POLITIK ANGGARAN Pembangunan Desa di Desa Martoba Kecamatan Simanindo Kabupaten Samosir

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "POLITIK ANGGARAN Pembangunan Desa di Desa Martoba Kecamatan Simanindo Kabupaten Samosir"

Transkripsi

1 POLITIK ANGGARAN Pembangunan Desa di Desa Martoba Kecamatan Simanindo Kabupaten Samosir Disusun Oleh: BASA SIALLAGAN Dosen Pembimbing : Prof. Subhilhar, Ph. D DEPARTEMEN ILMU POLITIK FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N

2 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMU POLITIK BASA SIALLAGAN ( ) POLITIK ANGGARAN PEMBANGUNAN DI DESA MARTOBA KECAMATAN SIMANINDO KABUPATEN SAMOSIR Rincian isi skripsi 82 halaman, 13 buku, 4 Perundang-undangan, 1 jurnal, dan 2 situs internet. ABSTRAK Penulisan ini menguraikan tentang masalah pembangunan di pemerintahan desa dengan pengelolaan anggaran dalam merencanakan dan melaksanakan pembangunan. Politik anggaran menjadi kajian dalam melihat proses perencanaan anggaran, penggalokasian anggaran dan tentunya penggunaan angaran dalam hal pembangunan, dimana disini adalah pembangunan pemerintahan desa, yang merupakan struktur pemerintahan terendah yang terdapat di dalam sistem pemerintahan di Indonesia. Anggaran merupakan perencanaan keuangan, dimana pengajuan terhadap masalah keuangan dalam menjalankan sebuah usaha, dalam konteks ini kita memahami usaha tersbut adalah kegiatan-kegiatan yang diselenggarakan oleh pemerintahan dalam mencapai tujuannya. Sehingga memahami politik anggaran merupakan kekuasaan dalam pengelolaan keuangan, mulai dari perencanaan keuangan, kemudian pendistribusian keuangan, dan pelaksanaan pengelolaan keuangan yang sumber dana berasal dari rakyat yang digunakan untuk pembiayaan pelaksanaan kegiatan pemerintahan dan pembangunan infrastuktur dimana bertujuan untuk kesejahteraan umum.

3 Adanya perencanaan tentunya ada yang ingin dicapai, yakni pembangunan. Banyak hal yang menyangkut pembangunan dalam konteks politik, dari segi ekonomi, partisipasi, infrastruktur, sistem pemerintahan, dan birokrasi. Disini pembangunan menjadi output dari pada politik anggaran, bagaimana kekuasaan yang legitimasi melahirkan kebijakankebijakan yang mensejahterakan kehidupan rakyat dalam pengelolaan anggaran yang telah direncanakan benar-benar nyata dapat dirasakan oleh rakyat. Desa Martoba, sebuah desa yang berda di Sumatera Utara, Kabupaten Samosir, Kecamatan Simanindo, yang berada disepenjang pinggiran Danau Toba dan perbukutan. Dimana pemerintahan desa ini tidak memiliki Kantor Kepala Desa yang permanen. Sehingga ingin diliihat bagaimana Kepala Desa sebagai aktor politik mengelola anggaran yang ada dan melakukan perencanaan anggaran terkait upaya-upaya yang telah dilakukan dan akan dilakukan dalam membangun Desa Martoba terkhusunya pengadaan pembangunan kantor kepala desa yang permanen bagi Desa Martoba. Kata Kunci : Politik Anggaran, Pembangunan, Kantor Kepala Desa.

4 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMU POLITIK BASA SIALLAGAN ( ) POLITIK ANGGARAN PEMBANGUNAN DI DESA MARTOBA KECAMATAN SIMANINDO KABUPATEN SAMOSIR Details of the contents of the thesis 82 pages, 13 books, 4 Legislation, one journal, and 2 internet sites This writing describes the problems of development in the village government budget management in planning and implementing development. Political budget to study in the budget planning process view, penggalokasian budget and of course the use of budgets in terms of construction, which here is the construction of the village administration, which is the lowest administrative structure contained within the government system in Indonesia. A budget is a financial planning, where the submission of the financial problems in running a business, in this context we understand serve targeted business activities are organized by the government in achieving its objectives. So that the budget is a political understanding of power in financial management, ranging from financial planning, and financial distribution, and implementation of financial management that the source of funds comes from the people who used to finance the activities of government and infrastructure development which aims for the general welfare. The presence there of course planning to be achieved, namely the construction. Many matters relating to development in the context of political, economic, participation,

5 infrastructure, system of government, and bureaucracy. Here the output of the development into a political budget, how the legitimacy of power gave birth to policies that create welfare of the people in the management of the planned budget is real can be felt by people. Martoba village, a village that is arriving in North Sumatra, Samosir, Simanindo District, which is disepenjang edge of Lake Toba and perbukutan. Where is this village administration does not have a permanent Village Head Office. So want diliihat how village chief as a political actor to manage the existing budget and related budgetary planning efforts that have been done and will be done in building construction procurement terkhusunya Martoba village head's office for the Village Martoba permanent. Keywords : Budget Politics, Development, Office of the Chief of the village.

6 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK Halaman Pengesahan Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan panitia penguji skripsi Departemen Ilmu Politik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara Dengan Judul: DISFUNGSI BADAN PERMUSYAWARATAN DESA DI DESA PAGARBATU, KECAMATAN SIPOHOLON, KABUPATEN TAPANULI UTARA. Dilaksanakan pada : Hari : Tanggal : Pukul : Tempat : Majelis Penguji : Ketua Penguji : Nama ( ) NIP Penguji Utama : Nama ( ) NIP Penguji Tamu : Nama ( ) NIP

7 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK Halaman Persetujuan Skripsi ini disetujui untuk dipertahankan dan diperbanyak oleh : Nama : Basa Siallagan NIM : Departemen Judul : Ilmu Politik : Politik Anggaran Pembangunan di Desa Martoba Kecamatan Simanindo Kabupaten Samosir Menyetujui : Ketua Departemen Ilmu Politik Dosen Pembimbing (Dra. T. Irmayani, M. Si) NIP Mengetahui : Dekan FISIP USU (Prof. Dr. Subhilhar, MA) NIP

8 (Prof. Dr. Badaruddin, M. Si) NIP Karya ini dipersembahkan untuk Ayahanda dan Ibunda Tercinta

9 KATA PENGANTAR Puji Tuhan, kiranya disetiap kehidupan ini senantiasa selalu bersyukur buat segala sesuatu apapun yang boleh dirasakan, baik ketika sukacita maupun dukacita. Memang layak kiranya Tuhan Yesus dipuji dan diangungkan, karena Kasihnya yang begitu besar dan nyata buat dunia ini. Bahkan yang boleh dirasakan penulis hingga dapat menyelesaikan tulisan ini dengan menghadapi berbagai tantangan yang tekadang membuat penulis merasa tak mampu. Sehingga skripsi ini dapat selesai sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana (S1) di Departemen Ilmu Politik, Fakultas Ilmu sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera utara. Skripsi ini berjudul : Politik Anggaran Pembangunan Desa Martoba Kecamatan Simanindo Kabupaten Samosir. Proses penulisan skripsi ini ketika penulis berada pada smester kedelapan dan kesembilan. Tentunya karya ilmiah ini dapat terselaikan oleh berbagai pihak yang membantu dan mendukung. Oleh karena itu penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada Bapak Prof. Dr. Badaruddin, M. Si selaku Dekan FISIP USU. Kepada Ibu Dra. T. Irmayani, M. Selaku Ketua Jurusan Departemen Ilmu Politik FISIP USU, Bapak Drs. P. Antonius Sitepu, M. Si selaki Sekretaris Departemen Ilmu Politik FISIP USU dan Dosen Pembimbing Akademik yang telah memberi dukungan dalam perkuliahan dan memberikan banyak bimbingan.

10 Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada Bapak Prof. Dr. Subhilhar, MA yang telah menjadi Dosen Pembimbing selama penulis menyelesaikan skripsi ini atas masukanmasukan dan arahan yang telah diberikan kepada penulis. Penulus juga mengucapka terimakasih kepada seluruh Dosen Ilmu Politik FISIP USU yang telah berkontribusi terhadap ilmu yang boleh diterima oleh penulis. Terima kasih juga kepada seluruh staf Pegawai Departemen Ilmu Politik yang telah membantu penulis dalam urusan administrasi kampus. Penulis secara khusus menguncapkan terimakasih kepada kedua orang tua yang selama ini mendidik dan membesarkan dengan kasih sayang, yaitu ayahanda L. Siallagan dan Ibunda L. Silalahi. Kepada saudari kami, Dormawati Siallagan, Sonni Fitri Siallagan, S.E dan Erita Lusiana Siallagan, S. Pd yang sudah mengingatkan penulis untuk terus melek dalam menyelesaikan skripsi ini. Kepada Pdt. P. Manurung, M. Min dan Pdt. L. Silalahi, S. Th yang sudah membantu penulis dalam penyelesaian skripsi ini dan tentunya atas doa yang boleh diberikan kepada penulis., dan kepada abang kami Bripka J. Marpaung yang juga mendukung penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Terimakasih kepada seluruh aparat pemerintahan Desa Martoba yang begitu baik menerima kehadiran penulis. Bagi teman-teman kami dari Departemen Ilmu Politik Stambuk 2010 yang telah memberi masukan bagi penulis untuk menulis skripsi ini. Richiyusa (Ria, Uchi, Ayu, Basa) kiranya terus berjaya dalam kehidupan rohaninya begitu juga dengan Kakak Maria Sagala, S. Sos. Tidak lupa untuk sekolah kami SMA Negeri 1 Sungai Penuh, Kerinci, Jambi, karena melalu Bimbingan Konseling saya dijembatani untuk menjadi Mahasiswa di FISIP USU.

11 Kiranya tulisan ini dapat memberikan informasi dan tentunya kami berharap kritik yang membangun guna untuk perbaikan-perbaikan hasil karya ilmiah ini, dimana penulis sadar bahwa masih banyak kekuarangan-kekurangan dalam skripsi ini. Akhirnya penulis mengharapkan semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi perkembangan studi Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara. Medan, Basa Siallagan

12 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN Abstrak...i Abstract...iii Halaman Pengesahan...v Halaman Persetujuan...vi Lembar Persembahan...vii Kata Pengantar...viii Daftar Isi...xi Daftat Tabel...xiv Daftar Gambar...xv BAB I : PENDAHULUAN A. Latar Belakang...1 B. Rumusan Masalah...11 C. Batasan Masalah...11 D. Tujuan Penelitian...11 E. Manfaat Penelitian...12

13 F. Kerangka Teori...12 F.1. Good Governance...12 F.2. Pembangunan Politik...15 F.3. Politik Anggaran...20 G. Metodologi Penelitian...23 G.1. Metode Penelitian...23 G.2. Lokasi Penelitian...23 G.3. Jenis Penelitian...23 G.4. Teknik Pengumpulan Data...24 G.5. Teknik Analisis Data...24 H. Sistematika Penulisan...25 BAB II : DESKRIPSI SINGKAT OBJEK PENELITIAN A. Deskripsi Lokasi Penelitian Kabupaten Samosir Kecamatan Simanindo Desa Martoba...30 a.... Letak Geografis Desa Martoba...30 b.... Karakteristik Desa Martoba...31 c.... Kondisi Sosial Budaya Desa Martoba...34 BAB III : POLITIK ANGGARAN DESA MARTOBA

14 A. Politik Anggaran Dalam Pembangunan Pemerintahan Desa...44 B. Pembangunan di Desa Martoba...60 C. Ketiadaan Kantor Kepala Desa Martoba...69 BAB IV : PENUTUP A. Kesimpulan...77 B. Kritik dan Saran...81 DAFTAR PUSTAKA...83

15 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Jumlah Penduduk Desa Martoba...32 Tabel 2.2 Jumlah Berdasarkan Jenis kelamin...32 Tabel 2.3 Potensi Umum Desa Martoba...33 Tabel 2.4 Jumlah Berdasarkan Etnis...35 Tabel 2.5 Jumlah Berdasarkan Agama...35

16 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Peta Kabupaten Samosir...27 Gambar 3.1 Kantor Kepala Desa Periode Gambar 3.3 Kantor Kepal Desa setelah tidak difungsikan lagi...73 Gambar 3.4 Kantor Kepala Desa saat ini...74

Relasi Kekuasaan Antara Kepala Desa Dengan Camat ( Studi Kasus : Desa Sirisirisi Kecamatan Doloksanggul Kabupaten Humbang Hasundutan) Disusun Oleh :

Relasi Kekuasaan Antara Kepala Desa Dengan Camat ( Studi Kasus : Desa Sirisirisi Kecamatan Doloksanggul Kabupaten Humbang Hasundutan) Disusun Oleh : Relasi Kekuasaan Antara Kepala Desa Dengan Camat ( Studi Kasus : Desa Sirisirisi Kecamatan Doloksanggul Kabupaten Humbang Hasundutan) Disusun Oleh : Hotlam Martumbur Simamora 100906009 Dosen Pembimbing
