XI / 11 / 1 6 MINI HEALTH-MAG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "XI / 11 / 1 6 MINI HEALTH-MAG"

Transkripsi

1 XI / 11 / 1 6 MINI HEALTH-MAG

2 Andreas A ~2 Frederik Refo ~ 13 Joseph W ~ 17 Majesty F.U.R.

3

4 DAUN KELOR Organisasi kesehatan dunia WHO menganjurkan bagi anak-anak dan bayi yang masih didalam masa pertumbuhan untuk mengkonsumsi ini karena manfaat daun kelor sangat baik, karena: - Diketahui bahwa mengandung Potasium Tiga kali lipat dari pada pisang. - Juga mengandung Kalsium Empat kali lipat lebih banyak daripada susu. - Dan juga di ketahui memiliki Vitamin C Tujuh kali lipat daripada jeruk. - Mengandung Vitamin A Empat kali lipat lebih banyak dari pada wortel. - Juga memiliki Dua kali lipat protein dari pada susu. dan berikut Khasiat daun kelor. 1. Alergi, untuk mengatasi alergi,ambil tiga gagang dan direbus, adas pulasari secukupnya, ditambah satu siung bawang merah, dan ditambahkan dengan air sebanyak tiga gelas, rebus sampai air mendidih dan sisa kira-kira dua gelas, lalu disaring dan minum setiap hari secara rutin. 2. Herpes, kurap dan luka bernanah, ambil tujuh gagang daun kelor lalu tumbuklah sampai halus kemudian diitempelkan pada bagian yang bermasalah, Manfaat Buah Daun. 3. Sakit mata, ambil tiga gagang lalu di tumbuk hingga halus dan ditambahkan air satu gelas, di aduk sampai merata, lalu diamkan sampai mengendap ampasnya untuk digunakan airnya untuk tetes mata. 4. Untuk Rematik, pegal linu, nyeri, ambillah dua gagang dan kapur sirih sebanyak setengah sendok makan lalu di tumbuk sampai halus, setelah halus gosok pada bagian tubuh yang sakit sebagai param. DIET GOLONGAN DARAH AB Yang terakhir adalah diet golongan darah AB. Golongan darah yang termasuk perantara golongan darah A dan B ini merupakan jenis golongan darah yang misterius dan unik. Orang dengan golongan darah AB dapat menyesuaikan diri dengan berbagai makanan. Jauh lebih mudah daripada orang dengan golongan darah lain. Sehingga konsumsi daging dan sayuran yang berimbang akan berdampak sangat baik bagi golongan darah AB. Untuk meningkatkan kekebalan tubuh, sebaiknya perbanyak konsumsi susu kambing, ikan tuna, krim asam rendah kalori, dan buah anggur merah. Sebaliknya, orang dengan golongan darah AB, lebih baik untuk tidak mengkonsumsi telur bebek, kepiting, buah pisang, dan air soda. Ada pula beberapa jenis penyakit yang perlu diwaspadai, antara lain sakit sendi dan radang tulang. Untuk menghindarinya, berolahragalah secara teratur dengan intensitas yang sering, misalnya jogging ringan, pilates atau yoga.

5 Review buku: DIARY of Wimpy Kid (The last Straw) Dalam seri The last straw ini, diceritakan mengenai jurnal kehidupan Greg semasa sekolah di SMP pada bulan januari sampai dengan Juni. Awal cerita dari buku ini menceritakan tentang resolusi tahun baru Greg Heffley. Greg sangat percaya diri bahwa dirinya merupakan salah satu wujud anak ideal saat ini. Resolusi dia pada tahun ini adalah mencoba memperbaiki perilaku keluarganya yang dianggap Greg terkadang mereka melakukan hal-hal yang memalukan. Perilaku Greg dalam usaha memenuhi resolusinya sangat khas anak-anak. Lucu dan polos. Oya, dalam buku ini Greg juga mulai mengenal rasa suka dengan teman sekolah ceweknya, yaitu Holly. Bagaimana Greg berusaha untuk memberi kesan baik kepada Holly agar Holly tertarik padanya diceritakan dengan lucu di buku ini. Surat cinta pada waktu valentine, pesta dansa di sekolah, dan di gereja. Pada akhirnya Greg menghentikan usaha pendekatannya dengan holly karena ternyata Holly salah menyebut namanya sebagai Fregley. Persahabatan Greg dengan Rowley kurang mendapat porsi yang besar pada buku ini. Dalam buku ini, kisahnya lebih banyak pada kegiatan Greg yang mulai masuk ke dalam ekstra kurikuler sepakbola dan usaha pendekatan Greg dengan Holly. Sepertinya buku ini merupakan buku terakhir dari seluruh seri Diary of Wimpy Kid, karena pada akhir halaman tertulis kata THE END, namun tidak menutup kemungkinan Jeff Kinney sebagai penulis akan melanjutkan bukunya, apalagi ditambah dengan kesuksesan dari film Diary of Wimpy Kid di USA.

6 DIET GOLONGAN DARAH A Diet berikutnya ditujukan untuk diet golongan darah A. Golongan darah A sangat cocok untuk menjadi seorang vegetarian. Orang dengan jenis golongan darah ini dianjurkan untuk memperbanyak konsumsi buah dan sayur ketimbang makan daging merah, daging bebek, kelinci, seafood seperti udang, cumi dan lobster, juga jenis makanan tinggi lemak seperti keju, susu, es krim dan makanan tinggi karbohidrat, contohnya ubi. Namun golongan darah A masih diperbolehkan mengkonsumsi ikan tuna, telur, roti gandum, kurma dan daging ayam karena sifatnya yang netral atau cenderung tidak punya pengaruh signifikan terhadap tubuh. Sedangkan jenis olahraga yang cocok untuk golongan darah A adalah olahraga santai seperti berjalan, tai chi, atau olahraga outdoor ringan selama 30 menit per hari.

7 Supercar Lykan Hypersport, Mobil Termahal Fast and Furious 7Supercar Lykan HyperSport adalah termahal ketiga di dunia yang dipakai dalam film Fast and Furious 7. Mobil ini di seharga $ 3,4 juta setara dengan Rp 44,2 miliar. Urutan mobil termahal lainnya masih dipegang oleh Lamborghini Veneno yang dibandrol dengan harga $ 4,5 juta setara dengan Rp 58,5 miliar. Mobil ini merupakan mobil termahal kedua setelah Lykan Hypersport. Untuk mobil termahal nomer wahid yaitu Mobil Maybach Exelero. Mobil ini dibandrol Rp 1 04 miliar atau $ 8 juta dolar. Kali ini aksi menegangkan dilakukan di Fast & Furious 7 dengan menggunakan mobil termahal ketiga didunia. mobil yang memperlihatkan aksinya saat berada di apartemen besar dan mewah. Dalam aksinya, Dominic Toretto atau Vin Diesel bertindak sebagai pengemudi, mobil ini terbang melewati 3 tower sekaligus pada apartemen besar tersebut hingga di akhir ceritanya supercar termahal Lykan Hypersport jatuh dari ketinggian hingga hancur berantakan.

8 TIDUR SIANG Tidur merupakan aktivitas rutin yang di lakukan oleh setiap manusia untuk mengistirahat pikiran dan tenaga yang mereka miliki. Sehingga ketika bangun, stamina yang dimiliki akan pulih seperti sedia kala. Seperti yang kita ketahui, malam merupakan waktu yang tepat untuk melakukan aktivitas tidur untuk menjaga kesehatan tubuh atau fisik. Tapi banyak sebagian dari kita yang sering melakukannya pada siang hari atau lebih di kenal dengan tidur siang. Lalu, manfaat apa saja yang dapat kita peroleh dari tidur siang tersebut? Sahabat, mungkin tak banyak orang yang mengetahui bahwa tidur siang yang kita lakukan banyak sekali manfaatnya bagi kesehatan anda. Untuk itulah, perlunya tips kesehatan mengupas tentang berbagai manfaat tidur siang tersebut. Sehingga pembaca lebih memiliki informasi yang mungkin sangat berguna bagi kesehatan tubuh anda. Berikut ini manfaat luar biasa tidur siang bagi kesehatan anda : 1. Meningkatkan Daya Ingat Otak. Tidur siang ternyata mampu meningkatkan daya ingat otak anda. Sebuah penelitian yang dilakukan pada tahun 2008 menemukan bahwa tidur siang dalam wakut 45 menit mampu meningkatkan daya ingat otak anda. 2. Meningkatkan Produktivitas Kerja. Tidur siang ternyata mampu meningkatkan produktivitas kerja anda. Oleh karena itulah, bagi anda yang sering mengalami kecapekan tenaga dan pikiran setelah bekerja di sarankan untuk tidur siang agar produktivitas kerja anda meningkat. 3. Mencegah Insomnia. Tidur siang ternyata mampu mengobati insomnia atau gejala susah tidur. Sebuah penelitian yang dilakukan pada tahun 2011 menegaskan bahwa tidur siang akan membuat penderita insomnia jadi lebih bugar. Ini dikarenakan total waktu istirahatnya jadi lebih panjang. 4. Menurunkan Stres. Tidur siang ternyata membantu menurunkan tingkat stress yang anda miliki. Sebuah penelitian menunjukkan bahwa hormon stress secara dramatis akan mengalami penurunan setelah anda melakukan tidur siang bagi anda yang semalam tidurnya kurang begitu nyenyak dan lelap. 5. Menyehatkan Jantung. Tidur siang ternyat mampu mencegah penyakit jantung. Jika anda melakukan tidur siang pendek selama menit setiap hari akan mengurangi resiko penyakit jantung serta stroke. Sebuah penelitan yang dilakukan oleh orang Yunani menemukan bahwa orang yang setidaknya tidur siang selama 30 menit selama 3 kali sehari dalam waktu seminggu mampu menurunkan resiko penyakit kardiovaskuler sebesar 37 persen. berdasarkan penelitan tersebut, tidur siang yang sehat yaitu antara pukul 1-3 siang selama tak lebih dari 45 menit. Karena jika lebih dari waktu tersebut akan menyebabkan kepala berat ketika anda terbangun. Yang kedua adalah diet golongan darah B. Golongan darah B memiliki tingkat antibodi yang paling tinggi diantara golongan darah yang lain, sehingga orang dengan golongan darah B umumnya akan jarang terserang penyakit. Konsumsilah aneka ikan laut, olahan susu seperti keju dan yoghurt, brokoli, wortel, dan terong karena akan sangat baik bagi kesehatan tubuh Anda. Namun sebaliknya, hindari terlalu sering mengkonsumsi olahan daging ayam, daging bebek, kacang tanah, olahan gandum, alpukat, jagung, belimbing, pir dan air soda karena dapat memperbesar risiko penggumpalan darah dan serangan jantung. Sementara jenis makanan lain seperti daging sapi, cumi-cumi, mentega, telur ayam dan kacang merah bersifat netral untuk Anda. Rajinlah berolahraga dengan latihan moderat, seperti dance atau balet, yang akan sangat cocok bagi Anda dengan golongan darah B.

9 DIET GOLONGAN DARAH 0 Pada diet golongan darah, makanan diklasifikasikan menjadi tiga golongan utama, yaitu makanan yang tergolong sangat baik, netral, dan yang terakhir adalah golongan makanan yang harus dihindari. Makan yang termasuk ke dalam kategori sangat baik, bisa menjadi jenis makanan penyembuh, kemudian makanan netral adalah jenis makanan yang tidak memiliki banyak pengaruh bila dikonsumsi, lalu kategori harus dihindari bisa jadi merupakan racun atau bersifat merugikan. Pertama diet golongan darah O. Konsumsilah banyak sayuran hijau, makanan dengan kadar protein hewani yang tinggi, dan seafood adalah beberapa jenis makanan yang termasuk kategori sangat baik untuk dikonsumsi. Hindarilah sayuran seperti misalnya terong, kentang, jamur, dan tauge atau jenis sayuran yang mengandung banyak lektin. Hal ini berguna untuk menghindarkan diri dari risiko gangguan lambung, alergi dan nyeri sendi. Makanan lain seperti ikan tuna, sardine, tempe, tahu, daging, ayam, dan susu kedelai adalah beberapa jenis makanan yang bersifat netral bagi golongan darah O. Lakukan jenis olahraga kardio di pagi hari seperti jogging, bersepeda, atau berenang, sehingga dapat memberikan impact yang baik untuk menyegarkan tubuh.

BAB II GAMBARAN UMUM TENTANG DIET

BAB II GAMBARAN UMUM TENTANG DIET BAB II GAMBARAN UMUM TENTANG DIET 2.1 Pengertian Diet Diet sering disalahartikan sebagai usaha mengurangi makan untuk mendapatkan berat tubuh yang ideal, atau untuk mendapatkan bentuk tubuh yang ideal.
