BAB 1 PENDAHULUAN. maka nilai keuntungan perusahaan tersebut juga akan sedikit.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. yang terjadi seiring dengan berkembangnya teknologi. real time dengan pelanggan melalui website untuk menyediakan secara spesifik

BAB 1 PENDAHULUAN. komputer dan internet sebagai fasilitas untuk menunjang pekerjaan.

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi yang pesat turut mempengaruhi dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. perangkat mobile internet dapat di akses. Perkembangan internet saat ini

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi telah berkembang pesat dan menjadi begitu penting dalam menunjang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. sebuah perusahaan harus mempunyai sistem pemasaran yang efektif untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. memiliki potensi pasar yang sangat bagus bagi dunia perdagangan.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Bisnis adalah bidang kerja yang selalu identik dengan persaingan, para pelaku

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan perusahaan dalam meningkatkan fungsionalitas kinerja. Seiring dengan perkembangan zaman yang disertai pengglobalisasian

BAB 1 PENDAHULUAN. melalui flyer dan koran sedikit demi sedikit bergeser ke media online, disamping

BAB 1 PENDAHULUAN. dari kehidupan dimulai sampai dengan berakhir, kehidupan seperti ini dikenal

BAB 1 PENDAHULUAN. Internet adalah jaringan fisik yang menghubungkan computer lintas dunia, biasanya

BAB 1 PENDAHULUAN. membawa dampak bagi aspek kehidupan salah satunya aspek bisnis. Banyak

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam mempromosikan dan memasarkan produk jasa percetakan. Karena itu

BAB 1 PENDAHULUAN. Semakin berkembangnya teknologi informasi yang sangat pesat saat ini telah

BAB 1 PENDAHULUAN. yang paling besar di dunia. Menurut Wikipedia, negara Indonesia adalah negara

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada zaman yang serba berteknologi canggih seperti sekarang ini,

BAB 1 PENDAHULUAN. dapat menjakau keseluruh dunia dan ini membantu perusahaan dalam

PENGEMBANGAN SISTEM E-MARKETING PADA PT.INDO PERDANA JAYA SAKTI

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Persaingan di dunia bisnis otomotif saat ini sangatlah ketat karena

BAB I PENDAHULUAN. pengaruh besar dalam perjalanan bisnis. Media internet dapat dijadikan sebagai

BAB 3. Metode Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi di era globalisasi yang begerak cepat telah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Kegiatan komunikasi yang sebelumnya menuntut peralatan yang begitu. dan kenyamanan bagi kehidupan umat manusia.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. oleh masyarakat dengan lebih cepat dan up-to-date. tanpa dibatasi oleh ruang dan waktu.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENERAPAN E-MARKETING PADA PT. PUM UTAMA

BAB 1 PENDAHULUAN. sekarang menjadi salah satu andalan dalam kegiatan manusia karena memberikan

PERANCANGAN E-MARKETING PADA PT. TOKO DJEMPOL BERBASIS WEB

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Perancangan E-marketing pada PT. Dream House Property SKRIPSI

ABSTRAK KATA PENGANTAR UCAPAN TERIMA KASIH DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN

BAB I PEMASARAN ONLINE

ANALISIS STRATEGI DAN PERANCANGAN E-MARKETING BERBASIS WEBSITE PADA CV. INIKO SUKSES MAKMUR UNTUK MENDUKUNG PEMASARAN SKRIPSI.

Digital Marketing. Communication

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2006/2007

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Program Studi Ganda Sistem Informasi dan manajemen Fakultas Ilmu Komputer dan Ekonomi Semester Ganjil 2006/2007

BAB 1 PENDAHULUAN. konsumen. Perkembangan teknologi komputer dalam hal ini internet, sangat. membantu dalam memenuhi kebutuhan informasi tersebut.

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM PEMASARAN BERBASISKAN WEB PADA PT ELEX MEDIA KOMPUTINDO

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI E-MARKETING PADA ANTON GALLERY ABSTRAK

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Program Studi Ganda Sistem Informasi - Manajemen Skripsi Sarjana Program Ganda Semester Genap 2007/2008

BAB 1 PENDAHULUAN. membuat perusahaan kini harus bergerak cepat dalam usaha merebut pangsa

I- 1 BAB I PENDAHULUAN

Analisis dan Perancangan Sistem Pemasaran Berbasiskan Web Pada Perumahan Bukit Golf Mediterania

ANALISIS DAN PERANCANGAN E-MARKETING BERBASIS WEBSITE PADA CV.EROSA PRIMA SKRIPSI. Oleh. Nama : Alvin Wahyudi NIM :

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2006 / 2007

BAB 1 PENDAHULUAN. waktu. Hal ini dikarenakan adanya persaingan ekonomi secara global.

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Komputerisasi Akuntansi Skripsi Sarjana Ilmu Komputer Semester Ganjil 2006/2007

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2005/2006

ANALISA DAN PERANCANGAN E-MARKETING PADA OMEGA OPTIK SKRIPSI. Marsella Florentina

BAB 2 LANDASAN TEORI. Pengertian pemasaran menurut Kotler dan Amstrong (2004:5), adalah suatu

ANALISIS DAN PERACANGAN SISTEM E-MARKETING PADA MAWAR BRIDE

ANALISIS DAN PERANCANGAN E-MARKETING PADA CV. KHARISMA DUTA LESTARI

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM PEMASARAN BERBASIS WEB PADA PT ALAM AGUNG LESTARI. Abstrak

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Negara Indonesia merupakan satu negara di dunia yang mempunyai jumlah

Lampiran 1 KUESIONER PRE SURVEI

ANALISIS DAN PERANCANGAN e-marketing PADA PT KASIH ANANDA

BAB 1 PENDAHULUAN. Hal ini dikarenakan adanya persaingan ekonomi secara global. Hampir semua

BAB I PENDAHULUAN. Pembayaran tunai dibayar secara langsung ke showroom sesuai harga mobil

positif baik itu dalam hal efektifitas maupun dalam hal efisiensi dari proses bisnis sebelumnya. Hal ini tentunya akan mendorong setiap perusahaan

Universitas Bina Nusantara

BAB 1 PENDAHULUAN. lakukan untuk memperkenalkan produk atau jasa yang di tawarkan kepada pembeli,

BAB 1. membawa banyak manfaat di dalam dunia bisnis. Salah satu teknologi informasi

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Program Studi Ganda Sistem Informasi - Manajemen Skripsi Sarjana Program Ganda Semester Ganjil 2006/2007

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan bahwa pelanggan adalah nyawa atau kehidupan perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. maju sebagai alat atau media untuk tetap bertahan dan memenangkan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian 1.2 Latar Belakang Periklanan

ANALISIS DAN PERANCANGAN E-MARKETING MECHANICAL INSTRUMENT PADA PT.PIRANTI WAHANA SENTOSA. Abstrak

BAB 1 PENDAHULUAN. Dewasa ini telah terjadi perubahan paradigma dan proses bisnis dalam dunia

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Program Studi Komputerisasi Akuntansi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil 2006/2007

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi yang paling banyak digunakan. Sangat mudah bagi para user

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2005/2006

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Analisis dan Perancangan E-Marketing Pada PT. Citralanggeng Sentosa Abadi Untuk Mendukung Optimalisasi Penjualan Rumah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dewasa ini, permintaan kendaraan bermotor khususnya sepeda motor

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1Latar Belakang

BINUS University. Jurusan Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2007/2008

BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN. kritis dalam aplikasi e-marketing. Frenz berpedoman 7C framework dalam

BINUS UNIVERSITY PRISKILA AGUSTINA.T

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap tahun 2008/2009

BAB 1 PENDAHULUAN. berkomunikasi, bertukar informasi, dan bertransaksi bisnis. Sebagian besar orang telah

BAB 1. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Tabel 1.1 Jumlah Pengguna Internet di 6 negara

BAB 1 PENDAHULUAN. dari perusahaan kecil hingga besar telah memanfaatkan fasilitas yang bernama

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam mencari dan menyampaikan informasi. Internet. Hal inilah yang disebut dengan e-commerce. Salah satu aplikasi dari e-

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap tahun 2010/2011

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dalam perusahaan komersial, kegiatan operasional yang sangat penting adalah penjualan. Hal ini berlaku untuk perusahaan komersial apapun, baik barang maupun jasa. Walaupun nilai penjualan dari tiap perusahaan berbeda beda, namun semakin tinggi nilai penjualan yang terjadi dalam suatu perusahaan, maka secara otomatis nilai keuntungan perusahaan juga semakin meningkat. Sebaliknya jika suatu perusahaan hanya sedikit menghasilkan nilai penjualan, maka nilai keuntungan perusahaan tersebut juga akan sedikit. Untuk mempertahankan perusahaan apalagi memajukan usaha yang ada, maka tiap- tiap perusahaan harus berusaha menyusun strategi dalam memasarkan produknya dalam rangka meningkatkan nilai penjualan perusahaan tersebut. Strategi memasarkan produk lazim dikenal dengan marketing atau pemasaran. Dengan pemasaran yang baik, perusahaan mampu mempertahankan eksistensinya bahkan mengembangkan usaha yang ada menjadi lebih besar. Sebuah perusahaan bernama Frenz bergerak dibidang penjualan mobil bekas juga memiliki sistem pemasaran untuk menjaga eksistensinya dalam bisnis yang dijalankannya. Frenz mulai didirikan pada tahun 2006 dengan alamat Jl. Raden Saleh No. 57 Karang Mulya, Ciledug. Jenis mobil yang diperjual-belikan pada Frenz adalah semua jenis mobil baik mobil penumpang maupun mobil niaga. 1

2 Dari awal dimulainya usaha penjualan mobil, cara pemasaran yang digunakan Frenz adalah dengan mengiklankan mobil pada media cetak yaitu koran dan melalui media perantara atau makelar. Banyak kompetitor yang juga menggunakan cara tersebut. Hingga kini, cara tersebut tetap digunakan sebagai cara utama dalam menjual mobil mobil yang ada pada Frenz. Persaingan yang kian ketat pada bisnis penjualan mobil bekas mengharuskan pemain dalam bisnis jual beli mobil bekas ini lebih kreatif untuk menarik pembeli. Beberapa cara lain yang dilakukan adalah dengan memperluas jaringan perantara hingga keluar kota untuk mempercepat pemasaran mobil yang dijual dan men-display mobil yang dijual pada showroom Frenz semenarik mungkin. Mobil yang di-display pada showroom Frenz dipoles dan diperbaiki sebaik mungkin untuk menjamin kepuasan pelanggan. Untuk bisa terus bersaing dalam menghadapi kompetitor, perlu kiranya menjalankan suatu terobosan dalam pemasaran Frenz. Penggunaan internet bisa menjadi salah satu peluang dalam memperluas pemasaran. Internet yang digunakan untuk media pemasaran merupakan media yang lebih atraktif dibandingkan media pemasaran konvensional lainnya. Atraktif disini berarti menarik dari isi, tampilan pesan atau informasi yang disajikan. Isi yang ditampilkan juga selalu dapat up-to-date dibandingkan media pemasaran konvensional lainnya. Konsep pemasaran via internet ini dikenal dengan e- marketing. Intinya, e-marketing didefinisikan sebagai kombinasi dari konsep pemasaran tradisional dan metode pemasaran yang atraktif dan interaktif yang diterapkan untuk memenuhi kebutuhan konsumen. Perencanaan, pengembangan

3 dan implementasi e-marketing yang baik akan memberikan dampak yang memuaskan bagi penjualan mobil di Frenz. Dengan melihat kebutuhan Frenz, yaitu membangun suatu aplikasi e- marketing untuk mendukung pemasaran yang sedang berjalan saat ini, maka diadakan penelitian yang menunjang penyusunan skripsi ini dengan judul Analisis dan Perancangan Aplikasi e-marketing Untuk Mendukung Penjualan pada Frenz. 1.2 Ruang Lingkup Ruang lingkup yang ditetapkan dalam skripsi ini adalah sebagai berikut : Pembahasan skripsi hanya mengenai analisis dan perancangan aplikasi e-marketing berupa website yang antara lain berisi produkproduk yang disediakan Frenz berdasarkan tujuh tahap internet marketing. 1.3 Tujuan dan Manfaat Tujuan penelitian dari penulisan skripsi ini adalah : Melakukan analisis proses pemasaran yang sedang berjalan pada Frenz Merancang aplikasi e-marketing untuk mendukung strategi pemasaran Frenz. Sedangkan manfaat yang dapat diperoleh dari penelitian ini adalah sebagai berikut :

4 Memberikan masukkan bagi Frenz untuk menerapkan e-marketing yang mampu mendukung strategi pemasaran berjalan. Memberikan penjelasan mengenai kebutuhan sistem yang diperlukan untuk penerapan e-marketing pada Frenz. 1.4 Metodologi Metodologi penelitian yang digunakan dalam skripsi ini untuk mendapatkan data-data adalah : Metode Pengumpulan Data Metode ini dilakukan dengan 2 cara yaitu dengan survei lapangan dan dengan studi pustaka. Survei Lapangan : Dengan metode ini, data-data dikumpulkan dengan mendatangi langsung perusahaan yang diteliti yaitu Frenz untuk mendapatkan data-data penting yang dibutuhkan dalam analisis dan perancangan aplikasi e-marketing. Studi Pustaka : Dengan metode ini, data data dikumpulkan dengan penelusuran literatur mengenai e-marketing yang bersumber dari buku, internet, dan hasil penelitian orang lain untuk menyusun skripsi ini. Metode Analisis Metode ini dilakukan dalam tiga tahap yaitu : Framing the market opportunity

5 Formulating the market strategy Designing the customer experience Metode Perancangan Metode ini dilakukan empat tahap yaitu : Crafting the customer interface Designing the marketing program Leveraging customer information through technology Evaluating the Marketing Program 1.5 Sistematika Penulisan Sistem penulisan yang digunakan dalam skripsi ini berupa sistem penulisan yang terdiri dari 5 bab. Sistematika penulisan disini menguraikan secara singkat garis besar dari tiap tiap bab yang ditulis. Tiap tiap bab berisi seperti yang diuraikan di bawah ini : BAB 1 PENDAHULUAN Berisi tentang latar belakang perusahaan yang akan diteliti yaitu Frenz. Membahas permasalahan yang dihadapi Frenz. Ruang lingkup permasalahan yang akan diteliti, tujuan dan manfaat yang akan dicapai dari penelitian yang dilakukan, metodologi penelitian yang digunakan dan sistematika penulisannya.

6 BAB 2 LANDASAN TEORI Berisi tentang teori dasar yang mendasari analisis dan perancangan aplikasi e-marketing pada Frenz. Terdapat kutipan dari buku buku, website, maupun sumber literatur lainya yang mendukung penyusunan skripsi ini. Berisi pula teori teori khusus yang berhubungan dengan aplikasi e-marketing. BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN Bab ini merupakan inti dari penelitian, membahas analisis sistem yang sedang berjalan pada Frenz dengan menggunakan tiga tahap yaitu framing the market opportunity, formulating the marketing strategy, dan designing the customer experience. Pada bab ini juga diuraikan latar belakang, struktur organisasi, beserta tugas dan tanggung jawab masing masing bagian. BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN Bab ini membahas mengenai perancangan pada sistem yang baru yaitu crafting the customer interface, designing the marketing program, leveraging customer information through technology dan evaluating the marketing program. BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN Berisi kesimpulan dari seluruh pembahasan yang dilakukan, dan saran yang diperlukan untuk menyempurnakan sistem yang ada di masa yang akan datang.