ANALISIS KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN TICKETING TERHADAP KEPUASAN WISATAWAN DOMESTIK PADA BIRO PERJALANAN WISATA DI TUBAN

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS KUALITAS PELAYANAN FRONT OFFICE TERHADAP KEPUASAN TAMU DI HOTEL GRAND INNA KUTA

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PRAMUWISATA LOKAL TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS WISATAWAN DI DAYA TARIK WISATA ALAS KEDATON TABANAN

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN WISATAWAN TERHADAP PELAYANAN RECEPTIONIST DI LEGIAN PARADISO BALI HOTEL GEDE WERDHIASTRA SUPUTRA

ANALISIS KEBUTUHAN TENAGA KERJA GUEST RELATIONS DI HOTEL RIMBA JIMBARAN BALI I PUTU AGUS DARMAWAN

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LAYANAN RESERVASI HOTEL DI PT. BALI MEGAH WISATA TOUR AND TRAVEL

SKRIPSI ANALISIS KEPUASAN WISATAWAN LANJUT USIA TERHADAP PRODUK WISATA DI KAWASAN WISATA UBUD

PERSEPSI WISATAWAN MANCANEGARA TERHADAPA KUALITAS PELAYANAN PEMANDU WISATA DI DESA WISATA PINGE, KECAMATAN MARGA, KABUPATEN TABANAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN KERJA KARYAWAN THE AKMANI LEGIAN, KUTA-BALI

ANALISIS KEBUTUHAN JUMLAH TENAGA KERJA FRONT DESK AGENT PADA FRONT OFFICE DEPARTMENT DI HOTEL SANTIKA KUTA BALI DESSY NATALIA SHINTA DEWI

KARAKTERISTIK DAN MOTIVASI WISATAWAN DOMESTIK PENGGUNA LOW COST CARRIER PADA MASKAPAI PENERBANGAN LION AIR DI BANDARA INTERNASIONAL NGURAH RAI BALI

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN PRAMUWISATA TERHADAP KEPUASAN WISATAWAN JEPANG PADA PARADISE BALI TOUR AND TRAVER DI BADUNG

KUALITAS PELAYANAN RECEPTIONIST TERHADAP TINGKAT KEPUASAN WISATAWAN PADA FRONT OFFICE DEPARTMENT DI HOTEL BALI KUTA RESORT BADUNG

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN BELLBOY TERHADAP KEPUASAN WISATAWAN DI HOTEL CIPUTRA SEMARANG. Ahmad Saifuddin

PENGARUH PENDIDIKAN, JENIS KELAMIN, DAN USIA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DI GRAND ISTANA RAMA HOTEL KUTA BALI

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN WISATAWAN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN DI MBA TOUR & TRAVEL

PENGARUH KEPERCAYAAN DAN E-SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN AKOMODASI DI BALI PADA SITUS BOOKING.COM

ANALISIS PENGENDALIAN BIAYA MAKANAN PADA KUTA CENTRAL PARK HOTEL, KABUPATEN BADUNG - BALI PANJI IMMANUEL PURBA

SISTEM PENENTUAN THE BEST EMPLOYEE OF THE YEAR DI NOVOTEL BALI NUSA DUA HOTEL AND RESIDENCES BADUNG BALI

ANALISIS KEPUASAN DAN LOYALITAS TAMU TERHADAP KUALITAS PELAYANAN DI HOTEL SEGARA VILLAGE, SANUR-BALI ANAK AGUNG SAGUNG CAITANYA DANWANTARI

ANALISIS KEBUTUHAN TENAGA KERJA PADA DIVISI OPERASIONAL DI PT. ASIALINK HOLIDAYS SANUR, BALI

ANALISIS KESENJANGAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP PENGUNJUNG PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS DIPONEGORO

IMPLEMENTASI GRAPHIC DESIGN STANDAR TAUZIA HOTEL MANAGEMENT PADA DEPARTEMEN SALES & MARKETING DI HARRIS HOTEL & RESIDENCES SUNSET ROAD KUTA BALI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGEMBANGAN KARIER KARYAWAN DEPARTMENT F&B SERVICE DI HOTEL MELIA BALI INDONESIA

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN ANGGOTA ATAS PELAYANAN JASA KOPERASI SIMPAN PINJAM SRI RATIH DI KABUPATEN TABANAN

EVALUASI STRATEGI PROMOSI BANYUWANGI SEBAGAI DESTINASI WISATA (STUDI KASUS PADA DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA)

KESESUAIAN KENYATAAN DAN HARAPAN KUALITAS PELAYANAN KLAIM ASURANSI PADA PT JASARAHARJA PUTERA PALEMBANG MENURUT PERSEPSI PELANGGAN

ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN PADA PERUSAHAAN DJ BALI PRODUCTION DENPASAR

DAFTAR ISI. Halaman DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

membantu dalam keperluan administrasi.

IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK DAN MOTIVASI WISATAWAN YANG BERPARTISIPASI PADA EVENT DESA BALI DI HOTEL GRAND NIKKO BALI KETUT ERNI YULIASTINI

STRATEGI PENGEMBANGAN KUTA LOMBOK SEBAGAI DESTINASI PARIWISATA ANDER SRIWI

ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN PADA PT KIEN CAI INDONESIA CABANG PALEMBANG

PENGELOLAAN KEBERSIHAN PANTAI SEBAGAI PENUNJANG DAYA TARIK WISATA DI PANTAI SANUR KAJA

EFEKTIFITAS PROGRAM DIRECT DAN INDIRECT MARKETING TERHADAP KUANTITAS PELAKSANAAN KEGIATAN MEETING DI SANUR PARADISE PLAZA HOTEL DENPASAR BALI

ABSTRAK Program Studi Diploma IV Pariwisata Fakultas Pariwisata Universitas Udayana Skripsi

STRATEGI TRAINING MANAGER DALAM MENINGKATKAN PRESTASI KERJA KARYAWAN DI AYODYA RESORT BALI NUSA DUA NI PUTU NITA PERAYANI

ANALISIS KARAKTERISTIK INDIVIDU ROOM ATTENDANT TERHADAP KUALITAS PELAYANAN DI MERCURE RESORT SANUR I GEDE MARTHA GUNAWAN

Kata-kata kunci: Kualitas pelayanan jasa dan kepuasan konsumen

Denpasar, Juni Penulis

ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN ATAS PELAYANAN SWAMEDIKASI DI APOTEK JAMSAREN SURAKARTA TUGAS AKHIR

STRATEGI PEMASARAN PADA HARRIS HOTEL AND RESIDENCE SUNSET ROAD DI KABUPATEN BADUNG BALI

PENGARUH DIMENSI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT PADA KANTOR URUSAN AGAMA KECAMATAN TRUCUK KABUPATEN KLATEN TESIS

PERSEPSI WISATAWAN DOMESTIK TERHADAP EKSISTENSI PEKERJA FOTOGRAFER DI DAYA TARIK WISATA TANAH LOT

PENGARUH RESERVASI MELALUI TRAVEL AGENT, PERSONAL, INTERNET TERHADAP TINGKAT HUNIAN KAMAR PADA HOTEL INTERCONTINENTAL BALI RESORT JIMBARAN

LAPORAN AKHIR. Disusun Untuk Memenuhi Syarat Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Pada Jurusan Administrasi Bisnis Politeknik Negeri Sriwijaaya

INFORMASII POWER PRO PADA FRONT DAN FOOD AND BEVERAGE DEPARTMENT DI HOTEL INNA BALI DENPASAR MADE AYU ARIYANTHI

KATA PENGANTAR. Puji syukur dipanjatkan kepada Allah SWT. atas berkat dan rahmat-nya penulis dapat

PENILAIAN KONSUMEN BERDASARKAN KENYATAAN DAN HARAPAN DARI KUALITAS PELAYANAN GOTHIC BABY SHOP AND GIFT PALEMBANG

HUBUNGAN PERSEPSI MUTU PELAYANAN LABORATORIUM PATOLOGI KLINIK DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT SANGLAH DENPASAR TAHUN 2015

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR KUALITAS PELAYANAN YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN PELANGGAN PADA STARBUCK MALL BALI GALERIA

PERAWATAN DAN PELESTARIAN BAHAN PUSTAKA DI PERPUSTAKAAN FAKULTAS SASTRA DAN BUDAYA UNIVERSITAS UDAYANA

SKRIPSI ANALISIS TINGKAT KEPUASAN PELANGGAN PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM ( PDAM ) TIRTAULI PEMATANGSIANTAR OLEH MARASAKTI SIMANJUNTAK

KATA PENGANTAR. Semoga skripsi ini membawa manfaat bagi pengembangan ilmu Pengetahuan. Denpasar, 25 Juli 2016 Danang Purnomo. vii

SKRIPSI PENGELOLAAN MUSEUM ARMA SEBAGAI DAYA TARIK WISATA BUDAYA DI DESA UBUD

STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN PEDAGANG CENDERAMATA DI PASAR SENI GUWANG, KECAMATAN SUKAWATI, GIANYAR ALIF RACHMAN NUGRAHA

PENGARUH TEKNIK PENYIMPANAN BAHAN PERISHABLE TERHADAP KUALITAS BAHAN MAKANAN DI FOOD AND BEVERAGE DEPARTEMENT PADA HOTEL THE HAVEN BALI SEMINYAK

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DENGAN MENGGUNAKAN FUZZY SERVQUAL, KUADRAN IPA, DAN INDEKS PGCV SKRIPSI. Oleh: HANIK ROSYIDAH JURUSAN STATISTIKA

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

STUDI EKSPLORASI PARIWISATA SPIRITUAL DI SENTRA PARIWISATA UBUD, GIANYAR. (STUDI KASUS DI UBUD BODYWORK CENTRE DAN YOGA BARN)

PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PADA PT. POS INDONESIA (PERSERO) SURAKARTA

ANALISIS KEBUTUHAN TENAGA KERJA ROOM BOY NUSA DUA BEACH HOTEL & SPA NUSA DUA DI BALI NI WAYAN MANIK SUGIARTI

FAKTOR PENENTU KEPUASAN KERJA KARYAWAN HOTEL BALI GARDEN BEACH RESORT KUTA NI PUTU EKA ARISTA RAMAYANTI

E. Kata Kunci : Persepsi Wisatawan, Kualitas Pelayanan, Pramuwisata

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN JASA KESEHATAN (STUDI PASIEN RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM YARSI PONTIANAK)

ABSTRAK. Kata Kunci : Kualitas Pelayanan, Brand Image

PENERAPAN REGRESI LOGISTIK DALAM ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN RAWAT JALAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN DI RSUD KABUPATEN BADUNG MANGUSADA

STUDI DASAR PENETAPAN PROMOSI JABATAN PADA INDUSTRI PERHOTELAN (KAWASAN KUTA DAN SANUR) MADE SURYANTI INDAH WARDANI

Disusun Oleh : Noor Hidayah Intan Permata Sari B

*Herlin Dwi Kartikasari **Abadyo Program Studi Matematika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Malang

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

STRATEGI PEMASARAN PADA PATRA JASA BALI RESORT & VILLAS DI KABUPATEN BADUNG BALI FRANSISKA PUTU AYU NALA KRISNA

PENGARUH PENDAPATAN WISATA KONVENSI TERHADAP TOTAL REVENUE HOTEL MERCURE KUTA BEACH BALI MELAS FRANSISKA TRIJAYA MISNO

PENGARUH PERINGKAT OBLIGASI DAN LEVERAGE

ABSTRAK. Studi di PT Bank Internasional Indonesia Tbk. Nama : Ratna Mutiara NPM : R009 MAGISTER MANAJEMEN UNIVERSITAS WIDYATAMA BANDUNG

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN KERJA KARYAWAN TERHADAP PEMBERIAN KOMPENSASI LANGSUNG PADA BAGIAN OPERASIONAL PT POS INDONESIA (PERSERO) PALEMBANG

SERVICE QUALITY DAN KEPUASAN NASABAH (PADA BANK JATENG KOTA SURAKARTA)

BAB I PENDAHULUAN. Pariwisata adalah keseluruhan kegiatan pemerintah, pengusaha yang

MOTIVASI WISATAWAN HONEYMOONERS KE HOTEL KAMANDALU UBUD-BALI NI KADEK MEGA JUNIANA

Skripsi. Fanny Romasta Marpaung

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN WISATAWAN DOMESTIK TERHADAP KUALITAS PELAYANAN TICKETING PADA PT. INDONESIA AIR ASIA CABANG DENPASAR

RESPON TRAINEE TERHADAP PENERAPAN COACHING DI INTERCONTINENTAL BALI RESORT ROBBY KURNIAWAN

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP KUALITAS PRODUK DI CREMA COFFEE INDONESIA, BALI NI MADE ARDANI

TINGKAT KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP PELAYANAN PENDIDIKAN DI JURUSAN PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

PENGARUH UNSUR UNSUR PELATIHAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DI PADMA RESORT LEGIAN BALI PUTU SILVIA AYUNDARI

PERANAN KUALITAS PELAYANAN JASA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA CUCIAN MOBIL SUKSES MOTOR SRIWIJAYA PALEMBANG

NI GUSTI AYU NYOMAN RAI PRADIPTA NIM

SKRIPSI PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN STRES KERJA TERHADAP TURNOVER INTENTION PERAWAT HONOR RUMAH SAKIT TENTARA PEMATANGSIANTAR OLEH:

EVALUASI PROMOSI PROGRAM VISIT LOMBOK SUMBAWA OLEH DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

KUALITAS PELAYANAN INSTALASI RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH (RSUD) KOTA SEMARANG

PERANAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT TOLAN TIGA INDONESIA MEDAN

LAYOUT PERPUSTAKAAN SEBAGAI DAYA TARIK PERPUSTAKAAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BACA PENGGUNA PERPUSTAKAAN FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS UDAYANA

PENGARUH BUDAYA KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN HOUSEKEEPING DEPARTEMENT DI MELIA BALI INDONESIA

EFEKTIVITAS PENERAPAN SISTEM PEMBAYARAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PADA DINAS PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN GIANYAR TAHUN

PENGARUH PENGALAMAN AUDITOR DAN KEAHLIAN AUDITOR TERHADAP SKEPTISISME PROFESIONAL AUDITOR DAN IMPLIKASINYA PADA KUALITAS AUDIT SKRIPSI

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA KONVEKSI CANDRA COLLECTION. Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat

GAMBARAN TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN ATAS KUALITAS SMARTPHONE SAMSUNG (Studi Kasus Pada Siswa SMA Daarul Aitam Palembang)

ANALISIS PENGARUH BUKTI FISIK, KEANDALAN, DAYA TANGGAP DAN JAMINAN SERTA EMPATI TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN

ANALISIS PENERAPAN METODE ACTIVITY BASED COSTING SYSTEM DALAM PENENTUAN HARGA POKOK KAMAR PADA INNA SINDHU BEACH HOTEL

PERAN CUSTOMER PERCEIVED VALUE PADA KEPUASAN PELANGGAN TIKET ONLINE (Studi Kasus pada PT Garuda Indonesia)

ABSTRAK. Kata-kata kunci: motivasi kerja, kepemimpinan, budaya organisasi, kepuasan kerja. Universitas Kristen Maranatha

Transkripsi:

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN TICKETING TERHADAP KEPUASAN WISATAWAN DOMESTIK PADA BIRO PERJALANAN WISATA DI TUBAN PUTU PUTRI SUSANTI 1012025005 PROGRAM STUDI S1 INDUSTRI PERJALANAN WISATA FAKULTAS PARIWISATA UNIVERSITAS UDAYANA 2015

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN TICKETING TERHADAP KEPUASAN WISATAWAN DOMESTIK PADA BIRO PERJALANAN WISATA DI TUBAN Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pariwisata (S.Par) PUTU PUTRI SUSANTI 1012025005 PROGRAM STUDI INDUSTRI PERJALANAN WISATA FAKULTAS PARIWISATA UNIVERSITAS UDAYANA 2015

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN TICKETING TERHADAP KEPUASAN WISATAWAN DOMESTIK PADA BIRO PERJALANAN WISATA DI TUBAN Nama : Putu Putri Susanti NIM : 1012025005 Telah LULUS dengan predikat SANGAT MEMUASKAN pada tanggal 18 September 2015 di Program Studi Industri Perjalanan Wisata Fakultas Pariwisata Universitas Udayana. Disetujui : Pembimbing I Pembimbing II Yayu Indrawati, SS.,M.Par NIP. 19760308 200312 2 002 Dr. I Nyoman Sudiarta, SE.,M.Par NIP. 19650315 200501 1 001 Mengetahui Dekan Fakultas Pariwisata Universitas Udayana Ketua Program Studi Industri Perjalanan Wisata Fakultas Pariwisata Universitas Udayana Drs. I Made Sendra, M.Si NIP. 19650822 200003 1 001 I Made Kusuma Negara, SE.,M.Par NIP. 19780529 200312 1 001

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN TICKETING TERHADAP KEPUASAN WISATAWAN DOMESTIK PADA BIRO PERJALANAN WISATA DI TUBAN Skripsi ini telah dipertahankan dihadapan tim penguji Program Studi S1 Industri Perjalanan Wisata Fakultas Pariwisata Universitas Udayana pada tanggal 18 September 2015 dan dinyatakan LULUS dengan predikat SANGAT MEMUASKAN Tim penguji Ketua Sekretaris : Dr. I Nyoman Sudiarta, SE.,M.Par. : Yayu Indrawati, SS.,M.Par. ( ) ( ) Anggota : 1. I Made Kusuma Negara SE.,M.Par. 2. Ni Made Sofia Wijaya, SST.Par.,M.Par.,Phd 3. Dra. Ni Made Oka Karini, M.Par. ( ) ( ) ( ) Mengetahui Dekan Fakultas Pariwisata Universitas Udayana Ketua Program Studi Industri Perjalanan Wisata Fakultas Pariwisata Universitas Udayana Drs. I Made Sendra, M.Si NIP. 196508222000031001 I Made Kusuma Negara, SE.,M.Par NIP. 197805292003121001

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Putu Putri Susanti Nim : 1012025005 Program Studi : Industri Perjalanan Wisata Menyatakan bahwa memang benar skripsi ini adalah hasil karya sendiri bukan plagiat hasil karya orang lain. Apabila dikemudian hari terbukti bahwa karya ilmiah ini bukan hasil karya saya sendiri atau plagiat hasil karya orang lain, maka saya bersedia menerima sangsi sesuai ketentuan perundang undangan yang berlaku. Demikian surat pernyataan ini saya buat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. Denpasar, September 2015 Yang membuat pernyataan Putu Putri Susanti

ABSTRAK Program Studi Industri Perjalanan Wisata Fakultas Pariwisata Universitas Udayana Laporan Akhir Program / Skripsi 1. Nama : Putu Putri Susanti 2. Judul :Analisis Kualitas Pelayanan Karyawan Ticketing Terhadap Kepuasan Wisatawan Domestik Pada Biro Perjalanan Wisata di Tuban 3. Jumlah Halaman : 4. Ringkasan : Penelitian ini berfokus pada biro perjalanan wisata yang memiliki aktivitas ticketing yaitu penjualan tiket pesawat dalam negeri dan luar negeri. Latar belakang penelitian ini adalah terdapat beberapa keluhan dari wisatawan terhadap pelayanan karyawan ticketing pada biro perjalanan di Tuban. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kepentingan dan kepuasan wisatawan domestik terhadap pelayanan ticketing pada biro perjalanan yang diteliti sehingga dapat diketahui variabel yang harus dipertahankan dan juga ditingkatkan. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, kuesioner dan studi pustaka. Jenis data yang digunakan yaitu data kualitatif dan kuantitatif, sedangkan untuk sumber data yaitu data primer dan data sekunder. Penentuan informan menggunakan metode purposive sampling dengan 16 indikator sehingga jumlah sampel yang digunakan sebanyak 80 responden. Analisis data menggunakan analisis importance-performance analysis dengan skala likert uuntuk menentukan kuadran masing-masing indikator. Dimensi pelayanan yang diteliti menggunakan model Supranto yaitu tangible, reliability, responsiveness, assurance, dan empathy. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa rata-rata variabel bukti langsung sebesar 89.7 persen dengan kategori puas, rata-rata variabel keandalan sebesar 93.08 persen dengan kategori puas, rata-rata variabel daya tanggap sebesar 95.16 dengan kategori puas, rata-rata variabel jaminan sebesar 94.01 persen dengan kategori puas, dan rata-rata variabel empati sebesar 94.64 persen denga kategori puas, sehingga rata-rata keseluruhan variabel sebesar 93.61 ppersen dengan kategori puas. Dari hasil penelitian diharapkan perusahaan mampu meningkatkan pelayanan yang dianggap sangat pennting oleh wisatawan namun kinerjanya belum dan kurang memenuhi harapan wisatawan, diharapkan perusahaan mampu mempertahankan indikaktor yang sudah memenuhi atau sesuai dengan harapan wisatawan. 5. Kata Kunci: Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Wisatawan

ABSTRACT Travel Industry Studies Program Faculty of Tourism Udayana University Program Final Report / Thesis A. Name : Putu Putri Susanti B. Title : The Analysis of Ticketing Staff Service Quality for Domestic Tourist Satisfaction at Travel Bureau in Tuban. C. Number of Pages : D. Summary : The focus of this research is a travel bureau that has ticketing activity, the sale of air tickets in the country and abroad. The background of this research is that there are few complaints from tourists to the ticketing service employee at a travel bureau in Tuban. This study aims to determine the level of importance and satisfaction of domestic tourists to the ticketing services at the travel bureau studied, so that can know the variables that must be maintained and improved. The technique of collecting data through observation, interviews, questionnaires and literature. The type of data used are qualitative and quantitative data, while the data source is primary data and secondary data. Determination of informants using purposive sampling method with 16 indicators so that the number of samples used by 80 respondents. Analyzed using importanceperformance analysis to determine the quadrant Likert scale for each indicator. Dimensional service investigated using Supranto model that is tangible, reliability, responsiveness, assurance, and empathy. The results showed that the average variable tangible amounted to 89.7 percent by category satisfied, the average variable reliability of 93.08 percent with category are satisfied, the average variable responsiveness of 95.16 by category satisfied, the average variable assurance of 94.01 percent the category of content, and an average of 94.64 percent variable empathy premises satisfied category, so that the overall average of 93.61 percent variable with category are satisfied. From the results of the study are expected companies to improve services that are considered very important by tourists but the performance has not and does not meet the expectations of tourists, it is expected that the company is able to maintain indicator already meet or comply with the expectations of tourists. E. Keywords: Service Quality and Satisfaction Rating

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmat-nya yang selalu berkelimpahan kepada penulis sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dapat tepat pada waktunya. Melalui kesempatan ini, penulis menyadari sepenuhnya dalam penyusunan skripsi ini tidak dapat terselesaikan tanpa adanya bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Untuk itu, pada kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan banyak terima kasih kepada : 1. Bapak Drs. I Made Sendra, M.Si. selaku Dekan Fakultas Pariwisata 2. Bapak I Made Kusuma Negara SE.,M.Par. selaku Ketua Program Studi S1 Industri Perjalanan Wisata Fakultas Pariwisata Universitas Udayana serta penguji yang memberikan masukan dalam laporan ini. 3. Bapak Dr. I Nyoman Sudiarta, SE.,M.Par. dan Ibu Yayu Indrawati, SS., M.Par., yang bersedia meluangkan waktu untuk membimbing penulis, dan juga memberikan saran serta memotivasi sehingga laporan ini dapat terselesaikan dengan baik. 4. Ibu Dra. Ni Made Oka Karini, M.Par. dan Ibu Ni Made Sofia Wijaya, SST.Par., M.Par., Phd., selaku tim penguji yang dengan teliti memberikan masukan kepada penulis demi menyempurnakan penelitian ini. 5. Ibu Ayu dari pihak Lila Travel & Tour dan Bapak Agus dari pihak Palmmas Holiday Tour & Travel yang telah memberikan kesempatan untuk melakukan penelitian dan memberikan data untuk mendukung penelitian ini. 6. Bapak dan Ibu pengajar Fakultas Pariwisata Universitas Udayana, atas bimbingan dan ilmu yang telah diberikan beserta pegawai Tata Usaha yang selama ini telah membantu penulis dalam keperluan administrasi.

7. Seluruh keluarga yang selalu memberikan motivasi baik material dan spiritual, serta yang selalu memberikan support dalam pembuatan laporan ini. 8. Teman teman Industri Perjalanan Wisata angkatan 2010, Ade, Amega, Anggi, Desi, Agus, Arya, Arie, dan yang lainnya yang telah mendukung penulis dan khusus kepada Adhi Suputra Arimbawa yang membantu dari awal pembuatan laporan ini hingga menuju sidang skripsi telah membantu dan memotivasi penulis. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan karena adanya keterbatasan waktu, tenaga dan biaya. Untuk itu, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat diharapkan untuk penyempurnaan skripsi ini. Akhir kata, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Denpasar, 21 September 2015 Penulis

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii HALAMAN PERSETUJUAN TIM PENGUJI... iii SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI... iv ABSTRAK... v ABSTRACT... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xi DAFTAR BAGAN... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Rumusan Masalah... 8 1.3 Tujuan... 8 1.4 Manfaat... 8 1.5 Sistematika Penyajian... 9 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 11 2.1 Tinjauan Penelitian Sebelumnya... 11 2.2 Tinjauan Konsep... 15 2.2.1 Tinjauan Tentang Kualitas Pelayanan... 15 2.2.2 Tinjauan Tentang Wisatawan... 18 2.2.3 Tinjauan Tentang Kepuasan... 19 2.2.4 Tinjauan Tentang Biro Perjalanan Wisata... 22 2.2.5 Tinjauan Tentang Ticketing... 23 BAB III METODE PENELITIAN... 25 3.1 Lokasi Penelitian... 25 3.2 Definisi Operasional Variabel... 25 3.3 Jenis dan Sumber Data... 28 3.4 Teknik Pengumpulan Data... 29

3.5 Teknik Penentuan Informan... 30 3.6 Teknik Pengambilan Sampel... 30 3.7 Teknik Analisis Data... 31 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 37 4.1 Gambaran Umum Biro Perjalanan Wisata di Tuban... 37 4.1.1 Lila Travel & Tour... 37 4.1.2 Palmmas Holiday Tour & Travel... 38 4.1.3 Fasilitas Ticketing Lila Travel & Tour dan Palmmas Holiday Tour & Travel... 43 4.2 Karakteristik Wisatawan Pengguna Jasa Ticketing Pada Biro Perjalanan Wisata di Tuban... 45 4.3 Kualitas Pelayanan Ticketing Terhadap Kepuasan Wisatawan Domestik Pada Biro Perjalanan Wisata di Tuban... 47 4.3.1 Analisis Indikator Bukti Langsung... 48 4.3.2 Analisis Indikator Keandalan... 52 4.3.3 Analisis Indikator Daya Tanggap... 57 4.3.4 Analisis Indikator Jaminan... 59 4.3.5 Analisis Indikator Empati... 64 4.4 Analisis importance-performance Analysis... 71 4.5 Analisis Kualitatif Berdasarkan Tingkat Kesesuaian... 74 BAB V SIMPULAN DAN SARAN... 78 5.1 Simpulan... 78 5.2 Saran... 79 DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR TABEL Tabel 1.1 Jumlah Biro Perjalanan Wisata Yang Ada di Bali... 3 Tabel 1.2 Daftar Biro Perjalanan Resmi ASITA di Tuban Yang Memiliki Aktivitas Ticketing... 4 Tabel 1.3 Tingkat Penjualan Tiket Pada Biro Perjalanan Wisata di Tuban... 7 Tabel 3.1 Variabel Dan Indikator Dimensi Kualitas Pelayanan... 27 Tabel 3.2 Skala Sikap Dan Kepentingan Wisatawan... 32 Tabel 4.1 Karakteristik Wisatawan Pengguna Jasa Ticketing Pada Biro Perjalanan Wisata Di Tuban... 45 Tabel 4.2 Skor Hasil Perhitungan Kinerja Dan Kepentingan... 47 Tabel 4.3 Tabulasi Rata- Rata Perhitungan Kinerja Dan Penilaian Kepentingan Serta Tingkat Kesesuaian Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Pelayanan Ticketing Pada Biro Perjalanan Wisata di Tuban... 68 Tabel 4.4 Prioritas Indikator Pelayanan Berdasarkan Tingkat Kesesuaian... 75

DAFTAR BAGAN Bagan 3.1 Diagram Kartesius... 35 Bagan 4.1 Struktur Organisasi Lila Travel & Tour... 38 Bagan 4.2 Struktur Organisasi Palmmas Holidays Tour & Travel... 39 Bagan 4.3 Diagram Kartesius Tentang Kualitas Pelayanan Ticketing Terhadap Kepuasan Wisatawan Domestik Pada Biro Perjalanan Wisata di Tuban... 72

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Kuesioner Untuk Penumpang Lampiran 2. Pedoman Wawancara Lampiran 3. Data Tabulasi Kuesioner Lampiran 4. Daftar Nama Responden Lampiran 5. Foto Foto Dokumentasi