HUBUNGAN PERILAKU PENCARIAN LAYANAN KESEHATAN DENGAN KETERLAMBATAN PASIEN DALAM DIAGNOSIS TB PARU DI BBKPM SURAKARTA SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN PERILAKU PENCARIAN LAYANAN KESEHATAN DENGAN KETERLAMBATAN PASIEN DALAM DIAGNOSIS TB PARU DI BBKPM SURAKARTA SKRIPSI"

Transkripsi

1 HUBUNGAN PERILAKU PENCARIAN LAYANAN KESEHATAN DENGAN KETERLAMBATAN PASIEN DALAM DIAGNOSIS TB PARU DI BBKPM SURAKARTA SKRIPSI Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Sarjana Kedokteran Faris Budiyanto G FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET Surakarta commit 2015 to user

2

3 PERNYATAAN Dengan ini menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan penulis juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka. Surakarta, 14 Desember 2015 Faris Budiyanto NIM. G iii

4 ABSTRAK Faris Budiyanto, G , Hubungan Perilaku Pencarian Layanan Kesehatan dengan Keterlambatan Pasien dalam Diagnosis TB Paru di BBKPM Surakarta. Skripsi. Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret, Surakarta. Pendahuluan : Tuberkulosis (TB) merupakan penyebab utama kematian kedua akibat penyakit infeksi di dunia, dengan angka insidensi dan prevalensi kasus masih tinggi di beberapa negara di dunia termasuk Indonesia. Diagnosis dini kasus TB paru merupakan kunci program pengendalian TB. Keterlambatan pasien dalam diagnosis TB paru masih menjadi masalah yang di antaranya disebabkan oleh perilaku pencarian layanan kesehatan pasien TB paru itu sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan perilaku pencarian layanan kesehatan dengan keterlambatan pasien dalam diagnosis TB Paru di BBKPM Surakarta. Metode Penelitian: Penelitian ini merupakan penelitian yang bersifat kuantitatif dengan metode observasional analitik untuk mengetahui hubungan antarvariabel dengan rancangan studi potong lintang (cross sectional). Sebanyak 66 subjek penelitian yang dipilih dengan consecutive sampling adalah pasien TB paru kasus baru yang berobat di BBKPM Surakarta. Pengambilan data perilaku pencarian layanan kesehatan dan keterlambatan pasien dalam diagnosis TB Paru dilakukan dengan kuesioner dengan didampingi peneliti dan rekam medis pasien sebagai data sekunder. Data hasil penelitian dianalislis menggunakan uji Chi Square. Hasil : Perilaku mencari pengobatan ke fasilitas-fasilitas pengobatan modern menjadi perilaku pencarian layanan kesehatan terbanyak dengan 34,8%. Waktu diagnosis pasien didapatkan mean = 92,17 hari, median = 62,00 hari, range = hari, Standard Deviasi = 93,460 hari dan signifikasi 0,001. Uji Chi Square menunjukkan hasil p = 0,001 dengan CI 95%. Hasil ini sudah mengontrol variabel perancu yaitu jenis kelamin, umur, waktu tempuh ke BBKPM dan kepercayaan pasien terhadap BBKPM. Kesimpulan : Terdapat hubungan secara statistik bermakna antara perilaku pencarian layanan kesehatan dengan keterlambatan pasien dalam diagnosis TB paru di BBKPM Surakarta. Kata Kunci: perilaku pencarian layanan kesehatan, keterlambatan pasien dalam diagnosis TB paru, BBKPM Surakarta, TB paru iv

5 ABSTRACT Faris Budiyanto, G , The Correlation between the Behavior of seeking Health Service and the Lateness of Pulmonary TB Patiens Diagnosis at BBKPM Surakarta. Mini Thesis. Faculty of Medicine, Sebelas Maret University, Surakarta. Introduction: Tuberculosis (TB) is the second primary cause of death due to infectious diseases in the world, with the incidence and prevalence of cases is still high in some countries in the world, including Indonesia. The key of TB controlling program is early diagnosis towards new TB case. The lateness in the diagnosis of pulmonary tuberculosis patients remains a problem which are caused by health service seeking behavior of patients with pulmonary TB itself. This study aims at determining the correlation between the bevahiour of seeking health service and the lateness of pulmonary TB patients at BBKPM Surakarta. Methods: This study is quantitative study with a observational analysis method to determine the relationship between variables with cross-sectional study design (cross-sectional). The total of 66 selected research subjects with consecutive sampling were new cases of pulmonary TB patients seeking treatment at BBKPM Surakarta. Data retrieval healthcare-seeking behavior and delays in the diagnosis of pulmonary TB patients were collected by questionnaire accompanied by researcher and medical records of the patient as the secondary data. The data were analyzed by using Chi Square test. Results: The behavior of seeking healthcare in modern medical facilites was the most health service seeking behavior with 34.8%. Diagnosis time of patients had a mean = days, median = days, range = days, standard of deviation = days and significance Chi Square test showed results with p = with 95% CI. This result has controlled the confounding variables, namely sex, age, travel time to BBKPM and patients trust to BBKPM. Conclusion: There is a correlation between health service seeking behavior and lateness of pulmonary TB patients diagnosis at BBKPM Surakarta, and the correlation is statistically significant in the study. Keywords: health service seeking behavior, lateness of pulmonary TB patients diagnosis, BBKPM Surakarta, patient delay, pulmonary TB v

6 PRAKATA Alhamdulillah hirobbil aalamin, segala puja dan puji penulis haturkan kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan nikmatnya kepada penulis, sehingga dapat menyelesaikan penelitian ini yang berjudul Hubungan Perilaku Pencarian Layanan Kesehatan dengan Keterlambatan Pasien dalam Diagnosis TB Paru di BBKPM Surakarta. Skripsi ini disusun sebagai salah satu persyaratan dalam menyelesaikan Program Sarjana Pendidikan Dokter di Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa kendala dalam penyusunan skripsi ini dapat teratasi atas pertolongan Allah SWT dan bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu dengan penuh rasa hormat ucapan terima kasih yang dalam saya berikan kepada: 1. Prof. Dr. Hartono, dr., M.Si selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Arsita Eka Prasetyawati, dr.,m.kes selaku Pembimbing Utama yang telah menyediakan waktu untuk membimbing hingga terselesainya skripsi ini. 3. Widardo, drs, M.Sc selaku Pembimbing Pendamping yang tak henti-hentinya bersedia meluangkan untuk membimbing hingga terselesainya skripsi ini. 4. Anik Lestari, dr.,m.kes selaku Penguji Utama yang telah memberikan banyak kritik dan saran dalam penyusunan skripsi ini. 5. Lukman Aryoseto, dr selaku Penguji Pendamping yang telah memberikan banyak kritik dan saran dalam penyusunan skripsi ini. 6. Siti Ma'rufah M.Sc.,Apt selaku tim skripsi yang telah memberikan banyak kritik dan saran dalam penyusunan skripsi ini. 7. Keluarga besar Balai Kesehatan Paru Masyarakat (BBKPM) Surakarta Bapak Rosyid, Ibu Atik, Ibu Heni, Ibu Sur dan Rizky yang telah banyak membantu dalam melakukan penelitian. 8. Semua pihak yang secara langsung maupun tidak langsung membantu proses penelitian tugas karya akhir ini yang tidak mungkin disebutkan satu persatu. Penulis menyadari masih terdapatnya berbagai kekurangan dan kelemahan dalam skripsi ini, meskipun telah memperhatikan berbagai aspek yang berkaitan. Oleh karena itu, saran ataupun masukan positif sangat diharapkan dan penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca. Surakarta, 11 Desember 2015 Faris Budiyanto vi

7 DAFTAR ISI PRAKATA... vi DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR LAMPIRAN... xi BAB I. PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 7 BAB II. LANDASAN TEORI... 8 A. Tinjauan Pustaka Tuberkulosis Keterlambatan Diagnosis TB Paru Perilaku Pencarian Layanan Kesehatan Hubungan Perilaku Pencarian Layanan Kesehatan dengan Keterlambatan Diagnosis TB B. Kerangka Pemikiran C. Hipotesis BAB III. METODE PENELITIAN A. Rancangan Penelitian B. Tempat dan Waktu Penelitian C. Subjek Penelitian D. Teknik Sampling E. Variabel Penelitian F. Definisi Operasional Variabel vii

8 G. Sumber Data H. Instrumen Penelitian I. Perkiraan Sampel J. Rancangan Penelitian K. Cara Kerja L. Pengolahan Data M. Teknik Analisis Data BAB IV. HASIL PENELITIAN A. Karakteristik Sampel Penelitian B. Analisis Bivariat BABV. PEMBAHASAN BABVI. SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN viii

9 DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Distribusi Sampel Berdasarkan Jenis Kelamin Tabel 4.2 Distribusi Sampel Berdasarkan Kelompok Umur Tabel 4.3 Distribusi Sampel Berdasarkan Waktu Tempuh ke BBKPM Surakarta Tabel 4.4 Distribusi Sampel Berdasarkan Pekerjaan Tabel 4.5 Distribusi Sampel Berdasarkan Tingkat Pendidikan Tabel 4.6 Distribusi Sampel berdasarkan Perilaku Pencarian Layanan Kesehatan Tabel 4.7 Distribusi Sampel Berdasarkan Waktu Diagnosis Tabel 4.8 Distribusi Perilaku Pencarian Layanan Kesehatan berdasarkan Keterlambatan Pasien ix

10 DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Alur Diagnosis TB Paru Gambar 2. Kerangka Pemikiran Gambar 3. Rancangan Penelitian x

11 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Surat Izin Penelitian dari Fakultas Kedokteran Lampiran 2. Ethical Clearance Lampiran 3. Surat Selesai Penelitian dari BBKPM Surakarta Lampiran 4. Lembar Informed Consent Lampiran 5. Lembar Kuesioner Keterlambatan Pasien dalam Diagnosis TB Lampiran 6. Lembar Kuesioner Perilaku Pencarian Layanan Kesehatan Lampiran 7. Analisis Data Lampiran 8. Data Mentah Hasil Penelitian xi

HUBUNGAN KETERLAMBATAN PASIEN DALAM DIAGNOSIS TB PARU DENGAN JARAK RUMAH DAN STATUS PEKERJAAN DI FASILITAS KESEHATAN RUJUKAN (BBKPM) SURAKARTA SKRIPSI

HUBUNGAN KETERLAMBATAN PASIEN DALAM DIAGNOSIS TB PARU DENGAN JARAK RUMAH DAN STATUS PEKERJAAN DI FASILITAS KESEHATAN RUJUKAN (BBKPM) SURAKARTA SKRIPSI HUBUNGAN KETERLAMBATAN PASIEN DALAM DIAGNOSIS TB PARU DENGAN JARAK RUMAH DAN STATUS PEKERJAAN DI FASILITAS KESEHATAN RUJUKAN (BBKPM) SURAKARTA SKRIPSI Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Sarjana Kedokteran
