ARAHAN PENYEDIAAN FASILITAS LINGKUNGAN BERDASARKAN PREFERENSI PENGHUNI DI PERUMAHAN BUMI ADIPURA KOTA BANDUNG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ARAHAN PENYEDIAAN FASILITAS LINGKUNGAN BERDASARKAN PREFERENSI PENGHUNI DI PERUMAHAN BUMI ADIPURA KOTA BANDUNG"

Transkripsi

1 ARAHAN PENYEDIAAN FASILITAS LINGKUNGAN BERDASARKAN PREFERENSI PENGHUNI DI PERUMAHAN BUMI ADIPURA KOTA BANDUNG TUGAS AKHIR Oleh: MOCH. RAMDHANI P. P. NIM PROGRAM STUDI PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA SEKOLAH ARSITEKTUR, PERENCANAAN DAN PENGEMBANGAN KEBIJAKAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG

2 ARAHAN PENYEDIAAN FASILITAS LINGKUNGAN BERDASARKAN PREFERENSI PENGHUNI DI PERUMAHAN BUMI ADIPURA KOTA BANDUNG TUGAS AKHIR Oleh: MOCH. RAMDHANI P. P. NIM Mengetahui / Menyetujui Pembimbing/ Ketua Sidang Ujian Ir. Iwan Kustiwan, MT. NIP Ketua Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota Sekolah Arsitektur, Perencanaan dan Pengembangan Kebijakan Istitut Teknologi Bandung Drs. Arief Rosyidie, MSP., M.Arch., Ph.D NIP

3 ARAHAN PENYEDIAAN FASILITAS LINGKUNGAN BERDASARKAN PREFERENSI PENGHUNI DI PERUMAHAN BUMI ADIPURA KOTA BANDUNG NAMA : MOCH. RAMDHANI P. P. NIM : Pembimbing Ir. Iwan Kustiwan, MT. NIP

4 ABSTRAK Semakin pesatnya pertumbuhan penduduk Kota Bandung menyebabkan kebutuhan akan sarana dan prasarana perkotaan bertambah pula. Salah satu sektor yang sangat penting dalam menunjang kehidupan perkotaan adalah perumahan. Perumahan harus memberikan kenyamanan dan jaminan sejauh mana perumahan tersebut dapat membantu kelancaran aktivitas kehidupan setiap penghuninya (Spreiregen, 1985), termasuk akses terhadap ketersediaan fasilitas lingkungan perumahan. Belum adanya acuan penyediaan fasilitas lingkungan perumahan yang didasarkan pada preferensi atau kebutuhan penghuni menyebabkan kemungkinan timbulnya ketergantungan terhadap sarana dan prasarana perkotaan cukup tinggi. Hal ini disebabkan rata-rata penyediaan fasilitas lingkungan perumahan di Indonesia saat ini hanya berdasarkan standar menurut masing-masing developer tanpa mempertimbangkan aspek preferensi penghuni. Dalam penelitian ini permasalahan yang dibahas adalah pada perumahan tipe lengkap yaitu pembangunan perumahan yang disertai dengan penyediaan fasilitas lingkungannya. Adanya kemungkinan beberapa fasilitas lingkungan yang lebih diinginkan keberadaannya oleh penghuni tetapi kenyataannya tidak berada dalam perumahan tersebut. Hasil preferensi tersebut kemudian akan dijadikan sebagai bahan masukan untuk arahan dalam penyediaan fasilitas lingkungan perumahan. Dalam KEPMEN PU NO 378/KPTS/1987 tentang Petunjuk Pembangunan Kawasan Perumahan Kota dijelaskan Pedoman Pembangunan Fasilitas di Lingkungan Perumahan Berdasarkan Jumlah Minimal Penduduk Pendukung. Selain berdasarkan jumlah penduduk, penyediaan fasilitas lingkungan perumahan juga mengacu standar ukuran fasilitas berdasarkan Standar Perencanaan Kebutuhan Sarana Kota (Soefaat: Neighborhood Planning) serta konsep Neighborhood Planning mengenai arahan jarak sehat (Barton, 2000) Untuk memudahkan pemahaman terhadap permasalahan maka diambil contoh studi kasus pada proyek pembangunan perumahan Bumi Adipura yang terletak di Kota Bandung, dimana perumahan ini memiliki variasi tipe rumah yang lengkap. Tahap analisis yang dilakukan dalam penelitian ini adalah identifikasi pola pemanfaatan fasilitas sosial oleh penghuni untuk mengetahui spesifikasi fasilitas yang digunakan, lokasi dan alasan pemilihan fasilitas. Analisis preferensi penghuni terhadap penyediaan fasilitas lingkungan perumahan untuk mengetahui prioritas preferensi penghuni terhadap fasilitas lingkungan yang lebih diprioritaskan. Analisis tingkat kebutuhan fasilitas lingkungan perumahan menurut standar kebutuhan di wilayah studi berdasarkan jumlah penduduk, standar ukuran fasilitas serta arahan jarak sehat. Penelitian ini pada akhirnya penting untuk mengetahui preferensi penghuni perumahan Bumi Adipura terhadap penyediaan fasilitas di lingkungan perumahan, sebagai dasar pertimbangan untuk arahan penyediaan fasilitas lingkungan di perumahan Bumi Adipura yang sesuai dengan keinginan serta mampu memenuhi kebutuhan penghuninya. i

5 Sebuah langkah baru, akan ku mulai saat ini Perjuangan tak kenal lelah Tetes demi tetes air mata, kucuran demi kucuran keringat Perasaan yang tak menentu Telah kulewati dengan segenap usahaku Ku yakin semua ini takkan sia-sia Ku yakin semua ini adalah yang terbaik untukku Terima kasih Ya Allah..Terima kasih.. Ku yakin semua ini adalah rencana-mu Ku yakin semua ini adalah takdir-mu Kesalahan demi kesalahan yang ku perbuat kepada-mu Sama sekali tak melunturkan kasih sayang-mu padaku Setiap goresan tinta hidupku Kuserahkan sepenuhnya hanya kepada-mu..ya Allah.. Apalah daya diriku, tanpa ridho-mu Telah ku tunaikan salah satu kewajibanku sebagai seorang anak Hanya untukmu..pah..mah.. Kebahagiaanmu adalah kebahagiaan untukku Last but not least..buat papah..mamah..riri I love u all ( Ramdhan, 21 Juni 2007; 00:00 )

6 KATA PENGANTAR Alhamdulillahirabbil alamiin, segala puji dipanjatkan atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan kekuatan dalam penyelesaian Tugas Akhir saya yang berjudul Arahan Penyediaan Fasilitas Lingkungan Berdasarkan Preferensi Penghuni di Perumahan Bumi Adipura Kota Bandung. Keberhasilan penyusunan Tugas Akhir ini merupakan buah pemikiran bersama dengan berbagai pihak yang diberikan melalui beragam bentuk dukungan. Atas segala dukungan tersebut, penulis menyampaikan rasa terima-kasih kepada : 1. Papah-mamah tercinta serta adikku tersayang, yang dengan tulus senantiasa memberikan kasih sayang dan motivasi yang tiada henti-hentinya kepada penulis; 2. Bapak Ir. Iwan Kustiwan, MT., Pembimbing Tugas Akhir, yang dengan sabarnya membimbing dan membantu penulis dari awal sampai akhir hingga terselesaikannya Tugas Akhir ini; 3. Bapak Ir. Haryo Winarso M.Eng, Ph.D.,sebagai dosen wali yang telah mengarahkan studi selama proses perkuliahan di Departemen Teknik Planologi ITB; 4. Pembahas dan penguji: Bapak Ir. Andi Oetomo, MPl. dan Ibu Ir.Hj. Nia Kurniasih Pontoh, MSA., yang telah memberikan masukan-masukan dalam usaha penyempurnaan Tugas Akhir ini; 5. Pengembang Perumahan Bumi Adipura Kota Bandung, yang diwakili oleh Bapak Ir.Harry, MBA. beserta staf-stafnya, yang telah memberikan data, informasi serta izin untuk melakukan survey di wilayah perumahan Bumi Adipura; karyawan yang membantu saat survey: Bapak Yayan, Bapak Toni dan Bapak Daman; 6. Instansi Pemerintah Propinsi : BAPPEDA Jawa Barat; sebagai pribadi : Drs.Jajang (Bag.Administrasi), Drs Dedi. S dan Ir Djody, MM (Bag.Infrastruktur Wilayah); 7. Bapak Toni Kertana, SH., Paman dari penulis, serta sahabat-sahabatku, Erick Satriadi (PL 01) dan Cecep Muhtaj ( SIPIL 02) yang telah banyak membantu penulis dalam proses observasi dan survey di perumahan Bumi Adipura Kota Bandung; 8. Ibu Nunung dan Ibu Wati, petugas tata usaha Departemen Teknik Planologi ITB, yang senantiasa murah senyum dan sangat membantu penulis dalam mengurus masalah-masalah administrasi; ii

7 9. Sahabat serta teman-teman Planologi ITB 2002: Erick Satriadi (PL 01), Yusman Permadi, Denny Goklas, Midya Kota, Ibnur Pahlev, Muhammad Fahmi, Lidya, Friska Elizabeth, Aida Eka Putri dan Benty Fitrina. Terima kasih atas segala kebaikannya selama masa kuliah; 10. Sahabat serta teman-teman seperjuangan ITB 2002: Rahmat Widarbo (SI 02), Pasca Patta (SI 02), Wildan Christian (SI 02), Cecep Muhtaj (SI 02), Fajar (SI 02), Usman (SI 02), Panggih (SI 02), Ahmad Taufik (GD 02) dan Muhammad Zairin (AR 02). Terima kasih atas pertemanan dan persahabatannya; 11. Gebriyan Isabella (Gabby), Linie Pradika Ningrum (Alin), serta Nissa Ekstriansah (Icha), dewi-dewi yang pernah mengisi hari-hari indah bersama penulis serta tidak henti-hentinya selalu mengingatkan, memberikan dorongan dan memotivasi penulis untuk dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini. Terima-kasih atas cintanya; 12. Bapak Arman (Alm) serta Bapak Jeje, karyawan perpustakaan Departemen Teknik Planologi ITB, yang telah banyak membantu dan memberikan kemudahan bagi penulis dalam pencarian buku dan proses administrasinya; serta 13. Semua pihak yang telah membantu kelancaran penyusunan Tugas Akhir ini. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan Tugas Akhir ini masih terdapat beberapa kekurangan, sehingga penulis berharap mendapat saran konstruktif dari berbagai pihak demi kesempurnaan di masa depan. Terlepas dari kekurangan tersebut, mudah-mudahan hasil studi yang telah penulis susun dapat bermanfaat dan berguna baik bagi penulis maupun pembaca untuk segala kebaikan. Wallahu a lamu bishshowwab. Baktiku teruntuk Tuhan, Orang tua, Bangsa dan Almamater Bandung, 21 Juni 2007 Moch. Ramdhani Perdana P iii

8 DAFTAR ISI ABSTRAK...i KATA PENGANTAR...ii DAFTAR ISI...iv DAFTAR TABEL...vi DAFTAR GAMBAR...viii DAFTAR LAMPIRAN...ix BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Permasalahan Tujuan dan Sasaran Studi Ruang Lingkup Studi Ruang Lingkup Wilayah Studi Ruang Lingkup Analisis Metode Penelitian Tahap Analisis Teknik Pengumpulan Data Sistematika Pembahasan...12 BAB II LANDASAN TEORI Konsep Ruang Neighborhood Unit Tinjauan Mengenai Fasilitas Sosial Fasilitas Pendidikan Fasilitas Kesehatan Fasilitas Perdagangan Fasilitas Rekreasi Fasilitas Peribadatan Fasilitas Olah Raga / Ruang Terbuka Konsep dan Standar Penyediaan Fasilitas Lingkungan Perumahan Standar Jumlah Penduduk Standar Luas Fasilitas Fasilitas Pendidikan Fasilitas Perdagangan Fasilitas Kesehatan Fasilitas Peribadatan Fasilitas Ruang Terbuka dan Olahraga Konsep Healthy Neighborhood Planning...33 BAB III GAMBARAN UMUM WILAYAH STUDI Gambaran Umum Perumahan Bumi Adipura Kondisi Ketersediaan Fasilitas Lingkungan Perumahan Bumi Hal iv

9 Adipura (Internal) Kondisi Ketersediaan Fasilitas Sosial di Wilayah Sekitar Perumahan Bumi Adipura (Eksternal) Karakteristik Penghuni Perumahan Bumi Adipura...48 BAB IV POLA PEMANFAATAN FASILITAS SOSIAL DAN PREFERENSI PENGHUNI TERHADAP PENYEDIAAN FASILITAS LINGKUNGAN PERUMAHAN Pola Pemanfaatan Fasilitas Sosial Pola Pemanfaatan Fasilitas Pendidikan Taman Kanak-kanak (TK) Sekolah Dasar (SD) Sekolah Menengah Pertama (SMP) Sekolah Menengah Atas (SMA) Pola Pemanfaatan Fasilitas Perdagangan (Belanja) Pola Pemanfaatan Fasilitas Kesehatan Pola Pemanfaatan Fasilitas Peribadatan Pola Pemanfaatan Fasilitas Olahraga dan Ruang Terbuka Fasilitas Olahraga Fasilitas Ruang Terbuka Preferensi Penghuni terhadap Penyediaan Fasilitas Lingkungan Perumahan Fasilitas Peribadatan Fasilitas Kesehatan Fasilitas Pendidikan Fasilitas Olahraga Fasilitas Perdagangan Fasilitas Ruang Terbuka Tingkat Kebutuhan Fasilitas Lingkungan Perumahan Berdasarkan Standar Kebutuhan Pelayanan Fasilitas Peribadatan Fasilitas Kesehatan Fasilitas Pendidikan Fasilitas Olahraga Fasilitas Perdagangan Fasilitas Ruang Terbuka...89 BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI Temuan Studi Kesimpulan Rekomendasi Kelemahan dan Lanjutan Studi Kelemahan Studi Lanjutan Studi...97 DAFTAR PUSTAKA...99 v

10 DAFTAR TABEL Tabel II.1 Pedoman Penyediaan Fasilitas di Lingkungan Perumahan Berdasarkan Jumlah Minimal Penduduk Pendukung...26 Tabel II.2 Standar Fasilitas Pendidikan berdasarkan Luasan Fasilitas...28 Tabel II.3 Standar Fasilitas Perdagangan berdasarkan Luasan Fasilitas...30 Tabel II.4 Standar Fasilitas Kesehatan Berdasarkan Luasan Fasilitas...31 Tabel II.5 Standar Fasilitas Peribadatan Berdasarkan Luasan Fasilitas...32 Tabel II.6 Kebutuhan Sarana Olah-raga dan Ruang Terbuka Berdasarkan Besaran Penduduk...33 Tabel II.7 Isu dan Sasaran Hasil Kebijakan dalam Perencanaan Lingkungan Perumahan yang Sehat...34 Tabel II.8 Arahan Kebijakan Jarak Sehat Penghuni terhadap Keberadaan Fasilitas Lingkungan (Hugh. Barton)...38 Tabel III.1 Tahap Pembangunan I Perumahan Bumi Adipura...40 Tabel III.2 Tahap Pembangunan II Perumahan Bumi Adipura...41 Tabel III.3 Tahap Pembangunan III Perumahan Bumi Adipura...41 Tabel III.4 Kondisi Ketersediaan Fasilitas di Lingkungan Perumahan...43 Tabel III.5 Kondisi Ketersediaan Fasilitas Sosial di Sekitar Lingkungan Perumahan Bumi Adipura (Eksternal)...46 Tabel III.6 Karakteristik Agama Penghuni berdasarkan Tipe Rumah...48 Tabel III.7 Karakteristik Lama Tinggal Penghuni berdasarkan Tipe Rumah...49 Tabel III.8 Karakteristik Pengeluaran Penghuni berdasarkan Tipe Rumah...49 Tabel III.9 Karakteristik Lokasi Kerja Penghuni berdasarkan Tipe Rumah...50 Tabel IV.1 Kepemilikan Anak Usia Sekolah...53 Tabel IV.2 Pemilihan Lokasi TK dan Alasannya oleh Penghuni...54 Tabel IV.3 Pemilihan Lokasi SD dan Alasannya oleh Penghuni...56 Tabel IV.4 Pemilihan Lokasi SMP dan Alasannya oleh Penghuni...57 Tabel IV.5 Pemilihan Lokasi SMA dan Alasannya oleh Penghuni...58 Tabel IV.6 Fasilitas Perdagangan (Belanja) Utama Penghuni...59 Tabel IV.7 Pemilihan Lokasi Perdagangan (Belanja) Utama Penghuni...60 Tabel IV.8 Alasan Pemilihan Lokasi Perdagangan (Belanja) Utama oleh Penghuni...61 Tabel IV.9 Pemanfaatan Fasilitas Kesehatan Utama Penghuni...62 Tabel IV.10 Lokasi Pemanfaatan Fasilitas Kesehatan Utama Penghuni...62 Tabel IV.11 Alasan Pemilihan Fasilitas Kesehatan Oleh Penghuni...63 Tabel IV.12 Pemanfaatan Fasilitas Kesehatan Untuk Kegiatan Beli Obat Penghuni Tabel IV.13 Pemilihan Lokasi Fasilitas Kesehatan Untuk Beli Obat Penghuni Tabel IV.14 Alasan Pemanfaatan Lokasi Fasilitas Kesehatan Untuk Beli Obat Penghuni...65 Tabel IV.15 Agama Penghuni...66 Tabel IV.16 Pemilihan Lokasi Fasilitas Peribadatan Penghuni...66 Hal vi

11 Tabel IV.17 Alasan Pemilihan Fasilitas Peribadatan Penghuni...67 Tabel IV.18 Pemanfaatan Fasilitas Olahraga Utama Penghuni...68 Tabel IV.19 Lokasi Pemanfaatan Fasilitas Olahraga Penghuni...69 Tabel IV.20 Alasan Pemilihan Fasilitas Olahraga Oleh Penghuni...69 Tabel IV.21 Lokasi Pemanfaatan Fasilitas Ruang Terbuka Penghuni...70 Tabel IV.22 Alasan Pemilihan Fasilitas Taman (Ruang Terbuka) Oleh Penghuni...71 Tabel IV.23 Skor Total Pembobotan Preferensi Penghuni Secara Umum dan Berdasarkan Tipe Rumah Terhadap Penyediaan Fasilitas Lingkungan di Perumahan Bumi Adipura...72 TabelIV.24 Preferensi Penghuni Terhadap Penyediaan Fasilitas Peribadatan di Perumahan Bumi Adipura...73 TabelIV.25 Preferensi Penghuni Terhadap Penyediaan Fasilitas Kesehatan di Perumahan Bumi Adipura...74 TabelIV.26 Preferensi Penghuni Terhadap Penyediaan Fasilitas Pendidikan di Perumahan Bumi Adipura...75 TabelIV.27 Preferensi Penghuni Terhadap Penyediaan Fasilitas Olahraga di Perumahan Bumi Adipura...76 TabelIV.28 Preferensi Penghuni Terhadap Penyediaan Fasilitas Perdagangan di Perumahan Bumi Adipura...77 TabelIV.29 Preferensi Penghuni Terhadap Penyediaan Fasilitas Ruang Terbuka di Perumahan Bumi Adipura...78 Tabel IV.30 Kebutuhan Fasilitas Peribadatan di Perumahan Bumi Adipura...79 Tabel IV.31 Kebutuhan Fasilitas Kesehatan di Perumahan Bumi Adipura...81 Tabel IV.32 Kebutuhan Fasilitas Pendidikan di Perumahan Bumi Adipura...83 Tabel IV.33 Kebutuhan Fasilitas Olahraga di Perumahan Bumi Adipura...85 Tabel IV.34 Kebutuhan Fasilitas Perdagangan di Perumahan Bumi Adipura..87 Tabel IV.35 Kebutuhan Fasilitas Ruang Terbuka di Perumahan Bumi Adipura...89 Tabel V.1 Rumusan Arahan Penyediaan Fasilitas Lingkungan di Perumahan Bumi Adipura...95 vii

12 DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1. Kerangka Pemikiran...11 Gambar 2.1. Healthy Policy...37 Gambar 3.1. Peta Site Plan Perumahan Adipura...42 Gambar 3.2 Peta Tata Guna Lahan Perumahan Bumi Adipura...44 Gambar 3.3 Peta Kondisi Eksternal Perumahan Bumi Adipura...47 Gambar 4.1 Peta Arahan Penyediaan Fasilitas Peribadatan...80 Gambar 4.2 Peta Arahan Penyediaan Fasilitas Kesehatan...82 Gambar 4.3 Peta Arahan Penyediaan Fasilitas Pendidikan...84 Gambar 4.4 Peta Arahan Penyediaan Fasilitas Olah Raga...86 Gambar 4.5 Peta Arahan Penyediaan Fasilitas Perdagangan...88 Gambar 4.6 Peta Arahan Penyediaan Fasilitas Ruang Terbuka (Taman)...90 Gambar 5.1 Arahan Jarak Sehat Terhadap Penyediaan Fasilitas Lingkungan Di Perumahan Bumi Adipura...96 Hal viii

13 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran A. Gambar Rumah Menurut Tipe Rumah Di Perumahan Bumi Adipura Lampiran B. Kuesioner Terhadap Penghuni Perumahan Bumi Adipura Mengenai Pola Pemanfaatan Fasilitas Sosial dan Preferensi Penghuni Lampiran C. Perhitungan Pola Pemanfaatan Fasilitas Sosial dan Preferensi Penghuni ix

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kota Bandung sebagai salah satu kota yang perkembangannya sangat pesat dihadapkan pada berbagai kebutuhan dalam memenuhi kehidupan perkotaan. Semakin pesatnya pertumbuhan
