STUDI KUALITAS AIR BERDASARKAN INDIKATOR FISIS, KEMIS DAN BIOLOGIS DI WADUK SELOREJO KECAMATAN NGANTANG KABUPATEN MALANG

dokumen-dokumen yang mirip
STRUKTUR KOMUNITAS PLANKTON SEBAGAI BIOINDIKATOR KUALITAS PERAIRAN DI TELAGA BETON KECAMATAN PONJONG KABUPATEN GUNUNG KIDUL YOGYAKARTA SKRIPSI

PENGARUH BERBAGAI KONSENTRASI FILTRAT DAUN TEH HIJAU

SKRIPSI. Oleh Heny Fariyanti NIM

PROBLEMATIKA KEKUATAN AKTA DI BAWAH TANGAN TERHADAP HASIL MEDIASI PERKARA YANG DI LAKUKAN OLEH ANAK (STUDI PERKARA LAPORAN POLISI

PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR), UKURAN PERUSAHAAN (SIZE) DAN LEVERAGE TERHADAP PROFITABILITAS DI PERUSAHAAN LQ-45 PERIODE

PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA BAGIAN CUSTOMER SERVICE PADA PT. BANK JATIM CABANG MALANG TUGAS AKHIR

PENGGUNAAN MEDIA KARTU BILANGAN DENGAN METODE DEMONSTRASI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PERKALIAN SISWA KELAS II DI SDN PACARKEMBANG III/194

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MATERI PECAHAN DENGAN MEDIA MANIPULATIF PADA SISWA KELAS IV SDN BARUREJO II KECAMATAN SAMBENG LAMONGAN SKRIPSI

PENGARUH RASIO AKTIVITAS, LIKUIDITAS, DAN PROFITABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSET (ROA) (STUDI PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGE DI BEI )

PENGARUH INDEPENDENSI AUDITOR, KOMITMEN ORGANISASI, PEMAHAMAN GOOD GOVERNANCE, INTEGRITAS AUDITOR, DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA AUDITOR

DISUSUN OLEH: ADINING WIDYA K.W.S NIM

PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI SMK MUHAMMADIYAH 3 PURWOKERTO

KUALITAS PELAYANAN ADMINISTRASI DESA DI DESA GOLAN KECAMATAN SUKOREJO KABUPATEN PONOROGO TAHUN 2014 SKRIPSI

HALAMAN PENGESAHAN. Judul : Pengaruh Jumlah Penghimpnan Dana dan Pemberian. Nama : Nura Paramita Anggraeni

SKRIPSI. Oleh : AFNANI SULAKSONO NIM

PROFIL REPRODUKSI IKAN SUNGAI LOGAWA WILAYAH KABUPATEN BANYUMAS

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi

ANALISIS PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TEMATIK TEMA

ANALISIS KUALITAS AIR SUNGAI PAKIS AKIBAT LIMBAH PABRIK GULA PAKIS BARU DI KECAMATAN TAYU KABUPATEN PATI

PROBLEMATIKA PELAKSANAAN KURIKULUM 2013 PADA KELAS IV DI LINGKUNGAN SD KOTA MALANG GUGUS 2 KECAMATAN BLIMBING SKRIPSI

ANALISIS CITRA TOKOH UTAMA DALAM NOVEL AKU LUPA BAHWA AKU PEREMPUAN KARYA IHSAN ABDUL QUDDUS SKRIPSI OLEH: ULFA WIDAYATI

ANALISIS PENERAPAN PRINSIP AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PENGELOLAAN KEUANGAN PADA LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT (LSM) ALGHEINS KABUPATEN PONOROGO

PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

HUBUNGAN ANTARA KEPUASAN KERJA DENGAN LOYALITAS KARYAWAN PADA CV. ASATEX SURAKARTA

STRUKTUR KOMUNITAS FITOPLANKTON DAN HUBUNGANNYA DENGAN PARAMETER FISIKA KIMIA AIR DI RANU KLAKAH SKRIPSI. Oleh Condro Wisnu NIM

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi

SKRIPSI. Disusun oleh : YUNITA RUSILA YANTI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI JURUSAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA KELAS VIII F MELALUI MODEL PEMBELAJARAN THE POWER OF TWO DI SMP NEGERI 5 PURWOKERTO

DAFTAR ISI ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... BAB II KUALITAS PERAIRAN DAN INDEKS

FITOPLANKTON : DISTRIBUSI HORIZONTAL DAN HUBUNGANNYA DENGAN PARAMETER FISIKA KIMIA DI PERAIRAN DONGGALA SULAWESI TENGAH

PENGARUH DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BATIK DI KAMPUNG BATIK KLIWONAN KECAMATAN MASARAN KABUPATEN SRAGEN

PENGARUH HARGA, PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA TOKO OLI SUMBER REJEKI SUKOHARJO SKRIPSI

PENGEMBANGAN MODUL MATEMATIKA BERBASIS RME MATERI PERKALIAN SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR SKRIPSI

Theissen Khadafi. viii

ANALISIS EFISIENSI PENGGUNAAN MODAL KERJA PADA KSU. SAHABAT SEJATI KEC. DAWE KAB. KUDUS

PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MURIA KUDUS TAHUN 2013

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA TENTANG LEMBAGA PEMERINTAHAN TINGKAT PUSAT MELALUI METODE BERMAIN PERAN KELAS IV SDN CANDISARI II KEC.

PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA DAN PELATIHAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN TETAP PADA PO SEDYA MULYA DI WONOGIRI

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

STRUKTUR KOMUNITAS FITOPLANKTON SELAMA MASA BUDIDAYA UDANG VANAME (Litopenaeus vannamei B.) PADA TAMBAK DI KECAMATAN ROGOJAMPI KABUPATEN BANYUWANGI

HUBUNGAN KEPEMIMPINAN TRANSFORMATIF DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN DI PT PERUSAHAAN LISTRIK NEGARA (PLN) PERSERO AREA MALANG SKRIPSI.

SKRIPSI DISUSUN OLEH : RETNO SURYANI

PERBEDAAN TEKANAN DARAH DAN FREKUENSI DENYUT NADI PADA MAHASISWA YANG OLAH RAGA DAN TIDAK OLAH RAGA ( STUDY KASUS PADA UKM TAPAK SUCI

ANALISIS PELAKSANAAN EVALUASI PEMBELAJARAN PADA KTSP DAN KURIKULUM 2013 DI SDN PAJARAN II KECAMATAN REMBANG KABUPATEN PASURUAN SKRIPSI

PENGARUH JUMLAH NASABAH, HARGA EMAS DAN TINGKAT INFLASI TERHADAP PENYALURAN KREDIT GADAI

PELAKSANAAN PENGAWASAN PANITIA PENGAWAS PEMILIHAN UMUM DALAM KAMPANYE PEMILIHAN UMUM LEGISLATIF 2014 DI KABUPATEN BANTUL SKRIPSI

PENGARUH KOMITMEN RELASI, KUALITAS LAYANAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN JASA RENTAL MOBIL

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN LOKASI OBJEK WISATA KABUPATEN PONOROGO MENGGUNAKAN METODE SAW

PENGARUH RISIKO KREDIT TERHADAP PROFITABILITY

PEMANFAATAN URIN SAPI SEBAGAI POC (PUPUK ORGANIK CAIR) DENGAN PENAMBAHAN AKAR BAMBU MELALUI PROSES FERMENTASI DENGAN WAKTU YANG BERBEDA SKRIPSI

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGGAJIAN KARYAWAN PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM KABUPATEN SRAGEN

ANALISA PENGARUH PEMBERIAN KREDIT TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PENGUSAHA MIKRO DI SURAKARTA (PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM LUMBUNG ARTHA)

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi

ANALISIS PENILAIAN TINGKAT KESEHATAN BANK PADA PT. BPR SUKADANA SURAKARTA

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PERAN PENDIDIKAN DALAM PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA DI DESA LOLOAN TIMUR KABUPATEN JEMBRANA BALI

SKRIPSI. Disusun oleh : KARUNIA CHANDRA DEWI NIM : B

ANALISIS KESEJARAHAN DALAM KUMPULAN PUISI TIRANI KARYA TAUFIQ ISMAIL SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh Suhardi NIM :

PEMANFAATAN LINGKUNGAN SEKITAR SEKOLAH SEBAGAI SUMBER BELAJAR DALAM PENDEKATAN SCIENTIFIC DALAM SUBTEMA KEBERAGAMAN BUDAYA BANGSAKU KURIKULUM 2013

PERANAN GURU PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DALAM MENGEMBANGKAN SIKAP TANGGUNG JAWAB SOSIAL SISWA DI SMA PGRI 1 LUMAJANG

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Biologi. Disusun oleh: IIS SUGIARTI A

PENGARUH EMISI GAS BUANG TERHADAP TINGKAT PENCEMARAN UDARA DI JALAN RAYA SUBAH (Ruas Jalan Antara Semarang - Pekalongan)

STUDI PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBANTUAN KOMPUTER PROGRAM MACROMEDIA FLASH UNTUK PEMBELAJARAN MATERI LARUTAN PENYANGGA SMA KELAS XI

KEMAMPUAN KETERAMPILAN BERTANYA GURU BIOLOGI SMA MUHAMMADIYAH BERDASARKAN KURIKULUM 2013 DI KABUPATEN KLATEN TAHUN AJARAN 2014/2015

STUDI DESKRIPTIF PELAKSANAAN PEMBAGIAN WARISAN MENURUT HUKUM WARIS ADAT JAWA DI DESA SUMBERANYAR KECAMATAN BANYUPUTIH KABUPATEN SITUBONDO

ANALISIS KRITIK SOSIAL NOVEL LUPA ENDONESA KARYA SUJIWO TEJO SKRIPSI. Oleh ARIEF SETYO WIBOWO NIM

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS DAN KONSEP DIRI SISWA SMP NEGERI 8 PURWOKERTO

ANALISIS KINERJA GURU KELAS I DALAM PEMBELAJARAN TEMATIK TERPADU DI SD MUHAMMADIYAH 4 BATU SKRIPSI

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN SCIENTIFIC APPROACH PADA MATERI GERAK BENDA KELAS III SDN KEDUNGSARI BOJONEGORO

PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA DAN PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN TETAP PADA PO ROSALIA INDAH

KUALITAS PELAYANAN SIRKULASI PERPUSTAKAAN DI UNIT PELAKSANA TEKNIS PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN 2012 SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh Akhmad Faiz Abror Rosyadi NIM

IDENTIFIKASI KUALITATIF KANDUNGAN LOGAM BERAT (Pb, Cd, Cu, dan Zn) PADA IKAN SAPU-SAPU (Hypostomus plecostomus) DI SUNGAI PABELAN KARTASURA TAHUN 2012

IMPLEMENTASI JARINGAN SYARAF TIRUAN PADA HOME INDUSTRI BREM UNTUK MENCEGAH KETERLAMBATAN DISTRIBUSI PENGIRIMAN PRODUK

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PADA LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG

ANALISIS PERANGKAT EVALUASI MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS IV SEMESTER GENAP TAHUN 2016/2017 SEKOLAH DASAR NEGERI ADIREJAWETAN 01

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

MOTIVASI GURU YANG MEMILIKI PEKERJAAN SAMPINGAN. SKRIPSI Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana (S-1) Psikologi

PENGEMBANGAN MEDIA PENYUSUN KATA ANAK LAMBAN BELAJAR (SLOW LEARNER) PADA PEMBELAJARAN TEMATIK TEMA MERAWAT HEWAN DAN TUMBUHAN KELAS II

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh: MUHAMMAD MUJAHIDIN

SKRIPSI. Disusunoleh: Anton Kurniawan

SKRIPSI. : Dwi Fitria Saparinda NIM : FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP PROFESIONALISME GURU SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT) NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN 2010/2011

PENGARUH PENGENDALIAN INTERN, KEPATUHAN DAN KOMPENSASI MANAJEMEN TERHADAP PERILAKU ETIS PEGAWAI

SKRIPSI. Oleh: ABDUL AZIZ Nim :

MENINGKATKAN KEMANDIRIAN BELAJAR DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS XI APHPP 1 SMK N 1 KALIBAGOR MELALUI PROBLEM BASED LEARNING

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK PEMBELAJARAN MEMBACA AL-QUR AN METODE IQRO BERBASIS MULTIMEDIA MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 SKRIPSI

Oleh. Devi Anggraeni NIM

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN INKUIRI BAGI SISWA KELAS X IPS 4 SEMESTER GENAP SMA NEGERI 3 SRAGEN TAHUN AJARAN 2013/2014

PENGARUH PEMBIAYAAN TANGGUNG RENTENG DAN PENDAMPINGAN TERHADAP PENGEMBANGAN USAHA ANGGOTA LKM KUBE SEJAHTERA 10 BIMOMARTANI, NGEMPLAK, SLEMAN

PENGARUH MINAT DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL KELAS V SD NEGERI SUDIMARA

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Akuntansi. Oleh MARINA DWI ARIANI A

PENERAPAN METODE PICTURE AND PICTURE

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN SIKAP GURU BIOLOGI SMU NEGERI SE-KABUPATEN PROBOLINGGO TERHADAP TEORI EVOLUSI MAKHLUK HIDUP SKRIPSI

SKRIPSI. Disusun Oleh: Nike Hardianti

PENGARUH PEMBERIAN SIMPLISIA LIDAH BUAYA (Aloe vera) TERHADAP DIFERENSIAL LEUKOSIT DAN JUMLAH ERITROSIT PADA IKAN MAS (Cyprinus carpio)

Transkripsi:

STUDI KUALITAS AIR BERDASARKAN INDIKATOR FISIS, KEMIS DAN BIOLOGIS DI WADUK SELOREJO KECAMATAN NGANTANG KABUPATEN MALANG SKRIPSI OLEH : NIKMATUL HABIBAH 07330060 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2012

STUDI KUALITAS AIR BERDASARKAN INDIKATOR FISIS, KEMIS DAN BIOLOGIS DI WADUK SELOREJO KECAMATAN NGANTANG KABUPATEN MALANG SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Biologi OLEH : NIKMATUL HABIBAH 07330060 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2012 i

ii

iii

iv

MOTTO DAN PERSEMBAHAN Jadilah seperti karang di lautan yang kuat dihantam ombak dan kerjakanlah hal yang bermanfaat untuk diri sendiri dan orang lain, karena hidup hanyalah sekali. Ingat hanya pada Allah apapun dan di manapun kita berada kepada Dia-lah tempat meminta dan memohon. Kupersembahkan Karya ini untuk Ayahanda H. Shoful Muthaqin dan Ibunda Hj. Maisaroh, sebagai tanda terimakasih atas kasih sayang dan pengorbanan yang tiada batas, terimakasih kakak-kakak saya yang selalu menyuport dan terimakasih pula kepada seseorang yang sampai saat ini selalu bersama saya dan selalu menyuport saya sampai aku bisa mendapatkan gelar sarjana ini. v

KATA PENGANTAR Syukur alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan berkah, rahmat, taufik, hidayah dan juga inayahnya sehingga penulis mampu menyelesaikan tugas akhir skripsi sebagai syarat untuk memperoleh gelar sarjana pendidikan biologi di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang dengan Judul Studi Kualitas Air Berdasarkan Indikator Fisis, Kemis Dan Biologis Di Waduk Selorejo Kecamatan Ngantang Kabupaten Malang. Penulisan skripsi ini tidak akan terselesaikan dengan baik tanpa adanya bantuan tenaga, informasi, bimbingan dan juga bantuan do a dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis ucapkan banyak terima kasih atas segala bantuan yang telah diberikan, terutama pada: 1. Bapak Dr. Muhadjir Effendy, M.Ap selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang, yang telah menerima dan memberi kesempatan untuk belajar dan menambah ilmu pengetahuan di lembaga yang dipimpinnya. 2. Bapak Dr. M. Syaifuddin, MM selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang. 3. Ibu Dr. Sri Wahyuni M.Kes selaku Ketua Jurusan Pendidikan Biologi. 4. Ibu Dr. Nurul Mahmudati selaku pembimbing l yang telah meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan, petunjuk beserta saran yang sangat berharga dalam penyusunan skripsi ini. 5. Bapak Dr. Poncojari Wahyono, M.Kes selaku pembimbing ll yang dengan penuh kesabaran memberikan bimbingan, saran, dan petunjuk kepada penulis sampai skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. 6. Bapak dan Ibu Dosen Pendidikan Biologi Universitas Muhammadiyah Malang yang telah memberikan bekal ilmu dan pengetahuan selama kuliah. 7. Bunda Hj.Maisaroh dan ayah H. Shoful Muthaqin yang selama ini memberi kasih sayang, dukungan, dan doa sehingga terselesainya skripsi ini. 8. Kepala dan staf Laboratorium Kimia Universitas Muhammadiyah Malang yang telah membantu dalam penyediaan sarana dan prasarana penelitian fitoplankton dan kualitas air. vi

9. Semua teman-teman saya yang selalu mendukung dan memberi motivasi. Semoga Allah senantiasa membalas amal baik yang telah diberikan, Amin. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu kritik dan saran sangat penulis harapkan demi kesempurnaan skripsi ini. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis khususnya dan pembaca pada umumnya. Malang, Penulis vii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii LEMBAR PENGESAHAN... iii LEMBAR PERNYATAAN... iv MOTTO DAN PERSEMBAHAN... v KATA PENGANTAR... vi ABSTRAK... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Rumusan Masalah... 5 1.3 Tujuan Penelitian... 6 1.4 Manfaat Penelitian... 6 1.5 Batasan Masalah... 6 1.6 Penegasan Istilah... 7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 8 2.1 Ekosistem Perairan... 8 2.2 Ekosistem Waduk... 9 2.2.1 Waduk oligotrofik... 9 2.2.2 Waduk mesotrofik sampai eotrofik... 10 2.3 Keadaan Umum Waduk Selorejo... 10 2.4 Pencemaran Air... 13 2.4.1 Pengamatan secara fisis... 16 2.4.2 Pengamatan secara kimiawi... 17 2.4.3 Pengamatan secara biologis... 21 2.5 Plankton sebagai Indikator Pencemaran Air... 22 2.6 Fitoplankton... 25 2.7 Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Fitoplankton... 31 viii

BAB III METODOLOGI PENELITIAN... 35 3.1 Jenis Penelitian... 35 3.2 Tempat Penelitian... 35 3.3 Populasi dan Sampel... 36 3.4 Parameter Pengamatan... 36 3.5 Alat dan Bahan... 37 3.6 Prosedur Penelitian... 37 3.6.1 Tahap penentuan lokasi... 38 3.6.2 Tahap pengambilan sampel... 38 3.6.3 Tahap pengukuran parameter fisika... 38 3.6.4 Tahap pengukuran parameter kimia... 39 3.7 Tahap Identifikasi... 40 3.8 Tahap Analisis Data... 41 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 44 4.1 Hasil Penelitian... 44 4.1.1 Kualitas air Waduk Selorejo Berdasarkan Indikator Fisis, Kemis dan Biologis... 45 4.1.1.1 Suhu... 45 4.1.1.2 Kecerahan air... 46 4.1.1.3 Oksigen terlarut (DO)... 48 4.1.1.4 ph Air... 49 4.1.1.5 Kandungan fosfat (PO 4 )... 50 4.1.1.6 Kandungan Nitrat (NO 3 )... 52 4.1.1.7 Hasil Keanekaragaman Fitoplankton... 53 BAB V PENUTUP... 56 5.1 Kesimpulan... 56 5.2 Saran... 56 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ix

DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Kriteria Rentang nilai indeks keanekaragaman Shannon Wiener s (H )... 42 Tabel 3.2. Hubungan antara koefisien saprobik (X) dengan tingkat pencemaran perairan... 43 Tabel 4.1 Rata-rata keanekaragaman fitoplankton di Waduk Selorejo berdasarkan Shannon-Wiener s (H )... 53 Tabel 4.2 Rentang nilai indeks keanekaragaman Shannon Wiener (H )... 54 x

DAFTAR GAMBAR Gambar 4.1 Diagram rata-rata suhu ( o C) di Waduk Selorejo antar stasiun dan waktu pengamatan... 45 Gambar 4.2 Diagram rata-rata kecerahan air di Waduk Selorejo antar stasiun dan waktu pengamatan... 47 Gambar 4.3 Diagram rata-rata konsentrasi oksigen terlarut di Waduk Selorejo antar stasiun dan waktu pengamatan... 48 Gambar 4.4 Diagram rata-rata ph di Waduk Selorejo antar stasiun dan waktu pengamatan... 49 Gambar 4.5 Diagram rata-rata konsentrasi PO 4 (ppm) di Waduk Selorejo antar stasiun dan waktu pengamatan... 51 Gambar 4.6 Diagram rata-rata konsentrasi nitrat (ppm) di Waduk Selorejo antar stasiun dan waktu pengamatan... 52 xi

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Jumlah Rata-rata Fitoplankton di Waduk Selorejo, Kecamatan Ngantang, Kabupaten Malang Lampiran 2. Rata-rata Keanekaragaman Fitoplankton di Waduk Selorejo Berdasarkan Shannon-Wiener s (H ) Lampiran 3. Rata-rata Koefisien Saprobik di Waduk Selorejo. Lampiran 4. Rata-rata Kualitas Air di Waduk Selorejo Lampiran 5. Foto- foto Penelitian dan Hasil Penelitian. xii