PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA FISIK DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU TIDAK TETAP DI SMA KECAMATAN BAYANG TIMUR PESISIR SELATAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA FISIK DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU TIDAK TETAP DI SMA KECAMATAN BAYANG TIMUR PESISIR SELATAN"

Transkripsi

1 PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA FISIK DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU TIDAK TETAP DI SMA KECAMATAN BAYANG TIMUR PESISIR SELATAN E-JURNAL Oleh : FIRZA MALINDA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP) PGRI SUMATERA BARAT PADANG 2015

2

3 Pengaruh Kompensasi, Lingkungan Kerja Fisik Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru Tidak Tetap Di SMA Kecamatan Bayang Timur Pesisir Selatan. Oleh: 1 Firza Malinda. 2 Sumarni. 3 Jolianis. 1 Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi STKIP PGRI Sumatera Barat 2,3 Dosen Program Studi Pendidikan Ekonomi STKIP PGRI Sumatera Barat Firza.Malinda@yahoo.com Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: 1) pengaruh kompensasi terhadap kinerja guru tidak tetap, 2) pengaruh lingkungan kerja fisik terhadap kinerja guru tidak tetap, 3) pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja guru tidak tetap, 4) pengaruh kompensasi, lingkungan kerja fisik dan motivasi kerja secara bersama- mempengaruhi kinerja guru tidak tetap. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukan bahwa: (1) kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru tidak tetap. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,630. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai t hitung 2,931 > t tabel sebesar 1,67. Artinya apabila kompensasi meningkat sebesar 1%, maka kinerja guru tidak tetap akan meningkat sebesar 0,630 dalam setiap satuannya. (2) lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru tidak tetap. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,481. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai t hitung 2,610 > t tabel 1,67. Artinya, apabila lingkungan kerja meningkat sebesar 1%, maka kinerja guru tidak tetap akan meningkat sebesar 0,481 dalam setiap satuannya. (3) motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru tidak tetap. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,587. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai t hitung, 4,837> t tabel sebesar 1,67. Artinya, apabila motivasi kerja meningkat sebesar 1%, maka kinerja guru tidak tetap akan meningkat sebesar 0,587 dalam setiap satuannya. (3) kompensasi, lingkungan kerja dan motivasi kerja secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru tidak tetap. Dimana diperoleh nilai F hitung 57,715 > F tabel 2,77 dengan taraf signifikan sebesar 0,000 < = 0,05. Hal ini berarti H a diterima dan H 0 ditolak. Kata kunci: kompensasi, lingkungan kerja fisk, dan motivasi kerja Abstrac This study aimed to analyze: 1) the influence of compensation on teacher performance is not fixed, 2) the influence of physical work environment on teacher performance is not fixed, 3) the influence of motivation to work on teacher performance is not fixed, 4) the effect of compensation, physical work environment and work motivation collectively affect a teacher's performance is not fixed. The conclusion from this study showed that: (1) compensation positive and significant impact on teacher performance is not fixed. Where indicated by the coefficient value of The value of the coefficient is significant because tcount 2.931> ttabel This means that if compensation increased by 1%, then the performance of temporary teachers will be increased by in each unit. (2) the physical work environment positive and significant impact on teacher performance is not fixed. Where indicated by the coefficient value of The value of the coefficient is significant because tcount 2.610> 1.67 ttabel. That is, if the work environment is increased by 1%, then the performance of temporary teachers will be increased by in each unit. (3) work motivation positive and significant impact on teacher performance is not fixed. Where indicated by the coefficient value of The value of the coefficient is significant because tcount, 4.837> t tabel That is, if the motivation to work increased by 1%, then the performance of temporary teachers will be increased by in each unit. (3) compensation, work environment and work motivation simultaneously positive and significant impact on teacher performance is not fixed. Where the obtained value of F > 2,77 F table with a significant level of <α = This means Ha accepted and H0 is rejected. Keywords: compesation, work environment and work motivation

4 Pendahulua Pendidikan Nasional bertugas dan bertanggung jawab untuk menghantar bangsa ini agar siap menyongsong dan mampu bersaing dengan adanya era globalisasi dan perubahan menjadi peluang dan kemudian mengelolahnya menjadi kekuatan yang mampu meningkatkan kualitas hidup kehidupan bangsa dan negara di masa depan. Pendidikan perlu mengambil posisi dan peran nyata yang dinamis, proaktif, interaktif, serta berorientasi ke masa depan artinya pendidikan harus mampu bergerak lugas dalam menghadapi rintangan-rintangan dan memanfaatkan peluang yang ada.pemerintah saat ini sedang berusaha meningkatkan kesejahteraan masyarakat di segala bidang. Untuk mempercepat tercapainya usaha tersebut, kualitas sumber daya manusia memegang peran yang sangat penting. Dikatakan demikian karena dalam menghadapi tantangan kehidupan yang makin dinamis dan akseleraif, dibutuhkan insan pembangunan yang berkualitas dan handal (ludi wisnu wardana, 2008:93) Tinggi rendahnya kinerja berkaitan erat dengan sistem pemberian penghargaan yang diterapkan oleh lembaga/organisasi tempat mereka bekerja. Pemberian penghargaan yang tidak tepat dapat berpengaruh terhadap peningkatan kinerja seseorang.dari observasi awal yang peneliti lakukan di SMA yang ada di kecamatan banyang timur pesisir selatan terdapat dua sekolah menengah atas yaitu SMA 1 kecamatan Bayang timur pesisir selatan dengan jumlah guru tidak tetap 34 orang dengan masa kerja 1-4 tahun kemudian SMA 2 kecamatan bayang timur pesisir selatan dengan jumlah guru tidak tetap 25 orang dengan masa kerja 1-6 tahun. Pendidikan merupakan suatu permasalahan yang sangat kompleks, mengingat banyak faktor-faktor dan beberapa komponenkomponen yang mempengaruhinya. Faktor dan komponen tersebut adalah guru. Guru merupakan komponen pengajaran yang memegang peranan penting dan utama, karena keberhasilan proses belajar mengajar sangat ditentukan oleh guru. Guru menjadi subyek pendidikan yang mempunyai tugas menyampaikan materi pelajaran kepada siswa melalui interaksi dan komunikasi secara langsung dalam proses belajar mengajar. Selain itu cara mengajar guru sangat lah penting dalam keberlangsungan kegiataan belajar, cara mengajar yang monoton membuat para siswa merasa bosan dalam belajar, kurang nya inovasi dalam pengembangan bahan ajar juga dapat membuat para siswa merasa bosan atau malas membaca bahan ajar Tabel 1 Tabel 1. Hasil Observasi Awal Guru Yang Mempersiapkan RPP Unsur Jumlah Guru Mempersiapkan RPP 9 Orang Tidak mempersiapkan RPP 11 Orang Jumlah 20 Orang Sumber : Hasil Pengolahan Data Primer 2015 Metodelogi Penelitian Penelitian ini dilakukan di SMA yang ada di kecamatan bayang timur pesisir selatan Berdasarkan permasalahan dan tujuan penelitian yang ingin dicapai, maka jenis penelitian ini adalah berupa deskriptif asosiatif. Menurut Sugiyono (2013:10) penelitian deskriptif asosiatif ini merupakan penelitian yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh atau hubungan antar dua variabel atau lebih. Menurut Arikunto (2010:173) populasi adalah keseluruhan

5 subjek penelitian. Arikunto (2002:112) mengemukakan mengenai sampel populasi yaitu apabila subjeknya kurang dari 100 lebih baik diambil semua sehingga penelitian ini merupakan penelitian populasi Adapun prosedur dalam penelitian ini menggunakan angket/kuisioner, wawancara dan dokumentasi yang disebarkan pada semua guru tidak tetap yang mengajar di SMA kecamatan bayang timur pesisir selatan. Penyusunan angket berpedoman kepada skala likert yang berguna untuk menyatakan besar Hasil Penelitian Diperoleh rata-rata skor perindikator pada variabel kompensasi sebesar 84,24%, lingkungan kerja fisik sebesar 87,63%, dan motivasi kerja 85,76%.adalah sebesar, sedangkan kinerja guru sebesar 81,92%. Uji hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari dua macam yaitu uji t (parsial) dan uji f (simultan) masing-masing variabel bebas yang mempengaruhi kinerja guru adalah: a. Pengaruh kompensasi Terhadap kinerja guru Berdasarkan hasil pengolahan data terlihat bahwa koefisien regresi linier berganda variabel kompensasi memiliki arah positif yaitu sebesar 0,630 dan memiliki nilai signifikan sebesar 0,005. Tahap pengujian dilakukan dengan menggunakan tingkat kesalahan 5% (0,05), dengan demikian terlihat bahwa nilai signifikan 0,005 lebih besar dari alpha 0,05 maka keputusannya adalah Ha diterima dan Ho ditolak. Sedangkan hasil rata-rata skor variabel kompensasi adalah 4,22 dengan TCR sebesar 84,44%. Hal ini menunjukan kompensasi berada pada persetujuan responden terhadap pernyataan-pernyataan yang diberikan dengan beberapa alternative jawaban dengan diberi bobot penilaian positif. Teknik analisis data yang digunakan adalah mentabulasikan data.melakukan perhitungan frekuensi tiap-tiap kategori jawaban masing-masing variabel atau sub variabel, melakukan analisis TCR untuk subvariabel kompensasi, lingkungan kerja fisik dan motivasi kerja terhadap kinerja guru tidak tetap di SMA kecamatan bayang timur pesisirselatan. kategori baik. Jadi dapat disimpulkan bahwa kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru dikarenakan semakin tinggi kompensasi yang diberikan kepada guru tidak tetap maka kinerja yang diberikan juga semakin baik. b. Pengaruh lingkungan kerja fisik terhadap kinerja guru Berdasarkan hasil pengolahan data terlihat bahwa koefisien regresi linier berganda variabel lingkungan kerja fisik memiliki arah positif yaitu sebesar 0,481 dan memiliki nilai signifikan sebesar 0,12 Tahap pengujian dilakukan dengan menggunakan tingkat kesalahan 5% (0,05), dengan demikian terlihat bahwa nilai signifikan 0,12 lebih besar dari alpha 0,05 maka keputusannya adalah Ha diterima dan Ho ditolak. Sedangkan hasil skor rata-rata variabel lingkunga kerja fisik adalah 4,257 dengan TCR sebesar 85,14%, hal ini menunjukan bahwa lingkungan kerja fisik berada pada kategori baik. Jadi dapat disimpulkan bahwa lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru karena semkin baik lingkungan kerja fisik maka akan semakin baik pula kinerja

6 yang dihasilkan oleh guru tidak tetap sebaliknya apabila lingkungan kerja fisik tidak baik maka kinerja guru tidak tetap juga tidak akan baik juga. c. Pengaruh Motivasi kerja Terhadap kinerja guru Berdasarkan hasil pengolahan data terlihat bahwa koefisien regresi linier berganda variable motivasi kerja memiliki arah positif yaitu sebesar 0,587 dan memiliki nilai signifikan sebesar 0,00. Tahap pengujian dilakukan dengan menggunakan tingkat kesalahan 5% (0,05), dengan demikian terlihat bahwa nilai signifikan 0,00 lebih kecil dari alpha 0,05 maka keputusannya adalah Ho ditolak dan Ha diterima. Sedangkan hasil rata-rata skor variabel motivasi kerja adalah 4,05 dengan TCR sebesar 80,93%, hal ini menunjukan motivasi kerja berada pada kategori baik, Jadi dapat disimpulkan bahwa motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru. Hal ini dikarenakan semakin baik motivasi kerja maka akan semakin baik pula kinerja guru tidak tetap begitu juga sebaliknya apabila motivasi kerja tidak baik maka kinerja guru juga tidak akan baik. Artinya apabila semakin meningkat motivasi maka semakin meningkat pula kinerja yang dihasilkan. d. Pengaruh kompensasi, lingkungan kerja fisk dan motivasi kerja Secara Bersama-sama Terhadap kinerja guru Berdasarkan hasil pengolahan data terlihat bahwa nilai F ditemukan sebesar 57,715 dan memiliki nilai Penutup Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, maka dapat ditarik kesimpulan: 1. Kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru tidak tetap. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,630. Nilai koefisien ini signifikan karena nilai t hitung 2,931>t tabel signifikan sebesar 0,000. Tahap pengujian dilakukan dengan menggunakan tingkat kesalahan 5% (0,05) dengan demikian bahwa nilai F hitung sebesar 57,715 dengan nilai probabilitas (sig)=0,000. Nilai F hitung (57,715)>F tabel (2,77) atau nilai signifikan 0,000< 0,05, maka H 0 ditolak dan Ha diterima. Dilihat dari skor rata-rata variabel kinerja guru adalah 4,10 dengan TCR sebesar 82,02%, hal ini menunjukan kinerja guru berada pada kategori baik. Hal ini berarti bahwa secara bersamasama berpengaruh signifikan terhadap variable kinerja guru. Maksudnya variabel kompensasi, lingkungan kerja fisik dan motivasi kerja secara bersama-sama berpengaruh terhadap kinerja guru tidak tetap di SMA kecamatan bayang timur pesisir selatan, artinya semakin baik kompensasi, lingkungan kerja fisik dan motivasi kerja yang diberikan maka akan semakin tinggi kinerja guru yang dihasilkan. Koefisien Determinasi (R 2 ) Dari hasil perhitungan dengan menggunakan SPSS dapat diketahui bahwa koefisien determinasi (R square) yang diperoleh sebesar 0,759, hal ini berarti 75,9% kinerja guru dapat dijelaskan oleh variabel kompensasi, lingkungan kerja fisik dan motivasi kerja sedangkan sisanya 24,1% kinerja guru dapat dijelaskan oleh variabel-variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. sebesar 1,67. Artinya apabila kompensasi meningkat sebesar 1%, maka kinerja guru tidak tetap 0,630 dalam setiap satuannya. 2. Lingkungan kerja fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru tidak tetap.dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,481. Nilai koefisien ini signifikan karena nilait hitung

7 2,610> t tabel 1,67. Artinya, apabila lingkungan kerja meningkat sebesar 1%, maka kinerja guru tidak tetap akan meningkat sebesar 0,481 dalam setiap satuannya. 3. Motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru tidak tetap. Dimana ditunjukkan oleh nilai koefisien sebesar 0,587. Nilai koefisien ini signifikan karena nilait hitung, 4,837> t tabel sebesar 1,67. Artinya, apabila motivasi Saran Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, maka penulis menyarankan hal-hal sebagai berikut: 1. Sekolah agar bisa meningkatkan Kompensasi berupa asas adil yaitu kompensasi yang diterima guru harus sesuai dengan jenis pekerjaanya. 2. Sekolah agar bisa meningkatkan lingkungan kerja fisik berupa ruangan dengan pencerahan lampu diruang kerja. 3. Guru agar bisa meningkatkan motivasi kerja berupa meningkatkan inisiatif berupa meningkatkan dorongan pada diri sendiri agar bisa bekerja lebih baik. 4. Bagi Peneliti Selanjutnya dapat dijadikan rujukan dalam melakukan penelitian yang sejenis yang lebih mendalam di masa yang akan datang kerja meningkat sebesar 1%, maka kinerja guru tidak tetap akan meningkat sebesar 0,587 dalam setiap satuannya. 4. Kompensasi, lingkungan kerja fisik dan motivasi kerja secara bersama-sama terhadap kinerja guru tidak tetap. Dimana diperoleh nilai F hitung 57,715> F tabel 2,77dengan taraf signifikansi sebesar 0,000 < α = 0,05. Hal ini berarti H a diterima dan H 0 ditolak.

8 Daftar Pustaka Arikunto, Suharsimi Prosedur Penelitian,Rineka Cipta: Jakarta Akhirmen Statistika 1 (Teori dan Aplikasi).UNP Press: Padang. Danim, Sudarwan Motivasi, kepemimpinan dan efektivitas kelompok. Jakarta : PT Rineka Cipta. Ebert, Ronal J Bisnis. Edisi kedelapan. Jakarta : Erlangga. Handayani, F Pengaruh Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Guru di SMP NEGERI 1 Taman. Jurnal. Surabaya. Hasibuan, Melayu Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta. Bumi Aksara. Iskandar, 2009.Metodologi Penelitian Pendidikan dan Sosial.Gaung Persada Press: Jakarta Kamus besar Bahasa Indonesia, Balai Pustaka : Jakarta. Nitisimito, Alex S Manajemen Personalia dan Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta. Ghalia Indonesia. Nirwana Dkk Bahan Ajar Belajar Dan Pembelajaran. UNP: Padang Nurdin, Syafruddin Guru Profesional Dan Implementasi Kurikulum. PT Ciputat Press: Ciputat. Prama, I. Putu Wayan Prilaku organisasi. Jakarta. Gramedia Pustaka Rusman Manajemen Kurikulum. PT Raja Grafindo Persada: jakarta. Sagala Manajemen Strategik Dalam Peningkatan Mutu Pendidikan. Bandung Alfabeta. Sanjaya, Wina Strategi Pembelajaran. Kencana: Jakarta. Saondai, Ondi Dkk Etika Profesi Keguruan. PT Refika Aditama: bandung. Sopiah Perilaku organisasi. Yogyakarta : CV ANDI OFFSET. Sudarmanto Kinerja Dan Pengembangan Kompetensi guru. Cetakan Pertama. Pustaka Pelajar. Yogyakarta. Sugiyono Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D, Alfabeta, Cet. 3: Bandung.,2007. Statistik Untuk Penelitian, CV. Alfabeta,Cet. 12: Bandumg.,2011. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta, Cet.10Jakarta: Bumi Aksara.,2008. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta. Suherman, Aris Pendidikan Guru Berdasarkan Kompetensi. Bumi Aksara: Jakarta Sulistyani, Ambar T dan Rosidah Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta : Graha Ilmu. Syahril Dkk Profesi Kependididkan. UNP Press: Padang. Yensi, N. A Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Terhadap Kinerja Guru di SMA NEGERI 2 Argamakmur Bengkulu Utara. Jurnal. Bengku

PENGARUH DUKUNGAN ORANG TUA, LINGKUNGAN SEKOLAH, DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA PGRI 1 PADANG

PENGARUH DUKUNGAN ORANG TUA, LINGKUNGAN SEKOLAH, DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA PGRI 1 PADANG PENGARUH DUKUNGAN ORANG TUA, LINGKUNGAN SEKOLAH, DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA PGRI 1 PADANG JURNAL Noflisa Setia Karnela 11090264 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN
