Asam + Oksida Basa Garam + air

dokumen-dokumen yang mirip
Reaksi Dan Stoikiometri Larutan

Reaksi dan Stoikiometri Larutan

K13 Revisi Antiremed Kelas 11 Kimia

Antiremed Kelas 11 Kimia

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA BAHAN AJAR KIMIA DASAR BAB II RUMUS KIMIA DAN TATANAMA

LOGO ANALISIS KUALITATIF KATION DAN ANION

BAB III TATA NAMA SENYAWA DAN PERSAMAAN REAKSI

L A R U T A N _KIMIA INDUSTRI_ DEWI HARDININGTYAS, ST, MT, MBA WIDHA KUSUMA NINGDYAH, ST, MT AGUSTINA EUNIKE, ST, MT, MBA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA BAHAN AJAR KIMIA DASAR

BAB IV BILANGAN OKSIDASI DAN TATA NAMA SENYAWA

Soal-soal Redoks dan elektrokimia

SMA NEGERI 6 SURABAYA LARUTAN ASAM & BASA. K a = 2.M a. 2. H 2 SO 4 (asam kuat) α = 1 H 2 SO 4 2H + 2

Laporan Praktikum Analisis Kualitatif Anion

LATIHAN ULANGAN TENGAH SEMESTER 2

Stoikiometri. OLEH Lie Miah

Chapter 7 Larutan tirtawi (aqueous solution)

LAPORAN PRAKTIKUM ANALISIS KIMIA KUALITATIF

SOAL KIMIA 1 KELAS : XI IPA

1. Tragedi Minamata di Jepang disebabkan pencemaran logam berat... A. Hg B. Ag C. Pb Kunci : A. D. Cu E. Zn

Ikatan kimia. 1. Peranan Elektron dalam Pembentukan Ikatan Kimia. Ikatan kimia

STOKIOMETRI BAB. B. Konsep Mol 1. Hubungan Mol dengan Jumlah Partikel. Contoh: Jika Ar Ca = 40, Ar O = 16, Ar H = 1, tentukan Mr Ca(OH) 2!

LEMBARAN SOAL 4. Mata Pelajaran : KIMIA Sat. Pendidikan : SMA Kelas / Program : XI IPA ( SEBELAS IPA )

LOGO Analisis Kation

Teori Asam-Basa Arrhenius

LAPORAN PRAKTIKUM IDENTIFIKASI KATION ANION

BAB III STOIKIOMETRI

REAKSI IDENTIFIKASI KATION DAN ANION

LOGO ANALISIS KUALITATIF KATION DAN ANION

Hubungan koefisien dalam persamaan reaksi dengan hitungan

LEMBAR AKTIVITAS SISWA ( LAS )

Reaksi dalam larutan berair

TES AWAL II KIMIA DASAR II (KI-112)

LOGO. Analisis Kation. By Djadjat Tisnadjaja. Golongan V Gol. Sisa

Disampaikan pada Mata Kuliah Analisis Senyawa Kimia Pertemuan ke 3 & 4.

Tata Nama Senyawa Kimia

III. REAKSI KIMIA. Jenis kelima adalah reaksi penetralan, merupakan reaksi asam dengan basa membentuk garam dan air.

SOAL dan PEMBAHASAN Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan

Gambar Rangkaian Alat pengujian larutan

Presentasi Powerpoint Pengajar oleh Penerbit ERLANGGA Divisi Perguruan Tinggi. Bab17. Kesetimbangan Asam-Basa dan Kesetimbangan Kelarutan

30 Soal Pilihan Berganda Olimpiade Kimia Tingkat Kabupaten/Kota 2011 Alternatif jawaban berwarna merah adalah kunci jawabannya.

Pemisahan dengan Pengendapan

LOGO. Stoikiometri. Tim Dosen Pengampu MK. Kimia Dasar

kimia ASAM-BASA I Tujuan Pembelajaran

KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN

Sulistyani, M.Si.

Bab 4. Reaksi dalam Larutan Berair

LEMBARAN SOAL 11. Mata Pelajaran : KIMIA Sat. Pendidikan : SMA Kelas / Program : X ( SEPULUH )

D. Ag 2 S, Ksp = 1,6 x E. Ag 2 CrO 4, Ksp = 3,2 x 10-11

BAB 1V HASIL DAN PEMBAHASAN


LOGO ANALISIS KUALITATIF KATION DAN ANION

D. 4,50 x 10-8 E. 1,35 x 10-8

REAKSI REDOKS dan ELEKTROKIMIA

Analisis Anion Disampaikan pada Pertemuan Ke 5 Analisis Senyawa Kimia.

Standar Kompetensi: Mendiskripsikan sifat-sifat larutan, metode pengukuran serta terapannya

Laporan Praktikum Analisis Kualitatif Kation

LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT. Perbandingan sifat-sifat larutan elektrolit dan larutan non elektrolit.

Mengubah energi kimia menjadi energi listrik Mengubah energi listrik menjadi energi kimia Katoda sebagi kutub positif, anoda sebagai kutub negatif

Soal-Soal. Bab 7. Latihan Larutan Penyangga, Hidrolisis Garam, serta Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan. Larutan Penyangga

PEMBAHASAN UJIAN NASIONAL KIMIA TAHUN 2006

STOIKIOMETRI. STOIKIOMETRI adalah cabang ilmu kimia yang mempelajari hubungan kuantitatif dari komposisi zat-zat kimia dan reaksi-reaksinya.

STOIKIOMETRI. Oleh. Sitti Rahmawati S.Pd.

Penarikan sampel (cuplikan) Mengubah konstituen yang diinginkan ke bentuk yang dapat diukur Pengukuran konstituen yang diinginkan Penghitungan dan

BAB 8. Jika Anda memasukkan satu sendok gula ke dalam segelas air, kemudian Anda. Kelarutan Garam Sukar Larut. Kata Kunci.

Elektrokimia. Tim Kimia FTP

LOGO ANALISIS KUALITATIF KATION DAN ANION

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM KIMA DASAR SEMESTER I

kimia K-13 KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN K e l a s A. Kelarutan Garam (Elektrolit) Tujuan Pembelajaran

TATA NAMA SENYAWA, PERSAMAAN REAKSI SEDERHANA, & HUKUM-HUKUM DASAR KIMIA

TATA NAMA SENYAWA DAN PER- SAMAAN REAKSI

KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN

Regina Tutik Padmaningrum, Jurdik Kimia, UNY

LATIHAN-1 SEL ELEKTROLISIS

REAKSI OKSIDASI REDUKSI

TES PRESTASI BELAJAR. Hari/tanggal : Senin/7 Mei 2012 Mata Pelajaran: Kimia Waktu : 90 menit

Presentasi Powerpoint Pengajar oleh Penerbit ERLANGGA Divisi Perguruan Tinggi. Bab 16. Asam dan Basa

HASIL ANALISIS KEBENARAN KONSEP PADA OBJEK PENELITIAN. Penjelasan Konsep

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TATANAMA SENYAWA BINER DAN POLIATOM

SKL 2 RINGKASAN MATERI. 1. Konsep mol dan Bagan Stoikiometri ( kelas X )

kimia ASAM-BASA III Tujuan Pembelajaran

UN SMA 2015 PRE Kimia

SOAL Latihan ELEKTROKIMIA dan ELEKTROLISA

PETA KONSEP. Larutan Penyangga. Larutan Penyangga Basa. Larutan Penyangga Asam. Asam konjugasi. Basa lemah. Asam lemah. Basa konjugasi.

Ujian Akhir Semester Mata Pelajaran Kimia Kelas X Wacana berikut digunakan untuk menjawab soal no 1 dan 2. Ditentukan 5 unsur dengan konfigurasi

soal stoikiometri larutan I. KEGIATAN: 1. Logam aluminium sebanyak 2,7 gram direaksikan dengan larutan asam sulfat. Hitunglah: (a) Volume gas yang

ANALISIS GRAVIMETRI. Gravimetri??? Tiga cara gravimetri 1. Cara penguapan 2. Cara elektrolisis 3. Cara pengendapan

PAKET UJIAN NASIONAL 17 Pelajaran : KIMIA Waktu : 120 Menit

KIMIA DASAR (Analisis Kualitatif)

REAKSI REDUKSI-OKSIDASI (REAKSI REDOKS)

Kimia EBTANAS Tahun 1995

Review II. 1. Pada elektrolisis larutan NaCl dengan elektroda karbon, reaksi yang terjadi pada katoda adalah... A. 2H 2

: Komposisi impurities air permukaan cenderung tidak konstan

1. Dari pengujian larutan dengan kertas lakmus diperoleh data berikut:

BAB 5. Larutan Asam dan Basa. Kata Kunci. Pengantar Asam dan basa sudah dikenal sejak zaman dulu. Istilah asam (acid) berasal dari

1. Ciri-Ciri Reaksi Kimia

D. 2 dan 3 E. 2 dan 5

KELARUTAN DAN HASILKALI KELARUTAN URAIAN MATERI

Sel Volta KIM 2 A. PENDAHULUAN B. SEL VOLTA ELEKTROKIMIA. materi78.co.nr

Laporan Praktikum Kimia Dasar II. Daya Hantar Listrik Larutan Elektrolit

KONSEP MOL DAN STOIKIOMETRI

Transkripsi:

MODUL JENIS - JENIS REAKSI dalam LARUTAN Jenis-Jenis reaksi antara lain : Reaksi Asam dan Basa Reaksi pendesakan logam Reaksi Metatesis ( Dekomposisi ) A. PENGGARAMAN Jenis-jenis Reaksi penggaraman : 1. Asam + Basa 2. Asam + Oksida Basa 3. Oksida asam + basa 4. Amonia + Asam Penjelasan 1. Asam + Basa Asam + Basa Garam + air Contoh 1 : Reaksi antara larutan natriun hidroksida dengan larutan asam sulfat... Reaksi ion :... Reaksi ion bersih :... Contoh 2 : Larutan kalium hidroksida dengan asam nitrat 2. Asam + Oksida Basa Asam + Oksida Basa Garam + air 1

Contoh 1 : Reaksi antara larutan asam klorida dengan padatan kalsium oksida. Reaksi molekul :... Reaksi ion :.. Reaksi ion bersih :. Contoh 2: Larutan asam sulfat dengan tembaga (II) oksida padat. 3. Oksida Asam + Basa Oksida Asam + Basa Garam + air Contoh : Reaksi antara gas belerang dioksida dengan larutan natrium oksida.... Reaksi ion :.. Reaksi ion bersih :... Contoh : gas karbon dioksida dengan kalium hidroksida 4. Asam + Amonia Asam + amoniak Garam + air Contoh 1: Reaksi antara larutan asam klorida dengan gas amonik Reaksi ion :. Reaksi ion bersih :. Contoh 2: Larutan Asam sulfat dengan gas amonia 5. Reaksi Logam dengan Asam Kuat encer. L + Asam kuat encer Garam + Gas H 2 Syarat : L adalah semua logam yang bukan Cu, Hg, Ag, Pt, Au Asam bukan H 2 SO 4 ( pekat ) atau HNO 3 ( pekat ) Contoh : Reaksi antara logam zink dengan larutan asam klorida Reaksi molekul :.... Reaksi ion :. Reaksi ion bersih :. 2

6. Reaksi logam dengan asam kuat L + Asam Kuat Garam + air + gas X Syarat : L adalah semua logam kecuali Pt dan Au Asam kuat yaitu H 2 SO 4 (pekat ), HNO 3 ( pekat ), HNO 3 (encer ) Jika Asam kuatnya H 2 SO 4 (pekat ), maka gas X adalah SO 2 Jika Asam kuatnya HNO 3 ( pekat ), maka gas X adalah NO 2 Jika Asam kuatnya HNO 3 (encer ), maka gas X adalah NO Contoh : Reaksi antara logam besi (III) dengan larutan asam sulfat pekat.... Reaksi ion :... Reaksi ion bersih :... Contoh : Reaksi Logam Cu (II) dengan Asam nitrat pekat B. Jenis-jenis reaksi pendesakan logam DERET VOLTA Logam yang mendesak harus berada di sebelak kiri atom H. Li K Ba- Ca-Na-Mg-Al-Zn-Cr-Fe-Cd-Co-Ni-Sn-Pb-(H)-Cu-Hg-Ag-Pt-Au 1. Reaksi : LOGAM + ASAM Contoh : a. Reaksi : Logam zink dengan larutan asam klorida encer. Reaksi ion :... Reaksi ion bersih :... b. Logam aluminium dengan larutan asam sulfat encer. Reaksi ion :... Reaksi ion besih :... 3

2. Reaksi : LOGAM + BASA Contoh : Besi (II) dengan asam klorida. Reaksi ion :... Reaksi ion besih :... 3. Reaksi : LOGAM + GARAM Contoh : Reaksi molekul : Zn(s) + CuSO 4 (aq) ZnSO 4 (aq) + Cu(s) Reaksi ion :... Reaksi ion bersih :... C. REAKSI REAKSI PERGANTIAN ( DEKOMPOSISI ) RANGKAP Pola Reaksi : AB + CD AD + CB Contoh : Larutan timbel (II) nitrat dengan larutan kalium iodida... Reaksi ion :... Reaksi ion bersih :... Contoh : Padatan pualam ( CaCO 3 ) dengan larutan asam klorida encer... Reaksi ion :... Reaksi ion bersih :... D. KELARUTAN ELEKTROLIT. Semua asam mudah larut dalam air. Adapun basa dan garam ada yang mudah larut, ada pula yang sukar larut dalam air. Kelarutan basa dan berbeagai jenis garam dalam air, seperti pada tabel dibawah ini : No. Senyawa Umumnya Kecuali 1 OH - ( Hidroksida ) Sukar larut Semua basa logam alkali, Ca(OH) 2, Sr(OH) 2, dan Ba(OH) 2. 2 NO - 3 ( Nitrat ) Mudah larut - 3 CH 3 COO - ( Asetat) Mudah larut - 4 Cl - ( klorida ) Mudah larut AgCl, Hg 2 Cl 2, PbCl 2, dan CuCl 5 Br - ( bromida ) Mudah larut AgBr, Hg 2 Br 2, PbBr 2, dan CuBr 6 I - (iodida) Muah larut AgI, Hg 2 I 2, PbI 2, CuI dan HgI 2 7 SO 3-4 ( Sulfat ) Mudah larut BaSO 4, SrSO 4, dan PbSO 4 8 CO 2-3 ( Karbonat) Sukar larut Na 2 CO 3, K 2 CO 3, dan (NH 4 ) 2 CO 3 9 ClO - 3 ( Klorat ) Mudah larut - 10 PO 3-4 ( fosfat ) Sukar larut Na 3 PO 4, K 3 PO 4,dan (NH 4 ) 3 PO 4 4

11 S 2- ( Sulfida ) Sukar larut Semua sulfida dari unsur golongan IA dan IIA ( kecuali Be ), (NH 4 ) 2 S 12 + Na, K, NH 4 Mudah larut - 13 PbCl 2, PbBr 2 dan PbI 2 Mudah larut dalam air panas. 5

6