P U T U S A N NOMOR : 631/PID/2013/PT- MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. Umur/Tgl lahir : 30 Tahun /30 Januari 1982

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N NOMOR : 631/PID/2013/PT- MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. Umur/Tgl lahir : 30 Tahun /30 Januari 1982"

Transkripsi

1 P U T U S A N NOMOR : 631/PID/2013/PT- MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI MEDAN, mengadili perkara pidana dalam tingkat banding, telah menjatuhkan putusan dalam perkara Terdakwa : Nama lengkap : EVA MELISAGITA MANALU Tempat Lahir : Tebing Tinggi Umur/Tgl lahir : 30 Tahun /30 Januari 1982 Jenis Klamin Kebangsaan Tempat Tinggal Agama Pekerjaan Pendidikan : Perempuan : Indonesia : Jalan Diponegoro Gg. Cantik No. 1 Kota Tebing Tinggi : Kristen : Ibu Rumah Tangga : S M A Terdakwa ditahan berdasarkan Surat Perintah?enetapan Penahanan : - Jaksa Penuntut Umum dengan Tahanan Rumah sejak tanggal 04 September 2012 s/d 23 September 2012 ; - Hakim Pengadilan Negeri dengan Tahanan Rumah sejak tanggal 20 September 2012 s/d tanggal 19 Oktober 2012, No. HN.05.16/655/Pen.Pid/2012/PN-TTD ; PENGADILAN TINGGI TERSEBUT : Telah membaca berkas perkara dan surat-surat sebagai berikut : I. Surat Dakwaan Jaksa Penuntut Umum No.Reg Perkara : PDM-214/Epp.2/ TBING/09/2012, tertanggal 17 September 2012 yang pada pokoknya berbunyi sebagai berikut : DAKWAAN : PERTAMA : Bahwa terdakwa EVA MELISA GITA MANALU, pada hari Senin tanggal 06 Desember 2010 sekira pukul Wib sampai dengan bulan September 2011 atau Setidak-tidaknya....

2 2 setidak-tidaknya pada suatu waktu dalam Tahun 2010 sampai dengan Tahun 2011, bertempat di Dusun XIII Kampung Sungai Pinang Desa Paya Lombang Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Serdang Bedagai tepatnya dirumah saksi korban TUKIYAR, atau setidak-tidaknya pada suatu tempat yang masuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Tebing Tinggi, dengan maksud hendak menguntungkan diri sendiri atau orang lain dengan melawan hak, baik dengan memakai nama palsu atau keadaan palsu, baik dengan akal dan tipu muslihat, maupun dengan karangan perkataan-perkataan bohong, membujuk orang supaya memberikan sesuatu barang, membuat utang atau menghapuskan piutang, perbuatan mana dilakukan terdakwa dengan cara sebagai berikut: - Berawal pada tanggal 20 Mei 2009 saksi korban TUKIYAR meminjam uang di CU. MAKMUR BERSAMA yang terletak di Jalan Delima No. 12 A Kota Tebing Tinggi sebesar Rp ,- (tiga puluh juta rupiah) dengan menggunakan buku anggota CU atas nama KAREL RAMOT HILMAN PARDEDE dengan perjanjian angsuran sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) setiap bulan selama 36 bulan. - Bahwa kemudian pada tanggal 06 Desember 2010 terdakwa EVA MELISA GITA MANALU selaku anggota CU. MAKMUR BERSAMA datang menagih uang angsuran kerumah korban dan setahu korban bahwa terdakwa adalah anggota CU. MAKMUR BERSAMA dan terdakwa juga ada menunjukkan kartu tanda anggota CU. MAKMUR BERSAMA maka korban menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa untuk bulan Desember 2010, kemudian pada tanggal 06 Januari 2011 terdakwa datang lagi kerumah korban untuk menagih angsuran korban bulan Januari 2011 dan korban pun menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa, kemudian pada tanggal 08 Pebruari 2011 suami terdakwa bernama BUDI MAIKAR NAPITUPULU datang kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban dan menurut pengakuan suami terdakwa bahwa pada saat itu isterinya EVA MELISA GITA MANALU sedang sakit dan tidak bisa melakukan pengutipan angsuran sehingga suami terdakwa yang menggantikannya untuk mengutip angsuran korban bulan Pebruari 2011 dan korban menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada suami terdakwa, kemudian pada tanggal 09 Maret 2011 suami terdakwa BUDI MAIKAR NAPITUPULU datang lagi kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban bulan Maret 2011 sehingga korban pun menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada suami terdakwa, dan pada tanggal 09 April 2011 suami terdakwa kembali mengutip.....

3 3 mengutip uang angsuran korban untuk bulan April 2011 dan korban pun menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada suami terdakwa, kemudian pada tanggal 07 Mei 2011 terdakwa EVA MELISA GITA MANALU datang kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban bulan Mei 2011 dan korban menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa, kemudian pada tanggal 09 Juni 2011 terdakwa EVA MELISA GITA MANALU datang kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban bulan Juni 2011 dan korban menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa, kemudian pada tanggal 13 Juli 2011 terdakwa EVA MELISA GITA MANALU datang kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban bulan Juli 2011 dan korban menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa, kemudian pada tanggal 07 Agustus 2011 terdakwa EVA MELISA GITA MANALU datang kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban bulan Agustus 2011 dan korban menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa, kemudian pada tanggal 22 September 2011 terdakwa EVA MELISA GITA MANALU datang kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban bulan Agustus 2011 dan korban pun menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa, namun pada bulan September 2011 saksi MARIADI DAMANIK selaku anggota CU. MAKMUR BERSAMA datang kerumah korban TUKIYAR untuk menagih uang angsuran korban yang sudah menunggak selama 10 (sepuluh) bulan sehingga korban menjelaskan kepada saksi MARIADI DAMANIK bahwa korban tidak pernah menunggak pembayaran angsurannya dan sudah membayarnya melalui terdakwa EVA MELISA GITA MANALU sambil korban menunjukkan bukti kwitansi pembayarannya kepada saksi MARIADI DAMANIK sejak bulan Desember 2010 sampai dengan bulan September 2011 sehingga saksi MARIADI DAMANIK terkejut dan menerangkan kepada korban bahwa terdakwa EVA MELISA GITA MANALU sudah diberhentikan dari CU. MAKMUR BERSAMA sejak 18 April 2011 dan uang angsuran korban yang diserahkannya kepada terdakwa tidak ada disetorkan oleh terdakwa kepada CU. MAKMUR BERSAMA, mendengar penjelasan dari saksi MARIADI DAMANIK tersebut saksi korban menjadi terkejut dan merasa keberatan sehingga melaporkan perbuatan terdakwa kepada pihak Kepolisian. Akibat perbuatan terdakwa, saksi korban TUKIYAR menderita.....

4 4 menderita kerugian sebesar Rp ,- (dua puluh juta rupiah) atau setidaktidaknya lebih dari Rp. 250,- (dua ratus lima puluh rupiah). Sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 378 KUHPidana. ATAU KEDUA : Bahwa terdakwa EVA MELISA GITA MANALU, pada hari Senin tanggal 06 Desember 2010 sekira pukul Wib sampai dengan bulan September 2011 atau setidak-tidaknya pada suatu waktu dalam Tahun 2010 sampai dengan Tahun 2011, bertempat di Dusun XIII Kampung Sungai Pinang Desa Paya Lombang Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Serdang Bedagai tepatnya dirumah saksi korban TUKIYAR, atau setidak-tidaknya pada suatu tempat yang masuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Tebing Tinggi, dengan sengaja memiliki dengan melawan hak sesuatu barang yang sama sekali atau sebagian termasuk kepunyaan orang lain dan barang itu ada dalam tangannya bukan karena kejahatan, perbuatan mana dilakukan terdakwa dengan cara sebagai berikut : - Berawal pada tanggal 20 Mei 2009 saksi korban TUKIYAR meminjam uang di CU. MAKMUR BERSAMA yang terletak di Jalan Delima No. 12 A Kota Tebing Tinggi sebesar Rp ,- (tiga puluh juta rupiah) dengan menggunakan buku anggota CU atas nama KAREL RAMOT HILMAN PARDEDE dengan perjanjian angsuran sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) setiap bulan selama 36 bulan. - Bahwa kemudian pada tanggal 06 Desember 2010 terdakwa EVA MELISA GITA MANALU selaku anggota CU. MAKMUR BERSAMA datang menagih uang angsuran kerumah korban dan setahu korban bahwa terdakwa adalah anggota CU. MAKMUR BERSAMA dan terdakwa juga ada menunjukkan kartu tanda anggota CU. MAKMUR BERSAMA maka korban menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa untuk bulan Desember 2010, kemudian pada tanggal 06 Januari 2011 terdakwa datang lagi kerumah korban untuk menagih angsuran korban bulan Januari 2011 dan korban pun menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa, kemudian pada tanggal 08 Pebruari 2011 suami terdakwa bernama BUDI MAIKAR NAPITUPULU datang kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban dan menurut pengakuan suami terdakwa bahwa pada saat itu isterinya EVA MELISA GITA MANALU sedang sakit dan tidak bisa melakukan pengutipan angsuran sehingga suami terdakwa yang menggantikannya untuk mengutip angsuran korban bulan Pebruari....

5 5 bulan Pebruari 2011 dan korban menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada suami terdakwa, kemudian pada tanggal 09 Maret 2011 suami terdakwa BUDI MAIKAR NAPITUPULU datang lagi kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban bulan Maret 2011 sehingga korban pun menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada suami terdakwa, dan pada tanggal 09 April 2011 suami terdakwa kembali mengutip uang angsuran korban untuk bulan April 2011 dan korban pun menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada suami terdakwa, kemudian pada tanggal 07 Mei 2011 terdakwa EVA MELISA GITA MANALU datang kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban bulan Mei 2011 dan korban menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa, kemudian pada tanggal 09 Juni 2011 terdakwa EVA MELISA GITA MANALU datang kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban bulan Juni 2011 dan korban menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa, kemudian pada tanggal 13 Juli 2011 terdakwa EVA MELISA GITA MANALU datang kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban bulan Juli 2011 dan korban menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa, kemudian pada tanggal 07 Agustus 2011 terdakwa EVA MELISA GITA MANALU datang kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban bulan Agustus 2011 dan korban menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa, kemudian pada tanggal 22 September 2011 terdakwa EVA MELISA GITA MANALU datang kerumah korban untuk menagih uang angsuran korban bulan Agustus 2011 dan korban pun menyerahkan uang angsurannya sebesar Rp ,- (dua juta rupiah) kepada terdakwa, namun pada bulan September 2011 saksi MARIADI DAMANIK selaku anggota CU. MAKMUR BERSAMA datang kerumah korban TUKIYAR untuk menagih uang angsuran korban yang sudah menunggak selama 10 (sepuluh) bulan sehingga korban menjelaskan kepada saksi MARIADI DAMANIK bahwa korban tidak pernah menunggak pembayaran angsurannya dan sudah membayarnya melalui terdakwa EVA MELISA GITA MANALU sambil korban menunjukkan bukti kwitansi pembayarannya kepada saksi MARIADI DAMANIK sejak bulan Desember 2010 sampai dengan bulan September 2011 sehingga saksi MARIADI DAMANIK terkejut dan menerangkan kepada korban bahwa terdakwa EVA MELISA GITA MANALU sudah diberhentikan dari CU. MAKMUR BERSAMA Sejak 18 April....

6 6 sejak 18 April 2011 dan uang angsuran korban yang diserahkannya kepada terdakwa tidak ada disetorkan oleh terdakwa kepada CU. MAKMUR BERSAMA, mendengar penjelasan dari saksi MARIADI DAMANIK tersebut saksi korban menjadi terkejut dan merasa keberatan sehingga melaporkan perbuatan terdakwa kepada pihak Kepolisian. Akibat perbuatan terdakwa, saksi korban TUKIYAR menderita kerugian sebesar Rp ,- (dua puluh juta rupiah) atau setidaktidaknya lebih dari Rp. 250,- (dua ratus lima puluh rupiah). Sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 372 KUHPidana. II. Menimbang, bahwa berdasarkan Surat Tuntutan Jaksa Penuntut Umum tertanggal 16 April 2012 No. Reg Perk : PDM-214/Epp.2/TBING/09/2012 Terdakwa telah dituntut pada pokoknya sebagai berikut : Menyatakan Terdakwa EVA MELISAGITA MANALU, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PENGGELAPAN sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 372 KUHPidana, dalam dakwaan Kedua ; 2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa EVA MELISAGITA MANALU dengan pidana penjara selama 1 (tahun) Tahun dan 6 (enam) Bulan ; 3. Menetapkan barang bukti berupa : dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 06 Desember dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 06 Januari dari Tukiyar diterima Budi M tgl 08 Pebruari dari Tukiyar diterima Budi M tgl 09 Maret dari Tukiyar diterima Budi M tgl 09 April dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 07 Mei dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 09 Juni dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 13 Juli (satu)

7 7 dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 07 Agustus dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 22 September Dikembalikan kepada saksi korban TUKIYAR. 4. Menetapkan supaya terdakwa membayar biaya perkara sebesar Rp (seribu rupiah). III. Salinan Putusan Pengadilan Negeri Tebing Tinggi Deli tanggal 04 Juni 2013 Nomor : 658/Pid.B/2012/PN.TTD, yang amarnya berbunyi sebagai berikut : Menyatakan Terdakwa EVA MELISAGITA MANALU terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penggelapan ; 2. Menjatuhkan Pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 6 (enam) Bulan ; 3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ; 4. Memerintahkan agar Terdakwa ditahan ; 5. Menyatakan Barang bukti berupa : (dua juta rupiah) dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 06 Desember (dua juta rupiah) dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 06 Januari (dua juta rupiah) dari Tukiyar diterima Budi M tgl 08 Pebruari (dua juta rupiah) dari Tukiyar diterima Budi M tgl 09 Maret (dua juta rupiah) dari Tukiyar diterima Budi M tgl 09 April (dua juta rupiah) dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 07 Mei (dua juta rupiah) dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 09 Juni (dua juta rupiah) dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 13 Juli (satu).....

8 8 (dua juta rupiah) dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 07 Agustus (dua juta rupiah) dari Tukiyar diterima Eva Manalu tgl 22 September Dikembalikan kepada saksi korban TUKIYAR ; 4. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa sebesar Rp (seribu rupiah) ; IV. Akta Permintaan Banding Nomor : 10/Akta.Pid/2013/PN-TTD, yang dibuat dan ditanda tangani oleh Panitera Pengadilan Negeri Tebing Tinggi, yang menerangkan bahwa Jaksa Penuntut Umum telah menyatakan Banding tertanggal 10 Juni 2013 terhadap putusan Pengadilan Negeri Tebing Tinggi Deli tanggal 04 Juni 2013 Nomor : 658/Pid.B/2012/PN-TTD. dan Permintaan Banding tersebut telah diberitahukan kepada Terdakwa pada tanggal 18 September 2013 ; V. Surat Pemberitahuan kesempatan untuk Mempelajari Berkas Perkara tertanggal 18 Nopember 2013 Nomor : W2.U10/2537/HN.01.10/XI/2013 yang dibuat dan ditanda tangani oleh Panitera Pengadilan Negeri Tebing Tinggi Deli, yang menerangkan bahwa terhitung mulai tanggal 18 Nopember 2013 sampai dengan tanggal 26 Nopember 2013 selama 7 (tujuh) hari kerja telah diberi kesempatan kepada Terdakwa dan Jaksa Penuntut Umum untuk mempelajari berkas perkara pidana Nomor : 658/Pid.B/2012/PN-TTD, sebelum berkas perkara tersebut dikirim ke Pengadilan Tinggi Medan ; Menimbang, bahwa permintaan banding oleh Jaksa Penuntut Umum telah diajukan dalam tenggang waktu dan dengan cara serta syarat-syarat yang ditentukan dalam Undang-undang, maka permintaan banding tersebut secara formal dapat diterima ; Menimbang, bahwa setelah Pengadilan Tinggi meneliti dan mempelajari dengan seksama berkas perkara yang terdiri dari Berita Acara Pemeriksaan oleh Penyidik, Berita Acara Persidangan, Salinan resmi Putusan Pengadilan Negeri Tebing Tinggi Deli tanggal 04 Juni 2013 Nomor : 658/Pid.B/2012/PN.TTD, beserta semua suratsurat yang berhubungan dengan perkara ini, Pengadilan Tinggi berpendapat sebagaimana akan diuraikan dalam pertimbangan - pertimbangan dibawah ini ; Menimbang,

9 Menimbang, bahwa Jaksa Penuntut Umumdalam hal ini tidak mengajukan Memori Banding sehingga tidak diketahui hal-hal yang menjadi keberatannya terhadap Putusan Hakim Tingkat Pertama yang dibanding tersebut ; Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim tingkat banding membaca dan meneliti berkas perkara, yang ternyata tidak ada hal-hal baru yang dapat mengubah putusan Pengadilan tingkat pertama sehingga hal tersebut tidak perlu dibahas lebih lanjut ; Menimbang, bahwa Hakim Pengadilan Tinggi berpendapat bahwa putusan Hakim Tingkat Pertama telah berdasarkan alasan-alasan dan pertimbanganpertimbangan Hukum yang tepat dan benar, maka dengan demikian alasan-alasan dan pertimbangan-pertimbangan Hakim Tingkat Pertama diambil alih dan dijadikan pertimbangan hukum Pengadilan Tinggi sendiri dalam memutus perkara ini ditingkat banding, oleh karenanya putusan Pengadilan Negeri Tebing Tinggi Deli tanggal 04 Juni 2013 Nomor : 658/Pid.B/2012/PN.TTD yang dimintakan banding tersebut haruslah dikuatkan ; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa tetap dinyatakan bersalah dan dijatuhkan pidana maka harus pula dibebankan untuk membayar biaya perkara yang timbul dalam kedua tingkat peradilan ini ; Mengingat Pasal 372 KUHP dan Undang-Undang No. 8 Tahun 1981 tentang KUHAP serta Ketentuan-ketentuan hukum lain yang bersangkutan ; M E N G A D I L I : ---- Menerima permohonan banding dari Jaksa Penuntut Umum tersebut ; Menguatkan putusan Pengadilan Negeri Tebing Tinggi Deli tanggal 04 Juni 2013 Nomor : 658/Pid.B/2012/PN-TTD, yang dimintakan banding : Membebankan biaya perkara dalam kedua tingkat peradilan kepada Terdakwa, yang dalam tingkat banding sebesar Rp.2.500,- (dua ribu lima ratus rupiah) ; ---- Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan pada hari SENIN tanggal 20 Januari 2014 oleh kami : H. DJUMALI, SH selaku Ketua Majelis, DELIZATULO ZEGA, SH dan KAREL.....

10 10 KAREL TUPPU, SH.MH masing-masing selaku Anggota Majelis, berdasarkan Penetapan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 20 Desember 2013 Nomor : 631/PID/2013/PT.MDN putusan tersebut diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari R A B U Tanggal 22 Januari 2014 oleh Hakim Ketua dan dihadiri Anggota Majelis serta dibantu oleh KHAIRUL,SH.MH, Panitera Pengganti Pengadilan Tinggi Medan, tanpa dihadiri oleh Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa. HAKIM HAKIM ANGGOTA DELIZATULO ZEGA, SH KAREL TUPPU,SH.MH PANITERA PENGGANTI, K H A I R U L, SH. MH HAKIM KETUA MAJELIS H. DJUMALI, SH

P U T U S A N NOMOR : 71/PID/2013/PT- MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. Umur/Tgl. Lahir : 28 tahun/ 19 Oktober 1983

P U T U S A N NOMOR : 71/PID/2013/PT- MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. Umur/Tgl. Lahir : 28 tahun/ 19 Oktober 1983 P U T U S A N NOMOR : 71/PID/2013/PT- MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA ------PENGADILAN TINGGI MEDAN, mengadili perkara pidana dalam tingkat banding, telah menjatuhkan putusan dalam
