MATRIKULASI KURIKULUM 2013 DI SMP

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MATRIKULASI KURIKULUM 2013 DI SMP"

Transkripsi

1 MATRIKULASI KURIKULUM 2013 DI SMP Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Pertama

2 Latar Belakang Pelaksanaan Kurikulum 2013 tahun 2013/2014 di sekitar dari SMP yang ada. Tahun 2014/2015 seluruh SMP harus melaksanakan Kurikulum 2013 untuk Kelas VII dan VIII (Surat Edaran No / MPK.A/KR/2013). Peserta didik kelas VII di SMP harus menyesuaikan capaian kompetensi. 2

3 Latar Belakang Beberapa perubahan Kurikulum Standar Isi (KI dan KD) Standar Proses Standar Penilaian Struktur Kurikulum (beban belajar) 3

4 Tujuan A. Tujuan bimtek matrikulasi bagi Kepala Sekolah: 1. Memberikan pemahaman matrikulasi kurikulum 2013; 2. Memberikan gambaran penyusunan program matrikulasi kurikulum 2013; dan 3. Memberikan gambaran strategi implementasi pelaksanaan matrikulasi kurikulum B. Tujuan program matrikulasi untuk siswa 1. Menyamakan kemampuan awal siswa kelas VIII mencakup sikap, pengetahuan dan ketrampilan; dan 2. Melengkapi kemampuan awal siswa kelas VIII mencakup sikap, kemampuan dan ketrampilan yang belum mengikuti kurikulum C. Tujuan program matrikulasi untuk guru dan Kepala Sekolah 1. Matrikulasi KD dan Indikator dari kompetensi yang sulit; dan 2. Matrikulasi penguatan metodologi dan penataan ulang materi kurikulum, contoh pembelajaran IPA dan IPS Terpadu secara blended (seperti es jus) 4

5 Pengertian Matrikulasi sebagai program aanvullen (Bld) yang artinya pemenuhan kekurangan, sama artinya dengan istilah matriculation (Inggris). Matrikulasi merupakan kegiatan yang dilakukan untuk meningkatkan pengetahuan dan kemampuan awal yang diperlukan peserta didik mengikuti kegiatan pembelajaran pada jenjang tertentu. Matrikulasi bertujuan untuk mencapai entry level yang sama bagi seluruh peserta didik yang berisi pemantapan materi. 5

6 Pengertian Direktorat Pembinaan SMP mengartikan matrikulasi di SMP sebagai kegiatan pembelajaran untuk menyetarakan kompetensi peserta didik kelas VIII yang pada waktu kelas VII TP 2013/2014 belum mengikuti Kurikulum 2013 sehingga pada TP 2014/2015 dapat mengikuti program pembelajaran kelas VIII sesuai Kurikulum

7 Peta Konsep pelaksanaan program matrikulasi kur di SMP US dan UN Kelas VII TP Kelas VIII TP Kelas IX TP Beberapa KD, Indikator, mata pelajaran B In., PKN, Mtk, IPA, IPS yg tidak dibelajarkan di kelasvii Penilaian SPK skala 4 Ada UTK dan UMTK 7

8 Pelaksanaan Matrikulasi Menganalisis jenis dan jumlah KD dan Indikator mata pelajaran B. Ind, PKKn, Mtk, IPA, IPS yang terdapat di kelas VII Kurikulum 2006 dan Kurikulum 2013; Pre tes; Memetakan materi matrikulasi, strategi pelaksanaan dan siswa sasaran; Menentukan unsur-unsur yang terlibat dalam program matrikulasi; Menetapkan waktu pelaksanaan matrikulasi mata pelajaran; Menyusun Jadwal Kegiatan Pembelajaran; Melaksanakan Kegiatan Pembelajaran; Menyusun Laporan; 8

9 Langkah Analisis KD Mengkaji Permendikbud No 58/2014/2013 dan Permendiknas No 22/2006 tentang KD sesuai mata pelajaran kelas VII; Melakukan linierisasi kompetensi/materi pokok; Mencermati kesenjangan kompetensi kurikulum 2006 dan kurikulum 2013; Memberi tanda pada KD Kurikulum 2013 yang belum dipelajari atau tidak termuat dalam KD Kurikulum 2006; Menempatkan hasil analisis tersebut ke dalam sebuah format yang telah dibuat (lihat lampiran); Buatlah kesimpulan atau saran atau kegiatan yang harus dilakukan sesuai dengan hasil analisis; Menentukan bahan/materi matrikulasi dan alternatif kegiatan pembelajaran. Membuat instrument pre tes 9

10 Contoh Bentuk Kegiatan KEGIATAN PEMBELAJARAN YANG DIPERLUKAN TATAP MUKA KARAKTERISTIK MATA PELAJARAN BERDASARKAN HASIL ANALISIS KOMPETENSI (Hampir) Seluruh KD KelasVII Beberapa KD Kelas VII Tidak Ada KD KEGIATAN TERSTRUKTUR (Hampir) Seluruh KD Kelas VII Beberapa KD Kelas VII Beberapa KD Kelas VII KEGIATAN MANDIRI (Hampir) Seluruh KD Kelas VII Beberapa KD Kelas VII Beberapa KD Kelas VII BENTUK KEGIATAN MATRIKULASI Proses Pembelajaran Utuh (menambah Jam Pelajaran*)) Pembelajaran Terbatas Penugasan 10

11 Contoh Hasil Analisis KD Mapel NO MATA PELAJARAN JUMLAH KD (KI-3 dan KI-4) ALTERNATIF PELAKSANAAN WAKTU PEMBELAJARAN 1 B. Ind JP 2 MTK JP 3 PPKn 3 Waktu khusus 12 JP 4 IPA Seluruh Libur semester genap dan/atau waktu khusus 5 IPS 6 Waktu khusus atau dapat dilaksakan pada jam normal *) 4 JP X jumlah minggu/semester 9 jp *) terdapat 3 KD K- 13 yang sudah disampaikan pada kelas X K-06 11

12 Waktu Pelaksanaan Matrikulasi ALTERNATIF NO MATRIKULASI MATA PELAJARAN LIBUR SEMESTER GENAP WAKTU (JAM) KHUSUS SEMESTER 1 DAN 2 KETERANGAN 1 Seluruh KD kelas VII Sesuai jumlah pertemuan X beban belajar/ minggu 2 Beberapa KD kelas VII 3 Beberapa KD kelas VII (penugasan) Sesuai alokasi waktu yang diperlukan Awal liburan Setelah selesai jam pelajaran normal Sesuai alokasi waktu yang diperlukan *) Sesuaikan dengan kondisi Sekolah mengondisikan sesuai ketersedian waktu *) diharapkan setiap minggu tidak lebih dari 3 mapel 12

13 Hasil Matrikulasi Mendeskripsikan ketercapaian KD mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan, berdasarkan hasil pre tes siswa Dilaporkan dalam Suplemen LCK 13

14 Peran Kepala Sekolah 1. Memahami program Matrikulasi kur SMP 2. Mampu menyusun program Matrikulasi kur SMP di sekolahnya 3. Mampu Melaksanakan program Matrikulasi kur SMP di sekolahnya 4. Mampu mengelola pelaksanaan Mata pelajaran IPA dan IPS Terpadu secara blended ( seperti es jus) sikap spiritual dan personal yang dibangun memlalui pembelajaran pengetahuan dan ketrampilan, dengan target pencapaian high order thinking

15 Simpulan Mekanisme Kegiatan PELAKSANA KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN/ TAHAPAN PELAKSANAAN PERSIAPAN PELAKSANAAN TINDAK LANJUT PEMERINTAH/ DINAS PENDIDIKAN Sosialisasi dan dukungan Pengawasan Pengawasan SATUAN PENDIDIKAN Sosialisasi Pembagian tugas kerja Penyusunan jadwal Pengkondisian kegiatan Pengaturan kegiatan Kontrol Rekapitulasi hasil kegiatan Penerbitan suplemen LCK GURU MATA PELAJARAN Telaah hasil analisis KD Pemilihan bentuk kegiatan Perencanaan penilaian Pelaksanaan pre tes Pelaksanaan matrikulasi Melaporkan hasil capaian kompetensi siswa dari hasil matrikulasi 15

16 Unsur-unsur yang terlibat Dinas Pendidikan Provinsi, Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota, Komite Sekolah atau Yayasan, Kepala Sekolah, Guru mata pelajaran B.Ind, PPKn, Mtk, IPA, IPS Guru Bimbingan Konseling (bila diperlukan), Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum, Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan, dan Wali Kelas. Tenaga Kependidikan. 16

17 Penilaian BENTUK PELAKSANAAN BENTUK KEGIATAN KEGIATAN MATRIKULASI Proses Pembelajaran Utuh (menambah Jam Pelajaran*)) Pembelajaran Terbatas Penugasan PELAKSANAAN PENILAIAN liburan semester 2 dan/atau semester 1 dan 2 kelas IIX semua aspek yang dinilai disesuaikan dengan penilaian pada Kurikulum 2013 secara utuh liburan semester 2 dan/atau awal semester 1 kelas IIX hasil tes, pengamatan, portofolio, dan penilaian antarteman liburan semester 2/ sesuaikan dengan kondisi hasil tes, penugasan, proyek, portofolio, dan antarteman 17

18 Mapel Kelompok A 1. Pendidikan Agama dan Budi Pekerti 2. PPKn 3. Bhs. Ind 4. Matematika 5. IPA 6. IPS 7. Bhs. Ing Kelompok B 1. Senibud 2. Penjasorkes 3. Prakarya 4. KKM *) Contoh LCK Matrikulasi Jml KD Pengetahuan (KI-3) (0-100) Keterampilan (KI-4) (0-100) Tidak dimatrikulasi Tidak dimatrikulasi Tidak dimatrikulasi Sikap Spiritual dan Sosial (KI-1 dan KI-2) SB/B/C/K Catatan: *)sesuai KKM TP. 2013/

19 Kesimpulan Sekolah wajib melaksanakan program matrikulasi; Tugas guru pelaksana kegiatan diperkuat dengan surat tugas kepala sekolah dan didukung Pemerintah/Dinas Pendidikan; Laporan hasil matrikulasi ditindaklanjuti pada suplemen LCK; Pelaksanan program matrikulasi di sekolah perlu didukung, difasilitasi, dan dikontrol. 19

20 20

2015, Direktorat Pembinaan SMA i

2015, Direktorat Pembinaan SMA i 2015, Direktorat Pembinaan SMA i KATA PENGANTAR Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan mulai tahun pelajaran 2013/2014 telah menetapkan kebijakan implementasi Kurikulum 2013 secara terbatas di 1.270 SMA
