KUISIONER PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KUISIONER PENELITIAN"

Transkripsi

1 KUISIONER PENELITIAN MEMBANGUN STRATEGI OPERASI MELALUI BUDAYA ORGANISASI BERBASIS TRI HITA KARANA UNTUK MENCAPAI KEUNGGULAN BERSAING BERKELANJUTAN (Studi kasus pada Lembaga Perkreditan Desa di Kabupaten Buleleng) Kepada : Yth. Bapak/Ibu, Sdr/i Pengurus Lembaga Perkreditan Desa Desa Adat... Dengan hormat, Merupakan suatu kehormatan bagi saya seandainya Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan mengambil bagian dalam penelitian untuk penyusunan Tesis peneliti di program magister jurusan agribisnis Universitas Udayana yang saya ikuti saat ini, yaitu untuk mengisi kuisioner ini dalam penelitian yang berjudul Membangun Strategi Operasi Melalui Budaya Organisasi Berbasis Tri Hita Karana Untuk Mencapai Keunggulan Bersaing Berkelanjutan (Studi Kasus Pada Lembaga Perkreditan Desa Di Kabupaten Buleleng). Penelitian ini semata-mata hanyalah untuk kajian ilmiah, sehingga identitas Bapak/Ibu/Saudara/i diperlukan hanyalah untuk memberi keyakinan kepada kami (peneliti, pembimbing dan penguji) serta pihak-pihak lainnya demi menjaga keontetikan (keaslian) pengumpulan data. Besar harapan saya Bapak/Ibu/Saudara/i mengisinya sesuai dengan pengalaman selama menjadi pengurus LPD. Sebelumnya saya ucapkan terima kasih, dan semoga keikutsertaan Bapak/Ibu/Saudara dalam berpartipasi pada penelitian yang saya lakukan ini memperoleh pahala yang setimpal dari Ida Sang Hyang Widhi (Tuhan Yang Maha Esa). Singaraja, Desember 2014 Hormat peneliti, I Gst. Kt. Adi Winata

2 A. Petunjuk Pengisian Jawablah pertanyaan pilihan dengan memberikan tanda silang (X) pada kolom sesuai dengan pendapat bapak/ibu/saudara/i. Semakin kekiri jawaban bapak/ibu berarti sangat tidak setuju (STS) dan sebaliknya semakin kekanan berarti sangat setuju (SS). Kemudian uraikan jawaban dari pertanyaan yang disediakan pada kolom dibawah pertanyaan pilihan. Jawaban STS SS Skor/Nilai B. Pertanyaan Budaya Organisasi berbasis Tri Hita Karana Budaya organisasi adalah asumsi dasar, perilaku, sikap bersama dan nilai-nilai yang berlandasarkan filosofi tri hita karana, yang dianut dan dijadikan oleh LPD sebagai acuan anggota organisasi untuk memahami lingkungan lembaga perkreditan desa Kabupaten Buleleng dalam pencapaian tujuannya. Pertanyaan/Pernyataan STS SS No. 1 Nilai-nilai yang sudah ada di LPD dilandasi pada keyakinan terhadap Tuhan Yang Maha Esa. Deskripsikan nilai-nilai apa saja yang telah ada dan dianut LPD, didasarkan pada keyakianan terhadap Tuhan Yang Maha Esa.

3 2 Filosofi, tujuan dan strategi LPD dilandasi pada keyakinan terhadap Tuhan Yang Maha Esa Deskripsikan mengenai filosofi, tujuan, dan strategi LPD yang mana ketiganya berlandaskan pada keyakinan terhadap Tuhan Yang Maha Esa. 3 Kegiatan operasi LPD didasarkan pada keyakinan terhadap Tuhan Yang Maha Esa Deskripsikan bagaimana keyakinan terhadap Tuhan Yang Maha Esa dimanifestasikan dalam kegiatan operasi seperti layanan LPD. 4 Harmonisasi hubungan antar pengurus dan karyawan dilandaskan pada nilai-nilai dan keyakinan yang sudah ada di LPD

4 Deskripsikan pola hubungan antar karyawan, pengurus dan karyawan, dan LPD dengan nasabahnya. Nilai-nilai apa saja yang melandasi pola hubungan tersebut. 5 Harmonisasi hubungan antar karyawan dan karyawan dengan pengurus melalui tuntunan strategi dan tujuan LPD Deskripsikan bagaimana strategi dan tujuan LPD dapat menjadi tuntunan pola hubungan antar karyawan, antar karyawan, pengurus dan karyawan, dan LPD dengan nasabahnya. 6 Adanya struktur organisasi yang jelas untuk mendukung kegiatan operasi LPD Jelaskan bagaimana struktur organisasi mendukung kegiatan operasi LPD? 7 Adanya bangunan suci sebagai wujud rasa bhakti kepada Tuhan Yang Maha Esa

5 Deskripsikan sejauh mana keberadaan bangunan suci berpengaruh terhadap pola perilaku pengurus dan karyawan LPD. 8 Strategi dan tujuan LPD diarahkan untuk melestarikan lingkungan Jelaskan strategi dan tujuan LPD yang berkaitan dengan pelestarian lingkungan di sekitar LPD? 9 Dalam kegiatan operasi, LPD senantiasa memperhatikan kelestarian lingkungan setempat Bagaimana langkah-langkah LPD mensinergikan kegiatan operasi dengan pelestarian lingkungan?

6 C. Pertanyaan Variabel Strategi Operasi Strategi operasi adalah rumusan keputusan LPD tentang desain proses dalam menghasilkan dan mengembangkan produk berupa layanan dengan memanfaatkan sumber daya LPD untuk memenuhi permintaan nasabah. No. Pertanyaan/Pernyataan STS SS Pelaksanaan kegiatan pelayanan telah ditetapkan sebelumnya yang mana dikerjakan secara berurutan dengan tata letak fasilitas pelayanan yang tetap. Bagaimana LPD merancang proses kegiatan pelayanan nasabah, apakah didasarkan pada tugas yang berurutan atau disesuaikan dengan kemudahan yang diperoleh nasabah? 2 Kepuasan pelanggan adalah lebih penting daripada optimasi output (Pertumbuhan aset dan laba). Jelaskan orientasi strategi operasi LPD apakah pada memaksimalkan kapasitas produksi layanan atau pemenuhan harapan pelanggan? 3 Terdapat rancangan sistem penyampaian layanan untuk memberikan alternatif cara dalam melakukan setiap tugas.

7 Jelaskan mengenai prosedur dan bentuk layanan LPD dalam menyampaikan produk-produk LPD? 4 LPD selalu menawarkan berbagai bentuk layanan yang berbeda Bagaimana LPD mengelola difersifikasi layanan dari setiap segmentasi nasabah yang terbentuk? 5 Keputusan tentang adopsi teknologi informasi dilakukan atas dasar perbaikan tugas dan kinerja layanan dari sudut pandang karyawan. Apakah LPD menerapkan teknologi informasi dalam operasionalnya, jika menggunakan, bagaimana peran teknologi informasi membantu meningkatkan kinerja layanan kepada nasabah? 6 Kegiatan front office (pelayanan bagian depan) secara fisik terpisah dan dibedakan dari kegiatan back office (pelayanan bagian dalam).

8 Bagaimana hubungan aktivitas front office dan back office LPD serta proses pertukaran informasi diantara karayawan? 7 Karyawan mampu melakukan berbagai jenis tugas yang berbeda. Bagaimana penerapan spesialisasi pekerjaan dalam kegiatan operasi di LPD? 8 Pelanggan berpartisipasi dalam proses pelayanan untuk menyesuaikan layanan. Deskripsikan peran nasabah dalam aktivitas pelayanan yang disajikan. 9 Prosedur baru untuk pelayanan terus dikembangkan.

9 Jelaskan prosedur-prosedur layanan yang telah dikembangkan LPD?

10 D. Pertanyaan Variabel Keunggulan Bersaing Berkelanjutan Keunggulan bersaing berkelanjutan adalah keunggulan yang dicapai secara terus menerus dengan mengimplementasikan strategi pencapaian nilai-nilai unik yang tidak sedang diimplementasikan baik oleh pesaing maupun calon pesaing karena ketidakmampuan mereka dalam meniru strategi tesebut. No Pertanyaan/Pernyataan STS SS. 1 Penerapan budaya organisasi berbasis Tri Hita Karana dan strategi operasi LPD mampu menciptakan nilai tambah kepada nasabah dari layanan yang diberikan. Bagaimana LPD menciptakan nilai tambah kepada pelanggan, melalui penerapan budaya organisasi berbasis Tri Hita Karana dan stratgi operasi dalam aktivitas layanan? 2 Budaya organisasi berbasis Tri Hita Karana dan strategi operasi LPD merupakan sumber daya yang unik yang tidak ditemui pada lembaga keuangan lainya. Bagaimana persepsi anda terhadap keunikan pada sumber daya LPD yaitu budaya organisasi berbasis tri hita karana dan strategi operasi, yang mana tidak dimiliki lembaga keuangan lainya?

11 3 Hubungan Budaya organisasi berbasis Tri Hita Karana dan strategi operasi LPD sebagai manifestasinya, adalah sumber daya yang tidak dapat ditiru lembaga keuangan lainya. Jelaskan persepsi anda apakah hubungan budaya organisasi berbasis ti hita karana dan strategi operasi LPD sebagai manfestasinya, dapat ditiru lembaga keuangan lainya? 4 Ketiga keunggulan tersebut diatas, dimiliki budaya organisasi berbasis tri hita karana dan strategi operasi sebagai sumber daya LPD yang tidak tergantikan Jelaskan persepsi anda apakah budaya organisasi berbasis tri hita karana dan strategi operasi sebagai sumber daya LPD dapat digantikan dengan sumber daya lainya? Singaraja, Desember 2014 Pengurus, ( )

12 Data Kuesioner Responden VARIABEL BUDAYA ORGANISASI Cases Included Excluded Total N Percent N Percent N Percent BO ,0% 0,0% ,0% BO ,0% 0,0% ,0% BO ,0% 0,0% ,0% BO ,0% 0,0% ,0% BO ,0% 0,0% ,0% BO ,0% 0,0% ,0% BO ,0% 0,0% ,0% BO ,0% 0,0% ,0% BO ,0% 0,0% ,0% a. Limited to first 100 cases. Case Summaries a BO1 BO2 BO3 BO4 BO5 BO6 BO7 BO8 BO9 1 10,00 8,00 9,00 9,00 8,00 10,00 10,00 8,00 8, ,00 6,00 10,00 8,00 6,00 6,00 10,00 5,00 9, ,00 10,00 10,00 10,00 9,00 10,00 10,00 9,00 9,00 4 8,00 8,00 8,00 8,00 7,00 8,00 9,00 8,00 5,00 5 7,00 6,00 7,00 8,00 8,00 7,00 7,00 7,00 7, ,00 9,00 10,00 9,00 10,00 9,00 9,00 9,00 10, ,00 6,00 9,00 9,00 8,00 10,00 10,00 8,00 8,00 8 8,00 7,00 9,00 9,00 8,00 9,00 9,00 9,00 7,00 9 9,00 9,00 10,00 7,00 8,00 10,00 10,00 8,00 9, ,00 9,00 9,00 8,00 9,00 10,00 9,00 8,00 8, ,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9, ,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 9,00 9, ,00 9,00 9,00 8,00 8,00 9,00 10,00 8,00 8, ,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10, ,00 8,00 8,00 8,00 6,00 7,00 8,00 7,00 6, ,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 8,00 9, ,00 8,00 8,00 7,00 9,00 9,00 9,00 7,00 7, ,00 7,00 8,00 8,00 7,00 7,00 8,00 8,00 8, ,00 10,00 10,00 10,00 9,00 10,00 10,00 6,00 6, ,00 7,00 7,00 8,00 7,00 8,00 8,00 7,00 7, ,00 10,00 10,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 8, ,00 9,00 9,00 10,00 9,00 9,00 10,00 9,00 9, ,00 8,00 8,00 7,00 6,00 9,00 10,00 7,00 7,00

13 24 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 9,00 9, ,00 9,00 8,00 7,00 9,00 8,00 9,00 9,00 8, ,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 9,00 9, ,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10, ,00 7,00 6,00 6,00 6,00 7,00 8,00 4,00 7, ,00 7,00 8,00 9,00 8,00 7,00 8,00 7,00 9, ,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 8,00 8, ,00 10,00 10,00 10,00 9,00 10,00 10,00 8,00 9, ,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10, ,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 8,00 8, ,00 9,00 8,00 8,00 8,00 10,00 10,00 8,00 8, ,00 9,00 9,00 8,00 9,00 8,00 10,00 8,00 8, ,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9, ,00 8,00 10,00 10,00 10,00 10,00 9,00 10,00 10, ,00 9,00 10,00 9,00 10,00 9,00 10,00 8,00 8, ,00 10,00 10,00 10,00 9,00 10,00 10,00 9,00 9, ,00 10,00 10,00 10,00 9,00 10,00 10,00 9,00 9, ,00 9,00 10,00 10,00 10,00 9,00 10,00 9,00 9, ,00 10,00 10,00 8,00 10,00 8,00 10,00 8,00 6, ,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9, ,00 9,00 9,00 8,00 9,00 8,00 10,00 8,00 8, ,00 9,00 9,00 10,00 10,00 10,00 10,00 9,00 9,00 N Mean 9,2000 8,7778 9,1333 8,8667 8,7333 9,0222 9,4444 8,2000 8,2667 Minimum 7,00 6,00 6,00 6,00 6,00 6,00 7,00 4,00 5,00 Maximum 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 a. Limited to first 100 cases.

14 VARIABEL STRATEGI OPERASI Case Processing Summary a Cases Included Excluded Total N Percent N Percent N Percent SO ,0% 0,0% ,0% SO ,0% 0,0% ,0% SO ,0% 0,0% ,0% SO ,0% 0,0% ,0% SO ,0% 0,0% ,0% SO ,0% 0,0% ,0% SO ,0% 0,0% ,0% SO ,0% 0,0% ,0% SO ,0% 0,0% ,0% a. Limited to first 100 cases. Case Summaries a SO1 SO2 SO3 SO4 SO5 SO6 SO7 SO8 SO9 1 9,00 9,00 8,00 8,00 9,00 9,00 8,00 7,00 8,00 2 9,00 9,00 8,00 8,00 9,00 6,00 8,00 7,00 6, ,00 9,00 10,00 8,00 9,00 10,00 10,00 9,00 9,00 4 7,00 8,00 6,00 7,00 7,00 6,00 7,00 7,00 7,00 5 7,00 7,00 7,00 7,00 7,00 7,00 7,00 7,00 7,00 6 9,00 8,00 8,00 9,00 8,00 9,00 10,00 9,00 9,00 7 9,00 9,00 8,00 8,00 9,00 9,00 8,00 7,00 8,00 8 8,00 9,00 8,00 8,00 8,00 9,00 8,00 7,00 9,00 9 9,00 9,00 9,00 5,00 6,00 9,00 4,00 6,00 8, ,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9, ,00 9,00 4,00 4,00 4,00 4,00 4,00 9,00 7, ,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9, ,00 8,00 7,00 7,00 7,00 8,00 7,00 7,00 6, ,00 9,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10, ,00 6,00 5,00 6,00 6,00 6,00 4,00 7,00 6, ,00 9,00 8,00 9,00 10,00 10,00 10,00 8,00 10, ,00 9,00 8,00 8,00 8,00 9,00 7,00 7,00 8, ,00 4,00 6,00 6,00 6,00 7,00 6,00 5,00 5, ,00 5,00 9,00 7,00 10,00 6,00 10,00 5,00 5, ,00 8,00 7,00 6,00 8,00 6,00 8,00 6,00 7, ,00 8,00 10,00 9,00 10,00 9,00 9,00 9,00 10,00

15 22 9,00 8,00 8,00 9,00 9,00 8,00 9,00 9,00 9, ,00 8,00 8,00 7,00 7,00 7,00 5,00 5,00 8, ,00 10,00 10,00 9,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10, ,00 10,00 8,00 7,00 5,00 9,00 9,00 9,00 9, ,00 10,00 10,00 9,00 9,00 10,00 10,00 10,00 10, ,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10, ,00 9,00 9,00 9,00 9,00 6,00 7,00 8,00 9, ,00 6,00 7,00 7,00 8,00 7,00 8,00 8,00 7, ,00 9,00 9,00 8,00 8,00 8,00 9,00 8,00 8, ,00 8,00 8,00 8,00 9,00 9,00 6,00 9,00 8, ,00 7,00 8,00 9,00 8,00 8,00 8,00 6,00 10, ,00 9,00 8,00 3,00 8,00 4,00 9,00 9,00 9, ,00 10,00 8,00 9,00 9,00 10,00 10,00 9,00 9, ,00 8,00 8,00 9,00 8,00 9,00 7,00 8,00 8, ,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9, ,00 10,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9, ,00 10,00 9,00 9,00 10,00 9,00 10,00 9,00 10, ,00 10,00 10,00 10,00 9,00 8,00 9,00 9,00 10, ,00 9,00 9,00 9,00 10,00 9,00 9,00 9,00 9, ,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9,00 9, ,00 10,00 10,00 8,00 9,00 9,00 8,00 9,00 9, ,00 9,00 7,00 7,00 1,00 7,00 6,00 9,00 9, ,00 8,00 8,00 8,00 8,00 8,00 8,00 7,00 8, ,00 10,00 9,00 8,00 10,00 6,00 8,00 9,00 10,00 Total N Mean 8,7333 8,5778 8,2667 7,9333 8,2222 8,1111 8,1111 8,0667 8,4222 Minimum 6,00 4,00 4,00 3,00 1,00 4,00 4,00 5,00 5,00 Maximum 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 10,00 a. Limited to first 100 cases.

16 VARIABEL KEUNGGULAN BERSAING BERKELANJUTAN Case Processing Summary a Cases Included Excluded Total N Percent N Percent N Percent KBB ,0% 0,0% ,0% KBB ,0% 0,0% ,0% KBB ,0% 0,0% ,0% KBB ,0% 0,0% ,0% a. Limited to first 100 cases. Case Summaries a KBB1 KBB2 KBB3 KBB4 1 9,00 9,00 8,00 9,00 2 9,00 9,00 5,00 8, ,00 9,00 9,00 9,00 4 8,00 8,00 8,00 6,00 5 6,00 6,00 6,00 6, ,00 9,00 10,00 10,00 7 9,00 9,00 8,00 9,00 8 7,00 9,00 9,00 8,00 9 8,00 9,00 5,00 6, ,00 9,00 9,00 9, ,00 9,00 9,00 9, ,00 6,00 8,00 9, ,00 7,00 8,00 8, ,00 10,00 10,00 10, ,00 8,00 7,00 7, ,00 10,00 10,00 10, ,00 8,00 9,00 9, ,00 8,00 7,00 6, ,00 10,00 10,00 10, ,00 7,00 7,00 7, ,00 9,00 9,00 9, ,00 9,00 10,00 9, ,00 7,00 6,00 8, ,00 10,00 10,00 10, ,00 10,00 10,00 10,00

17 26 10,00 10,00 10,00 9, ,00 10,00 10,00 10, ,00 4,00 7,00 5, ,00 7,00 8,00 6, ,00 9,00 10,00 9, ,00 9,00 9,00 8, ,00 9,00 9,00 9, ,00 9,00 9,00 8, ,00 9,00 8,00 9, ,00 9,00 9,00 9, ,00 9,00 9,00 9, ,00 9,00 9,00 9, ,00 10,00 9,00 10, ,00 10,00 9,00 9, ,00 10,00 9,00 9, ,00 9,00 7,00 9, ,00 9,00 9,00 9, ,00 10,00 9,00 8, ,00 8,00 8,00 9, ,00 9,00 10,00 9,00 Total N Mean 8,8000 8,7111 8,5333 8,5111 Minimum 6,00 4,00 5,00 5,00 Maximum 10,00 10,00 10,00 10,00 a. Limited to first 100 cases.

18 Hasil Olah SEM GeSCA Measurement Model Model Fit FIT AFIT GFI SRMR NPAR 47 Variable Loading Weight SMC Estimate SE CR Estimate SE CR Estimate SE CR BO AVE = 0.605, Alpha =0.915 BO * * * BO * * * BO * * * BO * * * BO * * * BO * * * BO * * * BO * * * BO * * * SO AVE = 0.587, Alpha =0.906 SO * * * SO * * * SO * * * SO * * * SO * * * SO * * * SO * * * SO * * * SO * * * KBB AVE = 0.753, Alpha =0.889 KBB * * * KBB * * * KBB * * * KBB * * * CR* = significant at.05 level

19 Structural Model Path Coefficients Estimate SE CR BO->SO * BO->KBB * SO->KBB CR* = significant at.05 level R square of Latent Variable BO 0 SO KBB Means Scores of Latent Variables BO SO KBB Correlations of Latent Variables (SE) BO SO KBB BO (0.082) * (0.052) * SO (0.082) * (0.083) * KBB (0.052) * (0.083) * 1 * significant at.05 level

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN. Pada bagian ini dijelaskan mengenai gambaran deskriptif mengenai

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN. Pada bagian ini dijelaskan mengenai gambaran deskriptif mengenai BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN 5.1 Hasil Penelitian 5.1.1 Analisis Deskriptif Pada bagian ini dijelaskan mengenai gambaran deskriptif mengenai persepsi responden penelitian, khususnya berkaitan dengan variabel-variabel
