ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA"

Transkripsi

1 PROFIL YAYASAN ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA (AISINDO) Association for Information Systems Indonesia chapter Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI Nomor INDONESIA AHU

2 TENTANG AISINDO Asosiasi Sistem Informasi Indonesia atau AISINDO atau Association for Information Indonesia chapter adalah asosiasi profesi yang menaungi dan melayani profesional Sistem Informasi di Indonesia. AISINDO juga merupakan cabang negara Indonesia dari 39 cabang Association for Information Systems (AIS) di dunia, yakni organisasi profesi terkemuka yang menaungi dan melayani individu maupun organisasi peneliti, akademisi, dan praktisi Sistem Informasi seluruh dunia. AIS ( telah memiliki anggota tersebar di 100 negara terbagi atas 3 wilayah (region): Region 1: Amerika Utara, Selatan, dan Tengah Region 2: Eropa, Timur Tengah, dan Afrika Region 3: Asia Pasifik Tautan resmi AISINDO sebagai chapter AIS: Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 2

3 MISI & BADAN HUKUM Asosiasi Sistem Informasi Indonesia atau AISINDO berbadan hukum Yayasan yang merupakan organisasi sosial profesi, bersifat non-profit, dan memiliki misi: 1. Memposisikan dan mempromosikan Sistem Informasi sebagai disiplin ilmu, bidang penelitian, dan implementasi praktis organisasi/bisnis di Indonesia. 2. Memposisikan Sistem Informasi sebagai sebuah profesi terkemuka di masyarakat Indonesia. 3. Mewujudkan sistem pendidikan Sistem Informasi berkelas dunia dengan mengakomodasi nilai-nilai dan konteks lokal Indonesia. 4. Menggali topik penelitian, pengembangan teori, dan teknologi Sistem Informasi 5. Membantu dan memfasilitasi pengembangan jaringan kerjasama antar anggota AISINDO maupun dengan anggota AIS di seluruh dunia. 6. Melayani anggota dan komunitas terkait Sistem Informasi di Indonesia. Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 3

4 Sebagai salah satu cabang asosiasi profesi Sistem Informasi dunia (AIS), AISINDO diresmikan tanggal 2 Desember 2013 di Bali oleh Prof. Doug Vogel (Immediate Past President AIS) berdasarkan dokumen AIS Council Approval, tanggal: 23 September 2013, ditandatangani oleh Pete Tinsley, CAE (Executive Director of AIS), Amanda S. Bureau, CAE, CVA (Membership Development Director), dan Tmitri Owens, MPA (Member Service Center Director) AIS. AISINDO resmi tercatat sebagai salah satu dari AIS regional chapters: Dalam payung hukum Indonesia, Yayasan Asosiasi Sistem Informasi Indonesia (AISINDO) dikuatkan melalui dokumen-dokumen hukum: Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Nomor AHU tentang Pengesahan Badan Hukum Yayasan Asosiasi Sistem Informasi Indonesia (AISINDO). Akte Notaris Nomor 68 Tanggal 23 September 2014, dibuat oleh Notaris Siti Nurul Yuliami, S.H., M.Kn. di Surabaya Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) Bank Account: Nama rekening : YAYASAN AISINDO Nomor rekening: Bank: Bank BNI Kantor Layanan ITS Surabaya Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 4

5 Dengan demikian Asosiasi Sistem Informasi Indonesia atau AISINDO dalam payung hukum nasional merupakan organisasi sosial profesi yang berbadan hukum Yayasan, dan dalam lingkup dunia internasional berafiliasi dengan Association for Information Systems (AIS) sebagai salah satu cabang asosiasi profesi Sistem Informasi khusus untuk negara Indonesia. Afiliasi Internasional AIS (dunia) Badan Hukum Nasional Yayasan AISINDO Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 5

6 STRUKTUR ORGANISASI Berikut ini struktur organisasi AISINDO: PRESIDENT ELECT PRESIDENT of AISINDO Immediate Past PRESIDENT SECRETARY TREASURER Director Director Director Director Director Director PUBLICATION Committee CONFERENCE Committee EDUCATION Committee TRAINING & CERTIFICATION Committee PUBLIC RELATION & MEMBERSHIP Committee FINANCIAL Committee IT Manager Dalam struktur organisasi AISINDO dikenal istilah EXECUTIVE BOARD, COUNCIL, dan COMMITTEE. EXECUTIVE BOARD Executive board terdiri atas Council dan Directors, yang secara umum merupakan pengurus utama AISINDO. AISINDO Council terdiri dari President, President Elect, Immediate Past President, Secretary, dan Treasurer, dan Directors mencakup Director semua Committee. Guna mendukung pelaksanaan program-program AISINDO, terdapat struktur tambahan Manager, yang hingga saat ini masih terbatas pada kebutuhan IT Manager. Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 6

7 COUNCIL President President adalah pimpinan dan penanggung-jawab tertinggi pengelolaan AISINDO, yang mencakup tugas-tugas Mensupervisi seluruh pertemuan AISINDO; Menyelenggarakan dan memimpin seluruh rapat Executive Board; Memilih Secretary, Treasurer, dan Director Committee; Mensupervisi tugas, target kerja dan program semua pengurus AISINDO terlaksana dengan baik; Menyetujui dan menerima donasi, hadiah, dan hibah bagi AISINDO; Mengoordinasi berbagai kegiatan AISINDO dengan organisasi eksternal; Menyelenggarakan pertemuan tahunan dan laporan tahunan pengurus AISINDO; Memastikan komunikasi dan pengiriman semua dokumen yang diminta oleh/dengan AIS. President-Elect President-Elect bertanggung-jawab membantu, mempelajari, dan mendukung tugas-tugas President pada satu tahun terakhir kepengurusan President (sebagai general assistant). Immediate Past President Immediate Past President bertanggung-jawab membantu, mendukung, dan mentransfer pengetahuan dan pengalaman memimpin AISINDO kepada President pada satu tahun pertama kepengurusan President. Immediate Past President bertugas sebagai pimpinan pertemuan/rapat tahunan dan rapat khusus apabila President berhalangan hadir. Masa jabatan President adalah empat tahun. President-Elect adalah presiden terpilih dengan masa jabatan satu tahun yakni pada satu tahun terakhir President saat itu. President-Elect dipilih pada AISINDO Summit satu tahun sebelum masa kepengurusan President berakhir. Immediate Past President adalah President yang telah berakhir masa kepengurusannya. Masa jabatan Immediate Past President adalah satu tahun yakni satu tahun pertama President baru. Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 7

8 Secretary, Treasurer dan Directors adalah tim President sehingga masa jabatannya sama dengan masa jabatan President. Secretary, Treasurer dan Directors baru dipilih dan diangkat oleh President baru, manakala President- Elect telah menjadi President. Secretary Secretary adalah penanggung-jawab tertinggi berbagai urusan terkait administrasi AISINDO, termasuk diantaranya: Mendokumentasikan hasil-hasil rapat/pertemuan AISINDO; Menghadiri setiap rapat Executive Board dan mendokumentasikan semua keputusan dan catatan pertemuan (minutes of the meeting); Mempublikasikan setiap keputusan rapat Executive Board yang bersifat umum/publik melalui media-media komunikasi AISINDO (Website, milis, WA, dll) Menyusun dan mengirimkan Laporan Tahunan Aktifitas AISINDO (dan laporan-laporan lainnya) ke AIS Vice President of SIGs and Chapters sesuai permintaan; Mengirimkan undangan dan pengingat untuk peserta rapat/pertemuan anggota dan Executive Board; Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan Presiden dalam waktu yang telah ditetapkan. Treasurer Treasurer adalah penanggung-jawab tertinggi berbagai urusan terkait keuangan AISINDO, termasuk diantaranya: Mencatat dan mendokumentasikan setiap transaksi keuangan AISINDO dan membuat laporan keuangan tahunan untuk disampaikan di AISINDO Summit; Mengirimkan laporan keuangan tahunan ke AIS Vice President of SIGs and Chapters; Melakukan supervisi kepada Director of Financial Committee dalam menghasilkan program-program Revenue Generation untuk AISINDO. Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 8

9 DIRECTORS Director of Membership & Public Relations Committee Bertanggung-jawab dan berwenang mengelola dan melayani berbagai proses AISINDO terkait dengan: Pendaftaran anggota baru dan perpanjangan keanggotaan lama AISINDO; Pelayanan anggota AISINDO; Promosi dan eksistensi AISINDO di berbagai media komunikasi AISINDO (website, mailin list, dan WA AISINDO) dan media umum (Koran, TV, online, dll); Komunikasi antar anggota dan pemangku kepentingan AISINDO; Penentuan pemberian penghargaan (awards) baik kepada internal anggota AISINDO maupun diluar anggota AISINDO; Penentuan dan penetapan anggota kehormatan AISINDO. Director of Education Committee Bertanggung-jawab dan berwenang secara periodik melakukan survey, kajian, penelitian dan publikasi terkait sistem pendidikan dan penelitian di Sistem Informasi, seperti: National IS Curriculum IS Teaching Materials IS Teaching Methods & Best Practices IS Professional profile & Careers IS Research areas/topics and research methods. Director of Publication Committee Bertanggung-jawab dan berwenang mengelola dan mengembangkan mediamedia publikasi ilmiah AISINDO, seperti: Jurnal Nasional AISINDO: Jurnal Sistem Informasi Indonesia (SII) International Journal AISINDO bekerja-sama dengan AIS Chapter negara-negara ASEAN lain: ASEAN Information Systems International Journal (AISIJ) Opened-Access Journal Information Systems (OAJIS) Book Chapter (IS Issues, Technology Review, etc) Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 9

10 Director of Training & Certification Committee Bertanggung-jawab dan berwenang mengelola dan mengembangkan program rutin maupun insidentil dalam bentuk: Trainings Ujian Sertifikasi Event-event insidentil lainnya Director of Conference Committee Bertanggung-jawab dan berwenang mengelola dan mengorganisasi acaraacara seminar AISINDO, seperti: AISINDO International Conference AISINDO Summit (AISINDO Meetings dikelola oleh Secretary) AISINDO Affiliated Conferences Director of Financial Committee Bertanggung-jawab dan berwenang mengelola dan menangani: Review & Audit keuangan AISINDO Revenue Generation, termasuk sponsorships Operational cost Mendukung Treasurer MANAGER IT Manager Bertanggung-jawab dan berwenang mengelola dan menangani berbagai sistem dan proses terkait Teknologi Informasi sebagai pendukung semua aktivitas dan program AISINDO. Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 10

11 PROGRAM-PROGRAM AISINDO Sesuai dengan misinya, secara garis besar program-program AISINDO bertujuan: I. Mendefinisikan, mempromosikan, meningkatkan kompetensi, dan melindungi Profesional Sistem Informasi Indonesia. II. Membangun dan mempromosikan Pendidikan dan Penelitian Sistem Informasi di Indonesia. III. Meningkatkan Link-and-Match antara permasalahan dan kebutuhan solusi-solusi Sistem Informasi di dunia praktis (industri, pemerintahan, dan masyarakat) dengan pendidikan dan penelitian Sistem Informasi di dunia pendidikan (perguruan tinggi atau lembaga pendidikan dan penelitian lainnya). Link & Match Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 11

12 Program-program AISINDO guna mempromosikan, meningkatkan kompetensi, dan melindungi Profesional Sistem Informasi Indonesia, diantaranya adalah: 1. Kajian, survey, dan diskusi definisi, ruang lingkup, dan kompetensi Profesional Sistem Informasi. 2. Merumuskan dan mempublikasikan Kode Etik Profesional Sistem Informasi Indonesia. 3. Pengembangan dan pemberlakukan sistem Professional Development Unit (PDU) sebagai bagian sistem keanggotaan AISINDO, termasuk di dalamnya: Penghilangan dikotomi Akademisi vs. Praktisi yakni dengan mewajibkan semua anggota AISINDO memiliki dan mengembangkan pengalaman sebagai praktisi Sistem Informasi sebagai syarat perpanjangan keanggotaan. Pemberlakukan jenjang kompetensi anggota berdasarkan poin PDU pengalaman praktis dan pembelajaran SI yang telah diraihnya. 4. Pengembangan Indonesia Information Systems Professional (IISP) Database ( 5. Pengembangan AISINDO Hub di tiap provinsi di Indonesia guna memfasilitasi implementasi kemampuan praktis anggota dalam proyek-proyek Sistem Informasi di daerah-daerah di Indonesia. 6. Pengembangan Kompartemen guna mengidentifikasi dan mengelompokkan anggota berdasarkan bidang keahliannya serta mendorong anggota untuk berkontribusi dalam memberikan pendapat dan solusi SI bagi permasalahan-permasalahan nasional dan internasional atas nama AISINDO. 7. Penyelenggaraan training-training dan sertifikasi keahlian terkait Sistem Informasi bekerja-sama dengan lembaga sertifikasi nasional dan internasional. Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 12

13 8. Pemberian penghargaan kepada individu atau organisasi pelaksana SI/TI terbaik di Indonesia guna memotivasi praktik baik SI/TI di Indonesia. 9. Kajian, survey, dan rekomendasi standar honor profesional Sistem Informasi di Indonesia. 10. Memfasilitasi informasi lowongan pekerjaan dan rekruitmen SDM di bidang Sistem Informasi. 11. Pembuatan dan penjualan marchandise AISINDO. 12. Layanan kartu keanggotaan dan sharing informasi antar anggota. PDU & Level Keanggotaan IISP Database Kompartemen AISINDO HUBs Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 13

14 Program-program AISINDO guna membangun dan mempromosikan Pendidikan dan Penelitian Sistem Informasi di Indonesia, diantaranya adalah: 1. Penyelenggaraan ASEAN Information System International Conference (AISIC) guna mempertemukan dan meningkatkan kerjasama antara praktisi, akademisi, dan peneliti Sistem Informasi di lintas 10 negara ASEAN. 2. Penerbitan International Journal ASEAN Information Systems Journal (AISJ) 3. Penerbitan Jurnal Nasional Sistem Informasi Indonesia (JSII). 4. Penyelenggaraan IS Coffee sebagai forum sharing implementasi dan praktik baik SI/TI oleh praktisi, perusahaan, atau organisasi pemerintah di Indonesia. 5. Pembuatan dan penerbitan buku tahunan Indonesia Information Systems Review guna mendokumentasi praktek-praktek terbaik dan pengalaman praktis implementasi SI/TI di Indonesia. 6. Publikasi dan penjualan buku-buku karya anggota AISINDO. 7. Kajian dan survey pengembangan kurikulum pendidikan Sistem Informasi di Indonesia. 8. Penyelenggaraan IS Curriculum Clinic untuk membantu prodi-prodi Sistem Informasi di Indonesia dalam mengevaluasi dan mengembangkan kurikulum pendidikannya. 9. Penyelenggaraan event IS Research Boot camp untuk mengajarkan dan mempromosikan metode-metode penelitian, topik-topik penelitian, dan teori-teori Sistem Informasi. 10. Penyelenggaraan event IS Doctorate Boot camp dan Scholarship Boot camp untuk memotivasi dan membantu lebih banyak lagi Doktor-Doktor di bidang Sistem Informasi. Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 14

15 11. Penyelenggaraan event IS Teaching Sharing sebagai forum sharing pengalaman-pengalaman dan praktek baik model pengajaran topiktopik Sistem Informasi. Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 15

16 SUMBER PENGHASILAN & KANTOR AISINDO Guna mendukung biaya operasional AISINDO dalam melaksanakan program-program dan layanannya, sumber penghasilan AISINDO utamanya berasal dari: Iuran anggota tahunan Training dan penyelenggaraan event Penjualan buku dan marchandise AISINDO AISINDO berkantor di Lantai 2 Gedung Departemen Sistem Informasi, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Kampus ITS, Sukolilo, Surabaya, 60111, Telepon , Fax , SMS/WA Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 16

17 Hubungi AISINDO Telepon , Fax WA/SMS: Facebook group: Profil ASOSIASI SISTEM INFORMASI INDONESIA 17

AISINDO ASSOCIATION FOR INFORMATION SYSTEMS INDONESIA (AISINDO)

AISINDO ASSOCIATION FOR INFORMATION SYSTEMS INDONESIA (AISINDO) AISINDO 2014 - ASSOCIATION FOR INFORMATION SYSTEMS INDONESIA (AISINDO) Sekretariat : Gedung Jurusan Sistem Informasi Kampus ITS Sukolilo Surabaya, Indonesia 60111 Telp. +62 31 5999944; Fax. +62 31 5964965
