PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION

dokumen-dokumen yang mirip
PERBEDAAN PENGARUH MODEL JIGSAW

TESIS. Disusun Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Mencapai Derajat Magister. Program Studi Pendidikan Sejarah. Oleh: SIGIT PRIHADI S.

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL COOPERATIVE LEARNING

TESIS Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh : Endang Lestari S

Oleh: IMAM SANTOSA S

TESIS. O l e h : NUR ROCHMAH S

TESIS. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program studi Teknologi Pendidikan. Oleh. Istanto S

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA LINGKUNGAN DAN MEDIA GAMBAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN IPA DITINJAU DARI KREATIVITAS SISWA

SKRIPSI. Oleh: ADNAN HUSADA PUTRA NIM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA.

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MELALUI

PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PERBEDAAN MINAT BELAJAR DAN PRESTASI BELAJAR SISWA TERHADAP PEMILIHAN SEKOLAH LANJUTAN ATAS DI SMP NEGERI 1 SAMBIREJO TAHUN PELAJARAN 2013/2014

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan

TESIS Disusun untuk memenuhi persyaratan mencapai derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh : SRI REJEKI NIM.

STUDI KOMPARASI METODE PEMBELAJARAN STAD

PEMBELAJARAN KIMIA MENGGUNAKAN MODEL KOOPERATIF DENGAN TIPE STAD DAN TGT DITINJAU DARI GAYA BELAJAR DAN KEMAMPUAN AWAL

KOMPARASI METODE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT)

Oleh: Dwi Setyowati NIM S

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh : AZHARUL HIKMAH S

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Matematika. Oleh: IKA NOVIANTARI NIM S

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN SARANA

PENGARUH KEAKTIFAN BERORGANISASI TERHADAP KOMPETENSI INTERPERSONAL MAHASISWA PENDIDIKAN AKUNTANSI FKIP UNS TAHUN 2016

MOHAN TAUFIQ MASHURI NIM

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh: Fatmawati Nur Hasanah S

TESIS. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program Studi Pendidikan Ekonomi. Oleh

Skripsi. Oleh: Gilang Ramadhan K

HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN INTERNET DAN KEAKTIFAN

PENGARUH PERSEPSI SISWA MENGENAI KOMPETENSI

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN ENQUIRING MINDS TERHADAP HASIL BELAJAR MOTOR OTOMOTIF SISWA KELAS XI TKR SMK NEGERI 5 SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARA PEMANFAATAN MEDIA VIDEO DAN MOTIVASI

PENGARUH PERSEPSI PENGGUNAAN MEDIA AUDIO-VISUAL

Oleh : TUNING WIJAYANTI K

(Pembelajaran Biologi Materi Sistem Pernapasan Siswa Kelas XI IPA SMA Negeri 1 Tawangsari Tahun Pelajaran 2012/2013) TESIS

HUBUNGAN ANTARA KEDISIPLINAN DAN MOTIVASI BELAJAR

PERBEDAAN PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) DAN STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION

PENGARUH PEMBELAJARAN KIMIA MENGGUNAKAN METODE

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ACCELERATED INSTRUCTION

SKRIPSI : NENIE PRASTYANINGRUM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

Skripsi diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh: ASIH APRILIA A

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan

HUBUNGAN ANTARA STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN

TESIS. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Matematika. Oleh SUSMONO S

PENGARUH PENGGUNAAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF

PERBEDAAN KESADARAN MULTIKULTURAL ANTARA SISWA

PROGRAM STUDI ILMU KEOLAHRAGAAN PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DISERTAI HANDOUT

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KREATIVITAS GURU DENGAN MOTIVASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA SMK BATIK 1 SURAKARTA TAHUN 2015

HUBUNGAN PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN OLEH GURU DAN MINAT BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR SOSIOLOGI DI SMA NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN

SKRIPSI. Oleh : ADIL TANENDHA K

Oleh: NURUL NA MATUL MUFIDA A

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS XI MIA SMA NEGERI KEBAKKRAMAT TAHUN PELAJARAN

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KETRAMPILAN MENGAJAR GURU DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA

PENGARUH METODE INKUIRI DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS DESKRIPSI SISWA. (Eksperimen pada Siswa Kelas X SMA Negeri

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING DAN RASA PERCAYA DIRI TERHADAP KETERAMPILAN BERBICARA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI DI KABUPATEN PACITAN

SKRIPSI. Oleh: AJENG FIKA FATMA CANDRA WATI K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Oktober2013

PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING, TERSTRUKTUR, DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA. (Studi Eksperimen di SMP Negeri 2 Kebakkramat) Tesis

PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI DALAM KEGIATAN LABORATORIUM TERHADAP MOTIVASI BELAJAR DAN KETERAMPILAN BERPIKIR PESERTA DIDIK SMP

EFEKTIVITAS METODE PEMBELAJARAN JIGSAW DAN STAD TERHADAP TINGKAT AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK

PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013

PERBEDAAN PENGARUH METODE PEMBELAJARAN DAN MINAT BELAJAR TERHADAPPENGETAHUAN PEMASANGAN KONTRASEPSI IUD

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

Diajukan Oleh: DYAH RIZKI UTAMI A

PERBEDAAN PENGARUH PEMBELAJARAN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA PERAGA ENGINE CUTTING

RIRIS ZENI MUBASIROH K

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN KOGNITIF SISWA KELAS X SMAN 1 NGEMPLAK DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN KONSEP DIRI DENGAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA DI SMK WIKARYA KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PREZI TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI SMK NEGERI 1 SUKOHARJO

HUBUNGAN ANTARA PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DAN

TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh: Kurnia Nawangsari NIM S

TESIS. Oleh : WENING NURDIYAH NIM

PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DILENGKAPI MEDIA VIRTUAL TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR FISIKA SMA/MA

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK PERMAINAN SIMULASI UNTUK MENINGKATKAN KONTROL DIRI PESERTA DIDIK KELAS VIII SMP NEGERI 1 KARTASURA TAHUN AJARAN

KONTRIBUSI KEMAMPUAN MEMORI DAN KEMAMPUAN ANALISIS

STUDI KOMPARASI TINGKAT PEROLEHAN KOSAKATA

SKRIPSI. Oleh: July Trianita Widya Rahayu K

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPA PADA MATERI GAYA

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE

HUBUNGAN EFIKASI DIRI, KEMANDIRIAN BELAJAR DAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA

KEAKTIFAN BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS DITINJAU DARI METODE MENGAJAR GURU DAN FASILITAS BELAJAR PADA SISWA KELAS VIII

EKSPERIMEN MODEL BLENDED LEARNING DAN JOYFULL LEARNING SUB TEMA EKOSISTEM AIR TAWAR DITINJAU DARI AKTIVITAS SISWA KELAS VII SMPN 9 SURAKARTA

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014

SKRIPSI. Oleh: MUHAMMAD RIYAL ALI SYAIFUDIN K

PENGARUH PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN AKTIF TEAM QUIZ

AHMAD MUJAHID K

ABSTRAK. Kata kunci: media powerpoint, minat belajar, hasil belajar

Tesis. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Gelar Magister Program Studi Magister Pendidikan Sejarah. Oleh: Eko Puji Sumaryanto S

TESIS. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Sejarah. Oleh: Arif Wahyu Hidayat S

: BERNADETA BEKA FITRI APRIANTI K

PENGARUH KEDISIPLINAN BELAJAR DAN PEMANFAATAN

PENERAPAN PEMBELAJARAN EXPLICIT INSTRUCTION

PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR ANTARA MAHASISWA KOST DAN

TESIS. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Sejarah

TESIS. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program Studi Pendidikan Sains. Oleh NANIK SURYANTI S

PROGRAM PASCA SARJANA KEPENDIDIKAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA BAGAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KELAS VIII DI SMP N 15 SURAKARTA

HELDA WAHYUNI NIM:

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING TOGETHER

TESIS. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan IKA RIZKA ANNISA S

Transkripsi:

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION DENGAN PROBLEM BASE LEARNING TERHADAP PRESTASI BELAJAR SOSIOLOGI DITINJAU DARI MINAT BELAJAR (Penelitian Dilakukan pada Peserta Didik Kelas XI Semester 2 SMA Negeri 5 di Kota Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015) Tesis Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Oleh : J U A R T I S.811402015 PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PENDIDIKAN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION DENGAN PROBLEM BASE LEARNING TERHADAP PRESTASI BELAJAR SOSIOLOGI DITINJAU DARI MINAT BELAJAR (Penelitian Dilakukan pada Peserta Didik Kelas XI Semester 2 SMA Negeri 5 di Kota Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015) Disusun oleh : J U A R T I S.811402015 Telah disetujui oleh Tim Pembimbing Dewan pembimbing : Jabatan Nama Tanda tangan Tanggal 1. Pembimbing I Prof. Dr. Sunardi, M.Sc....... NIP. 19540916 197703 1 001 2. Pembimbing II Dr. Siti S. Fadhilah, M.Pd....... NIP. 19540812 198103 2 001 Mengetahui Ketua Program Studi Teknologi Pendidikan Dr. Nunuk Suryani, M.Pd. NIP. 19661108 199003 2 001 ii

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION DENGAN PROBLEM BASE LEARNING TERHADAP PRESTASI BELAJAR SOSIOLOGI DITINJAU DARI MINAT BELAJAR (Penelitian Dilakukan pada Peserta Didik Kelas XI Semester 2 SMA Negeri 5 di Kota Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015) Disusun oleh : J U A R T I S.811402015 Telah disetujui dan disahkan oleh Tim Penguji Pada tanggal:... 2016 Jabatan N a m a Tanda tangan Ketua : Dr. Nunuk Suryani, M.Pd.... NIP. 19661108 199003 2 001 Sekretaris : Dr. Suharno, M.Pd. NIP. 19521129 198003 1 001... Anggota Penguji : 1. Prof. Dr. Sunardi, M.Sc.... NIP. 19540916 197703 1 001 2. Dr. Siti S. Fadhilah, M.Pd.... NIP. 19540812 198103 2 001 Mengetahui Surakarta,... 2016 Dekan FKIP UNS Kepala Program Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd. Dr. Nunuk Suryani, M.Pd. NIP. 19610124 198702 1 001 NIP. 19661108 199003 2 001 iii

PERNYATAAN Yang bertanda tangan di bawah ini, saya N a m a : Juarti N I M : S.811402015 menyatakan dengan sesungguhnya, bahwa tesis berjudul: PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION DENGAN PROBLEM BASE LEARNING TERHADAP PRESTASI BELAJAR SOSIOLOGI DITINJAU DARI MINAT BELAJAR (Penelitian Dilakukan pada Peserta Didik Kelas XI Semester 2 SMA Negeri 5 di Kota Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015) adalah betul-betul karya saya sendiri. Hal-hal yang bukan karya saya dalam tesis tersebut diberi tanda citasi dan ditunjukkan dalam daftar pustaka. Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan saya tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan tesis dan gelar yang sama peroleh dari tesis tersebut. Surakarta, 21 November 2015 Yang membuat pernyataan Juarti iv

MOTTO Dengan ilmu hidup menjadi mudah, dengan seni kehidupan menjadi indah, dan dengan agama kehidupan menjadi terarah dan bermakna. ( H.A. Mukti Ali ) Tugas kita bukanlah untuk berhasil. Tugas kita adalah untuk mencoba, karena di dalam mencoba itulah kita menemukan dan belajar membangun kesempatan untuk berhasil. (Mario Teguh) v

PERSEMBAHAN Tesis ini kupersembahkan kepada: - Bapak Ibuku terkasih yang selalu mendoakanku - Suami tercinta yang telah memberi semangat dan dorongan dalam menyelesaikan studi ini. - Anakku tersayang. - Almamater. vi

KATA PENGANTAR Segala puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT atas Rahmat dan Hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar Magister pada Program Studi Teknologi Pendidikan, Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta. Banyak hambatan yang menimbulkan kesulitan dalam penyelesaian penulisan tesis ini, namun berkat bantuan dari berbagai pihak akhirnya kesulitankesulitan yang timbul dapat diatasi. Untuk itu, atas segala bentuk bantuan, penulis mengucapkan terima kasih, kepada yang terhormat: 1. Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta Prof. Dr. H. Ravik Karsidi,M.S. yang telah memberi ijin kepada penulis untuk melaksanakan penelitian. 2. Dekan FKIP Universitas Sebelas Maret Surakarta Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd. yang telah memberi ijin untuk melaksanakan penelitian. 3. Kepala Program Studi Teknologi Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta Dr.Nunuk Suryani, M.Pd. 4. Prof. Dr. Sunardi, M.Sc., selaku pembimbing I yang telah memberikan ijin untuk menyusun tesis dan memberikan pengarahan selama penyusunan tesis. 5. Dr. Siti S. Fadhilah, M.Pd., selaku pembimbing II yang telah pula memberikan bimbingan dan pengarahan sehingga memperlancar penyusunan tesis ini. 6. Kepala SMA Negeri 5 Kota Surakarta H. Sajidan, S.Pd, M.Pd yang telah berkenan memberikan ijin penelitian dan segala kesempatan yang diberikan dalam penelitian. 7. Semua pihak yang telah memberikan dukungan dan bantuan kepada penulis dalam menyelesaikan penelitian ini. Dalam penyusunan tesis ini, penulis menyadari masih ada kekurangan, karena keterbatasan pengetahuan yang ada dan tentu hasilnya juga masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu segala saran dan kritik yang bersifat membangun sangat penulis harapkan. vii

Semoga kebaikan Bapak, Ibu, mendapat pahala dari Tuhan Yang Maha Esa dan menjadi amal kebaikan yang tiada putus-putusnya dan semoga tesis ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang berkepentingan. Surakarta, November 2015 Penulis viii

DAFTAR ISI Halaman JUDUL... i PERSETUJUAN PEMBIMBING... ii PENGESAHAN TESIS... iii PERNYATAAN KEASLIAN TESIS... iv HALAMAN MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xi DAFTAR BAGAN... xii DAFTAR GRAFIK... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv ABSTRAK... xvi BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah... 7 C. Pembatasan Masalah... 8 D. Perumusan Masalah... 8 E. Tujuan Penelitian... 9 F. Manfaat Penelitian... 9 BAB II. TINJAUAN TEORI, KERANGKA BERFIKIR DAN PERUMUSAN HIPOTESIS... 11 A. Kajian Teori... 11 1. Model Pembelajaran... 11 2. Model Pembelajaran Kooperative STAD (Studen Team Achievement Devision)... 14 3. Model Pembelajaran Kontekstual (Problem Base Learning) 20 4. Minat Belajar... 26 ix

Halaman 5. Prestasi Belajar Sosiologi... 33 B. Penelitian yang Relevan... 37 C. Kerangka Berfikir... 45 D. Hipotesis Penelitian... 47 BAB III. METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian... 48 B. Jenis Penelitian... 49 C. Populasi dan Sampel... 52 D. Variabel Penelitian dan Definisi Operasional... 53 E. Teknik Pengumpulan Data... 55 F. Uji Validitas dan Reliabilitas... 57 G. Tenik Analisis Data... 63 H. Hipotesis Statistik... 65 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data... 66 B. Uji Persyaratan Analisis... 77 C. Pengujian Hipotesis... 78 D. Pembahasan Hasil Analisis Data... 84 E. Keterbatasan Penelitian... 88 BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN A. Simpulan... 89 B. Implikasi... 90 C. Saran-saran... 92 DAFTAR PUSTAKA... 94 LAMPIRAN-LAMPIRAN... 99 x

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1. Fase-fase Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD... 18 Tabel 2.2. Menghitung Skor Perkembangan... 19 Tabel 2.3. Tingkat Penghargaan Kelompok... 19 Tabel 3.1. Jadwal Kegiatan Penelitian... 49 Tabel 3.2. Rancangan Analisis Uji Hipotesis... 51 Tabel 3.3. Kisi-kisi Instrumen Minat Belajar... 56 Tabel 3.4. Kisi-kisi Soal Tes Sosiologi... 57 Tabel 4.1. Rangkuman Data Prestasi Belajar Sosiologi... 67 Tabel 4.2. Distribusi Frekuensi Data Minat Belajar Secara Keseluruhan... 67 Tabel 4.3. Distribusi Frekuensi Data Prestasi Belajar Sosiologi Secara Keseluruhan... 68 Tabel 4.4. Distribusi Frekuensi Data Prestasi Belajar Sosiologi Model Pembelajaran STAD... 69 Tabel 4.5. Distribusi Frekuensi Data Prestasi Belajar Sosiologi Model Pembelajaran PBL... 70 Tabel 4.6. Distribusi Frekuensi Data Prestasi Belajar Sosiologi Dengan Minat Belajar Tinggi... 71 Tabel 4.7. Distribusi Frekuensi Data Prestasi Belajar Sosiologi Dengan Minat Belajar Rendah... 72 Tabel 4.8. Distribusi Frekuensi Data Prestasi Belajar Sosiologi Model Pembelajaran STAD Dengan Minat Belajar Tinggi... 73 Tabel 4.9. Distribusi Frekuensi Data Prestasi Belajar Sosiologi Model Pembelajaran STAD Dengan Minat Belajar Rendah... 74 Tabel 4.10.Distribusi Frekuensi Data Prestasi Belajar Sosiologi Model Pembelajaran PBL Dengan Minat Belajar Tinggi... 75 Tabel 4.11. Distribusi Frekuensi Data Prestasi Belajar Sosiologi Model Pembelajaran PBL Dengan Minat Belajar Rendah... 76 Tabel 4.12. Hasil Uji Analisis Univariate Tests... 79 Tabel 4.13. Kesimpulan Hasil Penelitian... 81 Tabel 4.14. Rangkuman Hasil Uji Scheffe... 82 xi

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1. Bagan Kerangka Pikir... 47 xii

DAFTAR GRAFIK Halaman Grafik 4.1. Histogram Distribusi Frekuensi Minat Belajar (Skor) Secara Keseluruhan...... 68 Grafik 4.2. Histogram Distribusi Frekuensi Nilai Prestasi (Skor) Belajar Sosiologi Secara Keseluruhan... 69 Grafik 4.3. Histogram Distribusi Fekuensi Nilai Prestasi (Skor) Belajar Sosiologi Model Pembelajaran STAD... 70 Grafik 4.4. Histogram Distribusi Fekuensi Nilai Prestasi (Skor) Belajar Sosiologi Model Pembelajaran PBL... 71 Grafik 4.5. Histogram Distribusi Fekuensi Nilai Prestasi (Skor) Belajar Sosiologi Dengan Minat Belajar Tinggi... 72 Grafik 4.6. Histogram Distribusi Fekuensi Nilai Prestasi (Skor) Belajar Sosiologi Dengan Minat Belajar Rendah... 73 Grafik 4.7. Histogram Distribusi Fekuensi Nilai Prestasi (Skor) Belajar Model Pembelajaran STAD Minat Belajar Tinggi... 74 Grafik 4.8. Histogram Distribusi Fekuensi Nilai Prestasi (Skor) Belajar Sosiologi Model Pembelajaran STAD Minat Belajar Rendah... 75 Grafik 4.9. Histogram Distribusi Fekuensi Nilai Prestasi (Skor) Belajar Sosiologi Model Pembelajaran PBL Minat Belajar Tinggi... 76 Grafik 4.10. Histogram Distribusi Fekuensi Nilai Prestasi (Skor) Belajar Sosiologi Model Pembelajaran PBL Minat Belajar Rendah... 77 xiii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Lampiran 2. Lampiran 3. Lampiran 4. Halaman Daftar Daftar Siswa Kelas XI IPS 2 SMA Negeri 5 Kota Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015 Sebagai Anggota Tryout Penelitian... 98 Daftar Siswa Kelas XI IPS 1 SMA Negeri 5 Kota Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015 Sebagai Kelompok Model STAD 99 Daftar Siswa Kelas XI IPS 3 SMA Negeri 5 Kota Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015 Sebagai Kelompok Model PBL... 100 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Kelompok Eksperimen STAD... 101 Lampiran 5. Materi Pembelajaran... 145 Lampiran 6. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Kelompok Kontrol PBL... 151 Lampiran 7. Kisi-kisi Tes Prestasi Belajar Sosiologi... 194 Lampiran 8. Soal Tes Sosiologi Kelas XI SMA Tahun Pelajaran 2014/2015 (Try Out)... 198 Lampiran 9. Kunci Jawaban... 205 Lampiran 10. Kisi-kisi Instrumen Minat Belajar... 206 Lampiran 11. Instrumen Minat Belajar (Try Out)... 207 Lampiran 12. Tabulasi Data Hasil Uji Coba Tes Sosiologi... 210 Lampiran 13. Analisis Daya Beda dan Tingkat Kesukaran... 211 Lampiran 14. Hasil Uji Validitas Tes Sosiologi... 214 Lampiran 15. Hasil Uji Reliabilitas Tes Sosiologi... 218 Lampiran 16. Tabulasi Nilai Hasil Uji Coba Angket Minat Belajar... 221 Lampiran 17. Hasil Uji Validitas Angket Minat Belajar... 222 Lampiran 18. Hasil Uji Reliabilitas Angket Minat Belajar... 227 Lampiran 19. Soal Tes Sosiologi Kelas X SMA Tahun Pelajaran 2014/2015 (Penelitian)... 230 Lampiran 20. Kunci Jawaban Soal Tes Penelitian... 237 Lampiran 21. Instrumen Minat Belajar (Penelitian)... 238 Lampiran 22. Data Prestasi Belajar Kemampuan Awal Mata Pelajaran Sosiologi... 241 xiv

Halaman Lampiran 23. Data Tes Prestasi Belajar Sosiologi... 242 Lampiran 24. Data Instrumen Minat Belajar... 244 Lampiran 25. Data Induk Penelitian... 246 Lampiran 26. Deskripsi Data Kemampuan Awal... 248 Lampiran 27. Dasil Uji Keseimbangan... 249 Lampiran 28. Deskripsi Data Penelitian... 250 Lampiran 29. Analisis Varians 2 x 2... 259 Lampiran 30. Uji Lanjut Schefee... 263 Lampiran 31. Nilai-nilai r Product Moment dan Nilai-nilai F... 264 Lampiran 32. Perijinan Penelitian... 265 xv

ABSTRAK Juarti. Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Team Achievement Division dengan Problem Base Learning Terhadap Prestasi Belajar Sosiologi Ditinjau Dari Minat Belajar (Penelitian Dilakukan pada Peserta Didik Kelas XI Semester 2 SMA Negeri 5 di Kota Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015). Tesis. Surakarta: Program Studi Teknologi Pendidikan Program Pascasarjana, Universitas Sebelas Maret, Oktober 2015. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Perbedaan pengaruh model pembelajaran Kooperative STAD (Student Teams Achievement Devision) dan Problem Based Learning (PBL) terhadap prestasi belajar Sosiologi. 2) Pengaruh minat belajar tinggi dan rendah terhadap prestasi belajar Sosiologi. 3) Interaksi pengaruh penggunaan metode pembelajaran dan minat belajar peserta didik terhadap prestasi belajar Sosiologi. Metode penelitian menggunakan metode eksperimen. Populasi penelitian adalah peserta didik kelas XI SMA Negeri Kota Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015 yang terdiri dari 9 kelas. Anggota sampel penelitian berjumlah 62 peserta didik. Kelas model STAD XI IPS 1 berjumlah 31 peserta didik, dan kelas model PBL XI IPS 3 berjumlah 31 peserta didik. Pengambilan sampel teknik purposive sampling. Penelitian ini terdapat tiga variabel yaitu variabel bebas, variabel bebas atribut dan variabel terikat. Variabel bebas: model pembelajaran STAD dan PBL. Variabel bebas atribut: minat belajar yang dibedakan minat belajar tinggi dan minat belajar rendah. Variabel terikat adalah prestasi belajar Sosiologi. Teknik pengumpulan data menggunakan tes dan angket. Data yang dikumpulkan diolah dengan menggunakan analisis varians dua jalur 2x2. Hasil analisis data penelitian menyimpulkan bahwa: 1) Ada perbedaan pengaruh penggunaan model STAD dan PBL terhadap prestasi belajar Sosiologi, F obs > F tabel (19,893 > 4,00). 2) Ada perbedaan pengaruh minat belajar tinggi dan rendah terhadap prestasi belajar Sosiologi, F obs > F tabel (6,505 > 4,00). 3) Ada interaksi pengaruh penggunaan model pembelajaran dan minat belajar terhadap prestasi belajar Sosiologi peserta didik kelas XI SMA Negeri Kota Surakarta, F obs > F tabel (6,526 > 4,00). Kata kunci: model STAD, Model PBL, minat belajar, prestasi belajar. xvi

ABSTRACT Juarti. Difference of Effect between the Application of the Cooperative Learning Model of the Students Team Achievement Division (STAD) Type compared with the Problem-Based Learning (PBL) on the Learning Achievement in Sociology Learning Viewed from Learning Interest (A Research on the Students in Grade XI of Semester 2 of State Senior Secondary School 5 of Surakarta in Academic Year 2014/2015). Thesis: The Graduate Program in Educational Technology, Sebelas Maret University, Surakarta, October 2015. The objectives of this research are to investigate: (1) the difference of effect between the application of the cooperative learning model of the STAD type and that of the PBL on the learning achievement in Sociology; (2) the difference of effect between the high learning interest and the low learning interest on the learning achievement in Sociology; and (3) the interaction of effect between the learning models and the learning interests on the students learning achievement in Sociology. This research used the experimental method. Its population was the students as many as 9 classes in Grade XI of State Senior Secondary School 5 of Surakarta in Academic Year 2014/2015. The samples of research were taken by using the purposive sampling technique and consisted of 62 students. The class exposed to the cooperative learning model of the STAD type was Class XI IPS 1 consisting of 31 students while the class exposed to the PBL was Class XI IPS 3 consisting of 31 students. There were three variables in the research, namely: independent variable, attribute independent variable, and dependent variable. The independent variable included the cooperative learning model of the STAD type and the PBL. The attribute independent variable included the high and low learning interests. The dependent variable included the learning achievement in Sociology. The data of research were collected through test and questionnaire. They were processed by using the two-path analysis of variance of 2x2. The results of research show that (1) there is a difference of effect between the application of the cooperative learning model of the STAD type and that of the PBL on the learning achievement in Sociology as indicated by the value of F obs = 19.893 > that of F table = 4.00; (2) there is a difference of effect between the high learning interest and the low learning interest on the learning achievement in Sociology as shown by the value of F obs = 6.505 > that of F table = 4.00; and (3) there is an interaction of effect between the learning models and the learning interests on the learning achievement in Sociology of the students in Grade XI of State Senior Secondary School 5 of Surakarta as signified by the value of F obs = 6.526 > that of F table = 4.00. Keywords: Cooperative learning, STAD, PBL, learning interest, learning achievement xvii