Nomor : 461/Pdt.G/2012/PA.Spg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Nomor : 461/Pdt.G/2012/PA.Spg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA"

Transkripsi

1 SALINAN P U T U S A N Nomor : 461/Pdt.G/2012/PA.Spg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Agama Sampang yang memeriksa dan mengadili perkara perdata tertentu pada tingkat pertama telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara permohonan ijin poligami dalam perkara antara : PEMOHON ASLI, umur 38 tahun, agama Islam, pekerjaan dagang, bertempat tinggal di Kabupaten Sampang, selanjutnya disebut sebagai PEMOHON ; L A W A N TERMOHON ASLI, umur 26 tahun, agama Islam, pekerjaan Ibu Rumah Tangga, bertempat tinggal di Kabupaten Kediri, selanjutnya disebut sebagai TERMOHON ; Pengadilan agama tersebut; Telah membaca surat-surat perkara ini; Telah mendengar keterangan Pemohon dan Termohon ; Telah memeriksa bukti-bukti di persidangan ; TENTANG DUDUK PERKARANYA Menimbang, bahwa pemohon berdasarkan surat permohonannya tertanggal 06 Juli 2012, yang telah terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Sampang dalam register Nomor : 461/Pdt.G/2012/PA.Spg. tanggal 06 Juli 2012, pada pokoknya mengemukakan halhal sebagai berikut : Pada tanggal 12 Mei 2012, Pemohon dengan Termohon melangsungkan pernikahan yang dicatat oleh Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Ngasem Kabupaten Kediri sesuai Kutipan Akta Nikah Nomor 0195/31/V/2012 tanggal 14 Mei 2012; Setelah pernikahan tersebut Pemohon dengan Termohon bertempat tinggal di rumah orangtua Termohon selama kurang lebih 3 (tiga) hari, kemudian pindah di rumah kontrakan di Perumahan Permata Indah Kelurahan Banyuanyar Kecamatan Sampang Kabupaten Sampang selama kurang lebih 1 (satu) bulan; Selama pernikahan tersebut Halaman 1 dari 12 halaman

2 Pemohon dengan Termohon telah hidup rukun sebagaimana layaknya suami istri namun belum dikaruniai anak ; Bahwa Pemohon hendak menikah lagi (polygami) dengan seorang perempuan : Nama : CALON ISTRI KE II; Umur : 37 tahun, agama Islam; Pekerjaan : Ibu rumah tangga; Tempat kediaman di : Kabupaten Sampang, sebagai "calon istri kedua Pemohon";----- yang akan dilangsungkan dan dicatatkan di hadapan Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Jalan Jaksa Agung Suprapto RT.03 RW. 01 Desa Tanggumong Kecamatan Sampang Kabupaten Sampang, karena sebelumnya antara Pemohon dan calon istri ke dua Pemohon pernah bercerai di Pengadilan Agama Sampang dengan nomor Pekara 849/Pdt.G/2011/PA.Spg. Namun setelah menikah dengan Termohon, Pemohon merasa sangat kasihan terhadap 4 (empat) orang anak-anak Pemohon yang masih di bawah umur dari mantan istri Pemohon dan mantan istri Pemohon tersebut bersedia dinikahi lagi oleh Pemohon demi masa depan anak-anak. sedang Termohon telah setuju dan rela di madu, oleh karena itu Pemohon sangat khawatir akan melakukan perbuatan yang dilarang oleh norma agama apabila Pemohon tidak melakukan poligami; Pemohon mampu memenuhi kebutuhan hidup istri-istri Pemohon beserta anak-anak, karena Pemohon bekerja sebagai Pedagang dan mempunyai penghasilan setiap bulannya Rp ,- (lima juta Rupiah) sampai Rp ,- (sepuluh juta rupiah); Pemohon sanggup berlaku adil terhadap istri-istri Pemohon; Termohon menyatakan rela dan tidak keberatan apabila Pemohon menikah lagi dengan calon istri kedua Pemohon tersebut; Orang tua dan para keluarga Termohon dan calon istri Kedua Pemohon menyatakan rela atau tidak keberatan apabila Pemohon menikah dengan calon istri kedua Pemohon; Antara Pemohon dengan calon istri kedua Pemohon tidak ada larangan melakukan perkawinan, baik menurut syariat Islam maupun peraturan perundang-undangan yang berlaku, yakni : a. Calon istri kedua Pemohon dengan Termohon bukan saudara dan bukan sesusuan, begitupun antara Pemohon dengan calon istri kedua Pemohon; b. Calon istri kedua Pemohon berstatus Janda Cerai dalam usia 37 tahun dan tidak terikat pertunangan dengan laki-laki lain; Halaman 2 dari 12 halaman

3 c. Saudara kandung Calon istri kedua Pemohon, bernama SAUDARA KANDUNG CALON ISTRI KE II bersedia menjadi wali nikah untuk menikahkannya dengan Pemohon, karena ayah kandungnya telah meninggal dunia; Bahwa, selama perkawinan Pemohon dan Termohon belum memperoleh harta bersama sebab usia perkawinan Pemohon dan Termohon baru mencapai 2 bulan, terhitung sejak bulan Mei 2012 sampai dengan bulan Juli 2012; Pemohon sanggup membayar seluruh biaya yang timbul akibat perkara ini; Berdasarkan alasan/dalil-dalil diatas, Pemohon mohon agar Ketua Pengadilan Agama Sampang segera memanggil pihak-pihak dalam perkara ini, selanjutnya memeriksa dan mengadili perkara ini dengan menjatuhkan putusan yang amarnya berbunyi sebagai berikut : PRIMAIR : 1. Mengabulkan Permohonan Pemohon; Memberi ijin kepada Pemohon (PEMOHON ASLI) untuk menikah lagi (Poligami) dengan calon isteri kedua Pemohon bernama (CALON ISTRI KE II) dihadapan sidang Pengadilan Agama Sampang; Menetapkan harta bersama antara Pemohon dengan Termohon nihil; Membebankan biaya perkara sesuai dengan hukum yang berlaku; SUBSIDAIR : - Atau apabila Pengadilan berpendapat lain maka saya mohon putusan lain yang seadil - adilnya; Menimbang bahwa pada hari persidangan yang telah ditetapkan, Pemohon dan Termohon masing-masing menghadap sendiri di persidangan; Menimbang bahwa Majelis telah memberikan nasehat serta pandangan kepada Pemohon tentang konsekuensi hidup berpoligami dengan isteri lebih dari satu orang dan menyarankan kepada Pemohon agar tetap dengan satu istri saja, namun Pemohon menyatakan tetap pada permohonannya ; Menimbang, bahwa selanjutnya didepan sidang telah dibacakan surat permohonan Pemohon yang isinya tetap dipertahankan oleh Pemohon dengan tanpa penambahan atau perubahan apapun; Menimbang, bahwa atas permohonan Pemohon tersebut, Termohon telah memberikan jawaban secara lisan yang pada pokoknya menerima dan menyetujui permohonan Pemohon untuk kawin dengan perempuan, CALON ISTRI KE II tersebut, Halaman 3 dari 12 halaman

4 serta membenarkan pula bahwa selama perkawinan Pemohon dan Termohon belum memperoleh harta bersama, sebab usia perkawinan Pemohon dan Termohon baru mencapai 2 bulan, terhitung sejak bulan Mei 2012 sampai dengan bulan Juli 2012; Menimbang, bahwa di persidangan telah didengar pula keterangan calon istri kedua Pemohon bernama CALON ISTRI KE II sebagai berikut : Bahwa ia kenal dengan Pemohon ssudah sejak lama karena ia pernah menjadi isteri sah Pemohon yang telah bercerai sebelum pernikahan Pemohon dengan Termohon, demikian juga ia kenal dengan Termohon sejak Termohon menjadi isteri Pemohon; Bahwa atas persetujuan Termohon, ia dan Pemohon telah bersepakat untuk menikah lagi demi masa depan 4 (empat) orang anak-anak yang masih di bawah umur, hasil perkawinannya dengan Pemohon sebelum cerai; Bahwa wali nikah Saudara kandungnya bernama SAUDARA KANDUNG CALON ISTRI KE II telah setuju dan siap menjadi wali baginya, karena ayah kandungnya telah meninggal dunia, sedang kakek dari arah ayah juga telah meninggal dunia; Bahwa saya tahu Pemohon sebagai pedagang, mempunyai penghasilan sebesar Rp ,- (lima juta rupiah) sampai dengan Rp ,- (sepuluh juta rupiah) setiap bulan, sehingga cukup untuk menghidupi 2 orang istri dan anak-anak Pemohon;--- Menimbang, bahwa untuk menguatkan dalil permohonannya Pemohon mengajukan bukti surat berupa : Fotokopi Kutipan Akta Nikah atas nama PEMOHON ASLI dengan TERMOHON ASLI Nomor : 0195/31/V/2012 tertanggal 14 Mei 2012 yang diterbitkan oleh Kantor Urusan Agama Kecamatan Ngasem, Kabupaten Kediri, fotokopi tersebut telah dinazzegel / dibubuhi materai cukup serta telah dicocokkan ternyata sesuai dengan aslinya (diberi tanda P-1) ; Asli Surat Pernyataan (tidak keberatan untuk dimadu) dari Termohon (TERMOHON ASLI) tertanggal 06 Juli 2012, selanjutnya oleh ketua majelis diberi tanda P-2 ; Asli surat pernyataan penghasilan dari Pemohon (PEMOHON ASLI) yang diketahui oleh Kepala Desa Tanggumong, Kecamatan Sampang, Kabupaten Sampang, selanjutnya oleh ketua majelis diberi tanda P-3; Asli surat pernyataan sanggup berlaku adil dari Pemohon PEMOHON ASLI tertanggal 6 Agustus 2012, selanjutnya oleh ketua majelis diberi tanda P-4 ; Halaman 4 dari 12 halaman

5 5. Asli Surat Keterangan Harta Bersama antara PEMOHON ASLI dengan TERMOHON ASLI yang diketahui oleh Kepala Desa Tanggumong, Kecamatan Sampang, Kabupaten Sampang tertanggal 6 Juli 2012, selanjutnya oleh ketua majelis diberi tanda P-5; Menimbang, bahwa setelah dikonfirmas kepada Termohon, atas bukti-bukti surat tersebut Termohon mengakui dan membenarkannya; Menimbang, bahwa di samping adanya Surat Pernyataan (tidak keberatan untuk dimadu) sebagaimana buti P-2 tersebut, Termohon di depan sidang secara tegas telah menyatakan bahwa pihaknya benar-benar menyetujui permohonan Pemohon untuk menikahi lagi mantan isterinya dahulu bernama CALON ISTRI KE II sebagai isteri kedua; Menimbang, bahwa disamping bukti-bukti surat sebagaimana tersebut di atas, Pemohon juga mengajukan saksi-saksi sebagai berikut : SAKSI I PEMOHON ASLI, di bawah sumpahnya menurut tatacara agama Islam telah memberi keterangan di depan persidangan yang pada pokoknya sebagai berikut : Bahwa, saksi kenal dengan baik dengan Pemohon karena suami saksi bekerja sebagai sopir Pemohon; Bahwa Pemohon dan Termohon adalah suami istri yang menikah pada bulan Mei 2012 dan Termohon saat ini sedang mengandung calon anak pertama; Bahwa saksi tahu Pemohon mengajukan permohonan izin untuk menikahi lagi mantan isterinya bernama CALON ISTRI KE II yang dulu pernah diceraikannya, karena Pemohon menyesal dan kasihan melihat nasib 4 (empat) orang anakanaknya setelah Pemohon menceraikan mantan isterinnya yang tidak lain adalah ibu dari anak-anak tersebut; Bahwa saksi tahu calon isteri ke dua Pemohon setuju untuk dinikahi lagi oleh Pemohon sedang Termohon juga mau dimadu; Bahwa Pemohon sebagai pedagang mempunyai penghasilan minimal Rp ,- (lima juta rupiah) sampai Rp ,- (sepuluh juta rupiah) setiap bulan; Bahwa saksi tahu Pemohon selama bersama mantan isterinya, bernam CALON ISTRI KE II yang saat ini akan menjadi isteri kedua tersebut dalam kehidupan sehari-hari di tengah masyarakat tergolong orang kaya, sehingga mampu untuk menghidupi 2 (dua) orang istri dan anak-anak Pemohon; SAKSI II PEMOHON ASLI, di bawah sumpahnya menurut tatacara agama Islam telah memberi keterangan di depan persidangan yang pada pokoknya sebagai berikut : Halaman 5 dari 12 halaman

6 Bahwa, saksi kenal dengan Pemohon dan Termohon, karena saksi adalah karyawati Pemohon; Bahwa Pemohon dan Termohon adalah suami istri yang menikah pada bulan Mei 2012 dan Termohon saat ini sedang mengandung calon anak pertama; Bahwa saksi tahu Pemohon mengajukan permohonan izin untuk menikahi lagi mantan isterinya bernama CALON ISTRI KE II yang dulu pernah diceraikannya, karena karena Pemohon menyesal dan kasihan melihat nasib 4 (empat) orang anak-anaknya setelah Pemohon menceraikan mantan isterinnya yang tidak lain adalah ibu dari anak-anak tersebut; Bahwa saksi tahu calon isteri ke dua Pemohon setuju untuk dinikahi lagi oleh Pemohon sedang Termohon juga mau dimadu; Bahwa Pemohon sebagai pedagang mempunyai penghasilan minimal Rp ,- (lima juta rupiah) sampai Rp ,- (sepuluh juta rupiah) setiap bulan; Bahwa saksi tahu Pemohon selama bersama mantan isterinya, bernam CALON ISTRI KE II yang saat ini akan menjadi isteri kedua tersebut dalam kehidupan sehari-hari di tengah masyarakat tergolong orang kaya, sehingga mampu untuk menghidupi 2 (dua) orang istri dan anak-anak Pemohon; Menimbang, bahwa setelah diberi kesempatan yang cukup Termohon di depan sidang menyatakan, bahwa pihaknya tidak akan mengajukan bukti-bukti apapun di persidangan; Menimbang, bahwa masing-masing pihak telah mengajukan kesimpulan yang pada pokoknya menyatakan bahwa Pemohon tetap memohon agar diberikan ijin untuk menikahi lagi mantan isterinya bernama CALON ISTRI KE II tersebut sedang Termohon juga menyetujuinya, selanjutnya Pemohon dan Termohon telah memohon putusan; Menimbang bahwa untuk menyingkat uraian putusan ini, maka ditunjuk segala hal yang telah dicatat dalam berita acara persidangan perkara ini sebagai bagian tak terpisahkan dari putusan ini ; TENTANG PERTIMBANGAN HUKUM Halaman 6 dari 12 halaman

7 Menimbang bahwa maksud dan tujuan permohonan Pemohon adalah sebagaimana terurai di atas; Menimbang bahwa Majelis telah memberikan nasehat serta pandangan kepada Pemohon tentang konsekuensi hidup berpoligami dengan isteri lebih dari satu orang dan menyarankan kepada Pemohon agar tetap dengan satu istri saja, namun Pemohon menyatakan tetap pada permohonannya ; Menimbang, bahwa permohonan Pemohon telah dibacakan di muka persidangan dan ternyata Pemohon menyatakan tetap pada permohonannya ; Menimbang, bahwa atas permohonan Pemohon tersebut, Termohon telah menyampaikan jawaban pada pokoknya mengakui dan membenarkan secara bulat dan utuh dalil-dalil Pemohon tersebut di atas ; Menimbang, bahwa pokok masalah dalam perkara ini adalah dalil Pemohon yang mengajukan permohonan izin untuk berpoligami dengan menikahi kembali mantan isteri yang pernah diceraikan, untuk menjadi isterinya yang kedua saat ini, dengan alasan rasa kasihan terhadap nasib anak-anaknya serta untuk menjamin masa depan anak-anak Pemohon dari hasil perkawinannya dengan mantan isteri Pemohon tersebut serta untuk menghindarkan diri dari perbuatan tercela yang dilarang Agama; Menimbang, bahwa untuk menguatkan dalil-dalil permohonannya di depan sidang Pemohon telah mengajukan bukti surat dengan kode P-1 sampai dengan P-5 serta dua orang saksi sebagaimana terurai di muka, bukti-bukti mana telah memenuhi syarat formil alat bukti sehingga formil dapat diterima sebagai alat bukti dalam perkara ini, adapun mengenai nilai pembuktiannya secara materiil akan dipertimbangkan lebih lanjut; Menimbang, bahwa bukti P-1 berupa fotokopi Kutipan Akta Nikah adalah bukti otentik yang memuat keterangan perihal terjadinya peristiwa hukum yaitu perkawinan Pemohon dan Termohon yang terjadi pada tanggal 12 Mei 2012, keterangan mana telah sejalan dan mendukung posita permohonan Pemohon perihal dimaksud selain telah diakui secara tegas oleh Termohon dan didukung pula oleh kesaksian saksi-saksi Pemohon, sehingga harus dinyatakan benar Pemohon dan Termohon terikat hubungan hukum yaitu sebagai suami isteri yang sah; Menimbang, bahwa dalil Pemohon perihal permohonan izin poligaminya selain telah diakui secara bulat dan utuh oleh Termohon, didasarkan kepada kesaksian saksi SAKSI I PEMOHON ASLI (isteri sopir Pemohon) dan SAKSI II PEMOHON ASLI (karyawati Pemohon) Termohon yang telah menerangkan dengan segala sebab pengetahuannya perihal adanya i tikad baik Pemohon dalam pengajuan permohonan Izin untuk berpoligami dengan Halaman 7 dari 12 halaman

8 ( 4 akan menikahi kembali mantan isterinya sebagai calon isterinya yang kedua saat ini yakni karena rasa kasihan terhadap nasib anak-anaknya pasca perceraian dan bertujuan agar dapat lebih memperhatikan serta menjamin masa depan anak-anak yang terlahir dari hasil perkawinannya dengan mantan isteri yang saat ini calon isteri kedua Pemohon tersebut, sehingga kesaksian saksi-saksi tersebut dapatlah diterima sebagai bukti yang menguatkan dalil-dalil permohonan Pemohon; Menimbang, bahwa majelis Hakim dalam perkara ini telah pula mendengar keterangan mantan isteri Pemohon / calon isteri kedua Pemohon, yang pada pokoknya tanpa di bawah sumpah menyatakan bersedia dinikahi lagi dan menjadi isteri kedua Pemohon demi masa depan anak-anak dari hasil perkawinannya dengan Pemohon, serta bersedia pula untuk hidup berdampingan dalam keadaan rukun damai bersama Termohon sebagai isteri pertama Pemohon; Menimbang, bahwa meskipun permohonan Pemohon untuk diizinkan berpoligami tersebut tidak didasarkan alasan sebagaimana dimaksud oleh Pasal 4 ayat (2) Undang-undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan, namun oleh karena bertujuan agar dapat lebih memperhatikan serta menjamin masa depan anak-anak yang terlahir dari hasil perkawinannya dengan mantan isteri yang saat ini calon isteri kedua Pemohon tersebut, maka telah memenuhi maksud Pasal 2, Pasal 3, Pasal 14 dan Pasal 26 Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak; Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis berpendapat bahwa pada dasarnya poligami tidak dilarang menurut hukum Islam apabila terpenuhi syarat utama yaitu adanya jaminan kepastian bahwa suami akan berlaku adil terhadap isteri-isteri dan anak-anak mereka, dan oleh karena permohonan Pemohon dalam hal ini didasari niat baik ingin lebih memperhatikan dan menjamin masa depan anak-anaknya, serta menghindarkan diri dari perbuatan tercela yang dilarang Agama, maka telah sejalan dengan Ruukh Al-Syari ah dalam dalil Nash Al- Qur an, Surat An-Nisa ayat 3, sebagai doktrin hukum yang diambil alih menjadi pendapat Majelis Hakim berbunyi : yì t/â uρ y] n=èouρ 4 o_ WtΒ Ï!$ ÏiΨ9$# z ÏiΒ Νä3s9 z>$sû $tβ (#θßså3ρ$sù 4 uκ tgu ø9$# Îû (#θäüå ø)è? āωr& Λä ø Åz βî)uρ (#θä9θãès? āωr& # oτ Šr& y7ï9 sœ öνä3ãψ yϑ ƒr& ôms3n=tβ $tβ ρr& οy Ïn uθsù (#θä9ï ès? āωr& óοçfø Åz βî*sù Artinya : Dan jika kamu takut tidak akan dapat berlaku adil terhadap (hak-hak) perempuan yang yatim (bilamana kamu mengawininya), Maka kawinilah wanita-wanita (lain) yang kamu senangi : dua, tiga atau empat. Kemudian jika kamu takut tidak akan dapat berlaku adil [1], Maka (kawinilah) seorang saja [2], atau budak-budak yang kamu miliki. yang demikian itu adalah lebih dekat kepada tidak berbuat aniaya. Halaman 8 dari 12 halaman

9 4 [1] berlaku adil ialah perlakuan yang adil dalam meladeni isteri seperti pakaian, tempat, giliran dan lain-lain yang bersifat lahiriyah. [2] Islam memperbolehkan poligami dengan syarat-syarat tertentu. sebelum turun ayat Ini poligami sudah ada, dan pernah pula dijalankan oleh para nabi sebelum nabi Muhammad s.a.w. ayat Ini membatasi poligami sampai empat orang saja. dan dalam dalil Nash Al-Qur an,, Surat An-Nahl ayat 72 : z ÏiΒ Νä3s%y u uρ Zοy x ymuρ t ÏΖt/ Νà6Å_ uρø r& ô ÏiΒ Νä3s9 Ÿ yèy_uρ %[` uρø r& ö/ä3å à Ρr& ô ÏiΒ Νä3s9 Ÿ yèy_ ª!$#uρ tβρãà õ3tƒöνèδ«!$# ÏMyϑ èïζî/uρtβθãζïβ σãƒè ÏÜ t6ø9$î6sùr& ÏM t6íh Ü9$# Artinya : Allah menjadikan bagi kamu isteri-isteri dari jenis kamu sendiri dan menjadikan bagimu dari isteri-isteri kamu itu, anak-anak dan cucu-cucu, dan memberimu rezki dari yang baik-baik. Maka mengapakah mereka beriman kepada yang bathil dan mengingkari nikmat Allah?" Menimbang, bahwa dismping karena alasan sebagaimana tersebut di muka permohon a quo didukung pula adanya persetujuan Termohon, berupa Surat Pernyataan Tidak Berkeberatan Untuk Dimadu (bukti P-2) yang telah dipertegas secara lisan oleh Termohon di depan persidangan, dan adanya kepastian bahwa Pemohon sebagai suami sanggup dan mampu menjamin keperluan hidup isteri dan anak-anak mereka, tertera dalam surat Pernyataan Penghasilan Pemohon yang diketahui oleh Kepala Desa Tanggumong, Kecamatan Sampang, Kabupaten Sampang (bukti P-3) yang menerangkan bahwa Pemohon sebagai pedagang mempunyai penghasilan rata-rata Rp ( lima juta rupiah ) setiap bulannya, serta pernyataan sebagai jaminan bahwa Pemohon akan berlaku adil terhadap isteri-isteri Pemohon (bukti P-3), dikuatkan pula oleh kesaksian saksi SAKSI I PEMOHON ASLI (isteri sopir Pemohon) dan SAKSI II PEMOHON ASLI (karyawati Pemohon) Termohon, bahkan menurut pengetahuan saksi-saksi tersebut Pemohon sebagai pedagang berpenghasilan rata-rata antara Rp ,- (lima juta rupiah) sampai dengan Rp ,- (sepuluh juta rupiah) setiap bulan, sehingga dipandang mampu menjamin keperluan hidup isteri dan anak-anaknya secara wajar dan layak, dan dengan demikian maka permohonan Pemohon tersebut dipandang telah memenuhi pula syarat komulatif sebagaimana dimaksud oleh Pasal 5 ayat (1) Undang-undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan, jo. Pasal 41 hurub b, huruf c dan huruf d, Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975, jo. Pasal 58 Kompilasi Hukum Islam; Menimbang bahwa calon isteri Pemohon yang bernama CALON ISTRI KE II berstatus janda cerai dan antara Pemohon dengan calon istri Pemohon, maupun Termohon tidak ada hubungan yang dapat menghalangi sah pernikahan; Halaman 9 dari 12 halaman

10 Menimbang bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas maka permohonan Pemohon dinyatakan telah terbukti menurut hukum dan oleh karenanya patut untuk dikabulkan; Menimbang, bahwa Pemohon dalam permohonan izin poligaminya juga mengajukan permohonan penetapan harta bersama dengan dalil bahwa Pemohon dan Termohon selama dalam perkawinan sampai dengan diajukannya permohonan izin poligami ini belum memiliki harta bersama atau nihil, karena perkawinannya dengan Termohon baru berlangsung selama 3 (tiga) bulan terhitung sejak tanggal perkawinan 12 Mei 2012; Menimbang, bahwa atas permohonan Pemohon tersebut Termohon telah mengakui dan membenarkannya, dengan demikian maka sesuai Pasal 174 HIR dalil Pemohon perihal tersebut dinyatakan sebagai dalil yang tetap dan menjadi fakta hukum dalam persidangan bahwa selama perkawinan Pemohon dann Termohon belum memperoleh harta bersama; Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 35 ayat (1) Undang-undang Nomor 1 tahun 1974 bahwa harta benda yang diperoleh selama perkawinan menjadi harta bersama, namun oleh karena fakta telah menunjukkan bahwa selama perkawinan Pemohon dan Termohon belum memperoleh harta bersama, maka ditetapkan bahwa harta bersama Pemohon dan Termohon adalah nihil; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas, Majelis Hakim berpendapat permohonan Pemohon tentang penetapan harta bersama dinyatakan terbukti menurut hukum dan patut untuk dikabulkan ; Menimbang, bahwa oleh karena perkara ini termasuk lingkup perkawinan, maka berdasarkan ketentuan Pasal 89 ayat (1) Undang-undang No. 7 Tahun 1989, tentang Peradilan Agama yang telah diubah dan ditambah dengan Undang-undang Nomor 3 Tahun 2006 dan terakhir dengan Undang-undang Nomor 50 Tahun 2009, seluruh biaya yang timbul dalam perkara ini dibebankan kepada Pemohon; Mengingat semua peraturan dan perundang-undangan yang berkaitan dengan perkara ini; M E N G A D I L I 1. Mengabulkan permohonan Pemohon; Mengijinkan Pemohon (PEMOHON ASLI) untuk menikah lagi dengan seorang perempuan bernama (CALON ISTRI KE II ); Menyatakan bahwa harta bersama Pemohon dengan Termohon nihil; Membebankan kepada Pemohon untuk membayar biaya perkara yang hingga kini dihitung sebesar Rp ,- (Dua ratus tiga puluh satu ribu rupiah ) ; Halaman 10 dari 12 halaman

11 Demikian putusan ini dijatuhkan pada hari Senin tanggal 13 Agustus 2012 Masehi, bertepatan dengan tanggal 24 Ramadhan 1433 Hijriyah oleh kami Drs.H.SUMARWAN, MH. yang bertindak sebagai Ketua Majelis dengan didampingi oleh Drs. AINURROFIQ ZA dan H. SUPRIYADI, S.Ag. masing-masing sebagai Hakim Anggota, putusan mana pada hari itu juga telah diucapkan dalam persidangan terbuka untuk umum oleh Ketua Majelis tersebut dengan dibantu oleh IMRAN SALEH, SH. sebagai Panitera Pengganti, serta dihadiri pula oleh Pemohon diluar hadirnya Termohon; Hakim Anggota, Ketua Majelis, Ttd. Ttd. Drs. AINURROFIQ ZA Drs. H. SUMARWAN, MH. Hakim Anggota, Panitera Pengganti, Ttd. Ttd. H. SUPRIYADI, S.Ag. IMRAN SALEH, SH. Rincian Biaya : A. Biaya Kepaniteraan : 1. Pendaftaran : Rp ,- 2. Redaksi : Rp ,- B. Biaya Proses : 1. Panggilan : Rp ,- 2. ATK : Rp ,- C.Materai : Rp , Jumlah : Rp ,- (Dua ratus tiga puluh satu ribu rupiah ); Halaman 11 dari 12 halaman

12 Untuk salinan yang sama bunyinya Oleh PANITERA PENGADILAN AGAMA SAMPANG MOH. ALI SYAMSI, SH. Halaman 12 dari 12 halaman

Nomor 0435/Pdt.G/2014/PA.Spg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Nomor 0435/Pdt.G/2014/PA.Spg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA SALINAN P U T U S A N Nomor 0435/Pdt.G/2014/PA.Spg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Agama Sampang yang memeriksa dan mengadili perkara tertentu dalam
