benih ikan mas adalah Trichodina sp. sebesar 76,67%, Ichtyopthirius multifiliis sebesar 1,67%, Chilodonella sp sebesar 11,67%, dan Myxobolus sp. sebesar 36,67%. Intensitas serangan ektoparasit protozoa yang terjadi pada benih ikan mas adalah Trichodina sp. sebanyak 36,38 ekor, Ichtyopthirius multifiliis sebanyak 0,33 ekor, Chilodonella sp. sebanyak 0,67 ekor, dan Myxobolus sp. sebanyak 1,17 ekor. Kata kunci : ektoparasit, intensitas serangan, prevalensi vii

8 8 UCAPAN TERIMAKASIH Segala puji bagi Allah SWT yang Maha Agung, berkat rahmat dan kasih sayang yang telah memberikan kekuatan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Shalawat dan salam yang selalu tercurah kepada Nabi Muhammad SAW, beserta para keluarga, sahabat dan pengikutnya yang senantiasa istiqomah dalam sunahnya hingga akhir jaman. Penyusunan skripsi ini diajukan untuk memenuhi sebagian syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Biologi Universitas Muhammadiyah Purwokerto dengan judul IDENTIFIKASI EKTOPARASIT PROTOZOA PADA BENIH IKAN MAS (Cyprinus carpio) DIKOLAM MILIK PETANI IKAN DESA PATIMUAN KECAMATAN PATIMUAN KABUPATEN CILACAP. Melalui kesempatan ini dengan kerendahan hati, penulis mengucapkan terimakasih kepada pembimbing yaitu bapak drh. Cahyono Purbomartono, M.Sc. yang telah meluangkan waktu dan tenaga untuk membimbing, serta mengarahkan penulis dalam menyusun dan menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa banyak pihak yang turut serta membantu dalam penyelesaian skripsi ini. Penulisan skripsi ini dapat terwujud atas segala bantuan banyak pihak, mulai dari persiapan penelitian, pelaksanaan penelitian sampai penulisan skripsi ini. Untuk itu, pada kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada: 1. Drs. Pudiyono, M.Hum selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto. viii

9 9 2. Drs. H. Arief Husin, M.Si. selaku Ketua Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 3. Dewan penguji skripsi Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 4. Para Dosen dan Staff karyawan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 5. Keluarga besar saya, bapak, ibu, kakak, dan adik-adik saya serta orang yang saya sayang dan saya cinta. 6. Sahabat saya, Seftiana Rahayu S.Pd., Wendi Neviasari S.Pd., dan Desi Muryani yang selalu memberikan doa dan dorongan semangatnya. 7. Teman seperjuangan juga adik tingkat Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 8. Ibu Listika Yusi Risnani, S.Pd., M.Pd., Dosen Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 9. Serta semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan skripsi ini yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis pribadi khususnya dan pembaca pada umumnya. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi masih banyak kekurangan dan jauh dari kesempurnaan. Hal ini dikarenakan keterbatasan pengetahuan serta kemampuan yang penulis miliki. Oleh karena itu, penulis ix

10 10 mengharapkan kritik dan saran dari pembaca yang bersifat membangun demi perbaikan skripsi. Demikian yang dapat penulis sampaikan, semoga informasi dari skripsi ini mampu memberikan manfaat untuk penulis dan pembaca yang masih berjuang dalam perjuangannya, serta bagi kita semua, Amin. Purwokerto, 12 Agustus 2017 Penulis, Ami Ratna Pratiwi x

11 11 DAFTAR ISI Halaman UCAPAN TERIMAKASIH... viii DAFTAR ISI... xi DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR TABEL... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Biologi Ikan Mas (Cyprinus carpio) Morfologi Ikan Mas (Cyprinus carpio) Klasifikasi Ikan Mas (Cyprinus carpio) Habitat Ikan Mas (Cyprinus carpio) Penyakit pada Ikan Parasit yang Menyerang Ikan Jenis-jenis Ektoparasit Pengendalian Ektoparasit Protozoa Kualitas Air BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Waktu dan Tempat Materi Penelitian Prosedur Penelitian Parameter yang Diamati xi

12 Parameter Pendukungan yang Diamati Analisis Data BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Jenis ektoparasit yang menyerang benih ikan mas (Cyprinus carpio) Prevalensi ektoparasit protozoa pada benih ikan mas (Cyprinus carpio) Intensitas serangan ektoparasit pada benih ikan mas (Cyprinus carpio) Gejala penyakit benih ikan mas (Cyprinus carpio) BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN xii

13 13 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 4.1 Jenis Ektoparasit Tabel 4.2 Prevalensi ektoparasit yang menyerang benih ikan mas (Cyprinus carpio) di kolam milik petani ikan Desa Patimuan Tabel 4.3 Intensitas serangan ektoparasit protozoa pada benih ikan mas di kolam milik petani ikan di Desa Patimuan Tabel 4.4 Kualitas Air di Kolam Milik Petani Ikan Desa Patimuan Kecamatan Patimuan Kabupaten Cilacap xiii

14 14 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 4.1 Prevalensi kejadian ektoparasit Gambar 4.2 Intensitas serangan ektoparasit xiv

15 15 DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Sampel Benih Ikan Mas (3-6 cm) Lampiran 2. Ektoparasit Protozoa Trichodina sp. yang Menginfeksi Benih Ikan Mas di Desa Patimuan Kecamatan Patimuan Kabupaten Cilacap Lampiran 3. Ektoparasit Protozoa Ichtyopthirius multifiliis yang Menginfeksi Benih Ikan Mas di Desa Patimuan Kecamatan Patimuan Kabupaten Cilacap Lampiran 4. Ektoparasit Protozoa Myxobolus sp. yang Menginfeksi Benih Ikan Mas di Desa Patimuan Kecamatan Patimuan Kabupaten Cilacap Lampiran 5. Pengukuran Suhu Air Sampel Lampiran 6. Pengukuran Oksigen Terlarut (DO/Dissolved Oxygen) Lampiran 7. ph Air (Derajat Keasaman) Lampiran 8. Data Sampling pada Masing-masing Bagian Tubuh Benih Ikan Mas di Desa Patimuan Kecamatan Patimuan Kabupaten Cilacap Lampiran 9. Data Hasil Analisis ANOVA Prevalensi Lampiran 10. Data Hasil Analisis ANOVA Intensitas Serangan xv

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh: MUHAMMAD MUJAHIDIN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh: MUHAMMAD MUJAHIDIN PENGARUH KOMBINASI PAKAN BUATAN DENGAN PAKAN ALAMI CACING SUTERA (Tubifex sp.) TERHADAP PERTUMBUHAN DAN SINTASAN BENIH IKAN PATIN (Pangasius hypopthalmus) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat
