Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia"

Transkripsi

1 Direktori Putusan Mahkamaa PUTUSAN Nomor 577 K/Ag/2016 BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA MAHKAMAH AGUNG memeriksa perkara perdata agama pada tingkat kasasi telah memutuskan sebagai berikut dalam perkara antara: HIDAYAT bin YOMA, bertempat tinggal di Dusun I, RT. 04, Desa Tugu Mulyo, Kecamatan Lempuing, Kabupaten Ogan Komering Ilir, sebagai Pemohon Kasasi dahulu Tergugat/Pembanding; melawan EVI PUJI ASTUTI binti JUNAIDI, bertempat tinggal di Dusun I, RT. 04, Desa Tugu Mulyo, Kecamatan Lempuing, Kabupaten Ogan Komering Ilir, sebagai Termohon Kasasi dahulu Penggugat/ Terbanding; Mahkamah Agung tersebut; Membaca surat-surat yang bersangkutan; Menimbang, bahwa dari surat-surat tersebut ternyata bahwa Termohon Kasasi dahulu sebagai Penggugat telah menggugat cerai Pemohon Kasasi dahulu sebagai Tergugat di muka persidangan Pengadilan Agama Kayuagung pada pokoknya atas dalil-dalil sebagai berikut: 1. Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri sah, yang menikah di Desa Tugumulyo, Kecamatan Lempuing, pada tanggal 24 September 1997, yang tercatat pada Kantor Urusan Agama Kecamatan Kota Kayuagung, dengan Kutipan Akta Nikah Nomor 900/125/IX/1997, tanggal 27 September 1997; 2. Bahwa Penggugat menikah dengan Tergugat berstatus perawan, sedangkan Tergugat menikah dengan Penggugat berstatus jejaka dan antara Penggugat dan Penggugat belum pernah bercerai; 3. Bahwa setelah pernikahan tersebut Penggugat dengan Tergugat bertempat tinggal di Desa Tugumulyo selama 2 tahun, selanjutnya pindah ke rumah sendiri di Desa Tugumulyo selama kurang lebih 15 tahun, dan saat ini Penggugat dan Tergugat sudah pisah selama 5 hari, selama pernikahan Penggugat dan Tergugat sudah berhubungan layaknya suami ahkamaa isteri dan telah dikaruniai 4 orang anak bernama: 1. Mega Yutika, umur 17 tahun; 2. Nia Fadhilah, umur 13 tahun; 3.Salisal Mursyid, umur 11 tahun; 4. Muhammad Sufi, umur 5 tahun; Hal. 1 dari 7 hal. Putusan Nomor 577 K/Ag/2016 Kepaniteraan Mahkamaa berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Telp : (ext.318) Halaman 1

2 Direktori Putusan Mahkamaa 4. Bahwa pada mulanya kehidupan rumah tangga Penggugat dengan Tergugat telah hidup rukun dan harmonis selama 8 tahun, setelah itu antara Penggugat dan Tergugat sering terjadi perselisihan dan pertengkaran; 5. Bahwa antara Penggugat dan Tergugat sering terjadi perselisihan dan pertengkaran yang disebabkan: - Tergugat tidak mencukupi kebutuhan rumah tangga; - Tergugat suka keluar malam tanpa tujuan dan alasan yang jelas bahkan pulangnya pun hingga larut malam; - Tergugat suka mengkonsumsi narkoba jenis ganja; - Tergugat sering marah-marah tanpa sebab; - Tergugat pernah meludahi Penggugat di depan orang tua Penggugat; - Tergugat pernah menarik-narik rambut dan badan Penggugat ketika bertengkar dengan Penggugat; 6. Bahwa pertengkaran terakhir antara Penggugat dan Tergugat terjadi di tempat acara Pasar Malam di Desa Tugumulyo pada malam Kamis, tanggal 27 Agusutus 2015, berawal dari Penggugat yang menerima telepon dari seseorang, Tergugat tidak senang dan langsung merampas Handphone dari Penggugat, setelah itu Penggugat dan Tergugat pulang ke rumah orang tua Penggugat, kemudian Tergugat mengajak Penggugat pulang ke rumah sendiri akan tetapi Penggugat tidak mau, Tergugat marah dan menarik-narik rambut dan badan Penggugat di depan orang tua Penggugat, akhirnya Tergugat pergi. Beberapa hari kemudian Tergugat datang mengajak Penggugat pulang, tetapi Penggugat sudah tidak mau lagi, sejak saat ini antara Penggugat dan Tergugat berpisah tempat tinggal, Penggugat tinggal di kediaman orang tua Penggugat di Dusun I, RT. 04, Desa Tugumulyo, Kecamatan Lempuing, Kabupaten Ogan Komering Ilir, dan Tergugat tinggal di rumah sendiri di Dusun I, RT. 04 Desa Tugumulyo, Kecamatan Lempuing, Kabupaten Ogan Komering Ilir, sejak pisah Penggugat dan Tergugat sudah tidak saling memperdulikan lagi yang sekarang sudah berjalan selama 5 hari; 7. Bahwa Penggugat telah berusaha untuk bersabar dengan keadaan ini, dengan harapan suatu saat keadaan akan berubah, namun keadaan tersebut tidak pernah menjadi baik dan sekarang Penggugat tidak sanggup ahkamaa lagi untuk membina rumah tangga dengan Tergugat dan perceraian adalah jalan terbaik yang harus ditempuh; Hal. 2 dari 7 hal. Putusan Nomor 577 K/Ag/2016 Kepaniteraan Mahkamaa berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Telp : (ext.318) Halaman 2

3 Direktori Putusan Mahkamaa Bahwa, dengan keadaan keluarga Penggugat dengan Tergugat yang demikian ini, sudah sangat sulit untuk menciptakan keluarga yang sakinah mawaddah warahmah dan sudah tidak mungkin lagi untuk di pertahankan; Bahwa berdasarkan hal-hal tersebut di atas Penggugat mohon kepada Pengadilan Agama Kayuagung agar memberikan putusan sebagai berikut: 1. Menerima dan mengabulkan gugatan Penggugat; 2. Menjatuhkan talak satu bain sughra Tergugat (Hidayat bin Yoma) terhadap Penggugat (Evi Puji Astuti binti Junaidi); 3. Membebankan biaya perkara sesuai dengan hukum yang berlaku; ATAU, apabila Majelis Hakim berpendapat lain, mohon putusan yang seadiladilnya; Bahwa terhadap gugatan tersebut Pengadilan Agama Kayuagung telah menjatuhkan Putusan Nomor 578/Pdt.g/2015/PA.KAG., tanggal 15 Desember 2015 Masehi bertepatan dengan tanggal 3 Rabiulawal 1437 Hijriyah, yang amarnya sebagai berikut: 1. Menolak gugatan Penggugat dan atau menyatakan gugatan Penggugat tidak dapat diterima; 2. Membebankan biaya perkara sesuai hukum yang berlaku; Menimbang, bahwa dalam tingkat banding atas permohonan Tergugat putusan Pengadilan Agama Kayuagung tersebut telah dikuatkan oleh Pengadilan Tinggi Agama Palembang dengan putusan Nomor 07/Pdt.G/2016/ PTA.Plg., tanggal 30 Maret 2016 Masehi bertepatan dengan tanggal 21 Jumadilakhir 1437 Hijriyah; Menimbang, bahwa sesudah putusan terakhir ini diberitahukan kepada Tergugat/Pembanding pada tanggal 7 April 2016 kemudian terhadapnya oleh Tergugat/Pembanding, diajukan permohonan kasasi pada tanggal 20 April 2016 sebagaimana ternyata dari Akta Permohonan Kasasi Nomor 578/Pdt.G/2015/ PA.KAG., yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Agama Kayaagung permohonan tersebut diikuti dengan memori kasasi yang memuat alasanalasan yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Agama Kayuagung tersebut pada tanggal 20 April 2016; Bahwa setelah itu oleh Penggugat/Terbanding yang pada tanggal 9 Mei 2016 telah diberitahu tentang memori kasasi dari Tergugat/Pembanding, tidak diajukan jawaban memori kasasi berdasarkan surat keterangan yang ahkamaa dibuat oleh Panitera Pengadilan Agama Kayuagung pada tanggal 17 Juni 2016; Menimbang, bahwa permohonan kasasi a quo beserta alasan-alasannya telah diberitahukan kepada pihak lawan dengan saksama, diajukan dalam Hal. 3 dari 7 hal. Putusan Nomor 577 K/Ag/2016 Kepaniteraan Mahkamaa berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Telp : (ext.318) Halaman 3

4 Direktori Putusan Mahkamaa tenggang waktu dan dengan cara yang ditentukan dalam undang-undang, maka oleh karena itu permohonan kasasi tersebut secara formal dapat diterima; ALASAN-ALASAN KASASI Menimbang, bahwa alasan-alasan yang diajukan oleh Pemohon Kasasi/ Tergugat dalam memori kasasinya tersebut pada pokoknya ialah: 1. Bahwa terhadap putusan yang berdasarkan pertimbangan hukum Pengadilan Tinggi Agama Palembang terkait dalam menanggapi upaya mediasi yang dilakukan oleh Mediator M. Syarif S., S.H., di Pengadilan Kayuagung hal itu seperti yang Pemohon Kasasi/Tergugat utarakan bahwasanya mediasi itu menurut Pemohon Kasasi/Tergugat tidaklah dilakukan dengan sungguh-sungguh dan itupun hanya dilakukan satu kali pertemuan, tetapi mediator memfonis bahwa mediasi tersebut dianggap gagal; 2. Pemohon Kasasi/Tergugat keberatan atas putusan Pengadilan Tinggi Agama atas pertimbangan hukum yang memberatkan terhadap Pemohon Kasasi/Tergugat yakni dinyatakan bahwa keterangan saksi pertama dan saksi kedua Termohon Kasasi/Penggugat menyatakan bahwa antara Pemohon Kasasi/Tergugat dengan Termohon Kasasi/Pengugat telah terjadi perselisihan dan pertengkaran secara terus menerus. Karena menurut ingatan Pemohon Kasasi/Tergugat justru dalam persidangan tersebut dikala menghadirkan saksi-saksi justru tidak ditemukan keterangan saksi-saksi dari kedua belah pihak sekalipun, sebagaimana diterangkan dalam pertimbangan hukum; 3. Bahwa dengan tegas kami menolak atas putusan Hakim yang telah mengatakan bahwa keterangan-keterangan para saksi yang seolah-olah memberatkan kepada Pemohon Kasasi/Tergugat. Sementara beberapa alat bukti yang Pemohon Kasasi/Tergugat ajukan dalam persidangan tersebut terhadap majelis Hakim, Pemohon Kasasi/Tergugat merasa tidak mendapatkan suatu perlakuan dalam tanggapan yang adil. Sementara Pemohon Kasasi/Tergugat mempunyai beberapa bukti terkait keberadaan Termohon Kasasi/Penggugat yang menunjukan bahwa semakin jelas bahwa dengan dalih apapun yang diutarakan oleh Termohon Kasasi/Penggugat semua itu hanyalah merupakan upaya untuk menutupi semua kesalahankesalahan yang memang Termohon Kasasi/Penggugat lakukan selama ini, ahkamaa dikarenakan adanya keretakan bahkan perpecahan dalam keluarga Termohon Kasasi/Penggugat dan Pemohon Kasasi/Tergugat adalah Termohon Kasasi/Penggugat mempunya pria idaman lain (PIL). Terbukti Hal. 4 dari 7 hal. Putusan Nomor 577 K/Ag/2016 Kepaniteraan Mahkamaa berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Telp : (ext.318) Halaman 4

5 Direktori Putusan Mahkamaa dalam beberapa alat bukti yang dapat Pemohon Kasasi/Tergugat lampirkan. Foto tersebut yang terlampir itu adalah foto Termohon Kasasi/Penggugat bersama seorang laki-laki bersama anak-anaknya yang terindikasi kuat sebagai orang ketiga yang selama ini menjadi penyebab hancur dan beratakan keluarga Pemohon Kasasi/Tergugat dan Termohon Kasasi/ Penggugat. Dan bahkan Termohon Kasasi/Penggugat seringkali membuat kegaduhan-kegaduhan terhadap keluarga, dalam hal ini yakni pernah mengaku kepada beberapa orang bahwa Termohon Kasasi/Penggugat sudah melangsungkan pernikahan. Dan menurut beberapa keterangan, Termohon Kasasi/Penggugat pun sering sekali berpergian dengan laki-laki tersebut. Dan tentunya hal ini adalah merupakan tindakan-tindakan yang sangat janggal di mata hukum, norma agama dan etika. Yang pada akhirnya hal ini tentunya sangat menjadikan Pemohon Kasasi/Tergugat dan juga anak-anak menanggung rasa malu dan tentunya menjadi beban moral; PERTIMBANGAN HUKUM Menimbang, bahwa terhadap alasan-alasan tersebut Mahkamah Agung mempertimbangkan sebagai berikut: mengenai alasan ke-1 sampai dengan ke-3: Bahwa alasan-alasan tersebut tidak dapat dibenarkan, oleh karena Judex Facti, dalam hal ini Putusan Pengadilan Tinggi Agama Palembang yang menguatkan Putusan Pengadilan Agama Kayuagung, tidak salah dalam menerapkan hukum, pertimbangannya telah tepat dan benar, dengan pertimbangan sebagai berikut: - Bahwa rumah tangga Penggugat dan Tergugat sudah pecah, pada saat masih tinggal bersama sering terjadi perselisihan dan pertengkaran, bahkan saat ini Penggugat dan Tergugat telah berpisah lebih dari tiga bulan lamanya tanpa saling memperdulikan satu dengan lain. Usaha damai sudah dilakukan akan tetapi tetap tidak berhasil sehingga tidak ada harapan akan hidup rukun lagi dalam rumah tangga, dengan demikian alasan percerai telah memenuhi ketentuan Pasal 39 ayat (1) Undang-Undnag Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan jo. Pasal 19 huruf (f) Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 jis. Pasal 116 huruf (f) Kompilasi Hukum Islam; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan di atas, lagi pula ternyata bahwa putusan Judex Facti/Pengadilan Tinggi Agama Palembang dalam ahkamaa perkara ini tidak bertentangan dengan hukum dan/atau undang-undang, maka permohonan kasasi yang diajukan oleh Pemohon Kasasi HIDAYAT bin YOMA tersebut harus ditolak; Hal. 5 dari 7 hal. Putusan Nomor 577 K/Ag/2016 Kepaniteraan Mahkamaa berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Telp : (ext.318) Halaman 5

6 Direktori Putusan Mahkamaa Menimbang, bahwa oleh karena perkara ini mengenai sengketa di bidang perkawinan, sesuai dengan Pasal 89 ayat (1) Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 tentang Peradilan Agama sebagaimana telah diubah dengan Undang- Undang Nomor 3 Tahun 2006 dan perubahan kedua dengan Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009, maka biaya perkara dalam tingkat kasasi dibebankan kepada Pemohon Kasasi; Memperhatikan pasal-pasal dari Undang-Undang Nomor 48 Tahun 2009 tentang Kekuasaan Kehakiman, Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1985 tentang Mahkamah Agung sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2004 dan perubahan kedua dengan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2009, Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 tentang Peradilan Agama sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2006 dan perubahan kedua dengan Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009 serta peraturan perundang-undangan lain yang bersangkutan; tersebut; MENGADILI: Menolak permohonan kasasi dari Pemohon Kasasi HIDAYAT bin YOMA Membebankan kepada Pemohon Kasasi untuk membayar biaya perkara dalam tingkat kasasi ini sejumlah Rp ,00 (lima ratus ribu rupiah); Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim pada hari Rabu, tanggal 27 September 2016 oleh Dr. H. Purwosusilo, S.H., M.H. Hakim Agung yang ditetapkan oleh Ketua Mahkamah Agung sebagai Ketua Majelis, Dr. H. Amran Suadi, S.H., M.H., M.M. dan Dr. H. A. Mukti Arto, S.H., M.Hum., Hakim-Hakim Agung sebagai Anggota, dan diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari itu juga oleh Ketua Majelis didampingi Hakim-Hakim Anggota tersebut dan dibantu oleh H. Candra Boy Seroza, S.Ag., M.Ag., Panitera Pengganti, dengan tidak dihadiri oleh para pihak. ahkamaa Dr. H. Amran Suadi, S.H., M.H., M.M. Hakim-Hakim Anggota: Ketua Majelis, Hal. 6 dari 7 hal. Putusan Nomor 577 K/Ag/2016 Dr. H. Purwosusilo, S.H., M.H. Dr. H. A. Mukti Arto, S.H., M.Hum. Kepaniteraan Mahkamaa berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Telp : (ext.318) Halaman 6

7 Direktori Putusan Mahkamaa Biaya-biaya: 1. Meterai.. Rp 6.000,00 2. Redaksi. Rp 5.000,00 3. Administrasi kasasi... Rp ,00 MAHK Jumlah Panitera Pengganti, ahkamaa Hal. 7 dari 7 hal. Putusan Nomor 577 K/Ag/2016 H. Candra Boy Seroza, S.Ag., M.Ag. Rp ,00 Untuk Salinan MAHKAMAH AGUNG R.I. A.n. Panitera Panitera Muda Perdata Agama, Drs. H. ABDUL GHONI, S.H., M.H. NIP Kepaniteraan Mahkamaa berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Telp : (ext.318) Halaman 7

PUTUSAN Nomor 07/Pdt.G/2016/PTA.Plg

PUTUSAN Nomor 07/Pdt.G/2016/PTA.Plg PUTUSAN Nomor 07/Pdt.G/2016/PTA.Plg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI AGAMA PALEMBANG Dalam persidangan majelis untuk mengadili perkara tertentu pada tingkat banding telah
