1 INTRODUCTION. ADVANCED MANAGEMENT ACCOUNTING (Akuntansi Manajemen Lanjut)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "1 INTRODUCTION. ADVANCED MANAGEMENT ACCOUNTING (Akuntansi Manajemen Lanjut)"

Transkripsi

1 Dosen: Christian Ramos K 1 INTRODUCTION ADVANCED MANAGEMENT ACCOUNTING (Akuntansi Manajemen Lanjut) INTERNATIONAL ISSUES IN MANAGEMENT ACCOUNTING (Masalah Internasional dalam Akntansi Manajemen) REFERENSI: HANSEN & MOWEN, Managerial Acconting (BOOK) 1

2 Dalam hal apakah akuntan manajemen berperan dalam lingkungan bisnis global? 14-2

3 Bisnis membutuhkan akuntan manajemen untuk menangani masalah keuangan dan bisnis. 14-3

4 Akuntansi Manajemen dalam Lingkungan Internasional 14-4 Kemampuan yang diperlukan akuntan manajemen: Politik Ekonomi Pemasaran Manajemen Teknologi Sistem Informasi

5 A multinational corporation (MNC) perusahaan yang menjalankan bisnis di lebih dari satu negara dalam suatu volume di mana kesehatan perusahaan dan pertumbuhannya bergantung pada lebih dari satu negara. Perusahaan Multinasional (Multinational Corporation) (MNC) 14-5

6 Impor dan Ekspor 14-6 Impor proses membawa/membeli produk dari luar negeri. Ekspor Proses menjual produk ke luar negeri.

7 Zona Perdagangan Luar Negeri 14-7 wilayah dekat pelabuhan kepabeanan yang secara fisik berada didataran suatu negara, tetapi dianggap diluar wilayah dagang negara tersebut.

8 Contoh Keuntungan dalam hal biaya dari pengoperasian pabrik di dalam sebuah zona perdagangan luar negeri 14-8 Roadrunner, Inc. mengoperasikan suatu pabrik petrokimia yang berlokasi dalam zona perdagangan luar neger. Pabrik tersebut mengimpor bahan baku yang mudah menguap untuk berproduksi. Di lain pihak Wilcoyote, Inc mengoperasikan pabrik yang sama persis diluar zona perdagangan luar negeri. Perhatikan dampak atas bea dan beban terkait lainnya bagi kedua pabrik yang mengimpor minyak mentah dari Venezuela senilai $

9 Example (continued) 14-9 Roadrunner Wilycoyote Pajak yang dibayar saat pembelian $ 0 $24,000 Biaya penyimpanan persediaan 0 1,920 Pajak yang dibayar saat penjualan 16,800 0

10 Example (continued) Roadrunner Wilycoyote Pajak yang dibayar saat pembelian $ 0 $24,000 Biaya penyimpanan persediaan 0 1,920 Pajak yang dibayar saat penjualan 16,800 0 Total Pajak dan biaya yang berhubungan $16,800 $25,920 Clearly the advantage approach

11 14-11 Outsourcing adalah pembayaran oleh Outsourcing suatu perusahaan of technical atas and suatu professional fungsi bisnis jobs yang is sebelumnya becoming an important dilakukan issue sendiri for oleh costconscious perusahaan U.S. tersebut. firms.

12 A joint venture adalah sebuah jenis kemitraan di mana para investor menjadi bagian dari pemilikan perusahaan. Contoh kasus khusus dari joint venture adalah maquiladora sebuah pabrik manufaktur di meksiko yang memproses bahan baku impor dan mengekspornya kembali ke AS

13 14-13 Manajemen Risiko Mata Uang Macam-macam resiko: Risiko Transaksi Risiko Ekonomi Risiko Translasi/akuntansi

14 Contoh Risiko Transaksi SuperTubs, Inc., peruahaan US, menjual lini bak mandi whirlpool kepada ditributor Bonbain di Perancis. Pada 15 Januari Bonbain memesan 100 unit bak mandi seharga $1,000 per unit dan dibayar dengan mata uang franc pada 15 Maret. Nilai tukar pada 15 Januari adalah 7 francs per dollar atau 700,000 francs. Andaikan pada 15 Maret nilai tukar adalah 7.1 francs per dollar. SuperTubs akan mengalami kerugian $1,408. Dapat diterima dalam dolar pada 15 Januari $100,000 Yang diterima dalam dolar pada 15 Maret (700,000/7.1) 98,592 Kerugian nilai tukar $ 1,408

15 Contoh Risiko Transaksi Apabila franc menguat terhadap dolar, misalkan 6.9 francs per dollar, maka $1,449 akan menjadi keuntungan: Dapat diterima dalam dolar pada 15 Januari $100,000 Yang diterima dalam dolar pada 15 Maret (700,000/6.9) 101,449 Keuntungan nilai tukar $ 1,449

16 Suatu cara mengatasi masalah risiko perubahan nilai tukar adalah Lindung Nilai (Hedging)

17 Mengelola Risiko Ekonomi Risiko Ekonomi adalah dampak dari fluktuasi nilai tukar terhadap nilai sekarang dari arus kas perusahaan dimasa depan. Contoh Konsumen AS dapat memilih untuk membeli alat-alat berat dari Caterpillar (AS) atau Komatsu (Jepang). Anggaplah harga salah satu jenis alat berat dari kedua perusahaan adalah sama, yaitu $ Namun, alat Caterpillar benarbenar berarti $ Komatsu sebenarnya menawarkan seharga yen, yaitu dalam mata uangnya sendiri. Pada nilai tukar $1 sama dengan 130 yen, harga ditetapkan $ Sekarang, anggaplah nilai dolar menguat terhadap yen dan nilai tukar menjadi $1 sama dengan 140 yen. Dengan demikikan untuk mendapat yen yang sama, komatsu menjual hanya seharga $74.286

18 Mengelola Risiko Ekonomi Pada kasus tersebut, struktur biaya perusahaan belum berubah, demikian juga permintaan pasarnya. Namun karena fluktuasi mata uang, perusahaan Jepang menjadi lebih kompetitif. Sebaliknya apabila dolar melemah, ekspor AS relatif lebih murah bagi konsumen Jepang. Mengelola Risiko Ekonomi Memperhatikan dengan memahami posisi perusahaan dalam ekonomi global

19 Mengelola Risiko Translasi Risiko Translasi adalah Tingkat dimana laporan keuangan perusahaan terpengaruh oleh fluktuasi nilai tukar contoh Multinational, Inc., memiliki suatu divisi luar negeri, yaitu FD yang penjualannya sedang menurun. Multinasional memerintahkan para manajer FD untuk meningkatkan pengeluaan pemasaran selama empat kuartal berikut : Kuartal Pengeluaran dalam mata uang lokal 1 LC10,000 2 LC11,000 3 LC12,100 4 LC13,310 Meningkat 10% setiap kuartal

20 Mengelola Risiko Translasi Contoh (Lanjutan) Andaikan dolar menguat terhadapa mata uang lokal dan nilai kuartalan $1 untuk 1 unit mata uang lokal masing-masing adalah 1,00, 1,20, 1,35, dan 1,50 Kuartal Pengeluaran dalam mata uang lokal 1 $10, , , ,873 Terlihat FD mengurangi pengeluaran

21 Keunggulan Desentralisasi pada MNC Mutu informasi lebih baik pada tingkat lokal dan mampu meningkatkan mutu keputusan. Manajer lokal sering berada pada posisi yang lebih menguntungkan dalam membuat keputusan. Halangan bahasa, kebiasaan dan hukum lokal dilingkungan tersebut dapat diatasi. Memberikan pengalam berharga bagi manajer anak perusahaan luar negeri.

22 Mengukur Kinerja Pada Perusahaan Multinasional Sulit membandingkan kinerja seorang manajer divisi di suatu negara dengan kinerja seorang manajer divisi di negara lain

23 14-23 Mengukur Kinerja Pada Perusahaan Multinasional Contoh hasil yang menyesatkan: Aktiva Pendapatan Laba bersih Margin Perputaran ROI Brazil $10 $ 6 $ Canada Spanyol Analisis: Berdasarkan ROI, manajer anak perusahaan di kanada melakukan pekerjaan yang terbaik, sedangkan manajer di Brazil melakukan pekerjaan yang terburuk..

24 14-24 Faktor-faktor Lingkungan yang Memengaruhi Evaluasi Kinerja pada Perusahaan Multinasional Faktor ekonomi: Organisasi dari sistem bank sentral Stabilitas ekonomi Eksistensi pasar modal Pembatasan valuta Adapted from Wagdy M. Abdallah, Change the Environment or Change the System, Management Accounting (October 1986): pp

25 Faktor-faktor Lingkungan yang Memengaruhi Evaluasi Kinerja pada Perusahaan Multinasional Faktor politik dan hukum: Kualitas, efisiensi, dan keefektian struktur perundan-undangan Pengaruh kebijakan pertahanan Dampak kebijakan luar negeri Tingkat kestabilan politik Tingkat keterlibatan pemerintah dalam bisnis Adapted from Wagdy M. Abdallah, Change the Environment or Change the System, Management Accounting (October 1986): pp

26 Faktor-faktor Lingkungan yang Memengaruhi Evaluasi Kinerja pada Perusahaan Multinasional Faktor pendidikan: Tingkat kemampuan baca tulis Cakupan dan jenjang pendidikan formal serta sistem pelatihan Cakupan dan jenjang pelatihan teknis Cakupan mutu program pengembangan manajemen Adapted from Wagdy M. Abdallah, Change the Environment or Change the System, Management Accounting (October 1986): pp

27 Faktor-faktor Lingkungan yang Memengaruhi Evaluasi Kinerja pada Perusahaan Multinasional Faktor sosiologis: Sikap sosial terhadap industri dan bisnis Sikap budaya terhadap otoritas dan orangorang yang menjadi bawahan Sikap budaya terhadapa produktivitas dan keberhasilan Sikap sosial terhadap peningkatan material Keragaman budaya dan ras Adapted from Wagdy M. Abdallah, Change the Environment or Change the System, Management Accounting (October 1986): pp

28 Pajak Penghasilan dan Penetapan Harga Transfer Tindakan Anak perusahaan di Belgia memproduksi suatu komponen dengan biaya $100 per unit. Tagihan terhadapa komponen ditransfer ke pusat reinvoicing di Puerto Rico dengan harga transfer $100 per unit Dampak Perpajakan Tarif pajak 42% Pendapatan $100 biaya $100= $0 Pajak dibayar = $0

29 Pajak Penghasilan dan Penetapan Harga Transfer Tindakan Pusat reinvoicing di Puerto Rico yang juga merupakan anak perusahaan menstranser tagihan komponen ke anak perusahaan di AS dengan harga transfer $200 per unit Tindakan Anak perusahaan di AS menjual komponen ke perusahaan eksternal seharga $200 per unit Dampak Perpajakan Tarif pajak 0% Pendapatan $200 biaya $100= $100 Pajak dibayar = $0 Dampak Perpajakan Tarif pajak 35% Pendapatan $200 biaya $200= $0 Pajak dibayar = $0

30 14-30 IRS mengakui tiga metode penetapan harga yang medekati pasar (berdasarkan urutan yang lebih disukai): Metode harga tak terkendali yang dapat diperbandingkan Metode harga jual kembali Metode biaya plus

31 Metode harga tak terkendali yang dapat diperbandingkan Divisi Belgia mentransfer suatu komponen ke divisi AS. Jika komponen tersebut memiliki harga pasar $50 dan biaya pengiriman $4, maka harga transfer adalah $54. Jika terdapat biaya yang dihindari sebgai akibat dari transfer internal maka biaya tersebut akan dikurangkan dari harga pasar Metode harga jual kembali Divisi AS menerima barang dari divisi Prancis untuk dijual kembali di AS seharga $60. Divisi AS biasanya mengenakan markup 50% terhadap biaya. Dengan demikian, harga transfer menjadi $40 Metode biaya plus Divisi AS memproduksi suatu produk dengan biaya produksi $25. kemudian produk tersebut dikirim ke divisi Brazil dengan biaya $3. Harga transfer 28

32 THE END 32

MASALAH INTERNASIONAL DALAM AKUNTANSI MANAJEMEN. HARIRI, SE., M.Ak Universitas Islam Malang 2017

MASALAH INTERNASIONAL DALAM AKUNTANSI MANAJEMEN. HARIRI, SE., M.Ak Universitas Islam Malang 2017 MASALAH INTERNASIONAL DALAM AKUNTANSI MANAJEMEN HARIRI, SE., M.Ak Universitas Islam Malang 2017 Dunia bisnis menginginkan adanya kemampuan bisnis dan keuangan dalam diri para akuntan manajemen. Pekerjaan
