KARAKTERISTIK PENDERITA TB PARU KATEGORI 2 RAWAT JALAN DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU (BP4) LUBUK ALUNG SUMATERA BARAT TAHUN 2015-JUNI 2016

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KARAKTERISTIK PENDERITA TB PARU KATEGORI 2 RAWAT JALAN DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU (BP4) LUBUK ALUNG SUMATERA BARAT TAHUN 2015-JUNI 2016"

Transkripsi

1 KARAKTERISTIK PENDERITA TB PARU KATEGORI 2 RAWAT JALAN DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU (BP4) LUBUK ALUNG SUMATERA BARAT TAHUN 2015-JUNI 2016 SKRIPSI Oleh: TRYANI WALNIZAM JUNAIDI NIM FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

2 KARAKTERISTIK PENDERITA TB PARU KATEGORI 2 RAWAT JALAN DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU (BP4) LUBUK ALUNG SUMATERA BARAT TAHUN 2015-JUNI 2016 Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat Oleh: TRYANI WALNIZAM JUNAIDI NIM FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

3 HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi saya yang berjudul Karakteristik Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan di Balai Pengobatan Penyakit Paru-Paru (BP4) Lubuk Alung, Sumatera Barat Tahun 2015-Juni 2016 ini beserta seluruh isinya adalah benar karya saya sendiri dan saya tidak melakukan penjiplakan atau pengutipan dengan cara-cara yang tidak sesuai dengan etika keilmuan yang berlaku dalam masyarakat keilmuan. Atas pernyataan ini saya siap apabila kemungkinan ditemukan adanya pelanggaran terhadap etika keilmuan dalam karya saya ini atau klaim dari pihak lain terhadap karya saya ini. Medan, September 2016 Tryani Walnizam Junaidi i

4

5 ABSTRAK Penderita TB paru kategori 2 adalah penderita yang menjalani pengobatan ulang dimana penderita telah mendapat pengobatan dengan obat anti tuberkulosis sebelumnya dan memiliki risiko terjadinya resistensi obat. Menurut laporan TB Provinsi Sumatera Barat ditemukan kasus TB kategori 2 sebanyak 268 kasus. Jumlah penderita TB paru kategori 2 rawat jalan berdasarkan rekam medik di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni 2016 sebanyak 146 kasus. Tujuan penelitian adalah mengetahui karakteristik penderita TB paru kategori 2, dilakukan penelitian di BP4 Lubuk Alung Sumatera Barat dengan desain case series. Populasi penelitian berjumlah 146 orang pada tahun 2015-Juni 2016 yang tercatat di rekam medis dan sampel penelitian adalah total sampling. Data univariat dianalisis secara deskriptif dan data bivariat dianalisis dengan menggunakan Chi-Square, Exact Fisher, dan Kolgomorov-Smirnov. Berdasarkan sosiodemografi proporsi tertinggi pada kelompok umur tahun (23,3%), laki-laki (63,0%), petani/nelayan/buruh (28,1%), provinsi Sumatera Barat (92,5%). Proporsi tertinggi didasarkan hasil pemeriksaan BTA (87,0%), tipe penderita kambuh (69,2%), ada riwayat Diabetes Melitus (17,8%), kebiasaan merokok (58,2%), tidak mengkonsumsi alkohol (94,5%), komplikasi pneumotoraks spontan (13,7%). Tidak ada perbedaan yang bermakna proporsi umur berdasarkan tipe penderita (p=0,227), jenis kelamin berdasarkan tipe penderita (p=0,901), hasil pemeriksaan dengan tipe penderita (p=0,999), riwayat penyakit berdasarkan tipe penderita (p=0,547), kebiasaan merokok dengan tipe penderita (p=0,835), kebiasaan konsumsi alkohol dengan tipe penderita (p=0,418), komplikasi berdasarkan tipe penderita (p=0,806). Disarankan kepada pihak BP4 Lubuk Alung melakukan pemberian informasi lebih intensif kepada penderita TB paru kategori 2 mengonsumsi obat secara teratur sehingga tidak terjadi kekambuhan, gagal konversi hingga, menjadi TB-MDR, serta menjaga daya tahan tubuh dengan menjaga pola hidup sehat. Kata Kunci: TB paru kategori 2, karakteristik penderita, rawat jalan iii

6 ABSTRACT The category-2 pulmonary tuberculosis s patients are patients who have to undergo re-treatment which has received treatment with anti-tuberculosis drugs before and has more risk of drugs resistance. Based on TB report in West Sumatera province, there re 268 cases of TB in category-2. The amount of patients with pulmonary TB 2 categories based outpatient medical record in Lubuk BP4 Alung 2015-June 2016 are 146 cases. The purpose of this research is to analyze the characteristics of pulmonary tuberculosis patients in category 2, the research will be conducted in BP4 Lubuk Alung West Sumatra in case series design. The amount of population in this research are 146 people in 2015 to June 2016 in the medical record and the sample of this research is total sampling. Univariate data were analyzed by descriptively and bivariate data were analyzed by using Chi-square, Fisher Exact, and Kolgomorov-Smirnov. Based on the sociodemographic, the highest proportion is in the age group of namely years (23,3%), males (63,0%), farmers/ fisherman/labors (28,1%), the West Sumatra province (92,5%). The highest proportion is based on the results of BTA test (87,0%), the type of patients relapsed (69,2%), history of diabetes mellitus (17.8%), smoking (58,2%), no alcohol consumption (94,5% ), a complication of spontaneous pneumothorax (13,7%). There was no significant difference in the proportion of age based on the type of patients (p=0,227), gender based on the types of patients (p=0,901), the results of the examination with the type of patient (p=0,999), disease history is based on the type of patients (p=0,547), smoking and type of patients (p=0,835), alcohol habits with the type of patients (p=0,418), based on the type of patient complications (p=0,806). This is suggested BP4 to give more intensive information to category-2 patient to obey the medication rule completely to avoid relapse and failure of treatment convertion and more risk of getting TB-MDR. They also have to keep their immune system by maintain a healthy lifestyle. Keywords: Pulmonary tuberculosis in category-2, the characteristics of the patients, outpatient iv

7 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT karena berkaah dan rahmadnya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Karakteristik Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Di Balai Pengobatan Penyakit Paru-Paru (BP4) Lubuk Alung Sumatera Barat Tahun 2015-Juni Skripsi ini merupakan salah satu syarat yang ditetapkan untuk dapat meraih gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat di. Selama masa perkuliahan hingga selesainya Skripsi ini, penulis banyak mendapatkan bantuan, bimbingan, dan dukungan dari berbagai pihak. Dengan ini penulis menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Prof. Dr. Runtung Sitepu, S.H., M.Hum selaku Rektor Universitas Sumatera Utara 2. Prof. Dr. Dra. Ida Yustina, M.Si selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat,. 3. drh. Rasmaliah, M.Kes selaku ketua Departemen Epidemiologi FKM USU. 4. dr. Halinda Sari Lubis, MKKK selaku Dosen Pembimbing Akademik yang telah memberikan masukan, saran selama bimbingan akademik. 5. Prof. dr. Sori Muda Sarumpaet, MPH selaku Dosen Pembimbing I yang telah meluangkan waktu, tenaga, dan pikirannya dalam memberi petunjuk, saran, dan bimbingan kepada penulis sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. v

8 6. drh. Hiswani, M.Kes selaku Dosen Pembimbing II yang telah meluangkan waktu, tenaga, dan pikirannya dalam memberi petunjuk, saran, dan bimbingan kepada penulis sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. 7. dr. Fazidah A. Siregar, M.Kes. PhD selaku Dosen Penguji I yang telah memberi saran dan masukan dalam penyelesaikan skripsi ini. 8. Sri Novita Lubis, SKM. M.Kes selaku Dosen Pembimbing II yang telah memberi saran dan masukan dalam penyelesaikan skripsi ini. 9. Seluruh dosen yang telah memberikan pengajaran selama masa perkuliahan di FKM USU 10. Staff administrasi dan staff departemen Epidemilogi FKM USU. 11. Pimpinan Balai Pengobatan Penyakit Paru-Paru Lubuk Alung, Sumatera Barat, Bapak Yulisman selaku Kasubag Tata Usaha, Bapak Rustam selaku Kepala bagian registrasi, dan Ibu Ria selaku petugas bagian TB paru. 12. Orangtua penulis, bapak Drs. Junaidi Arief, M.Pd dan Ibu Nizamiah Ilyas, kakak Rahayu Ftrahtul Junaidi, S.E, Sulwana Kemala Junaidi, S.Pd, serta adik Ilhamdi Fujian Junaidi yang telah memberikan dukungan baik moriil ataupun materil sekaligus inspirasi kepada penulis. 13. Saudara Leo Syahputra, ST yang selalu memberikan dukungan baik moril maupin materil dan selalu memberikan masukan, saran, dan kritik kepada penulis. vi

9 14. Sahabat terbaik, Bledina Gentini, Festiana Efendi, Nur Aliya Pulungan, Mulyana Agustin, Pestaria Mauli, Zuchairiah Chairani yang telah memberikan insprirasi dan motivasi kepada penulis. 15. Teman-teman dari Epicorius Departemen Epidemiologi 2012 yang untuk kebersamaan selama perkuliahan dan proses skripsi ini. 16. Teman-teman dari kelompok Praktik Belajar Lapangan Desa Mulawari, Kabupaten Karo (Dolli, Heni, Tika, Sri, Putri, Ratih, Widi, Fitri, Natali, Jes, Dewi, Dani, Kak ita) dan teman-teman Latihan Kerja Lapangan Puskesmas Titi Papan Medan (Lanni, Zizah, Mey). Penulis menyadari bahwa Skripsi ini jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis sangat mengharapkan adanya kritik dan saran yang bertujuan untuk menyempurnakan dan memperkaya kajian skripsi ini. Akhir kata penulis berharap Skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca. Medan, September 2016 Tryani Walnizam Junaidi vii

10 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI... i HALAMAN PENGESAHAN... ii ABSTRAK... iii ABSTRACT... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR RIWAYAT HIDUP... xv BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Manfaat Penelitian BAB 2 TINJUAN PUSTAKA Definisi TB Paru Etiologi Patogenesis Tuberkulosis Primer Tuberkulosis Postprimer Diagnosis Gejala Klinis Pemeriksaan Jasmani Pemeriksaan Bakteriologik Pemeriksaan Radiologik Pemeriksaan Penunjang Klasifikasi Klasifikasi Berdasarkan Organ Tubuh yang Terkena Klasifikasi Berdasarkan Hasil Pemeriksaan Dahak Mikroskopis Klasifikasi Berdasarkan Tingkat Keparahan Penyakit Klasifikasi Berdasarkan Riwayat Pengobatan Sebelumnya Epidemiologi TB Paru Kategori Distribusi Frekuensi Determinan Pengobatan Obat Anti Tuberkulosis (OAT) Panduan Obat Anti Tuberkulosis viii

11 2.8 Pencegahan Pencegahan Primer Pencegahan Sekunder Pencegahan Tersier Komplikasi Kerangka Konsep BAB 3 METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Lokasi Penelitian Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Penelitian Populasi Sampel Metode Pengumpulan Data Definisi Operasional Metode Analisis Data BAB 4 HASIL PENELITIAN Deskripsi Lokasi Penelitian Gambaran Umum Lokasi Penelitian Visi, Misi, Tujuan, Kebijakan, dan Strategi Balai Pengobatan Penyakit Paru-Paru Lubuk Alung Fasilitas Kesehatan Balai Pengobatan Penyakit Paru-Paru Lubuk Alung Sumber Daya Manusia Balai Pengobatan Penyakit Paru-Paru Lubuk Alung Analisis Univariat Sosiodemografi Hasil Pemeriksaan Tipe Penderita Riwayat Penyakit Kebiasaan Merokok Kebiasaan Alkohol Komplikasi Analisis Bivariat Umur Berdasarkan Tipe Penderita Jenis Kelamin Berdasarkan Tipe Penderita Hasil Pemeriksaan Berdasarkan Tipe Penderita Riwayat Penyakit Berdasarkan Tipe Penderita Kebiasaan Merokok Berdasarkan Tipe Penderita Kebiasaan Alkohol Berdasarkan Tipe Penderita Komplikasi Berdasarkan Tipe Penderita ix

12 BAB 5 PEMBAHASAN Analisis Univariat Sosiodemografi a. Umur b. Jenis Kelamin c. Pekerjaan d. Asal Daerah Hasil Pemeriksaan Tipe Penderita Riwayat Penyakit Kebiasaan Merokok Kebiasaan Konsumsi Alkohol Komplikasi Analisis Bivariat Umur Berdasarkan Tipe Penderita Jenis Kelamin Berdasarkan Tipe Penderita Hasil Pemeriksaan Berdasarkan Tipe Penderita Riwayat Penyakit Berdasarkan Tipe Penderita Kebiasaan Merokok Berdasarkan Tipe Penderita Kebiasaan Alkohol Berdasarkan Tipe Penderita Komplikasi Berdasarkan Tipe Penderita BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN 1. Master Data 2. Hasil Pengolahan Data 3. Surat Izin Pengumpulan Data 4. Surat Selesai Penelitian di BP4 Lubuk Alung x

13 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Jenis dan Dosis OAT Tabel 2.2 Dosis Obat Antituberkulosis Kombinasi Dosis Tetap Tabel 2.3 Ringkasan Panduan Obat Tabel 4.1 Sumber Daya Manusia di BP4 Lubuk Alung Tahun Tabel 4.2 Distribusi Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Sosiodemografi di BP4 Lubuk Alung tahun Juni Tabel 4.3 Distribusi Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Hasil Pemeriksaan di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Tabel 4.4 Distribusi Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung tahun Juni Tabel 4.5 Distribusi Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Riwayat Penyakit di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Tabel 4.6 Distribusi Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Kebiasaan Merokok di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Tabel 4.7 Distribusi Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Kebiasaan Alkohol BP4 Lubuk Alung tahun Juni Tabel 4.8 Distribusi Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Komplikasi di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Tabel 4.9 Distribusi Proporsi Umur Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni xi

14 Tabel 4.10 Distribusi Proporsi Jenis Kelamin Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni Tabel 4.11 Distribusi Proporsi Hasil Pemeriksaan Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni Tabel 4.12 Distribusi Proporsi Riwayat Penyakit Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni Tabel 4.13 Distribusi Proporsi Kebiasaan Merokok Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni Tabel 4.14 Distribusi Proporsi Kebiasaan Alkohol Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni Tabel 4.15 Distribusi Proporsi Komplikasi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni xii

15 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Skema Alur Diagnosis TB Paru Pada Orang Dewasa Gambar 5.1 Diagram Batang Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Umur di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Gambar 5.2 Gambar 5.3 Gambar 5.4 Gambar 5.5 Gambar 5.6 Diagram Pie Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Jenis Kelamin di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Diagram Pie Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Pekerjaan di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Diagram Pie Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Asal Daerah di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Diagram Pie Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Hasil Pemeriksaan di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Diagram Pie Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Gambar 5.7 Diagram Batang Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Riwayat Penyakit di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Gambar 5.8 Gambar 5.9 Diagram Pie Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Kebiasaan Merokok di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Diagram Pie Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Kebiasaan Konsumsi Alkohol di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Gambar 5.10 Diagram Batang Proporsi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Komplikasi di BP4 Lubuk Alung tahun 2015-Juni Gambar 5.11 Diagram Batang Proporsi Umur Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni xiii

16 Gambar 5.12 Diagram Batang Jenis Kelamin Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni Gambar 5.13 Diagram Batang Proporsi Hasil Pemeriksaan Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni Gambar 5.14 Diagram Batang Proporsi Riwayat Penyakit Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni Gambar 5.15 Diagram Batang Proporsi Kebiasaan Merokok Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni Gambar 5.16 Diagram Batang Proporsi Kebiasaan Konsumsi Alkohol Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni Gambar 5.17 Diagram Batang Proporsi Komplikasi Penderita TB Paru Kategori 2 Rawat Jalan Berdasarkan Tipe Penderita Di BP4 Lubuk Alung Tahun 2015-Juni xiv

17 DAFTAR RIWAYAT HIDUP Nama Tempat Lahir : Tryani Walnizam Junaidi : Pariaman Tanggal Lahir : 12 Oktober 1994 Suku Bangsa Agama Nama Ayah Suku Bangsa Ayah Nama Ibu Suku Bangsa Ibu : Piliang (Minang) : Islam : Drs. Junaidi Arief, M.Pd : Jambak (Minang) : Nizamiah Ilyas : Piliang (Minang) Pendidikan Formal : SDN 29 Kampung Baru, Pariaman : SMPN 1 Pariaman : SMAN 1 Pariaman : Fakultas Kesehatan Masyarakat USU xv

KARAKTERISTIK PENDERITA MALARIA DENGAN PARASIT POSITIF YANG DIRAWAT INAP DI RSD KOLONEL ABUNDJANI BANGKO KABUPATEN MERANGIN PROVINSI JAMBI TAHUN 2009

KARAKTERISTIK PENDERITA MALARIA DENGAN PARASIT POSITIF YANG DIRAWAT INAP DI RSD KOLONEL ABUNDJANI BANGKO KABUPATEN MERANGIN PROVINSI JAMBI TAHUN 2009 KARAKTERISTIK PENDERITA MALARIA DENGAN PARASIT POSITIF YANG DIRAWAT INAP DI RSD KOLONEL ABUNDJANI BANGKO KABUPATEN MERANGIN PROVINSI JAMBI TAHUN 2009 SKRIPSI Oleh : VERARICA SILALAHI NIM. 061000152 FAKULTAS
