KUALITAS KIMIA DAGING DADA AYAM BROILER YANG PAKANNYA DITAMBAHKAN CAMPURAN MINYAK IKAN KAYA ASAM LEMAK OMEGA-3 SKRIPSI DANNI HARJANTO

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KUALITAS KIMIA DAGING DADA AYAM BROILER YANG PAKANNYA DITAMBAHKAN CAMPURAN MINYAK IKAN KAYA ASAM LEMAK OMEGA-3 SKRIPSI DANNI HARJANTO"

Transkripsi

1 KUALITAS KIMIA DAGING DADA AYAM BROILER YANG PAKANNYA DITAMBAHKAN CAMPURAN MINYAK IKAN KAYA ASAM LEMAK OMEGA-3 SKRIPSI DANNI HARJANTO PROGRAM STUDI TEKNOLOGI HASIL TERNAK FAKULTAS PETERNAKAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2006

2 RINGKASAN Danni Harjanto. D Kualitas Kimia Daging Dada Ayam Broiler yang Pakannya Ditambahkan Campuran Minyak Ikan Kaya Asam Lemak Omega-3. Skripsi. Program Studi Teknologi Hasil Ternak, Fakultas Peternakan, Institut Pertanian Bogor. Pembimbing Utama Seminar : Dr. Ir. Iman Rahayu Hidayati Soesanto, MS Pembimbing Anggota : Dr. Komari, M.Sc Ayam broiler merupakan salah satu jenis ayam yang banyak dibudidaya karena memiliki pertumbuhan yang sangat cepat. Daging ayam broiler juga merupakan sumber protein hewani yang murah, aman, mudah didapat dan diolah. Pertumbuhan yang cepat pada ayam broiler diikuti pula oleh pertumbuhan lemak dan koleserol dalam daging. Beberapa penyakit seperti arterosklerosis dan kardiovaskuler berpeluang timbul sebagai akibat dari pola konsumsi lemak dan kolesterol yang berlebihan. Berbagai upaya banyak dilakukan untuk meningkatkan kualitas produk unggas sehingga nilai jualnya pun dapat meningkat. Penambahan asam lemak omega-3 ke dalam pakan banyak dilakukan untuk memanipulasi kandungan asam lemak pada karkas. Salah satu sumber asam lemak omega-3 yang dapat digunakan adalah minyak ikan dari limbah pengolahan ikan sarden yang dicampur dengan ampas tahu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas kimia daging ayam broiler yang pakannya ditambahkan campuran minyak ikan. Penambahkan campuran minyak ikan ke dalam pakan komersial dilakukan dengan taraf masing-masing 2,5; 5 dan 7,5%. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap pola faktorial dengan 2 faktor perlakuan dan 3 kali ulangan. Faktor pertama adalah taraf penambahan campuran minyak ikan (2,5; 5 dan 7,5%) dan faktor kedua adalah lama penambahan campuran minyak ikan ( 2; 3 dan 4 minggu). Analisis kimia dilakukan pada daging ayam yang berumur 5 minggu. Peubah yang diamati meliputi kadar air, protein, lemak, abu, karbohidrat, kolesterol dan asam lemak omega-3. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penambahan campuran minyak ikan dalam pakan dapat menurunkan kadar lemak dan kolesterol dalam daging. Penambahan campuran minyak ikan yang dinilai paling efektif untuk menurunkan kadar lemak dan kolesterol adalah pada taraf 2,5% pada saat ayam berumur 3 minggu (2 minggu pemberian campuran minyak ikan) dengan penurunan berturutturut sebesar 16,41% dan 50,55% lebih rendah dari pada kontrol. Kandungan asam lemak omega-3 pada daging ayam broiler tidak semuanya menunjukkan terjadinya peningkatan. Peningkatan asam lemak omega-3 tertinggi terjadi pada penambahan campuran minyak ikan dengan taraf 7,5% pada saat ayam berumur 2 minggu (3 minggu pemberian campuran minyak ikan). Peningkatan kandungan asam lemak omega-3 pada perlakuan ini adalah sebesar 40,97% lebih tinggi dari pada kontrol. Kata kunci : broiler, daging, asam lemak omega-3

3 ABSTRACT Chemical Quality of Broiler s Breast Meat that was Added Mixed Fish Oil Enrich with Omega-3 in the Diet Harjanto, D., HS, Iman Rahayu and Komari The study was designed to observe the chemical quality of broiler s breast meat which was added mixed fish oil in the diet. The level of mixed fish oil added were 2.5; 5 and 7.5%. The experimental design that used was 3 x 3 factorial complete randomized with three replicates. The first factor was the level of mixed fish oil (2.5; 5 and 7.5%) and the second factor was duration of feeding mixed fish oil (2; 3 and 4 weeks). The parameters observed were moisture, protein, fat, ash, carbohydrate, total cholesterol and omega-3 fatty acid contents in the breast meat. The results showed that added mixed fish oil in the diet could decreased fat and total cholesterol contents. Adding 2.5% mixed fish oil in the diet and giving to 3 weeks of age are recommended of this research based on fat and total cholesterol contents. The highest value of omega-3 fatty acid occurred by using 7.5% mixed fish oil and giving to 2 weeks of age. Key words: broiler, meat, omega-3 fatty acid.

4 KUALITAS KIMIA DAGING DADA AYAM BROILER YANG PAKANNYA DITAMBAHKAN CAMPURAN MINYAK IKAN KAYA ASAM LEMAK OMEGA-3 SKRIPSI Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana peternakan pada fakultas peternakan Institut Pertanian Bogor Oleh DANNI HARJANTO D PROGRAM STUDI TEKNOLOGI HASIL TERNAK FAKULTAS PETERNAKAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2006

5 Judul : KUALITAS KIMIA DAGING DADA AYAM BROILER YANG PAKANNYA DITAMBAHKAN CAMPURAN MINYAK IKAN KAYA ASAM LEMAK OMEGA-3 Nama : Danni Harjanto NRP : D Menyetujui, Pembimbing I Pembimbing II (Dr. Ir. Iman Rahayu HS., MS) (Dr. Komari M.Sc) NIP NIP Dekan Fakultas Peternakan Institut Pertanian Bogor (Dr. Ir. Ronny R. Noor, M.Rur.Sc) NIP Tanggal lulus : 27 Januari 2006

6 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Wonogiri pada tanggal 18 Januari Penulis merupakan anak keempat dari empat bersaudara pasangan Bapak Suradi dan Ibu Sriyatni, yang saat ini berdomisili di Wonogiri. Pendidikan dasar penulis, diselesaikan pada tahun 1994 di SD Wonokarto 1 Wonogiri, pendidikan lanjutan menengah pertama diselesaikan pada tahun1997 di SMP Negeri 3 Wonogiri dan pendidikan lanjutan menengah atas diselesaikan pada tahun 2000 di SMU Negeri 3 Wonogiri. Mulai tahun 2000 penulis terdaftar sebagai mahasiswa Program Studi Teknologi Hasil Ternak, Departemen Ilmu Produksi dan Teknologi Peternakan, Fakultas Peternakan, Institut Pertanian Bogor melalui jalur Undangan Seleksi Mahasiswa IPB (USMI). Selama menempuh pendidikan di IPB penulis pernah mengikuti kegiatan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Dikti pada tahun 2004 dengan judul penelitian Pemanfaatan Susu Bawah Standar untuk Pembuatan Kerupuk. Penulis juga pernah menjadi anggota dan pengurus Forum Aktivitas Mahasiswa Muslim Al- An aam dan Anggota UKM Thifan Pokhan.

7 KATA PENGANTAR Alhamdulillahirobbil alamin, segala puji bagi Allah SWT atas segala limpahan rahmat dan kasih sayang-nya yang senantiasa menyertai penulis hingga akhirnya skripsi ini dapat terselesaikan. Shalawat serta salam semoga selalu tercurah kepada Nabi Muhammad SAW, keluarga dan sahabat serta pengikutnya. Skripsi yang berjudul Kualitas Kimia Daging Dada Ayam Broiler yang Pakannya Ditambahkan Campuran Minyak Ikan Kaya Asam lemak Omega-3 ini disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Peternakan pada Departemen Ilmu Produksi dan Teknologi Peternakan, Fakultas Peternakan, Institut Pertanian Bogor. Minyak ikan dan ampas tahu yang ditambahkan ke dalam pakan sengaja dipilih sebagai tema yang dibahas dalam skripsi ini. Minyak ikan memiliki manfaat yang baik bagi kesehatan manusia. Pemanfaatan kedua limbah ini untuk peningkatan kualitas daging ayam broiler, diharapkan dapat memberikan kontribusi bagi dunia peternakan. Skripsi ini diperoleh dari hasil penelitian yang dilakukan pada bulan Januari sampai April 2005 kemudian dilanjutkan dengan proses pengolahan data dan penelusuran informasi ilmiah serta penulisan hingga Oktober 2005 Demikian prakata dari penulis semoga karya kecil ini dapat bermanfaat bagi praktisi, akademisi serta pihak-pihak yang berkepentingan dalam pembangunan peternakan. Terima kasih penulis sampaikan kepada semua pihak yang telah membantu setiap proses yang telah penulis lalui hingga skripsi ini dapat diselesaikan. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna dan masih banyak kekurangannya. Kesempurnaan kembali hanya milik Allah SWT semata. Bogor, Februari 2006 Penulis

8 DAFTAR ISI RINGKASAN... ABSTRACT... RIWAYAT HIDUP... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... Halaman PENDAHULUAN... 1 Latar Belakang... 1 Tujuan Penelitian... 1 TINJAUAN PUASTAKA... 2 Karkas Ayam Broiler... 2 Komposisi Daging Ayam Broiler... 3 Kandungan kadar air, protein, lemak, abu dan karbohidrat... 3 Pengaruh Pakan Pada Kualitas Daging... 7 Kandungan Kolesterol... 8 Asam Lemak Tak Jenuh Omega Metabolisme Asam Lemak Tak Jenuh Omega Manfaat Asam Lemak Tak Jenuh Omega MATERI DAN METODE Tempat dan Waktu Materi Campuran Minyak Ikan Ternak, kandang dan pakan Metode Pencampuran Minyak Ikan dan Ampas Tahu Pemeliharaan Ayam Pemotongan Ternak Pengambilan Sampel Peubah yang Diamati Analisis Data dan Rancangan Percobaan Prosedur Analisis Kadar Air Kadar Lemak Kadar Protein Kadar Abu Karbohidrat ii iii vi vii viii x xi

9 Kadar Kolesterol Penetapan Kadar Asam Lemak Omega HASIL DAN PEMBAHASAN Jumlah Konsumsi Campuran Minyak Ikan Pengaruh Penambahan Camuran Minyak Ikan terhadap Kualitas Kimia Daging Dada Ayam Broiler Kadar Air Kadar Protein Kadar Lemak Kadar Abu Karbohidrat Kandungan Total Kolesterol Kandungan Asam lemak Omega KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran UCAPAN TERIMAKASIH DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN... 34

10 Nomor DAFTAR TABEL Halaman 1. Beberapa Jenis Asam lemak tidak Jenuh Komposisi Asam Lemak pada Berbagai Jenis Unggas Cara Pemberian Campuran Minyak Ikan Berdasarkan Taraf dan Lama Pemberiannya Konsumsi Campuran Minyak Ikan Selama Penelitian Komposisi Kimia Daging Dada Ayam Broiler Kandungan Total Kolesterol Daging Ayam Broiler Kandungan Asam Lemak Omega-3 Daging Ayam Berdasarkan Berat Kering... 28

2ooG KUALITAS FISIK DAN ORGANOLEPTIK DAGING AYAM BROILER YANG RANSUMNYA DIBERI PENAMBAHAN MINYAK IKAN YANG MENGANDUNG OMEGA3 SKRIPSI MAD TOBRI

2ooG KUALITAS FISIK DAN ORGANOLEPTIK DAGING AYAM BROILER YANG RANSUMNYA DIBERI PENAMBAHAN MINYAK IKAN YANG MENGANDUNG OMEGA3 SKRIPSI MAD TOBRI 2ooG 0 17 KUALITAS FISIK DAN ORGANOLEPTIK DAGING AYAM BROILER YANG RANSUMNYA DIBERI PENAMBAHAN MINYAK IKAN YANG MENGANDUNG OMEGA3 SKRIPSI MAD TOBRI PROGRAM STUD1 TEKNOLOGI HASIL TERNAK FAKULTAS PETERNAKAN
